Anda di halaman 1dari 15

PROGRAM BANTUAN SUBSIDI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER PADA SMK YMJ

YAYASAN MIFTAHUL JANNAH SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN KELOMPOK BISNIS DAN MANAJEMEN

SMK YMJ STATUS DISAMAKAN


2006
: 204/SMK-YMJ/IX/2006

Jl. Limun No. 27 ( Depan UIN Jakarta ) Ciputat Tangerang Telp./Fax. (021) 7496901 Email : smk_ymj@yahoo.co.id Nomor Ciputat , 20 September 2006

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

Lampiran Hal

: 1 bundel : BANTUAN SUBSIDI KEGIATAN EKSTRAKURIKULER SMK TAHUN 2006

Kepada Yth. Bapak Direktur Direktorat Pendidikan Menengah Kejuruan u.p. Kasubdit Kegiatan Kesiswaan Kompleks Depdiknas Gedung E lantai 12, Jalan Jenderal Sudirman Senayan Jakarta Pusat Assalamualaikum Wr. Wb. Dengan Hormat Sehubungan dengan program bantuan Subsidi kegiatan ekstrakurikuler pada SMK 2006 dengan ini kami mengajukan proposal kepada Bapak sebagaimana surat Direktur Pembinaan Sekolah Menengah Kejuruan Depdiknas Nomor: 2628/C5.5/LL/2006, tanggal 18 September 2006 tentang Daftar SMK Berpotensi peneriman bantuan subsidi kegiatan ekstrakurikuler tahun 2006 pada Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) YMJ Ciputat Kabupaten Tangerang. Sebagai bahan pertimbangan Bapak bersama ini kami sertakan pula data-data pendukung. Demikian permohonan ini kami sampaikan, atas perhatian dan bimbingan Bapak kami mengucapkan terima kasih. Wassalamualaikum Wr. Wb. Kepala SMK YMJ Ketua Komite SMK YMJ

H.U. Sanusi, BA

Dr. H. Moh. Matsna HS., MA

Tembusan: 1. Kepala Dinas Pendidikan Propinsi Banten 2. Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Tangerang 3. Arsip

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL

Kepala SMK YMJ

Ciputat, 20 September 2006 Ketua Komite SMK YMJ

H.U. Sanusi, BA

DR. H.Moh.Matsna HS.,MA

Mengetahui/Menyetujui Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Kabupaten Tangerang

DRS. H. MUHYI SYARIFUDIN, M.Pd. Pembina Utama Muda NIP : 130 542 758

IDENTITAS SEKOLAH

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

Nama Sekolah : SMK YMJ NSS : 344020417011 NDS : 4302040004 Status Sekolah : Swasta Jenjang Akreditasi : Disamakan Alamat Sekolah : Jalan Limun Nomor 27 (Depan UIN) Ciputat Telepon/ Fax (021) 7496901 Kode Pos 15419 Email : smk_ymj@yahoo.co.id SK Pendirian : Nomor : 16/SK/YMJ/02/V/1986 Tanggal 20 Mei 1986 dari Yayasan Miftahul Jannah Ijin Operasional : No. 361/I02/Kep./E.88 Tanggal 25 Juni 1988 dari Kanwil Depdikbud Propinsi Jawa Barat Badan Penyelenggara : Yayasan Miftahul Jannah Akte Notaris : Nomor 3 Tanggal 3 Mei 1993 oleh Husin Abdat, SH Bidang Keahlian : Manajemen Bisnis Program Keahlian : Akuntansi Penjualan Sekretaris Nama Kepala Sekolah: H.U.Sanusi, BA NIP : --SK Pengangkatan : No : 04/SK/YMJ/02/III/1997 Tgl. 1 Maret 1997 dari Yayasan Miftahul Jannah Alamat Kasek : Gang Saimin No, 31 Rt 02/08 Desa Pisangan Ciputat Tlp. (021) 74706487 Email : uci_smkymj@yahoo.co.id Nama Yayasan : Yayasan Miftahul Jannah Nama Ketua Yayasan : Drs. H M Tarsa Fatahuddin Alamat Yayasan : Jalan Limun Nomor 27 (Depan UIN) Ciputat Telepon/ Fax (021) 7496901 Nama Ketua Komite : Dr. H.Moh. Matsna HS.MA Instansi : UIN Syarif Hidayatullah Jakarta Alamat Instansi : Jalan Ir. H. Juanda No.95 Ciputat Tangerang Ciputat, September 2006 Kepala SMK YMJ

