Anda di halaman 1dari 10

QDoa Melancarkan rezeki dalam Al-Quran

1. Doa memohon limpahan rezeki

Artinya :
Ya Tuhan kami, turunkanlah kepada kami hidangan dari langit (yang hari
turunnya) akan menjadi hari raya bagi kami yaitu bagi orang orang yang
bersama kami dan yang sesudah kami, dan menjadi tanda bagi
kekuasaan engkau, beri rezekilah kami, dan Engkaulah pemberi rezeki
yang

2.

paling

Doa

utama.

agar

(QS.

diberi

Al-Maidah/5:

kedudukan

yang

114)

mulia

Artinya :
Ya Allah, tempatkan aku di tempat yang berkah, dan Engkau adalah
sebaikbaik pemberi tempat. (QS. AlMuminn/23: 29)

Doa diatas baik dibaca bagi setiap orang yang menginginkan


kedudukan (pangkat, jabatan, atau kedudukan). Karena doa tersebut
adalah doanya Nabi Nuh as. ketika berada di atas perahu. Ia memohon
kepada Allah SWT. agar diberi kedudukan yang lebih mulia daripada
kedudukan sebelumnya. Kemudian Allah SWT. mengabulkan doanya, dan
menjadikannya

umat

yang

taat

kepada

Tuhannya.

3.

Doa

Memperoleh

Pekerjaan

dan

Jodoh



...

Artinya :
Ya, Tuhanku, sesungguhnya aku sangat memerlukan sesuatu kebaikan
(makanan) yang engkau turunkan kepadaku. (QS. Al-Qasas/28: 24)

Doa ini dibaca oleh Nabi Musa as. dan dengan doa beliau ini ia diberi
pekerjaan

dan

jodoh

dari

wanita

yang

shalih.

4. Doa mohon ampunan dan keluasan rezeki

Artinya :
"Ya Tuhanku, ampunilah aku dan anugerahkanlah kepadaku kerajaan
yang tidak dimiliki oleh seorang pun sesudahku, sesungguhnya Engkaulah
Yang

5.

Maha

Pemberi."

Doa

(QS.

Mensyukuri

Shaad/38:

35)

Nikmat

Artinya :
Ya Allah, berilah aku ilham untuk tetap mensyukuri nikmatMu yang telah
Engkau anugerahkan kepadaku dan kepada kedua orangtuaku dan untuk
(selalu) mengerjakan amal soleh yang Engkau ridhai, serta masukkan aku
dengan rahmatMu ke dalam golongan hambahambaMu yang soleh.
(QS. AnNaml: 19)

Doa diatas adalah doa yang dibaca sebagai rasa syukur kepada
Allah SWT atas semua nikmat yang telah dianugerahkan kepada kita dan
juga sebagai jalan menambah karunia-Nya atas sikap syukur kita kepadaNya. Doa ini pula yang dibaca oleh Nabi Sulaiman as. dalam menyukuri
nikmat

Allah.

Artinya: .."Ya Tuhanku, tunjukilah aku untuk mensyukuri nikmat


Engkau yang telah Engkau berikan kepadaku dan kepada ibu bapakku
dan supaya aku dapat berbuat amal yang shalih yang Engkau ridhai;
berilah kebaikan kepadaku dengan (memberi kebaikan) kepada anak
cucuku. Sesungguhnya aku bertaubat kepada Engkau dan sesungguhnya
aku termasuk orang-orang yang berserah diri". (QS. Al-Ahqf: 15)

Penjelasan:
Do'a diatas dibaca oleh orang-orang mukmin yang jujur agar mereka
diberi ilham untuk tetap mensyukuri nikmat, berbakti kepada orang tua,
beramal shalih, diberi keturunan yang mulia dan tobatnya diterima Allah
SWT.

B.

Doa

1.

Melancarkan

Doa

rezeki

minta

dalam

kecukupan

Hadits

rezeki

Artinya :
Ya Allah, berilah aku kecukupan dengan rezeki yang halal, sehingga aku
tidak memerlukan yang haram,

dan berilah aku kekayaan dengan

karuniamu, sehingga aku tidak memerlukan bantuan orang lain, selain


diri-Mu.

2.

Doa

(HR.

agar

terlepas

Ahmad)

dari

jeratan

hutang

Dalam sebuah hadits yang diriwayatkan dari Abu Said Al-Khudri, pada
suatu hari Rasulullah saw. hendak memasuki masjid. Ketika itu beliau
mendapati seorang sahabat dari Anshar yang bernama Abu Umamah
yang sedang duduk merenung di dalam masjid. Rasulullah saw. bersabda:
Ada apakah gerangan engkau duduk di dalam masjid ketika bukan waktu

shalat? Dia menjawab Kegelisahan dan pikiran atas hutang yang selalu
menyelimutiku wahai Rasul. Beliau berkata Maukah aku ajarkan
perkataan yang apabila engkau ucapkan maka Allah Azza wa Jalla akan
menghilangkan kegelisahanmu dan melunaskan hutang-hutangmu? Ia
menjawab Iya ya Rasulullah kemudian Rasul bersabda Apabila kamu
berada

di

pagi

dan

sore

hari

maka

ucapkanlah

Artinya :
Ya Allah aku berlindung kepa-Mu dari kegundahan dan kesedihan dan
aku berlindung kepada-Mu dari kelemahan dan kemalasan dan aku
berlindung kepada-Mu dari sifat penakut dan bakhil dan aku berlindung
kepada-Mu dari terlilit hutang dan pemaksaan dari orang lain. (HR. Abu
Dawud)

Dan Abu Umamah berkata : Kemudian aku melaksanakannya dan


ternyata

Allah

melunaskan

3.

