Anda di halaman 1dari 7

SOAL-SOAL THT-KL

PBL Pendengaran, penciuman dan keseimbangan


1. Seorang anak bernama Rochimah 10 thn datang dengan keluhan, jika
menelan ludah ngganjel. Keluhan tersebut dirasa sejak 2 bulan
yang lalu. Waktu berobat ke puskesmas diketahui amandel
membesar. Akan dilakukan ATE, yang perlu ditanyakan :
a. Apakah punya riwayat asma.
b. Gangguan perdarahan.
c. Keadaan hamil.
d. Sedang menstruasi.
e. Semua di atas benar.
2. Bila penderita rochimah diatas disertai keluhan tidur ngorok
(hipertrofi adenoid), apa yang perlu saudara periksa penunjang.
a. Periksa rontgen ratio adenoid.
b. Dilakukan rhinoskopi anterior.
c. Periksa Ct dan Bt.
d. Tunda sampai tidur tidak ngorok.
e. Periksa laringoskopi indirect.
3. Penderita
ini
mengalami
trismus,
ternyata
ada
abses
Retrofaringabses peritonsil.
Tindakan anda yang paling betul
a. Langsung dilakukan TE.
b. Diobati dulu, sampai abses sembuh.
c. Lakukan TE tunggu 3-4 minggu, setelah drainase Abses.
d. Dirujuk ke penyakit dalam.
e. Foto rontgen thorax.
4. Bila pada penderita ini akan dilakukan TE syarat-syarat yang harus
dipenuhi.
a. Drainase Abses dan TE bersama-samaa chaud.
b. Drainase abses 4-6 minggu lagi baru di TEa froid.
c. Drainase abses 3-4 hari, baru di TEa tiede.
d. Penderita harus mondok di RS.
e. Semua diatas benar.

5. Bila penderita diatas terlambat ke dokter kemungkinan komplikasi.


a. Abses pecah spontan (perdarahan, aspirasi, pyeima).
b. Abses menjalar ke parafaring.

c. Bila ke mediastinum (mediastinitis).


d. Ke intra kranial (abses otak, meningitis)
e. Semua diatas benar.
6. Fuad umur 15 tahun datang dengan keluhan menelan sakit, sejak 2
bulan yang lalu.
Sudah berobat ke puskesmas tapi belum ada hasilnya.
a. Foto thorax AP.
b. Tonsil membesar T3-T3.
c. Diberikan penenang.
d. Pengobatan sulit oleh karena tonsil sudah mengalami
fibrotisasitonsilitis kronik.
e. Pengobatan sulit oleh karena disertai ngorok.
7. Seorang penderita wanita, guru TK 30 tahun.
Datang dengan keluhan suara serak kadang-kadang sampai
hilang.
a. Kemungkinan Faringitis kronis.
b. Tonsil membesar, jadi sulit bicara.
c. Kelainan pasti pada plika vokalis.
d. Diobati setelah suaranya timbul kembali.
e. Leher dikompres air dingin.
8. Pada penderita diatas jelas kelainan pada plika vokalis.
a. Biasa disebut sebagai vocal abuse penggunaan suara
berlebihan.
b. Gangguan pada plika vokalis atau pita suara.
c. Plika suara yang dikatakan normal baik bila tension vibrasi dan
aproximasi baik
d. Disebut juga nodul pita suara.
e. Semua diatas benal.
9. Seorang penderita wanita nadia 30 tahun datang dengan keluhan
menelan sakit, sejak 1 bulan yang lalu penderita hamil 3 bulan
G1P0A0 apakah penderita ini dapat dilakukan TE dan indikasi TE apa
saja.
a. Pasti tidak dapat oleh karena kontra indikasi TE (kehamilan).
b. Tonsillitis akut berulang.
c. Abses peritonsil.
d. Tumor jinak tonsil.
e. Semua diatas benar.
10.
Pada penderita diatas apa kontra indikasi TE selain kehamilan.
a. Penderita mengalami radang akut.
b. Penderita kelainan darah.
c. KU Jelek / status asmatikus.

d. Ada epidemi polio


e. Semua diatas benar.
11.
Seorang anak laki-laki umur 10 tahun jatuh dari sepeda
mengenai daerah leher atau laring.
Kerangka laring yang bersifat hialin adalah :
a. Kartilago krikoid
b. Kartilago tiroid
c. Kartilago aritenoid
d. Kartilago Epiglottis
e. Semua diatas benar.
12.
a.
b.
c.
d.
e.

Pada pemeriksaan laring perlu dilakukan pemeriksaan, kecuali :


Anamnesis dan inspeksi.
Palpasi
Laringoskopi direct dengan kaca laring 30o
Stoboskop
Laringoskopi direct.

a.
b.
c.
d.
e.

Merupakan kelainan congenital laring


Atresia laring.
Diafragma laring.
Laringo malasia.
Tetani laring .
Semua diatas benar.

a.
b.
c.
d.
e.

Suara yang baik dan memenuhi syarat adalah


Tension plika vokalis
Aproximasi PV
Fibrasi PV
aliran udara cukup.
Semua diatas benar.

a.
b.
c.
d.
e.

Indikasi trakeotomi
Sumbatan jalan nafas
Difteri stadium awal
Gangguan ventilasi pernafasan
Sesak nafas jakson III
Semua diatas benar.

13.

14.

15.

