Anda di halaman 1dari 3

KOMISI AKREDITASI RUMAH SAKIT

Epicentrum Walk Lt. 7 unit 716 B


Jl. Boulevard Epicentrum Selatan, Kawasan Rasuna Epicentrum Kuningan
Jl. HR. Rasuna Said, Jakarta Selatan - 12960
Telp. (021) 29941552, 29941553. Fax (021) 29941317.
Email : survei@kars.or.id Website : www.kars.or.id
Bank : BNI 46 Cabang Tebet Jakarta a.n Komisi Akreditasi Rumah Sakit, Rek. 0011802402

JADWAL KEGIATAN SURVEI AKREDITASI PROGRAM KHUSUS


RSU. Full Bethesda Medan
9 s/d 10 Desember 2016
PROGRAM KHUSUS H-1
19.00 20.00

Makan malam

20.00 21.00

Pertemuan dengan Direksi Rumah Sakit


Acara :
Pembukaan oleh ketua Tim Survei
Pemaparan etika survei
Penjelasan jadwal acara survei
Diskusi
Penutupan
Peserta:
Direksi RS dan Ketua Tim Akreditasi RS
Ketua Tim Surveior surveior

21.00-22.00

Pertemuan Tim survei


Pembukaan
Penandatanganan kode etik surveior
Penandatanganan surat pernyataan surveior
Pengecekan aplikasi untuk skoring dan laporan survei
Pembagian form untuk telaah rekam medis tertutup dan untuk telususr KPS
Mempelajari profil RS
Menyiapkan materi untuk menanggapi presentasi Direktur tentang Sasaran Keselamatan Pasien
Menyusun skenario telusur dan pembagian tugas

Waktu
08.0008.30
08.30 09.00
09.30 - 09.45
09.45-12.00
12.00 13.00
13.00 14.00

Hari Pertama
SURVEIOR KEPERAWATAN
PPI SKP

SURVEIOR MANAJEMEN
KPS HPK

Pembukaan pertemuan
- Perkenalan
- Penjelasan jadwal acara survei (Ketua Tim Survei)
Petemuan Presentasi Direktur tentang Profile RS, Sasaran Keselamatan Pasien dan PPI
Semua surveior
REHAT KOPI
Surveior meminta
1. daftar pegawai unuk telusur KPS.dan peragaan BLS.
Telaah dokumen PPI dan SKP
Telaah dokumen KPS HPK
Telaah rekam medis (5 RM)
Telaah rekam medis (5 RM)

14.00 14.30
14.30 16.30

ISHOMA
Telaah KPS untuk tenaga medis ( 4 orang) dan
Telaah KPS untuk tenaga keperawatan (4 orang),
tenaga profesi kesehatan lainnya (2 orang)
tenaga profesi kesehatan lainnya (2 orang)
Peragaan BLS (RS agar menyiapkan manequin)
Telusur SKP dan PPI
Telusur HPK dan KPS

16.30
18.30 19.00
19.00 21.00

Kembali ke hotel
Makan malam di hotel
Pertemuan surveior di hotel.

KOMISI AKREDITASI RUMAH SAKIT


Epicentrum Walk Lt. 7 unit 716 B
Jl. Boulevard Epicentrum Selatan, Kawasan Rasuna Epicentrum Kuningan
Jl. HR. Rasuna Said, Jakarta Selatan - 12960
Telp. (021) 29941552, 29941553. Fax (021) 29941317.
Email : survei@kars.or.id Website : www.kars.or.id
Bank : BNI 46 Cabang Tebet Jakarta a.n Komisi Akreditasi Rumah Sakit, Rek. 0011802402

HARI KEDUA
08.00 08.45
08.45 09.00
09.00 12.00
12.00 13.00
13.00 15.00
15.00 16.00

Klarifikasi dan masukan


(Pertemuan surveior dengan para pimpinan RS untuk klarifikasi)
REHAT KOPI
Telusur lanjutan SKP dan PPI
Telusur lanjutan HPK dan KPS
ISHOMA
Penyusunan Laporan
Exit Conference
Penutupan

KOMISI AKREDITASI RUMAH SAKIT


Epicentrum Walk Lt. 7 unit 716 B
Jl. Boulevard Epicentrum Selatan, Kawasan Rasuna Epicentrum Kuningan
Jl. HR. Rasuna Said, Jakarta Selatan - 12960
Telp. (021) 29941552, 29941553. Fax (021) 29941317.
Email : survei@kars.or.id Website : www.kars.or.id
Bank : BNI 46 Cabang Tebet Jakarta a.n Komisi Akreditasi Rumah Sakit, Rek. 0011802402

Susunan acara Pembukaan Acara Akreditasi RS Full Bethesda


Selamat Pagi dan salam sejahtera bagi kita semua.
Kami mengucapkan Selamat datang kepada bapak dan ibu surveior akreditasi Full Betahesda Deli serdang
Semoga Bapak/Ibu surveior senang dan nyaman berada di RS Full Bethesda ini
Pertama tama kita memanjatkan puji dan syukur kepada tuhan yang Maha esa, atas waktu dan kesempatan kita dapat
berkumpul diruangan ini dalam acara survey akreditasi RS full Bethesda yang berlangsung selama 2 hari (Jumat dan
sabtu).Semoga kita diberi kekuatan dan kesehatan dalam menjalani survey akreditasi tersebut..
Yang Kami hormati :
Ibu Ketua yayasan Full betesda
Ibu Direktur RSU Full Betesada
Bapak Ketua Tim Akreditasi Full Bethesada
Bapak ketua Komite medic dan Komite Keperawatan RS Full Bethesda
Seluruh dr Spesialis dan dr umum RS.
Seluruh Ketua dan anggota pokja Akreditasi Full Bethesda

Adapan susunan acara kita hari ini :


Pertama : Pembukaan oleh protokol oleh saya sendiri
Kedua : Safety Breefing..Kepada dr Albert Simbolon kami persilahkan kedepan untuk membawakan safety breefing
Ketiga : Yel-yel akreditasi RS Full betesda medan (kepada saudara Novriadi kami persilahkan kedepan)
Acara Kita yang ketiga : Menyanyikan lagu Indonesia raya, Kepada seluruh hadirin kami dimohon untuk berdiri.
( Diregen Lenni )
Acara selanjutnya Kata Sambutan dan perkenalan Tim RSU Full Bethesda oleh Ibu direktur Full Bethesda (Kepada dr
Indra Riris delima siregar kami persilahkan dengan hormat)
Agar acara survey akreditasi mendapat berkat dari Tuhan yang maha Esa, Maka persilahkan bapak pendeta untuk
memimpin doa.
Acara kita yang terakhir kami serahkan kepada Ibu ketua Tim Surveior untuk penjelasan jadwal acara survey.

Anda mungkin juga menyukai