Anda di halaman 1dari 58

Peralatan Pada GI

Busbar, Trafo Tenaga, LA, PMT, PMS, CT, CVT

Busbar, Trafo Tenaga, LA

Busbar

Fungsi

titik pertemuan/hubungan antara


transformator daya, SUTT, SKTT, serta
komponen listrik lainnya yang ada pada switch
yard

Jenis Busbar

Sin
gle

Do
ubl
e

Rin
g

Substation Reliability Indices

Sectionalized Single Busbar

Main & Transfer Bus

Transformator Tenaga/Daya
Transformator tenaga
peralatan tenaga listrik yang berfungsi untuk menyalurkan
tenaga/daya listrik dari tegangan tinggi ke tegangan rendah
atau sebaliknya.

Bagian2 Trafo Tenaga


Peralatan
bantu

Inti besi

Tangki
konservato
r

Utama

Bushing

Proteksi

Pendingin

Rele
Bucholz

Tap
changer

Rele
Tekanan
Lebih

Alat
pernafasan

dll

Kumparan

Inti Besi
Fungsi
mempermudah jalan fluksi,
yang ditimbulkan oleh arus
listrik yang melalui
kumparan

Terbuat dari lempengan2


besi tipis

Model Transformator

Konstruksi Inti Besi

Kumparan
Kumparan trafo:
beberapa lilitan kawat tembaga berisolasi yang membentuk
suatu kumparan

Terdiri dari:
kumparan primer dan kumparan sekunder yang diisolasi
terhadap inti besi dan terhadap antar kumparan dengan
isolasi padat seperti karton

Fungsi:
sebagai alat transformasi tegangan dan arus

Minyak Trafo

Sebagai media pendingin


Sebagai media
pengisolasi

Jenis Minyak Trafo

Mineral
bahan dasarnya dari minyak bumi
yang diproses dengan cara destilasi

Sintetis
diolah dengan proses kimia untuk
mendapatkan karakteristik yang
lebih baik

Syarat Minyak Isolasi Baru


(SPLN 49 1 : 1982)

Syarat Minyak Isolasi Baru


(SPLN 49 1 : 1982)

Bushing
Bushing
sarana penghubung antara
belitan dengan jaringan
luar

Kondukto
r

Isolator

Bagian Bushing

Isolasi

Kondukto
r

Klem
koneksi

Asesoris

Isolasi
IEC 60137
tahun
2008

RBP

Kondensor

Nonkondensor

OIP

RIP

Mengapa Bushing Diperhatikan?

Bagian sistem paling kritis


Bagian yg paling menderita panas
Sangat sulit dideteksi

Tangki Konservator

Fungsi:
menampung minyak pada
saat trafo mengalami
kenaikan suhu

Silica Gel
Fungsi:
sebagai filter udara luar yg
masuk ke dalam
konservator agar minyak
isolasi tidak terkontaminasi
kelembaban dari udara luar
yg dapat menurunkan nilai
tegangan tembus minyak

Dehydrating Breather
Fungsi:
Tempat silica gell

Tangki Konservator Tipe Air


Bladder/Cell

Tangki Konservator Tipe Diafragma

Pendingin
Trafo dialiri
arus

Beban &
suhu sekitar
naik

Sistem
Pendingin

Suhu trafo
naik

Jenis Pendinginan Trafo


(ANSI)
Huruf pertama: media pendingin internal yg
langsung berhubungan dengan lilitan
O = mineral oil or synthetic insulation fluid with a
fire point 300C/minyak atau fluida sintetis
dengan titik pembakaran 300C
K = insulating fluid with a fire point >
300C/fluida dengan titik pembakaran > 300C

Jenis Pendinginan Trafo


(ANSI)
Huruf kedua: mekanisme sirkulasi untuk media
pendingin internal
N = Natural convection flow through cooling
equipment and in windings
F = Forced circulation through cooling
equipment and natural convention flow in the
windings (also called directed flow)

Jenis Pendinginan Trafo


(ANSI)
Huruf ketiga: media pendingin eksternal
A = Air/udara
W = Water/air
Huruf keempat: mekanisme sirkulasi untuk
media pendingin eksternal
N = Natural convection/konveksi natural
F = Forced circulation (Fans (air cooling) ,
pumps (water cooling))/sirkulasi yang dipaksa
bisa menggunakan fan untuk udaraatau
pompa untuk air

Jenis Trafo (Berdasarkan Pendingin)

ONAN

ONAF

OFAF

OFWF

pendingin
trafo type
ONAF

Trafo OFAF

Tap Changer
Tap changer:
alat yang dapat menyesuaikan/mengubah ratio antara belitan
primer dan sekunder sehingga tegangan output/sekunder
dapat disesuaikan dengan kebutuhan sistem berapapun
tegangan input/primernya

PENEMPATAN OLTC
TANGKI
KONSERVATOR

PROTEKTIVE RELAY

BATANG
PENGGERAK

DIVERTER SWITCH

SILICAGEL

PENGGERAK
MEKANIK

TAP SELECTOR

NGR
NGR
tahanan yang dipasang seri dengan neutral sekunder pada
trafo sebelum terhubung ke ground/tanah

Nilai NGR:
Tegangan 70 KV 40 Ohm
Tegangan 20 KV 12 Ohm, 40 Ohm, 200 Ohm, dan 500 Ohm

NGR

Jenis NGR:
Resistance Liquid (air),
yaitu bahan resistance
adalah air murni . Untuk
memperoleh nilai resistance
yang diinginkan
ditambahkan garam KOH
Resistance Logam, yaitu
bahannya terbuat dari
logam nekelin dan dibuat
dalam panel dengan nilai
resistance yang sudah
ditentukan.

Lightning Arrester
LA:
peralatan yang berfungsi untuk melindungi peralatan listrik
dari tegangan surja

Karakteristik

Perkembangan Teknologi LA

Konstruksi LA

Grading Ring
Grading ring berfungsi
sebagai kontrol distribusi medan elektris sepanjang
permukaan LA

Struktur Penyangga Lightning


Arrester
LA dipasang pada ketinggian tertentu dari permukaan
tanah, untuk itu diperlukan struktur penyangga yang
terdiri dari pondasi dan struktur besi penyangga.

SEKIAN
DAN
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai