Anda di halaman 1dari 618

DOKUMEN PENAWARAN ADMINISTRASI DAN

TEKNIS

Pengawasan Pembangunan dan


Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah
Padang Lawas Utara (Paket-5)

KELOMPOK KERJA 031-D PENGADAAN BARANG/JASA


UNIT LAYANAN PENGADAAN PROVINSI SUMATERA UTARA
TAHUN ANGGARAN 2015
Nomor : 32/INC/DBM.012/V/2015 Medan, 23 Mei 2015
Lampiran : 1 (satu) file

Kepada Yth.:
Pokja 031-D ULP Pengadaan Barang/Jasa Provinsi Sumatera Utara
Sumber Dana APBD Tahun Anggaran 2015.
di
Medan
Perihal : Penawaran Administrasi dan Teknis Pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan
Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5)

Sehubungan dengan Pengumuman Seleksi Umum dengan Prakualifikasi dan Dokumen Pemilihan
Nomor 04/ POKJA/031-D/PWS.B-05/APBD/2015 tanggal 20 April 2015 dan setelah kami pelajari
dengan saksama Dokumen Pemilihan,Berita Acara Pemberian Penjelasan, dengan ini kami
mengajukan penawaran Administrasi dan Teknis untuk pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan
Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5)

Penawaran Administrasi dan Teknis ini sudah memperhatikan ketentuan dan persyaratan yang
tercantum dalam Dokumen Pemilihan untuk melaksanakan pekerjaan tersebut di atas.

Penawaran ini berlaku 90 hari kalender sejak batas akhir pemasukan Dokumen Penawaran.

Sesuai dengan persyaratan Dokumen Pemilihan, bersama Surat Penawaran Administrasi dan Teknis
ini kami lampirkan :
Dokumen penawaran teknis, terdiri dari :
1) Data Pengalaman Perusahaan, terdiri dari :
a) Data Organisasi Perusahaan;
b) Daftar Pengalaman Kerja Sejenis 10 (sepuluh) tahun terakhir;
c) Uraian Pengalaman Kerja Sejenis 10 (sepuluh) tahun terakhir;
2) Pendekatan dan Metodologi, terdiri dari:
a) Tanggapan dan saran terhadap Kerangka Acuan Kerja;
b) Uraian pendekatan, metodologi, dan program kerja;
c) Jadwal pelaksanaan pekerjaan;
d) Komposisi tim dan penugasan;
e) Jadwal penugasan tenaga ahli;
3) Kualifikasi Tenaga Ahli, terdiri dari:
a) Daftar Riwayat Hidup personil yang diusulkan;
b) Surat pernyataan kesediaan untuk ditugaskan dari personil yang diusulkan;

Dengan disampaikannya Surat Penawaran ini, maka kami menyatakan sanggup dan akan tunduk
pada semua ketentuan yang tercantum dalam Dokumen Pemilihan.
BAB 1
OGANISASI PERUSAHAAN
1.1 Latar Belakang
CV IRBIENUSA CONSULTAN didirikan di Medan pada 14 Nopember 1994, Merupakan
Perusahaan Swasta Nasional yang sejak berdirinya bergerak dibidang Jasa Konsultan
yang meliputi bidang-bidang:
- Survey - Perencanaan Teknik
- Perencanaan Umum - Study Analisa
- Study Kelayakan - Dampak Lingkungan
- Pengawasan Umum - Pengawasan Teknik
- Manajemen
Seiring denga usianya, maka pada saat ini telah didukung oleh tenaga-tenaga ahli tetap
maupun tidak tetap yang cukup berpengalaman pada bidangnya masing-masing, sehingga
diharapkan mampu memberikan jasa layanan yang dapat memuaskan klien yang
menggunakan jasa perusahaan.
Sejak didirikan sampai sekarang kami telah banyak dipercayakan pihak Pemberi Kerja
untuk menangani pekerjaan yang diinginkan yang antara lain terangkum didalam daftar
Pengalaman Perusahaan.

1.2 Lingkup Layanan Keahlian


CV IRBIENUSA CONSULTANT melayani jasa konsultan dalam berbagai bidang
pekerjaan baik Jasa Konstruksi maupun Non Konstruksi dengan lingkup layanan
Perencanaan, Pengawasan dan Layanan Non Konstruksi.
Berdasarkan pengalaman, oraganisasi dan tenaga ahli CV IRBIENUSA CONSULTANT,
memberikan Pelayanan Jasa yang luas pada berbagai keadaan di lapangan antara lain:
Pengenalan masalah dan studi pendahuluan, survai sarana, dan kebutuhan pra investigasi.
a) Studi kelayakan dan rancangan induk, yaitu mencakup penilaian kelayakan teknis,
ekonomis dan financial dari proyek-proyek yang diusulkan dan saran tentang cara
pelaksanaan proyek.
b) Pembuatan penyiapan desain rinci, yaitu mencakup pembuatan desain rinci,
gambar-gambar untuk pelaksanaan proyek, lay-out, desain dasar, desain kriteria,
laporan perhitungan/desain yang diperlukan untuk pelaksanaan proyek.
c) Rancangan pendahuluan, rancangan terperinci, dan dokumen tender, yaitu yang
mencakup persiapan semua dokumen yang diperlukan untuk melaksanakan
proyek.
d) Pengawasan konstruksi, kualitas, waktu dan biaya. Tanggung jawab ini
mencakup semua layanan keahlian yang diperlukan untuk menjamin
penyelesaian pembangunan proyek.
e) Pengoperasian, Pemeliharaan dan Pengelolaan, yaitu yang melibatkan
penyiapan manual/buku petunjuk operasi dan pemeliharaan, pengawasan dan latihan
pegawai yang diperlukan.
g) Training dan Alih Teknologi. Mencakup pelatihan dan alih teknologi di bidang
Teknik, Ekonomi, Manajemen dan Lingkungan Hidup.

1.3 Organisasi Perusahaan


CV IRBIENUSA CONSULTANT berkantor pusat di Medan. Untuk mendukung
penyediaan layanan teknis, saat ini Perusahaan mempunyai karyawan yang cukup
baik kualitas maupun jumlah orangnya.

1.4 Penanggung Jawab Kegiatan


Penanggung jawab yang ditugaskan oleh CV IRBIENUSA CONSULTANT untuk
mengelola pekerjaan ini, apabila perusahaan memenangkan pekerjaan ini adalah Wakil
Direktur II dan Bagian Pengawasan.

DIREKTUR

WAKIL DIREKTUR I WAKIL DIREKTUR II

BAGIAN BAGIAN BAGIAN


BAGIAN KEUANGAN BAGIAN JASA STUDI
ADMINISTRASI PERENCANAAN PENGAWASAN
BAB 2
DAFTAR PENGALAMAN KERJA
Daftar Pengalaman Kerja 10 (sepuluh) Tahun Terakhir CV. IRBIENUSA CONSULTANT
dapat dilihat pada halaman berikut ini.
I. DAFTAR PENGALAMAN SEJENIS 10 TAHUN TERAKHIR

Mitra
No. Pengguna Jasa Nama Paket Pekerjaan Lingkup Layanan Periode Org/Buln Nilai Kontrak
Kerja

PengawasanPembangunan&
18/06/2014
DinasBinaMarga PenggantianJembatanProvinsi 460,190,000
1 Pengawasan s/d 66
Prov.SUMUT WilayahPadangLawasUtara&
30/11/2014
PadangLawas
18/06/2014
DinasBinaMarga PengawasanJalanprovinsiWilayah 410,425,000
2 Pengawasan s/d 66
Prov.SUMUT TapanuliTengah
30/11/2014
30/04/2013
DinasBinaMarga PengawasanJalanProvinsiWilayah
3 Pengawasan s/d 66 364,030,000.00
Prov.SUMUT TapanuliTengah
27/10/2013
20/06/2012
DinasBinaMarga PengawasanJalanProvinsiWilayah
4 Pengawasan s/d 52 352,502,500.00
Prov.SUMUT TapanuliTengah
20/12/2012
01/06/2012
PengawasanJalandanJembatan
5 BPBDProv.SUMUT Pengawasan s/d 24 142,175,000.00
diKotaPematangSiantar
01/10/2012
Pengawasan 07/07/2011
DinasBinaMarga
6 PemeliharaanJalan Pengawasan s/d 24 235,650,000.00
Prov.SUMUT
Prov.WilayahMedan 06/09/2011
PengawasanPembangunan
22/04/2010
DinasBinaMarga danPeningkatanJalan
7 Pengawasan s/d 48 355,149,000.00
Prov.SUMUT Prov.Wilayah
21/08/2010
Tap.Selatan,Madina
PengawasanPembangunandan 11/08/2009
DinasBinaMarga
8 PeningkatanJalanProv.Wilayah Pengawasan s/d 47 308,540,000.00
Prov.SUMUT
LabuhanBatu 10/11/2009
02/07/2009
DinasBinaMarga PengawasanTerhadap
9 Pengawasan s/d 28 98,681,000.00
Prov.Aceh KeteknikanWil.6
02/10/2009
Mitra
No. Pengguna Jasa Nama Paket Pekerjaan Lingkup Layanan Periode Org/Buln Nilai Kontrak
Kerja

DinasTenagaKerja PengawasanRehabilitasiJalandan 12/08/2009


10 danTransmigrasi JembatanUPTSibagindarSP.3 Pengawasan s/d 20 43,000,000.00
Kab.PakpakBarat KabupatenPakpakBaratT.A.2009 11/11/2009
PengawasanRehab 04/08/2009
DinasPU
11 Pembangunan Pengawasan s/d 36 167,000,000.00
Kab.Langkat
Jembatan 03/11/2009
DinasJalandan PengawasanTeknik 16/06/2008
12 Jembatan JalandanJembatanProvinsiSumut Pengawasan s/d 66 367,160,000.00
Prov.SUMUT Kab.NiasI 15/11/2008
DinasTenagaKerja Pengawasan/SupervisiJalan
12/08/2007
danTransmigrasi Poros/PenghubungBatahan
13 Pengawasan s/d 35 210,000,000.00
Kabupaten SP.1,SP.2,SP.3
Penyabungan 11./12/2007
KabupatenMADINA
SurveyPemetaandanPembuatan
25/10/2006
DinasPekerjaan SistemInformasiGeografis(GIS)
14 Pengawasan s/d 35 99,200,000,00
UmumKab.Langkat Jalan/JembatanWilayahLangkat
Hulu 24/11/2006
Konsultan Supervisi Pembangunan 27/09/2005
15
Dinas Tenaga Kerja & Sepanjang 10 Km dan Pembuatan
Pengawasan s/d 9 49,934,000.00
Transmigrasi Provsu Jembatan Sementara 72 M di Lokasi
Sibagindar SP.3 Kab.Pakpak Bharat 06/12/2005
BAB 3
URAIAN PENGALAMAN SEJENIS
Uraian pengalaman sejenis 10 (sepuluh) Tahun Terakhir CV. IRBIENUSA CONSULTANT
dapat dilihat pada halaman berikut ini.

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERAKHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Provsu JL.Sakti Lubis No.7-R


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Pembangunan & Penggantian Jembatan
Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara & Padang
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Padang lawas
5. Nilai Kontrak : 460,190,000,-

6. No. Kontrak : 602.1/DBM-BT/KPA/515/2014


7. Waktu Pelaksanaan : 6 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 11 Orang 6 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian JumlahOrang Bulan
a. Supervisi Engineer Ahlisipil 1 6
b. Chief Inspector & Quality Engineer Ahlisipil 1 6
c.Inspector 1 & 2 Ahlisipil 2 6
d. Lab.Technisi 1 & 2 Ahlisipil 2 5
e. Surveyor 1 & 2 Ahlisipil 2 6
f. D r a f t e r Drafter 1 6
g. O p . K o m p t r Op.Kpmtr 1 6
h. Office Boy OB 1 6

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERAKHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Provsu JL.Sakti Lubis No.7-R


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Jalan provinsi Wilayah Tapanuli Tengah

3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan


4. Lokasi Proyek : Tap.Tengah
5. Nilai Kontrak : 410,425,000,-

6. No. Kontrak : 602.1/DBM-BT/KPA/503/2014


7. Waktu Pelaksanaan : 6 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 11 Orang 6 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian JumlahOrang Bulan
a. Supervisi Engineer Ahlisipil 1 6
b. Chief Inspector & Quality Engineer Ahlisipil 1 6
c.Inspector 1 & 2 Ahlisipil 2 6
d. Lab.Technisi 1 & 2 Ahlisipil 2 5
e. Surveyor 1 & 2 Ahlisipil 2 6
f. D r a f t e r Drafter 1 6
g. O p . K o m p t r Op.Kpmtr 1 6
h. Office Boy OB 1 6

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERAKHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Provsu


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Jalan Wilayah Provinsi Tapanuli Tengah

3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan


4. Lokasi Proyek : Tapanuli Tengah
5. Nilai Kontrak : 364,030,000,-

6. No. Kontrak : 602.1/DBM-BT/KPA/455/2013


7. Waktu Pelaksanaan : 6 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 11 Orang 6 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian JumlahOrang Bulan
a. Supervisi Engineer Ahlisipil 1 6
b. Chief Inspector & Quality Engineer Ahlisipil 1 6
c.Inspector 1 & 2 Ahlisipil 2 6
d. Lab.Technisi 1 & 2 Ahlisipil 2 5
e. Surveyor 1 & 2 Ahlisipil 2 6
f. D r a f t e r Drafter 1 6
g. O p . K o m p t r Op.Kpmtr 1 6
h. Office Boy OB 1 6

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERAKHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Prov.SUMUT


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Jalan Prov.Wilayah Tapanuli Tengah
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Wilayah Tapanuli Tengah
5. Nilai Kontrak : 352,502,500,-

6. No. Kontrak : 602.1/DBM-BT/KPA/322/2012


7. Waktu Pelaksanaan : 6 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 52 Orang Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Supervisi Engineer Pengawas Jalan 1 6
b. Chief Inspector & Quality Engineer Pengawas Jalan 2 6
c.Inspector 1 & 2 Ahlisipil 2 5
d. Lab.Technisi 1 & 2 Ahlisipil 2 6
e. Surveyor 1 & 2 Ahlisipil 2 6

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERAKHIR

1. Pengguna Jasa : BPBD Prov.SUMUT


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Jalan dan Jembatan di Kota Pematang
Siantar
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Kota Pematang Siantar
5. Nilai Kontrak : 142,175,000,-

6. No. Kontrak : 027/314/Kontrak/RR-BPBD/2012


7. Waktu Pelaksanaan : 4 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 6 Orang 4 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian JumlahOrang Bulan
a. Supervisi Engineer Ahlisipil 1 4
b. Chief Inspector & Quality Engineer Ahlisipil 2 4
c. Inspector 1 & 2 Ahlisipil 1 4
d. Lab.Technisi 1 & 2 Ahlisipil 1 4
e. Surveyor 1,2 & 3 Ahlisipil 1 4


URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS
10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera Utara


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Pemeliharaan jalan Provinsi Wilayah Medan
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Medan
5. Nilai Kontrak : 235.650.000

6. No. Kontrak : 050/99/PKK/ADHOC/2011


7. Waktu Pelaksanaan : 3Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 8 Orang 3Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
g. Team Leader Team Leader 1 3
h. Inspector Inspector 2 3
i. Surveyor Surveyor 2 3
j. Lab. Technician Lab. Tecnician 1 3
k. Op. Komputer/CAD Drafman 1 3
l. Aministrasi Administrasi 1 3

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera Utara


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Pembangunan dan Peningkatan Jalan
Propinsi Wilayah Tap.Selatan, Madina
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Madina
5. Nilai Kontrak : 355.149.000
6. No. Kontrak : 602.1/DBM-BT/KPA/341/2010
7. Waktu Pelaksanaan : 5Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 10 Orang 5Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Team Leader Team Leader 1 5
b. Inspector Inspector 3 5
c. Surveyor Surveyor 3 5
d. Lab. Technician Lab. Tecnician 1 3
e. Op. Komputer/CAD Drafman 1 5
f. Aministrasi Administrasi 1 5

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera Utara


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Pembangunan dan Peningkatan Jalan
Propinsi Wilayah Labuhan Batu
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Labuhan Batu
5. Nilai Kontrak : 308.540.000

6. No. Kontrak : 602.1/DBM-BT/KPA/265/2009


7. Waktu Pelaksanaan : 4 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 12 Orang 4 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Team Leader Team Leader 1 4
b. Inspector Inspector 3 4
c. Surveyor Surveyor 4 4
d. Lab. Technician Lab. Tecnician 1 3
e. Op. Komputer/CAD Drafman 2 4
f. Aministrasi Administrasi 1 4


URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS
10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Bina Marga Provinsi Aceh


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Terhadap Keteknikan Wil-6
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : aCEH
5. Nilai Kontrak : 98.681.000
6. No. Kontrak : 29/AC/CTRSL/BPP/DBC/APBA/2009
7. Waktu Pelaksanaan : 4Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 7 Orang 4 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Team Leader Team Leader 1 4
b. Inspector Inspector 2 4
c. Surveyor Surveyor 2 4
d. Op. Komputer/CAD Drafman 1 4
e. Administrasi Administrasi 1 4


URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS
10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Pakpak


Barat
2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Rehabilitasi Jalan dan Jembatan UPT
Sibagindar SP.3 Kabupaten Pakpak Barat Tahun Anggaran
2009
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Pakpak Barat
5. Nilai Kontrak : 43.000.000
6. No. Kontrak : 475/DSTT/VIII/2009
7. Waktu Pelaksanaan : 4Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 5 Orang 4Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
f. Team Leader Team Leader 1 4
g. Inspector Inspector 1 4
h. Surveyor Surveyor 1 4
i. Op. Komputer/CAD Drafman 1 4
j. Administrasi Administrasi 1 4


URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS
10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Langkat


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Rehab Pembangunan Jembatan
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Langkat
5. Nilai Kontrak : 167.000.000
6. No. Kontrak : 05/SPMK/BM-PSP/LKT/2009
7. Waktu Pelaksanaan : 4Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 9 Orang 4 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Team Leader Team Leader 1 4
b. Inspector Inspector 1 4
c. Surveyor Surveyor 3 4
d. Op. Komputer/CAD Drafman 2 4
e. Administrasi Administrasi 2 4


URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS
10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Jalan dan Jembatan Provinsi Sumatera Utara


2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan Teknik Jalan dan Jembatan Propinsi
Sumatera Utara Kab Nias-I
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Nias
5. Nilai Kontrak : 367.160.000
6. No. Kontrak : 602.1/KPA/BP-PS/283/2008
7. Waktu Pelaksanaan : 6Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 11 Orang 6 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
f. Team Leader Team Leader 1 6
g. Inspector Inspector 3 6
h. Surveyor Surveyor 3 6
i. Op. Komputer/CAD Drafman 2 6
j. Administrasi Administrasi 2 6


URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS
10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten


Panyabungan
2. Nama Paket Pekerjaan : Pengawasan/Supervisi Jalan Poros/ Penghubung Batahan
sp.1, sp.2, sp.3 Kab. Mandailing Natal
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Penyabungan
5. Nilai Kontrak : 210.000.000
6. No. Kontrak : SPK.1945-5/DTK-TR/2007
7. Waktu Pelaksanaan : 5 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 7 Orang 5 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Team Leader Team Leader 1 5
b. Inspector Inspector 2 5
c. Surveyor Surveyor 2 5
d. Op. Komputer/CAD Drafman 1 5
e. Administrasi Administrasi 1 5


URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS
10 (SEPULUH)TAHUN TERKAHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Langkat

2. Nama Paket Pekerjaan : Survey Pemetaan dan Pembuatan Sistem Informasi


Geografis (GIS) Jalan / Jembatan Wilayah Langkat Hulu
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Langkat Hulu
5. Nilai Kontrak : 99.200.000
6. No. Kontrak : 17/SPJK/PT/LKT/2006
7. Waktu Pelaksanaan : 1 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 4 Orang 1 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Team Leader Team Leader 1 1
b. Inspector Inspector 1 1
c. Surveyor Surveyor 1 1
d. Administrasi Administrasi 1 1

URAIAN PENGALAMAN KERJA SEJENIS


10 (SEPULUH)TAHUN TERAKHIR

1. Pengguna Jasa : Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi


2. Nama Paket Pekerjaan : Konsultan Supervisi Pembangunan Sepanjang 10 Km
dan Pembuatan Jembatan Sementara 72 M di Lokasi
Sibagindar SP.3 Kab.Pakpak Bharat
3. Lingkup Produk Utama : Pengawasan
4. Lokasi Proyek : Sibagindar Kab.Pakpak Bharat
5. Nilai Kontrak : 49,934,000,-

6. No. Kontrak : 1931-5/DTK-TR/2005


7. Waktu Pelaksanaan : 3 Bulan
1. Nama Pemimpin Kemitraan (jika ada) :
Alamat :
Negara Asal :
2. Jumlah tenaga ahli : Tenaga Ahli Asing - Orang Bulan
Tenaga Ahli Indonesia 3 Orang 1 Bulan
3. Perusahaan Mitra Kerja Jumlah tenaga ahli
Asing Indonesia
a. (nama perusahaan) ........ Orang Bulan ........ Orang Bulan

4. Tenaga ahli tetap yang terlibat:




Posisi Keahlian Jumlah Orang Bulan
a. Supervisi Engineer Ahlisipil 1 3
b.Inspector 1 & 2 Ahlisipil 1 3
c. Surveyor 1,2 & 3 Ahlisipil 1 3

Jl. /\srdi~w. l\C'. l 43 Tclp. 8452551 - g452261


lVlcdan 20126

.1..l \u1-.~r l.Jl


.. , _., \ T
:Jifd

. . _,_
') 7 ~~.,[-':,Jf)'TT'' .t.J:> C"--, '1 ')01::
.t t:',LVJ :.H.: J'\. ..:..l ~)

