Anda di halaman 1dari 7

PANDUAN KEGIATAN

MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH


SMP NEGERI 2 JANGKAR
TAHUN AJARAN 2017 / 2018

A. PENDAHULUAN
Masa Pengenalan lingkungan sekolah (MPLS) merupakan salah satu wahana bagi calon siswa
baru dalam upaya pengenalan terhadap lingkungan sekolah baru. Dalam kegiatan MPLS siswa
diperkenalkan denga kondisi riil sekolah baik itu peraturan sekolah, tata tertib sekolah, cara belajar,
tata krama, kedisiplinan, norma norma agama, dan lain lainnya. Mengingat calon secara
psikologis memasuki masa remaja ( pubertas ) yang sangat rentan dengan pengaruh lingkungan
Dengan dikenalkan nya norma norma kepada calon siswa, maka setidaknya siswa telah dibekali
ilmu yang berhubungan dengan cara bagaimana upaya mencegah dan meminimalisir hal hal yang
dapat merusak moral siswa.

B. DASAR

Pelaksanaan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah adalah berdasarkan Permendikbud Nomor


18 Tahun 2016 tentang Pengenalan Lingkungan Sekolah. MPLS yang diselenggarakan diharapkan
sejalan dengan visi pendidikan Indonesia yaitu sekolah sebagai taman belajar yang menyenangkan.

C. TUJUAN KEGIATAN

- Mengenalkan kepada calon siswa tentang kondisi sekolah.


- Menanamkan sedini mungkin etika yang baik kepada siswa yang pada prinsipnya calon siswa
- memasuki masa perkembangan kejiwaan.
D. KEPANITIAAN

Susunan Panitia Pendaftaran Peserta Didik Baru Tahun Pelajaran 2016/ 2017 sebagai berikut:

Penanggung Jawab : Guretno ,M.Pd

Ketua : Wanti Ruli M,S.Pd.I

Sekretaris : Suprianto Ardyansah

Bendahara : Suratminingsih

Anggota : - Iki Isnanti

- Siti M

- Hj.Retno S

- Cipto W

- Khairul M

- Supranoto

- H.Tedy Purwiyono

E. PESERTA

Jumlah calon siswa baru yang terdaftar dan telah mendaftar ulang sebanyak 18 siswa. Dari
jumlah tersebut seluruhnya mengikuti kegiatan yang telah dijadwalkan. Selama mengikuti kegiatan
sampai kegiatan berakhir ( selama 3 hari ) maka dinyatakan seluruh siswa dalam keadaan sehat (
tidak ada yang dinyatakan sakit atau absen )

- Rekapitulasi Peserta Didik


Jumlah Peserta Didik yang mengikuti kegiatan kegiatan MPLS sebanyak :
Laki-laki = 10 Orang
Perempuan = 8 Orang
Jumlah = 18 Orang

F. JADWAL DENGAN MATERI KEGIATAN

a. Jadwal Kegiatan

- Waktu : Tanggal 17-19 Juli 2017

- Tempat Kegiatan : SMP NEGERI 2 JANGKAR

b. Materi Kegiatan

No. Hari / Tanggal Waktu Kegiatan Pelaksana Ket

07.00 07.30 Upacara Pembukaan Kepala Sekolah


07.30 08.30 Pengenalan lingkungan sekolah Iki isnanti
08.30-09.30 program dan cara belajar Khairul mahmud
09.30-09.45 Pengenalan ektrakurikuler
istirahat Supriyanto

Senin, 09.45-10.00 kepramukaan Aprilia r


1. 10.00-11.30 tatakrama peserta didik Wanti ruli m
17 Juli 2017
11.30-12.00 Sholat Dhuhur

07.00-08.00 Kesadaran berbangsa bernegara supranoto

Selasa 08.00-08.30 Wawasan kebangsaan Hj.Retno S


2. 08.30-09.30 Perilaku hidup bersih dan sehat Cipto wardoyo
18 Juli 2017
09.30-09.45 Istirahat
09.45-11.30 Pendidikan karakter Wanti Ruli M
11.30-12.00 Sholat Duhur Wanti Ruli M

Rabu 07.00-08.00 Wawasan Wiyata Mandala Suratminingsih


3. 08.00-09.00 Pengenalan k 13 Siti Munawaroh
29 Juli 2017
09.00-09.15 Istirahat
09.15-10.00 Bridge Course SMP Tedi p
10.0010.30 Surat pengantar dan sambutan Kepala sekolah
kemendikbud
10.30-11.00 Surat Kemendikbud 2016 Aprilia R
11.00-11.30 Permendikbud no.55 th 2014 HJ.Retno S
11.30-12.00 Sholat Duhur Wanti Ruli M

