Anda di halaman 1dari 1

Kandungan nutrisi dalam daun cabai :

1. Serat
2. Zat besi
3. Kalium
Manfaat
1. Mengobati jerawat
Jerawat merupakan gangguan kulit terutama pada wajah yang disebabkan
oleh beberapa faktor, seperti kelebihan kadar minyak pada kulit wajah.
Menerapkan masker dari tumbukan daun cabai dipercaya mampu
mengurangi gangguan tersebut. Lakukanlah hal tersebut kurang lebih 15
menit lalu bilas dengan menggunakan air hangat.
2. Mengobati bisul
Bisul merupakan salah satu gangguan kulit yang terjadi dengan adanya
benjolan akibat infeksi bakteri yang masuk kedalam kulit melalui pori-pori.
Salah satu cara alami untyk mengatasi gangguan ini adalah dengan
menerapkan daun cabai yang telah dilayukan dengan minyak sayur pada
daerah yang terkena bisul.
3. Mengobati masuk angin
Masuk angin merupakan penyakit yang diakibatkan oleh kumpulan gas yang
tidak merata dalam tubuh. Cara mengobatinya dengan menerapkan gilingan
daun

Anda mungkin juga menyukai