..
Si\TUAN KF~H.Ti\ PEivlBH0AAN,, PENYUS1.JNAN, PELAKSANAA.N PERSIAPi~;N

PEM-UKltvfAN l'RANSJ\.1IGRASI (P4T)

~~~...fl\
,.) n'L"I': \ l,EDA
. _:: P. ~ fjl,Al-,
\
11
- _<.I" 1 r' yIfJ'l\ _f
l l'".J _. 1 ' JAN(-'('
i . ..h1 i"
1 -~:ll\..t\ n
'- [ '"'{)''l:;
,;. . \.! ..1

DENGAN

r r.r:. .P' 1\ j\l ()'


1 1~. _j I j ., , \ .. .

..
PEMERINTAH PROPINSI SUMATERA UTARA
DINAS TENAGA KERJA DAN. TRANSMIGRASI
Jl. Asrama no. 143 Telp. 8452551 - 8452261
Medan- 20126

SURAT PERINT AH KERJA


Nomor: SPK. 1931-5/DTK-TR/2005
Tanggal : 27 September 2005 .

TENTANG:

PELAKSANAAN PEKERJAAN KONSUL TAN SUPERVISI PEMBANGUNAN JALAN


L GCHUBUNG SEPANJANG 10 KM, PEMBUATAN JEMBATAN SEMENTARA
SEPANJANG 72 M' DI LOKASI SIBAGINDAR SP.3
KABUPA TEN P AKP AK BHARA T

P a hari ini, Selasa tanggal dua puluh tujuh bulan September 2005 tahun dua ribu lima,
"' g bertanda tangan dibawah ini :

a Ir. A. AZIZ ZEN GUMA Y

P. 160024015
'
-_:a. Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Propinsi Sumatera Utara Selaku
Kuasa Pengguna Anggaran Satuan Kerja Pembinaan, Penyusunan.
Pelaksanaan Persiapan Permu~iman Transmigrasi (P4l) Propinsi Sumatera
Utara Tahun Anggaran 2005.
Dinas Tenaga Ketja dan Transmigrasi Propinsi Sumatera Utara , .Tin. Asrama
o. 143 Medan.
I ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Republik Indonesia, Cq. Dinas Tenaga Kerja
i=rasi Propinsi Sumatera Utara yang selanjutnya disebut PIHA/( PERTAMA.

SAPTO WIYONO, ST
Direktur CV . IRBIE NUSA CONSULTANT, berdasarkan Akte No. 47.
tanggal 14 Nopember 1994, oleh Notaris Erwin Wahyu Purwanto, SH di
Yfedan.
Jln. Sepakat Komplek Taman Ubud Blok D-8 Medan
0 I .71 3. 875. 1-121 .000

_ .i rtindak untuk dan atas nama diri pribacli dan perusahaan tersebut diatas, yang
~is but PIHAK KEDVA.

omor 42 Tahun 2002 tentang Pedoman Pelaksanaan Anggaran


egara, sebagaimana telah dirubah menjadi Keputusan Presiden

_......~. Pr:.- n Rl . 'omor 80 Tahun 2003. sebagaimana telah dirubah terakhir dengan
-=- en RI . 'omor 3_ Tahun _00- ten ang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang
- Pemerin
P r-iapan Perm
-2-

4. Surat Penawaran CV. Irbie Nusa Consultant Nomor 27/INC-SP/IX/2005 , tanggal 16


September 2005 .

Keputusan Kepala Dinas Tenaga Kerja dan Transmigras i Propinsi Sumatera Utara selaku
Kuasa Pengguna Anggaran Nomor : KEP . 117-5/DTK-TR/P4T/2005 tanggal 23 September
2005 tentang Penetapan Pemenang.

-=~::: an ini menyatakan bahwa kedua belah pihak setuju dan sepakat untuk mengikatkan diri didalam
- - Peri ntah Kerja (SPK) terhadap Pelaksanaan Pekerjaan Konsultan Supervisi Pembangunan Jalan
- ::: .. ubung sepanjang 10 Km , Pembuatan Jembatan sementara sepanjang 72 M di Lokasi Sibagindar
~ ~ :' abupaten Pakpak Bharat, berdasarkan ketentuan-ketentuan yan g ditetapkan dalam pasa l-pasal
- -:::aimana tersebut dibawah ini .
PASAL 1 ..
PEMBERIAN TUGAS DAN LINGKUP PEKERJAAN

P IHAK PERTAMA menyatakan memberi tugas kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA
...: ~n~an ini menyatakan telah menerima tugas dari PIHAK PERTAMA serta mengikat diri sebagai
'"'enerima perintah tugas untuk melaksanakan peke1jaan sebagaimana tersebut pada pasal 2 Surat
~~intah Kerja ini dari PIHAK PERTAMA;

e.erj aan yang harus dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA untuk PIHAK PERTAMA adalah
-e~ :1. anaan Pekerjaan Konsultan Supervisi Pembangunan Jalang Penghubung sepanjang 10 Km ,
_~ uatan Jembatan Sementara sepanjang 72 M di lokasi Sibagindar SP.3 Kabupaten Pakpak

-:::up pekerjaan meliputi pengawasan teknik terhadap pekc1:jaan tersebut ayat 2 pasal ini.
- -- - ~~a mencapai target dan sasaran pekerjaan baik secara kuantitas maupun kualitas , mcmbuat
- r~ mi ngguan , bulanan dan peta monitoring selama masa pelaksanaan fisik berlangsung .

PASAL 2

HARGA BORONGAN

- I~ harga borongan untuk peke1jaan tersebut pada pasa l I ayat 2 Surat Perintah Kc1j a ini
' an sebesar : Rp. 49.934.000 ,- (Empat puluh sembilan juta sembilan ratus tiga puluh
a ribu rupiah) dengan rincian sebagai berikut :

~0 .
I URAIAN PEMBIA Y AAN JUMLAH BIA YA (Rp)

L
L
I Perjalanan
Layanan Keahlian 28 .168.000,-
12.440.000,-
II. Perlengkapan 5.626.000,-
. Laporan-laporan 3.700.000,-
I
JUMLAH: 49 .934.000 ,-

~:r"': "' '1 6 . Empat p :em' i an j em' ra s ti ga puluh empat ribu rupiah. -
- 3 -

Pasal .3

CARA PEMBAYARAN
0
~m ayaran harga borongan pekerjaan tersebut pasal 1 ayat 2 Surat Perintah Ke1:ja ini
ilianakan melalui KPPN Medan, selanjutnya diteruskan ke Bank Mandiri Cab. Tasbi
~ an dengan Nomor ACIRekening: 105.00.4346.570.

~~ ayaran jumlah harga borongan tersebut ~Ja ~y~r{l~\ Surat Perintah Ke1ja ini akan
, ~an sekaligus sesuai dengan ketentuan persyaratan administrasi peke1jaan.

Pasal 4

JANGKA WAKTU PELAKSANAAN PEKERJAAN

1HAK KEDUA sanggup melaksanakan pekerjaan tersebut pada pasal 2 Surat Perintah Kerja
- =~ "'ma 70 (tujuh puluh) hari kaleilder yang dimulai pada tanggal 27 September 2005 sampai
-- =..: :an ~gal 5 Desember 2005.

a tu pelaksanaan peke1jaan sebagaimana dalam ayat 1 pasal ini tidak dapat dirubah
PIH4K KEDUA kecuali adanya keadaan memaksa (Force Majeure) atau adanya
- erubahan yang dipandang perlu oleh kedua belah pihak.

Pasal 5

HASIL PEKERJAAN

- ~ aan sebagaimana tersebut pada pasal 1 Surat Perintah Ke1ja ini harus ctiselesaikan
~ .. p dan dapat diterima dengan baik oleh PIHAK PERTAMA .

hasil peke1jaan berupa laporan-laporan selama masa

...__.,_..., ...~ _ ngguan 4 Exemplar I Minggu


---,.-,....,~ B .anan 6 Exemplar I Bulan
ran Akhir 3 Exemplar
ran Akhir 6 Exemplar
_ ._ -:oring Jalan, Jembatan 3 Set setiap mingguan dan bulanan.
. Drawing Jalan, Jembatan masing-masing 6 Exemplar.
: Do.umentasi
_ ~--- ., sebagai mana tersebut pada ayat 2 pasal 1111 harus sesuai dengan ketentuan-
- = :~r antum dalam Kerangka Acuan (TOR).

Pasal 6

TATA CARA PEVYERAHAN PEKERJAAN


- 4 -

.-\pabila menurut petugas yang ditunjuk oleh PIHAK PERTAMA basil peketjaan PIHAK
KEDUA tidak sesuai dengan spesifikasi teknis dan ketentuan yang berlaku, PIHAK
PERTAMA akan menegur PIHAK KEDUA baik lisan maupun tertulis dan apabila telah
.:i egur secara tertulis sebanyak dua kali tidak diindahkan oleh PIHAK KED VA, maka PIHAJ(
PERTAMA langsung dapat menunjuk PIHAK KETUGA untuk melanjutkan pekerjaan sesuai
engan spesifikasi teknis dan ketentuan yang berlaku serta biaya ditanggung sepenuhnya oleh
PIHAK KEDUA.

Pasal 7

PENYERAHAN PEKERJAAN

. e~. erahan peketjaan oleh PIHAK KEDUA kepada PIHAK PERTA1l1A dilakukan setelah
- ~ rjaan 100 % dengan suatu berita acara serah terima yang ditanda tang<mi oleh PIHAK
EDCA dan pctugas yang ditunjuk olch PIJIAK PERTAMA dan harus disctuji olch PIIJAJ(
PERT-U1A.
- .. erahan Akhir (100 %) dari PIHAK KEDU4. kepada PIHAK PERTAMA dilaksanakan
-eluruh peketjaan sebagaimana disebut pada pasal 1 ayat 1 dan 2 Surat Perintah Ketja
- _:-. aakan selesai 100 % dan dituangkan suatu berita acara serah terima akhir yang ditanda
=- oleh PIHAK KEDUA dan petugas yang ditunjuk oleh PIHAK PERTAMA dan harus
- _ - o eh PIHAK PERTAMA.

Pasal 8

DENDA

tidak dapat mcnyclesaikan pclaksanaan pckerjaan dalam jangka waktu


- .u an sepcrti tcrsebut pada pasal 6 Surat Perintah Kctja ini, maka PIHAJ( J(J.:.'DUA
- .:._ sebesar 1 %o (satu perseribu) untuk setiap hari keterlambatan dengan maksimal
:s:;::~::: : o (lima perseratus) dari jumlah harga borongan pekerjaan tersebut pada pasal 4

Pasal 9

SANKS!- SANKS!

berhak membatalkan secara sepihak Surat Perintah Kerja ini tanpa


......_:: PIH4K KEDUA dan dalam hal PIHAK KEDUA tidak dapat melaksanakan dan
_ e e::: an seperti pasal 1 Surat Perintah Kerja ini dan denda keterlambatan peketjaan
- ---;- a as maksimal yaitu 5 %(lima persen) dari nilai harga pekerjaan.
H4K KEDUA !alai dipandang tidak dapat memenuhi syarat-syarat yang ditentukan
- - -- o eh PIHAK PERTAMA, maka akan diberi surat peringatan atau teguran
PIHA K PERTAMA kepada PIHAK KEDUA.
- KEDUA belum dapat memenuhi kewajiban sesuai dengan surat peringatan
-<> d diatas, maka Surat Perintah Kerja ini dapat dibatalkan oleh PIHAK
- _ p rsetujuan PIHAK KEDUA.
--"-~- - . -~:a an urat Perintah Ketja ini menjadi beban PIHAK KEDUA.
'i ak-anaKan oleh PIHAK KED VA dalam hal diputuskannya hubun gan
-- dan diba~ar ole:1 PIHAK PERTAMA menurut tiap-tiap jenis
.:.. 5 :111
.. ,r"akan o e.. PIH4K KED L:-1 .
- 5 -

Pasal 10

BEA MATERA! DAN PAJAK-PAJAK

e~ala biaya yang ditimbulkan sebagai akibat diterbitkannya Surat Pcrintah Kct:ja ini, termasuk
-. a materai menjadi be ban PIHAK KEDUA.

-.i-pajak yang berlaku dan atau kewajiban terhadap pemerintah pausat/daerah yang harus
- ayarkan dalam pelaksanaan Surat Perintah Kerja ini menjadi beban PIHAK KEDUA.

Pasal 11

FORCE MAJEURE

~:rna pelaksanaan peket:jaan, PIHAK KEDUA bertanggung jawab atas segala kerugian dan
- - an pada pekct:jaan dan terhadap segala alat-alat pembantu diperlukan untuk pelaksanaan
- . rjaan dan segala kerugian/kerusakan pada bahan-bahan/ barang milik PIHAK PERTAMA,
- - ~~ ali huru-hara dan lain hal yang diakibatkan dari kejadian luar biasa terlepas dari
- . - an PIHAK KEDUA dan tetjadi diluar kesalahan seperti :

Gempa bumi , air pasang dan bencana alam , hujan terus menerus, kebakaran.
;--emberontakan, sabotase, tindakan pemerintah dalam bidang moneter yang diakui dan
e 1udian diatur oleh pemerintah atas akibatnya terhadap kontrak dan lain-lain kejadian
_. ar kekuasaannya, terhadap PIHAK KED VA tid ak bias mengambil tind akan
~:: ..gamanan terlebih dahulu asal PIHAK KEDUA segera berdaya upaya untuk mengatasi
-~ . mengendalikan untuk mengurangi kerugian.

"" . hal -hal adanya kejadian Juar biasa seperti tersebut ayat 1 pada pasal ini , kepada
IH4K KEDUA diharuskan untuk segera memberi laporan secara tertulis kepada Pll-JAJ(
'ERTA J!A atau wakil yang ditunjuk dan diketahui oleh pejabat yang berwenang dalam jangka
. :! sima! 7 (tujuh) hari kalender sesuai adanya kejadian.

Pasal 12

DOKUMEN SURAT PERINTAH KERJA

o umen Surat Perintah Ket:ja adalah merupakan bagian yang tidak terpisahkan satu
. :!. g lain dan menjadi satu kesatuan yang berlaku untuk pelaksanaan tugas seperti
::-- ~.am pasal 1 ini .

_ ~~- penawaran dari pelaksana (PIHAK KEDUA) berikut dokumen-dokumen penawaran


inistras i maupun teknis;

m~ ~ ~ bert( i an
- 6

Pasal 13

PENAFSIRAN SURAT PERINTAH KERJA

terj adi perbedaan didalam penulisan dalam pasal-pasal dari dokumen-dokumen Surat
-~, Kerja terse but pada pasal 10 Surat Perintah Kerja ini. maka kekuatan penafsiran pasal-
. ~ ~ menentukan adalah berdasarkan urutan-urutan sebagai berikut

~..:end um atau amandemen (bila ada);


_ :oca: penawaran dari pelaksana (PIHAK KEDUA) berikut dokumen-dokumen penawaran
m nistrasi maupun teknis;
..:r::- ya rat umum dan khusu;
- ..:..o; ~ ka Acuan (TOR);

_.._ -s rat penting yang berkaitan dengan peke1jaan yang bersamngkutan.

Pasal 14

DOMISILI

pihak sepakat untuk pelaksanaan Surat Perintah Ke1:ja ini dan memilih tempat
-----"'"'-'' . :m5 te tap serta tidak berubah di Kantor Kepaniteraan Pcngadilan Ncgcri Mcdan .

Pasal 15

KETENTUAN. f/UKUM

--anaan Surat Perintah Kerja ini berlaku hokum di Indonesia, dimana diwajibkan juga
D C:A mengindahkan dan mentaati norma-norma kebiasaan serta sopan santun yang
- - : _::-rum dimasyarakat lingkungan bekerjanya.

Pasal 16

PERSELISIHAN

! perselisihan antara PIHAK PERTAMA dengan PIHAK KEDUA sehuhungan


- _ ~anaan surat perintah ini, maka akan diselesaikan secara musyawarah;

--~--"- -~!:::e:esaian perselisihan dengan cara musyawarah tersebut ayat 1 pasal ini , tidak
;:e::-serujuan bersama, maka pihak-pihak yang bersangkutan dapat mengajukan
-~.:..u:-..:..::::a kepada panitia arbitrasi;

-:~: ~ersebut diatas terdiri dari seorang yang ditunjuk oleh PIHAK PERTAMA,
= ..: .. unjuk PIHAK KEDUA dan seorang Jagi yang ditunjuk oleh kedua anggota
oleh yang ditunjuk oleh kedua anggota tersebut berkedudukan sebagai

irasi masih belum mencapai penyelesaian.


- 7 -

Pasal 17

PENUTU P

~ega la biaya yang dikeluarkan sebagai akibat diterbitkannya Surat Perintah Ketja ini menjadi
~eban PIHAK KEDUA.
:rat Perintah Kerja ini dibuat dalam rangkap 10 (sepuluh) yang masing masing-masing
-::empunyai kekuatan hukum yang sama, 3 (tiga) diantaranya bermaterai Rp. 6.000,- (Enam
u rupiah)

.::: at Perintah Ketja ini yang bermaterai Rp. 6.900,- (Enam ribu rupiah) tersebut ayat 2 pasal
-. asli pertama untuk PIHAK PERTAMA, asli kedua untuk PIHAK KEDUA, asli ketiga
k Kantor KPPN Medan dan selanjutnya disampaikan sesuai daftar tembusan.

~a Perintah Kerja ini menyatakan berlaku dan mengikat kedua belah pihak sejak ditanda
...: =ani dan hal-hal yang berkaitan dengan kebjaksanaan mengenai berlakunya masa tahun
-:==aran dan belum tertuang pada pasal-pasal dalam Surat Perintah Kerja, akan diatur lebih
...:: melalui amandemen Surat Perintah Kerja ini.

Dikeluarkan di : Medan
Pada tanggal tersebut diatas.

PIHAKKEDUA PIHAK PERTAMA

IRBIE NUSA CONSULTANT, KUASA PENGGUNA ANGGARAN,

.-\PTO WIYONO, ST Ir. A. AZIZ ZEN GUMA Y


Direktur. Pembina Utama Madya
NIP. 160024015.

_ .11at 'ra Utara (sebagai laporan) di- Medan;


e. J ral Oep. Nakertrans RI di- Jakarta;
e.. era! Dep. Nakertrans RI di- Jakarta;
_ . raJ PSKT Dep. Nakertrans RI di- Jakarta:
_ . . ..?r. I \1obduk Dep. Nakertrans RI di- Jakarta;
angan Dep. Nakertrans RI di- Jakarta;
'"' P ren anaan Dep. Nakertrans RI di ~Jakarta;
1 Ditjen. Perber.daharaan Medan di- Medan;
: iH!,.:
. __::-:r==_*.=,i}l
{**I*i

pHMERTNTATI KAffiUPATEN
luYrh LANffiKA't"
L
oytr*,Iffirffisfl#,HH*
u+#
-dr
r*
f

ffi
20914'
. E&.
il

,dii."
,S;-'
'6q*.
:iid*e6*Hfiifi:*i_lll Stabat - lij
5t

Qq"

SURAT PERJANJIAN PEilIBORSNGAFd


( KONTR.AK )
NOMOR : 1 I/SpJlffpT/LKT/2006
TANGGAL : 24 N0PEMBER 2006

PEKERSAAN
|uI*V Pemetaan dan pemhriatan Sistenr
Informasi Geografis ( GIS Jaton Jenrb;rtin
Wilayah Langkat t-lu!u
) /
\

PELAKSANAAN CV. IRBIE NU$A CONSULTANT


Jl. Raya Menteng lrlo. 29g MerJarr

NILAI KOTII'R.AK Rp, 99.2OO.OO0r- (Sembilar"r puluir sernhitan


juta dua ratus ribu rupiah).

SUruSER. DAT{A : P - APBD Kabupaten Langkat


TAHUN AHGGARAN : 2006
1rywrrrus,i*.#u
Fd#. s,tr il;; i - '" -;r*,i
J
]
r
PEMERINTAH KABUPATEN LANGKAT
DINAS PEKERJAAN UMUM
KEGIATAN SURVEY PEMETAAN DAN PEMBUATAN SISTEM
|NFORMAS| GEOGRAFIS (GlS) JALANTJEMBATAN TA. 2006
Jalan T. Amir Hamzah No.3 Te! :8910616
STABAT.20814

SURAT PERJANJIAN KERJA JASA KONSULTANSI


Nomor : 1 7/SPJK/PT ILKT t2006

Pada hari ini Jum'at tanggal dua puluh empat bulan No,pember tahun dua ribu enam
(24-l 1-2006) kami yang bertanda tangan di bawah ini :

1. Nama IT. HERDIANUL ZALLY


NIP 110 041 242
Jabatan Pimpinan Kegiatan Proyek Perencanaan dan Pengawasan Teknis Bidang
Bina Marga Dinas PU kabupaten langkat
Alamat Jalan T.Amir Hamzah No.3 Stabat

l:lam hal ini bertindak didalam jabatan tersebrrt diatas berdasarkan Surat Keputusan
Bripr i Langkat Nomor :600-2215W2006 tanggal 19 Juni 2006 dan oleh karena itu
bertin,jak untuk dan atas nama Pemerintah Republik Indonesia c.q Dinas Pekerjaan
Umum Kabupaten langkat selaku Pejabat Pemimpin Kegiatan Proyek Perencanaan
'^- Pengawasan Teknis Bidang Bina Maqga Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten
(PIIIAK PERTAMA'.
t angkat, selanj utnya disebut

2. Nama : SAPTO WTYONO, ST.


JAbAIAN : DirEKtUr CV. IRBIE NUSA CONSULTA},IT
Alamat : Jalan raya Menteng No. 298 Medan..

Dalam hal ini bertindak didalam jabatan tersebut untuk dan atas nama CV. Irbie Nusa
Consultant sesuai Akte Notaris Aprizalarsad Hakim, Sarjana Hukum No. tanggal
14 Nopember 2005, selaku penyedia barang/jasa sr:lanjutnya disebut *PIIIAK
KEDUA'.

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah sepakat mt,:ngadakan Perjanjian/Kontrak


untuk melaksanakan pekerjaan sebagai hasil pemilihan langsung sebagai berikut:

*Survey Pemetaan dan Pembuatan Sistem Inforrnasi Gegrafis ( GIS


)
Jalan/Jembatan Wilayah Langkat Hulu'

Yang tercantum dalam DASK Nomor :461DA5W2006, Tanggal 12 Juli 2006 dan sesuai
dengan Keputusan Kepala Dinas Pekerjaan Umum K:ubup,rten Langkat Nomor :
...... Tanggal 2006. tentang Penetapan Pemenang
Kegiatan Suvey Pemetaan dan Pembuatan Sistem lnformasl Geografis (GIS) pada Dinas
Pekerjaan Umum i(abupaten Langkat Tahun Anggaran 2CI06 dan Berita Acara Hasil
Klarifikasi dan Negosiasi Panitia Pengadaan Jasa Konsultansi hoyek Perencanaan dan
Pengawasan Teknis pada Dinas Pekerjaan Umum Tahun Anggaran 2006 Nomor :
lsalPAl.I/P- KONS/SUDPUD(,2006, Tanggal 22 Nopember 2006 yang menetapkan
PIHAK KEDUA sebagai Konsultan Pelaksana dan berdasarlsan Keppres No.80 Tahun
2003, yang selar{utnya diatur dengan ketentuan-ketentuan sebagaimana tersebut dalam
pasal-pasal berikut ini :
PASAL - I
LINGKI.'P PEKER.IAAI\I

I. PIHAK PERTAMA membri tugas kepada PIHAK KEDUA dan pIFLAK


KEDUA
menerima tugas untuk mengerjakan pekerjaan tersebut diatas
sesuai ketentuan-
ketentuan dokumen kontrak.
2. PIHAK KEDUA hants memenuhi kewajiban-kewajibannya dalam melaksanakan
pekerjaan tersebut diatas
{e1ean menggunakan p"ngrtuh*n teknis yang tertait aan
sesuai dengan standar profesi yarrg telali disetujui.

PASAL .2
DOKTJMEN KONTRAK

Dokumen Kontrak terdiri dari dokumen-dokumen sebagai berikut:


l. lurat Perjanjian Kontrak ini (termasuk addendumnya bila ada)
) Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)
3.
lurat Keputusan tentang Penetapan pemenang dan cadangan pemenang proyek
Perencanaan Teknis Tahun Anggaran 2006 termluk dokumen-pendukungny-a
4. Surat Keputusan Tentang pemberian pekerjaan (Gunning)
5.
6.
I"fneku Acuan I(erja/Terms Of Referen"L 6faXnOnl
Dokumen Penawaran y*ig terdiri dari Usulan Teknilq Usulan
Biaya dan Usulan
Administrasi

Semua dokumen tersebut di atas mernbentuk satu kesatuan


dimana setiap pasal-pasal
dokumen yang ada terssl*: "--':
sama lain.
diartikan secara r"Lsa.a aan saling;;iJgfii
satu

PASAL .3
hIILAI KONTRAK
l' Nilai Konlrak pekerjaan dimaksuc adalah bersumber daj Dana p-ApBD Tahun
Anggaran 2006 Kabupaten L^angkat dengan Nilai Kontrak
sebesar Rp. 99.200.000,-
(Sembilan puluh sembilan juta dua ratus ribu rupiah)
^
2' Dalant Nilai Kontrak yang syah termasulc segata pengeluaran pIHAK
KEDLTA
seperti PPn, PPh dan pengeluaran lainnya *r,rii ketentrLr/peraturan
yanj[rrur.u
dibayar oleh PIHAK KEDUA

PASAL - 4
CARA PEMBAYARAN
l' Pembayaran untuk hasil peiaksanaan pekerjaan tersebut
pada pasal 3 dilakukan
berdarorkan termyn denggn ketentuan ielegai berikut:
a Angsuran pembayaran pertama dibayarkan 50 % dartNiai Kontrak setelah pilrirt
.b' Kedua menyerahkan l^aporan pendahuruan sesuai p.*r i0;fi l]
't-9tltl peinbayaran liedua dibayarkan sebesar ioi, au;Nilai Kontrak setelah
Pihak Kedua
re-ny-:rahlan Laporan
perencanaan sesuai p"rar
lengkap dan tclah diperiksa oleh Asitcn Teknk Perencanaan
rg;;t 2 **r,
yang ditunjuk oleh
PIHAK KEDUA.dan dapat direrima oleh pIILAKKEDUA.

2. CalaPembayaran sekaligus
*tgBlgll9Put dilakuton sekatigus sebesar 100% dari Nilai Kontrak apabita
PIHAK KEDUA dapat menyelesaikan sekaligus P.k*j;sebagaimana dim'a,1sud
Pasal-{ a},at t diatas
' IANGKAfiLtf;i.on*
l. Pihak Kedua harus menyelesaikan seluruh hasil pekerjaan dan diterima dengan baik
oleh Pihak Pertama selambatlambatnya 30 (tiga puluh) hari kalender terhitung dari
saat penandatangan Surat Perjanjian Kerja Jasa Konsultansi.
2. Jangka waktu penyelesaian seluruh pekerjaan dimaksud pasa pasal 5 ayat I hanya
dapat diperpanjang apabila ada permintaan tertulis dari PIHAK KEDUA dengan
mengemukakan alasan yang dapat diterima PIHAK PERTAMA dan dapat
menyetujui perpanjangan waktu pelaksanaan atas kontrak setelah melakukan
penelitian dan evaluasi terhadap usulan tertulis PIHAK KEDUA.

PASAL - 6
DEI\DA DAI\ SA}{KSI

Apabila penyelesaian pekerjaan untuk pertama kalinya tidak dapat dilakukan tepat pada
waktunya yang ditentukan dalam pasal 5 perjanjian ini, maka PIHAK KEDUA
dikenakan denda I 7m (satu permil) dari nila kontrak untuk setiap hari keterlambatan dan
setinggi-tinginya 5 % (lima perseratus) dari harga Kontrak.

PASAL. T
PENGIMNTIAi\{ KONTRAK

l. PIHAK PETAMA dan PIHAK KEDUA dapat menghentikan konhak karena terjadi
hal-hal di luar kekuasaan kedua belah pihak, r"1..,:^^ rara pihak tidak dapat
melaksanakan kewajiban yang ditentukan di dalam kontrak antara lain :
a- Timbulnya Perang
b. Pemberontakan di Wilayah RI
c. Keributan, Kekacauan dan huru hara
d. Bencana Alam
?.. Dalam hal kontrak dihentikan, mak-a PIHAK PERTAMA wajib rnembayar kepada
PIHAK KEDUA sesuai dengan prestasi yang telah dicapai.
PASAL - 8
PEMUTUSAN KONTRAK

2. PIHAK PERTAMA dapat memutuskan Kontrak secara sepihak apabila PIHAK


KEDUA cidera janji, tidak mematuhi teguran secara berturut-turut sebanyak 3 (tiga)
kali.
J. Pemutusan kontrak secara sepihak oleh PIHAK PERTAMA pada ayat '1
dilaksanakan dengan pemberitahuan tertulis oleh PIHAK PERTAMA kepada
PIHAK KEDUA, PIHAK PF.RTAMA kemudian berhak melanjutkan dengan cara
lain atau dapat melanjutkan pekerjaan dengan menghunjuk PIHAK KETIGA
4. PIHAK PERTAMA dapat memutuskan Kontrak kepada PIHAK'KEDUA apabila
PIHAK KEDUA tidak dapat lnenyelesaikan pekerjaan setelah mencapai denda
maksimum yang ditetapkan.

PASAL.9
JAI\TGKA WAKTU PERTAI\IGGUNG JAWABAI\

l. PIHAK PERTAIvIA dan PIHAK KEDUA sepakat bahwa segala kelengkapan


penyusunan pekerjaan prncanaan sesuai dengan persyaratan berupa dolcumen-
dolarmeru labenarao perhihrngsr1 bcrilart penjelasan, gambar/design serta ketetrpan
waktu penyelesaian pcrncanasn menjadi tanggrmgjawab PI{AK KEDUA
2. Apabila terjadi kegagalan bangunan akibat kesalahan perencanaan atau pelaksanaan
maka PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat untuk memberi kewenangan
kepada Kepala Dinas Pekerjaan Umum Langkat untuk menunjuk penilai ahli
kegagalan tersebut sesuai LIU No.l8 Tahun 1999 Tentang Jasa Konstruksi yang
diatur lebih lanjut dengan PP No,29 Tahun 2000 Tentang Penyelengaraan Jasa
Konstmksi

PASAL - 10
iIASIL PEKERJAAI{
Hasil Pekerjaan Proyek Perencanaan Teknis Tahun Anggaran 2006 Kabupaten Langkat
sesuai Pekerjaan yang dilaksar^akan oleh PIHAK KEDUA adalah sebagai berikut :

l. Laporan Pendahuluan
a. Data survey lapangan
' b. Gambar situasi lapangan/Site Plan
2- laporan Akhir
a- Peta Lay Out Jaringan Jalan dan Jembatan
b. Ringkasan hasil Survey
c. Pemutakhiran Data Sarana dan hasaranalalan dan Jembatan
d. Gambar Skema Jaringan dan Peta Situasi Jalan dan Jembatan
Masing-masing 5 (lima) buku

PASAL. TT
PERSELISIHAN

I. Perselisihan yang bersifat teknis, diselesaikan dalam suatu Panitia yang terdiri dari
seorang wakil dari PIHAK PERTAMA, seorang dari PIHAK KEDUA dan seorang
Wakilyang dipilih dan disetujui masing-masing pihak.
2- Perselisihan lainnya yang bersifat umum/hukum akan diselesaiken metalui
pengadilan negeri yang ditentukan bersama.

3. Segala akibat yang.timbul oleh Surat Perjanjian Kerja Jasa Konsultansi ini, kedua
belah pihak sepakat memilih tempat kedudukan yang tepat di Panitera Pengadilan
l{egeri Stabat.
4. Semua ongkovbiaya yang timuul akibat perselisihan dan biaya-biaya
penyelesaiannnya yang tersebut dalam pasal-pasal ini menjadi tanggungan PIHAK
KEDUA.

PASAL - 12
KETENTUAIT HUKT]M
\
l. PIIIAK PERTAMA dan PIFLAK KEDUA sepakat bahwa ,.1.r*t ungkapan dalam
perjanjian mempunyai arti dalam makna yang sama seperti ya6g tercant-rm dalam
kontrak.
2. PIHAK PERTAIVI{ dan P*IAK KEDUA sepakat untuk melaksanakan konhek ini
menurut Keppres No. 80 tahun 2003 Tentang Pedoman Pengadaan Jasa Konsultan.
3. Selain PIHAK PERTAN{A dan PIHAK KEDUA perjanjian ini juga diketahui oleh
KepalaDinas Pekerjaan Umum sela}u Pengguna Anggaran Aan setcatigus sebagai
Atasan Langsuog PIHAK PERTAN{A
PASAL. 13
KEADAAN MEMAKSA (FORCE MAJEIJRE)

1. Keadaan memaksa (Force Majeure) yainr keadaan luar biasa yang terjadi diluar
kemampuan dan kesalahan PIHAK KEDUA sperti gempa bumi, banjii besar dan
bencana alam lain, Kebakaran, Perang, Huru-har4 Sabotase dan Keadaan Darurat
lainnya, sehingga PIHAK KEDUA tidak mampu untuk mencegah dan mengambil
tindakan pencegahan sebelumnya.
2. Selambat-lambatnya 5 (lima) hari kalender sejak keadaan mernaksa, PIHAK KEDUA
harus memberitahukan secara tertulis kepada pIH,t K PERTAMA kebenaran
keadaan memaksa dan harus dinyatakan oleh pejabat yang berwenang

PASAL - 14
PENUTUP
Kontrak ini dinyatakan'syah dan mengikat kedua belah pihak dan mulai berlaku pada
saat kontrak ditandatangani oleh kedua belah pihak.

Kontrak ini dibuat dan ditanda tangani oleh kedua belah pihak di Stabat dalam 8
(delaparr) rangkap, bermaterai cukup dan masing-masing rangkap mempunyai kekuatan
hukum yang sama.

PIHAK KEDUA PIIIAK PERTAMA


PIMPTNAN KEGI,ATAN PROYEK
CV. IRBIE NUSA CONSLT. NAAN DAN PENGAWASAN
ANG BINA MARGA
A N LANGKAT
ARAN 2006
ptrpl,tlii Kt0i

w, .fl$441242

DIKET

UMI.I$,I
KAT

{,s $t6
*JP
EEgsoE @ts ts@ ps oots ts Eso6 oo oo ts ts8ts ooso o Ets @Q
. pEwnnvIAIIKABUPATENMANDAILINGNATAL
E l%il1 E
g I i@l
E I . Blllts IEmEr IEnJt Dtll mrililmnr$
326158
E
L{ffi/ Komptex perkantoran payatotins Telp. (0630 P
PANYAB UN GAN
ts
0
I
E
o
6
B;
IB
SURAT PERJANJIAN BORONGAN o
0
' (KONTRAK) E
B ts
B s
ts
B NOMOR \ sPI( 194$5/DTK-TR/2007 ts
a TAI\IGGAL 12 AGUSTUS 2007 ts
B 0
o ts
E
g 8.,
o,
E
g o
ts
g PEKERJAAIT PENGAWASANISUPERVISI JALAI\I POROS/
PENGHUBIING BATAHAN SP.l, Sp.2 DAI\[ 0
I 0,
I SP3 KABT]PATEN MAIIDAILING NATAL
ts
B NILAI KONTRAK 210.m0.000,- (DUA RATUS SEPULUH JUTA ts
a RIIPIAH) B
E ts
B ts
Ig TAHT]N AI\GGARAN : 2M7

.o
E NO. ARSIF
o
E
E
,E
''E AI\TTARA

E KUASA PENGGT]NA ANGGARAN


B
g KAIYTOR TRANSMIGRASI DAh[ PPH
ts.
IE KABUPATEN MANDAILING NATAL
Komp. Perkantoran Peyaloting Panyabungnn
ts
ts
E- ts
E DENGAI\ a
B' o
B CV. IRBTE I\ruSA CONSUI,TANT
o
.,8 @r
't Jalan Raya Menteng No. 298 Medan
B
PEMERINTAH KABUPATEN MANDAILING NATAL
rffiI8n Inffisffitlt$ rtil P[ffiltm ffntmffi lulr]l
Komplex Perkantoran Payaloting Telp. (0636) 326158
PANYAB UN GAN

STJRAT PERJANJIAN BORONGAI\I


(KONTRAK)

NOMOR : SPK. 1945-5/DTK-TR/2007


Tanggal, 12 Agustus 2007

TENTANG
PEKER.IAAN
PENGAWASA}I / SI'PERVISI JALAN BOROS/
PENGHUBUNG BATAHAN Sp.l' Sp2, Sp3

Pada hmi ini Selasa tanggal dua belas bulan Agustus tahrm dua rlh tujuh, karti yang bertarda tangan
dibawatr ini :

1. Nama ABU HAIUFATT, SH


NIP 730 0M 475
Jabatan Krrasa Penggua Anggaran Kegiafan Kantor Transmigrasi dan
PPH Kebupaten Mandailing Natal Tahun Anggaran 2407.
Alamat Kantor Transmigrasi dan PPH Kabupaten Mandailing Natal
Komplex Pertantoran Payaloting Penyabungan.

Dalam hat ini bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Republik Indonesia Cq. Dinas
Tenaga Kerja dan Transmigrasi Propinsi Sumatera Utara, yang selanjutrya disebut
PIHAK PERTAMA.

2. Nama SAPTO WTYONO, ST


Jabatan DirEKhr CV. IRBIE NUSA CONSTJLTANT, bETdASATKAN AI*E
Notaiis No. 47, tanggpl 14 Nopember 1994, oleh Notaris Aprizal
Arsad Hakim, SH di Medan, dan Akte Perubahan No. 02, tanggal4
Januari 2005, oleh Nomis Erwin Wahyu Purwantoro, SH di Medan.
Alamat Jalan Raya MentengNo. 29t Medan
N.P.W.P. 01.713.875.1-121.000

ini sesuai dengan ketentuan Anggaran Dasarnya bertindak untuk dan atas nama CV.
Dalam hal
IRBIS NUSA CONSULTAI\ffi sehqiutnya disebut PIHAK KEDUA.

Kedua belah PIHAK telah sepakat mengadakan Ikatar Kontrak, untuk melaksanakan Pekerjaan
Pengewasan / Supervisi Jalan Poros / Penghubung Batahan Sp.l, Sp.2, Sp.3 Kabupaten
Mandailing Natal Trhun Anggann 2fi)7, Keppres R.I. No. 80 Tahun 2fi)3, dan KEPPRES RI. No.
61 Tahun 2004, tentang Pedoman Pengadaan Barang Jasa Instansi Pemerintah, Perpres No. 32 Tatmn
2005 dan Perpres No. 8 Tahun Anggaran 2006, Perpres RI No. 79 tahun 2006dan Perpres No. 85
Tahun 2006. sabagai berikut ' "

}:iffi{
Pa$et 1

TUGAS DA}t RUAI\IG LINGKTIP PEKER.IAAI\i

PIHAK PERTAMA memberikan tugas pekerjaan kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA
me,nerima tugas pekerjaan tersebut yaitu untuk molaksanakan Pekerjaan Pengawa.sen /
Supervisi
I
Jrlen Porcs / Penghubung Batahan Sp.l, Sp.2, Sp3 Kabupaten Mandailing Natal Tahun
Angeran 2{X)7 dengan li"gkup pekerjaan sebagai berikut :
1. Memeriksa bahan-bahan yang akan dipakai pada pembangunan yang akan digunakan.
2- Melaksanakan Pengawasan agar ditaatinya cara teknis pelaksanaan pekerjaan atau bahagian
pekerjaan sesuai dengan persyaratan-persyaratan dalam Sepesfikasi Teknik.
3. Mengawasi pekerjaan serta produknya, laju pelaksanaan pekerjaan konstuksi fisik dan ketepatan
waktu pelaksanaan konstnrksi fisik agar sesuai dengan jadwal waktu pelaksanaan yang telah
ditetapkan.
4. Mengawasilmeneliti perubahan-perubatran serta penyesuaian - penyesuaian yang terjadi selama
pelaksanaan pekerjaan konstruksi.
5. Memberi petunjuk / metode kerja kepada Kontraktor pelaksana sebelum pekerjaan dimulai
dengan pemberitahuan kepada Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan.
6. Melaksanakan Pengawasan terhadap pelaksanaan pekerjaan dilapangan agar sesuai dengan
gambar, rencana kerja dan qyarat-syarat (RKS), serta petunjuk yang diberikan oleh Pejabat
Pelaksana Teknis Kegiatan.
7. Melaksanakan Koordinasi se,caf,a aktif dengan instaosi terkait.
8. Membuat Surat Tegoran Perhma, Kedua dan seterusnf kepada Pihak Kontraktor Pelaksana
apabila terjadi penyimpangan / kekeliruan pelaksanaan pekerjaan, maupun waktu pelaksanaan
pekerjaan (Time Sohedule).
9. Menghitung Amandemen/Addendum Volume Pekerjaan apabila terjadi perubahan konstruksi
detail dengan persetujuan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan.
10. Melaksanakan rapat koordinasi uaark mengevaluasi hasil pelaksanaan pekerjaan yang sedang
berjalan dan mengambil jalan penyelesaian terhadry sesuatu yang terjadi dilapangan.
11. Memeriksa Laporan Harian yang dibuat Konhalrtmtentang :
a. Bahan-bahan yang masuk dao trpakai.
b. Peralatan yang dipergunakan.
c. Tenaga kerja (baik jumlah maugm klasifikasi)
d. Waktu/Jam pelaksanaan pekerj aan.
e. Cuaca udara pada hari pelaksanaan pekerjaan.
f. Hal-hal penting lainya yang terjadi dilapangan pada saat pelaksanaan pekerjaan.
12. Menyiapkan Laporan dan Dokumentasi antara lain :
r Menyiapkan laporan mingguan, bulanan &n lapran alfiir dan menyerahkannya kepada
PIHAK PERTAMA sebanyak 4 (empat) exemplar yang memuat tentang tenaga kerja,
bahan-bahan/peralafan yang dipakai dalam pekerjaan yang diselenggarakan, waktu
pelaksanaan pekerjaan dan keadaan cuaca pada hari tersebul
I Membuat l"potan akhir dan As Built Drawing (ABD) pada tingkat siap serah terima
pekerjaarl Pengawas wajib menyeralrkan gambar kerja (As Built Drawing) kepada Pemilik
Proyek.
Pada akhir pelaksanaan pekerjaan, Pengawas Teknik harus membuat dan menyerahkan
laporan akhir kepada Pemilik proyek termasuk gambar hasil nyata pelaksanaan pekerjaan.
. Menyerahkan foto-foto dokumentasi pelaksanaan pekerjaan rangkap 4 (empat) sebelum,
sedang dan setelah selesai 100 %.
13. Membuat dan menanda tangani laporan Penyerahan ke - I Pekerjaan.
14. Membuat dan menanda tangani laporan Penyerabrdtb - EPekerjaan.
Pasal2
DASAR PELAKSANAAI\ PEKER.'AAN SI]PERVISI

Pekerjaan tersebut dalam pasal I diatas harus dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA atas ketentuan yang
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari Surat Perjaqiian Borongan ini yaitu :

1. Gambar - gambar termasuk detaiV Rencana Kerja dan Syarat - syarat (RKS) dengan semua
perubahannya sesuai dengan Berita Acara Per$elasan.
2. Supervisi sesuai jenis pekerjaan fisik yang diberikan oleh PIHAK PERTAMA kepada PIHAK
KEDUA.
3. Semua ketentuan - ketentuan dan peraturan - perahran lain yang berlaku dalam Supervisi
pekerjaan tersebut pada Pasal l.
Pasal3
WEWENANG DA}T TAI\TGGT}NG JAWAB

1. Pekerjaan yang dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA harus mengikuti pedoman persyaratan
(Pengarahan dan Pedoman Penugasan) png disetujui kedua belah pihak.
2. PIHAK KEDUA melaksanakan tugasnya dengan sepla kemampuan/ keahlian dan pengalaman
yang dimilikinya sehingga pelaksanaan pekerjaan yang dilahrkan pemborong akan sesuai
dengan dokumen - dokumen pelaksanaan dan ketentuan-ketentuan yang berlaku.
3. Semua pekerjaan yang tercantum dalnm pasal I Surat Perjanjian Borongan ini dari segi kuantitas
fiumlah/volume) maupun dari segl lualitas (mutu pekerjaan) serta ketetapan waktu pelaksanaan
pekerjaan menjadi tanggung jawab PIHAK KEDUA.
4. PIHAK KEDUA tidak diperkenankan membrikan tugss yang diterima dari PIHAK PERTAMA
kepada pihak lain,
5. PIHAK KEDUA bertanggung jawab das segala kerugian PIHAK PERTAMA sebagai akibat
perbuatan orang-orang yang dipkerj*ken oleh PIHAK KEDUA.
6. PII{AK KEDUA jawab trhadry pembuatan laporan dari pekerjaan yang
dilaksanakan oleh PemboronglPeklsana fisik pdcrjaan yang diawasi dan keabsahan dari
laporan tersebut.
7. PII{AK KEDUA bertanggung jawab teftadap penyampaian laporan pekerjaan yang
diperbuatny4 baik laporan mingguan dan bulanan dan laporan akhir dan disampaikan dengan
tertulis secara berkala kepada Pejabat Pelaksana Tdrnis Kegiatan.

Prsol4
HARGABORONGAN

1. I
Jumlah harga borongan unfuk pekerjaan tersebut pada Pasat Surat Perjaqiian Borongan ini
ditetapkan sebesar Rp. 210.0fi1.fi)0r (Dua ratus sepluhjuta rupiah)

Didalam harga borongan tersebut ayat I diatas sudah termasuk didalamnya keuntunganl biaya
tidak langsung (Overhead) dan Pajak-pajak yang bedaku termasuk PPN. l0 %.
Pasal 5
PEMBAYARAN PEKERIAAN

Pembayaran biaya pengawasan dalam pasal-4 di[ksanakan secara angsuran sesuai


dengan prestasi pekerjaan yang disetujui oleh PIHAK f ftE n rincian sebagal berikut:
l. Pembayaran Angsuran I (Pertama) sebesar 40 % daxijumlah biaya Pengawasan atau 40 o/o
x 210.000.000,-- = Rp. 84.000.000,-- (Delapan puluh empat juta rupiah) dibayar setelah
prestasi pekerjaan fisik mencapai 45 Yo dan dinyatakan dengan suatu Berita Acara
Kemajuan Pekerjaan yang diketahui/disetujui oleh PIHAK PERTAMA.
2. Pembayaran Angsuran II (Kedua) sebesar 30 % dari jumlah biaya Pengawasan atau 30 % x
Rp. 210.000.000,-- = 63.000.000,-- (Enam puluh tiga juta rupiah) dibayar setelah prestasi
pekerjaan fisik mencapai 75 o/o dan dinyatakan dengan suatu Berita Acara Kemajuan
Pekerj aan yang diketahui/disetujui oleh PIHAK PERTAIvIA.
3. Pembayaran Angsuran III (Ketiga/Terakhir) sebesar 30 Yo dafijumlah biaya Pengawasan
atau 30 % x Rp. 210.000.000,-- = 63.000.000,-- (Enam puluh tiga juta rupiatr) dibayar
setelah prestasi fisik dilapangan selesai 100% yang dinyatakan dengan Berita Acara Serah
Serah Terima Terakhir pekerjaan Pengawasan yang telah disetujui oleh PIHAK PERTAMA.
Pembayaran angsuran tersebut diatas dilakukan melalui Kantor Perbendaharaan dan Kas Negara
(KPKN) Padangsidimpuan, dibayarkan kepada CV.IRBIE NUSA CONSITLTAI\IT, beralamat di
Jalan Raya Menteng No. 298 Medan yang mempunyai rekening pada PT. Bank Mandiri
@ensero) Tbk Taman Setia Budi Indah Medan Nomor A/C : 105.000.436,4570

Pasal S
KENAII(AI\T HARGA

Pada dasarnya PIHAK KEDUA tidak dapat mengajukan tuntutanlklaim atas kenaikan harga
bahan - bahar/alat-alat dan upah/ kecuali apabila terjadi tindakan atau kebdaksanaan Pemerintah
Republik Indonesia dalam hal moneter yang diumumkan secara resmi dan diatur dalam Peraturan
Pemerintah/ khususnya untuk pekerjaan pemborongan.

Prsrt 7
ITNAGA KERJA DAI\[ TIPAE

1. Agar pekerjaan seperti yang ditetapkan" PIHAK KEDUA harus menyediakan tonaga kerja yang
cukup jumlah dan keahlian serta keterampilaanya
2. Ongkos-ongkos dan upah pekerjaan pelaksanaan pekerjaan Supervisi tersebut dalam Pasal I Surat
Perjanjian Borongan ini ditanggung oleh PIHAK KEDUA.
3. PIHAK KEDUA tidak dibenarkan baik langprmg mnrpun tidak langsung tunrt serta baik sebagai
Sub Kontraktor maupun sebagai Leveransir dari pekerjaan ini.

Pssal E

1. Pekerjaan yang tercantum dalam pasal -l Surat Pe{anjian ini adalah selama 120 (seratus dua
puluh) hari kalender dihitung sejak tanggal 12 Agustus 20A7 ditanda tanganinya Surat Perintah
Mulai Kerja (SPMK) sampai dengan tanggal I I Desember 2007 ataa sampai serah terima kedua
dimasa pemeliharaan harus diselesaikan tahap demi talrap, setelah mendapat persetujuan dari
PIHAK PERTAMA.
Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan tersebut pada pada ayat I ini tidak dapat dirubah oleh
PIIIAK KEDUA,, kecuali adanya o'keadaan memaksa" seperti diatur dalam pasal L2 Surat
Perjaqiian ini atau adanya perintah penambahan peke{aan oleh PIHAK PERTAMA secara
tertulis'
r ,r
Pasal 9
DENDA DAI\[ SAI\IKSI

1. Bila ternyata PIHAK KEDUA tidak dapat menyediakan tenaga ahli/menengah sebagai yang telah
diajukan dalam dokumen p,nawaran maka PIHAK KEDUA akan dikenakan sanksi berupa
pembatalan Surat Perjanjian Borongan inilpenggantian tenaga ahlilmenengah hanya dapat
dilakukan setelah mendapat persetujuan dari PIHAK PERTAMA.
2. Apabila dalam pelaksanaan pekerjaan tersebut dalam pasal I PIHAK KEDUA meninggalkan
pekerjaan sebelum selesai dan tidak memberitahukan terlebih dahulu kepada PIHAK PERTAMA"
maka PIHAK PERTAMA berhak melanjutkart pekerjaan atau menunjuk pihak lain untuk
menyelesaikan sisa pekerjaan dengan biaya sepenuhnya menjadi beban tanggung jawab PIHAK
KEDUA.
3. Bila laporan hasil pekerjaan ),rang diawasi tidak dapat dipenuhi baik laporan mingguan, bulanan dan
laporan al*rir maka PIHAK KEDUA_diangBap tidak mampu bekerja dan dapat diadakan sanksi
berupa pembatalan Surat Perjanjian Borongan ini dengan ketentuan setelah diadakan surat teguran
I, trdan ketiga oleh PIHAK PERTAMA kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA tidak
dapat memenuhinya dan pemutusan kontrak akan berlaku secara otomatis. Dalam hal ini PIHAK
KEDUA tidak dapat mengajukan gugatan apapun kepada PIHAK PERTAMA dalam hal perjanjian
ini.
4. Bilamana dari hasil pekerjaan ternyata menurut PIHAK PERTAMA belum memenuhi syarat-syarat
pelaksanaan yang ditetapkan atau terjadi kesalatran-kesalatnn didalam melaksanakan pengawasan
pekerjaan pelaksanaan fisik maka PIHAK KEDUA diharuskan memperbaiki serta mengulangi
laporannya atas biaya PIHAK KEDUA.
5. PIHAK KEDUA akan dikenakan saoksi oleh PIHAK PERTAMA, bila ternyata PIHAK KEDUA