16.
Seorang anak diatas 10 tahun datang di poli THT dengan keluhan
adanya pembesaran didaerah leher kemungkinan penderita tersebut
adalah :
a. Laringitis akut difusa

b.
c.
d.
e.

Terjadi bull neck


Membrane sulit dilepas
Bila perlu trakheotomi
Semua diatas benar

a.
b.
c.
d.
e.

Faktor Yang berpengaruh pada terjadinya laryngitis kronis :


Penggunaan suara berlebihan
Alcohol dan rokok
Focus infeksi ditempat lain
Polusi udara
Semua diats benar

17.

18.
Seorang petani laki laki umur 50 th datang diklinik THT-KL ada
benjolan dileher kiri uk. 4x4x3 cm dengan ket. Sejak 2 th yg lalu,
disertai pusing2, kadang batuk, nafsu makan berkurang sudah berobat
ke dokter umum tapi belum ada hasilnya
Yang perlu anda periksa
a. Ada gangguan pendengaran
b. Ada gangguan pada mata
c. Ada gangguan pada hidung
d. Ada gangguan kepala
e. Semua diatas benar
19.
a.
b.
c.
d.
e.

Pada penderita ini perlu dilakukan pemeriksaan penunjang


CT Scan
Endoscopy
Sinuscopy
Biopsi
Semua diatas benar

20.
Seorang penderita datang dengan keluhan 5 sign yaitu
gangguan dikepala, ditelinga, mata, hidung dan leher yaitu Ca
Nasofaring.
Keuntungan operasi dibandingkan operasi dan stitostatika pd jaringan
adalah :
a. Jaringan Ca Dapat diangkat
b. Waktu lebih singkat
c. Stadium dini efektifitasnya tinggi
d. Rasional untuk dilakukan pd stadium dini
e. Semua diatas benar
21.

Radiasi pada Ca akan lebih efektif bila :


a. Ca nya tergolong jenis radio sensitive
b. Cell Ca dalam stadium mitosis
c. Oksigenasi masih baik

d. Belum ada metastasis jauh


e. Semua diatas benar
22.
a.
b.
c.
d.
e.

Keuntungan pemberian radiasi pra operasi pada Ca :


Oksigenasi masih baik jaringan tumor masih radio sensitif
Operasi tdk perlu luas ( Radikal )
Tumor non operable menjadi Operable
Menurunkan stadium histologic tumor
Semua diatas benar

a.
b.
c.
d.
e.

Pada Th/ Ca yang pertamakali yg hrs difikirkan adalah :


Th kombinasi
Radiasi
Sitostatika
Operasi
Semua diatas benar

a.
b.
c.
d.
e.

Tumor ganas diterbanyak di bag. THT- KL adalah :


Ca hidung
Ca sinus
Ca nasofaring
Ca laring
Ca tonsil

23.

24.

25.
Seorang anak perempuan usia 15 tahun mengeluh sulit menelan
makanan padat /cair. Sedikit demi sedikit keluhan ini dirasakan 2
minggu yang lalu riwayat sebelumnya, beberapa tahun yang lalu
pernah mencoba bunuh diri dengan minum baygon. Kemungkinan
diagnosis diatas adalah :
a. Keganasa esophagus
b. Sriktura esophagus
c. Korosif esophagus
d. Kelainan motorik
e. Kelumpuhan otot menelan
26.
Seorang anaka perempuan bernama dias umur 5 tahun,
dikeluhkan sakit menelan, badan panas, mulut bau busuk.
Pemebriksaan ditemukan fesikel diaerah mukosa mulut ginggifa dan
palatum.
Diagnosis yang paling munkin pada kasus ini adalah
a. Herpes zoster
b. Herpes simplex sekunder
c. Herpes simplex primer
d. Candidiasis
e. Stomatitis aphtosa rekuren

27.
Vera seorang anak perempuan berumur 10 tahun mengeluh
lehernya membengkak disretai lehernya sakit. Pada orang dewasa
penyebab terbanyak infeksi dalam (deep neck infection) adalah :
a. Odontogen
b. Benda asing
c. Penyebaran infeksi super visial
d. Infeksi luka operasi
e. Trauma leher
28.
Tonsillitis kronis tidak bisa disembuhkan dengan terapi medika
mentosa sebab
a. Bakteri penyebabnya sudah resisten
b. Antibiotika tidak dapat mencapai lokasi kuman
c. Antibiotika berulang menyebabkan penurunan imunitas
d. Tonsillitis kronik sering terjadi hipervaskularisasi
e. Sering terjadi perubahan pola kuman penyebab

29.
a.
b.
c.
d.
e.

Pernyataan dibawah ini sesuai dengan hipertrofi adenoid adalah


Dapat ditemukan gejala dispneu
Biasanya penderita mudah terkena ISPA
Dapat menimbulkan refered otalgia
Bisa terjadi otitis media serosa
Semua di atas benar

a.
b.
c.
d.
e.

Retrofaringeal abses kronik biasanya disebabkan karena


Salmonella typosa
Aspergillus
Mycobacterium leprae
Clostridium aeroginosa
Mycobacterium tuberculosa

30.

JAWABAN :
1) E
2) A
3) C
4) E
5) E
6) D
7) C
8) A
9) E
10)

11) D
12) C
13)
14)
15)
16)
17)
18)
19)
E 20)

21) E
22) E
C
E
E
E
E
E
D
E

23)
24)
25)
26)
27)
28)
29)
30)

B
C
C
D
A
B
E
E

Anda mungkin juga menyukai