H.U. Sanusi, BA

KATA PENGANTAR

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

Banyak Sekolah hanya menerapkan pendidikan yang sering mengabaikan pengembangan potensi peserta didik. Padahal dalam pendidikan dirasa akan berhasil bila dalam proses pendidikan, si pendidik memperhatikan segenap keberadaan siswa baik aspek afektif, kognitif, maupun psikomotorik, serta segala potensi yang dimilikinya. Hal ini sesuai pendekatan humanistik dalam aliran Psikologi Humanistik yang dipelopori Carl Rogers dan Abraham Maslow. Menurut IV Cully (1976), tujuan pendidikan berkait erat dengan realisasi diri mencakup keseluruhan pertumbuhan dari potensi-potensi yang ada dalam diri seseorang, sehingga suatu saat dia menemui tempatnya dalam dunia sesuai bakatnya dan memberikan sumbangan positif bagi masyarakat SMK YMJ Ciputat mengembangkan dan memfasilitasi siswa dengan menyediakan berbagai kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai dengan minat dan bakat siswa, kegiatan ekstrakurikuler yang disediakan sekolah yaitu kegiatan Pencinta alam (PeLpala), Paskibra, Pramuka, Seni (Marawis), Olahraga (futsall, Sepakbola, Bolla Volley dan basket). Agar perhatian sekolah terhadap kegiatan ekstrakurikuler dapat mencapai tujuan maka perlu dukungan dan partisipasi aktif dari pihak Sekolah, Majelis Sekolah, Yayasan dan instansi terkait.
Sehubungan dangan maksud diatas maka SMK YMJ pada tahun diklat 2006/2007 berupaya untuk meningkatkan dan mengembangkan kegiatan ekstrakurikuler pada SMK YMJ Ciputat.

Ciputat, September 2006 Kepala SMK YMJ Ciputat

H.U. Sanusi, BA

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

DAFTAR ISI
Halaman LEMBAR PENGESAHAN IDENTITAS SEKOLAH KATA PENGANTAR DAFTAR ISI BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang B. Tujuan C. Sasaran BAB II PROGRAM PENGEMBANGAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER A. Potensi Sekolah B. Rencana Pengembangan Ekstrakurikuler C. Strategi Pelaksanaan Pengembangan Ekstrakurikuler BAB III PENDANAAN A. Rencana penggunaan dana bantuan Subsidi ekstrakurikuler BAB VI PENUTUP LAMPIRAN LAMPIRAN 12 13 3 4 5 6 7 7 8 8 9 9 9 10 11

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG


Dalam Undang-undang No.20 tahun 2003 tentang sistem nasional rangka untuk

pendidikan Nasional serta peradaban

ditegaskan bahwa yang

pendidikan dalam

berfungsi mengembangkan kemampuan dan membentuk watak bangsa bermartabat mencerdaskan kehidupan bangsa, bertujuan

perkembangan potensi peserta didik agar menjadi siswa yang beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT. Berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggungjawab. Untuk mencapai tujuan yang dirumuskan dalam undang-undang tersebut dan menghadapi era globalisasi, maka diperlukan peningkatan kualitas pendidikan, kualitas pendidikan membentuk kuliatas generasi muda sebagai penerus bangsa yang tangguh. Upaya untuk meningkatkan kualitas pendidikan merupakan usaha yang penting bagi masa depan generasi muda agar mampu berperan aktif dalam perkembangan ilmu dan teknologi. SMK membutuhkan dana untuk Pengembangan kegiatan

ekstrakurikuler yang diharapkan secara umum dapat membekali siswa dalam mengembangkan kepribadian, bakat dan minat, disamping itu juga diharapkan kegiatan ekstrakurikuler dapat digunakan digunakan sebagai wahana untuk mengembangkan sikap kepemimpinan, sportifitas, mencintai memelihara lainnya. alam sekitar, menghargai karya seni serta kemampuan kecakaan

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

B.

TUJUAN

mengembangkan sikap kepemimpinan, sportifitas, mencintai dan memelihara lingkungan alam sekitar, menghargai karya seni serta kemampuan kecakaan lainnya.

Mewujudkan Sumber Daya Manusia yang berkualitas Memberikan nilai plus dalam keterampilan dan kecakapan hidup (life skill) bagi siswa.

Unggul dalam prestasi akademik dan non akademik dan imtaq Memberi wadah kegiatan kepada siswa untuk dapat berolah karya kreatif secara terarah dan tepat. Memotivasi siswa untuk ikut dalam kegiatan yang kreatif. Memberikan ruang silaturahmi antara guru, pelajar melalui kegiatan yang positif.

C. SASARAN

Kegiatan ekstrakurikuler yang berkualitas dan mampu menyalurkan minat dan bakat siswa. Mencapai target maksimal dan meraih prestasi dalam kegiatan tingkat propinsi dan nasional. Siswa terbiasa beradaptasi dan bekerjasama dengan orang lain. Siswa mempunyai nilai plus dalam keterampilan dan kecakapan.