absen dan tidak brada ditempat pekerjaan pada waktu pelaksanaan pekerjaan fisik berlangsung
tanpa izin PIHAK FERTAMA' sebesar jumlah pembayaran temaga-tenaga yang tidak berada
ditempat pekerjaan tersebul
6. Apabila dikemudian hari pelaksanaan pekerjaan fisik yaog diawasi terdapat nilai kurang dari hasil
pemeriksaan dan dilanjutkan penyetoran ke Kas Negara maka pihak Konsultan Supervisi
diwajibkan mengembalikan sebesr nilai persentase dri pekerjaan fisik untuk disstorkan ke Kas
Negara.

Pacd f0
PEMBERIAN PEKER.'AAFT KEPADA PIHAK KETIGA

1. Sesuai dengan tujuan peningkstan kemampuan konsultan Indonesia maka pekerjaan Jasa
Konsultan Pengawas / Supervisi untuk Pekerjaan Pengewasrn / Supervisi Jalan Porcs /
Penghubung Batrhan Sp.l, Sp2, SpJ l&bupater Mandailing Natal Tahun Anggaran 2fi)7
tidak diperkenankan diserahkan kepada PIHAK KETIGA.
Apabila ternyata PIHAK KEDUA menyerahkan pekerjaan kepada PIHAK KETIGA maka
PIHAK KEDUA akan dikenakan sanksi berupa pembatalan Surat Perjanjian Borongan ini.

Pasal 11
PEKERJAAI\I LEBIE ATAU KI]RANG

1. Apabila terjadi keadaan pekerjaan lebih maka sebelum dilaksanakan harus torlebih dahulu
mendapatkan penetujuan dari PIHAK PERTAMA.
Perpanli anganlPenguranganWaktu :

o Apabila terjadi perpanjangan/pengurangan*t*fu dikarenakan keterlamb&n/


dipercepatrya pelaksanaan pekerjaan fisik maka sebelum dilaksanakan perpaqiangar/
pengurangan waktu pelaksanaan tersebut hanrs mendapat persetqiuan dari PIHAK
PERTAMA.
. Perpanjangan/penguranganwaktu inidiperhitungkan sebagai pekerjaan lebihataukurang.
3. Pekerjaan lebih atau kurang tersebut akan diperhitungkan sesuai dengan kenyataan hasil
pekerjaan yang telah dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA dan diperhitungkan atas dasar harga
satuan dari tiaptiap jenis pekerjaan sesuai dengan yang ditugaskan oleh PIHAK PERTAMA.
Pelaksanaan atau penyelesaian pekerjaan lebih atau kurang tersebut akan diatur dalam
Amandemen Kontak yang satu dengan yang lain tidak terpisahkan dengan Surat Perjanjian
Borongan ini dan berlaku sah setelah ditandatangani oleh kedua belah pihak

Pasal 12
FORCE MAJEURE
l. PIHAK KEDUA dibebaskan dari pertanggung jawaban bila terjadi Force Majeure untuk hal-hal
tersebut Pasal 12 ayat2 dibawah ini.
Hal-hal yang dapat dimasuldsn sebagai force majeure adalah peperangan (peperangan
diumumkan atau tidak), musuh asin& pemberontakan (kecuali terjadi diantara
pegawai konsultan sendiri) hunr-hara/bencana alam antara lain gempa bumi, peletusan gunung
berapi/banjir (yang oleh pejabat berwe,nang dinyatakan secara tertulis sebagai suatu bencana
alam) dan tindakan Pemerintah dibidang moneter yang diakui mengakibatkan terjadinya
perubahan harga.
3. Untuk keadaan yang termasuk dalam keadaan force majeure PIHAK KEDUA selambat-
lambatnya dalam jangka waktu 7 x 24 jam hanrs sudah memberikan laporan tertulis yang
disahkan oleh Pemerintah sete,mpat atau pejabat yang berwenang kepada PIHAK PERTAMA.
Untuk hal-hal yang belum tercantum dalam pasal 12 ayat} akan diselesaikan secara musyawarah.
Passl 13
PENYEI,ESAIAN PERSELISIHAN
1. Jika_dalam pelaksanaan pekerjaan timbul perselisihan antara kedua belah pihak dan tidak dapat
diselesaikan secara musyawarah, maka selaqiuhya dibentuk suatu Panitia Arbitage yang terdiri
dari 3 (tiga) unsur :

o Wakil PIHAK PERTAMA


o Wakil PIHAK KEDUA
o Tenaga ahli yang ditunjuk dan dapd diterima oleh kedua belah pihak.
Jika penyelesaian yang dimaksud tersebut dalam ayat 1 pasal ini belum dapat diputuskan maka
akan diteruskan penyelesaian tersebtrt melalui hukum yang berlaku di Indonesia, dengan domisili
di lbu Kota Propinsi dimana lokasi pekerjaantersebutpasal I berada.
3. Biaya yang ditimbulkan dalam pehyelesaian perselisihan ditanggung sepenuhnya oleh pihak yang
dinyatakan salatr'
Passt 14
KETENTUAN HI'KI]M

Untuk pelaksanaan Surat Perjanjian Borongan ini kedua belatr pihak telah memilih tempat yang tetap
tidak berubah di Kantor Panitera Pengadilan Negeri di Ibu Kota Propinsi Sumatera Utara di Medan.

Pasal 15
BEA MATERAI DAI\I PA.IAK-PAJAK

l. Segala biaya yang ditimbulkan sebagai akibat diterbitkannya Surat Perjaqiian Borongan ini,
tennasukjuga didalamnya biaya meterai borongan pekerjaan menjadi beban PIHAK KEDUA.
Selumh Pajak-pajak yang berlaku tefiadap pekerjaan seperti tersebut pada Pasal 1 Surat
Perjanjian norongan ini mem$adi tanggungan PIHAK KEDUA.

Pasal 16
PEMUTUSAI\T KONTRAK

t. Apabih PIHAK KEDUA tidak dapat melaksanakan pekerjaan sesuai dengan persyaratan dan
ketenam dalam Surat Perjanjian Borongan ini maka PIHAK PERTAMA dapat memutuskan
Surat Perjanjian Bumgan dan dengan sanksi-sanksi sebagai berikut :
PIIIAK KEDUA rken dimasukkan ke dalam dafttr hitam.
a- Sbagai rekanan untuk seluruh pekerjaan dilingkungan Dinas Tenaga Kda dan
Trmmigrasi baik Pusat maupun di Daerah.
b. Termask se,muaanggota Direksi Perusalraan.
Sbsgd akibat Pemutusan Surat Perjanjian Borongan sebagaimana tersebut dalarn ayat I pasal
inirdelsh menjadi beban PIHAK KEDUA.

Pasal 17
PENUTUP

1. Surr Perjanjian Borongan ini berlaku sah sejak ditanda tangani oleh kedua belah pihak.
2. Surat Perjanjian Borongan ini dibuat dalam rangkap 10 (sepuluh) yang masing-masing
mempunyai kekuatan hukum yaog sama, 3 (tiga) diantaranva bermeterai Rp. 6.000,- (enam ribu
rupiah) Surat Perjanjian Borongan ini beserta lampirannya menrpakan satu kesatuan yang tidak
dapt dipisahkan dan ketentuan-ketentuan yang tercanhrm dalam tampiran Surat Perjaqiian ini
saling mengikat.
3. Surat Perjanjian Borongan yang bermeterai Rp. 6.000 (enam ribu rupiatr) terscbut ayat2 pasal ini,
Asli Pertama untuk PIHAK PERTAMA, Asli Kedua untrk PIHAK KEDUA, dan selebihnya
kepada PIHAK PERTAMA.
Surat Perjanjian Borongan ini mulai berlaku pada tanggal ditanda tangani dan berakhir sampai
selesai

Dikeluarkan di : Medan
Pada tanggal tersebut diatas

PIEAK KEDUA PIIIAK PERTAMA


CV. IRBIE NUSA CONSI'LTANT Kepala Kantor Transmigrasi dan PPH Kabupaten
iling Natal Selaku Kuasa Pengguna
!t tr r.i ahun Anggaran 2007

SAPI? WrYpNO. ST
Direktur
,{j'R
t3'/, P

DIF{AS JALAN D^&N JEMBATAN


PROVI1YSI SUMA'ilERA UTARA

ST]RAT PERJANJIAN KERJA

NOMOR SURAT
TERJANJIAN KERJA 2 602.1I KPA / BP - PS / 283 12008
TANGGAL : 16 Juni 2008
PAKERJAAN : PONGAWASAN TEKNIK JAI,A}{ DAN
JEMBATAN PROVTNSI SUMATERA
UTAR.{ WILAYAII KABUPATEN NIAS. I
DPA : Nomor 1.03.02.31.010"5.2
Tanggal 29 April2008
SPD r Nomor 138
Tanggai r5Mei2008
NOMOR REKENING ; 1.03.02"31.010.5.2.3.21.01
PAKET : 13 ( T16A BELAS )
KONSUI,TAN : CV. IRi{IE NUISA CONSULTANII
ALAMAT : Jln. R*ya Menteng No.298 Medan.
NPWP : 01.713.$?5.1-121.000
Jt;ilILAIl DANA : Rp.36?.160.000,-

KEGIATAN PENGAWASAN i SUPERVISI JALAN DAN


JEMBATAN PROVINSE SUMATERA UTARA
Jalan Sakti Lubis No. 7 - R
MEDAN 2OO8
SURAT PERIAN}IAN KERIA
liomor : 6O2.i I KP.A I 3" -PS / 23:l I 2OOB

AT{TARA
KUASA PENGGUI*A AilGeARAN" (l0A)
SUB DIiIAS BITTIA PROGRA]II

DAN
CV. TRBIE NUSA COT{SULTAIIT

ulmrR
MEI.AKSANAKA]I PEKER'AAN TASA PEI{GAWASAT TEKilIX DAN
'ALATII I
JCIrfS*T*Itl PROVIIISI SUIIATCR t T^** DI WIr.^Y*tl l(*8rt P*T f|f ilIlS -
( PA|(fT - 13 )

Surat Perjanjian ini dibuat di Medan padahari Senin tanggal.enam belas-bulan luni
tahun dua ribu delapan
An ta ra
GU'BERT\TUR S'UMAT-ERA UTA'RA yang diwakili oleh :

Nama fr; Leonard Hut$arat'


NIP 400040146
Sabatan l(uasa Penggufia'AnEgaran { l(PA )
Sub Dinas Bina Program
Alamat Jalan Sakti Lubis No. 7 - R Medan

Yang berwenang dalam hal ini bertindak untuk dan atas Nama'Pemerintah Provinsi
Sumatera Utara sesuai dengan Surat Keputusan Gubemur Sumatera Utara No. 954 /
I LZZZ / {( Tahun 2OO8 tangga{ 24 Aprit 2{X)8, sclanjutnya discbut EIfiAtr-fElAEl.

I Nama : Ri-ksa
dan

lturmei Guitom
labatan : Wakil Direktur CV. IRBIE NUSA CONSULTANT
Alamat : Ja.lan Raya llente.nE {t{o. 298|{edan

Yang benrvenang dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama CV. IRBIE NUSA
CONSULTANT Sesuai dengan Akte.Notaris HerniaHi Sarjana Hukumi Nomor- 26
tanggal 29 Febuari 2008 Selaku Penyedia Barang / Jasa selanjutnya disebut PIHAI(
KEDUA.

Termasuk sernua lampiran yang merupakan satu kesatuan yang Hdak terpisahkan,
yang selanjutnya disebut KOIITRAK tertanggal 16 Juni 2008.
MAI(A DENGAN INI, Kedua Belah Pihak menyetuiui sernua ketentuan yang
tercantum datam preat - pasat berikttt :

1, Kata - kata dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini mempunyai arti yang sama
sebagaimana yang dituangkan di dalam syarat - syarat perjanjian di bawah ini.
2. PfHAK KEDUA harus melaksanakan pekerjaan Jasa konsultasi Pengawasan /
Supervisi latan dan lembatan Provinsi Surnatera Utara, Wllayah Kabupaten Nias
- I (Paket 13) sesuai dengan Kerangka Acuan Keqia dan dilaksanakan di tempat
tugas sesuai ketentuan dalam kontrak. Tanggal rnulai kerja yaitu .tanggal
dimulainya pekerJaaan sesuai yang tercantum dalam Surat Perintah Mulai Kerja.
Waktu pelaksanaan kontrak adalah 5 ( lima ) bulan, sejak tanggal mulai kerja
sesuai dengan rincian pada jaduaf pefaksanaan pekerjaan, atau perubahan waktu
pefa{<sanaan yanE'disah{<an dengan arnandefi}en {<ontrak.

3. Dokumen Kontrak yang ditentukan di bawah ini harus dibaca serta merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari kontrak, yaitu :

a. Surat Perjanjian
b: Surat PenunJukanPenyedia Jasa
c. Surat'Perawaran
d. Addendum Dokumen Seleksi ( bila ada )
e. Syarat - Syarat.Khusus Kontr.ak
f. Syarat syarat Umum Kontrak
g. Rencana Kerja dan Syarat
h. Kerangka Acuan Kerja
i, Dokumen lain yang tercantum dalam lampiran Kontrak

4. Syarat -
Syarat Dokumen Kontrak menglkat Kedua Belah Pihak, kecuali diubah
dengan kesepakatan bersama.

5. Sesuai dengan ketentuan Kontrak ;


a. PIHAK KEDUA waJib metaksanakan Pekerjaan secara cermat, akurat dan

lr pefiuh tafigEung jawab dengan menyediakafl tenaga ahli dan personil


lainnya, bahan-bahan, peratatan yang diperlukan untuk metaksakan

I pekefiaan sesuaidengan yang dirinci dalam kontrak .

T
T
b' PIHAK KEDUA waiib melaksanakan seluruh pekerjaan sesuai dengan
ketentuan kontrak, sampai diterima dengan baik oleh PIIIAK KESATU.

6. Sesuai dengan ketentuan kontrak:

a. PIHAK KESATU Wajib menyediakan fasilitas yang disepakati untuk


kelancaran Pelaksanaan pekerjaan.
b. PIHAK KESATU Wajib membayar berdasarkan DPA SKPD Kuasa Pengguna
Anggaran Kegiatan Pengawasan / Supervisi Jalan dan Jembatan provinsi
sumatera Utara ( Non Multy Years ) Nomor : 1.03.02.31.010.5.2 tanggal 29
April 2008 kepada PIHAK KEDUA atas pelaksanaan pekerjaan berdasarkan
harga kontrak melalui rekening CV. IRBIE NUSA CONSULTANT. pada pT.
BANK SUMUT CABANG UTAMA ]IIEDAN I{O. A. C : 1OO.O1.04.126908.9 Y

7. Harga Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai ( PPN ) sebagai berikut

Biaya Langsung Personil = Rp 230.210.000,00


Biaya Langsung non Personil =Rp 136.950.000,00
Jumlah Biaya =Rp 367.160.000,00
Jumlah Biaya ( diluar PPn 10 % ) =Rp 333.781.818,18.
PPn 10 % =Rp 33.378.19't,82
Total Biaya =Rp 367.160.000,00
( terbilangt tiga ratus enam puluh tujuh juta seratus enam puluh ribu
rupiah )

8. Pembayaran dilakukan dengan cara bulanan dengan rincian sebagai berikut :


a. Uang muka untuk mobilisasi personil, peralatan, dan pengeluaran bulan
pertama
b. Pembayaran bulanan biaya personil dan pengeluaran
c. Pembayaran akhir setelah laporan akhir diterima

9. Surat Perjanjian ini berlaku mengikat Kedua Belah Pihak sejak tanggal
ditandatangani. Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) diterbitkan setetah Surat
Perjanjian ditandatangani.

10. Kecuali disepakati lain oleh Kedua Belah Pihak, alamat PIHAK KESATU dan
PIHAK KEDUA adalah :
A|amat PIHAK KESATU :
Kuasa Pengguna Anggaran Kegiatan Pengawasan / Supervisi lalan dan lembatan
Provinsi Sumatera Utara, Jalan sakti Lubis No. 7 - R Medan. Telp. 061-7860466
- 7867465, Fax, 067-7867276.
AIAMAT PIHAK KEDUA :
CV.IRBIENUSACONSULTANT,Ja|anRayaMentengNo'298Medan

11. Dengan tidak mengurangi kekuatan Pasal 20- Syarat - Syarat


umum Surat
PerJanJian KerJa dan Syarat - SYarat Khusus Surat
Perjaniian Kerja' Kedua
temBat kediaman yang
Belah Pihak setuju bahwa untuk perianiian ini nremilth
tnaka
tetap dan sendainya persetisihan yang tidak dapat dhnusyawarahkan,
KeduaBelahPihaksepakatmenyelesaikanperselisihanmelaluikantorPanitera
.P.engadilan Negeri t{edan -di .M-edan'

DENGANDEUIXEAN,KeduaBelahPihaktelahsepakatuntukmenandatangani
Surat Perjanjian ini pada tanggaltersebut diatas'

PIIIAK T(EDT,A
CV. IRBIE NUSA CONSULTANT

I
T NrP. 400040146
.-1

\ri\ t,.l:\ \rN.T\ P{


.\J!)tt
^,-t:
\ r!l!

?,
t-r ET
E3

$
#4
.*
*
tu
s
*

'=Jfilruffiffihffi;il#::'
I.ANGKAT
I'EMERINTAH KABUPATET{ Si
rr
lalan T Amir Hamzah rto. 3 fubat- 2(1814 \t
RI
PROYEK PERENCANMN TAN PENGAWASAN I\
TAHUN ANGGARAN 2OO9 N\
SH
ff il
!=-
TT
(I TPE ll'u
tr"x
l,lomor : 05/SPJ[**,'Rt't- PSP/LI$/2009 (-i$
As
FS ,r;$
5t PEKERIMN : Konsuftan Supe,'risi /
Ftr ryorrr cisor r Pr,oyek
*s Rehal: / R:mbangunan Jernhatan ffi
T,E
rI ff
*
ffi
t!!
-sI
LOIGSI : KABL DqTEN LJIINGKAT ffi
E{ ffi
r. NILAI KCI,II'RAK : Rp. 157.00r-1.00{i, S
qI (Seratus Enam Fr:luh Tujtih Juta Rupiah)
IT *S
sl sff
qq
sl
t! Antara H
[!
tT
r! KUASA PE}.IGGUNA AI{GG/ }.N PROYEI' PERENGNMN DAN PnNGAWASA;\
a
q! BIDANG BIN/. MARGA DiI\!AS PEKERJAAhI L,MIJM
KABIJPA- . IANGKAT TAHI,'II ANGGARAN 2O!]9
qI
\--\
q:l Dengan
qi
qT
'I.BIE NUSA CONSULTANT
r3
al Jl, r' : Mante,rq No. 298 Medan
PEMERINTAH I(ABUPATEN LANGKAT
DINAS PEKEzuAAN UMUM
PROYEK PERENCANAAN DAN
SUPERVIST / PENGATITASAN
TA}IUN ANGGARAI{ 2OO9
Jln. T. Amir Hamzah No. 3 Telp. : (061)-8910616
STABAT

SUR1AT PERJAN{IAN KER{A JASA KONSULTAIYSI


Nomor : 05/SPJK/BM-PSP/I,KT/2009

Pada hari ini selasa tanggal empat bulan agustus tahun dua ribu sembilan, kami yang
bertanda tangan di bawah ini :

l. Nama Ir. Julius Ginting


NIP 19620703 te9203 I 009
Jabatan Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) Bidang Bina Marga Dinas Pekerjaan
Umum Kabupaten Langkat Tahun Anggaran 2009
Alamat Jalan T. Amir Hamzah No. 3, Stabat

Dalam hal ini bertindak didalam jabatan tersebut diatas berdasarkan Surat Keputusan
Bupati Langkat Nomor : 990-231K12009. tariggal 7 Mei 2009 dan oleh karena itu
bertindak untuk dan atas nama Pemerintah Republik Indonesia c.q. Dinas Pekerjaan
Umum Kabupaten Langkat selaku Pejabat Kuasa Pengguna Anggaran (KPA) Tahun
Anggaran 2009 selanjutnya disebut "PIHAK PERTAMA".

2. Nama : Sapto ['i-r'ono. S I


Jabatan : Direktur C\/. IRtllll NIISA CONSIILTANT
Alamat : .ll. Raya Menteng No. 298 Medan

Dalam hal ini bertindak didalam jabatan tersebut untuk dan atas nama ClV. IRBIE NUSA
CONStll,l'AN"f sesuai dengan Akte Pendirian Notaris Atrizal Ars,vad Hakint. SH No.
47 (Ernpat Puluh 'l'ujuh) tanggal 14 Nopember I l)94 dan Akte Perubahan terakhir
Notaris Errvin Wahyu llnnvantoro. SH No. 2 (Dua) tanggal 4 .tanuari 2005, selaku
penyedia barang/j asa selanj utrrya disebut ..PIHAK KEDUA',.

PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA telah sepakat mengadakan Perjanjian/Kontrak


untuk melaksanakan pekerjaan sebagai hasil seleksi umunr sebagai berikut :

o Konsultan
Supervisi/ Pengawasan Proyek Rehab/ Pembangunan Jembatan',

Yang tercantum dalam lluku Peniabaran ;\nggaran Penclapatan cian i.}c-lanja L)acrah 'l'ahurr
2C109 liomor : 0l
'lahun 20tt9. tanggai 31 j\ilaret
20{}g dan sesuai dengan Keputusan Kepala
Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Langkat Nomor : 600-783/DPIJ/LKT/2009, tanggal 23
Juli 2009, tentang Penetapan Pemenang dan Cadangan Pemenang Proyek Perencanaan dan
Supendsi/ Pengawasan Pada Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten Langkat Tahun Anggaran
2009 dan Berita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Panitia Pengadaan Jasa Konsultansi
Dinas Pekerjaan Umum Tahrm 2009 Nomor : 17.e/PAN/I(SU/DPUi2009,
Tanggal 3l Juli 2fi)9 yang menetapkan PIHAK KEDUA sebagai Konsultan Pelaksana dan
PASAL. 1
LINGKUP PEKERJAAN
1. PIHAK PERTAMA memberi tugas kepada PIHAK KEDUA dan PIHAK KEDUA
menerima fugas unfuk mengerjakan pekerjaan tersebut diatas sesuai ketentuan-ketentuan
dokumen kontrak.
2. PIHAK KEDUA harus memenuhi kewajiban-kewajibannya dalam melaksanakan
pekerjaan tersebut diatas dengan menggunakan pengetahuan teknis yang terbaik dan
sesuai dengan standar profesi yang telah disetujui.

PASAL - 2
DOKTJMEN KONTRAK
Dokumen Kontrak terdiri dari dokumen-dokumen sebagai berikut :

1. Surat Perjanjian Kontrak ini (termasuk addendumnya bila ada)


') Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)
J. Surat Kepufusan tentang Penetapan Pemenang dan Cadangan Pemenang Perencanaall
dan Super.',isi/Pengawasan.Tahun Anggaran 2009 termasuk dokumen pendukungnya
4. Surat Keputusan Penunjukan Penyedia Barang/ Jasa (SPPBJ)
5. Kerangka Acuan Kerja/ Terms Of Reference (I(AIV TOR)
6. Dokumen Penawaran yang terdiri dari Usulan Teknik, Usulan Administrasi dan Usulan
Biaya.
Semua dokumen tersebut di atas membentuk satu kesatuan dimana setiap pasal-pasal
dokumen yang ada tersebut harus diartikan secara seksama dan saling melengkapi satu sama
lain.

PASAL.3
NILAI KONTRAK
1. Nilai Kontrak pekerjaan dimaksud adalah bersumber dari Dana APBD Tahun Anggaran
2009 Kabupaten Langkat dengan Nilai Kontrak sebesar [tp. 167.000.000.- (serafus
Enanr Puluh l'uiuh.luta Rupiah).
2. Dalam Nilai Kontrak yang sah termasuk segala pengeluaran PIHAK KEDUA seperti
PPn, PPh dan pengeluaran lainnya sesuai ketentuan/peraturan yang berlaku dibayar oleh
PIHAK KEDUA.

PASAL .4
CARA PEMBAYARAN
l. Pembayaran untuk hasil pelaksanaan pekerjaan tersebut pada pasal 3 dilakukan
berdasarkan termyn dengan ketentuan sebagai berikut :

a- Angsuran pembayaran pertama dibayarkan 40%o dali Nilai Kontrak setelah pihak
Kedua menyerahkan Laporan Buranan pertama sesuai pasal l0 ayat 1.
b. Angsuran pembayaran kedua dibayarkan sebesar 60% dari Nilai Kontrak setelah
Pihak Kedua menyerahkan Laporan Akhir Pengawasan sesuai Pasal l0 ayat 2 secara
lengkap dan telah diperiksa oleh Asisten Teknik yang ditunjuk oleh PIHAK KEDUA
dan dapat diterima oleh pIHAK KEDUA.
2. Cara Pembayaran sekaligus
Pembayaran dapat dilakukan sekaligus sebesar 100% dari Nilai Kontrak apabila PIHAK
KEDUA dapat menyelesaikan sekaligus Pekerjaan sebagaimana dimaksud pasal-4 ayat I
diatas.

PASAL.5
PENGENDALIAI\I, PENGAWASAI\i DAN
KEWAIIBAN KONSI]LTAI\I DAI{ PEMBERI TUGAS
2. Pengawasan Teknis terhadap pelaksanaan pekerjaan dilaksanakan oleh Tim Pengawas
Kegiatan yang ditunjuk dan dinyatakan secara tertulis oleh PIHAK PERTAMA kepada
PIHAK KEDUA.
J. PIHAK KEDUA harus memberikan kewenanganan kepada Chief Engineer/ Site
Engineer yang bertindak untuk dan atas nama PIHAK KEDUA. Penetapan Chief
Engineer/ Site Engineer tersebut, adalah berdasarkan usulan yang diajukan oleh PIHAK
KEDUA dan penetapan tersebut sewaktu-waktu dapat dicabut oleh PIHAK KESATU,
yaitu apabila PIHAK KESATU berpendapat bahwa Chief Engineer/ Site Engineer
tersebut tidak menjalankan tugasnya dengan baik.
4. PIHAK KEDUA wajib menyelesaikan pekerjaan dengan lengkap dan memeliharanya
sesuai dengan perjanjian yang telah ditetapkan sebagaimana dimaksud dalam pasal2.
5. PIHAK KESATU wajib mempertimbangkan/ menilai penyelesaian pekerjaan sesuai
dengan perianjian serta membayar kepada PIHAK KEDUA sebesar nilai kontraknya
pada waktu dan cara yang telah ditentukan dalam kontrak.

PASAL - 6
JANGKA WAKTU KONTRAK
1. Pihak Kedua harus menyelesaikan seluruh hasil pekerjaan dan diterima dengan baik oleh
Pihak Pertama selambatJambatnya 120 (seratus dua puluh) hari kalender terhitung dari
saat penandatangan Surat Perjanjian Kerja Jasa Konsultansi.

2. 5 ayat t hanya dapat


Jangka waktu penyelesaian seluruh pekerjaan dimaksud pasa pasal
diperpaniang apabila ada permintaan tertulis dari PIHAK KEDUA dengan
mengemukakan alasan yang dapat diterima PIHAK PERTAMA dan dairat menyetujui
perpanjangan waktu pelaksanaan atas kontrak setelah melakukan penelitian dan evaluasi
terhadap usulan tertulis PIHAK KEDUA.

PASAL - 7
DENDA DAN SANKSI
Apabila penyelesaian pekerjaan untuk pertama kalinya tidak dapat dilalcukan tepat pada
waktunya yang ditentukan dalam pasal 5 perjanjian ini, maka PIHAK KEDUA dikenakan
denda I %o (satu permil) dari nila kontrak untuk setiap hari keterlambatan dan setinggi-
tinginya 5 % (limaperseratus) dari harga Kontrak.

PASAL - 8
PENGHENTIAN KONTRAK
l' PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA dapat menghentikan kontrak karena terjadi
hal-hal di luar kekuasaan kedua belah pihak, r"hinggu para pihak tidak dapat
melaksanakan kewajiban yang ditentukan di dalam kontrak antara lain :
a. Timbulnya Perang
b. Pemberontakan di Wilayah RI
c. Keributan, Kekacauan dan huru hara
d. Bencana Alam

2- Dalam hal kontrak dihentikan, maka PIHAK PERTAMA wajib membayar kepada
PIHAK KEDUA sesuai dengan prestasi yang telah dicapai.

PASAL. g
PEMUTUSAN KONTRAK
l- PIHAK PERTAMA dapat memutuskan Kontrak secara sepihak apabila PIIIAK KEDUA
janji, tidak mematuhi teguran secara benurut-turut iebanyai 3 (tiga) kali.
cidera
2- Pemutusan kontrak secura sepihak oleh PIHAK PERTAMA pada ayat I dilaksanakan
dengan pemberitatruan tertulis oleh PIHAK PERTAMA kepada PIHAK KEDUA
PIHAK PERTAMA kemrdian berhak melanjutkan dengan cara lain alau dapat
3. PIHAK PERTAMA dapat memutuskan Kontrak kepada PIHAK KEDUA apabila
PIHAK KEDUA tidak dapat menyelesaikan pekerjaan setelah mencapai denda
maksimum yang ditetapkan.

PASAL. 10
.
JANGKA WAKTU PERTANGGUNG JAWABAN
1. PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat bahwa segala kelengkapan
penyusunan pekerjaan perencanaan sesuai dengan persyaratan berupa dokumen-
dokumen, kebenaran perhitungan, berikut penjelasan, gambar/design sirta ketetapan
waktu penyelesaian perencanaan menjadi tanggung jawab pIHAK KEDUA.
2. Apabila tedadi kegagalan bangunar/struktur akibat kesalahan perencanaan atau
pelaksanaan maka PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakit untuk memberi
kewenangan kepada Kepala Dinas Pekerjaan Umum Langkat untuk menunjuk penilai
ahli kegagalan tersebut sesuai UU No. 18 Tahun 1999 Tentang Jasa Konstruksi yang
diatur lebih lanjut dengan PP No. 29 Tahun 2000 Tentang Penyelenggaraan Jasa
Konstruksi.

PASAL. 11
HASIL PEKERJAAN
Hasil Pekerjaan Konsultan Supervisi/ Penga\vasan Proy.'ek Rehab/ penrbangunan .lembatan
Kabupaten Langkat sesuai Pekerjaan yang dilaksanakan oleh PIHAK fpDUa adalah
sebagai herikut :
l. Laporan Bulanan I
a. Data kegiatan supervisi/ pengawasan
b. Laporan Progress Fisik
c. Foto Dokumentasi Lapangan
2. Laporan Akhir
a. Rangkuman seluruh kegiatan supervisi/ pengawasan
b. Rangkuman seluruh progress Fisik
c. Foto Dokumentasi Lapangan
Masing-masing i (Lima) buku.

PASAL. 12
PERSELISIHAN
1' Perselisihan yang bersifat teknis, diselesaikan dalam suatu panitia yang
terdiri dari
seorang wakil dari PIHAK PERTAMA, seorang dari pIHAr
rpoi-le dan seorang
Wakil yang dipilih dan disetujui masing-masing pihak.
2' Perselisihan lainnya yang bersifat umum/ hukum akan diselesaikan melalui pengadilan
negeri yang ditentukan bersama.
a
^r- Segala akibat yang timbul oleh Surat Perjanjian Kerja Jasa
ini, kedua belah
Konsultansi
pihak sepakat memilih tempat kedudukan yang tepat di Panitera pengadilan
Negeri
Stabat.
4. Semua ongkos/biaya yang timbul akibat perselisihan dan biaya-biaya
penyelesaiannnya
yang tersebut dalam pasal-pasal ini menjadi tanggungan PIHAK
KEDUA.

PASAL.13
Kf,TENTUAN HUKUM
l. PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA sepakat bahwa seluruh ungkapan
dara6
pgrianiian memounvai j-^-!-
2. PIHAK PERTAMA dan PII{AK KEDUA sepakat untuk melaksanakan kontrak ini
menurut Keppres No. 80 tahun 2003 Tentang Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Jasa
Barang / Jasa.Pemerintah.
J. Selain PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA perjanjian ini juga diketahui oleh
Kepala Dinas Pekerjaan Umum selaku Pengguna Anggaran dan sekaligus sebagai
Atasan Langsung PIHAK PERTAMA

PASAL. 14
KEADAAN MEMAKSA (FO{CE MAJEURE)
l. Keadaan rnemaksa (Force Majeure) yaitu keadaan luar biasa yang terjadi diluar
kemampuan dan kesalahan PIHAK KEDUA sperti gempa bumi, banjir besar dan
bencana alam lain, Kebakaran, Perang, Huru-hara, Sabotase dan Keadaan Darurat
lainnya, sehingga PIHAK KEDUA tidak mampu untuk mencegah dan mengambil
tindakan pencegahan sebelumnya
2. Selarnbat-lambatnya 5 (ima) hari kalender sejak keadaan memaksa, PIHAK KEDUA
harus memberitahukan secara ter,tulis kepada PIHAK PERTAMA kebenaran keadaan
memaksa dan harus dinyatakan oleh pejabat yang berwenang.

PASAL - 15
PENUTUP
Koatrak ini dinyatakaa syah dan mengikat kedua belah pihak dan mulai berlaku pada saat
kontrak ditandatangani oleh kedua belah pihak.
Kontrak ini dibuat dan ditanda tangani oleh kedua belah pihak di Stabat dalan I {delapan}
rangkap, bermaterai cukup dan masing-masing rangkap rnempunyai kekuatan hukum yang
sama.

PIIIAK KEDUA PIHAKPERTAMA


CV. IRBIE NUSA CONS{ILTANT KUASA PENGGT]NA ANGGARAN
BIDAI\IG BINA 1VIARGA /'
DINAS PEKERJAA}T UMUM
KABUPATEN LA}{GKAT T.A. 2OO9

SAPTO \ryIYONO, ST
DIREKTUR NrP. 19620703 199203 I 009

DIKETAHUI OLEII :

62
t&r I
a trrx

s nilP. 19580718 19Am3 r fl)4


DINAS BINA MARGA
PROVINS! SUMATERA UTARA

SURAT PERJANJIAN KERJA

NOMORSURAT
PERJANJIAN KERJA : 602.1 I DBM-BT I KPA I 265 I 2009
TANGGAL : 11 Agustus 2009
PEKERJAAN : PENGAWASAN PEMBANGUNAN DAN
PENINGKATAN JALAN PROVINSI
WILAYAHLABUHANBATU
DPA : Nomor : 1.03.01.31.009.5.2
Tanggal : 24 April 2009
NOMOR REKENING : 1.03.01.31.009.5.2.3.21.0l
PAKET : 5(LIMA)
KONSULTAN : CV. IRBIE NUSA CONSULTANT
ALAMAT : Jin. Raya Menteng No.298 Medan.
NPWP : 01.713.875.1-121.000
JUMLAHDANA : Rp. 308.540.000,-

..
KEGIATANPENGAWASAN/S SI
JALANDANJEMBAT
Jalan Sakti Lubis No. 7 -
~KONTR
__
AK, *J
MEDAN 2009 NO. AR (:' I I

-~J PARA~ I PA~AF

---..
SURAT PERJANJIAN KERJA
Nomor: 602.1 / DBM-BT I KPA I 265 I 2009

ANTARA
KUASA PENGGUNA ANGGARAN (KPA)
BIDANG PEMBINAAN TEKNIK

DAN
CV. IRBIE NUSA CONSULTANT

UNTUK
MELAKSANAKAN PEKERJAAN JASA PENGAWASAN PEMBANGUNAN DAN
PENINGKATAN JALAN PROVINS!
WILAYAH LABUHAN BATU ( PAKET - 5)

Surat Perjanjian ini dibuat di Medan pada hari Selasa tanggal sebelas bulan Aguf;tus
tahun dua rlbu sembilan
Antara
GUBERNUR SUMATERA UTARA yang diwakili oleh :

Nama Ir. A.E. Hasibuan


NIP 19610919 199103 1 001
Jabatan Kuasa Pengguna Anggaran ( KPA )
Bidang Pemblnaan Teknik
Alam at Jalan Sakti Lubis No. 7 - R Medan

Yang berwenang dalam hal ini bertindak untuk dan atas Nama Pemerintah Provins!
Sumatera Utara sesuai dengan Surat Keputusan Gubernur Sumatera Utara No. 954 /
1675 / K Tahun 2009 tanggal 18 Mel 2009, selanjutnya disebut PIHAK KESATU.

dan

Nama Faisal Rahmad


Jabatan Wakil Direktur CV. IRBIE NUSA CONSULTANT
Alam at Jalan Raya Menteng No. 298 Medan

Yang berwenang dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama CV. IRBIE NUSA
..
CONSULTANT Sesuai dengan Akte Notaris Mohammad Irwan Harahap, Sarjana
Hukum, M.Kn, No. 85 tanggal 13 Maret 2009 Selaku Penyedia Barang / Jasa
selanjutnya disebut PIHAK KEDUA.
Termasuk semua lamplran yang merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan,
yang selanjutnya disebut KONTRAK tertanggal 11 Agustus 2009.
MAKA DENGAN INI Kedua Selah Pihak menyetujui semua ketentuan yang
tercantum dalam pasal - pasal berikut :

PASAL 1

Kata - kata dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini mempunyai arti yang sama
sebagaimana yang dituangkan di dalam syarat - syarat perjanjian di bawah ini.

PASAL 2

PIHAK KEDUA harus melaksanakan, menyelesaikan dan memperbaiki pekerjaan


yaitu :
PROGRAM : Pembinaan Jalan dan Jembatan
KEGIATAN : Pengawasan Pembangunan Dan Peningkatan Jalan Provinsi,
Wilayah Labuhan Batu ( Paket 5 )

sesuai dengan Kerangka Acuan Kerja dan dilaksanakan di tempat tugas sesuai
ketentuan dalam kontrak. Tanggal mulai kerja yaitu tanggal dimulainya pekerjaan
sesuai yang tercantum dalam Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK). Waktu
pelaksanaan kontrak adalah 4 ( empat ) bulan, sejak tanggal mulai kerja sesuai
dengan rincian pada jadual pelaksanaan pekerjaan, atau perubahan waktu
pelaksanaan yang disahkan dengan amandemen kontrak.

PASAL 3

Dokumen Kontrak yang ditentukan di bawah inl harus dibaca serta merupakan
bagian yang tldak terpisahkan darl kontrak ini dan harus diinterprestaslkan dalam
urutan ketentuan hukum sebagal berikut :
a. Surat Perjanjlan
b. Surat Penunjukan Penyedia Jasa ( SPPBJ );
c. Surat Penawaran dan Daftar Kuantitas dan Harga;
d. Addendum Dokumen Seleksi ( bila ada );
e. Syarat - Syarat Khusus Kontrak dan Syarat - Syarat Umum Kontrak;
f. Rencana Kerja dan Syarat ( RKS ) ;
g. Kerangka Acuan Kerja ( KAK );
h. Dokumen lain yang tercantum dalam lampiran kontrak;

PASAL 4
Syarat - . Syarat Dokumen Kontrak mengikat Kedua Belah Pihak, kecuali diubah
dengan kesepakatan bersama.
PASAL 5

Sesuai dengan ketentuan kontrak.


a. PIHAK KEDUA wajib melaksanakan Pekerjaan secara cermat, akurat dan penuh
tanggung jawab dengan menyediakan tenaga ahli dan personil lainnya, bahan-
bahan, peralatan yang diperlukan untuk melaksakan pekerjaan sesuai dengan
yang dirlnci dalam Kontrak.
b. PIHAK KEDUA wajib melaksanakan seluruh pekerjaan sesuai dengan
ketentuan Kontrak, sampai diterima dengan baik oleh PIHAK KESATU.

PASAL 6
Sesuai dengan ketentuan kontrak :
a. PIHAK KESATU Wajib menyediakan fasilitas yang disepakati untuk kelancaran
Pelaksanaan pekerjaan.
b. PIHAK KESATU Wajib membayar berdasarkan DPA SKPD Kuasa Pengguna
Anggaran Kegiatan Pengawasan Pembangunan Dan Peningkatan Jalan Provinsi
Nomor : 1.03.01.31.009.5.2 tanggal 24 April 2009, kepada PIHAK KEDUA atas
pelaksanaan, penyelesaian dan perbaikan pekerjaan yang tercantum dalam
daftar kuantitas dan harga sesuai dengan cara yang ditetapkan dalam dokumen
kontrak atau dengan harga-harga yang mungkin ditentukan secara lain
berdasarkan ketentuan kontrak melalui rekening CV. IRBIE NUSA
CONSULTANT Pada PT. BANK SUMUT CABANG SUKARAMAI No. A. c :
111.01.04.000479.0

PASAL 7
Harga kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai ( PPn ) adalah sebagai berikut :

Biaya Langsung Personil = Rp. 207.900.000,00


Biaya Langsung Non Personll = Rp. 100.640.000,00
Jumlah Biaya = Rp. 308.540.000,00
Jumlah Biaya ( diluar PPn 10 % ) = Rp. 280.490.909,09
PPn 10 % = Rp. 28.049.090,91
Total Biaya = Rp. 308.540.000,00
( Terbilang : tlga ratus de/apan juta /Ima ratus emat pu/uh rlbu rupiah )

PASAL 8

Pembayaran dilakukan dengan cara bulanan dengan rincian sebagai berikut :


a. Uang muka untuk mobilisasi personil, peralatan, dan pengeluarao bu!an
pertama
b. Pembayaran bulanan biaya personil dan pengeluaran
c. Pembayaran akhir setelah laporan akhir diterima
PASAL9

Surat Perjanjian (kontrak) ini berlaku mengikat Kedua Belah Pihak, termasuk para
pelaksana, pengganti dan wakil-wakil yang sah, sejak ditanda tangani dengan
ketentuan menjadi efektif hanya bila telah disetujui oleh Instansi Pemerintah yang
berwenang. Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK) diterbitkan setelah Surat Perjanjian
(kontrak) ditanda tangani.

PASAL 10
Kecuali jika disepakati lain oleh Kedua Belah Pihak, alamat PIHAK KESATU dan
PIHAK KEDUA adalah :

Alamat PIHAK KESATU :


Kuasa Pengguna Anggaran Kegiatan Pengawasan / Supervisi Jalan dan Jembatan
Provinsi Sumatera Utara, Jalan sakti Lubis No. 7 - R Medan. Telp. 061-7860466 -
7867465, Fax. 061-7867276.

Alamat PIHAK KEDUA :


CV. IRBIE NUSA CONSULTANT, JI. Raya Menteng No. 298 Medan

PASAL 11

Dengan tidak mengurangi kekuatan Pasal 20. Syarat - Syarat Umum Kontrak dan
Syarat - Syarat Khusus Kontrak, Kedua Belah Pihak setuju bahwa untuk perjanjian
ini memilih tempat kediaman yang tetap dan seandainya perselisihan yang tidak
dapat dimusyawarahkan, maka Kedua Belah Pihak sepakat menyelesaikan
perselisihan melalui kantor Panitera Pengadilan Negeri Medan di Medan.

DENGAN DEMIKIAN, Kedua Belah Pihak telah sepakat menanda tangani Surat
Perjanjian (Kontrak) ini atas nama masing-masing pada hari, bulan dan tahun yang
tercantum diatas, bermaterai cukup yang masing-masing mempunyai kekuatan
hukum yang sama.

PIHAK KEDUA PIHAK KESATU


CV. Irbie Nusa Consultant Kuasa Pengguna Anggaran
Bidang Pembinaan Teknik

.E. Hasibuan
Pembina ~
NIP. 19610919 199103 1 001
PEMERINTAH ACEH
DINAS BINA MARGA DAN CIPTA KARYA

BIDANG PROGRAM DAN PELAPORAN


PENGAWASAN TERHADAP KETENTUAN
KETEKNIKAN

PERJANJIAN (KONTRAK)

NOMOR KONTRAK 29-AC/CTR/SlJBPP/DBC/APBA/2009


TANGGAL 2 JULI 2009
PEKERJAAN PEN GA WASAN TERHADAP KETEKNIKAN WIL - 6
NOMORPAKET PW INFRA - 08/2009
NILAI KONTRAK Rp. 93,681,000,-
SUMBERDANA APBA
DPASKPA. TAHUN ANGGARAN 2009
PROVINSI ACEH

CV. IRBIE NUSA CONSULTANT


JI. Raya Medan Tenggara 298
MEDAN

*KONTRA.K*
NO. AF!f P
~: L IftAAAf IPARAf .
.
I 1 1
-
I I
-., a _ _ ...
..
j
PERJANJIAN (KONTRAK)

UNTUK:

PENGAWASAN TERHADAP KETEKNIKAN WIL - 6


(PW INFRA - 08/2009)

ANTARA
KUASAPENGGUNAANGGARAN/PENGGUNABARANG
KEGIATAN PENGAWASAN TERHADAP KETENTUAN KETEKNIKAN
DINAS BINA MARGA DAN CIPTA KARY A ACED

DENGAN

DIREKTUR : CV. IRBIE NUSA CONSULTANT

NOMOR 29 - AC /CTR/SL/BPP/DBC/APBA/2009
TANGGAL 2 JULI2009

Pada hari ini Kamis tanggal Dua bulan Juli tahun dua ribu sembilan, bertempat di Banda Aceh,
kami yang bertanda tangan di bawah ini :

I. Nam a Ir. Mohd. Sanusi, M.Si

Jabatan Kuasa Pengguna Anggaran/Pengguna Barang Kegiatan


Pengawasan Terhadap Ketentuan Keteknikan Dinas Bina Marga
dan Cipta Karya Aceh.

Alamat Jalan Jenderal Sudirman Nomor 1 Banda Aceh

Yang berwenang dalam hal ini bertindak di dalam jabatan terse but untuk dan atas nama
Pemerintah Republik Indonesia Cq. Gubernur Aceh Darussalam selaku pemilik, berdasarkan
Keputusan Gubernur Aceh Nomor Ku.954.1/045/2009 tentang Penunjukan/Penetapan Pejabat
Pengguna Anggaran/Pengguna Barang, Kuasa Pengguna Anggaran/Kuasa Pengguna Barang,
Bendahara Pengeluaran dan Bendahara Penerimaan pada Dinas Bina Marga dan Cipta Karya
Aceh Tahun Anggaran 2009 selanjutnya disebut PIHAK KESATU.

II. Nam a : Sapto Wiyono, ST


Jabatan : Direktur CV. IRBIE NUSA CONSULTANT
Alamat : JI. Raya Medan Tenggara 298 Medan

Yang berwenang dalam hal ini bertindak di dalam jabatan tersebut untuk dan atas nama
Perusahaan CV. IRUIE NUSA CONSULTANT berdasarkan Akte Notaris No. 47 tanggal 14
Nopember 1994 oleh Afrizal Arsad Hakim, SH di Medan dan akte perubahan terakhir no. 85
tanggal 13 Maret 2009 oleh Mhd. Irwan Hrp, SHn, MKn di Medan dan berdasarkan Keputusan
Pengguna Anggaran/Pengguna Barang Nomor 08/KPTS/DBC-PPTK/PW INFRA - 08/2009
tanggal 30 Juni 2009 tentang Surat Penunjukan Penyedia Jasa (SPPJ) untuk Pelaksanaan
Pekerjaan Pengawasan Terhadap Keteknikan Wil - 6 (Paket PW INFRA - 08/2009) yang
selanjutnya disebut PillAK KEDUA.

Kedua belah pihak telah sepakat mengadakan ikatan kontrak untuk melaksanakan pekerjaan
tersebut diatas dengan ketentuan sebagaimana tersebut dalam pasal-pasal berikut ini :

TUJUAN KONTRAK

Pasal 1

(1) Tujuan perJanJtan (kontrak) ini adalah untuk melaksanakan Pekerjaan Pengawasan
Terhadap Keteknikan Wil - 6 (Paket PW INFRA - 08/2009).

(2) Baik pekerjaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) maupun pekerjaan lain yang mungkin
diperintahkan dan dilaksanakan dalam kontrak ini hams dilaksanakari sesuai dengan
dokurnen kontrak sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2.

DOKUMEN KONTRAK

Pasal2

(1) Kontrak ini meliputi dokumen-dokumen sebagai berikut :


a. Surat Perjanjian (Kontrak);
b. Surat Penunjukan Penyedia Jasa;
c. Surat Penawaran dan Daftar Kuantitas dan Harga;
d. Adendum Dokumen Seleksi;
e. Syarat-syarat Khusus Kontrak;
f. Syarat-syarat Umum Kontrak;
g. Rencana Kerja dan Syarat;
h. Kerangka Acuan Kerja
i. Dokumen lain yang tercantum dalam lampiran kontrak.

(2) Semua Dokumen Kontrak sebagaimana dimaksud pada ayat (1) membentuk satu kesatuan
di mana setiap poin tersebut harus dibaca serta merupakan bagian yang tidak terpisahkan
dari kontrak ini.

PENGENDALIAN, PENGAWASAN DAN


KEWAJIBAN KONSULTAN DAN PEMBERI TUGAS

Pasal3

(1) Pengendalian atas penyelenggaraan pelaksanaan pekerjaan dilakukan oleh PIHAK


KESATU.

(2) Pengawasan teknis terhadap pelaksanaan pekerjaan dilaksanakan oleh Tim Pengawas
Kegiatan yang ditunjuk dan dinyatakan secara tertulis oleh PIHAK KESATU kepada
PIHAK KEDUA.

3) PIHAK KEDUA harus memberikan kewenangan kepada Chief Engineer/Site Engineer


yang bertindak untuk dan atas nama PIHAK KEDUA. Penetapan Chief Engineer/Site
Engineer tersebut, adalah berdasarkan usulan yang diajukan dalam penawaran dan
penetapan tersebut sewaktu - waktu dapat dicabut oleh PIHAK KESATU, yaitu apabila
PIHAK KESATU berpendapat bahwa Chief Engineer terse but tidak menjalankan tugasnya
dengan baik.

(4) PIHAK KEDUA wajib menyelesaikan pekerjaan dengan lengkap dan memeliharanya
sesuai dengan perjanjian yang telah ditetapkan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 2.

(5) PIHAK KESATU wajib mempertimbangkan/menilai penyelesaian pekerjaan sesuai dengan


perjanjian serta membayar kepada PIHAK KEDUA sebesar nilai kontraknya pada waktu
dan cara yang telah ditentukan dalam kontrak.

NILAI KONTRAK DAN CARA PEMBAYARAN

Pasal 4

(1) Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN) 10 %, yang diperoleh dari
perkiraan kuantitas pekerjaan dan harga satuan dan harga lump sum sebagaimana tertera
dalam daftar kuantitas dan harga, sebesar Rp. 98,681,000,- (Sembilan puluh delapan juta
enam ratus delapan puluh satu ribu rupiah) (Db), dibiayai dengan Dana DPA-SKPA
Nomor 1.03.1.03.01.33.04.5.2 tanggal 5 Maret 2009 dan ditransfer ke Rekening
CV. IRBIE NUSA CONSULTANT Nomor : 111.01.04.000479-0 pada Bank Sumut
Cabang Sukarame.

(2) Pembayaran pekerjaan sebagaimana dimaksud pada ayat (1) akan dibebankan pada
Kegiatan Pengawasan Terhadap Ketentuan Keteknikan Tahun Anggaran 2009 Kode
Rekening: l.03.l.03.0l.33.01.33.04.5.2.2.21.02

(3) a. Pembayaran ,dilakukan dengan cara bulanan, dengan rincian sebagai berikut :

