Anda di halaman 1dari 7

Makalah Karakterisitik Vietnam

Disusun oleh :
M.Fachru Rijal A.
M. Ihza Faida A.
Pandu Pangestu
Bendera dan Lambang Negara Vietnam

Bendera Vietnam diperkenalkan pada 30 November 1955.Bintang kuning


di tengah melambangkan kepemimpinan Partai Komunis Vietnam di
negara itu.Pecahan dibintang melambangkan para
buruh,petani,tentara,cendikiawan dan pemuda.Warna merah
melambangkan kejayaan dan revolusi.
Lambang negara Vietnam,adalah bintang bersudut lima kuning emas
melambangkan Partai Komunis Vietnam,Lingkaran merah melambangkan
sejarah revolusioner dan cita-cita masa yang cerah Vietnam.Roda gigi dan
tanaman pangan melambangkan buruh pertanian dan industri. Pada
lambang tersebut terdapat tulisan : Chong hoa xa hoi chu
nghia(artinya:Pujian terhadap Sosialis)

-Karakteristik
1.Ibu Kota
2.Luas

:Hanoi
:331,690 km 2

3.Sistem pemerintahan :Republik sosialis


4.Kepala pemerintahan :Perdana menteri
5.Bahasa resmi
6.Mata uang
7.Populasi

:Vietnam
:Dong
:90,5 juta jiwa

8.Kepadatan

:248 jiwa/km2

9.Kota utama

:Ho Chi Minh City

10.Agama

:Tao,Buddha dan kristen

11. Lagu Nasional


Pertempuran)

: Tin Qun Ca (Nyanyian Tentara Menuju

-Letak dan Batas


Secara astronomis,Vietnam terletak antara 9LU-23 LU dan
105 BT-109 BT. Letak Geografis
Utara
:Republik Rakyat Cina (Tiongkok)
Barat
:Laos,Kamboja
Timur
:Laut Cina Selatan dan Teluk Tonkin
Selatan
:Laut Cina Selatan dan Teluk Thailand

-Iklim
Vietnam beriklim tropis.Curah hujan paling banyak terdapat pada daerah
12 LU akibatnya tiupan angin taufan tropis selama musim gugur.
Suhu udara pada musim panas umumnya tinggi(rata-rata 30C diselatan
dan 29C di utara).Pergeseran suhu dimusim dingin berkisar dari 10C
diutara dan daerah bergunung-gunung sampai 27C diselatan.

-Peta

-Bentang Alam
Barisan pegunungan Annam membujur kearah tenggara dan puncaknya Gunung
Ngoc Linh(2.598 m) dan Gunung Chun Yang sin (2.408m).Di sebelah selatan
terdapat dataran dari delta sungai Mekong yang serupa dengan delta sungai
Songka diutara.
Kawasan datar dan subur ini mencakup wilayah seluas 37.800 m 2 yang
merupakan daerah pertanian padi.Gunung Fan-si-Pan merupakan puncak di
Vietnam dengan ketinggian 3.143m.
Tanah didataran rendah sebagian besar berupa tanah aluvial dan cukup kaya
akan humus.Tanah yang disebut terra rouge (tanah merah) terdapat disebalah
utara Ho Chi-Minh dan terkenal memiliki berbagai macam tanaman
perkebunan.Hal ini dikarenakan sifat tanah yang subur,sehingga cocok untuk
pertumbuhan tanaman perkebunan.

-Flora dan Fauna


Hutan bakau terdapat di daerah pantai Mong-cai di delta-delta yang terdapat
dibagian selatan.Delta sungai mekong memiliki daerah berawa-rawa luas dan
tidak dapat dikeringkan mencakup wilayah seluas 2.600 km 2 .Binatang liar yang
hidup di Vietnam antara lain harimau,banteng,babi hutan,berbagai jenis
burung,kera,ular dan kura-kura.

