Anda di halaman 1dari 3

Puskesmas Silungkang merupakan

unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) dari


Dinas Kesehatan dan Sosial Kota
Sawahlunto yang beralamat di jln.
Microwave,
Desa
Silungkang
Oso
Kecamatan Silungkang Kota Sawahlunto
Visi dan Misi
Visi : Memberikan Pelayanan Kesehatan
Prima
dan
Layak
Anak
untuk
Terwujudnya Kecamatan Silungkang
yang Mandiri Hidup Sehat Tahun 2020.
Misi :
a. Memelihara dan meningkatkan
kesehatan masyarakat beserta
lingkungannya
b. Mendorong kemandirian hidup
sehat
bagi
keluarga
dan
masyarakat Kecamatan Silungkang
c. Memelihara dan meningkatkan
mutu
pelayanan
kesehatan
perorangan
d. Meningkatkan mutu pelayanan
kesehatan layak anak
e. Menyediakan data kesehatan
f. Berusaha memberikan pelayanan
dengan
cepat,
tepat,
dan
menyenangkan
dengan
selalu
menerapkan prinsip 5 S (Senyum,
Sapa, Sopan, Santun, dan Sentuh).

Keselamatan Pasien
(Patient Safety)
Patient safety :

7 Standar keselamatan
pasien (Patient Safety) :
1) Hak pasien

Pasien & Keluarga mempunyai hak untuk


mendapat informasi tentang rencana &
hasil pelayanan termasuk kemungkinan
terjadinya KTD.

Suatu sistem dimana Puskesmas


membuat asuhan pasien lebih aman.

Tujuan Patient Safety

Terciptanya budaya keselamatan pasien


di rumah sakit.
Meningkatnya akuntabilitas (tanggung
jawab) rumah sakit terhadap pasien dan
masyarakat.
Menurunnya KTD (kejadian tidak
diharapkan) di rumah sakit.
Terlaksananya
program-program
pencegahan, sehingga tidak terjadi
pengulangan KTD (kejadian tidak
diharapkan)

2) Mendidik pasien dan keluarga


Rumah sakit harus mendidik pasien &
keluarga tentang kewajiban dan tanggung
jawab pasien dalam asuhan pasien

Sistem Patient Safety


Assesment Resiko
Identifikasi dan Pengelolaan hal yang
berhubungan dengan resiko pasien
Pelaporan dan analisa insiden
Kemampuan belajar dari insiden dan
tindak lanjutnya
Implementasi solusi untuk
meminimalkan timbulnya resiko
Solusi: Mencegah terjadinya
CEDERA akibat kesalahan
suatu tindakan atau tidak
melakukan tindakan yang
seharusnya dilakukan.

3) Keselamatan pasien dan asuhan


berkesinambungan
Rumah Sakit menjamin kesinambungan
pelayanan dan menjamin koordinasi antar
tenaga dan antar unit pelayanan.

4) Penggunaan metoda2 peningkatan


kinerja, untuk melakukan evaluasi dan
program peningkatan keselamatan
pasien.

7) Komunikasi merupakan kunci bagi


staf untuk mencapai Keselamatan
pasien

PEMERINTAH KOTA SAWAHLUNTO


DINAS KESEHATAN DAN SOSIAL

5) Peran kepemimpinan dalam


meningkatkan keselamatan pasien

6) Mendidik staf tentang Keselamatan


Pasien

7 Langkah Menuju
Keselamatan
Pasien Puskesmas
1) Bangun kesadaran akan nilai
keselamatan pasien
2) Pimpin dan dukung staf untuk
melakukan keselamatan pasien
3) Integrasikan aktivitas risiko
4) Kembangkan sistem pelaporan
5) Libatkan dan berkomunikasi
dengan pasien
6) Belajar dan berbagi pengalaman
tentang keselamatan pasien
7) Cegah cedera melalui implementasi
sistem keselamatan pasien

KESELAMAT
AN PASIEN

UPTD Puskesmas Silungkang

Jln. Microwave, Desa Silungkang Oso


Kecamatan Silungkang
Kota Sawahlunto
DOKTER INTERNSHIP 2015-2016

Anda mungkin juga menyukai