1). Uang muka untuk mobilisasi personil, peralatan, dan pengeluaran bulan pertama,
setinggi-tingginya 20 % ( dua puluh persen);

2). Pembayaran bulanan biaya langsung personil dan pengeluaran.

3). Pembayaran akhir setelah laporan akhir diterima.

b. Pembayaran dilakukan dengan cara angsuran setiap bulan yang dituangkan dalam
bentuk pemotongan tagihan bulanan (invoice) selama kontrak. Apabila masih ada sisa
pengembalian uang muka sampai dengan tagihan bulanan (invoice) terakhir, maka sisa
pengembalian uang muka tersebut seluruhnya harus diperhitungkan sebagai
pemotongan tagihan bulanan (invoice) terakhir.

c. Tagihan tersebut pada (b) harus terinci dengan melampirkan tanda terima dan
dokumen lainnya sebagai kelengkapan penggantian pembayaran ataupun biaya
pengeluaran, bukti kelengkapan ini akan termasuk potongan tiket perjalanan darat dan
tanda bukti lainnya yang diisyaratkan untuk pembuktian tagihan (invoice).

MASA KONTRAK

Pasa15

( 1) Kontrak ini berlaku efektif setelah kontrak ditandatangani oleh kedua belah pihak.

(2) Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan sebagaimana dimaksud dalam Pasal l ditetapkan
4,0 (empat koma nol) bulan kalender terhitung sejak Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)
dikeluarkan, sehingga penyerahan pekerjaan selesai harus d.ilakukan oleh PIHAK KEDUA
paling lambat tanggal 30 Oktober 2009.

PEKERJAAN TAMBAH ATAU KURANG

Pasal 6

(1) Pekerjaan tambah atau kurang hanya dianggap sah apabila ada perintah tertulis dari PIHAK
KESATU kepada PIHAK KEDUA dan penentuan harga pekerjaan tambah atau kurang
tersebut akan diperhitungkan sesuai dengan peraturan yang berlaku.

(2) Pekerjaan tambah tidak dapat dipakai sebagai alasan menambah waktu penyelesaian
pekerjaan kecuali atas persetujuan secara tertulis dari PIHAK KESATU

(3) Pekerjaan tambah atau kurang, perpanjangan waktu pelaksanaan pekerjaan atau pun
perubahan-perubahan Jainnya harus diikuti dengan pembuatan addendum kontrak.

PENYERAHAN PEKERJAAN SELESAI

Pasal 7

( 1) Setelah PIHAK KEDUA menyelesaikan seluruh pekerjaan sebagaimana dimaksud dalam


Pasal I, PIHAK KEDUA harus mengajukan secara tertulis usulan penyerahan pekerjaan
kepada PIHAK KESATU
(2) Setelah pengajuan sebagaimana dimaksud pada ayat (1 ), PIHAK KESATU melakukan
pemeriksaan pekerjaan dan hasilnya dicantumkan dalam Berita Acara Pemeriksaan
Penyelesaian Pekerjaan.

, 3) Apabila PIHAK KESA TU berdasarkan Berita Acara Pemeriksaan Penyelesaian Pekerjaan


sebagaimana dimaksud pada ayat (2) berpendapat bahwa pekerjaan telah selesai dengan
baik sesuai dengan kontrak, maka setelah pemeriksaan berakhir PIHAK KESATU
menerbitkan Berita Acara Serah Terima Pekerjaan.

(4) Pemeriksaan Pekerjaan sebagaimana dimaksud pada ayat (2) dan (3) dilakukan oleh Tim
yang ditunjuk oleh PIHAK KESATU.

KEADAAN MEMAKSA (FORCE MAJEUR)

Pasal 8

(1) Apabila dalam melaksanakan pekerjaan terjadi keadaan memaksa (Force Majeur) yaitu
keadaan luar biasa yang terjadi di luar kemampuan kesalahan PIHAK KEDUA, seperti
gempa bumi, banjir besar dan bencana alam lain, kebakaran, perang, huru-hara, sabotase
dan keadaan darurat lainnya yang oleh PIHAK KEDUA tidak mampu untuk mencegahnya
dengan atau telah mengambil tindakan-tindakan pencegahan sebelumnya, maka
perbaikannya tidak menjadi beban/tanggungjawab PIHAK KEDUA.

(2) Bagian pekerjaan yang telah diselesaikan dan diterima dengan baik oleh PIHAK KESATU
yang rusak oleh keadaan memaksa sebagaimana dimaksud pada ayat (1), maka
perbaikannya tidak menjadi beban/tanggungjawab PIHAK KEDUA.

(3) Selambat-lambatnya 5 (lima) hari sejak keadaan memaksa, PIHAK KEDUA harus
memberitahukan secara tertulis kepada PIHAK KESATU Kebenaran keadaan memaksa
tersebut dan dinyatakan oleh pejabat instansi yang berwenang.

PERSYARATAN UMUM

Pasal 9

(1) Semua peralatan konstruksi, bahan dan pekerja/personil PIHAK KEDUA yang sudah
berada di lapangan harus dianggap hanya dimaksudkan untuk keperluan pelaksanaan
pekerjaan, oleh karena itu dilarang memindahkan dari lapangan, menyerahkan kepada
pihak lain, ataupun menjual baik seluruhnya maupun sebagian tanpa izin tertulis dari
PIHAK KESATU

(2) PIHAK KEDUA harus mengadakan usaha-usaha untuk menjamin keselamatan, kesehatan
dan keamanan para pekerja/personil sesuai ketentuan yang berlaku dan memenuhi tentang
Asuransi Sosial Tenaga Kerja (ASTEK).

(3) PIHAK KEDUA diwajibkan bekerja sama dengan pengusaha golongan ekonomi lemah
sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
..
4) PIHAK KEDUA harus menjaga agar tidak terjadi gangguan/kerusakan terhadap
lingkungan sebagai akibat PIHAK KEDUA.

PIHAK KEDUA harus bertanggung jawab terhadap harta milik negara yang dipinjamkan
atau diserahkan kepada PIHAK KEDUA dengan ketentuan memelihara, menjaga kondisi,
perbaikan atas kerusakan dan penggantian atau kehilangan harta milik negara tersebut.

6) Kecuali ditentukan lain, PIHAK KEDUA harus mengutamakan jasa produksi dalam negeri
dengan tetap memenuhi persyaratan spesifikasi teknis pekerjaan.

SANKSI DAN DENDA

Pasal 10

(1) Apabila PIHAK KEDUA tidak dapat melaksanakan pekerjaan sesuai dengan ketentuan-
ketentuan di dalam kontrak dan dokumen lain dan atau tidak dapat menyelesaikan
pekerjaan sesuai dengan jangka waktu yang telah ditetapkan, maka PIHAK KEDUA dapat
dikenakan sanksi pemutusan kontrak secara sepihak oleh PIHAK KESA TU setelah PIHAK
KESATU menyampaikan 3 (tiga) kali teguran secara tertulis kepada PIHAK KEDUA.

(2) Khusus untuk keterlambatan waktu pelaksanaan, maka kepada PIHAK KEDUA dikenakan
denda keterlambatan sebesar 1/1000 (satu perseribu) dari nilai kontrak untuk setiap hari
keterlambatan terhitung sejak jangka waktu pelaksanaan habis dengan setinggi-tingginya
sebesar 5 % (lima perseratus) dari nilai kontrak.

(3) Untuk pemutusan kontrak sebagaimana dimaksud pada ayat (1) PIHAK KESATU dan
PIHAK KEDUA sepakat untuk mengenyampingkan ketentuan-ketentuan dalam Pasal 1266
Kitab Undang - Undang Hukum Perdata.

(4) Pemutusan kontrak secara sepihak oleh PIHAK KESATU sebagaimana dimaksud pada
ayat (1) dilaksanakan dengan pemberitahuan secara tertulis oleh PIHAK KESATU kepada
PIHAK KEDUA.

LAMPIRAN KONTRAK

Pasal 11

Kerangka Acuan Kerja (KAK) dan Rencana Kerja dan Syarat-syarat (RKS) beserta detailnya
merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari kontrak ini.

..
PENYELESAIAN PERSELISillAN

Pas a I 12

1) Apabila terjadi perselisihan antara PIHAK KESA TU dengan PIHAK KEDUA pada
dasamya akan diselesaikan dengan cara musyawarah.

-) Apabila dengan cara musyawarah sebagaimana dimaksud pada ayat (I) belum dapat
menyelesaikan perselisihan tersebut, maka kedua belah pihak dapat mengajukan persoalan
dimaksud kepada suatu Badan Arbitrase Nasional Indonesia (BANI) yang terdiri dari
seorang anggotanya ditunjuk oleh PIHAK KESATU, seorang anggota yang lain ditunjuk
oleh PIHAK KEDUA dan seorang Ketua merangkap anggota yang ditunjuk oleh kedua
anggota tersebut.
3) Apabila dengan cara musyawarah dan Arbitrase sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dan
(2) belum dapat menyelesaikan perselisihan, maka kedua belah pihak dapat mengajukan ke
Pengadilan Negeri.

(4) Waktu penyelesaian perselisihan dengan cara musyawarah, arbitrase atau pengadilan negeri
tidak dapat dijadikan alasan untuk menunda pelaksanaan dan penyelesaian pekerjaan sesuai
dengan jadwal waktu yang telah ditetapkan.

DOMISILI

Pasal 13

Untuk melaksanakan kontrak ini kedua belah pihak memilih tern pat kedudukan hukum (domisili)
yang tetap dan tidak berubah di Kantor Pengadilan Negeri Banda Aceh.

PENUTUP

Pas a I 14

(1) Dengan ditandatangani kontrak ini oleh PIHAK KESATU dan PIHAK KEDUA, maka
seluruh ketentuan yang tercantum dalam dokumen kontrak, terrnasuk segala sanksinya,
mempunyai kekuatan mengikat dan berlaku sebagai undang-undang bagi kedua belah pihak
berdasarkan ketentuan dalam Pasal 1338 ayat (1) Kitab Undang-undang Hukum Perdata.

(2) Dengan dan karena ketentuan-ketentuan telah ditetapkan dalam dokumen kontrak, maka
ketentuan dalam Pasal 1266 Kitab Undang-undang Hukum Perdata tidak berlaku lagi
dalam Kontrak ini, apabila PIHAK KEDUA tidak memenuhi kewajibannya menurut
kontrak.


(3) Kontrak beserta lampiran-lampirannya yang merupakan bagian tak terpisahkan dari kontrak
ini dibuat dalam rangkap 10 (sepuluh), bermaterai cukup dan mempunyai kekuatan hukum
yang sama.

DIBUATDI : BANDAACEH
PADA TANGGAL : 2 JULI 2009

PIHAKKEDUA PIHAK KESATU

CV. IRBIE NUSA CONSULTANT K~ Pengguna Anggaran/Pengguna Barang Kegiatan


engawasan Terhadap Ketentuan Keteknikan
Di~ ~M~ga dan Cipta Karya Aceh

iff\)1~-r,,~ ~"".1:\_
gu
Tgl I
~I~

]>
~
\ ~
H

1
I
I ..~......"",

,I
/ /"
\
7
~
,
\\
1
A
~
~
.

.,r JI Mengetahui/Menyetujui,
p(/ Kepala Dinas Bina Marga dan Cipta Karya Aceh

Dr. Ir. Muhvan Yunan. M.Sc


Pembina Utama Madya
Nip. 195306091983011001


4'

$URAT PERJA]IJ IA]I PEIGRJIA]I


(KOilTnAR

Nomor 475l8L6lDSTT/Vrl l2OO9 .

Tanggal 12 Agusttrs 2009

Pekerjaan Pengawasan Rehabilitasi Jalan dan Jembatan UPT


Sibagindar SP.3 Kabupaten Pakpak Bharat Tahun
Anggaran 2OO9

Lokasi Sibagindar SP.3 kabupaten Pakpak Bharat

Tahun Anggaran 2009

Harga Rp.43.00O.OOO,-
(Empat puluh tiga juta rupiah)

ANTARA

PEIABAT PEIVIBUAT KOMITMEN


DINAS SOSIAL, TENAGA KtR.rA DAN
TRANSMIGRASI KABUPATEN PAI(PAK BHARAT

DENGAN

CV. IRBIE NUSA COIYSULTANT


. Jl. Raya Medan Tenggara No.298 Medan

NO. ARSIP
PEMERINTAII KABUPATEN PAKPAK BHARAT
DINAS SOSIAL, TENAGA KERJA DAN TRANSMIGRASI
Komplek Panorama Indah Sindeka
SALA,K

STJRAT PERJANJIAN PEKERJAAN PENGAWASAIT REHABILITASI


JALAI\I DAI{ JEMBATAI\I UPT SIBAGINDAR SP.3 KABUPATEN
PAKPAK BIIARA'T T.A.2OO9
Nomor : 475|8I6|DSTTA/IIV2009
Tanggal : 12 Agustus 2009

Pada haxi ini, Rabu tanggal Dua belas bulan Agustus tahun dua ribu sembilan, yang
bertanda tangan dibawah ini :

l. Nama : Akhyar M. Siagian, S.Sos


Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen Dinas Sosial, Tenaga Ke{a dan
Transmigrasi Kabupaten Pakpak Bharat
Alamat : Kompleks Panorama Indalt Sindeka

Berdasarkan Surat Keputusan Kuasa Pengguna Anggaran Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan
Transmigrasi Kabupaten Papak Bharat Nomor : 4751481/DSTT/IV/2009, tanggal 27 April
2009, telah ditunjuk Pejabat Pembuat Komitnen Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan
Transmigrasi Kabupaten Papak Bharat, Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama
Pemerintatr Republik Indonesiq yang selanjutnya dalam
*Surat Perjanjian" ini disebut
PIHAK PERTAMA.

2. Nama Faisal Rahmad


Jabaran Wakil Direktur
Nama BadanUsatra CV. Irbie Nusa Consultant
Alamat Jl. Raya Medan Tenggara No.298 Medan

Berdasarkan Akte Notaris No: 85 tanggat 13 Maret 2009 oleh Notaris Mhd. Inran
Harahap,SH,MKn Medan, mempunyai rehening pada PT. Bank Sumut Cabang Suhrame
AC. 111.01.04.000479.0 Selanjutnya dalam *Surat Perjanjian' ini disebut PIHAK
KEDLIA.

Kedua belah pihak telah sepakat untuk mengadakan perjaqiian kerja yang mengikat untuk
melaksanakan kegiatan Pengawasan Rehabilitasi Jalan dan Jembatan UPT Sibagindar SP. 3
Kabupaten Pakpak Bharat Tahun Anggaran 2009, berdasarkan perundang-undangan yang
berlaku, dengan ketentuan-ketentuan sebagaimana yang tercantum dalam pasal-pasal
berikut:

Pasal -I
Tugas Pekerjaan

PIHAK PERTAMA memberikan tugas kepada PIHAK KEDUA, dan PIHAK KEDUA
(Pengawasan
menerima tugas tersebut, yaitu melaksanakan pekerjaan Rehabilitasi Jalan
dan Jembatan UPT Sibagindar SP. 3 Kabupaten Pakpak Bharat Tahun Anggaran 2009'

Pasal - 2
Lingkup Pekerjaan

PIHAK KEDUA akm menyelesaikan Pekerjaan Perencanaan tersebut dalam Pasal - I


*Surat Pedqiie" ini berdasutm 'IGrmgka Acuan Kerja (KAK)" terlampir yang
diberftm oleh PIIIAK PERTAMA kqada PIIIAK KEDUA yang relipti slaa lain :
-r

1. Memeriksa batran-bahan yang akan dipakai pada pekerjaan tersebut diatas.


2. Melaksanakan Supervisi agar ditaatinya cara teknis pelaksanaan pekerjaan atau
bahagian pekerjaan sesuai dengan pereyarata*persyaratan dalam Sepesfikasi Teknik.
3. Mengawasi pekerjaan serta prodtrknya, laju pelaksanaan pekerjaan konstruksi Jalan
dan Jembatan dan ketepatan waktu pelaksanaan pekerjaan" agm sesuai dengan jadwal
waktu pelaksanaan yang telah ditetapkan.
4. Mengawasi/meneliti rubahan serta penyesuaian - penyesuaian yang
terjadi selama pelaksanaan pekerjaan.
5. Memberi pehmjuk / metode kerja kepada Kontaktor pelaksana sebelum pekerjaan
dimulai dengan pemberitahuan kepada Pemimpin Kegiatan.
6. Melaksanakan Supervisi terhadap pelaksanaan pekerjaan dilapangan agar sesuai
de,ngan garnbar, rencana kerja dan syarat-syarat (RKS), serta petunjuk yang diberikan
oleh Penrimpin Kegiatan.
7. Melaksanakan Koordinasi secara aktif dengan instansi terkait.
8. Membuat Surat Tegoran Pertama, Kedua dan seterusnya kepada Pihak Kontaktor
Pelaksana apabila terjadi penyimpangan / keketinran pelalsanaan pekerjaan" maupun
waktu pelaksanaan pekerjaan (Time Schedule).
9. Menghitung Amandemen/Addendum Volume Pekerjaan apabila terjadi perubahan
pekerjaan detail dengan persetujuan Pemimpin Kegiatan.
10. Melaksanakan rapat koordiuasi untuk mengevatuasi hasil petaksanaan pekerjaan yang
sedang berjalan dan mengambil jalan penyelesaian terhadap sesuatu yang terjadi
dilapangan.
11. Memeriksa Laporan Harian yang dibuat Kontaktor tentang :
a. Bahan-bahan yang masuk dan terpakai.
b. Peralatan yang dipergunakan
c. Tenaga kerja (baik jumlatr maupun klasifikasi)
d. Waktu/Jam pelaksanaan pekerjaan.
e. Cuaca udara pada hari pelaksanaan pekerjaan.
f. Hal-hat penting lainya yang te{adi dilapangan pada saat pelaksanaan pekerjaan.

Pasal-3
Tanggung Jawab dan Kewajibao

l. PIHAK KEDUA melaksanakan pekerjaan-pekerjaan sebagaimana terperinci dalam


Pasal - 2 *Surat Perjanjian" ini, sesuai dengan keinginan PIHAK PERTAMA sehingga
pekerjaan dapat disetesaikan dengan segala ketelitian dan kecermatan yang wajm dan
sesuai dengan segr-segr aaminisfrasi,.pembiyaan, teknik pengawasan, serta tidak
merugikan kepentingan qmum.
Unhrk dapat melakukan kewajiban dan tanggung jawabnya, PIHAK KEDUA harus
segera menunjuk wakil-wakil yang diberi kuasa penfr, untuk mengadakan konsultasi
berkala dengan PIHAK PERTAMA @ waktu pelaksanaan pekerjaan pengal\rasan
sesuai profesi pekerj aan.

Butir - 12 Pasal - 3 ini.


3. Pihak Kedua harus melengkapi data yang tercantum dalam
PIHAK KEDUA harus bersedia memberikan penjelasan yang berhubungan dengan
kemajuan pekerjaan kepada PIHAK PERTAMA bila sewaktu-waktu PIHAK
PERTAMA membutuhkannya.
4. Biaya yang diterima oleh PIHAK KEDUA dari PIHAK PERTAMA sesuai de'ngan
-
Pasal 7, merupakan keseluruhan biaya yang bertalian dengan "Surat Perjanjian" ini,
yang berarti bahwa PIHAK KEDUA tidak dibenarkan menerima dari PIHAK
KETIGA.
5. PIHAK KEDUA tidak dibenarkan mencari keuntungan baik langsrmg maupun tidak
legsmg bNrrya honorium, lrqliah afiarryun komisi dengan barang-barang
*au yang dilin&ngi und*ng-rmdang atau yang
pded ymg pcrtu dbshi rrntnk mrksd pelatsmm'Suru Pdqiie" ini,
6. PIHAK KEDUA hanrs segera mernberikan laporan kepada PIHAK PERTAMA secara
tertulis mengenai kejadian atau keadaan yang berada di luar kekuasaan yang wajar,
yang bisa menghambat atau bisa menyebabkan penyelesaian pekerlaan terlaurbat dari
jadwal semestinya.
7. PIHAK KEDUA setuju untuk memikul semua tanggung jawab akibat pekerjaannya
sebagaimana dicantumkan di dalam Pasal - 2
*Surat Perjanjian" ini. Dalam menerima
tanggung jawab ini, PIHAK KEDUA berhak kualifikasi dari personil yang
ditugaskan dalam pekerjaan di bawalr "Surat Perjanjian" ini dengan persetujuan PIHAK
PERTAMA.
8. PIHAK KEDUA menjaurin bahwa semua personil yang ditugaskan pada pekerjaan ini
mempunyai kecakapan dan kemampuan Profesional yang cukup.

9. PIHAK KEDUA bertanggrrng jawaban atas akibat yang ditimbulkan oleh kesalatran-
kesalahan yang dilakukan oleh personilnya.
10.Untuk menyelesaikan pekerjaan yang dikehendaki oleh PIHAK PERTAMA maka
PIHAK KEDUA hanrs berusahamengumpulkan sebanyakmungkin informasi dan data.
11.PIHAK KEDUA tidak diped(enalkan merrberi tugas yang diterima dari PIHAK
' PERTAMA kepada pihak lain kecuali dengan persetujuan PIHAK PERTAMA.
12. PIHAK KEDUA beserta personilnya tidak dibena*an langsung atupun tidak langsung
turut serta baik sebagai Sub Kontaktor maupun sebagai Leveransir dari pelaksanaan
fisik pekerjaan ini.
13. Dalam hubungan dengan pekerjaan PIHAK KEDUA di bawah "Surat Perjar{ian" ini
memerlukan kerjasama dengan Instansi Pemerintatr atau badan-badan lain, PIHAK
PERTAMA akan membantu seperlunya untuk memperoleh informasi. PIHAK
PERTAMA menugaskan petugasnya unttrk bekerjasama dengan personil utanra yang
ditugaskan oleh PIHAK KEDUA.
14. PIHAK PERTAMA akan memberikan putusannya untuk setiap desain, gambar,
laporano rekomendasi dan doktrmen tender yang disanrpaikan oleh PIIIAK KEDUA.
15. PIHAK PERTAMA berkewaiiban membayar biaya pererrcanaan sebesar yang
disebutkan pada Pasal - 7.
16. PIHAK KEDUA wajib membuat jad\ ral waktu pelaksanaan pekerjaan selambat-
lambatrya 7 (tujuh) hari setelah menerima SPK dari PIHAK PERTAMA untuk
menentukan waktu-waktu konsultasi perencanaan
17. PIHAK KEDUA dalarn melaksanakan tugas pkerjm tersehrt datam Pasal - 2, hanrs
selalu berkonsultasi kepada Instansi Teknis di Propinsi (Dinas PU).

Pasal - 4
Hasil Pekerjaan

Hasil pekerjaan Supervisi sesuai dengan pedoman persyaratan i KAK yang antara lain
meliputi :
1. Buku harian yang memuat semua kejadian, perintal/petuqiuk yang penting dari
PIHAK PERTAMA.
2. Laporan mingguan" sebagai resume laporan harian dimana laporan harian dibuat oleh
Kontaktor pelaksana dan traporan btilanan
3. Brita Acara Kernajuan Pekerjaan untuk Pembayaran Angsuran
4. Surat Perintah perubahan pekerjaan dan Berita Acara Pemeriksaan Pekerjaan Tambatr
Kurang (bilaada)
5. Berita Acara Srah Terima Pertama Pekedaan
6. Berita Acara Snah Terima Kedua
7. I^ryffie Affiir pog berisikm laporan pelaksmaan pekerjaan mulai dari awal sampai
selsaipUrerjam
8. Fdofuodoloffii
Pasal - 5
Dasar Pelaksanaan Pekerjaan

Pekerjaan tersebut dalam diatas dilaksanakan oleh PIHAK KEDUA atas dasar referensi-
referensi yang merupakan bagian yang tidak terpisatrkan dari perjanjian ini, yaitu :
1. Gambar-gambar (termasuk gambar-gambar detail) reocana kerja dan syarat-syarat
pekerjaan (RKS) dengan perubahan sesuai dengan Berita Acara Aanwizjing
2. Pedoman Persyaratan /TOR (Pengarahan penugasan dan usulan teknis biaya) I
pekerjaan Supervisi yang ditetapkan.
3. Semua ketentuan dan peraturan administrasi teknik yang tercantum dalam :
a. Peraturan Pembangunan Pemerintah Daerah Setempat.
b. Argemene Voorwarden voor de uitvoering bij aaneming van ovenbare werken,
yang disyahkan dengan surat keputusan pemerintah Hindia Belanda tanggal 28
Mei 1941 dan tarnbahan lembaran Negara No. 14571.
c. Keputusan Presiden No. 80 tahun 2003 beserta lampirannya J.O Keputusan
Presiden No. 6l tahun 2004 danPerattran Presiden No. 8 Tahun 2006.
d. Surat Edaran Direktur Jenderal Anggaran Departemen Keuangan No. SE-
167 I N2400, tanggal 27 Nopember 2000.
e. Keputusan Menteri Pekerjaan Umum No. 186/KPTS/1993 J.O No. 91/KPTS/1989
dan Surat Keputusan Menteri Pekerjaan Umum No. 61 /KPTS/8I.
f. Keputusan Direktur Jenderal Cipta Karya No. 025/KPTS/CM993, J.O No.
295IKPTStCWt997.
g. Peraturan Beton Bertulang lndonesia tahun l97l yang diterbitkan oleh Yayasan
Normalisasi Indonesia.
h. Peraturan Umum Instalasi Listrik Indonesia tahun l97l yang diterbitkan oleh
Yayasan Normalisasi Indonesia.
i. Peraturan Konstruksi Kayu lndonesia (PPKI) 1961.
j. Undang-undang No. I tatrun 1970 tentang keselamatan keda
k. Kepmen P.U RI No. 441IKPTS/1998, tentang persyaratan teknis bangunan
gedung.
l. Undang-undang RI No. 28 tatrun 2002,tentang bangunan gedung
m. Keputusan Menteri Pekerjaan Umum No. 02lKPTSl1985 tentang penanggulangan
bahaya kebakaran.

Peraturan r.rl,ll? r,fo*r* Kerj a

Dalam perjanjian ini PIHAK PERTAMA dan PIHAK KEDUA berpegang pada peraturan
umtrm tentang hubtrngan kerja antara ahli dan pemberi tugas yang dikeluarkan oleh
"Dewan Teknik Pembangunan Indonesia 1969", Sepanjang peraturan ini masih
dipergunakan sebagaian maupun sepenuhnya.

Pesal- 7
Ketentuan Biaya Pekerj aan

PIHAK PERTAMA akan membayar biaya pekerjaan pengawasan kepada PIHAK KEDUA
yang besarnya ditentukan menurut Daftar Isian Pelaksanaan Anggaran (DIPA) Departemen
TenagaKerja dan Transmigrasi Tatrun Anggaran 2009 Nomor :0616.0102G07.41-/2009
tanggal 3 1 Desember 2008.

Pasal- 8
Jumlah Biaya Pekerjaan

l. Ssuai ketentran yug tersebut dalam *Surat Perjanjian" ini, nilai ke.seluruhan biaya
pkdam trsebttr rlida-s adalah sebesa Rp. 43.000.(X)0,- (Empat puluh tiga jrta
Dalam jumlah biaya pengawasan tersebut di atas sudah termasuk segala pengeluaran
pengawasan beserta pajak-pajak dan biaya-biaya lainnya yang harus dibayar oleh Pihak
Kedua sesuai dengan ketentuan-ketentuan yang berlaku.

Pasal - 9
Pembayaran Biaya Pekerjaan

l. Pembayaran biaya Supervisi dalam pasal-8 tersebut diatas dilaksanakan sesuai dengan
termyn pembayaran dan sesuai dengan prestasi pekerjaan yang disetujui oleh PIHAK
PERTAMA.

Pasal - 10
Jangka Waktu Pelaksanaan

1. PIHAK KEDUA harus menyelesaikan seluruh pekerjaan yang tercantum dalam


Pasal - 2, *Surat Perjanjian" ini, dalam jangka waktu 120 (seratus dua puluh) hari
kelender.
2. Jangka waktu penyelesaian pekerjaan tersebut dalam ayat I pasal ini tidak dapat diubatr
oleh PIHAK KEDUA kecuali adatya *KEADAAN MEMAKSA" seperti diatur dalam
pasal 16 surat perjanjian ini, atau adanya Surat Perjanjian penanrbahan pekerjaan dari
PIHAK PERTAMA secara tertulis, yang mengakibatkan bahwa adanya
perpanjangan/penambahan waktu penyelesaian pekerjaan dan diatur dalam perjan$ian
tambahan (addendum).
Pasal - 11
Denda Keterlambatan dan Kelalaian

t. Bila PIHAK KEDUA tidak dapat menyelesaikan peke{aan sesuai bunyi Pasal-g "Surat
Perjanjian" ini, PIHAK KEDUA akan dikenakan denda l0loo (satu permil) dari nilai
o'Kontrak" yang tercantum pada
Pasal - 7 "surat Perjanjian" ini untuk setiap hari
keterlambatan, dengan ketentuan denda sebesar-besarnya yang akan dikenakan adalatl
sebesar 5 o/o (limapersen) dari nilai "Kontak".

Apabila PIHAK KEDUA melalaikan perintah dan atau teguran PIHAK PERTAMA
atas kelalaian PIHAK KEDUA terhadap Pasal-2, Pasal-3 dan Pasal-I2 "Surat
Perjanjian" ini, setelah diperingatkan secar-a tertulis sampai 2 (tiga) kali berturut-turut,
PIHAK KEDUA akan dikenakan denda 10166 (satu permil) dari jumlah harga pekerjaan
perencanaan unhrk setiap kelalaian. Denda yang dikenakan tidak menghilangkan
kewajiban PIHAK KEDUA untuk memenuhi perintah dan atau teguran PIHAK
PERTAMA tersebut.

3. Denda-denda seperti tercantum pada butir-l dan butir-2 Pasal ini akan diperhitungkan
pada kewajiban PIHAK PERTAMA terhadap PIHAK KEDUA seperti tercantum pada
Pasal-8 'oSurat Perjaqiian" ini.

Pasal - 12
Kegagalan Pihak Kedua

1. Ganti rugi dari bagian pekerjaan perencanarm yang harus dibayar oleh PIHAK KEDUA
akibat kesalahan-kesalahan yang dilakukan dalam pekerjaan pengawasan akan dinilai
dan ditetapkan berdasarkan besarya akibat kesalahan dalam hubungannya dengan
bagian biaya perencaftBn untuk pekerjaan tersebut. Jumlah ganti rugi yang harus
dibayar oleh PIHAK KEDUA tidak akan melebihi biaya perencanaan untuk pekerjaan
perencan aan bersangkutan.

Ganti rugl yang harus dibayar oleh PIHAK KEDUA telah meliputi biaya-biaya diluar
biaya yang diperlukan untuk bagiao pekerjaan tersebut. Biaya-biaya lain
sehgai akibat sampingan terjadinya kenrsakan di atas tidak menjadi tanggrrag jawab
PIHAK KEDUA
Pasal - 11
Kegagalan Pihak Kedua

1. Ganti rugi dari bagian pekerjaan perencanaan yang harus dibayar oleh PIHAK KEDUA
akibat kesalalran-kesalahan yang dilakukan dalam pekerjaan pengawasan akan dinilai
dan ditetapkan berdasarkan besarya akibat kesalalran dalam hubungannya dengan
bagian biaya perencanaan untuk pekerjaan tersebut. Jumlatr ganti rugi yang harus
dibayar oleh PIHAK KEDUA tidak akan melebihi biaya perencanaan untuk peke{aan
perencanaan bersangkutan.

Ganti rugt yang harus dibayar oleh PIHAK KEDUA telatr meliputi biaya-biaya diluar
biaya yang diperlukan untuk mempobaiki bagran pekerjaan tersebul Biaya,biaya lain
sebagai akibat sampingan terjadinya kerusakan di atas tidak menjadi tanggung jawab
PIHAK KEDUA.

-
Pasal 12
Keadaan Kahar

1. Situasi yang didefinisikan sebagai *Keadaan Kahar" adalah peristiwa-peristiwa seperti


berikut:
a. Peperangan;
b. Kerusuhan;
c. Revolusi:
d. Bencana alam (gempa bumi, tanah longsor, banjr, badai, gunung meletus, wabah
penyakit dan angin topan);
e. Pemogokan
f. Kebakaran; dan
g. Gangguan Industri lainnya.
2. Apabila terjadi situasi "Keadaan Kahar" PIHAK KEDUA harus memberitahukan
kepada PIHAK PERTAMA secara tertulis selambat-lambatnya dalam waktu 14 (empat
belas) hari sejak situasi *Keadaan Kahar" tersebut, disertai bukti-bukti satr, demikian
jrrga pada waktu situasi "Keadaan Kahar" tersebut, disertai bukti-bukti yang sah,
demikian juga pada waktu situasi "Keadaan Kahar" berakhir.
3. Atas pemeberitahuan PIHAK KEDUA, PIHAK PERTAMA akan menyetujui atau
menolak secaria tertulis situasi *Keadaan Kahar" tersebut dalarn jangka waktu 3 x 24
jam sejak adanya pemeberitalnran tersebut.

Jika dalam janeka waktu 3 x 24 jam sejak pemberitahuan PIHAK KEDUA kepada
PIHAK PERTAMA tentang situasi *Keadaan Kalmr", PIHAK PERTAMA tidak
memberikan jawabannya maka PIHAK PERTAMA dianggap menyetujui situasi
*Keadaan
Kahar" tersebut.
5. Bilamana situasi "Keadaan Kahar" itu ditolak oleh PIHAK PERTAMA, maka berlaku
-
ketentuan-ketentuan Pasal -10 dan Pasal 16 dari "surat Perjanjian'ini.

Pasal- 13
Perubahan Tugas Pekerjaan

I. Bila PITIAK PERTAMA mengadakan @ dalam baeian pekerjaan


perencana menurut Pasal -I
dalam "Surat Perjaqiian" ini maka pada saat itu pula
PIHAK PERTAMA bersama-sama dengan PIHAK KEDUA mengadakan penilaian
trtdry bagan pekerjaan yang telah dilakukan oleh PIHAK KEDUA.
Biaya Perencanaan bagian-bagian pere,ncanaan yang telah disyahkan dan diterima
ega baik oleh PIHAK PERTAMA aLan ditrayarkan kepada PIHAK KEDUA.
Pasal - 14
Salinan Hasil Pekerjaan

Atas permintaan PIHAK PERTAMA, PIHAK KEDUA wajib menyediakan salinan hasil
pekerjaan PIHAK KEDUA yang tercantum dalam Pasal - 2 *Surat Perjanjian' ini
banyaknya. Biaya pembuatan salinan atau cetakan tersebut akan diperhitungkan
trsndiri menurut harga yang lazimo terlepas dari bunyi Pasal - 7 *Surat Perjanjian' ini.
Pembayaran biaya salinan atau cetakan gambar tersebut akan dilalnrkan oleh PIHAK
PERTAMA segera sesudah PIHAK KEDUA mengajukan tagihan, selambat-lambatnya
&lam 14 (empat belas) hari setelah pengajuan tagihan.

-
Pasal 15
Pemutusan Hubungan Kerj a

Hubungan kerja antara kedua belah pihak mungkin dapat berakhir setiap saat, untuk itu
penyelesaian hak dan kewajiban bagi kedua belah pihak akan diatur menurut yang
troantum dalam'?eraturan Umum Dewan Teknik Pembangwran Indonesia 1969.

Posal- 16
Perubahan Isi Surat Perjanjian

I{al-hal yang belum atau tidak tercantum dalam *Surat Perjaqiian" ini, akan diselesaikan
melalui perundingan dalam surat-menyurat yang tidak menyimpang dari isi "Surat
Perjanjian" ini. Addendum hanya berlaku apabila tertulis dan ditandatangani kedua belah
pihak, yang merupakan bagian yang tidak terpisahkan dari *Surat Perjanjian' ini.

Pasal - 17
Penggandaan Surat Perjanf ian

"Sutat Perjanjian" ini dibuat dalam rangkap 7 (tujuh). Asli pertama dan asli kedua
mempunyai kekuatan yang sama masing-masing disimpan oleh PIHAK PERTAMA dan
PIHAK KEDUA. Satu salinan akan disimpan oleh PIHAK KEDIJA sedangkan satinan-
salinan lainnya akan disimpan oleh PIHAK PERTAMA dan akan menurut
keperluan.
Pasal- 18
Hak Paten, Hak Ciptadan Merek

l. Sehubungan dengan pekerjaari tersebut pada Pasal-l *Surat Perjanjian" ini PITIAK
KEDUA wajib melindurgi PIHAK PERTAMA dari segala tuntutan atau Klaim dari
Pihak Ketiga atas pelanggaran hak Paten, hak Cipta dan Merek.
2. Bila PIHAK KEDUA lalai dalam kewajibannya tersebut pada Pasal-2} ayat-l "Surat
Perjanjian" ini, maka segala biaya yang timbul akibat kelalaian tersebut dibebankan
kepada PIHAK KEDIJA.

Pasal - 19
Pajak-Pajak

1. Degala pengeluaran sehubungan dengan biaya pembuatan "Surat Perjanjian' ini


termasuk biaya materai Rp. 6.000,- (enam ribu rupiah) menjadi tangguan PIHAK
KEDUA.
2. Segala Pajak-pajak sehubungan dengan pekerjaan tersebut pada Pasal - I *Surat
Perjanjian" ini menjadi taoggungan PIHAK KEDUA dan wajib melunasi sesuai dengan
ketentuan penmdangan-undangan yang berlaku.
Pasal-23
Penutup

1. "Surat Perja4iian" ini ditandatangani oleh kedua belah pihak di Stabat pada hari dan
tanggal tersebut di atas dan dinyatakan berlaku sejak diterbitkannya Surat Perintatr
Kerja dari PIHAK PERTAMA kepada PIHAK KEDUA.

PIHAKKEDUA PIHAK PERTAMA


CV. IRBIE NUSA CONSULTAI.IT Komitnen
Pej abat Pembuat
Dinas Sosial, Tenaga Kerja dan
Transmigrasi Kabupaten Pakpak Bhamt

FAISAL RAHMAD
Wakil Direktur NrP. 19810818 200604 I 007

Diketatrui,
Kuasa Pengguna Anggaran
Dinffi Sosial, Tmga Kerja dan Transmigrasi

DRS. HARNS PASI. Msi


NIP. 19561108 197904 1001
E?TNAS BTNA
MAS{GA
EIROVINSI SIIfriLeTE$e.A [IT'4ffi.A

N0 , 79.
LIL;".t4 - af -).a,*
NA &{ARG6r
U/vi. UTAfIA

,A SIREGAF*
'A-MUOA IN.T
!s-s'mt L{oii,ii'or}r

SUIqAT PEffitrAN.THAN KER}A

NON,IOR S{IRAT
X'trIR}A}{.'TAN KERJA ,; 602"tr ,r DBM-BT / IffA I :r41, I 2018
,trANGGA,I,
: ?2 April20t0
PEI(ERJAAN ; PENGAWASAN P&MBANGIINAFI DAN
PENINGYLATAN JAI,AI{ PROYIN SI
$/ILAYr',H TAP. SELATAN, MADII$A
DPA : Nomor : I.03.0131.009.5,2
Tanggal I 12 CIktobcr 2$09
NOMO}T }LM}TS]NING ; 1.03.0131.009.5.2J.21.03
PAI(ET : l? ( DUA E$LAS )
KONSUI,TAhI : CV.IRBIE NU$A CONSULT'ANT
,A,T,AM,{T : Jtrn.It*ya Meuteng N'o"298 Medrn.
NI}W? 01.713.87s.1-12X.00CI
JIiMI,AH I}ANA Rp. 355,tr,t9.0,00,-

(
c
:,
;
i K]TGTAT"&N {'EX.E GAIHA$.A N / SU PETTVISX
JALA1Y I}AN JflMBATAN
,..
I
I
Jalan Sakti L,ubis No. 7 - R.
\, h&EDAN ?01(i
SURAT PERIANJIAN KERIA
Nomor: 6O2.! / DBH-BT I KPA I 941 I 2OLO

ANTARA
KUASA PENGGUNA ANGGAMN (KPA)
BIDANG PEMBINMN TEKNIK

DAN
CV. IRBIE NUSA CONSULTANT

UNTUK
MELAKSANAKAN PEKERJMN JASA PENGAWASAN PEM BANGU NAN
DAN PENINGKATAN JAIAN PROVINSI
wLAyAH TAPANUL! SETATAN, MADTNA ( PAKET - 11 )

Surat Perjaniian ini dibuat di Medan pada hari lGmis tanggal dua puluh dua
bulan Aprilbhun dua ribu sepuluh
Antara
GUBERNUR SUMATERA UTAM yang diwakili oteh :

Nama lr. AE. Haslbuan


NIP 19610919 199103 1 001
Jabatan Kuasa Pengguna Anggaran ( KPA )
Bidang Pembinaan Teknik
Alamat Jalan Sakti Lubis No. 7 - R Medan

Yang benrenang dalam hal ini bertindak untuk dan atas Nama Pemerintah
Provinsi Sumatera Utara sesuai dengan Surat Keputusan Gubemur Sumatera
utara No. 188.44 I 8u 2ofi tanggal 15 Februari 2010, selaniutnya disebut
PIHAK KESATU.
dan
Nama : Faisal Rahmad
Jabatan : WaKiI DireKfur CV. IRBIE NUSA CONSULIANT
Alamat : Jalan Raya Menteng No.298 Medan
Yang benrenang dalam hal ini bertindak untulk dan atas nama CV. IRBIE NUSA
CONSULTANT sesuai dengan Akte Notaris Mohammad lrwan Harahap,'
sariana Hukum, M.Kn, No. 85 tanggal 13 Maret 2009 selaku Penyedia Barang /
Jasa selanjuhya disebut PIHAK KEDUA
Termasuk semua lampiran yang merupakan satu kesatuan yang tidak
terpisahkan, yang selaniutnya disebut KONTRAK tertanggal 22 Nn 2010.
HAKA DENGAN lNl Kedua Belah Pihak menyetuiui semua ketentuan yang
tercantum dalam pasal- pasal berikut:

PASAL 1

lGta - kata dan ungkapan datam Surat Perianiian ini mempunyai arti yang sama
sebagaimana yang dituangkan di dalam syarat- syarat perianjian di bawah ini.

. PASAL 2

PIHAK KEDUA harus melaksanakan, menyelesaikan dan memperbaiki


pekeriaan yaitu :

PROGMII, : Pembinaan Jalan dan Jembatan


KEGIATAN : Pengawasan Pembangunan dan Peningkatan Jalan
Provinsi, Wlayah TapanuliSelatan, Madina ( paket- 11 )

sesuai dengan Kerangka Acuan Kerja dan dilaksanakan di tempat tugas sesuai
ketentuan dalam kontak. Tanggal mulai keria yaitu tanggal dimulainya
pekeriaan sesuai yang tercantum dalam Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK).
Waktu pelaksanaan konbak adalah 5 ( lima ) bulan, sejak tanggal mulai keria
dan atau sejak Mobilisasi sesuai dengan rincian pada jadwal pelaksanaan
pekeriaan, atau perubahan uraktu pelaksanaan yang disahkan dengan
amandemen kontak.

PASAL 3

Dokumen Kontrak yang ditenhrkan di bawah ini harus dibaca serta merupakan
bagian yang tidak terpisahkan dari kontak ini dan harus diinterprestasikan
dalam urutan ketentuan hukum sebagai berikut:
a. Surat Perjanjian
b. Surat Penuniukan Penyedia Jasa ( SPPBJ );
c. Surat Penawaran dan Daftar Kuantitas dan Harga;
d. Addendum Dokumen Seleksi( bila ada );
e. syarat- syarat Khusus Konbak dan syarat- syarat umum Kontak;
f. Rencana Keria dan Syarat ( RKS );
g. Kerangka Acuan Kerja ( KAK);
h. Dokumen lain yang tercantum dalam lampiran kontak;

PASAL
'I
Syarat -
Syarat Dokumen Konhak rnengikat Kedua Belah Pihak, kecuali diubah
dengan kesepakatan bersama.
PASAL 5

Sesuai dengan ketentuan kontrak.


a. PIHAK KEDUA rvaiib melaksanakan Pekeriaan secara cermat, akurat dan
penuh tanggung jawab dengan menyediakan tenaga ahli dan personil
lainnya, bahan-bahan, peralatan yang diperlukan untuk melaksakan
pekeriaan sesuai dengan yang dirinci dalam Kontrak.
b. PIHAK KEDUA wajib melaksanakan seturuh pekeriaan sesuai dengan
ketentuan Kontak, sampaiditerima dengan baik oleh PIHAK KEsATu.

PASALg

Sesuai dengan ketentuan konbak :

a. PIHAK KESATU Wajib menyediakan fasilitas yang disepakati untuk


kelancaran Pelaksanaan pekeriaan.
b. PIHAK KESATU waiib membayar berdasarkan DpA sKpD Kuasa
Pengguna furggaran Kegiatan Pengawasan Pembangunan Dan peningkatan
. Jalan Provinsi Nomor : 1.03.01.31.009.5.2 targgal 12 oktober 2009, kepada
PIHAK KEDUA atas pelaksanaan, penyelesaian dan perbaikan pekeriaan
yang tercantum dalam daftar kuantitas dan harga sesuai dengan cara yang
ditetapkan dalam dokumen kontrak atau dengan harga-harga yang mungkin
ditenfukan secara lain berdasarkan ketentuan konfiak metalui rekening CV.
IRBIE NUSA coNsULTANT pada pr. BANK suilur GABANG
SUKARAilAI No. A. C : tt{.0t.04.000429.0
PA$AL 7
Harga kontrak tennasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPn) adalah sebagai berikut:'

Biaya Langsung Personil Rp. 24l..25A.000,00


Biaya Langsung Non Personil = Rp. 110.899.000,00
Jumlah Biaya = Rp. 355.149.000,00
Jumlah Biaya ( diluar PPn 10 7o ) = Rp. 322.862.727,27
PPn 10 % = Rp. 32.286.272,73
Total Biaya = Rp. 355.149.000,@
( Terbtlang I tiga ntus ltma puluh ltma tub serafirs *tpat putuh sqnbllan
rlbu tuptah )
. PASAL 8

Pembayaran dilakukan dengan cara bulanan dengan rincian sebagai berikut:


a. Uang muka unfuk mobilisasi personil, peratatan, dan pengetuaran bulan
pertama
b. Pembayaran bulanan biaya personildan pengeluaran
c. Pembayaran akhir setelah laporan akhir diterima

PASAL 9

Surat Perianjian (konhak) ini berlaku mengikat Kedua Belah Pihak, termasuk
para pelaksana, pengganti dan wakil-urakil yang sah, seiak ditanda tangani
dengan ketentuan menjadi efektif hanya bila telah disetujui oleh lnstansi
Pemerintah yang benrenang. Surat Perintah Mulai Keria (SPMK) diterbitkan
setelah Surat Perianjian (kontak) ditarda tangani.

PASAL 10
Kecualijika disepakati lain oleh Kedua Belah Pihak, alamat PIHAK KESATU dan
PIHAK KEDUA adalah :

AIAMdt PIHAK KESATU :

Kuasa Pengguna Anggaran Kegiatan pengawasan / supeMsi Jalan dan


Jembatan Provinsi sumatera Utara, Jalan sakti Lubis No. 7 - R Medan. Telp.
061-7860466 - 7867465, Fax. 061-1ffi1216.

A|amat PIHAK KEDUA:


CV. IRBIE NUSA CONSULTANT, Jt. Raya Menteng No. 298 Medan
PASAL 11

Dengan tidak mengurangi kekuatan Pasal 20. Syarat - Syarat Umum Kontrak
dan Slarat - Syarat Khusus Kontrak, Kedua Belah Pihak setuju bahwa untuk
perjanjian ini memilih tempat kediaman yang tetap dan seandainya perselisihan
yang tidak dapat dimusyawarahkan, maka Kedua Belah Pihak sepakat
menyelesaikan perselisihan melalui kantor Panitera Pengadilan Negeii Medan di
Medan.

DENGAN DEMIKIAN, Kedua Betah Pihak telah sepakat menanda tangani Surat
Perjanjian (Kontrak) ini atas nama masing-masing pada hari, bulan dan tahun
yang tercarrturtt diatas, bernraterai cukup yang masing-masing nrempunyai
kekuatan hukum yang sama.

PIHAK KEDUA PIHAK KESATU

CV. !rbie Nusa Consultant Kuasa Pengguna Anggaran


Biciang Teknik

fryTq
Faisal Rahmad
Wakil Direktur !h"

NIP. 1961 199103 1

lr.
ma Muda
23 197601 1 004

#
DINAS BI},IA MARGA
PROVINSI SI]hTATERA UTARA

SUR/LT PERIAI-{JIAI{
(r(()NTRAK)

NOMCR KONTRAK
,TA}IGGAL
: 60:.1 / DBtrI-B'I / rcA I 69',i | 2071
: 7 Juti 2U11
PEKERJAAN : |.0DiGAV,IASAN PEMELiflA.R AAN
JAI,AN PROVII{SI WILAYAII MEDAN
DPA : Nomor :1.03.01.3LA12.r:.2
Ta.nggal :28}lesemher2010
I{CMOR REKh:I\}NG : i.03.01.3 1.01 ?.5.2.2.21,03
I'zrKfi'f ; I (SATU)
r*(}NSUI AFI : CY. IRBIE NUIdA C() ')Jf,\JL?AN'I-
AI,nIiIAJ' : JIu. Sepak:rt Iinrup. T'amr n ljbrrd Bl,rk C^L
Medrn.
NP11'P : 0!.713.875.1-1j1.ti00
JUMLi\[I L'ANA : lip. 2i5.650.000,-

KOGIATAN PENC]AWASAII / SUPERYISI


JALAN ].}AN JEMI}ATAN
Jalan Sakri l,ubis No. 7 - R
I{III]AN 2011
,.re
PEMERI NTAH PROVINSI SUMATERA UTARA
DII{AS BINAMARGA
Jalan saHi Lubis Ho.7 H Tetp. {06't} 1860466 - ra6r46s FAx. ($61} rB6TBgS
Ernaitr : disbinarnargaSsurnutprorrsu.go.id
I}EENAI{

SURAT PER..TAI{JIAN

Untuk melaksanakan
PENGAWASAN PEMELIHAFUMN JALAN PROVINSI
WILAYAH MEDAN
(PAKET-1)
Nomor : 602.1 I DBM-BT, KPA I 697 I 2011

str"d Perjanjian ini berikut semua lampirannya (selanjutnya disebut " Kontrak " )
eud dan ditandatangani di Medan pada hari Kamis tanggal tujuh bulan Juli
lrlrn dua ribu sebelas.
Antara

nnma lr. A.E. Hasibuan


TIP 19610919 199103 1 001
J*derl Kuasa Pengguna Anggaran ( KPA )
Bidang Pembinaan Teknik
k Jalan Sakti Lubis No. 7 - R Medan

Yrg benrenang dalam hal ini bertindak untuk dan atas Nama Pemerintah
Ptovitsi Sumatera Utara sesuai dengan Surat Keputusan Gubernur Sumatera
tka No. 188.44 t 555t KPTS/ 2011 tanggal 12 Mei 2011, selanjutnya disebut
