Anda di halaman 1dari 11

BALOK GERBER

Contoh Soal :

PRINSIP BALOK
GERBER
Balok Gerber mempergunakan engsel, yang begitu
dikonstruksikan, sehingga engsel dapat menerima gaya
lintang dan gaya normal tetapi bukan momen (M = 0).
Banyaknya engsel ditentukan menurut banyaknya
tumpuan dalam. Atau jumlah tumpuan seluruhnya
dikurangi dua menjadi banyaknya engsel.
Banyaknya engsel yang dibutuhkan = banyaknya
tumpuan dalam

Pada prakteknya balok Gerber biasanya timbul dengan


beban merata (konstruksi atap) dan dengan jarak
tumpuan L yang sama (jarak kuda-kuda atap)

CARA PEMASANGAN ENGSEL


PADA MACAM MACAM BALOK
RUSUK GERBER

BIDANG MOMEN

JARAK ENGSEL

q (l 2a )
qa 2
ql 2
Ms
a

2
2
16

l l
l
a
2 0.14645l
2 4
7

5
b l 2a 0.7071l l
7
l
7
a1
; b1 l
8
8
c 0.18 l ; d 0.515 l

Anda mungkin juga menyukai