Anda di halaman 1dari 1

DESKRIPSI MEDIA

Matapelajaran

: Matematika

Materi

: Himpunan

Kelas/ Semester

: VII / 1

Alokasi Waktu: 40 menit

KD

: Menjelaskan pengertian himpunan, himpunan bagian, komplemen


himpunan, operasi himpunan dan menunjukkan contoh dan bukan
contoh.

Tujuan

: Siswa dapat Menyatakan Himpunan dengan Diagram Venn ketika


guru memberikan soal yang berhubungan dengan Materi Diagram
Venn (IV)

Jenis Media

: PowerPoint

Ilustrasi Media

Cara Menggunakan Media :


Dengan menggunakan Media Powerpoint, Siswa dapat lebih mudah memahami
materi Himpunan yang telah dianimasikan sedemikian hingga agar contoh yang diberikan
keterkaitan dengan kehidupan sehari-hari :
1. Guru membuka file powerpoint, lalu meng-klik Slideshow
2. Guru menjelaskan materi himpunan dalam menyatakan suatu himpunan dengan
menggunakan diagram venn.
3. Guru mulai penjelasan dengan memberikan permasalahan nyata.
4. Agar lebih memahami guru membantu siswa menyatakan suatu himpunan dalam
bentuk diagram Venn
5. Guru menambahkan pemahaman siswa dengan memberikan contoh himpunan yang
dinyatakan dalam bentuk diagram Venn

Anda mungkin juga menyukai