Ef, dan

llilra : Suriadi, SE
.Sfr : Direktur CV. lrbie Nusa Consultant
&rl* : Jalan Sepakat Komp. Taman Ubud Blok C-1 Medan

Yrqg ber!frrenang dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama CV. lrbie Nusa
Grrclktt Sesuai dengan Akte Notaris Aprizal'Arsad Hakim, Sarjana Hukum,
h- 47rqgal 14 Nopember 1994, Akte Perubahan oleh Farida Hanum, Sarjana
]fftrn i{o. 22 tanggal 12 Januari 2011 di Medan, Selaku Penyedia Barang /
&Ra se*anjutnya disebut Penvedia.

MENGINGAT BAHWA:
rr} KPA telah meminta penyedia untuk menyediakan Jasa Konsultansi
sebagaimana diterangkan dalam Syarat-Sarat Umum Kontrak yang
Erlampir daiam Kontrak ini;
sl Penyedia, sebagaimana dinyatakan kepada KPA, memiliki keahlian
prof.esional, personil, dan sumber daya teknis, dan telah menyetujui untuk
nrenyediakan Jasa Konsultansi sesuai dengan persyaratan dan ketentuan
dalam Kontrak ini;
flrt KPA dan penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk
rnenandatangani Kontrak ini, dan yang menandatangani mempunyai
lreuvenangan untuk mengikat pihak yang diwakili;

-(il KPA dan penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dengan
penandatanganan Kontrak ini masing-masing pihak .

1) telah dan senantiasa diberi kesempatan untuk didampingi oleh


advokat;
2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan
mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam Kontrak ini serta semua
fakta dan kondisi terkait.

rll(A OLEH KARENA lru, KPA dan Penyedia dengan ini bersepakat dan
EFuiui hal-hal sebagai berikut :

1" Total harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai
(PPN) yang diperoleh berdasarkan rincian biaya satuan pekerjaan
sebagaimana yang tercantum dalam Berita Acara Hasil Klarifikasi dan
Negosiasi Teknis dan Biaya 6dalah sebesar : Rp. 235.650.000,- ( dua
ratrs tiga puluh lima juta enam ratus lima puluh ribu rupiah).
L Peristilahan dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini memiliki arti dan
makna yang sama seperti yang tercantum dalam lampiran Surat Perjanjian
ini;

? Dokumen-dokumen berikut merupakan satu kesatuan dan bagian yang


tidak terpisahkan dari kontrak ini ;

a. Addendurn Surat Perjanjian ( bila ada );


b- Pokok Perjanjian;
c- Surat Penawaran berikut Data Penawaran Biaya;
d. Syarat - Syarat Khusus Kontrak;
e. Syarat - Syarat Umum Kontrak;
f. Kerangka Acuan Kerja ( KAK );
g. Data Teknis selain Kerangka Acuan Kerja ( KAK );
h. Dokumen-dokumen kelengkapan seleksi, yaitu Surat Jaminan, Surat
Penunjukan Penyedia Barang/ Jasa, Berita-Berita Acara Seleksi.

{- Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain, dan jika
brjadi pertentangan antara ketentuan dalam suatu dokumen dengan
ketentuan dalam dokumen lain maka yang berlaku adalah ketentuan dalam
dokumen yang lebih tinggi berdasarkan urutan hierarki pada angka 3 di
atas.

5- Hak dan kewajiban timbal balik KPA dan penyedia dinyatakan dalam
Kontrak yang meliputi lthususnya :

a. Penvedia berkewajiban untuk melaksanakan pekerjaan Jasa


Konsultansi untuk KPA sesuaidengan ketentuan Kontrak; dan
b. KPA berkewajiban untuk melakukan pembayaran kepada penyedia
sebagaimana diatur dalam Syarat-Syarat Umum/ Khusus Kontrak.

a Kontrak ini mulai berlaku efektif terhitung sejak tanggal yang ditetapkan
dengan tanggal mulai dan penyelesaian keseluruhan pekerjaan
sebagaimana diatur dalam Syarat-Syarat Umum/ Khusus Kontrak.
DENGAN DEMIKIAN, KPA dan penyedia telah bersepakat untuk
menandatangani Kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan melaksanakan
Kontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku
di Republik lndonesia.

Kuasa Pengguna Anggaran CV. lrbie Nusa Consultant


Bidang Pembinaan Teknik

ffi S uriadi, SE
Pembina Tk. I Direktur
NIP. 19610919 199103 1 001
i!rl:
l',i.'. -;:]

REPUBLIK INDONESIA
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA
DINAS BINA MARGA

ADDENDUN{-01
TIRIIADAP

SURATPERJANJIAN
(KOF{TRAK)
NOMOR | 602.1/ DBM-BT / KpA I 3ZZ / 20tz
TANGGAL : 20 Juni 2012

NAMA PAKET PENGAWASAN JALAN PROVINSI


WILAYAII TAPANULI TENGAH
PAKET 12 ( DUA BELAS )
SUMBER DANA APBD T.A.2AN
PENYEDIA JASA CV. IRBIENUSA CONSULTANT
ALAMAT Jl. Sepakat Komp. Taman Ubud BIok C-1
Medan
HARGA KONTRAK Rp 352.415.000,00
(Tiga ratus lima puluh dua juta empat ratus
Iima belas ribu rupiah)

KEGIATAN PENGAWASAN / SUPERVTSI


JALAN DAN JEMBATAN
Jalan Sakti Lubis No. 7 - R
MEDAN 2012
ADDBNDUM.Ol
SURAT PER.IAI{JIAN

Untuk melaksanakan pekeriaan


PENGAWASAN JALAN PROVINSI
WILAYAH TAPANULI TENGAH
( PAKET - 12 )
Nomor : 602.1 / DBM-BT I KPA I 3221 2012

Addendum-01 Surat Perjanjian ini berikut semua lampirannya selanjutnya disebut


'Addendum-0{ Kontrak" dibuat dan ditandatangani di Medan pada hail Kamis tanggal
frn puluh lima bulan Oktober tahun dua ribu dua belas, antara :

l.lana lr. Lahmuddin Siregar, M.Si


NIP 19590507 199303 1 002
Jabatan Kuasa Pengguna Anggaran Bidang Pembinaan Teknik
Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Sumatera Utara Nomor:
188.44 I 97 I KPTS I 2012 tanggal 3 Pebruari 2012 dan
Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat
Daerah (DPA-SKPD) Tahun Anggaran 2012 Nomor:
1 .03.01.31 .01 1 .5.2 tanggal 10 Januan 2A12
Berkdudukan Jalan Sakti Lubis No. 7 - R Medan

Yang bertindak untuk dan atas nama Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera Utara
sdanjutnya disebut PIHAK PERTAMA, dan :

],lama : Suriadi, SE
Jabatan : Direktur CV. lrbienusa Consultant
Berkdudukan : Jl. Sepakat Komp. Taman Ubud Blok C-1 Medan
Alde Notaris
l,trornor :22
Tanggal : 12 Januari 2011
tlotaris : Farida Hanum, SH

Yang bertindak untuk dan atas nama CV. lrbienusa Consultant, selanjutnya disebut
PIHAK KEDUA.
MENGINGAT BAHWA
(a) Tetap;
(b) Tetap.

MENERANGKAN BAHWA
1. Tetap.

2. (Berubah)

Semula:
Pihak Pertama dan Pihak Kedua telah menyetujui harga kontrak sebesar
Rp.352.502.500,00 (Tiga ratus lima puluh dua juta lima ratus dua ribu lima ratus
rupiah), sumber dana APBD T.A. 2012 Provinsi Sumatera Utara.

Meniadi :

Pihak Pertama dan Pihak Kedua telah menyetujui harga kontrak sebesar
Rp.352.415.000,00 (Tiga ratus lima puluh dua juta empat ratus lima belas ribu
rupiah), sumber dana APBD T.A- 2012 Provinsi Sumatera Utara.

3. Tetap.

4. Tetap.

5. Tetap.

6. Tetap.

7. (Berubah)

Semula:
Jangka Waktu Pelaksanaan Kontrak selama 5,5 (lima koma lima) bulan, terhitung
sejak tanggal mulai kerja yang tercantum dalam Surat Perintah Mulai Kerja
danlatau Surat Mobilisasi.

Meniadi:
Jangka Waktu Pelaksanaan Kontrak selama 6,0 (enam) bulan, terhitung sejak
tanggal mulai kerja yang tercantum dalam Surat Perintah Mulai Kerja danlatau
Surat Mobilisasi.

8. Tetap.
Dengan demikian, Pihak Pertama dan Pihak Kedua telah menyetujui melaksanakan
perjanjian inisesuaidengan ketentuan peraturan perundang-undangan di lndonesia.

PIHAK KEDUA

ffi
4L1
.trzollrAl
'-Y

Siregar, M.Si
Pembina Tk. I

NlP. 19590507 199303 1 002


J

PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA


BAI}AN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH
Jl. Medan - Biniai Km. 10'3 No' 8 Medan
facsimite (061) S468015 Telepon (061) 8468469

$mr plBlrll[il]{ mmarmil


[0il$&rlt{T $llPnBYl$ypt!{fi ltYffi ilt
Iillf,t{ I}il{ fi}lsfiTllt
III [0T[ p[ililuilfi $IililTln
No. O2?/31 4/Kontrak/BE-BpBD/2OI 2
Tan$3!,al : 23 Mei 20.12

$Pilf,1{0. z W t !2N t$Pffi /An-Bmlll2012


Tanggol l Iuli 2CI12

$ffiffinnNl : IllPl ilo.lXX[1/!ryHF08 -t.fi4lfiL{trdl


ranggnt 13Im[ 20tl

l{llal f,0nlra[ : f,[. $uatm 0m[0[^pqll[ dM luta


142.1?5.01x],,
sdratus tilm NIm [mff llbll ruptan]

Pehkrana : [II. If,BII tU$l mil$milm

ilamal : [. $epaf,ilI f,omflon Tamil [Du[ Blffi c-l


f,eL Btnlal ltsden Immafi

BADAN NASIONAL PENANGGUUINGAN BENCANA


(BNPB)
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA

BADAltl PEI{AI,IGGULAffi GAI'I BEI*ICANA DAERAH


Jl" Medan-Binjai Km. 1G,3 Namor I Telp. (061) 846S4CI9
Fax. (00i) 84S80,l5 M E D A H

SURAT PERINTAH MULAI KERJA


F{omor t 027
1323 ISPMI{/RR-BPBD/20 12

P*kcfP*kcrjaan :
Superuisi/pengawasan
Jalan dan Jembatan di l(ota Pematarg Siautar

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nan:e Drs. DRRIYUS tu{. SINULINGGA


Jabatan Pejabat Pembuat Komihnen Dana Sosial Be.rpola Hibah Kegiatan Rehatlilitesi dan
F.ekonstruksi Paseabencana Tahun Anggaran 2011, Berdasarkan Surat Keputusan
Kepala Badarr Nasional Penangularrgan Bencana No. 22llBNPBDilI/zOII tanggal
21 Desember 2011
Ji. Binjai Krn. 10,3 No. I X4edan
Selanj rrtnya disebut sebagai "Pejahat Pemtruat Komitmea='

Nama suRlAot, sE,


Jabatan Direktur CV. lrbie Nusa Consultant,
AIamat Jl. Sepakat Komplek Taman Ubud Bioc C-l Kel. Binjai Medan Denai,
cplan i,rfnr,q rlicok',+ "Dan.rerli q I qca I{ nnc',lfanci"
i\vrt.rur
ovruruurrrjq urJvvH( Jsrs

untutri segem memulai pelaksanaan peke.qjaan dengan memperhatikan ketentuan-ketentuan sebagai


berikut;

I\{acam pekerjaan Supervisi/perrgawasan Jalan dan Jembatau di Kota Pernatang $iantal


Tanggai rrulai keqfa 1 Juni 2$12
S-varat- syarat pek erj aan sesuai derrgan persyaratan dan ketenfuarr Kontrak;

Waktu penyelesaian 4 (empat) bulan


HasilPekerjaan Sesuai dengan KAK/TOR
Sanksi Terhadap kcterlambatan penyerahan hasil keqja dan laporan
akhir, Kontrak Pengadaan Jasa Konsultansi dan pernbayaran
kepada penyedia dapat dihentikan sesuei dengan ketentuan dalam
syarat-syarat umum kontrak dan ryrarat-syarat khusus konn'ak..

1 Juni 2AL2
PIHAK KEDUA, ATU"
Setuju untuk dilaksanakan Oleh : BADA AN BENCANA DAERAH
C]{, -,i,1$e Nusa Con sul tan t RA I]TARA

SURIADI,SE . SINT}LTT{GCA
Direktur 12 I $04
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA

BADAI-I PEI.IANGGULAI*IGAII BEI-ICAr-IA DAERAH


Jl. Medan-Biniai Km. 10,3 Nomor I Telp. (081) 84S8469
Fax. (06{} 84680{5 M E t} A N

SURAT PERJANJIAN
PEKERJAAN JASA KONSULTANT STJPERYTSI/PENCAWASAN
JALAN DAN JEMBATAN DI KOTA Ftr,IITATANG SLANTAR
Nomor. 027 l3l 4lkontrsk/RR-BPBDlz0lz

SURAT PERJANJIAN ini berikut semua larnpirannya (selarrjutrrya dissbut "Konfi'ak") dibuat dan
diardatangani di Medan pada hari Rabu tanggal dua puluh tiga bulan Mei tahun dua ribu dua belas
f,rtafa:

Nsna Drs. DARTYLTS M. SINULINGGA,


NIP i968031t 200212 I 004
Almat Jl. Medan-Binjai Km. 10,3 Nomor B Medan
.I&atur Pejabat Pembuat Komitrnen Kegiatan Rehabilitasi dan Rekonstruksi
Pascabencana Tahun 2ft11 Badan Penanggulangan Bencana Daerah Provinsi
Surnatera Utara- berdas*rkau Surat Keputusan Kepala Badan Nasional
Penangulangan Bencana No. 2zllBNPB/XIll}}Ll tanggal 21 Desemtrer 2011
(selanjutnya disebut "PPK) dan

fi*ma SURIADI, SE,


J&tm Direktur CV. Irbie Nusa Consultant,
Alilnd Jl. Sepakat Komplek Tarman Ubud BI*e C-l Kel. Binjai N'tedan Denai,
berdasarkan Alcta Notaris No. 22 tanggal 12 Januari 2011 yang dikeluarkan oleh
Nataris FaridaHanumSH dan Akte Perubahan No.239 tanggal 11 fularet 2011
1'ang dikeluarkan oleh MHD. Irwan HarahaF, SH, MKN (selanjutnya disebut
"Penyedia Jasa").

IUENGINCAT BAHWA:

{a) PPK teiah merninta penyedia untuk menyediakan Jasa Konsuitansi sebagaimana diterangkan dalam
syarat-syarat umum konfi"ak dan syar"at-syalat khusus kontrak, yang terlampir dalam Konh'ak ini;
(b) Penyedia" setragairnana dinyatakarr kepada PPK, merniliki keahlian profesional, personil, dan sumber
daya teknis. dan telah rnenyetujui untuk menyediakan Jasa Konsultansi sesuai dengan persyaratan
dan ketentuan dalam Kontrak ini;
(c) PPK dan penyedia inenyatakan merniliki kewenangarr untuk menandatangani Kontrak ini, dan yang
menandatangani mempunyai kewenangan untuk mengikat pihak yang diwakili;
(d) PPK dan penyedia rnengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dengan penandatanganan Kontrak
ini masing*masing pihak;
1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi oleh advokat;
2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah rnenrbaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan mengkonfirmasikan semua
ketentuan dalarn Kontrak ini besert"t sefiiua fakta dan kondisi yang terkait.

LIAKA OLEH KARENA ITU, PpK dan Penyedia dengan ini bersepakat dan menyetujui hal-hal sebagai
berikut:

t. Total harga Kontrak atau Nilai Kontrak te,rmasuk Pajak Pertambahan Nlai(PPN) sebagaimana
tsrcantum dalarn Bsrita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Tel'nis dan Biaya adalah sebesar. Rp.
142.175.000,- {seratus empat puluh dua juta seratus tujuh puluh limq ribu rupiah);
2. Peristilahan dan unskapan dalam Surat Perjaqiian ini rnemiliki arti dan makna yang sama seperti
yang tercantum dalam lampiran Surat Perjanjian ini;
3. Dokumen-dokumen berikut merupakan satu-kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari

I a) Adendum Surat Perjanjian (apabila ada);


b) PokokPerjanjian;
c) Surat Penawaran berikut Data Penawaran Biaya;
d) Syarat-SyaratKhususKontrak;
e) Syarat-Syarat Umum Kontrak;
0 KerangkaAcuanKerja;
g) Data Teknis selain Kerangka Acuan Kerja;
h) Dokumen-dokumen kelengkapan seleksi, yaitu Surat Jaminan, Surat Penur{ukan Penyedia
Barang/Jas4 dan Berita-Berita Acara Seleksi.
4. Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain, dan jika terjadi pertentangan
antara ketentuan dalam suatu dokumen dengan ketentuan dalam dokumen yang lain maka yang
berlaku adalah ketentuan dalam dokumen yang lebih tinggi berdasarkan urutan hierarki pada angka 3
di atrrs.
5. Hak dan kewajiban timbal-balik PPK dan penyedia dinyatakan dalam Kontrak yang meliputi

a) Penyedia berkewajiban untuk melaksanakan pekerjaan Jasa Konsultansi untuk PPK sesuai
dengan ketentuan Kontrak; dan
b) PPK berkewajiban untuk melakukan pembayaran kepada penyedia sesuai dengan ketentuan
Kontrak.
6. Konlrak ini mulai berlaku efektif terhitung sejak tanggal ditetapkan dalam Syarat-Syarat
Umum/Khusus Kontrak.

DENGAN DEMIKIAN, PPK dan penyedia telah bersepakat untuk menandatangani Kontrak ini pada
bnegal tersebut di atas dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-
mdangan yang berlaku di Republik Indonesia.

Untuk dan atas nama Untuk dan atas nama


BADAN PENANGGULANGAN BENCANA DAERAH
PROVINSI SUMATERA UTARA
Pejorbag PeintUpt Komitmen,

IADI,SE
nIP. 1968031t 2M212 I004 Direktur

T PEMBUATKOMITMEN
BENCANA DAERAH

HIDAYAT Nst, MAP


{fEET
9620222 198401 I 001
RSE}L]HJ,-{K r}.Ii}C}dESIA
PEMtrR{NTAF{ FRtrV{I'{ S{ S{JMA TERA UTAF.-A.
ffiKffiAS ffiHruA WgAffiGA

$qJK,UK'trffiM
{KffiNKR AK}

NOMGB KGF{T'EA.H< {lttZ.tr / tsBR/g-BT / KPA I 4SS I2013


TANGG,/rL 3S rtpril 20tr3
NAMA FAKJIT' Pil,NGAWA SAH .YALAN PRCVil{SI
qTfl.AYAH TAPANULI TENGAH
PAI(ET ls ( f,NAM tsEI,AS )
SUIi{BEE DA.Ni.4 APIiB T.A. 2CI13
PENYEDIA $}.5A g--V" NRBtrENITFJA
C ONSUT.,TANT
ALA,t:[AT .TI" Sepal*at Komp" Tamam Ubud Biok C-tr
&fledan
HARGA KCUqTR.,&K ffip 364"03CI.S00,00
{Tiga ratus enam puluh emrpat juta tiga
puluh ribu rupiah)

KEGIATAN Pf, NG,/a1VAS,AN i SUPER VI gI


"TALAN &AN JEIV{tsATAT{
Salan Sakti Lubis No. 7 - R
pgEpAN ?$13
SURAT PER.IAI\SJIAN

Untuk melaksanakan pekerjaan


PENGAWASAN JALAN PROVINSI
WILAYAH TAPANULI TENGAH
( PAKET - 16 )

Nomor: 602.1 / DBM-BT , KPA I 455 l,2013


Tanggal :30 April2013

SIIRAT PERJANJIAN ini berikut semua lampirannya selanjutnya disebut 'Kontrak"


&lat dan ditandatangani di Medan pada hari Selasa tanggal tiga puluh bulan April
talurn dua ribu tiga helas, antara :

l.lama lr. Lahmuddin Siregar, M.Si


NIP 19590507 199303 1 002
Jabatan Kuasa Pengguna Anggaran Bdang Pembinaan Teknik
Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Sumatera Utara Nomor:
188.44 I A1 IKPTS I 2013 tanggal 2 Januari 2013 dan Dokurnen
Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat Daerah (DPA-
SKPD) Tahun Anggaran Z0ft Nomor: 1.03.01.31.006.5.2
tanggal 18 Januari 2013
Berkedudukan Jalan SaktiLubis No.7 - R Medan

Yang bertindak untuk dan atas nama Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera Utara
elanjutnyadisebut "KPA", dan :

Nama Suriadi, SE
Jabatan Direktur CV. lrbienusa Consultant
Berkedudukan JI. Sepakat Komp. Taman Ubud Btok C-1 Medan
Akte Notaris
Nomor 22
Tanggal 12 Januan20ll
Notaris Farida Hanum, SH

Yang bertindak untuk dan atas nama CV. lrbienusa Consultant, selanjutnya disebut
"Penyedia".
MENGINGAT BAHWA
{a} KPA tdah memir*a penyedia untuk menyediakan Jasa Konsultansi sebag#mana
diterangkan dalam Syarat-Syarat Umum Kontrak yang terlampir dalam Kontrak ini;

(b) Penyedia, sebagaimana dinyatakan kepada KPA, memiliki keahlian profesional,


personil, dan sumber daya teknis, d+n telah menyetuiul untuk menyediakan Jase
Konsultansi sesuai dengan persyaratan dan ketentuan dalam Kontrak ini;

(c) KPA dan penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk menandatangani


Kontrak ini, dan yang menandata*gani mempunyai kewenangan untuk rnergiket
pihak yang diwakili;

(d) KPA dan penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dengan
penandatanganan Kontrak ini masingrmasing pihak:
1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi oleh advokat;
2j menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah membaca dan memahamisecara penuh ketentuan Kontrak ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan
mengkonfirrnasikan semua ketentuan dalam Kontrak ini beserta semua fakta
dan kondisi yang terkait.

MAKA OLEH KARENA lTU, KPA dan Penyedia dengan ini bersepakat dan menyetujui
hal-hal sebagai berikut :

1. Total Harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN)
yang diperoleh berdasarkan rincian biaya satuan pekerjaan sebagaimana
tereantum dalam Berita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Biaya
adalah sebesar Rp. 364.030.000,00 ( tiga ratus enam puluh empat juta tiga puluh
ribu rupiah);

2. Peristitahan dan ungkapan dalam Surat Peqjanjian ini memlliki arti dan makna
yang sama sepertiyang tercantum dalam lampiran Surat Perjanjian ini;

3. Dokumen-dokumen berikut merupakan satu-kesatuan dan bagian yang tidak


terpisahkan dari Kontrak ini:
a) Adendum Surat Peganjian (apabila ada);
b) Pokok Perjanjian;
c) Berita Acara Hasi[ Klarifikasi dan Negosiasi;
d) Surat Penawaran berikut Data Penawaran Biaya;
e) Syarat-Syarat Khusus Kontrak;

0 Syarat-Syarat Umum Kontrak;


g) Kerangka Acuan Kerja;
h) Daftar Kuantitas (apabila ada);
i) Data Teknis selain Kerangka Acuan Kerja;
j) Dokumen-dokumen kelengkapan seleksi, yaitu Surat Jaminan, Surat
Penunjukan Penyedia Barang/Jasa, dan Berita-Berita Acara Seleksi.

4. Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain, dan jika terjadi
pertentangan antara ketentuan dalam suatu dokumen dengan ketentuan dalam
dokumen yang lain maka yang berlaku adalah ketentuan dalam dokurnen yang
lebih tinggi berdasarkan urutan hierarki pada angka 3 diatas.

6 KPA berkevra.iiban untuk melakukan pernbayaran kepeda Penyedia sesual dengan


ketentuan Kontrak melalui rekening CV. lrbienusa Consultant pada PT.Bank
Sumut Cabang Medan Sukaramai No. A.C : 111.01.04.000479.0 dan Penyedia
berkewajiban untuk melaksanakan pekerjaan jasa konsultansi untuk KPA sesuai
dengan ketentuan Kontrak.

6. Jangka Waktu Pelaksanaan Kontrak selama 6 (enam) bulan, berlaku efektif


terhitung sejak tanggal mulai kerja yang tercantum dalam Surat Perintah tViulai

Kerja danlatau Surat Mobilisasi.

DENGAN DEMIKIAN, KPA dan Penyedia telah bersepakat untuk menandatangani


Kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan di Republik lndonesia.

Penyedia

Suriadi, SE Siregar, M.Si


Direktur bina Tk. I

NlP. 19590507 19s303 1 002


REPUBLIK INDONESIA
PEMERINTAH PROVINS! SUMATERA UTARA
DINAS BINA MARGA

SURAT PERJANJIAN
(KONTRAK)

NOMOR KONTRAK : 602.1 I DBM-BT I KPA I 503 I 2014


TANGGAL : 18 Juni 2014
NAMAPAKET : PEN GAWASAN JALAN PROVINS!
WILAYAH TAPANULITENGAH
PAKET : 21 ( DUA PULUH SATU)
SUMBERDANA : APBD T.A. 2014
PENYEDIA JASA : CV. IRBIENUSA CONSULTANT
ALAMAT : Jl. Sepakat Komp. Taman Ubud Blok C-1
Medan
BARGA KONTRAK : Rp 410.425.000,00
(Empat ratus sepuluh juta empat ratus dua
puluh lima ribu rupiah)

KEGIATAN PENGAW ASAN I SUPERVISI


JALAN DAN JEMBATAN
Jalan Sakti Lubis No. 7 - R
MEDAN2014
SURAT PERJANJIAN

Untuk melaksanakan pekerjaan


PENGAWASAN JALAN PROVINS!
WILAYAH TAPANULI TENGAH
( PAKET-21)
Nomor: 602.1 I DBM-BT I KPA I 503 I 2014
Tanggal: 18 Juni 2014

SURAT PERJANJIAN ini berikut semua lampirannya selanjutnya disebut "Kontrak"


dibuat dan ditandatangani di Medan pada hari Rabu tanggal delapan belas bulan Juni
tahun dua ribu empat belas, antara :

Nama Ir. Lahmuddin Siregar, M.Si


NIP 19590507 199303 1 002
Jabatan Kuasa Pengguna Anggaran Bidang Pembinaan Teknik
Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Sumatera Utara Nomor:
188.44 I 107 I KPTS I 2014 tanggal 3 Pebruari 2014 dan
Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat
Daerah (DPA-SKPD) Tahun Anggaran 2014 Nomor:
1.03.01.31.014.5.2.2.21.03 tanggal 14 Maret 2014
Berkedudukan Jalan Saldi Lubis No. 7 - R Medan

Yang bertindak untuk dan atas nama Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera Utara
selanjutnya disebut "KPA", dan :

Nama Suriadi, SE
Jabatan Direktur CV. lrbienusa Consultant
Berkedudukan JI. Sepakat Komp. Taman Ubud Blok C-1 Medan
Akte Notaris
Norn or 22
Tanggal 12 Januari 2011
Notaris Farida Hanum, SH

Yang bertindak untuk dan atas nama CV. lrbienusa Consultant, selanjutnya disebut
"Penyedia".
MENGINGAT BAHWA
(a) KPA telah meminta penyedia untuk menyediakan Jasa Konsultansi sebagaimana
diterangkan dalam Syarat-Syarat Umum Kontrak yang terlampir dalam Kontrak ini;

(b) Penyedia, sebagaimana dinyatakan kepada KPA, memiliki keahlian profesional,


personil, dan sumber daya teknis, dan telah menyetujui untuk menyediakan Jasa
Konsultansi sesuai dengan persyaratan dan ketentuan dalam Kontrak ini;

(c) KPA dan penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk menandatangani


Kontrak ini, dan yang menandatangani mempunyai kewenangan untuk mengikat
pihak yang diwakili;

(d) KPA dan penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dengan
penandatanganan Kontrak ini masing-masing pihak:
1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi oleh advokat;
2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan
mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam Kontrak ini beserta semua fakta
dan kondisi yang terkait.

MAKA OLEH KARENA ITU, KPA dan Penyedia dengan ini bersepakat dan menyetujui
hal-hal sebagai berikut :

1. Total Harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN)
yang diperoleh berdasarkan rincian biaya satuan pekerjaan sebagaimana
tercantum dalam Serita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Siaya
adalah sebesar Rp. 410.425.000,00 (Empat ratus sepuluh juta empat ratus dua
puluh lima ribu ropiah );

2. Peristilahan dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini memiliki arti dan makna
yang sama seperti yang tercantum dalam lampiran Surat Perjanjian ini;

3. Dokumen-dokumen berikut merupakan satu-kesatuan dan bagian yang tidak


terpisahkan dari Kontrak ini:
a) Adendum Surat Perjanjian (apabila ada);
b) Pokok Perjanjian;
c) Serita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi;
d) Surat Penawaran berikut Data Penawaran Siaya;
e) Syarat-Syarat Khusus Kontrak;
f) Syarat-Syarat Umum Kontrak;
g) Kerangka Acuan Kerja;
h) Daftar Kuantitas (apabila ada);
i) Data Teknis selain Kerangka Acuan Kerja;
j) Dokumen-dokumen kelengkapan seleksi, yaitu Surat Jaminan , Surat
Penunjukan Penyedia Barang/Jasa, dan Berita-Berita Acara Seleksi.

4. Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain, dan jika terjadi
pertentangan antara ketentuan dalam suatu dokumen dengan ketentuan dalam
dokumen yang lain maka yang berlaku adalah ketentuan dalam dokumen yang
lebih tinggi berdasarkan urutan hierarki pada angka 3 di atas.

5. KPA berkewajiban untuk melakukan pembayaran kepada Penyedia sesuai dengan


ketentuan Kontrak melalui rekening CV. lrbienusa Consultant pada PT.Bank
Sumut Cabang Medan Sukaramai No. A.C : 111.01.04.000479.0 dan Penyedia
berkewajiban untuk melaksanakan pekerjaan jasa konsultansi untuk KPA sesuai
dengan ketentuan Kontrak.

6. Jangka Waktu Pelaksanaan Kontrak selama 5,5 (lima koma lima) bulan, berlaku
efektif terhitung sejak tanggal mulai kerja yang tercantum dalam Surat Perintah
Mulai Kerja dan/atau Surat Mobilisasi.

DENGAN DEMIKIAN, KPA dan penyedia telah bersepakat untuk menandatangani


Kontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan
ketentuan peraturan perundang-undangan di Republik Indonesia.

Penyedia KPA

H' NUSn CilNSUL.l ,


:,: 1

Suriadi, SE
Direktur
NIP. 19590507 199303 1 002
REPUBLIK INDONESIA
PEMERINTAH PROVINS! SUMATERA UTARA
DINAS BINA MARGA

SURAT PERJANJIAN
(KONTRAK)

NOMOR KONTRAK : 602.1 I DBM-BT I KPA I 515 I 2014


TANGGAL : 18 Juni 2014
NAMAPAKET : PEN GAWASAN PEMBANGUNAN DAN
PENGGANTIAN JEMBATAN PROVINS!
WILAYAH PADANG LAWAS UTARA
DANPADANGLAWAS
PAKET : 4 ( EMPAT)
SUMBERDANA : APBD T .A. 2014
PENYEDIA JASA : CV. IRBIENUSA CONSULTANT
ALAMAT : JI. Sepakat Komp. Taman Ubud Blok C-1
Medan
BARGA KONTRAK : Rp 460.190.000,00
(Empat ratus enam puluh juta seratus
sembiJan puluh ribu rupiah)

KEGIATAN PEN GAWASAN I SUPERVISI


JALAN DAN JEMBATAN
Jalan Sak.ti Lubis No. 7 - R
MEDAN2014
SURAT PERJANJIAN

Untuk melaksanakan pekerjaan


PENGAWASAN PEMBANGUNAN DAN PENGGANTIAN JEMBATAN
PROVINS! WILAYAH PADANG LAWAS UTARA DAN PADANG LAWAS
( PAKET-4)

Nomor: 602.1 / DBM-BT I KPA / 515 / 2014


Tanggal : 18 Juni 2014

SURAT PERJANJIAN ini berikut semua lampirannya selanjutnya disebut "Kontrak"


dibuat dan ditandatangani di Medan pada hari Rabu tanggal delap~n belas bulan Juni
ahun dua ribu empat belas, antara :

ama Ir. Lahmuddin Siregar, M.Si


IP 19590507 199303 1 002
..iabatan Kuasa Pengguna Anggaran Bidang Pembinaan Teknik
Berdasarkan Surat Keputusan Gubernur Sumatera Utara Nomor:
188.44 I 107 I KPTS I 2014 tanggal 3 Pebruari 2014 dan
Dokumen Pelaksanaan Anggaran Satuan Kerja Perangkat
Daerah (DPA-SKPD) Tahun Anggaran 2014 Nomor:
1.03.01.31 .015.5.2.2.21 .03 tanggal 14 Maret 2014
Berkedudukan Jalan Sakti Lubis No. 7 - R Medan

r a'1g bertindak untuk dan atas nama Dinas Bina Marga Provinsi Sumatera Utara
se1anjutnya disebut "KPA", dan :

a Suriadi, SE
... abatan Direktur CV. lrbienusa Consultant
3erl.cedudukan JI. Sepakat Komp. Taman Ubud Blok C-1 Medan

or 22
-anggal 12 Januari 2011
s Farida Hanum, SH

ang bertindak untuk dan atas nama CV. lrbienusa Consultant, selanjutnya disebut
enyedia".
MENGINGAT BAHWA
a) KPA telah meminta penyedia untuk menyediakan Jasa Konsultansi sebagaimana
diterangkan dalam Syarat-Syarat Umum Kontrak yang terlampir dalam Kontrak ini;

(b) Penyedia, sebagaimana dinyatakan kepada KPA, memiliki keahlian profesional,


personil, dan sumber daya teknis, dan telah menyetujui untuk menyediakan Jasa
Konsultansi sesuai dengan persyaratan dan ketentuan dalam Kontrak ini;

I c) KPA dan penyedia menyatakan memiliki kewenangan untuk menandatangani


Kontrak ini, dan yang menandatangani mempunyai kewenangan untuk mengikat
pihak yang diwakili;

d) KPA dan penyedia mengakui dan menyatakan bahwa setiubungan dengan


penandatanganan Kontrak ini masing-masing pihak:
1) telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didampingi oleh advokat;
2) menandatangani Kontrak ini setelah meneliti secara patut;
3) telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ini;
4) telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan
mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam Kontrak ini beserta semua fakta
dan kondisi yang terk.ait.

KA OLEH KARENA ITU, KPA dan Penyedia dengan ini bersepakat dan menyetujui
al-hal sebagai berikut :

1. Total Harga Kontrak atau Nilai Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nilai (PPN)
yang diperoleh berdasark.an rincian biaya satuan pekerjaan sebagaimana
tercantum dalam Serita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi Teknis dan Siaya
adalah sebesar Rp. 460.190.000,- (Empat ratus enam puluh juta seratus
sembilan puluh ribu rupiah);

2. Peristilahan dan ungkapan dalam Surat Perjanjian ini memiliki arti dan makna
yang sama seperti yang tercantum dalam lampiran Surat Perjanjian ini;

3. Dokumen-dokumen berikut merupakan satu-kesatuan dan bagian yang tidak


terpisahkan dari Kontrak ini:
a) Adendum Surat Perjanjian (apabila ada);
b) Pokok Perjanjian;
c) Serita Acara Hasil Klarifikasi dan Negosiasi;
d) Surat Penawaran berikut Data Penawaran Siaya;
e) Syarat-Syarat Khusus Kontrak;
f) Syarat-Syarat Umum Kontrak;
g) Kerangka Acuan Kerja;
h) Daftar Kuantitas (apabila ada);
i) Data Teknis selain Kerangka Acuan Kerja;
j) Dokumen-dokumen kelengkapan seleksi, yaitu Surat Jaminan, Surat
Penunjukan Penyedia Barang/Jasa, dan Berita-Berita Acara Seleksi.

4. Dokumen Kontrak dibuat untuk saling menjelaskan satu sama lain, dan jika terjadi
pertentangan antara ketentuan dalam suatu dokumen dengan ketentuan dalam
dokumen yang lain maka yang berlaku adalah ketentuan dalam dokumen yang
lebih tinggi berdasarkan urutan hierarki pada angk~ 3 di atas.

5. KPA berkewajiban untuk melakukan pembayaran kepada Penyedia sesuai dengan


ketentuan Kontrak melalui rekening CV. lrbienusa Consultant pada PT.Bank
Sumut Cabang Medan Sukaramai No. A.C : 111.01.04.000479.0 dan Penyedia
berkewajiban untuk melaksanakan pekerjaan jasa konsultansi untuk KPA sesuai
dengan ketentuan Kontrak.

6. Jangka Waktu Pelaksanaan Kontrak selama 5.5 (lima koma lima) bulan, berlaku
efektif terhitung sejak tanggal mulai kerja yang tercantum dalam Surat Perintah
Mulai Kerja dan/atau Surat Mobilisasi.

DEN GAN DEMIKIAN, KPA dan Penyedia telah bersepakat untuk menandatangani
,<ontrak ini pada tanggal tersebut di atas dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan
etentuan peraturan perundang-undangan di Republik Indonesia.

Penyedia KPA
METERAl
TEMPEL
PAJ4~tt/118AloGt'N,;:r.asA ~ I '

.'.Ao.w....~
({@~~ _.. ' I
1aat~~
Suriadi, SE Ir. Lahmuddin Siregar, M.Si
Pembina Tk. I
Direktur
.
NIP. 19590507 199303 1 002
BAB 4
TANGGAPAN TERHADAP KAK

4.1 Tanggapan dan Saran Terhadap KAK


4.1.1 Latar Belakang
Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara bermaksud untuk melaksanakan pekerjaan
Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang
Lawas Utara (Paket-5) yang akan dilaksanakan oleh Penyedia pekerjaan konstruksi.
Untuk menjamin pelaksanaan pekerjaan tersebut sesuai dengan rencana mutu, biaya,
volume dan waktu yang telah ditetapkan di dalam kontrak jasa konstruksi, maka diperlukan
adanya suatu team yang akan bertugas sebagai pengawas yang berperan membantu
Pengguna Jasa didalam melaksanakan pengawasan teknis pada lokasi kegiatan yang sedang
berlangsung.
Team pengawas dimaksud, adalah Penyedia jasa konsultansi pekerjaan pengawasan
teknis/supervisi.

4.1.2 Maksud dan Tujuan


MAKSUD dari pengadaan Konsultan untuk pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan
Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5) ini adalah:

1. Meminimalkan kendala-kendala teknis yang sering dihadapi oleh Penyedia pekerjaan


konstruksi di lapangan dalam menerapkan desain yang memenuhi persyaratan
spesifikasinya.
2. Memberi kepastian dan jaminan kepada Pengguna Jasa bahwa pekerjaan yang
dilaksanakan oleh Penyedia pekerjaan konstruksi sesuai dengan spesifikasi dan
persyaratan teknis yang tercantum dalam dokumen kontrak.
3. Membantu menyelesaikan revisi desain, bilamana terdapat perbedaan antara desain
yang ada dengan kondisi dilapangan.
TUJUAN dari pengadaan Konsultan untuk pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan
Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5) ini adalah
pengendalian pelaksanaan pekerjaan dilapangan untuk mendapatkan hasil pekerjaan
konstruksi yang memenuhi persyaratan yang tercantum di dalam spesifikasi (tepat mutu),
dan dilaksanakan secara tepat biaya (ekonomis) serta tepat waktu (efisiensi waktu).

4.1.3 Lokasi Pekerjaan


Lokasi pekerjaan akan dilaksanakan berada:
1. Pembangunan Jembatan Aek Ambasang pada Ruas Jalan Provinsi Jurusan Sipiongot -
Tolang di Kab. Padang Lawas Utara
2. Pembangunan Jembatan Aek Simargappual pada Ruas Jalan Provinsi Jurusan
Gunungtua - KM.168 (Binanga) di Kab. Padang Lawas Utara
3. Pembangunan Jembatan Aek Ombik pada Ruas Jalan Provinsi Jurusan Gunungtua -
KM.168 (Binanga) di Kab. Padang Lawas Utara

4.1.4 Sasaran
Sasaran utama dari pekerjaan ini adalah membantu Pengguna Jasa dalam pelaksanaan
pengawasan konstruksi jalan adalah tercapainya hasil pekerjaan Pengawasan
Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara
(Paket-5) tersebut di atas sesuai dengan isi dokumen kontrak, sehingga kinerja jalan yang
ditangani diharapkan dapat memberikan layanannya sampai akhir umur rencana.
Selain sasaran utama tersebut, juga konsultan ini juga dimaksudkan untuk membantu
Pengguna Jasa didalam merangkum Laporan Perkembangan Proyek dari Supervision
Engineer Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang
Lawas Utara (Paket-5) yang ada pada Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara yang
dibiayai dengan Sumber Dana APBD Provinsi Sumatera utara Tahun Anggaran 2015,
sesuai dengan status kondisi bulan berjalan untuk kontrak pengawasan.

4.1.5 Lingkup Jasa Konsultan


Lingkup kegiatan Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi
Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5)ini adalah:

1. Persiapan
Tujuannya adalah mengawasai pekerjaan pembangunan jalan agar berjalan efisien dan
efektif serta sesuai dengan desain dan spesifikasi yang digunakan sebagai dasar
pelaksanaan.
Lingkupnya adalah:

1. Menyusun Rencana Mutu Kontrak (RMK) Pengawasan pekerjaan sesuai


dokumen kontrak pekerjaan konstruksi;
2. Mempelajari hal-hal yang berkaitan dengan dokumen kontrak pekerjaan
konstruksi, termasuk pengendalian dan manjemen dan keselamatan lalu lintas
serta SMK3K dan Dokumen Lingkungan;
3. Membantu PPK dalam pelaksanaan PCM dan mutual check;
4. Memcatat seluruh kesepakatan dalam Pre Construction Meeting dan dituangkan
dalam Berita Acara tersendiri sebagai dokumen kegiatan;
5. mempersiapkan formulir-formulir isian, antara lain:
Laporan harian;
Laporan mingguan;
La;poran bulanan (Monthly Progress Report);
Laporan teknis (jika diperlukan);
Pengecekan kesesuain desain dilapangan;
Persiapan gambar kerja untuk Pemeliharaan Rutin, Pemeliharaan Berkala,
dan Betterment;
Perhitungan volume/ Back-Up Data serta Monthly Certificate;
Quality Control/ kontrol kualitas selama periode pelaksanaan;
Request penyedia jasa untuk Memulai Pekerjaan dan Pengujian Bahan.
6. Menjelaskan struktur organisasi dan Personil Direksi Teknis yang sudah
dimobilisasi dan rencana personil lainnya yang akan dimobilisasi;
7. Menjelaskan struktur organisasi direksi teknis dan tugas dari masing-masing
personil direksi;
8. Memberikan usulan teknik pelaksanaan yang lebih efisien;
9. Menjelaskan rencana kerja (bila ada);
10. Menyampaikan dan mempresentasikan RMK kepada Direksi Pekerjaan pada saat
PCM;
11. Membantu PPK dalam mengkaji rencana mutu kontrak (RMK) penyedia jasa
konstruksi;
12. Melakukan pengawasan, pengujian, pengecekan kuantitas dan kualitas serta
kelayakan peralatan, fasilitas dan perlengkapan yang dimobilisasi Penyedia Jasa;
13. Mengecek Daftar peralatan, fasilitas dan perlengkapan yang disampaikan
Penyedia Jasa;
14. Mengecek masa laku kalibrasi peralatan yang akan digunakan oleh Penyedia
Jasa;
15. Menyampaikan rekomendasi kepada Direksi Pekerjaan tentang jumlah, mutu dan
kelaikan peralatan, fasilitas dan perlengkapan yang dimobilisasi Penyedia Jasa;
16. Menandatangani Berita Acara mobilisasi;
17. Menyampaikan laporan pelaksanaan mobilisasi kepada Direksi Pekerjaan;
18. Membuat analisis untuk merumuskan parameter desain berdasarkan gambar kerja
dan parameter desain;
19. Melakukan pemeriksaan dan pembahasan konsep gambar kerja;
20. Memberikan rekomendasi terhadap konsep gambar kerja kepada Direksi
Pekerjaan dan Penyedia Jasa;
21. Memeriksa gambar kerja yang terkait dengan metode kerja diajukan oleh
Penyedia Jasa dan kontrol terhadap kuantitas pekerjaan
22. Melaporkan progres pekerjaan yang telah diselesaikan Penyedia Jasa;
23. Membuat daftar kekurangan (Defect & Dificiencies) berdasarkan hasil
pemeriksaan lapangan;
24. Membantu PPK dalam pengecekan data adminstras dan teknis pekerjaan;
25. Membantu PPK dalam pelaksanaan PCM dan mutual check.

2. Pelaksanaan Pengawasan :
1. Turut serta dalam pelaksanaan rekayasa lapangan dan membantu memeriksa
shopdrawing yang disiapkan oleh Penyedia Jasa;
2. Melaksanakan Pengawasan Jalan Provinsi Wilayah Medan (Paket-1) secara
professional, efektif dan efisien sesuai dengan spesifikasi sehingga terhindar dari
resiko kegagalan konstruksi;
3. Memeriksa dan menyetujui laporan harian dan laporan mingguan pekerjaan
konstruksi;
4. Mengevaluasi dan menyetujui monthly sertificate (MC);
5. Pengendalian mutu pekerjaan dilapangan dengan menerapkan prosedur kerja dan
uji mutu pada setiap tahapan kegiatan pekerjaan sesuai dokumen kontrak;
6. Membuat laporan bulanan terkait progress pekerjaan dilapangan dan membuat
rekomendasi setiap permasalahan yang timbul dilapangan kepada Pengguna Jasa;
7. Membuat laporan teknis (bila diperlukan) pada setiap terjadinya perubahan
kinerja pekerjaan;

3. Pengendalian Pekerjaan Fisik


1. Proses dan Pelaksanaan Kegiatan
Setiap kegiatan pekerjaan selalu memerlukan perencanaan, proses, metode kerja
dan pelaksanaan kegiatan yang akan diperlukan hingga hasil suatu kegiatan
sesuai dengan persyaratan yang telah ditentukan. Untuk setiap unit kerja/unit
pelaksana kegiatan harus merencanakan dan melaksanakan proses dan
pelaksanaan kegiatan secara terkendali yang meliputi:
Memastikan pelaksanaan kegiatan sesuai dengan persyaratan yang telah
ditetapkan dalam rencana mutu unit kerja atau rencana mutu pelaksanaan
kegiatan atau rencana mutu kontrak;
Setiap kegiatan dapat diketahui ketersediaan informasi yang
menggambarkan karakteristik kegiatan dan ketersediaan dokumen kegiatan;