Doa

agar

Azza

wa

Jalla

menghilangkan

hutang-hutangku.

menghilangkan

kefakiran

(HR.

dan

kegundahanku
Abu

melunaskan

dan

Dawud)

hutang

Artinya :
Ya Allah, Tuhan bagi tujuh lapisan langit, juga Tuhan Arasy yang agung.
Tuhan kami dan Tuhan segala sesuatu. Yang menurunkan Taurat, Injil dan
Quran. Yang menumbuhkan tumbuh-tumbuhan dan menghasilkan buahbuahan. Aku mohon berlindung denganMu daripada kejahatan segala
suatu

yang

jahat

yang

ubun-ubunnya

di

dalam

genggaman-Mu.

Engkaulah yang awal, tiada suatu pun yang sebelum Engkau. Engkaulah
yang akhir, tiada suatu pun yang selepas Engkau. Engkaulah yang zahir,
tiada suatu pun yang di atas Engkau. Engkaulah yang batin, tiada suatu
pun yang di bawah Engkau. Tunaikanlah hutangku dan berilah aku
kekayaan daripada kefakiran. (HR. At-Tirmizi dan dinilai Hasan Sahih).

4. Doa Agar Hajat Dikabulkan Allah

)
(

Artinya :
Ya Allah, tidak ada yang bisa mencegah jika Engkau akan memberi dan
tidak ada yang mampu memberi jika Engkau mencegahnya. Tidaklah
bermanfaat nasib baik itu untuk menyelamatkan dari siksaMu. (HR.
Bukhari)

5.

Doa

Mudah

Rezeki

dan

Terhindar

Dari

Kekufuran

Artinya :
Ya Allah, aku berlindung dari kekufuran, kemiskinan dan siksa kubur.
(HR. Ahmad, Nasai, dan Abi Syaibah)

6.

Doa

Keselamatan

Diri,

Keluarga

Dan

Harta



Artinya :
Ya Allah, aku mohon kebaikan dunia dan akhirat, Ya Allah, aku mohon
ampun dan kebaikan dalam agama, dunia, keluarga, dan, dan hartaku. Ya
Allah, tutuplah aibku dan berilah aku rasa aman dari semua ketakutan.
(HR. Ahmad, Abu Dawud, Nasa'i, Ibnu Majah. Hakim men-sahihkannya)
Oleh Saifurroyya dari Berbagai Sumber

Email This BlogThis!



Share to Twitter

Share to Facebook

Share to Pinterest

QS. Al-Hasyr 22-24

July 3rd, 2012

Auu dzubillahis-samiiil-aliimi minasy-syaithoonir-rojiim. 3x


Huwallahul-ladzii laa ilaaha illaa huwa. Alimul-ghoibi wasy-syahaadah. Huwarrohmaanurrohiim. Huwallahul-ladzii laa ilaaha illaa huwal-malikul- qudduusus-salaamulmuminul-muhaiminul-aziizuljabbaarul-mutakabbir. Subhaanallahi ammaa yusyrikuun.
Huwallahul-khooliqul- baari-ul-mushowwiru lahul-asmaaul-husna. Yusabbihu lahu maa fissamaawaati wal-ardh. Wahuwal-aziizul-hakiim.
Aku berlindung kepada Allah yang Maha Mendengar lagi maha mengetahui dari godaan
syetan yang terkutuk..3x.

(22) Dialah Allah yang tiada Tuhan selain Dia, yang mengetahui yang ghaib dan yang nyata,
Dia-lah yang Maha Pemurah lagi Maha Penyayang.
(23) Dialah Allah yang tiada Tuhan selain Dia, raja, yang Maha Suci, yang Maha Sejahtera,
yang Mengaruniakan Keamanan, yang Maha Memelihara, yang Maha Perkasa, yang Maha
Kuasa, yang memiliki segala Keagungan, Maha Suci Allah dari apa yang mereka
persekutukan.
(24) Dialah Allah yang menciptakan, yang mengadakan, yang membentuk rupa, yang
mempunyai asmaaul Husna. bertasbih kepadanya apa yang di langit dan bumi. dan dialah
yang Maha Perkasa lagi Maha Bijaksana.
Maqil bin Yassar meriwayatkan dari Nabi SAW bahwasanya beliau bersabda:
Siapa saja yang membaca pada pagi hari auudzu bil-laahis-samii-il aliimi minasysyaithoonir-rojiim (Aku berlindung kepada Allah yang maha Mendengar lagi maha
mengetahui dari godaan syetan yang terkutuk) sebanyak (3x) kemudian membaca 3 ayat
terakhir dari surah al-Hasyr niscaya Allah akan kirimkan 70.000 malaikat yang akan selalu
mendoakan si pembaca hingga sore hari. Seandainya ia meninggal dunia pada hari itu
maka ia meninggal dalam keadaan syahir. Demikian pula bagi orang yang membacanya
pada sore hari. (HR. Tirmidzi dan Imam Ahmad)
Diriwayatkan oleh Barra bin Azib, Ali bin Abi Talib
berkata: Hai Barra jika engkau berdoa kepada Allah dengan menyebut namaNya Yang
Agung maka bacalah permulaan surat al-Hadiid dan akhir surat al-Hasyr. Kemudian
mohonkanlah kepadaNya apa yang engkau kehendaki.

Anda mungkin juga menyukai