Anda di halaman 1dari 2

Sejarah bsingkat

Pada awalnya sekolah menengah kejuruan (SMK) bernama sekolah menengah


ekonomi atas (SMEA) yang didirikan pada tanggal 1 agustus 1961 dengan status
masih swasta dan pada waktu itu di pimpin kepala sekolah dipercayakan kepada
bapak Naka Banggai. Pada tanggal 10 juli 1972 sekolah menengah ekonomi atas
(SMEA) beralih menjadi negeri, dengan SK MENDIKBUD No. 702/B.3/Jedj dan Nomor
Statistik sekolah 341180401001.
Pada tahun 1968 jabatan bapak naka banggai sebagai kepala sekolah
digantikan oleh bapak ginem suharjo, BA sampai pada tahun 1975. Pada tahun
1975 bapak ginem diganti oleh bapak H.J Rorim Pandey, BA menjabat sampai pada
tahun 1992 kemudian diganti lagi oleh bapak fuad zaman, SmH, S.Ip sampai tahun
1999. Kemudian pada tanggal 19 maret 1999 Bapak. Drs. Paiman Karto menjabat
kepaa sekolah menggantikan bapak fuad zaman, ShM,S.Ip. seiring itu sekolah
menengah ekonomi atas (SMEA) berganti menjadi sekolah menengah kejuruan
(SMK) pergantian nama SMEA menjadi SMK terjadi pada masa jabatan Bapak Drs.
Paiman Karto.
Adapun urutan /susunan kepemimpinan SMK / SMEA adalah :
1.
2.
3.
4.
5.
6.
7.

Bapak Naka Banggai, 1961-1968


Bapak Ginem Suharjo, BA 1968-1975
Bapak H>J Rorim Pandey, BA 1975-1992
Bapak Fuad Zaman, SmH,S.Ip, 1992-1999
Bapak Drs. Paiman Karto, 1999-2008
Ibu Halima P. Adjahum, S,Ag, 2008-2011
Bapak Drs. Hairudin Lagio, MM, 2011-sekarang
Lembaga pendidikan ini berada ditengah-tengah ibukota kabupaten banggai.
Berdiri megah bertingkt yang dibangun di atas tanah seluas 8.008 M (dua di
atas). Dengan batas-batas sebagai berikut :
-

Sebelah utara berbatasan dengan SMA negeri 3 luwuk


Sebelah timur berbatsan dengan jalan tanjung sari
Sebelah selatan berbatasan dengan rumah penduduk
Sebelah barat berbatasan dengan Jl. Dewi Sartika yang juga merupakan
wilayah kampus Universitas Tompotika Luwuk.

Visi dan misi SMK negeri 1 Luwuk


a. Visi SMK Negeri 1 Luwuk Sekolah Bertaraf Internasional (SBI)
menjadi institusi pendidikan yang berstandar nasional dan bertaraf
internasional untuk membina tenaga kerja terampil tingkat menengah
dibidang bisnis dan menejemen serta program keahlian teknologi informasi
dan komunikasi, menghasilkan tamatan yang beriman , bertaqwa, cerdas
mandiri dan mampu bersaing secara nasional dan internasional.
b. Misi SMK Negeri 1 Luwuk SBI

1. Menyiapkan sumber daya manusia yang memiliki kompetensi dibidang


Akuntansi, Administrasi Perkantoran, Penjualan,TKJ dan Pariwisata, agar
dapat beradaptasi didunia kerja dan memiliki kemampuan kewirausahaan,
menguasai teknologi serta dapat bersaing dipasar bebas.
2. Menumbuhkan semangat keunggulan dan kompetitif kepada seluruh
warga sekolah.
3. Melaksanakan kegiatan belajar mengajar secara optimal yang beriorentasi
kepada pencapaian kompetensi standar nasional dan internasional
dengan tetap mempertimbangkan potensi yang dimiliki oleh peserta didik.
4. Melaksanakan kegiatan keagamaan sesuai dengan agama yang dianut
dan menumbuhkan cita budaya bangsa sebagai kearifan dalam bertindak.
5. Meningkatkan hubungan sekolah dengan DU?DI, lembaga sertifikasi yang
telah dimiliki Reputasi Nasional dan Internasional
6. Menerapkan system manajemen Mutu ISO 9001:200

Anda mungkin juga menyukai