Setiap keg iatan memenuhi persyaratan ketersediaan sumber daya yang
diperlukan dalam proses kegiatan;
Ketersediaan peralatan monitoring dan pengukuran pelaksanaan pekerjaan
serta mekanisme proses penyerahan dan pasca penyerahan hasil pekerjaan.
Setiap jenis kegiatan harus mempunyai petunjuk pelaksanaan yang merupakan
dokumen standar kerja yang diperlukan guna memastikan perencanaan,
pelaksanaan dan pengendalian proses dilakukan secara efektif dan efisien.
Adapun Petunjuk Pelaksanaan sekurang-kurangnya:
a. Halaman Muka berisi:
Judul dan nomor identifikasi petunjuk pelaksanaan;
Status validasi dan status perubahan;
Kolom sahkan petunjuk pelaksanaan.
b. Riwayat Perubahan;
c. Maksud dan Tujuan Petunjuk Pelaksanaan;
d. Ruang Lingkup penerapan;
e. Referensi atau acuan yang digunakan;
f. Definisi (penjelasan istilah-istilah) jika diperlukan;
g. Tahapan proses atau kegiatan (dengan bagan alir jika perlu);
h. Ketentuan Umum (penjelasan tentang persyaratan-persyaratan yang harus
Dipenuhi dalam melaksanakan proses);
i. Tanggung jawab dan wewenang;
j. Kondisi khusus (penyimpangan dsb.);
k. Rekaman/Bukti kerja (yang menjadi persyaratan);
l. Lampiran berupa contoh format rekaman/bukti kerja.
Sedangkan untuk melaksanakan Validasi terhadap proses pelaksanaan pekerjaan
dalam kesesuaian antara pelaksanaan kegiatan dan dengan hasil kegiatan setelah
selesai dilaksanakan harus dapat dilakukan pada setiap tahap kegiatan, jika
verifikasi tidak dapat dilakukan secara langsung melalui monitoring atau
pengukuran secara berurutan. Validasi pada plekasanaan kegiatan harus
mempertimbangkan ketentuan berikut:
a. Sesuai dengan kriteria yang ditetapkan untuk peninjauan dan persetujuan
proses;
b. Validasi ulang pelaksanaan kegiatan bila hasilnya tidak sesuai dengan kriteria
yang ditetapkan, setelah dilakukan perbaikan atau penyempurnaan.
Disamping itu setiap unit kerja/unit pelaksana kegiatan harus mampu
mengidentifikasi hasil setiap tahapan kegiatan dari awal hingga akhir kegiatan
dan mengidentifikasi status hasil kegiatan tersebut. Tujuan identifikasi untuk
memastikan pada hasil kegiatan dapat dilakukan analisis apabila terjadi
ketidaksesuaian pada proses dan hasil kegiatan. Rekaman hasil identifikasi harus
selalu terpelihara dalam pengendalian rekaman/bukti kerja. Untuk memastikan
bahwa pemeliharaan hasil pekerjaan pada saat penyerahan tetap sesuai
sebagaimana pada saat produksi maka harus dilakukan pemeliharaan hingga
sampai waktu penyerahan. Pada proses penyerahan hasil pekerjaan, setiap unit
kerja harus mensyaratkan dan menerapkan proses pemeliharaan hasil pekerjaan
dan yang menjadi bagian hasil pekerjaan agar mutu tetap terjaga.
2. Monitoring dan Pengendalian Kegiatan
Monitoring dan pengendalian Kegiatan merupakan suatu proses evaluasi yang
harus dilaksanakan untuk mengetahui kinerja hasil pelaksanaan kegiatan,
sehingga dapat dilakukan pengukuran atau penilaian hasil dari produk penyedia
jasa. Monitoring merupakan bagian dari pengendalian mutu hasil pekerjaan, agar
semua hasil kegiatan yang diserahkan dapat memenuhi persyaratan kriteria
penerimaan pekerjaan. Hal hal yang harus diperhatikan dalam melaksanakan
monitoring antara lain:
a. Penanggung jawab untuk tiap-tiap tahapan kegiatan harus menetapkan
metode yang tepat untuk monitoring dan pengukuran hasil pekerjaan dari
setiap tahapan pekerjaan;
b. Monitoring dan pengukuran dilakukan dengan cara memverifikasi bahwa
persyaratan telah dipenuhi;
c. Setiap monitoring dan pengukuran dilaksanakan pada tahapan yang sesuai
berdasarkan pengaturan yang telah direncanakan;
d. Rekaman bukti monitoring dan pengukuran hasil kegiatan harus dipelihara
kedalam pengendalian rekaman/bukti kerja.
Disamping itu setiap unit kerja harus menentukan, mengumpulkan dan
menganalisis data yang sesuai dan memadai untuk memperagakan kesesuaian dan
keefektifan. Analisis data bertujuan untuk mengevaluasi dimana dapat
dilaksanakan perbaikan berkesinambungan dan analisis harus didasarkan pada
data yang dihasilkan dari kegiatan monitoring dan pengukuran atau dari sumber
terkait lainnya. Hasil analisis harus berkaitan dengan manfaat hasil pekerjaan,
kesesuaian terhadap persyaratan hasil pekerjaan dan karakteristik dari proses-
proses kegiatan termasuk peluang untuk tindakan pencegahan. Sedangkan
pengendalian hasil pekerjaan yang tidak sesuai atau tidak memenuhi persyaratan
harus di-identifikasi dan dipisahkan dari hasil pekerjaan yang sesuai untuk
mencegah penggunaanyang tidak terkendali. Tindakan yang harus dilaksanakan
pada pekerjaan yang tidak memenuhi persyaratan antara lain:
a. Penanggung jawab pada setiap kegiatan harus memastikan bahwa hasil dari
setiap tahapan kegiatan yang tidak memenuhi persyaratan diidentifikasi dan
dikendalikan untuk tindak lanjut tahapan kegiatan yang berhubungan dengan
tahapan sebelumnya;
b. Pelaksanaan pengendalian hasil pekerjaan yang tidak sesuai harus diatur
dalam prosedur pengendalian hasil pekerjaan tidak sesuai yang merupakan
bagian dari prosedur mutu;
c. Prosedur hasil pekerjaan yang tidak sesuai minimal harus mencakup:
Penetapan personil yang kompeten dan memiliki kewenangan untuk
menetapkan ketidaksesuaian hasil pekerjaan untuk setiap tahapan;
Mekanisme penanganan hasil kegiatan tidak sesuai termasuk tatacara
pelepasan hasil kegiatan tidak sesuai;
Mekanisme verifikasi ulang untuk menunjukkan kesesuaian dengan
persyaratan yang ditetapkan.
d. Pengendalian pekerjaan tidak sesuai harus dilaksanakan dengan mengesahkan
penggunaan dan penerimaannya berdasarkan konsensi oleh pengguna atau
pemanfaatan hasil pekerjaan.
Dalam upaya menghilangkan penyebab ketidaksesuaian dan mencegah
terulangnya hasil pekerjaan yang tidak sesuai, diperlukan tindakan korektif dan
tindakan pencegahan yang diatur dalam prosedur mutu. Prosedur tindakan
korektif minimal harus mencakup kegiatan antara lain:
a. Menguraikan ketidaksesuaian;
b. Menentukan/menganalisa penyebab ketidaksesuaian;
c. Menetapkan rencana penanganan untuk memastikan, bahwa ketidaksesuaian
tidak akan terulang dan jadwal waktu penanganan;
d. Menetapkan petugas yang melaksanakan tindak perbaikan;
e. Mencatat hasil tindakan yang dilakukan;
f. Memverifikasi tindakan perbaikan yang telah dilakukan.
Sedangkan tindakan pencegahan ditetapkan dalam upaya meminimalkan potensi
ketidaksesuaian yang akan terjadi termasuk penyebabnya. Tindakan pencegahan
harus mempertimbangkan dampak potensialnya dan efek dari tindakan
pencegahan kegiatan yang lainnya. Untuk itu perlu mengidentifikasi potensi
ketidaksesuaian dan merencanakan kebutuhan tindakan untuk mencegah
terjadinya ketidaksesuaian serta melakukan verifikasi tindakan pencegahan yang
telah dilaksanakan.
Untuk dapat melaksanakan jasa layanan konsultansi secara sistematis, tepat
waktu dan sesuai dengan ketentuan KAK, konsultan akan melaksanakan detail
pendekatan permasalahan terhadap hal-hal yang utama dalam pengaturan
terhadap sasaran pekerjaan secara efisien dan efektif, menerapkan metodologi
pengusahaan yang ditetapkan agar tercapai hasil yang dikehendaki. Pengalaman
konsultan dalam penanganan pekerjaan sejenis akan sangat bermanfaat dalam
pendekatan masalah dan metodologi pengawasan yang dihadapi.
Secara umum permasalahan yang terjadi di lapangan terkait erat dengan kegiatan
pelaksanaan konstruksi yang dilakukan oleh kontraktor di lapangan. Untuk
mengantisipasi supaya permasalahan yang timbul di lapangan memberikan
dampak negatif sekecil mungkin, maka konsultan akan melakukan pendekatan-
pendekatan sebagai berikut:
a. Pengendalian waktu;
b. Pengendalian mutu;
c. Pengendalian biaya;
d. Pengendalian keselamatan kerja;
e. Pengaturan lalu lintas (traffic management);
f. Pelaporan;
g. Hubungan dengan pihak terkait.

4.1.6 Laporan
Laporan yang dibuat oleh Konsultan harus disusun dalam bahasa Indonesia dengan tata
bahasa yang baik dan benar, ukuran kertas A4, dengan jumlah dan distribusi laporan
ditetapkan dalam KAK

a. Laporan Pendahuluan (Rencana Mutu Kontrak-(RMK)


Tidak lebih dari 30 (tiga puluh) hari kalender setelah dimulainya pelaksanaan jasa
konsultansi harus menyerahkan 4 (Empat) rangkap/buku laporan Rencana Mutu
Kontrak (RMK) ditandatangani oleh Direktur Perusahaan Jasa Konsultan
Laporan Rencana Mutu Kontrak (RMK) isinya melaporkan:
1. Informasi tentang pengguna dan penyedia jasa:
Identitas Proyek
Lingkup Pekerjaan
Jangka Waktu Pelaksanaan
Denah Lokasi Pekerjaan
Informasi Pemilik Pengguna Jasa dan Penyedia Jasa

2. Organisasi Kerja Pengguna dan Penyedia Jasa.


3. Uraian tugas dan tanggungjawab masing-masing personil konsultan.
4. Prosedur Pelaksanakan Pekerjaan
5. Instruksi Kerja (Format)
Format Format Survey
Format Laporan Mingguan
Format Laporan Bulanan
6. Bagan Alir Kegiatan Pelaksanaan Pekerjaan
7. Daftar bahan dan peralatan
8. Penggunaan Uang Muka (down payment)
9. Jadual Kegiatan

b. Laporan Bulanan
Setiap akhir bulan, Tim Pengawas Lapangan (SE) akan menyerahkan laporan
kemajuan secara singkat yang menggambarkan pencapaian pemenuhan untuk masing-
masing kegiatan-kegiatan proyek, seperti:
1. Cara mengatasi masalah Penyedia Jasa (salah satu, administrasi/teknis untuk
keuangan).
2. Memberikan rekomendasi bagaimana masing-masing penyelesaian masalah.
Secara substansional Laporan Bulanan terdiri atas 5 format standar yang dilengkapi
oleh masing-masing pengawas, adalah sebagai berikut:
1. Surat pengantar;
2. Satu halaman "Progress Summary", rangkuman status fisik dan keuangan dari
proyek dan identifikasi permasalahan yang berdampak pada kemajuan pekerjaan
dan biaya;
3. Foto copy sertifikat Monthly Payment secara lengkap dan jelas dengan ditandai
"for Monitoring Used Only";
4. Jadwal Pelaksanaan dilengkapi S Curve;
5. Satu halaman laporan "Supervision Consultants".
Masing-masing laporan bulanan harus sudah lengkap setiap minggu pertama bulan
berikutnya. Laporan beserta copy dokumen yang dibuat SE harus didistribusikan oleh
PPK.

c. Laporan Teknis
Direksi Teknis akan membuat laporan sesuai keperluan, laporan teknis dan/atau
persetujuan teknis yang muncul selama berlangsungnya kegiatan. Terutama, untuk
perubahan pekerjaan utama yang memerlukan pembicaraan sebelumnya dengan pihak
Pengguna Jasa, Field Team akan membantu PPK untuk mempersiapkan suatu laporan
justifikasi teknis atau revisi desain yang terdiri atas data original yang menjadi dasar
desain tender dibuat:
1. Rekaman semua data desain yang lengkap berkaitan dengan revisi desain;
2. As-built drawing yang menunjukan lokasi dan detail dimensi dari semua
pekerjaan yang telah dilaksanakan sesuai kontrak;
3. Foto copy dari Change Order dan Addendum kontrak sebelumnya yang telah
disetujui;
4. Foto copy dokumen lelang Penyedia Jasa, termasuk semua analisa harga satuan
dan harga satuan bahan, upah, analisa peralatan;
5. Suatu penjelasan mengenai asumsi desain yang digunakan;
6. Gambar yang secara jelas menunjukan gambar desain original dan revisinya;
7. Penjadwalan ulang daftar kuantitas dan biaya, berkaitan dengan usulan revisi
desain;
8. Gambar yang menunjukan lokasi yang tepat dari usulan perubahan desain.

d. Laporan Akhir
Dengan berakhirnya jasa pelayanan Direksi Teknis (akhir kegiatan konstruksi untuk
tiap-tiap kontrak), suatu laporan akhir harus diserahkan, merupakan ringkasan metode
konstruksi,pelaksanaan pengawasan konstruksi, rekomendasi pada kebutuhan
pemeliharaan di masa yang akan datang, semua aspek teknis yang muncul selama
masa konstruksi pekerjaan jalan dan jembatan, permasalahan potensial untuk
konstruksi baru yang mungkin muncul, dan pemberian solusinya, jika ada, untuk
beberapa variasi perbaikan dalam kegiatan akan datang dengan tampilan yang sama
dalam lingkup tanggung jawab Pengguna Jasa. Laporan akhirjuga melampirkan foto
kegiatan dan foto copy "As Built Drawing" dari jalan sebagaimana kelengkapan data
untuk "leger" jalan.
Masing-masing laporan terdiri dari suatu ringkasan laporan akhir pengawasan
lapangan dan kegiatan-kegiatan mereka selama periode pelayanan Direksi Teknis.
Satu bulan sebelum berakhirnya pelayanan sebuah draft Iaporan akhir sudah harus
diserahkan ke Pengguna Jasa yang berisi penjelasan sebagai berikut:
1. Deskripsi mendetail dari pelaksanaan pelayanan, dan pemenuhan
penyelesaiannya, dalam kerangka perbaikan kegiatan-kegiatan Pengawasan di
lingkungan unit kerjanya;
2. Rekomendasi dalam perubahan kebijakan - kebijakan, prosedur, dan operasional
dengan maksud memperbaiki kemampuan pengawasan pada program pekerjaan
di lingkungan unit kerjanya.

4.1.7 Keluaran
Keluaran yang dihasilkan dari kegiatan ini adalah berupa Laporan yang berisi kegiatan
pengawasan teknis yaitu:
a. Laporan Rencana Mutu Kontrak (RMK)
b. Laporan bulanan
c. Laporan teknis
d. Laporan akhir

4.1.8 Jangka Waktu Pelaksanaan


Jangka waktu pelaksanaan pekerjaan ini diperkirakan adalah 5.5 (lima koma lima) bulan
kalender tahun anggaran 2015, terhitung sejak Surat Perintah Mulai Kerja (SPMK)
dikeluarkan.
Dari penjelasan yang terdapat dalam KAK tersebut, Konsultan dapat menyimpulkan bahwa
penugasan ini dapat dilaksanakan sesuai yang ditetapkan mengingat kerangka acuan kerja
(KAK) dan rapat penjelasan (Aanwijzing) serta petunjuk pelakasanaan peraturan teknis jalan
telah membuat hai-hal bersifat operasional dan implementatif. Dapat disimpulkan bahwa
bagian-bagian pekerjaan yang tercakup dalam proyek ini meliputi :
1. Mengawasi pelaksanaan pekerjaan konstruksi yang dilaksankan oleh Kontraktor agar
hasil pekerjaan sesuai dengan gambar rencana dan spesifikasi pekerjaan yang ada.
2. Mengukur kuantitas pekerjaan yang telah selesai dilaksanakan dan melakukan
pemeriksanaan untuk pembayaran akhir pekerjaan.
3. Memeriksa dan menguji mutu bahan yang akan digunakan dan mutu hasil pekerjaannya.
4. Menjamin bahwa konstruksi yang sudah selesai telah memenuhi syarat.
5. Memberikan saran-saran mengenai perubahan pekerjaan dan tuntutan (Claims).
6. Memberikan rekomendasi atas pengoperasian dan pemeliharaan peralatan yang
digunakan.
7. Peninjauan kembali desain, dan melaksanakan pemeriksanaan gambar terlaksana.
8. Melaksanakan pemeriksanaan gambar terpasang/terbangun secara bertahap sesuai pro
gres Mutual Check dan MC yang dicapai sampai dengan 100%.
9. Melaporkan secara berkala tentang kemajuan pekerjaan dan permasalahannya, mutu
pekerjaan serta status keuangan proyek, berikut kondisi lainnya yang dapat diantisipasi
Kewajiban tersebut diatas harus berhubungan dengan wewenang. Direksi Pekerjaan dan
Direksi Lapangan berdasarkan kontrak yang akan dikelola berdasarkan konsep Tugas. Semua
kegiatan Konsultan ini akan dilaksanakan selama 5.5 (lima koma lima) bulan kalender atau
165 (Seratus enam puluh lima) hari kalender.

4.2 Tanggapan dan Saran Terhadap Personil dan Fasilitas


4.2.1 Personil Konsultan
Sesuai dengan KAK, Tenaga Ahli, Tenaga Teknisi dan Tenaga Pendukung yang dibutuhkan
untuk menangani pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan
Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5), adalah sebagai berikut :
PENDIDIKAN MINIMAL
KUALIFIKASI
NO JUMLAH (SESUAI DENGAN PENGALAMAN
PERSONIL
BIDANGNYA)
A. PROFESIONAL STAFF
1 Site Engineer 1.00 org S-1 5
2 Chief Inspector 1.00 org S-1 3
3 Quality Engineer 1.00 org S-1 3

B. SUB PROFESIONAL STAFF


1 Inspector 3.00 org S-1 1
2 Lab technician 3.00 org S-1 0
3 Surveyor 3.00 org S-1 1

Personil yang ditugaskan oleh konsultan harus mampu pada bidang tugasnya masingmasing
serta harus sesuai dengan yang diusulkan oleh konsultan yang bersangkutan. Personil
Konsultan harus memenuhi persyaratan seperti dibawah ini :
a. Site Engineer
Adalah seorang Sarjana Teknik Sipil/ atau strata yang lebih tinggi lulusan Universitas/
Perguruan Tinggi Negeri atau yang disamakan, mempunyai pengalaman dalam bidang
pengawasan jalan dan jembatan minimum 5 ( lima ) tahun untuk S-1 dan 4 (empat)
tahun untuk S-2 dan pernah menjadi Supervision Engineer serta memiliki Sertifikasi
Kerja (SKA) pengawas jalan yang dikeluarkan asosiasi profesi terkait dan diregistrasi
Lembaga Pengembangan Jasa Konstrusi (LPJK).
Tugas dan tanggung jawab mencakup, tapi tidak terbatas hal hal sebagai berikut :
a. Mengikuti petunjuk petunjuk dan Persyaratan yang telah ditentukan, terutama
sehubungan dengan :
Inspeksi secara teratur ke paket paket pekerjaan untuk melakukan
Monitoring Kondisi Pekerjaan dan Melakukan Perbaikan perbaikan agar
pekerjaan dapat direalisasikan sesuai dengan ketentuan dan persyaratan yang
telah ditentukan.
Memahami sepenuhnya Buku Spesifikasi Jalan dan Jembatan yang berlaku
sesuai Dokumen Kontrak Pekerjaan Fisik.
Metode pelaksanaan untuk tiap jenis pekerjaan yang disesuaikan dengan
kondisi lapangan.
Metode pengukuran volume pekerjaan yang benar dan sesuai dengan Pasal
pasal dalam Dokumen Kontrak tentang cara Pengukuran dan Pembayaran.
Rincian Teknis sehubungan dengan Change Order yang diperlukan.
b. Membuat pernyataan penerimaan (Acceptance ) atau penolakan (Rejection)
atas Material dan Produk Pekerjaan.
c. Melakukan pengawasan dan memberi pengarahan kepada Kontraktor didalam
pengambilan Data Lapangan serta kaitannya dengan Rekayasa Lapangan.
d. Mengadakan penyesuaian di lapangan terhadap desain asli yang ada di Kontrak
Fisik.
e. Melakukan Pemantapan atas Prestasi Kontraktor, segera melaporkan kepada Kuasa
Pengguna Anggaran/ Pimpinan Kegiatan Proyek Fisik apabila Kemajuan Pekerjaan
ternyata mengalami keterlambatan menurut spesifikasi teknis yang digunakan.
Membuat saran saran penanggulangan serta perbaikan.
f. Melakukan penyiapan Review Design dan Evaluasi Design serta penyiapan
Addendumnya.
g. Melakukan pengecekan secara cermat pengukuran pekerjaan dan secara khusus
harus ikut serta dalam Proses Pengukuran Akhir Pekerjaan.
h. Menyusun Laporan Bulanan dan Kemajuan Fisik dan Financial, serta
menyerahkannya kepada Kuasa Pengguna Anggaran / Pimpinan Kegiatan Proyek
Pengawasan Jalan dan Jembatan Provinsi Sumatera Utara.
i. Menyusun Justifikasi Teknis, termasuk gambar dan perhitungan sehubungan
dengan usulan perubahan Kontrak.
j. Mengecek dan menandatangani Dokumen Pembayaran Bulanan (Monthly
Certificate).
k. Mengecek dan menandatangani Dokumen dokumen tentang Pengendalian Mutu
dan Volume Pekerjaan.
b. Chief Inspector
Adalah seorang Sarjana Teknik Sipil atau Strata yang lebih tinggi lulusan Universitas/
Perguruan Tinggi Negeri atau yang disamakan, mempunyai pengalaman dalam bidang
pengawasan jalan dan jembatan, Sarjana Teknik Sipil harus mempunyai pengalaman
minimum 3 ( tiga ) tahun untuk S-1 atau 2 (dua) tahun untuk S-2 serta memiliki
Sertifikasi Kerja (SKA) pengawas jalan yang dikeluarkan asosiasi profesi terkait dan
diregistrasi Lembaga Pengembangan Jasa Konstrusi (LPJK).
Tugas dan tanggung jawab mencakup tapi tidak terbatas pada hal hal sebagai berikut:
1. Berkedudukan di lokasi atau di tempat yang paling dekat dengan lokasi Paket
Kontrak Pengawasannya.
2. Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan pekerjaan merupakan kegiatan
pengawasan hariannya hariannya.
3. Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan pengarahan dari Supervision Engineer
dalam pelaksanaan tugas tugasnya.
4. Melaksanakan Supervisi secara langsung dan mencatat serta memeriksa semua
hasil pengukuran, perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan menjamin
bahwa pekerjaan Kontraktor dibayar sesuai dengan ketentuan ketentuan dalam
Dokumen Kontrak.
5. Melaksanakan Supervisi dan memeriksa ketelitian semua hasil pengukuran di
lapangan yang dilaksanakan oleh Kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
6. Menyiapkan arsip arsip surat proyek, laporan mingguan, diagram kemajuan
pekerjaan, hasil pengukuran, dsb.
7. Membantu Direksi Lapangan untuk mengopname, hasil pekerjaan atas pekerjaan
yang telah selesai.
8. Pada kejadian dimana pekerjaan tidak dilaksanakan sesuai dengan ketentuan baik
mutu bahan maupun prosedur pelaksanaannya, dan kontraktor menolak untuk
memperbaikinya, Chief Inspector melaporkan secara tertulis kepada Kuasa
Pengguna Anggaran/ Pimpinan Kegiatan Proyek Fisik dan Supervision Engineer.

c. Quality Engineer
Quality Engineer adalah Sarjana Teknik Sipil atau Strata yang lebih tinggi lulusan
Universitas/ Perguruan Tinggi Negeri atau yang disamakan, mempunyai pengalaman
dalam bidang pengawasan jalan dan jembatan, Sarjana Teknik Sipil harus mempunyai
pengalaman minimum 3 ( tiga ) tahun untuk S-1 atau 2 (dua) tahun untuk S-2 serta
memiliki Sertifikasi Kerja (SKA) pengawas jalan yang dikeluarkan asosiasi profesi
terkait dan diregistrasi Lembaga Pengembangan Jasa Konstrusi (LPJK). Tugas utama
Quality Engineer adalah bertanggung jawab atas kualitas hasil pekerjaan yang
dilaksanakan oleh kontraktor berdasarkan ketentuan dan persyaratan yang telah
ditentukan dalam dokumen kontrak dan spesifikasi teknik.
Tugas dan tanggung jawab Quality Engineer mencakup tapi tidak terbatas pada hal
hal sebagai berikut :
1. Mengikuti Petunjuk Teknis dan Instruksi dari Supervision Engineer / Chief Inspector
serta mengusahakan agar Supervision Engineer dan Proyek Pengawasan / Supervisi
Jalan dan Jembatan Provinsi Sumatera Utara selalu mendapat Informasi yang
diperlukan sehubungan dengan Pengendalian Mutu.
2. Membantu melakukan Pengawasan dan Pemantapan ketat atas Peraturan Personil
dan Peralatan Laboratorium Kontraktor, agar Pelaksanaan Pekerjaan selalu didukung
tersedianya Tenaga dan Peralatan Pengendalian Mutu sesuai dengan Persyaratan
dalam Dokumen Kontrak.
3. Melakukan supervisi terhadap penyusunan, organisasi dan tata letak dari
laboratorium di lapangan milik kontraktor, memantau mobilisasi peralatan uji, serta
menjamin bahwa semua keperluan laboratorium akan sudah siap bila pekerjaan
konstruksi dimulai dan memenuhi persyaratan yang diminta dalam kontrak.
4. Melakukan supervisi terhadap pemasangan Stone Crusher dan AMP. Soil Cement
Batching Plant serta Chipseal Surface Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua peralatan yang dipakai adalah sudah
memenuhi syarat.
5. Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan usulan formula campuran yang
diajukan kontraktor untuk material aspal, soil semen atau beton, dan merumuskan
serta mengirimkan kepada Supervision Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat
menerima atau menolak bahan, proses pelaksanaan maupun formula pelapisan ulang
yang didapat.
6. Melakukan Pengawasan setiap hari terhadap semua kegiatan Pemeriksaan Mutu
Bahan dan Pekerjaan, serta memberikan Laporan kepada Supervision Engineer /
Chief Inspector setiap timbul permasalahan sehubungan dengan Pengendalian Mutu
bahan dan Pekerjaan.
7. Menjamin bahwa teknisi laboratorium dari kontraktor sudah menguasai metoda dan
spesifikasi desain campuran aspal dan pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari Dokumen Kontrak untuk mencatat semua
data pengujian campuran telah dilaksanakan.
8. Terus menerus melaksanakan Supervision secara langsung atas semua Pekerjaan
Pengujian di lapangan ( Pengujian Kepadatan, DCP, dsb ) dan Mengambil serta
Memberi Label semua Benda Uji tersebut ke Laboratorium di lapangan untuk diuji
untuk keperluan Kendali Mutu, Pengujian di Laboratorium, Perhitungan dan
Laporan. Semua Pengamatan dilaporkan secara tertulis kepada Supervision Engineer
dan Chief Inspector pada hari itu juga.
9. Melaksanakan Supervisi Kegiatan Harian dari semua Pekerjaan yang harus
dilaksanakan oleh Kontraktor untuk Kendali Mutu dari Material / Bahan ataupun
Tenaga Teknisi Laboratorium serta segera memberikan laporan tertulis kepada
Supervision Engineer bila ditemukan adanya Penyimpangan dalam Prosedur
Pengujian, atau Kekurangan baik untuk Material / Bahan maupun Tenaga.
10. Melaksanakan Supervisi terhadap semua Pengujian Coring untuk Perkerasan yang
dilaksanakan oleh Kontraktor, menjamin bahwa Core yang diambil tidak kurang dari
Persyaratan Minimum dari Spesifikasi serta cukup untuk mendapat data yang
memadai guna untuk keperluan Analisa Statistik dari Tebal Pelapisan Ulang yang
didapat.

d. Inspector / Surveyor
Inspector / Surveyor adalah Sarjana Teknik Sipil ( S1 ) atau Sarjana Muda ( D3 )
dibidang Jalan dan Jembatan untuk Sarjana Teknik Sipil harus mempunyai pengalaman
minimum 1 ( satu ) tahun dan untuk Sarjana Muda minimum 3 ( tiga ) tahun dibidang
Konstruksi. Inspector yang ditugaskan untuk Pekerjaan Pengawasan Teknik Jalan dan
Jembatan untuk Paket ini adalah mempunyai pengalaman dibidang Pekerjaan
Pengawasan Teknik Jalan dan Jembatan dan menguasai tentang Material dan
Pengukuran dilapangan.
Tugas dan tanggung jawab mencakup tapi tidak terbatas hal hal sebagai berikut :
1. Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik Proyek dan Spesifikasi sebelum
Pekerjaan dimulai.
2. Mengarahkan dan Mengawasi setiap Pekerjaan yang dilaksanakan Kontraktor sesuai
dengan Schedule, Gambar Konstruksi dan Kuantitas yang sudah ditentukan menurut
Dokumen Kontrak Fisik.
3. Memeriksa apakah semua Bahan / Material yang dikirim ke lapangan telah sesuai
dengan Spesifikasi Teknik.
4. Mengarahkan Pekerjaan Pengukuran yang dilaksanakan Kontraktor terhadap
kebutuhan Rekayasa Lapangan.
5. Menganalisa Hasil Pengukuran Rekayasa Lapangan untuk keperluan pembuatan
Justiffikasi Teknik.
6. Mengevaluasi Gambar Konstruksi Jalan / Jembatan ( Dokumen Kontrak Fisik )
untuk keperluan dilaksanakannya Survey Rekayasa lapangan, Tes Sondir ulang dan
survey lainnya.
7. Menganalisa Hasil Survey Rekayasa Lapangan / Tes Sondir ulang untuk keperluan
perubahan struktur ( Justifikasi Teknik ).
8. Memeriksa Hasil Pengukuran dan Perhitungan yang dilaksanakan dan diajukan
Kontraktor.
9. Mengevaluasi Gambar Konstruksi Jalan / Jembatan ( Dokumen Kontrak Fisik )
sesuai dengan Kuantitas yang ada dan kebutuhan dilapangan.
10. Mengetahui Statement Pelaksanaan Pekerjaan Bangunan Bawah, Bangunan Atas dan
Pekerjaan lainnya pada Fsik Jalan / Jembatan dan mengacu kepada Panduan
Pelaksanaan Pekerjaan Standar Dinas Jalan dan Jembatan.
11. Senantiasa menjaga Ketelitian dan Memutakhirkan Gambar gambar As Build
Drawing dan melaksanakan Supervisi Pekerjaan Penggambaran yang dibutuhkan.
12. Mengetahui Statement Pelaksanaan Pekerjaan yang berhubungan dengan
Pengukuran.
13. Membuat Laporan Hasil Pengukuran tentang Rekayasa Lapangan dan Pelaksanaan
Pekerjaan sesuai dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan Laporan
Justifikasi Teknik, Harian, Mingguan dan Bulanan.
14. Setiap hari menggambarkan Kemajuan Pekerjaan Kontraktor pada Diagram Rencana
Kerja dan mengesahkan Jadwal Kemajuan Pekerjaan.
15. Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan konstruksi, mencatat cuaca,
material yang dikirim ke lapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja, peralatan
di lapangan, jumlah pekerjaan yang telah selesai, pengukuran lapangan, dan hal hal
khusus yang lain, dengan menggunakan formulir laporan standar dan dikirim ke
Supervision Engineer menjelang akhir jam kerja setiap hari.
16. Membuat Laporan Harian, Mingguan, Bulanan dan Laporan Khusus tentang
Perubahan Teknis / Rekayasa Lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau Supervision Engineer.
17. Bertanggung jawab atas Data dan Kuantitas Pekerjaan yang telah disetujui dan
dibayar kepada Kontraktor.
Dalam melaksanakan tugas-tugasnya Inspector bertanggung jawab kepada Chief
Inspector.

e. Lab Technician
Lab. Technician adalah Sarjana Teknik Sipil ( S1 ) atau Sarjana Muda ( D3 ) yang telah
berpengalaman dibidang Pengendalian Mutu dan Test Laboratorium Pengawasan
Teknis Pekerjaan Pembangunan / Peningkatan Jalan. Lab. Technician
bertanggungjawab kepada Supervision Engineer / Chief Inspector dan akan
bekerjasama dengan baik dengan Proyek Pengawasan Jalan dan Jembatan Provinsi
Sumatera Utara dimana dia ditempatkan. Lab. Technician berkedudukan dilapangan (
Site ) dimana dia ditempatkan.
Tugas Utamanya adalah Pengendalian Kegiatan yang berhubungan dengan Aspek Mutu
bahan dan Pekerjaan yang dilaksanakan oleh Kontraktor berdasarkan ketentuan dan
persyaratan yang telah ditentukan dalam Dokumen Kontrak, tapi tidak terbatas pada hal
hal sebagai berikut :
1. Mengikuti Petunjuk Teknis dan Instruksi dari Supervision Engineer / Quality
Engineer serta mengusahakan agar Supervision Engineer selalu mendapat
Informasi yang diperlukan sehubungan dengan Pengendalian Mutu.
2. Membantu melakukan Pengawasan dan Pemantapan ketat atas Peraturan Personil
dan Peralatan Laboratorium Kontraktor, agar Pelaksanaan Pekerjaan selalu
didukung tersedianya Tenaga dan Peralatan Pengendalian Mutu sesuai dengan
Persyaratan dalam Dokumen Kontrak.
3. c. Membantu Supervision Engineer / Quality Engineer melakukan Pengawasan dan
Pemantauan atas Pengaturan dan Pengadaan Stone Crusher dan Asphalt Mixing
Plant atau Peralatan lain yang diperlukan.
4. Melakukan Pengawasan setiap hari terhadap semua kegiatan Pemeriksaan Mutu
Bahan dan Pekerjaan, serta memberikan Laporan kepada Supervision Engineer /
Quality Engineer setiap timbul permasalahan sehubungan dengan Pengendalian
Mutu bahan dan Pekerjaan.
5. Melakukan Pengawasan atas Pelaksanaan Coring Perkerasan Jalan yang
dilakukan oleh Kontraktor sehingga baik jumlah serta lokasi Coring
dilaksanakan sesuai dengan ketentuan dan persyaratan.
6. Bilamana diperlukan Lab. Technician dapat ditempatkan pada lokasi unit AMP dan
Stone Crusher untuk memeriksa seluruh Material yang digunakan dalam
Pengerjaan Paket yang diawasi.
7. Terus menerus melaksanakan Supervision secara langsung atas semua Pekerjaan
Pengujian di lapangan ( Pengujian Kepadatan, DCP, dsb ) dan Mengambil serta
Memberi Label semua Benda Uji tersebut ke Laboratorium di lapangan untuk diuji
untuk keperluan Kendali Mutu, Pengujian di Laboratorium, Perhitungan dan
Laporan. Semua Pengamatan dilaporkan secara tertulis kepada Supervision
Engineer dan Quality Engineer pada hari itu juga.
8. Melaksanakan Supervisi Kegiatan Harian dari semua Pekerjaan yang harus
dilaksanakan oleh Kontraktor untuk Kendali Mutu dari Material / Bahan ataupun
Tenaga Teknisi Laboratorium serta segera memberikan laporan tertulis kepada
Supervision Engineer bila ditemukan adanya Penyimpangan dalam Prosedur
Pengujian, atau Kekurangan baik untuk Material / Bahan maupun Tenaga.
9. Melaksanakan Supervisi terhadap semua Pengujian Coring untuk Perkerasan yang
dilaksanakan oleh Kontraktor, menjamin bahwa Core yang diambil tidak kurang
dari Persyaratan Minimum dari Spesifikasi serta cukup untuk mendapat data yang
memadai guna untuk keperluan Analisa Statistik dari Tebal Pelapisan Ulang yang
didapat.
10. Melaksanakan Pengujian slum beton atau lebih sebagaimana yang diperintahkan
oleh direksi pekerjaan.
11. Memantau pelaksanaan pengambilan benda uji untuk pengujian kuat tekan
berdasarkan jumlah beton yang dicorkan untuk setiap kuat tekan beton dan untuk
setiap jenis komponen struktur yang dicor terpisah pada setiap hari pengecoran.
12. Memantau pelaksanaan:
Pengujian jika diperlukan seperti dengan menggunakan impact echo, ultrasonic
penetration velocity atau perangkat penguji lainnya.
Pengujian pembebanan struktur atau bagian struktur yang dipertanyakan.
Pengambilan dan pengujian benda uji inti (core) beton
13. Mengecek bahan dan memeriksa bukti tertulis yang menunjukkan bahwa bahan-
bahan yang telah diterima harus sesuai dengan ketentuan persyaratan bahan.
14. Memeriksa kondisi baja tulangan dari ketentuan panjang batang, ketebalan/
diameter dan pengaruh dari pada mengecil akibat dari karat.

f. Tenaga Pendukung
Untuk mendukung lancarnya pekerjaan ini, dibantu tenaga pendukung dengan posisi
sebagai berikut:
1. Operator Komputer;
2. Juru Gambar/Draftman;
3. Pesuruh/ Office Boy.

4.2.2 Data dan Fasilitas Pendukung

Sesuai ketentuan yang terdapat dalam KAK, maka data dan fasilitas pendukung adalah
sebagai berikut:

a. Penyediaan oleh pengguna jasa antara lain :


Data dan fasilitas yang disediakan oleh pengguna jasa yang digunakan harus
dipelihara oleh penyedia jasa.
Laporan dan Data (bila ada);
Akomodasi dan Ruangan Kantor (bila ada)

b. Staf Pengawas/Pendamping
Pengguna jasa dapat mengangkat petugas atau wakilnya yang bertindak sebagai
pengawas atau pendamping (counterpart), atau Project Officer (PO) dalam rangka
pelaksanaan jasa konsultansi.

c. Peralatan dan Fasilitas yang harus disediakan oleh Konsultan


Dalam Melaksanakan pekerjaannya konsltan harus menyediakan semua fasilitas yang
diperlukan sebagai berikut :
1. Kantor lengkap dengan peralatan yang diperlukan untuk pelaksanaan pekerjaan
seperti: peralatan gambar, peralatan tulis, dan barang-barang habis pakai;
2. Sewa Komputer dan Printer (1 set), Sewa Kamera Digital (1 buah) dan sewa
Filling Kabinet (1 buah);
3. Biaya mobilisasi dan demibilisasi staf konsultan;
4. Fasilitas transportasi termasuk kendaraan bermotor roda 4 dan roda 2 yang layak
untuk inspeksi pekerjaan lapangan beserta pengemudinya;
5. Biaya untuk staf pembantu pada bagian administrasi umum.

4.3 Apresiasi Inovasi


Hal penting yang sangat diperlukan dalam pelaksanaan pekerjaan Pengawasan Pembangunan
dan Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5) adalah perlunya
suatu jaminan mutu bahwa pekerjaan yang telah dilakukan memenuhi persyaratan
spesifikasi dan persyaratan konstruksi jalan dan jembatan. Dengan demikian manfaat jalan
tersebut dapat dirasakan oleh masyarakat banyak sesuai dengan peruntukannya dan umur
rencana jalan tersebut.

Dalam sub bab ini Konsultan mencoba menjelaskan secara singkat pengertian jaminan mutu
(quality assurance) dan Pengendalian Pekerjaan untuk mencapai pekerjaan yang tepat mutu,
tepat biaya, tepat waktu, dan tertib Administrasi.

4.3.1 Pemahaman Terhadap Quality Assurance (Jaminan Mutu)


Jaminan mutu (Quality Assurance) adalah prosedur dimana kualitas suatu produk atau
pelayanan dijamin melalui program-program pemeriksaan dan persetujuan yang membentuk
sebuah kerangka kerja dengan mempertimbangkan semua aspek yang berhubungan dari
proses awal sampai dengan produk akhir.

Pengendalian mutu (Quality Control) bukan Quality Assurance, tetapi merupakan


bagian dari Quality Assurance, yang melaksanakan proses pengujian contoh material dan
mutu akhir dari suatu bagian produk agar semua sesuai dengan kualifikasi.

Quality Assurance akan memberikan tahapan-tahapan pekerjaan yang harus dilakukan


sebelum pekerjaan selanjutnya dilakukan. Dengan kata lain sebuah tahapan pekerjaan yang
berkaitan tidak dapat dilanjutkan sebelum tahapan pekerjaan sebelumnya mendapat
persetujuan (approval) dari Engineer (Konsultan Pengawas atau Pelaksana Kegiatan Fisik
Proyek).

Quality Assurance yang harus ditetapkan di proyek akan merupakan sebuah kerangka
kerja pada setiap jenis pekerjaan dimana matrik pembagian tugas antara Konsultan dan
Kontraktor harus jelas.

4.3.2 Manfaat Quality Assurance


Manfat dari Quality Assurance adalah untuk memastikan bahwa semua pekerjaan yang
akan, sedang dan yang selesai dilaksanakan telah memenuhi standart yang dibutuhkan atau
melebihi persyaratan spesifikasi. Untuk mendapatkan hasil seperti prosedur pengendalian
mutu yang detail harus diketahui oleh Kontraktor, Konsultan dan Pelaksana Kegiatan Fisik.
Quality Assurance yang efektif adalah merupakan kunci kesuksesan suatu proyek.

Akibat tidak tercapainya standar spesifikasi minimal, biasanya akan terlihat dari umur
pemakaian perkerasan jalan atau struktur yang lebih kecil dari umur rencana. Situasi ini akan
menyebabkan kerugian ekonomi bagi pemakai jalan khususnya dan rakyat Indonesia
umumnya. Oleh karena itu, Quality Assurance merupakan bagian yang sangat penting
dalam suatu proyek.

4.3.3 Tanggung Jawab Konsultan


Tanggung jawab utama Konsultan adalah mengawasi dan mengontrol kualitas pekerjaan
yang dilaksanakan. Konsultan akan benar-benar menjalankan tanggung jawab ini, agar
kualitas yang dihasilkan pada proyek dapat memenuhi sfesifikasi. Supervision Engineer
bertanggung jawab langsung kepada Pelaksana Kegiatan Fisik untuk memastikan bahwa
semua persyaratan kontrol mutu yang dibutuhkan telah dilaksanakan. Chief Inspector/
Quality Engineer bertanggung jawab kepada Pelaksana Kegiatan Fisik dan Supervision
Engineer untuk menyiapkan langkahlangkah detail untuk kontrol mutu dan memonitor
pelaksanaan Quality Assurance untuk setiap jenis pekerjaan.

Sistem pengendalian mutu akan berjalan dengan efektif apabila semua pihak yang terlibat
dalam proyek (terutama personil Konsultan Pengawas) benar-benar mengerti tanggung
jawab mereka dan mengikuti prosedur detail yang telah ditetapkan.

4.3.4 Tanggung Jawab Kontraktor


Tanggung Jawab Kontraktor adalah menyediakan material dan melaksanakan
pekerjaan sesuai dengan Spesifikasi standar. Adalah merupakan tanggung jawab Kontraktor
apabila Dokumen Kontrak (atau ada permintaan tertulis dari Pelaksana Kegiatan Fisik) untuk
menyiapkan semua material atau tanaga kerja yang memenuhi atau melebihi persyaratan
spesifikasi. Kontraktor berkewajiban untuk menghasilkan mutu pekerjaan melebihi
persyaratan spesifikasi dibawah petunjuk dan pengawasan dari Konsultan dan Pelaksana
Kegiatan Fisik.

Hasil pengetesan yang memenuhi spesifikasi hanya akan didapat kontraktor tersebut :
Menggunakan material yang sesuai spesifikasi
Melaksanakan pekerjaan sesuai dengan persyaratan
Mempunyai pengalaman yang cukup
Mempunyai personil yang berkualifikasi dalam menggunakan laboratorium
Menggunakan peralatan laboratorium yang baik.

4.3.5 Proses Umum Quality Assurance


Quality Assurance adalah proses terus menerus yang meliputi monitoring yang sungguh-
sungguh dari semua kegiatan penting sampai pekerjaan selesai, termasuk :
Menyelesaikan material alam yang digunakan
Perencanaan pencampuran material (Job Mix Formula) harus memenuhi persyaratan
spesifikasi.
Material yang diproduksi harus sesuai dengan Job Mix Formula yang telah disetujui
Pelaksanaan pekerjaan mengunakan cara-cara yang sesuai dan menggunakan material
yang telah disetujui

Quality Assurance yang konsisten hanya dapat dicapai oleh suatu kombinasi antara