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

BAB II PROGRAM PENGEMBANGAN KEGIATAN EKSTRAKURIKULER


A. POTENSI SEKOLAH
a. Tersedianya tenaga pembina berkualitas.

b. Adanya fasilitas sarana administrasi yang cukup, c. Tersedianya fasilitas laboratorium yang memadai untuk Praktek Komputer, Mengetik, Bahasa Inggris, sarana ibadah dan fasilitas penunjang lainnya.
d. Adanya kerjasama dan koordinasi antar semua elemen

sekolah. e. Tersedianya ruangan belajar yang memadai. f. Terjalinnya kerja sama yang baik antara sekolah dengan masyarakat sekitar. g. Banyaknya jumlah siswa yang ikut ekstrakurikuler

B. RENCANA PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER

Pengembangan kegiatan ekstrakurikuler di SMK YMJ yang pertama adalah pembenahan manajemen organisasi ekstrakurikuler, sehingga memudahkan dalam pembinaan dan pengawasan oleh sekolah.

area

utama

yang

dikembangkan

adalah

organisasi

ekstrakurikuler yang sangat di sukai oleh siswa yaitu Pecinta Alam, Marawis, Paskibra, Pramuka, sepak bola, dan Futsal. Membentuk kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai dengan kebutuhan zaman.

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

Peningkatan mutu kegiatan ekstrakurikuler. Peningkatan peran serta guru, karyawan dan semua elemen sekolah dalam kegiatan ekstrakurikuler. Peningkatan kerjasama organisasi ekstrakurikuler dengan intansi atau lembaga yang terkait guna mendukung tercapainya tujuan dan sasaran kegiatan.

C. STRATEGI PENGEMBANGAN EKSTRAKURIKULER


Menyiapkan tenaga Pembina dan pelatih kegiatan ekstrakurikuler yang ahli dan berkualitas Mengadakan kontrol dan pengawasan terhadap manajemen organisasi ekstrakurikuler. Menyediakan dana dan estimasinya untuk semua kegiatan yang diadakan oleh organisasi ekstrakurikuler. Meningkatkan komunikasi dan hubungan yang aktif dengan intansi dan lembaga terkait dengan ekstrakurikuler. Melaksanakan ekstrakurikuler Memberikan fasilitas pendukung berupa sarana dan prasarana guna tercapainya tujuan kegiatan. semua program kegiatan organiasasi

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

10

BAB V PENDANAAN

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

11

BAB VI PENUTUP
Mempersiapkan siswa untuk ikut serta dalam pembangunan

guna menyongsong Asia Free Trade Area (AFTA) serta NAFTA serta Era globalisasi sudah dekat. Merupakan tanggung jawab sekolah yang harus menyediakan dan memfasilitasi siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler untuk menyalurkan karya dan kreatiftas yang sesuai dengan minat dan bakat . Dengan adanya program bantuan subsisdi kegiatan

ekstrakurikuler, maka SMK YMJ akan mengembakan dan memotivasi siswa untuk meningkatkan prestasi dalam bidang akademik maupun non akademik. Dengan proposal ini diharapkan partisipasi dari semua pihak yang terkait untuk dapat membantu merealisasi program tersebut.

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

12

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

13

JADUAL PELAKSANAAN PEMANFAATAN DANA SUBSIDI DAN IMBAL SWADAYA PENGEMBANGAN SMK STANDAR NASIONAL DI SMK YMJ
Sumber Dana Dana Pendamping

No

JENIS KEGIATAN Pengadaan Komputer Pentium 4 Pengadaan Media Pembelajran - Infokus

Jadwal

Subsidi

1.

Agustus/ September 2006 September 2006 September 2006 September 2006 September 2006 September / Oktober 2006 September / Oktober 2006 September 2006 September / Oktober 2006

Rp. 30.000.000,-

Rp. 25.000.000,Rp Rp 4.000.000,1.000.000,-

2.
- Labtop - Layar / Screen

3 4 5 6 7

Pemasangan Jaringan Internet Pengadaan Lab. Bahasa Inggris

Rp. 5.000.000,Rp. 45.000.000,Rp 8.000.000,-

Penambahan AC Pengadaan Cash Register (elektirik) Peningkatan Tenaga Pendidik

Rp. 7.000.000,Rp. 25.000.000,-

JUMLAH TOTAL

Rp.125.000.000,-

Rp. 25.000.000,-

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

14

Proposal Bantuan Subsidi Kegiatan Ekstrakurikuler Pada SMK YMJ Tahun 2006

15

Anda mungkin juga menyukai