-Penduduk
Penduduk asli terdiri dari 37 kelompok suku,yang terbesar antaranya adalah
orang:
1.Champa dan Montagnard(diselatan)
2.Muong tay, dan Nung (diutara)
3.Khmer (Kampuchea ) campa
4.Montagnard(orang gunung)doperkirakan sedarah dengan nenek moyang orang
Indonesia yang mendiami Vietnam Tengah.

Kegiatan Perekonomian
Pertanian
Di bidang pertanian Vietnam mampu menjadi lumbung beras di Asia Tenggara.
Sementara itu hasil perkebunan meliputi tembakau, teh, kopi, dan karet.
Pertambangan
Hasil pertambangan Vietnam meliputi : Minyak bumi,gamping,batu bara,bijih
besi,timah,fosfat,dan seng.
Industri
Hasil Industri Vietnam menghasilkan semen,pupuk,ban,tekstil,gelas,porselin,dll.
Perdagangan
Komoditas ekspor utama Vietnam masih didominasi oleh pertanian, perkebunan,
dan hasil tambang yang meliputi beras, karet, kopra, aneka kayu, minyak bumi,
dan bijih besi. Sedangkan impor utama adalah bahan bakar, besi, baja, pupuk,
obat-obatan, dan bahan kimia.

Peternakan dan perikanan


Hasil ternak berupa unggas,babi,sapi,kerbau dan kambing.

Gunung Fan Si Pan, Gunung Tertinggi di Vietnam dengan


ketinggian 3.143 mdpl

-Pakaian Adat
Ao dai adalah pakaian tradisional dan juga pakaian kebangsaan wanita
Vietnam. o bermaksud sehelai pakaian di bahagian atas badan
manakala di pula bermaksud panjang. Ao dai berasal dari selatan vietnam dan
perkataan Ao dai pada asalnya digunakan untuk pakaian yang dipakai di
Mahkamah Diraja Nguyen pada abad ke 18, ketika Dinasti Nguyen.
Semasa Tet(Tahun Baru Vietnam) dan lain-lain majlis, lelaki Vietnam pula
memakai gam AO(Jubah Sutera) versi Ao dai yang terdiri dari kain tebal.
-Militer
Quan i Nhn Dan Vit Nam, Vietnam Rakyat Tentara (VPA), adalah istilah
kolektif resmi untuk angkatan bersenjata Republik Sosialis Vietnam. VPA terdiri
dari Tentara Rakyat Vietnam, Angkatan Laut Rakyat Vietnam, Vietnam Rakyat
Angkatan Udara, dan Vietnam People's Coast Guard.

-Pariwisata
1.Halong Bay

Halong Bay adalah salah satu keajaiban alam di dunia, dan merupakan
tujuan wisata paling indah di Vietnam. Halong Bay fitur lebih dari seribu
karsts awesome kapur dan pulau-pulau dari berbagai ukuran dan bentuk

garis pantai sepanjang 120 km dari Bai Chay Beach. Cerita rakyat
mengatakan bahwa para naga turun dari langit untuk membantu
penduduk setempat dengan perhiasan dan batu giok meludah ke laut,
membentuk alam benteng melawan penjajah; batu mulia ini diwakili oleh
singkapan hijau subur.
2.Hanoi

Ibu kota Vietnam ini berkembang dengan sangat baik, dengan


mempertahankan kawasan Kota Tua, monumen, dan arsitektur kolonial,
sekaligus tetap memberikan ruang bagi pembangunan modern.

-Kerjasama dengan indonesia

Indonesia menjalin hubungan diplomatik dengan Vietnam


Bidang ekonomi:Pertukaran tenaga ahli pertanian.
Bidang Politik :Indonesi aktif dalam membantu proses perdamaian antara
Vietnam utara dengan Vietnam Selatan.
Bidang Perdagangan:Indonesia mengimpor beras dari Vietnam dalam jumlah
besar.

Sumber : www.wikipedia.com

Anda mungkin juga menyukai