pengamatan yang hati-hati terhadap tahap kritis suatu pekerjaan dan pengetesan yang rutin
dari contoh yang mewakili suatu pekerjaan, untuk mengevaluasi apakah pekerjaan tersebut
memenuhi persyaratan.

4.3.6 Hasil Quality Assurance


Quality Assurance berfungsi tidak hanya menyiapkan data dari hasil pengetesan saja
melainkan juga memberikan langkah-langkah perbaiakan yang harus diambil apabila
pekerjan yang dihasilkan dibawah standar. Masalah yang makin akan terjadi akan
diidentifikasi secepatnya dan segera mencari langkah pencegahan, apabila Kontraktor,
Konsultan dan Pelaksana Kegiatan Fisik mendapatkan hasil mutu yang dibawah standar.

Informasi hasil Quality Assurance juga diperlukan sebagai bahan dokumentasi pendukung
untuk penagihan Sertifikat Bulanan (Monthly Certificate) yang diajukan oleh Kontraktor
umumnya, konfirmasi data Quality Assurance suatu pekerjaan apakah memenuhi
spesifikasi adalah hal penting, sebelum bagian pekerjaan tersebut dapat dibayar oleh
Pelaksana Kegiatan Fisik.
BAB 5
PENDEKATAN DAN METODOLOGI

5.1 Pendekatan dan Metodologi


5.1.1 Umum
Sesuai dengan Kerangka Acuan Kerja (KAK) Pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan
Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5) pada Dinas
Bina Marga provinsi Sumatera Utara, dan tugas utama konsultan adalah membantu
Pengguna Jasa dalam mengawasi pelaksanaan pekerjaan fisik yang akan dilakukan.
Secara detail lingkup tugas konsultan yang tercakup dalam pekerjaan tersebut adalah :
1. Mengawasi pelaksanaan pekerjaan konstruksi yang dilaksanakan oleh penyedia
pekerjaan konstruksi agar hasil pekerjaan sesuai dengan gambar rencana dan spesifikasi
pekerjaan yang ada;
2. Mengukur kuantitas pekerjaan yang telah selesai dilaksanakan dan melakukan
pemeriksaan untuk pembayaran akhir pekerjaan;
3. Memeriksa dan menguji mutu bahan-bahan yang digunakan dan mutu hasil
pekerjaannya;
4. Menjamin bahwa konstruksi yang sudah selesai telah memenuhi syarat;
5. Memberikan saran-saran mengenai perubahan pekerjaan dan tuntutan (claims);
6. Memberikan rekomendasi atas pengoperasian dan pemeliharaan peralatan yang
digunakan;
7. Peninjauan kembali desain, dan melaksanakan pemeriksaan gambar terlaksana;
8. Melaksanakan pemeriksaan gambar terpasang / terbangun secara bertahap sesuai
progres mutual check dan MC yang dicapai sampai dengan 100%;
9. Melaporkan secara berkala tentang kemajuan pekerjaan dan permasalahannya, mutu
pekerjaan serta status keuangan proyek, berikut kondisi lainnya yang dapat diantisipasi;

Konsultan diwajibkan dapat memberikan kepastian dan jaminan bahwa semua pekerjaan
yang dilaksanakan oleh kontraktor sudah memenuhi persyaratan spesifikasi dan persyaratan
konstruksi yang berlaku di Indonesia.
Konsultan juga diharapkan dapat memberikan Alih Pengetahuan (Transfer of knowledge)
kepada staf proyek atau satuan kerja, berupa pelatihan, kursus singkat, diskusi dan seminar
yang terkait dengan substansi pekerjaan.
Sebagai Tim Konsultan Pengawas/Consultant Supervision Team, layanan jasa konsultan
untuk sehari-hari adalah mengawasi pelaksanaan pekerjaan di lapangan dan membantu
Pengguna Jasa dalam menjamin mutu pekerjaan agar sesuai dengan persyaratan dan
spesifikasi yang ada.
Tugas ini akan dilaksanakan oleh konsultan FIELD TEAM, yang terdiri dari 1 Field Team,
yang terdiri dari personil : Supervision Engineer (1 orang), Chief Inspector (1 orang) dan
Quality Engineer (1 orang).

5.1.2 Pemahaman Terhadap Lingkup Jasa Konsultan

Secara umum Lingkup Jasa Konsultansi adalah sebagai berikut :


1. MEMBANTU DALAM PELAKSANAAN PENGAWASAN MUTU
Konsultan akan bertindak sebagai Wakil Pengguna Jasa (Engineers Representative)
dalam pengawasan pelaksanaan pekerjaan/proyek dan menjamin bahwa semua hasil
pekerjaan itu sesuai dan memenuhi syarat pelaksanan teknis, spesifikasi teknis dari
dokumen kontrak.
Uraian detail pekerjaan pengawasan sebagai berikut :
a. Melaksanakan pengawasan harian terhadap pekerjaan/proyek sehingga dengan
demikian dapat menjamin kebenaran material yang dipakai dan prosedur
pelaksanaan sesuai Dokumen Kontrak dan peraturan-peraturan Bina Marga.
b. Memberikan instruksi/penjelasan secara tertulis kepada kontraktor dengan cara
yang sejelas-jelasnya terhadap pelaksanaan pekerjaan yang dikehendaki sehingga
dengan demikian dapat diperoleh hasil pelaksanaan / mutu yang lebih baik.
c. Memeriksa semua bahan/material yang ditetapkan dilapangan/proyek betul-betul
memenuhi persyaratan spesifikasi sesuai dengan testing material yang dilaksanakan
dengan benar.
d. Memeriksa semua gambar-gambar (Shop Drawing, Detail Drawing dan As Built
drawings) dengan teliti dan disetujui bila memenuhi kontrak dokumen.
e. Memeriksa dan memberikan instruksi tertulis kepada Kontraktor untuk
memperbaiki senua kerusakan-kerusakan/kekurangan pekerjaan, yang tidak
memenuhi persyaratan spesifikasi.
f. Ikut serta dalam inspeksi pemeriksaan akhir proyek sebelum pelaksanaan Take
Over Kontraktor.
2. MEMBANTU DALAM REVIEW DESIGN
a. Mengkoordinir pengambilan data lapangan secara akurat yang dilakukan oleh
kantrktor guna Review Design untuk perubahanperubahan yang
direkomondasikan /diperlukan.
b. Menyelenggarakan Review Design terhadap Design yang ada sesuai dengan
perubahan perubahan yang direkomendasikan/diperlukan.
c. Menyiapkan perkiraan biaya dan addendum serta perubahan tender dokumen
sehubungan dengan benar, teliti dan sempurna.
3. Memeriksa dengan sungguh-sungguh bahwa pengukuran volume pekerjaan
dilaksanakan dengan benar, teliti dan sempurna.
4. Menjamin bahwa semua laporan (report) yang diserahkan tepat pada waktunya dan
dibuat secara aturan yang benar, teliti dan membuat semua catatan kemajuan serta hal-
hal lain yang berkaitan dengan proyek.
a. Menyiapkan/menyerahkan laporan bulanan dan laporan lainnya tepat waktunya,
teliti dan menunjukkan secara fisik dan finansial kemajuan proyek.
b. Melaporkan dengan segera secara tertulis terhadap setiap kesulitan-kesulitan yang
mungkin terjadi dalam pelaksanaan pekerjaan sehubungan dengan kondisi proyek
dalam waktu mendatang atau lain-lain sebab yang perkirakan dapat menyulitkan/
terhadap hal-hal yang dikuatirkan tersebut diatas.
c. Melaporkan secara lengkap dan menulis serta saran pemecahannya terhadap halhal
yang akan menyebebkan keterlambatan penyelesaian pekerjaan.
d. Selalu membuat catatan harian tentang pekerjaan yang telah selesai, bahan-bahan/
material yang telah dipakai, tenaga kerja dilapangan, keterlambatan peralatan,
keadaan cuaca dan peristiwa-peristiwa lainya.
e. Membuat file yang baik sehubungan dengan korespondensi/surat menyurat dengan
pihak Kontaktor, Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara, Pejabat Pembuatan
Komitmen Fisik dan lain-lainnya.
f. Membuat catatan-catatan dan mem-file-nya secara baik terhadap hasil pekerjaan,
hasil test material, sertifikat pembayaran (payment certificates). Pengukuran
volume pekerjaan di lapangan, back up perhitungan dan As Bult Drawings.
g. Melaksanakan inspeksi sebelum inspeksi akhir dan membuat laporan tentang
kekurangan-kekurangan/kerusakan hasil pekerjaan yang tidak memenuhi
persyaratan dalam suatu daftar.
h. Menyiapkan laporan penyelesaian pekerjaan untuk Pengguna Jasa yang membuat
masalah yang dihadapi selama pekerjaan dan penyelesaiannya serta lampiran-
lampiran meliputi file change order, file as bult drawing dan file hasil test.
5. Bekerjasama dengan staf proyek dalam hal-hal yang menyangkut masalah-masalah
teknis.
a. Mengesahkan bersama-sama dengan staf proyek terhadap Monthly Progress,
Payment Certifites dan Final Payment Certifites.
b. Mengusulkan pemecahan terhadap kesulitan pelaksanaan dimasa datang dengan
memberikan gamabaran/sketsa dan perhitungan untuk dijadikan sebagai bahan
pertimbangan oleh pemimpin.
c. Membuat usulan penyelesaian atas klaim kontraktor, penyelesaian pertikaian,
perpanjangan waktu kontrak atau hal-hal lainnya.
d. Menyiapkan Change Order, sesuai dengan petunjuk dari atas, mengusulkan usulan
perubahan rencana/design, spesifikasi dan menyiapkan harga satuan yang baru
untuk negosiasi disertai dengan bahan bahan pendukungnya.
e. Memeriksa seluruh jenis pekerjaan atau bahan yang telah dilaksanakan oleh
kontraktor sesuai dengan kontrak, seperti: kantor, bengkel (workshop), gudang,
peralatan dan lainnya.
Untuk memperjelas pemahaman terhadap lingkup kerja Konsultan, maka konsultan
menyajikannya pada Gambar 5.1 Bagan Alir Pelaksanaan Konstruksi dan Serah Terima
Pekerjaan, yang menggambarkan keterlibatan Konsultan Supervisi selama masa
pelaksanaan pekerjaan.
Administrasi Aspek Teknis
Kontrak Konstruksi

Mulai

Penerbitan Kontrak Konsultan Pengecekan Gambar &


Pengawas Spesifikasi

Berkoordinasi dengan
Pemilik Proyek &
Kontraktor
Mobilisasi
Kontraktor
Memeriksa Jadwal
Pelaksanaan
Konstruksi Kontraktor

Pemeriksaan
Kelengkapan
Peralatan, Material &
Tenaga Kerja
Persetujuan Kontraktor
Jadwal Pelaksanaan
Pemilik
Pekerjaan
Proyek

Persiapan Pengawasan Lapangan


Pelaksanaan
Pekerjaan
Pekerjaan
Dimulai

Tidak Pengontrolan Mutu


Shop
Dwg

Ya
Pengontrolan
Perbaikan Kuantitas & Biaya

Aktivitas
Pelaksanaan
Konstruksi Pengontrolan Jadwal
Tidak Pelaksanaan
Pekerjaan
selesai

Ya Ya
Pekerjaan Selesai Penerimaan Akhir
Tidak

Pemeriksaan
As Built Drawing Laporan Akhir
& Review

Masa Pemeliharaan

Selesai

Gambar 5.1 Bagan Alir Pelaksanaan Konstruksi dan Serah Terima Pekerjaan
5.1.3 Pemahaman Terhadap Aspek Pengawasan

Pada dasarnya pekerjaan membutuhkan keterpaduan pengendalian yang tinggi. Pengendalian


membutuhkan keahlian dan kemampuan khusus agar tujuan dan sasaran proyek yang telah
ditetapkan dapat tercapai. Keahlian dan kemampuan ini perlu didukung oleh suatu metode
menajemen yang dapat mengendaliakan perencanaan dan pelaksanaan konstruksi fisik,
dengan menggunakan manajemen yang benar.
Pelaksanaan metode pekerjaan yang baik akan menghasilkan proyek yang sesuai dengan
persyaratan spesifikasi, yaitu :
1. Tepat Waktu, sesuai jadual
2. Tepat Biaya, sesuai anggran
3. Tepat Mutu, sesuai dengan spesifikasi
4. Tertib Administrasi.
Tugas Konsultan supervisi secara garis besarnya akan meliputi :
1. Pengendalian Teknis
2. Pengendalian atas proses koordinasi terkait
3. Pengendalian administrasi proyek
4. Evaluasi rencana proyek
5. Kontrol sistematik terhadap kegiatan lapangan
Lingkup Pengendalian yang akan dilakukan oleh konsultan supervisi terhadap pelaksanaan
pekerjaan melipiti :
6. Aspek mutu hasil pekerjaan
7. Aspek kuantitas pekerjaan
8. Aspek waktu penyelesaian pekerjaan
9. Aspek biaya keseluruhan kegiatan
Semua aspek tersebut harus merujuk pada ketentuan dan syarat-syarat yang tercantum dalam
dokumen kontrak/spesifikasi.

5.1.3.1 Pengendalian Masalah Mutu

Selama masa pelaksanaan, Konsultan akan senantiasa memberikan pengawasan, arahan,


bimbingan dan instansi yang diperlukan kepada kontraktor guna menjamin bahwa semua
pekerjaan akan dilaksanakan dengan baik dan tepat kualitas.
Aspek-aspek pengendalian mutu yang perlu diperhatikan dalam pelaksanaan pekerjaan
antara lain adalah :
1. Peralatan laboratorium
2. Penyimpanan bahan / material
3. Cara pengangkutan material / campuran ke lokasi proyek
4. Pengujian material yang akan digunakan
5. Penyiapan Job Mix Formula campu ran
6. Pengukian rutin di laboratorium selama massa pelaksanaan
7. Tes lapangan
8. Administrasi dan formulir-formulir
Pelaksanaan Kendali Mutu/Quality Control dilakukan oleh Team Supervisi yang dikoordinir
oleh Supervision Engineer dan dibantu oleh Chief Inspector dan Quality Engineer untuk
menjamin bahwa mutu dari material yang dipakai oleh Kontraktor memenuhi persyaratan
spesifikasi.
Lingkup pekerjaan Quality Control termasuk pada hal-hal sebagai berikut :
1. Mengikuti petunjuk teknis dan perintah dari Supervision Engineer, senantiasa
memberikan informasi kepada Supervision Engineer serta Pejabat Pembuat Komitmen
Fisik tentang kendali mutu.
2. Melakukan supervisi terhadap penyusunan organisasi dan tata letak dari laboratorium di
lapangan milik kontraktor, membantu mobilisasi pengujian, serta menjamin bahwa
semua keperluan laboratorium sudah sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai dan
memenuhi persyaratan yang diminta dalam spesifikasi.
3. Melakukan supervisi terhadap pemasangan Asphalt Mixing Plant (AMP) dan menjamin
semua peralatan yang dipakai sudah memenuhi syarat.
4. Melaksanakan supervisi kegiatan dari semua pekerjaan yang harus dilakukan oleh
Kontraktor untuk kendali mutu dari material/bahan ataupun tenaga teknis laboratorium
serta segera memberikan laporan tertulis kepada Supervision Engineer/Pengguna Jasa
bila ditemukan adanya penyimpangan dalam pengujian atau kekurangan baik untuk
material/bahan ataupun tenaga.
5. Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan usulan formula campuran yang
diajukan kontraktor untuk material hotmix, dan merumuskan serta mengirimkan kepada
Supervision Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat menerima atau menolak
bahan/material, proses pelaksanaan maupun formula untuk campuran yang
dipergunakan untuk dikerjakan.
6. Evaluasi terhadap ketetapan prosedur pekerjaan pengujian yang dilaksanakan oleh
kontraktor, pemilihan sumber material, pengawasan mutu bahan atau kualitas tenaga
dalam pelaksanaan pekerjaan-pekerjaan pada paket kontrak tersebut.
7. Memeriksa dan meringkas semua data tentang kendali mutu serta memberi usulan
dalam menerima atau menolak usulan kontraktor tentang campuran material hotmix,
dan bahan-bahan yang digunakan.
8. Membantu tugas-tugas laboratorium, khususnya dalam penyiapan laporan kendali mutu
yang harus dikirim kepada Pejabat Pembuat Komitmen Fisik.
9. Bekerja sama dengan pengguna jasa mempersiapkan petunjuk dan latihan semua
personil lapangan dalam menentukan metode desain campuran hotmix, dan menjamin
bahwa formulir baku untuk pengujian di laboratorium telah digunakan denga baik
sesuai dengan buku 4 dari Dokumen Kontrak pekerjaan fisik guna catatan mengenai
pengujian desain cam puran.
10. Menyiapkan rencana kerja detail untuk pekerjaan penyelidikan (investigation) termasuk
pengambilan sampel dan soil test, bila diperlukan, dan mengkoordinasikan semua
kegiatan Team Supervisi Lapangan dalam melaksanakan rencana kerja di lapangan.
11. Mengirim ke Supervision Engineer sebelum tanggal 7 setiap bulan ringkasan hasil
pengujian kendali mutu bulanan yang diperoleh dari bulan sebelumnya, untuk dikirim
kepada Pejabat Pembuat Komitmen Fisik. Laporan harus berisi semua data ringkasan
pengujian laboratorium.

5.1.3.2 Pengendalian Masalah Kuantitas


Dalam Pengawasan Kuantitas (Quantity Control), Konsultan akan mengecek bahan-
bahan/campuran (atau setiap item pekerjaan) yang ditempatkan atau yang dipindahkan oleh
kontraktor. Konsultan akan memproses bahan-bahan/campuran berdasarkan atas :
Hasil pengukuran yang memenuhi batas tolerasi pembayaran
Metode perhitungan
Lokasi kerja
Jenis pekerjaan
Tanggal diselesaikannya pekerjaan
Setelah produk pekerjaan memenuhi persyaratan baik kualitas maupun evaluasi dan
persyaratan lainya, maka pengukuran kuantitas dapat dilakukan dengan teliti, agara volume
pekejaan adalah benar diukur dan disertifikasi oleh konsultan dan mendapat persetujuan
Pejabat Pembuat Komitmen Fisik.
E.1.3.3 Pengendalian Masalah Waktu
Dalam suatu proyek pengendalian waktu sangat penting dilakukan, Jumlah tenaga kerja,
peralatan yang digunakan, Jumlah jam kerja dan metode pelaksanaan adalah hal-hal yang
erat kaitannya dengan waktu penyelesaian pekerjaan.
Untuk administrasi pengendalian waktu, agar pengendalian dapat dicapai secara optimal,
maka konsultan akan memahami secara sungguh-sungguh Network Planning yang
umumnya telah dibuat oleh kontraktor dengan metode lintas kritis (Critical Path Method/
CPM). Pengendalian schedule pelaksanaan pekerjaan lainnya dapat mengunakan
barchart/S-Curve yang biasa, dan jug dapat menggunakan Vector Diagram.

E.1.3.4 Pengendalian Masalah Biaya


Pengendalian biaya dilakukan selama masa pelaksanaan proyek, sehingga tidak terjadi
pekerjaan belum selesai tetapi biaya kontraknya telah habis. Hal ini bisa terjadi kalau sering
terjadi peerjaan tambah, diaman ada satu lebih item pekerjaan yang memerlukan
penambahan volume sehingga banyak menyerap biaya yang diambil dari tim pekerjaan
lainnya, dan pada saat item pekerjaan yang volumenya sudah dikurangi dikerjakan, volume
item pekerjaan tersebut tidak mencukupi.
Pada tahap pelaksanaan konstruksi fisik, penyelenggaraan pengawasan akan diterapkan
dalam langkah-langkah kegiatan yang merupakan suatu proses manajemen, yang secara garis
besar dapat dikelompokkan ke dalam dua aktivitas pokok, yaitu :
1. Aktivitas perencanaan program
2. Aktivitas pengendalian dan pengawasan
Secara lebih detail ke dua aktivitas pokok tersebut diuraikan berikut ini :

1. AKTIVITAS PERENCANAAN PROGRAM


Yang termasuk dalam kegiatan Aktivitas Perencanaan Program adalah : menyusun
program kerja pelaksanaan pekerjaan secara menyeluruh untuk tiap-tiap kelompok
pekerjaan, terdiri atas :
Program pencapaian sasaran fisik proyek
Program pengendalian dan penggunaan bahan
Program penggunaan peralatan
Program penyediaan dan penggunaan dana
Program penyediaan dan penggunaan sumber daya manusia

2. AKTIVITAS PENGENDALIAN DAN PENGAWASAN

a. Mengendalikan Jalan nya Pelaksanaan Pekerjaan


Pengawasan menyeluruh secara berkala atas jalannya pelaksanaan pekerjaan
di lapangan serta menyusun laporannya
Penilaian prestasi kemajuan pekerjaan
Menetapkan koreksi teknis atas penyimpangan dan hambatan-hambatan yang
mungkin terjadi terhadap kualitas bahan, peralatan dan hasil pelaksanaan
pekerjaan
Tinjauan analisa (bila perlu) terhadap program-program kerja yang telah
disusun.
Menyelenggarakan koordinasi aktif antara berbagai penyelenggara pekerjaan
di lapangan
Memberi petunjuk kepada pelaksanaan pekerjaan mengenai hal-hal yang
berhubungan dengan pelaksanaan pekerjaan untuk menjamin mutu dan
kelancaran pekerjaan.
Pengawasan terhadap ketepatan waktu, biaya, pelaksanaan pekerjaan,
kuantitas dan kuantitas pekerjaan.
Mencatat dan meneliti semua pekerjaan tambah dan atau kurang yang
terjadi,termasuk juga meneliti perhitungan biaya pekerjaan tambah dan atau
kurang yang diajukan.
Membantu Pengguna Jasa dalam mengelola dan mengendalikan pelaksanaan
pekerjaan dilapangan

b. Mengadakan Pengawasan Pelaksanaan Sehari-hari di Lapangan


1. PENGAWASAN PERSIAPAN PELAKSANAAN
Pengawasan terhadap dokumen-dokumen pelaksanaan
Pengawasan terhadap kesesuaian peraturan dan proses perizinan
Proses pengadaan asuransi dan jaminan-jaminan
Persiapan jaminan keamanan kerja
Menyusun jadual pelaksanaan secara rinci dan prosedur kerja yang akan
diterapkan dilapangan
2. PENGAWASAN PELAKSANAAN PEKERJAAN
Pengawasan terhadap semua item pekerjaan yang akan dilaksanakan
diproyek tersebut
Pengawasan terhadap bahan yang digunakan
Pengawasan terhadap prosedur pelaksanaan
Pengawasan terhadap bahan-bahan dan hasil kerja yang akan, sedang, dan
telah dilaksanakan
3. PENILAIAN HASIL / MUTU
Penilaian mutu fisik
Percobaan-percobaan dan hasil test/uji dari item-item pekerjaan sesuai
dengan persyaratan spesifikasi
Indentifikasi penyimpangan beserta koreksinya
4. PENGENDALIAN BIAYA
Melakukan pengawasan biaya pembangunan
Mencatat perkembangan harga-harga
Mencatat biaya yang sudah dikeluarkan
Mengevaluasi biaya pekerjaan tam bah / kurang
5. PENGENDALIAN WAKTU
Penyusunan, penilaian dan penyelesaian pelaksanaan pekerjaan dengan
waktu pelaksanaan dalam kontrak
Mengevaluasi S-Curve Kontraktor
Mengevaluasi sisi pekerjaan dan sisi waktu pelaksanaan, serta
menganalisa apakah proyek akan dapat selesai tapat waktunya

c. Mengadakan Rapat-rapat Pelaksanaan


Rapat koordinasi, yang dilakukan bersama Pejabat Pembuat Komitmen Fisik,
Kontraktor, Konsultan dan pihak-pihak lain yang dianggap perlu. Rapat ini
membahas masalah-masalah yang selama masa pelaksanaan.
Rapat ini dilakukan secara berkala, tiap minggu, tiap 2 minggu atau tiap bulan,
tergantung kesepakatan dan persetujuan dari Pengguna Jasa.
Rapat lapangan, yang dilakukan bersama Kontraktor + staf, staf dari PPK
Fisik di lapangan, Konsultan Pengawas + staf. Rapat ini dilakukan secara
berkala di lapangan.
Rapat Intern Konsultan Pengawas, yang dilakukan secara rutin dengan
melibatkan semua personil konsultan yang ada di lapangan. Tujuan rapat ini
adalah untuk melakukan koordinasi diantara tenaga pengawas lapangan di
dalam pelaksanaan fungsi pengawasan.

d. Menyusun, Membuat dan Menyampaikan Laporan-laporan


Laporan Pendahuluan
Laporan Bulanan
Laporan Teknis
Laporan Akhir

e. Melakukan Penilaian Atas Hasil Akhir Pelaksanaan Pekerjaan dan Menyusun


Berita Acara Pemeriksaan Untuk Keperluan Pembayaran Angsuran.

f. Meneliti As Built Drawing untuk Keseluruhan Bagian Pekerjaan yang Dibuat


oleh Kontraktor dan Menyetujui Sebelum Diserahkan ke Pejabat Pembuat
Komitmen Fisik Sebagai Persyaratan Serah Terima Pekerjaan (PHO)

5.1.4 Pendekatan Umum


Pendekatan umum dalam melakukan layanan jasa konsultan ini didasari pada Pendekatan 4-
K, yaitu
Kepastian kualitas yang dihasilkan;
Kepastian kemampuan staf yang ditugaskan;
Kepastian pemanfaatan biaya proyek;
Kepastian pencapaian tujuan proyek.
Gabungan dari Pendekatan 4-K ini akan dilaksanakan selama pelaksanaan tiap-tiap proyek
fisik, sehingga keberhasilan proyek akan tercapai .

5.1.4.1 Jaminan Mutu


Definisi :

Quality Control : adalah proses pengetesan dan pengawasan material untuk


mendapatkan hasil pekerjaan sesuai dengan spesifikasi yang
terdapat dalam dokumen kontrak.
Quality Assurance : adalah program dan prosedur yang dilakukan oleh konsultan dalam
melakukan program pengetesan dan pengawasan material dan
mengikuti program dan prosedur tersebut dalam melakukan
pengetesan.
Dengan demikian, Quality Assurance adalah suatu sistem yang akan menjamin pelaksanaan
pekerjaan sesuai dengan mutu yang disyaratkan dalam spesifikasi.

Program Quality Assurance ini terdiri dari komponen-komponen :

Suatu sistem kontrol untuk memastikan bahwa personil Quality Control konsultan
mengetahui tentang semua pelaksanaan pekerjaan fisik sebelum pekerjaan tersebut
dimulai.
Mempunyai catatan/laporan tertulis mengenai semua tes dan pengawasan yang telah
dilakukan.
Membuat instruksi tertulis kepada kontraktor untuk melakukan perbaikan.
Melakukan control yang ketat dan baik terhadap semua material yang dibawa dan
dipergunakan di lapangan.
Suatu sistem kontrol untuk memastikan bahwa semua prosedur pelaksanaan sudah benar
dan berdasarkan spesifikasi.

5.1.4.2 Biaya yang Ekonomis

Pengalaman menunjukkan bahwa beberapa pekerjaan fisik yang pernah dilakukan kadang-
kadang over-design, yang mengakibatkan terjadi pemborosan biaya dan waktu. Dalam
proyek ini, konsultan akan mencoba melakukan pengontrolan dan pengecekan terhadap
design yang ada, sehingga bila memungkinkan melakukan review design terhadap design
yang dianggap terlalu boros, sehingga akan menghasilkan konstruksi yang efisien. Namun
efisiensi yang dilakukan tidak mempengaruhi konstruksi baik segi kekuatan, mutu dan
pemanfaatan.

5.1.4.3 Pencapaian Tujuan Proyek

Konsultan telah berpengalaman dalam pekerjaan yang sejenis. Dalam proyek ini konsultan
akan berkoordinasi dan bekerja sama Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara. Konsultan
akan berusahan agar dapat tercapai tujuan proyek, yaitu menghasilkan pekerjaan yang
bermutu baik dan bermanfaat bagi masyarakat banyak.

5.1.4 Pendekatan Masalah


Pendekatan masalah dalam rangka layanan Konsultan Pengawas dapat didekati dari dua
aspek meliputi :

a. Aspek Manajemen
b. Aspek Teknik
Aspek Manajemen mencakup 5 prinsip :
Manajemen Biaya
Manajemen Waktu
Manajemen Mutu
Manajemen Sistem Informasi
Manajemen Kontrak
Aspek Teknis mencakup :
Penyusunan standar prosedur dan tahapan kerja
Standar spesifikasi dan kualitas (spesifikasi teknis, sertifikasi)
Kriteria dan indikator penilaian hasil pekerjaan
Perencanaan yang sistematis dan mudah dilaksanakan
Supervisi (prosedur, checklist)
Monitoring dan evaluasi (periode, indikator, kurva s, metode evaluasi)
Sistem informasi dan pelaporan yang efektif (rapat, koordinsi, jenis pelaporan, waktu)
Secara menyeluruh kegiatan Konsultan Pengawas adalah sebagai berikut :

(1) Lingkup Pekerjaan :


Tugas Konsultan Pengawas adalah menjalankan tugas pengawasan teknik secara baik
dan benar sesuai pendelegasian seluruh pekerjaan fisik teknik maupun administrasi dan
harus mengacu kepada dokumen kontrak.
(2) Tugas Pokok Konsultan Pengawas meliputi :
Manajemen kegiatan pelaksanaan pekerjaan
Pembatasan jumlah tenaga staf
Masalah teknis yang berkaitan dengan pekerjaan pembuatan jalan
Kemampuan kontraktor
Jaminan mutu
Alih teknologi
(3) Kegiatan Utama layanan pengawasan meliputi :
Pada tahap pra pelaksanaan :
Pekerjaan persiapan
Pengkajian kembali perencanaan
Memberi arahan kepada kontraktor selama masa mobilisasi
Manajemen Proyek :
Pembahasan rencana kerja kontraktor
Rapat pra pelaksanaan (Pre Construction Meeting)
Koordinasi dan rapat-rapat
Laporan bulanan / triwulan
Tuntutan (claim)
Penyelesaian perselisihan
Pengawasan Teknik
Pemeriksaan gambar kerja
Pengawasan pengukuran
Pengujian material
Pemeriksaan dan pengawasan pekerjaan
Arahan cara penggunaan / pemeliharaan peralatan
Manajemen Pengawasan Keselamatan Lalu Lintas
Manajemen pengawasan keselamatan
Manajemen Lalu lintas
Pengawasan Kemajuan Fisik
Rencana dan jadual kegiatan pekerjaan
Pengawasan kemajuan
Pengawasan Pembiayaan :
Tagihan Kontraktor
Pengkajian kembali pembiayaan
Analisa harga dan upah baru
Pengawasan / pemeriksaan akhir dan pembayaran
Pemeriksaan akhir
Pelunasan pembayaran
Pengawasan / pemeriksaan dokumen akhir
Pemeriksaan dan persetujuan Gambar terlaksana (As built drawing)
Pembuatan laporan akhir dan pedoman pemeliharaan.
(4) Tanggung jawab Konsultan Pengawas, meliputi :
Melaksanakan pengawasan proyek sesuai dengan prinsip dan kebijakan Pejabat
Pembuat Komitmen Fisik.
Membantu Pejabat Pembuat Komitmen Fisik (PPK Fisik) dalam pengawasan
pekerjaan proyek sesuai dengan :
Perencanaan
Spesifikasi Teknik
Dokumen Kontrak
(5) Sesuai dengan kewenangan yang diberikan dari Pejabat Pembuat Komitmen
Fisik, Konsultan Pengawas dapat melaksanakan :
Wewenang dalam masalah teknis atau administrasi sesuai dengan dokumen
kontrak seperti menolak atau menyetujui suatu pekerjaan dll.
Keputusan tentang pembiayaan teknis dan administrasi yang tidak tercantum dalam
dokumen kontrak.
(6) Pendekatan dan Metodologi kerja :
Sistem komunikasi
Pengkajian ulang terhadap desain
Memeriksa dan menyetujui untuk pekerjaan kontraktor
Pengawasan mutu
Alih teknologi
(7) Rencana Kerja untuk mencapai :
Keberhasilan Jaminan mutu pekerjaan
Tepat waktu
Biaya yang memadai

5.1.6 Motodologi Pengawasan Teknis

Seperti telah diuraikan di atas (pendekatan masalah) mengenai proses pelaksanaan


pengawasan teknik oleh Konsultan mulai dari tahapan persiapan sampai dengan tahapan
penyerahan pekerjaan dari Kontraktor kepada Pejabat Pembuat Komitmen Fisik, metode
pelaksanaan pengawasan teknik dilakukan dengan cara :

1. Prosedur yang sudah baku dari setiap tahapan pekerjaan yang sudah dikuasai oleh
anggota team Konsultan Pengawas.
2. Format-format pengendalian untuk setiap tahapan pekerjaan.
3. Laporan-laporan (berkala, kemajuan, hasil pengujian).
4. Dokumen permintaan (request)

Sesuai tahapan pelaksanaan pengawasan berikut diuraikan metode pelaksanaan pengawasan


teknik :

5.1.6.1 Tahapan Persiapan Pelaksanaan

1. Rapat Pra Pelaksanaan (Pre Construction Meeting)


Rapat Pra Pelaksanaan (Pre Construction Meeting = PCM) adalah rapat/pertemuan
awal yang diadakan atas prakarsa/undangan dari Pejabat Pembuat Komitmen Fisik yang
dihadiri oleh Konsultan Pengawas, Kontraktor, sub Kontraktor (bila ada), PPK Fisik,
Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara, serta instansi yang terkait lainnya.

Rapat PCM ini bertujuan untuk menyamakan pengertian / bahasa atau pemahaman
mengenai dokumen kontrak dan spesifikasi teknik yang dipakai dalam pelaksanaan
pekerjaan.

Hal-hal yang dibahas pada rapat ini meliputi :

a. Jadual Pelaksanaan
Pada waktu pembahasan Jadual Pelaksanaan, Konsultan Pengawas bersama dengan
Pelaksana Fisik Kegiatan haruslah bisa memahami mengoreksi jadual kerja yang
diajukan kontraktor, berupa :
Skala prioritas yang ada di schedule pelaksanaan
Pekerjaan Major (utama)
Sumber Daya (manusia, peralatan, material, keuangan, dll)
Daftar untuk pekerjaan jalan dan jembatan
Jenis pekerjaan
Volume pekerjaan
Waktu pelaksanaan
Dibuat seefisien mungkin mengikuti jaringan rencana kerja (Net Work
Planning)
Rencana dan metoda kerja
Rencana dan metoda kerja haruslah yang dapat dilaksanakan di lapangan dan
peralatan yang dibutuhkan tersedia.
b. Mobilisasi
Untuk pekerjaan Mobilisasi, titik berat masalah pada :
Survey sumber material (quarry) meliputi :
Banyaknya material
Kualitas material
Penetapan base camp untuk lokasi :
AMP (Asphalt Mixing Plant)
Stone Crusher
Batching Plant
Laboratorium, jembatan timbang (Truck Scale) dan lokasi pengecekan
(Check Point).
Penyiapan kantor (office) kontraktor, Konsultan Pengawas dan Pejabat
Pembuat Komitmen Fisik.
Pengukuran ulang lapangan (Field Engineering)
Pemetaan lapangan (setting out), pekerjaan ini perlu dibahas dan ditetapkan
bersama karena hasil dari penentuan profil-profil melintang yang didapat
merupakan dasar perhitungan kuantitas selanjutnya.
c. Pemasangan Peralatan Konstruksi
Pemasangan alat atau peralatan konstruksi sangat mempengaruhi keberhasilan
pekerjaan di suatu proyek, sehingga perlu pembahasan di rapat awal. Kontraktor
mengajukan peralatan konstruksi yang dipakai/siap dipakai dan minta persetujuan
dari Pejabat Pembuat Komitmen Fisik.perlu ditekankan kepada kontraktor bahwa
semua peralatan konstruksi (sesuai dalam penawaran), selama masa konstruksi
selalu siap/tersedia di lapangan dan tidak boleh dipindah ke lain tempat/proyek.
Apabila ada penggantian peralatan konstruksi, harus ada persetujuan dari Pejabat
Pembuat Komitmen Fisik.
d. Tata cara Pengukuran Volume Pekerjaan (Opname)
Tata cara pengukuran volume pekerjaan, perlu disepakati terlebih dahulu antara
Pejabat Pembuat Komitmen Fisik, Konsultan Pengawas dan Kontraktor, sehingga
dalam penentuan kemajuan progress pekerjaan tidak terjadi salah pengertian.
Tata pengukuran volume pekerjaan ini meliputi antara lain :
Cara atau metoda perhitungan volume
Batasan daerah pekerjaan (construction limit)
Dasar pembayaran
2. Penyusunan Program Kerja
Penyusunan Program Kerja adalah suatu proses, dimana kontraktor menguraikan jadual
(schedule) kerja menjadi bagian-bagian, antara lain meliputi :

a. Jadual Tenaga Kerja (Man Power Schedule)


b. Jadual Peralatan (Equipment Schedule)
c. Jadual Material (Material Schedule)
d. Pengalokasian Dana (Cash Flow)
e. Semua item diatas dilengkapi dengan uraian dan penjelasan metoda kerja.
Tujuan penyusunan progam kerja ini adalah untuk mempermudah pengelolaan proyek
dengan suatu sistem yang teratur dan memberikan Sistem Informasi Manajemen (MIS)
secara jelas dan tepat guna sehingga :
Penyiapan dana, kebutuhan material, kebutuhan peralatan dan kebutuhan tenaga
setiap minggu dapat disiapkan kontraktor secara terencana.
Program ini senantiasa selalu di update setiap minggu sesuai dengan kenyataan
lapangan.
Program ini berkaitan erat dengan metoda lintasan kritis (CPM).
Jenis pekerjaan / kegiatan apa saja yang berada pada lintasan kritis diprioritas kan
untuk dikerjakan.
Penanganan / jalan keluar yang dilakukan dengan melaksanakan kerja ekstra atau
lembur pada lintasan kritis.

5.1.6.2 Tahapan Mobilisasi dan Pengkajian Ulang Desain

Pada tahap Mobilisasi, hal-hal yang akan dilakukan dan dikoordinasikan oleh Konsultan
Pengawas antara lain :
Memeriksa mobilisasi peralatan sesuai kebutuhan.
Memeriksa semua kualitas bahan yang akan digunakan untuk konstruksi.
Memeriksa dan memberikan saran atas manajemen alat berat, termasuk saran akan
kapasitas alat minimum yang bisa digunakan, jumlah alat, jenis alat dan penempatan
alat.
Memeriksa dan memberikan saran akan penempatan base camp, AMP, stone crusher,
dan alat berat lainnya, sedemikian sehingga mendapatkan jarak tempuh yang paling
menguntungkan.
Memeriksa dan memberikan saran atas detail rencana kerja yang diajukan kontraktor,
meliputi antara lain :
Metoda konstruksi yang akan digunakan
Gambar rencana (shop drawing)
Penentuan/perhitungan volume pekerjaan utama (critical work time)
Personil kontraktor di lapangan
Time schedule, Bar Chart, S Curve, CMP, dan sebagainya.
Bersama-sama kontraktor membuat dan memeriksa formula campuran pekerjaan (job
mix formula) untuk pekerjaan timbunan tanah (bila ada), lapis pondasi agregat, ATB,
AC/HRS, Beton, dan pekerjaan lainnya.
Pengkajian ulang terhadap desain (Review Design) adalah perubahan yang dilakukan karena
desain awal sudah tidak sesuai lagi dengan kondisi lapangan pada saat akan dikerjakan, hal
ini bisa disebabkan, antara lain :

1. Desain proyek dibuat lebih awal, kondisi sudah berbeda pada waktu penyerahan
lapangan.
2. Lokasi tergenang akibat banjir tahunan yang semula tidak direncanakan.
Tujuannya adalah :
1. Dana tersedia bisa terserap dan terealisasikan secara optimal di lapangan.
2. Mencapai rencana proyek sesuai dengan maksud dan tujuan.
3. Sebagai pedoman pelaksanaan pekerjaan di lapangan.

5.1.6.3 Tahapan Kegiatan Lapangan


1. Pekerjaan Tanah
a. Pekerjaan tanah galian (Cut), adalah pekerjaan yang meliputi :
Pemotongan atau penggalian tanah
Pengangkutan hasil galian atau potongan
Pembersihan tanah
Pemadatan tanah
Pengujian laboratorium dan lapangan.
b. Pekerjaan tanah timbunan (Fill), adalah :
Pekerjaan tanah yang bahan untuk timbunan dapat diambil dari tanah hasil
pemotongan (Cut) pada lokasi yang sama atau dari tanah dilain tempat asalkan
tanah tersebut sudah diuji dan dapat dipakai sebagai bahan untuk pekerjaan
timbunan (Fill).
Pekerjaan tanah timbunan (Fill) meliputi pekerjaan :
Pengambilan
Pengangkutan
Penghamparan
Pemadatan lanah lapis demi lapis dengan peralatan.
Pembentukan dimensi timbunan seperti ketinggian penampang melintang.
Pengujian laboratorium dan lapangan.
Dimensi
Toleransi yang sering dipakai pada pekerjaan timbunan :
Permukaan. ketinggian maksimum 2 cm.
Permukaan cukup rata, landai untuk menjamin aliran air permukaan.
Tebal lapisan urugan maksimum 20 cm (padat) dan minimum 19 cm (padat).

Standar Nasional Indonesia (SNI) :


SNI 03-3422-1994 : Metode Pengujian Analisis Ukuran Butir Tanah Dengan
(AASHTO T 88 - 90) Alat Hidrometer.
SNI 03-1967-1990 : Metode Pengujian Batas Cair dengan Alat Casagrande.
(AASHTO T 89 - 90)
SNI 03-1966-1989 : Metode Pengujian Batas Plastis.
(AASHTO T 90 - 87)
SNI 03-1742-1989 : Metode Pengujian Kepadatan Ringan Untuk Tanah.
(AASHTO T 99 - 90)
SNI 03-1743-1989 : Metode Pengujian Kepadatan Berat Untuk Tanah.
(AASHTO T180 - 90)
SNI 03-2828-1992 : Metode Pengujian Kepadatan Lapangan Dengan Alat
(AASHTO T191- 86) Konus Pasir.
SNI 03-1744-1989 : Metode Pengujian CBR Laboratorium.
(AASHTO T193 - 81)

AASHTO :
AASHTO T145 - 73 : Classification of Soils and Soil Aggregate Mixtures for
Highway Construction Purpose
AASHTO T258 - 78 : Determining Expansive Soils and Remedial Actions

c. Penyiapan Badan Jalan (Sub-grade Preparation), adalah pekerjaan penyiapan


permukaan badan jalan (Sub-grade) guna meletakkan konstruksi perkerasan
diatasnya, biasanya ditemui pada pekerjaan :
Pembuatan badan jalan baru.
Pelebaran perkerasan.
Pekerjaan penyiapan badan jalan, meliputi :
Perataan permukaan.
Pemadatan tanah.
Pengujian laboratorium dan lapangan.
Tujuan dari pekerjaan tanah, adalah :
1. Sebagai persiapan konstruksi perkerasan atau pondasi perkerasan diatasnya.
2. Mempertinggi daya dukung tanah.
3. Mengurangi pengaruh air dan udara terhadap tanah tersebut.
Hal-hal yang perlu diperhatikan dalam Pekerjaan Tanah, antara lain :
a. Sebelum pekerjaan tanah dimulai, Kontraktor menyiapkan :
Gambar detil penampang melintang untuk penempatan timbunan, galian
dan sebagainya.
Hasil pengujian kepadatan.
Contoh tanah (14 hari sebelum pelaksanaan ), yaitu :
Dua contoh @ 50 kg, sebagai rujukan.
Pernyataan asal tanah.
Komposisi dari hasil pengujian laboratorium tanah.

Tabel E. 1 Pengawasan Pekerjaan Perataan Tanah

No. Jenis Pekerjaan Persyaratan Tes*) Frekuensi Keterangan


A. Pendahuluan
1. Penentuan tanah Quarry - 1 Test / Quarry Sesuai Spesifikasi
2. Modified Proctor ASTM D 1557 1 Test / Quarry Bila diperlukan

B Pengawasan
1. Asal Quarry Harian Khusus untuk borrow
2. Moisture Density Test ASTM D 1557 1 Test / Quarry -
3. Kepadatan Lapangan ASTM D 1556, ATM D - -
2167
4. Profil Akhir Pengukuran Spot Height - Sesuai Spesifikasi

b. Untuk melanjutkan pekerjaan harus ada :


Hasil pengujian kepadatan, lihat bagian e.
Hasil pengukuran permukaan dan data survey beserta toleransinya.
c. Kondisi tempat kerja :
Lokasi pekerjaan tanah tetap kering.
Kemiringan serta kerataan permukaan cukup untuk drainase.
Pembuatan drainase.
Tersedianya cukup air untuk pengendalian kelembaban selama
pelaksanaan pekerjaan pemadatan.
d. Perbaikan pekerjaan tanah.
Pekerjaan tanah yang tidak memenuhi syarat dapat diperbaiki dengan :
Menggaru permukaan dan membuang serta menambahkan material baru,
dilanjutkan dengan pembentukan dan pemadatan kembali.
Tanah terlalu kering atau kadar air kurang dipebaiki dengan menggaru
permukaan, penyiraman air secukupnya dan dicampur dengan motor
grader atau peralatan lain.
Tanah terlalu basah atau kadar air berlebih diperbaiki dengan menggaru
permukaan secara berulang-ulang diselangi waktu istirahat dengan cuaca
kering panas matahari bila tidak berhasil diganti dengan material baru.
e. Pengujian-pengujian yang dilakukan :
Pekerjaan tanah galian (Cut)
Kepadatan lapangan dengan Sand Cone (AASHTO T-191- 61)
(ASTM 0- 1556 - 64)
Kepadatan standar (AASHTO T-99-79) dan