G. HASIL
Hasil dari Kegiatan MPLS Siswa dapat :
- Meningkatkan jiwa kepimpinan
- Mengenal lingkungan dan Visi, Misi Sekolah
- Meningkatkan Etika dan tata tertib Sekolah
- Menerapkan Nilai nilai agama sesuai dengan keyakinan masing-masing
- Menyalurkan Minat dan bakat siswa
H. SARAN / USUL

Untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia sesuai dengan kompetensi yang
ditetapkan secara nasional, khusus SMP NEGERI 2 JANGKAR Kecamatan JANGKAR Tahun Ajaran
2017 / 2018

I. PENUTUP

Dengan mengucapkan alhamdulillah marilah kita bersyukur kepada Nya bahwa


Pendaftaran Peserta Didik Baru berjalan dengan lancar dan sukses.untuk itu kami menyadari
bahwa laporan ini masih banyak kekurangannya dan kejanggalannya. Kami sebagai panitia
Pendaftaran Peserta Didik Baru, mohon maaf atas kekurangan tersebut.

Kepala Sekolah Ketua Panitia

GURETNO,M.Pd WANTI RULI M, S.Pd.I.


NIP. 19711112 199703 1 004 NIP. 19760319 200801 2 009
July 20, 2012 by DIANAFIT - dibaca 1,327 kali

Leave a Comment

Bagi peserta didik baru, memasuki jenjang pendidikan formal yang baru merupakan sebuah masa ketika
ia harus berhadapan dengan lingkungan dan dunia yang baru. Untuk itu, mereka memerlukan tahap
peninjauan, pengenalan, dan adaptasi terhadap lingkungan baru yang mereka masuki. Sebagai
tindaklanjut kegiatan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun pelajaran 2014/2015, serta
mengukuhkan pelaksanaan pendidikan karakater bangsa, maka perlu dirancang kegiatan Masa Orientasi
Peserta Didik Baru (MOPDB) tahun 2014 pada jenjang SMP/MTs.

Adapun tujuan yang hendak dicapai dalam kegiatan MOPD adalah :

1. Memperkenalkan Peserta didik baru pada lingkungan fisik sekolah yang baru mereka masuki

2. Memperkenalkan Peserta didik baru pada seluruh komponen sekolah beserta aturan, norma, budaya,
dan tata tertib yang berlaku di dalamnya.

3. Memperkenalkan Peserta didik baru pada keorganisasian

4. Memperkenalkan Peserta didik baru untuk dapat menyanyikan lagu hymne dan mars sekolah

5. Memperkenalkan Peserta didik baru pada seluruh kegiatan yang ada di sekolah

6. Mengarahkan Peserta didik baru dalam memilih kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai dengan bakat
mereka

7. Menanamkan sikap mental, spiritual, budi pekerti yang baik, tanggung jawab, toleransi, dan berbagai
nilai positif lain pada diri Peserta didik baru sebagai implementasi penanaman konsep iman, ilmu, dan
amal

8. Menanamkan berbagai wawasan dasar pada Peserta didik baru sebelum memasuki kegiatan
pembelajaran secara formal di kelas.

C. Hasil Yang Diharapkan :


1. Peserta didik baru dapat mengenal pada lingkungan fisik sekolah yang baru mereka masuki
2. Peserta didik baru dapat mengetahui pada seluruh komponen sekolah beserta aturan, norma,
budaya, dan tata tertib yang berlaku di dalamnya.
3. Peserta didik baru dapat memahami tentang keorganisasian di sekolahnya yang baru
4. Peserta didik baru dapat menyanyikan lagu hymne dan lagu mars sekolahnya
5. Peserta didik baru dapat mengetahui seluruh kegiatan yang ada di sekolah
6. Peserta didik baru dapat menentukan pilihan untuk mengikuti kegiatan ekstrakurikuler yang sesuai
dengan bakat mereka
7. Terpatrinya sikap mental, spiritual, budi pekerti yang baik, tanggung jawab, toleransi, dan berbagai
nilai positif lain pada diri peserta didik baru sebagai implementasi penanaman konsep iman, ilmu, dan
amal
8. Terpahaminya berbagai wawasan dasar pada peserta didik baru sebelum memasuki kegiatan
pembelajaran secara formal di kelas.
PEMERINTAH KABUPATEN SITUBONDO
DINAS PENDIDIKAN
SMP NEGERI 2 JANGKAR
Jln. Desa Sopet Jangkar Situbondo Kode Pos 68372 Telp. 5508208

Anda mungkin juga menyukai