Anda di halaman 1dari 5

LOMBA KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT NASIONAL

PROSES PENJERNIHAN AIR DI DUSUN V DESA PEMBANGUNAN KEC.


SIMPANG EMPAT KAB. ASAHAN DENGAN
ALAT PENJERNIH AIR SEDERHANA

Diajukan untuk Mengikuti Lomba Karya Tulis Ilmiah


Tingkat Nasional

Diusulkan Oleh :
DYAH INGGIT MURTININGRUM (4132121004) 2013
LAYLA SYAHFITRI LUBIS

(4143131019) 2014

ELPIRA SUNDARI

(4143131011) 2014

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN


MEDAN
2016

LEMBAR PENGESAHAN
1. Judul

2. Subtema
3. Ketua Kelompok
a.Nama Lengkap
b.NIM
c.Jurusan/Prodi
d.Universitas/Institusi/Politeknik
e.Alamat Rumah dan No.Tel/HP
f.Alamat email
4. Anggota Kelompok
5. Dosen Pendamping
a.Nama Lengkap dan Gelar
b.NIP
c.Alamat rumah dan No.Tel/HP

: Proses Penjernihan Air Di Dusun V


Desa Pembangunan Kec. Simpang
Empat Kab. Asahan Dengan Alat
Penjernih Air Sederhana
: Kewirausahaan Sosial dalam
Peningkatan Kualitas Lingkungan
:
: Dyah Inggit Murtiningrum
: 4132121004
: Fisika/Pendidikan fisika
: Universitas Negeri Medan
: Jalan HM Sariman Lau Dendang
Medan/085362775501
:dyah.i.murtiningrum@gmail.com
: 2 orang
:
: Teguh Febri Sudarma, M.Pd
: 198802092014041001
: Jalan HM Sariman Lau Dendang
Medan/081260044738
Medan, 16 Pebruari 2016

PROSES PENJERNIHAN AIR DI DUSUN V DESA


PEMBANGUNAN KEC. SIMPANG EMPAT KAB. ASAHAN
DENGAN ALAT PENJERNIH AIR SEDERHANA
Dyah Ingit Murtiningrum, Layla Syahfitri Lubis, Elpira Sundari
Fisika/Pendidikan Fisika, MIPA, Universitas Negeri Medan
Kimia/Pendidikan Kimia, MIPA, Universitas Negeri Medan
Kimia/Pendidikan Kimia, MIPA, Universitas Negeri Medan
Email : dyah.i.murtiningrum@gmail.com
ABSTRAK
Air bersih penting bagi kehidupan manusia. Indonesia telah memiliki undangundang yang mengatur sumber daya air sejak tahun 2004, yakni Undang Undang
nomor 7 tahun 2004 tentang Sumber Daya Air. Meskipun begitu persediaan akan air
bersih yang memenuhi parameter fisika, kimia, dan biologi di Indonesia masih minim,
sebagai sampelnya adalah di daerah Dusun V Desa Sipaku Area Kec. Simpang Empat
Kab. Asahan
Sebagian besar masyarakat di daerah tersebut memanfaatkan air sumur sebagai
sumber air untuk memenuhi kebutuhan hidupnya sehari-hari, seperti mencuci, minum,
memasak dan MCK. Mereka lebih dominan menggunakan sumur tradisional dan sumur
bor. Dengan kebutuhan masyarakat yang sangat kompleks tersebut, namun pada
kenyataannya tidak berbanding lurus dengan kualitas air yang ada di daerah tersebut
yang secara parameter fisika masih jauh dari kata layak.
Dengan latar belakang masalah tersebut, maka diperlukan adanya solusi yang
terjangkau dan bermanfaat untuk menangani akan kebutuhan air bersih tersebut. Maka
dari itu digunakanlah alat penjernih air sederhana yang terbuat dari pipa, keran, ijuk,
arang, magnet, dan serin. Adapun metode kerja dari alat ini adalah dengan dipasangkan
ke keran air, sehingga air yang masuk ke alat ini akan disaring dan menjadi jernih.
Dipercobaan yang sudah dilakukan, alat ini mampu menghasilkan air bersih sebanyak
1 liter / 1 menit. Sehingga alat ini bermanfaat untuk memenuhi kebutuhan akan air
bersih di daerah tersebut.
Kata Kunci : Air bersih, parameter fisika, Alat penjernih air sederhana

Anda mungkin juga menyukai