Kepadatan berat (Modified), (MSHTO T-180 - 74).
Pekerjaan tanah tirnbunan (Fill)
Kepadatan standar dan berat (Modified).
(AASTHO T-99- 74) dan (AASHTO T-184- 74).
CBR Laboratorium (AASHTO T-193-74) (ASTM D-1883 - 73).
Berat jenis tanah (AASTHO T-100-74) (ASTM D-854- 58).
Atterberg Limit (AASTHO-89-74) (ASTM D-423-74).
Kepadatan lapangan dengan alat Sand Cone (AASTHO T-191-61)
(ASTM D-1556 - 64).
Kadar air (ASTM 0-2216-71)
Penyiapan badan jalan (Sub-grade Preparation)
Kepadatan lapangan dengan alat Sand Cone (ASHTO T-191-61)
(ASTMD-1 556-64).
CBR lapangan (AASHTO T-128-67) (ASTM C-1 84-68)
Kepadatan standar (AASHTO T-99-71 ) & Kepadatan berat
(AASHTO T180-74).

Prosedur Pekerjaan Tanah, adalah :


1. 24 jam sebelum memulai pekerjaan tanah kontraktor mengajukan
requestpermohonan pekerjaan tanah.
2. Konsultan Pengawas dan staf Pejabat Pembuat Komitmen Fisik lapangan
mengecekkesiapan Kontraktor mengenai :
Persiapan peralatan, seperti :
Grader
Alat pemadat
Dan alat bantu lain.
Hasil pengujian lapisan terdahulu, untuk tanah timbunan
Patok elevasi atau ketinggian sudah diukur ulang.
3. Hasil evaluasi direkomendasikan atau dikembalikan untuk disempurnakan.
4. Pejabat Pembuat Komitmen Fisik menyetujui request setelah mendapat
rekomendasi Konsultan Pengawas.
5. Request pekerjaan tanah ditutup oleh verifikasi pekerjaan tanah.

Ada 2 (dua) jenis tanah untuk pekerjaan tanah, yaitu Tanah Timbunan Biasa
(Common Embankment) dan Tanah Timbunan Pilihan (Selected Material).

Sifat masing-masing material Common Embankment dan Selected Embankment


adalah :
COMMON EMBANKMENT SELECTED EMBANKMENT
Material yang digunakan sebaiknya dipilih tidak Apabila harus dilaksanakan pemadatan
termasuk tanah yang mempunyai pada konsdisi jenuh atau banjir,
tinggi, yang dilklasifikasi sebagai A-7-6 material yang digunakan haruslah pasir
persyaratan AASHTO M 145 atau CH dalam atau kerikil atau bahan berbutir bersih
klasifikasi tanah Unified dengan indeks plastisitas maksimum 6 %

Tanah yang pengembangannya tinggi (retakan) Semua material harus mempunyai CBR
yang mempunyai nilai aktif > 1,25 minimum 10 % setelah 4
pengembangan yang diklasifikasikan perendaman bila dipadatkan
AASHTO T 258 sebagai sangat tinggi atau 100% kepadatan kering
luar biasa tinggi, tidak biasa tinggi, tidak boleh sesuai dengan AASHTO T 99
digunakan sebagai bahan urugan.
Material timbunan yang digunakan pada lapisan
30 cm dibawah tanah dasar perkerasan atau bahu
hatus mempunyai CBR minimum 6 % setelah
peredaman 4 hari bila didapatkan 100
% dari kepadatan kering maksimum (MDD),
seperti yang ditetapkan oleh AASHTO T 99.
Standar pemadatan yang harus dicapai untuk timbunan tanah adalah :
LOKASI TIMBUNAN STANDAR PEMADATAN MINIMUM
Lapisan lebih dari 30 cm 95 % kepadatan kering maksimum (maximum Dry
permukaan tanah dasar rencana Density) yang ditentukan berdasarkan AASHTO T
99 mengontrol material yang oversize
Lapisan samapai dengan 30 cm 100 % kepadatan kering maksimum (maximum Dry
di bawah permukaan tanah dasar Density) yang ditentukan berdasarkan AASHTO T 99 dan
rencana mengontrol material yang oversize

Pengendalian mutu yang efektif harus dilakukan untuk memastikan bahwa


prosedur pelaksanaan yang baik telah dilaksanakan oleh kontraktor dan kombinasi
dengan pengetesan acak terhadap bagian dari pekerjaan yang mewakili untuk
dievaluasi agar dipastikan bahwa persyaratan standar telah dicapai dan
membuktikan bahwa persyaratan spesifikasi telah dipenuhi.

Program Pengambilan Contoh dan Pengetesan dapat dilihat pada tebel di bawah
ini :
URAIAN PEKERJAAN PROGRAM KONTROL MUTU YANG DIBUTUHKAN
Penyiapan Tanah Dasar oo Periksa kepadatan dari kelebihan dari 30 cm pada interval <
200 m dengan menggunakan AASHTO T 191
Tentukan kepadatan kering maksimum (MDD) dari setiap
o jenis material tanah dasar dengan menggunakan AASHTO T
99
Periksa elevasi dan keratin dari permukaan tanah dasar akhir
setiap interval 25 meter
Mutu Material Timbunan o Untuk material yang telah disetujui dipaki sebagai timbunan
biasa atau timbunan pilihan sedikit 3 contoh Yang mewakili
dilakukan pengetesan untuk mendapatkan :
Plasticity index (AASHTO T 90)
Clay content (AASHTO T 88)
Activity value
CBR setelah 4 hari direndam pada kepadatan kering
maksimum (AASHTO T 99 dan T 193)
o Pengetesan kontrol mutu rutin yang meliputi PI dan Clay
Content sedikitnya 1 contoh dari setiap 100 M3 tanah
timbunan.
Standar Pemadatan Tanah o Periksa kepadatan setiap lapis timbunan untuk interval
Timbunan < 200 m atau setiap dengan menggunakkan AASHTO
T 191
Pondasi di bawah timbunan o Periksa kepadtan pada 15 cm di atas tanah pondasi
dengan ketinggian < 1 meter setiap interval < 200 meter dengan menggunakan
AASHTO T 91
o Tentukan kepadatan kering maksimum untuk setiap
jenis material pondasi dengan mengguankan AASHTO
T 99

No. Jenis Pekerjaan Persyaratan Tes*) Frekuensi Keterangan


A. Pendahuluan
1. Analisa Saringan s/d ASTM D 422 1 Test / Quarry Hanya pada pekerjaan
Hidrometer timbunan tanah
2. Analisa Atterberg ASTM D 423 / 424 -
Limit
3. Modified Proctor ASTM D 1557 1 Test / Quarry -
4. CBR Laboratorium ASTM D 1883 1 Test / Quarry soaked
No. Jenis Pekerjaan Persyaratan Tes*) Frekuensi Keterangan
B Pengawasan
1. Asal Quarry - Harian Khusu untuk borrow
material
2. Kepadatan Lapangan ASTM D 1556, 1 Test / -
ATM D 2167 2000 m3
3. CBR Lapangan PB. 0102 - 76 1 Test / -
2000 m3
4. Ketingggian Peil - - Sesuai Spesifikasi
Permukaan
5. Kerataan Permukaan Straight Edge 3 m - Max Beda Tinggi
15 mm / 3 m

Tabel E. 2 Pengawasan Pekerjaan Tanah Sub Grade

No. Jenis Pekerjaan Persyaratan Tes*) Frekuensi Keterangan

A. Pendahuluan
1. Analisa Saringan ASTM D 422 1 Test / Quarry Hanya pada pekerjaan
timbunan tanah
2. Modified Proctor ASTM D 1557 / - -
SNI 03 -1743 -1989
3. Sand Equivalent AASTHO T 176 1 Test / Quarry -
4. Penentuan ASTM D 1883 1 Test / Quarry soaked
Perbandingan
campuran Pasir / Batu

B Pengawasan
1. Asal Quarry - Harian -
2. Homogenitas campuran Sesuai butir 1.4 Harian visual
pasir / batu
3. CBR Lapangan PB. 0102 - 76 1 Test / CBR > 25 %
1000 m3
4. Tebal Konstruksi - Harian -
5. Kerataan Permukaan Straight Edge 3 m - Max Beda Tinggi
15 mm / 3 m
6. Ketinggian peil - - -
permukaan
Tabel E. 3 Pengawasan Pekerjaan Sub Base/ Compacted Sand

Persyaratan
No. Jenis Pekerjaan Frekuensi Keterangan
Tes*)
A. Pendahuluan
1. Bentuk batuan visual 1 Test / Quarry Aggregate mempunyai
permukaan pecah min. 3 sisi,
tdk bebentuk panjang ataupun
gepeng
2. Analisa saringan ASTM C. 136 - - Test unit weight dan voids in
81 aggregate
3. LA Abration Test ASTM C 131 - 81 1 Test / Quarry Maximum abration 40%
4. Sondness test ASTM C 88 - 76 1 Test / Quarry Maximum kehilangan 12%
dengan bahan tesat sodium
sulfate
5. aspal AC 60 / 70 ASTM D 1557 - Bila diperlukan
Atau AC 80 / 100

B Pengawasan
1. Asal Quarry - Harian Khusus untuk borrow material
2. Perbandingan - Harian Sesuai ketentuan Kasatker
campuran aggregate
Persyaratan
No. Jenis Pekerjaan Frekuensi Keterangan
Tes*)
3. Kepadatan Lapangan ASTM D 1556, D 1 Test / 2000 -
2167 m3
4. Tebal Lapisan - Harian -
5. Kerataan Permukaan Straight Edge 3 m Pada setiap titik Max Beda Tinggi 10
mm / 3 m
Tabel E. 4 Pengawasan Pekerjaan Aggregate Base

Catatan : Apabila aggregate terdiri dari 2 macam / lebih untuk memenuhi spesifikasi, maka harus
dibuat single dan combine sieve analysis

Bagan Alir Pekerjaan Galian seperti tertera pada Gambar 5.2

MULAI

TENTUKAN LOKASI

PEMOTONGAN
PEPOHONAN
PENGANGKUTAN
HASIL PEMBERSIHAN
PENENTUAN DAPATKAH
HASIL GALIAN DIPAKAI PENGUMPULAN PADA
UNTUK URUGAN BIASA LOKASI TERTENTU

PENGGALIAN PENGGALIAN LAINNYA


(JIKA PERLU
SISTIM TANGGA)
PEMASANGAN PROTEKSI
BILA PERLU
PENGONTROLAN MUTU
HASIL GALIAN BILA DIPAKAI
UNTUK URUGAN BIASA

TIDAK
MEMENUHI ?

PENGANGKUTAN
YA
HASIL GALIAN

PENGONTROLAN PENGANGKUTAN
PEMBUANGAN PADA BENTUK DAN KEMIRINGAN HASIL GALIAN
LOKASI TERTENTU
PERAPIAN PENGUMPULAN PADA
LOKASI TERTENTU

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PEMBERSIHAN SELURUH
MATERIAL GALIAN
UNTUK KELANCARAN
LALU LINTAS

PENGONTROLAN ULANG
UNTUK PENYESUAIAN
DENGAN DATA KONSTRUKSI

SELESAI
Bagan Alir Pekerjaan Penimbunan seperti tertera pada Gambar 5.3
MULAI

PILIH BAHAN PENETUAN LOKASI


DARI GALIAN BIASA SUMBER MATERIAL

PENGONTROLAN PENGONTROLAN
PENGONTROLAN MUTU MUTU
LALU LINTAS

PERSETUJUAN ? PERSETUJUAN ?
PEMBERSIHAN
LOKASI

PEMBUANGAN

PENUMPUKAN PENGGALIAN
PENGONTROLAN BAHAN - BAHAN PEMASANGAN PATOK
MUTU & LEVEL POSISI DAN LEVEL

PENGONTROLAN
MUTU
PENGONTROLAN PENGONTROLAN
MUTU PEMBUANGAN

PEMBUANGAN
PERBAIKAN TIDAK
PERSETUJUAN ?

TIDAK
PERSETUJUAN ? PERSETUJUAN ?
YA
PERBAIKAN TIDAK
YA PENUMPUKAN
YA

PERSETUJUAN ?
TIDAK YA

PENGANGKUTAN
KE SITE

PENGONTROLAN PENGGANTIAN
DAN KEBERSIAHAN MATERIAL
KOTORAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PENGHAMPARAN
LAPIS PER LAPIS

PENGONTROLAN
LEVEL
PERBAIKAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PENGONTROLAN
PERBAIKAN
KADAR AIR

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PEMADATAN

PENGONTROLAN PERBAIKAN
MUTU

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PENENTUAN LOKASI
YANG KURANG BAIK PERBAIKAN

ADA ?
YA

PENGONTROLAN
ELEVASI AKHIR PERBAIKAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

SELESAI
2. Pekerjaan Pondasi (Base dan Sub-base)
Yang dimaksud pondasi adalah suatu konstruksi bawah yang utama dari keseluruhan
bangunan, pekerjaan pondasi hampir ditemui disemua pekerjaan teknik sipil.
Tujuan dari pekerjaan pondasi adalah :
a. Sebagai pendukung konstruksi lain diatasnya
b. Sebagai penyebar beban tetap atau beban berat sendiri maupun beban sementara
kelapisan tanah dibawah.
c. Sebagai pendukung bangunan secara keseluruhan.
Persyaratan yang harus diperhatikan antara lain:
a. Gambar dan lokasi pekerjaan pondasi
b. Syarat-syarat dan spesifikasi teknik mengenai pelaksanaan pekerjaan serta metoda
pelaksanaan
c. Kondisi lokasi pelaksanaan, keadaan sifat-sifat tanah, pengaruh muka air tanah atau
pasang surut, daerah hujan atau kering.
d. Kesiapan mengenai peralatan, bahan dan tenaga
e. Urutan pekerjaan sebelumnya sudah harus selesai dilaksanakan dan dapat
dipertanggung jawabkan, misal sub grade dan sub base untuk pekerjaan jalan, jadi
pekerjaan Sub-base selesai dulu baru pekerjaan Sub-grade.
f. Jadual pelaksanaan harus diperhatikan karena berkaitan dengan mobilitas alat be
rat.

Prosedur pelaksanaan pekerjaan pondasi, adalah sebagai berikut :


a. 24 Jam sebelum memulai pekerjaan Kontraktor mengajukan request permohonan
pekerjaan pondasi, yang dilengkapi dengan sket gambar, lokasi, bahan, tenaga,
peralatan dan lain-lain sebagai penunjang request.
b. Konsultan Pengawas beserta staf lapangan Pejabat Pembuat Komitmen Fisik
mengecek kesiapan Kontraktor di lapangan dalam rangka pelaksanaan pekerjaan
pondasi sesuai dengan jenis pondasinya.
c. Hasil evaluasi lapangan secepatnya direkomendasikan atau ditolak untuk
dilengkapi kembali.
d. Pejabat Pembuat Komitmen Fisik menyetujui pelaksanaan setelah mendapat
rekomendasi dari Konsultan Pengawas.
e. Request permohonan ditutup oleh Verifikasi pekerjaan pondasi.
Program Pengendalian Mutu yang akan dilaksanakan untuk lapis pondasi dapat
dilihat pada tabel dibawah ini:
URAIAN PEKERJAAN PROGRAM KONTROL MUTU YANG DIBUTUHKAN
Mutu Material Pondasi Untuk material yang telah disetujui untuk dipakai sebagai lapis
Agregat pondasi agregat, paling sedikit 3 contoh yang mewakili dilakukan
pengetesan untuk mendapatkan :
Gradasi (AASHTO T 27, T 11)
Kehilangan abrasi (AASHTO T 96)
Liquid limit (AASHTO T 112)
CBR (AASHTO T 193)
VMA
Crushing ratio
Pengetesan kontrol mutu rutin yang meliputi paling sedikit 5
plasticity index, 5 gradasi dan kerapatan kering maksimum
(MDD) dan setiap 1000 M3 material cadangan atau yang akan
digunakan
Standar pemadatan lapis Paling sedikit 1 tes kepadatan untuk setiap interval 200 meter
pondasi sepanjang lokasi pekerjaan. Untuk pekerjaan
pelebaran, tes ini harus diambil tiap 50 meter sepanjang tiap sisi
j l
URAIAN PEKERJAAN PROGRAM KONTROL MUTU YANG DIBUTUHKAN
Toleransi Pelaksanaan Paling sedikit 1 kali pemeriksaan ketebalan untuk setiap 200
Lapis Pondasi meter panjang pekerjaan. Untuk pekerjaan pelebaran,
pemeriksaan dilakukan setiap 50 meter sepanjang tiap sisi jalan
Pemeriksaan elevasi permukaan dilakukan setiap interval 50
meter atau kurang
\
Tabel Toleransi Tinggi Permukaan Lapis Pondasi E.4
Toleransi Tinggi
Bahan dan Lapisan Pondasi Agregat
Permukaan
Lapis Pondasi Agregat Kelas B digunakan sebagai Lapis Pondasi + 0 cm
Bawah (hanya permukaan atas dari Lapisan Pondasi Bawah). - 2 cm
Permukaan Lapis Pondasi Agregat Kelas A untuk Lapis Resap + 1 cm
Pengikat atau Pelaburan (Perkerasan atau Bahu Jalan) - 1 cm
Bahu Jalan Tanpa Penutup Aspal dengan Lapis Pondasi Agregat Memenuhi
Kelas B (hanya pada lapis permukaan). Spesifikasi

Standar yang digunakan dalam pekerjaan Lapis Pondasi


SNI 03-1967-1990 : Metode Pengujian Batas Cair dengan Alat Cassagrande.
(AASHTO T 89 - 90)
SNI 03-1966-1990 : Metode Pengujian Batas Plastis.
(AASHTO T 90 - 87)
SNI 03-2417-1991 : Metode Pengujian Keausan Agregat dengan Mesin Los Angeles.
(AASHTO T 96 - 87)
SK SNI M-01-1994-03 : Metode Pengujian Gumpalan Lempung dan Butir-butir Mudah
(AASHTO T112 - 87) Pecah dalam Agregat.
SNI 03-1743-1989 : Metode Pengujian Kepadatan Berat Untuk Tanah.
(AASHTO T180 - 90)
SNI 03-2827-1992 : Metode Pengujian Kepadatan Lapangan dengan Alat Konus Pasir
(AASHTO T191 - 86)
SNI 03-1744-1989 : Metode Pengujian CBR Laboratorium.
(AASHTO T193 - 81)
Tabel E.5 Gradasi Lapis Pondasi Agregat
Ukuran Ayakan Persen Berat Yang Lolos
ASTM (mm) Kelas A Kelas B
2 50 100
1 37,5 100 88 95
1 25,0 79 - 85 70 85
3/8 9,50 44 - 58 30 65
No.4 4,75 29 - 44 25 55
No.10 2,0 17 - 30 15 40
No.40 0,425 7 - 17 8 - 20
No.200 0,075 2-8 2-8

Tabel E.6 Sifat-Sifat Lapis Pondasi Agregat


Sifat - sifat Kelas A Kelas B
Abrasi dari Agregat Kasar (SNI 03-2417-1990) 0 - 40 % 0 - 40 %
Indek Plastisitas (SNI-03-1966-1990) 06 0 - 10
Hasil kali Indek Plastisitas dng. % Lolos Ayakan No.200 maks. 25 -
Batas Cair (SNI 03-1967-1990) 0 - 25 0 - 35
Bagian Yang Lunak (SK SNI M-01-1994-03) 05% 0-5%
CBR (SNI 03-1744-1989) min.90 % min.60 %
Bagan Alir Prosedur Pekerjaan Pondasi seperti terlihat pada Gambar 5.5
MULAI

PENGATURAN PEMATOKAN PENENTUAN PENGONTROLAN


LALU LINTAS DI SITE POSISI DAN LEVEL QUARRY MUTU

PENYIAPAN DASAR
UNTUK URUGAN
PENGONTROLAN
PERSETUJUAN ?

PENGONTROLAN PERBAIKAN
MUTU DAN LEVEL

PERSETUJUAN ?
PERBAIKAN PERSIAPAN
TIDAK DI QUARRY
PERSETUJUAN ? YA

TIDAK
PENGUMPULAN
AGGREGAT
YA

PENGONTROLAN
MUTU

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PENGANGKUTAN
KE SITE

PENGHAMPARAN

PENGONTROLAN PERBAIKAN
LEVEL DAN SLOPE

PERSETUJUAN ?
TIDAK

PENGONTROLAN
KADAR AIR

PERBAIKAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PEMADATAN

PENGONTROLAN PERBAIKAN
LEVEL DAN SLOPE

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PENGONTROLAN
MUTU

PERSETUJUAN ? PERBAIKAN
TIDAK

YA

PENENTUAN LOKASI
YANG KURANG BAIK

PERBAIKAN

YA
ADA ?

TIDAK

SELESAI
Bagan Alir Prosedur Pekerjaan Batu seperti terlihat pada Gambar 5.5
MULAI

PENENTUAN
PENGADAAN BATU
PENGADAAN AIR LOKASI PEKERJAAN

PENGONTROLAN PENGGANTIAN
PEMASANGAN PATOK MUTU BATU
PENYIAPAN PONDASI

PENGGANTIAN AIR

PEMASANGAN
BOWPLANK TIDAK

PERSETUJUAN ? PERSETUJUAN ?
PENGADAAN
TIDAK PASIR & SEMEN

YA PENGONTROLAN YA
BENTUK GALIAN

BENTUK KEMBALI PENGONTROLAN


SECARA MANUAL PENGGANTIAN MUTU
BATU

PERSETUJUAN ?

YA

PERSETUJUAN ?

PENGONTROLAN
ALIRAN AIR
YA

KONSTRUKSI DASAR

PENGONTROLAN

PERBAIKAN

PERSETUJUAN ?

TIDAK

YA

KONSTRUKSI SAMPING

PENGONTROLAN

PERBAIKAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PEK. PLESTERAN
(JIKA PERLU)

PENIMBUNAN
SAMPING

PENGONTROLAN
PERBAIKAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PELEPASAN
ALIRAN AIR

PENGONTROLAN
PERBAIKAN

TIDAK
PERSETUJUAN ?

YA

SELESAI
Bagan Alir Prosedur Pekerjaan Base seperti terlihat pada Gambar 5.6
MULAI

PENGATURAN LALU LINTAS PENGUMPULAN BAHAN PEMILIHAN


DI LAPANGAN DARI QUARRY QUARRY

PENGONTROLAN
PENYIAPAN PONDASI MUTU

PENGANGKUTAN
KE CRUSHER
PERBAIKAN PENGONTROLAN
ELEVASI DAN MUTU

MEMECAHKAN
PERSETUJUAN ?

TIDAK

YA

PENGONTROLAN PERBAIKAN
MUTU PRODUKSI

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PENGANGKUTAN
KE LAPANGAN

PENGHAMPARAN

PENGONTROLAN PERBAIKAN
TEBAL DAN KEMIRINGAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

PENGONTROLAN
KADAR AIR

PERBAIKAN

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

PEMADATAN

PENENTUAN LOKASI PERBAIKAN LOKASI


YANG TIDAK MEMENUHI YANG TIDAK MEMENUHI

YA
ADA ?

TIDAK

PENGONTROLAN
PERBAIKAN MUTU

PENENTUAN LANGKAH
YANG PERLU

PERSETUJUAN ?
TIDAK

YA

SELESAI
3. Pekerjaan Pavement
Pavement adalah lapisan permukaan perkerasan kaku (Rigid) atau perkerasan lentur
(Flexible) dari suatu konstruksi jalan.

Tujuan dari pekerjaan Pavement adalah :


a. Membentuk lapisan aus yang kedap air, sehingga air hanya mengalir atau lewat
diatas permukaan jalan tersebut.
b. Memberikan rasa nyaman dan keamanan bagi kendaraan pengguna jalan tersebut.
c. Memikul dan menyebarkan beban lalu lintas kelapisan bawah
d. Membentuk lapisan tahan gelincir (Skid Resistence)

Pavement terbagi dua jenis :


a. Lapisan permukaan Perkerasan Kaku atau Rigid Pavement.
b. Lapisan permukaan Perkerasan Lentur atau Flexib!e Pavement.

Yang perlu diperhatikan pada pekerjaan perkerasan kaku atau Rigid Pavement, adalah :
a. Waktu pelaksanaannya lokasi dan serta sket gambar memanjang dan melintang.
b. Nilai CBR harus tercapai, sesuai spesifikasi teknik untuk lapisan Sub-grade.
c. Persiapan Kontraktor :
d. Peralatan terdiri dari peralatan pokok dan pelengkap.
Bahan cukup dan sesuai persyaratan mutu.
Tenaga kerja cukup dan terampil.
e. Metode Kerja Kontraktor :
Kombinasi peralatan, yaitu jumlah alat angkut (Truck Mixer) dengan alat
pencampur beton Batching Plant harus sesuai, supaya tidak ada peralatan yang
nganggur.
Pengangkutan, tidak terlalu lama di jalan sehingga tidak terpisahnya bahan
antara yang halus dan kasar atau kering karena kekurangan air.
Pengecoran, beton harus seragam dan padat, tinggi jatuh beton diperhatikan
untuk menghindari segragasi.
f. Pengaturan dan pengamanan lalu lintas.
g. Pengawasan dan pencatatan material, bahan olahan di lokasi pencampuran maupun
di lapangan untuk data pengujian mutu (Quality Control).
h. Pemeliharaan hasil pekerjaan sampai dapat dipergunakan untuk lalu lintas umum.

Pada perkerasan lentur atau Flexible Pavement yang perlu diperhatikan, adalah
a. Waktu pelaksanaan, tokasi dan sket gambar memanjang dan melintang.
b. Konstruksi pondasi Base dan Sub-Base dibawahnya sudah selesai clan dapat
dipertanggung jawabkan.
c. Bahan, sudah mendapat persetujuan Konsultan Pengawas misal:
Aggregat kasar, pengujian gradasi, abrasi, kelekatan aspal dan kebersihan.
Aggregat halus, pengujian gradasi, kebersihan
Filler pengujian kebersihan, gradasi.
Aspal pengujian penetrasi.
d. Peralatan, AMP, Truck. Finisher, dan alat siap dipakai.
e. Percobaan penghamparan (Trial mix), sudah mendapat persetujuan Konsultan
Pengawas sesuai spesifikasi teknik.
f. Kalau ada perubahan bahan, dibuat rancangan campuran (Job mix) baru dan
diadakan percobaan penghamparan kembali.
g. Pengendalian mutu supaya memenuhi spesifikasi teknik secara rutin di
laboratorium. Misalnya pada bahan :
Pada Hot bin, pengecekan gradasi material
Kombinasi material panas, pengecekan gradasi.
Setelah keluar AMP (Hot-mix) pengecekan untuk ektrasi (gradasi, kandungan
aspal, Marshall test).
h. Hasil olahan atau campuran, di cek sesuai spesifikasi teknik
i. Pengaturan dan pengawasan lalulintas.

Prosedur sebelum melaksanakan pekerjaan Pavement Kontraktor harus melalui prosedur


sebagai berikut :
a. 24 jam sebelum memulai pekerjaan Kontraktor mengajukan request
Konsultan Pengawas dan staf Pejabat Pembuat Komitmen Fisik lapangan
mengecek:
Kesesuaian lokasi rencana pekerjaan dengan lapangan
b. Persiapan lokasi pekerjaan mengenai kebersihan, bates ketinggian perkerasan.
c. Hasil evaluasi secepatnya direkomendasikan atau ditolak untuk dilengkapi.
d. Kesiapan Kontraktor mengenai peralatan, bahan dan tenaga.
e. Pejabat Pembuat Komitmen Fisik menyetujui pelaksanaan setelah mendapat
rekomendasi Konsultan Pengawas.
f. Semua hal-hal yang dilakukan terekam dan tercatat dengan baik sesuai arsip
(Filling).
g. Request ditutup oleh Verifikasi pekerjaan Pavement.

Program Pengendalian Mutu untuk pekerjaan ATB dan AC dapat dilihat pada tabel
dibawah ini:
URAIAN PEKERJAAN PROGRAM KONTROL MUTU YANG DIBUTUHKAN
Mutu Agregat
Untuk material yang diusulkan untuk digunakan, paling sedikit 3 contoh
yang mewakili dilakukan pengetesan untuk mendapatkan :
Gradasi (AASHTO T 27, T 11)
Abrasi (AASHTO T 96)
Soundness (AASHTO T 104)
Coating and Stripping (AASHTO T 182)
Pengetesan kontrol mutu rutin harus dilakukan secara acak dari tumpukan
agregat selama pengujian. Paling sedikit 5 pengujian gradasi harus
dilakukan pada setiap 1000 M3 dan kerapatan kering maksimum (MDD)
dan setiap 1000 M3 tumpukan agregat (AASHTO T 11 dan T 27).

Sifat dan Mutu Aspal Untuk material yang diusulkan, Konsultan harus menyerahkan hasil tes
untuk :
Kehilangan Panas (AASHTO T 47)
Penetrasi (AASHTO T 49 dan T 179)
Softening Point (AASHTO T 53 dan T 179)
Viskositas (AASHTO T 201 dan T 179)

Selama memproduksi ATB/AC paling sedikit 1 contoh ekstraksi aspal dan
JMF harus di tes untuk Penetrasi (AASHTO T 49), Softening AASHTO
T53) dan Duktilitas (AASHRO T 51).
Campuran ATB/AC yang 2 contoh harus di tes untuk :
tidak padat di AMP Kadar Aspal dari Ekstraksi (AASHTO T 164)
Gradasi dan ekstraksi agregat (AASHTO T 30)
URAIAN PEKERJAAN PROGRAM KONTROL MUTU YANG DIBUTUHKAN
2 contoh harus di tes untuk :
Stabilitas Marshall dan Flow (AASHTO T 245)
Max. Theoritical SG (AASHTO T 166)
Rongga Udara
Absorbsi Aspal
Mengukur temperature campuran dalam truk paling sedikit 1 kali per
jam.
Campuran ATB/AC yang Setiap hari produksi paling sedikir mengukur temperature campuran
tidak padat dikirim dalam truk paling sedikit 1 kali per jam
ke
ATB/AC Padat Setiap hari produksi penghamparan paling sedikit 2 contoh core harus di
di lapangan tes untuk kepadatan padat (AASHTO T 166).
2 core harus diambil secara vertikal dalam satu bagian perkerasan untuk
setiap interval tidak lebih 200 meter untuk mendapatkan ketebalan
ATB/AC
Untuk jarak yang tidak lebih dari 20 meter, permukaan akhir harus
diperiksa dengan menggunakan mal datar 4 meter.

Standar Rujukan yang digunakan adalah :


1. Standar Nasional Indonesia (SNI) :
Pd S-02-1995-03 : Spesifikasi Aspal Cair Penguapan Sedang
(AASHTO M82 - 75)
Pd S-01-1995-03 : Spesifikasi Aspal Emulsi Kationik
(AASHTO M208 - 87)

2. AASHTO :
AASHTO M20 - 70 : Penetration Graded Asphalt Cement
AASHTO M140 - 88 : Emulsified Asphalt
AASHTO M226 - 80 : Viscosity Graded Asphalt Cement

3. Brirish Standards :
BS 3403 : Industrial Tachometers

Ketentuan dan Toleransi Yang Dijinkan

Tachometer pengukur : 1,5 persen dari skala putaran penuh sesuai


kecepatan kendaraan ketentuan BS 3403
Tachometer pengukur : 1,5 persen dari skala putaran penuh sesuai
kecepatan putaran pompa ketentuan BS 3403
Pengukur suhu : 5 C, rentang 0 - 250 C, minimum garis tengah
arloji 70 mm
Pengukur volume atau : 2 persen dari total volume tangki, nilai maksimum
tongkat celup garis skala Tongkat Celup 50 liter.
Tabel E.7 Takaran Pemakaian Lapis Perekat

Takaran (liter per meter persegi) pada


Jenis Aspal Permukaan Baru atau Permukan Porous dan
Aspal Lama Yang Licin Terekpos Cuaca
Aspal Cair 0,15 0,15 - 0,35
Aspal Emulsi 0,20 0,20 - 0,50
Aspal Emulsi yang diencerkan (1:1) 0,40 0,40 - 1,00 *

Tabel E.8 Suhu Penyemprotan

Jenis Aspal Rentang Suhu Penyemprotan


Aspal cair, 25 pph minyak tanah 110 10 C
Aspal cair, 50 pph minyak tanah (MC-70) 70 10 C
Aspal cair, 75 pph minyak tanah (MC-30) 45 10 C
Aspal cair, 100 pph minyak tanah 30 10 C
Aspal cair, lebih dari 100 pph minyak ta-nah Tidak dipanaskan
Aspal emulsi atau aspal emulsi yang diencerkan Tidak dipanaskan

Tabel E.9 Tebal Nominal Rancangan Campuran Aspal dan Toleransi

Tebal Nominal Toleransi


Jenis Campuran Simbol
Minimum (cm) Tebal (mm)
Latasir Kelas A SS-A 1,5
2,0
Latasir Kelas B SS-B 2,0
Lataston Lapis Aus HRS-WC 3,0
3,0
Lapis Pondasi HRS-Base 3,5
Laston Lapis Aus AC-WC 4,0 3,0
Lapis Pengikat AC-BC 5,0 4,0
Lapis Pondasi AC-Base 6,0 5,0

Standar Rujukan yang dipakai adalah :


SNI 03-2417-1991 : Metode Pengujian Keausan Agregat Dengan Mesin Abrasi
Los Angeles
SNI 03-4142-1996 : Metode Pengujian Jumlah Bahan Dalam Agregat Yang
Lolos Saringan No.200 (0,075 mm)
SNI 03-1968-1990 : Metode Pengujian Tentang Analisis Saringan Agregat
Halus dan Kasar
SNI 03-4428-1997 : Metode Pengujian Agregat Halus atau Pasir Yang
Mengandung Bahan Plastis Dengan Cara Setara Pasir
SNI 03-4141-1996 : Metode Pengujian Gumpalan Lempung Dan Butir-Butir
Mudah Pecah Dalam Agregat
SNI 03-1969-1990 : Metode Pengujian Berat Jenis Dan Penyerapan Air Agregat
Kasar
SNI 03-1970-1990 : Metode Pengujian Berat Jenis Dan Penyerapan Air Agregat
Halus
SNI 06-2439-1991 : Metode Pengujian Kelekatan Agregat Terhadap Aspal

Pensylvania DoT Test Method, No 621 Determining the Percentage of Crushed


Fragments in Gravel.
ASTM D4791 : Standard Test Method for Flat or Elonngated Particles in
Coarse Aggregate
SNI 06-2456-1991 : Metoda pengujian Penetrasi Bahan-Bahan Bitumen
SNI 06-2434-1991 : Metoda Pengujian Titik Lembek Aspal dan Ter
SNI 06-2432-1991 : Metoda Pengujian Daktilisasi Bahan-Bahan Aspal
SNI 06-2433-1991 : Metoda Pengujian Titik Nyala dan Titik Bakar dengan Alat
Cleveland Open Cup
SNI 06-2441-1991 : Metoda Pengujian Berat Jenis Aspal Padat
SNI 06-2440-1991 : Metoda Pengujian kehilangan berat Minyak dan Aspal
dengan Cara A
SNI 06-2490-1991 : Metoda Pengujian Kadar Air Aspal dan Bahan yang
Mengandung Aspal
SNI 06-3426-1994 : Survai Kerataan Permukaan Perkerasan Jalan Dengan Alat
Ukur NAASRA
SNI 06-4797-1998 : Metoda Pengujian Pemulihan Aspal Dengan Alat Penguap
Putar
SNI 06-6890-2002 : Tata Cara Pengambilan Contoh Aspal
SNI 03-3640-1994 : Metode Pengujian Kadar Aspal dengan Cara Ekstraksi
Menggunakan Alat Soklet
SNI 03-6894-2002 : Metode Pengujian Kadar Aspal Dan Campuran Beraspal
Cara Sentrifius
SNI 03-6411-2000 : Temperatur Pencampuran Dan Pemadatan
SNI 06-2489-1991 : Pengujian Campuran Beraspal Dengan Alat Marshall
AASHTO T44-90 : Solubility of Bituminous materials
AASHTO T166- : Bulk specific gravity of compacted bituminous mixes
1988
AASHTO T168-82 : Sampling for bituminous paving mixture
AASHTO T209- : Maksimum Spesific Gravity Of Bituminous Paving Mixtures
1990
AASHTO T245-90 : Resistance to Plastic Flow of Bituminous Mixtures Using
Marshall Apparatus
AASHTO T165-86 : Effect of Water on Cohesion of Compacted Bituminous
Paving Mixtures
AASHTO M17-77 : Mineral Filler for Bituminous Paving Mixtures
AASHTO M29-90 : Fine Aggregate for Bituminous Paving Mixtures
AASHTO TP-33 : Test Method for Uncompacted Voids Content of Fine
Aggregate (as influenced by Particle Shape, Surface Texture
and Grading)
AASHTO T283-89 : Resistance of Compacted Bituminous Mixture to Moisture
Induced Damaged
AASHTO T301-95 : Elastic Recovery Test Of Bituminous Material By Means Of
A Ductilometer
ASTM E 102-93 : Saybolt Furol Viscosity of Asphaltic Material at High
Temperature
ASTM C-1252- : Uncompacted Void content of fine aggregate (as influenced
1993 by particle shape, surface texture, and grading
ASTM D 5581 : Marshall Procedure Test for Large Stone Asphalt
BS 598 Part 104 : The Compaction Procedure Used in the Percentage Refusal
(1989) Density Test

Tabel E.10 Ketentuan Sifat-sifat Campuran Laston

Laston
Sifat-sifat Campuran
WC BC Base
Penyerapan Aspal (%) Max 1,2
Jumlah tumbukan per bidang 75 112 (1)
Rongga dalam campuran (%) (4) Min 3,5
Max 5,5
Laston
Sifat-sifat Campuran
WC BC Base
Rongga dalam Agregat (VMA) (%) Min 15 14 13
Rongga terisi aspal (%) Min 65 63 60
Stabilitas Marshall (%) Min 800 1500(1)
Max - -
Pelelehaan (mm) Min 3 5(1)
Marshall Quotient (kg/mm) Min 250 300
Stabilitass Marshall Sisa (%) setelah
Min 75
perendaman selama 24 jam, 60 C (5)
Rongga dalam campuran (%) pada (2)
Min 2,5
Kepadatan membal (refusal)

Tabel E.11 Ketentuan Agregat Kasar

Pengujian Standar Nilai


Kekekalan bentuk agregat terhadap larutan SNI 03-3407-1994 Maks.12 %
natrium dan magnesium sulfat
Abrasi dengan mesin Los Angeles SNI 03-2417-1991 Maks. 40 %
Kelekatan agregat terhadap aspal SNI 03-2439-1991 Min. 95 %
Angularitas (kedalaman dari permukaan < 10 DoTs
cm) Pennsylvania 95/90
Angularitas (kedalaman dari permukaan 10 Test Method,
cm) PTM No.621 80/75

Partikel Pipih ASTM D-4791 Maks. 25 %


Partikel Lonjong ASTM D-4791 Maks. 10 %
Material lolos Saringan No.200 SNI 03-4142-1996 Maks. 1 %

Tabel E.12 Angularitas Agregat Halus

Pengujian Standar Nilai

Nilai Setara Pasir SNI 03-4428-1997 Min. 50 %


Material Lolos Saringan No. 200 SNI 03-4428-1997 Maks. 8%,

Tabel E.13 Gradasi Agregat untuk Campuran Aspal

Ukuran % Berat Yang Lolos


Ayakan Latasir (SS) Lataston (HRS) LASTON (AC)
ASTM (mm) Kelas A Kelas B WC Base WC BC Base
1 37,5 100
1 25 100 90 100
19 100 100 100 100 100 90 - 100 Maks.90
12,5 90 - 100 90 100 90 - 100 Maks.90
3/8 9,5 90 - 100 75 - 85 65 100 Maks.90
No.8 2,36 75 100 50 - 721 35 - 551 28 58 23 49 19 45
No.16 1,18
No.30 0,600 35 - 60 15 35
No.200 0,075 10 - 15 8 13 6 - 12 29 4 - 10 4-8 37
DAERAH LARANGAN
No.4 4,75 - - 39,5
No.8 2,36 39,1 34,6 26,8 -
30,8
Ukuran % Berat Yang Lolos
Ayakan Latasir (SS) Lataston (HRS) LASTON (AC)
No.16 1,18 25,6 - 31,6 22,3 - 28,3 18,1 -
24,1
No.30 0,600 19,1 - 23,1 16,7 - 20,7 13,6 -
17,6
No.50 0,300 15,5 13,7 11,4
Catatan :
1. Untuk HRS-WC dan HRS-Base, paling sedikit 80 % agregat lolos ayakan No.8 (2,36 mm) harus juga loloas
ayakan No.30 (0,600 mm). Lihat contoh batas-batas bahan bergradasi senjang yang lolos ayakan No.8 (2,36
mm) dan tertahan ayakan No.30 (0,600 mm) dalam Tabel E.14.
2. Untuk AC, digunakan titik kontrol gradasi agregat, berfungsi sebagai batas-batas rentang utama yang harus
ditempati oleh gradasi-gradasi tersebut. Batas-batas gradasi ditentukan pada ayakan ukuran nominal maksimum,
ayakan menengah (2,36 mm) dan ayakan terkecil (0,075 mm).

Tabel E.14 Contoh Batas-Batas Bahan Bergradasi Senjang

% lolos No.8 40 50 60 70
% lolos No.30 Paling sedikit 32 Paling sedikit 40 Paling sedikit 48 Paling sedikit 56

Tabel E.15 Persyaratan Aspal Keras Pen 60


No. Jenis Pengujian Metode Persyaratan

1. Penetrasi, 25 oC, 100 gr, 5 detik; 0,1 mill SNI 06-2456-1991 60 79


2. Titik Lembek; oC SNI 06-2434-1991 48 58
o
3. Titik Nyala; C SNI 06-2433-1991 Min. 200
o
4. Daktilitas, 25 C; cm SNI 06-2432-1991 Min. 100
5. Berat jenis SNI 06-2441-1991 Min. 1,0
6 Kelarutan dalam Trichlor Ethylen; %berat SNI 06-2438-1991 Min. 99
7. Penurunan Berat (dengan TFOT); % berat SNI 06-2440-1991 Max. 0,8
8. Penetrasi setelah penurunan berat; % asli SNI 06-2456-1991 Min. 54
9. Daktilitas setelah penurunan berat; % asli SNI 06-2432-1991 Min. 50
10. Uji bintik (Spot Test) AASHTO T. 102 Negatif
- Standar Naptha
- Naptha Xylene
- Hephtane Xylene

Tabel E.16 Ketentuan Asbuton Butir


Tipe Tipe
Sifat-sifat Asbuton Metoda Pengujian
5/20 20/25
Kadar aspal; % SNI 03-3640-1994 18-22 23 - 27
Ukuran butir maksimum; mm SNI 03-1968-1990 1,18 1,18
Kadar air; % SNI 06-2490-1991 Mak 2 Mak 2
Penetrasi aspal asbuton pada 25 C, 100 g, 5 detik; 0,1 mm SNI 06-2456-1991 10 19 - 22

Tabel E.17 Toleransi Komposisi Campuran


Agregat Gabungan Lolos Ayakan Toleransi Komposisi Campuran
Sama atau lebih besar dari 2,36 mm 5 % berat total agregat
2,36 mm sampai No.50 3 % berat total agregat
No.100 dan tertahan No.200 2 % berat total agregat
No.200 1 % berat total agregat
Kadar aspal Toleransi
Kadar aspal 0,3 % berat total campuran

Temperatur Campuran Toleransi


Bahan meninggalkan AMP dan dikirim 10 C
ke tempat penghamparan

Tabel E.18 Pengendalian Mutu


Pengujian Frekwensi pengujian
Aspal :
Aspal berbentuk drum Dari jumlah drum
Aspal curah Setiap tangki aspal
Jenis Pengujian aspal drum dan curah mencakup :
Penetrasi dan Titik Lembek
Asbuton Butir / Aditif Asbuton Dari jumlaah kemasan
- Kadar Air
- Ekstraksi (kadar aspal)
- Ukuran butir maksimum
- Penetrasi aspal asbuton
Agregat :
- Abrasi dengan mesin Los Angeles 5.000 m3
- Gradasi agregat yang ditambahkan ke tumpukan 1.000 m3
- Gradasi agregat dari penampung panas (hot bin) 250 m3 (min. 2 pengujian per hari)
- Nilai setara pasir (sand equivalent) 250 m3
Campuran :
- Suhu di AMP dan suhu saat sampai di lapangan Setiap batch dan pengiriman
- Gradasi dan kadar aspal 200 ton (min. 2 pengujian per hari)
- Kepadatan, stabilitas, kelelehan, Marshall Quo-tient, 200 ton (min. 2 pengujian per hari)
rongga dalam campuran pd. 75 tumbukan
- Rongga dalam campuran pd. Kepadatan Membal Setiap 3.000 ton
- Campuran Rancangan (Mix Design) Marshall Setiap perubahan agregat/rancangan
Lapisan yang dihampar :
- Benda uji inti (core) berdiameter 4 untuk parti-kel 200 meter panjang
ukuran maksimum 1 dan 5 untuk partikel ukuran di
atas 1, baik untuk pemeriksaan pema-datan maupun
tebal lapisan : paling sedikit 2 benda uji inti per lajur
dan 6 benda uji inti per 200 meter panjang.
Toleransi Pelaksanaan :
- Elevasi permukaan, untuk penampang melintang dari Paling sedikit 3 titik yang diukur melintang
setiap jalur lalu lintas. pada paling sedikit setiap 12,5 meter
memanjang sepanjang jalan tersebut.
Gambar 5.7. Bagan Alir Prosedur Pekerjaan Pavement seperti terlihat pada

Mulai

Suplai Aggregate Suplai Aspal

Quality Control Quality Control

Dikeluarkan Dikeluarkan

Setuju ? Setuju ?

Tidak
Tidak Ya Ya

Isi Aggregat ke dalam


Kalibrasi AMP Mix Design Isi Aspal
Coldbins

Produksi AMP Produksi ulang

Periksa Temperature Kontrol Mutu Hasil Mix ditolak

Tidak Tidak
Setuju ? Setuju ?

Ya
Ditolak, Dikeluarkan Ya
Transportasi ke
lapangan

Periksa Temperatur

Setuju?
Tidak

Ditolak, Dikeluarkan
Penebaran Aspal di
Lapangan

Pemadatan

Periksa Ketebalan

Perbaikan Seperlunya
Tidak
Setuju?
Ya

Selesai

4. Pekerjaan Beton
Pekerjaan beton adalah pekerjaan yang meliputi :
a. Seluruh pembuatan struktur beton termasuk tulangan dan struktur komposit.
b. Penyiapan tempat kerja dimana pekerjaan beton akan dilaksanakan seperti
perancah (scaffolding) dan bekisting, termasuk juga galian pondasi, penyiapan dan
pemeliharaan pondasi, pemompaan air untuk galian pondasi, pengukuran dan
pembersihan lokasi bekas pekerjaan.
Tujuan untuk mencapai mutu beton yang sama disemua tempat dengan cara :
a. Menyamakan bahan-bahan yang dipakai
b. Sistem dan prosedur dibuat sarna
c. Menyamakan campuran dengan menggunakan rancangan campuran (Job Mix
Formula) yang sarna pula.
Hal-hal yang perlu diperhatikan pada pelaksanaan pekerjaan beton antara lain:
a. Kegiatan awal :
Penelitian rencana kerja Kontraktor, spesfikasi teknik yang dipakai, rancangan
campuran (Job Mix Formula), dan gambar rencana
Pembagian tugas Konsultan Pengawas dan Staf Pejabat Pembuat Komitmen
Fisik dilapangan.
Toleransi yang diijinkan untuk pengukuran disesuaikan dengan berita acara
rapat pra pelaksanaan (Pre Construction Meeting).
Cek kalibrasi alat, kesiapan peralatan dan bahan.
b. Persiapan pengecoran :
Pengecekan kelurusan dan kerataan permukaan
Penggalian pada pekerjaan pondasi atau drainase, lokasi, ukuran, bentuk dan
persiapan permukaan.
Bekisting, perancah (Scaffolding), disesuaikan dengan rencana pekerjaan
beton mengenai kekuatannya.
Pemasangan tulangan, seperti ukuran diameter, panjang, pembengkokan,
angkur pinggir dan ujung, jumlah batang, tulangan minimum, pemotongan
serta cara pengikatan dengan kawat, dudukan dan pengalur jarak maupun
kebersihan (tidak ada kawat lepas).
Pengecekan kesiapan :
Peralatan tetap dilapangan atau Batching Plant mengenai siap pakai,
kebersihan, kalibrasi, kondisi dan kecepatan operasi.
Peralatan bergerak seperti Truck Mixer, dan Dump Truck mengenai
jumlah dan siap pakai.
Tenaga kerja
Perlindungan lokasi terhadap hujan, cuaca panas atau dingin.
c. Saat pengecoran beton :
Kondisi kerja cuaca yaitu siang atau malam, penerangan untuk kerja malam,
penutup dan perlindungan apabila hujan.
Alat pengaduk dimonitor terus hasil produksi beton yang dihasilkan
Mobilitas pengiriman perlu diperhatikan mengenai :
Waktu minimum disebabkan Truck Mixer terlambat di Batching Plant.
Waktu maximum, mengakibatkan Truck Mixer antri di lokasi pengecoran.
Pengendalian konsistensi. pengamatan waktu pengecoran dengan pengujian
Slump, dan penyesuaian air atau bahan.
Pengecoran beton harus seragam, pengecoran terus menerus, perhatikan jarak
ketinggian jatuh jangan sampai terjadi segregasi, tidak ada aliran pasta semen
setelahl pengecoran.
Pemadatan, harus merata dan menyeluruh.
Penyelesaian pekerjaan, pekerjaan perapihan atau meratakan permukaan beton
setelah pengecoran.
Jadual pengujian beton.
d. Pemeliharaan beton :
Perlindungan terhadap kerusakan, seperti benturan, beban berlebihan dan
cacat permukaan.
Pengambilan atau pelepasan bekisting atau scaffolding setelah beton cukup
umur (28 hari) dan kuat karekteristik beton sudah tercapai.
Perawatan beton, sampai umur beton 28 hari permukaan beton diusahakan
senantiasa basah atau lembab.
e. Pengujian beton :
Pengujian kekuatan tekan beton (ASTM C 39-72; ASTM C 192-69; ASTM
C 617 - 71)
Pengujian beton setelah jadi konstruksi misal pengeboran (Core Drill)
Pemukulan palu (Hammer Test)
f. Catatan dan pelaporan :
Catatan mengenai bahan, perhitungan campuran, pengadukan, pengecoran dan
perawatan.
Laporan, mengenai laporan harian, buku harian, didokumentasikan atau
pemotretan.
Prosedur pekerjaan beton juga mengikuti prosedur yang sudah ditentukan, yaitu:

a. Kontraktor mengajukan request pekerjaan beton 24 jam sebelum pekerjaan


dimulai.
b. Selama waktu tersebut Konsultan Pengawas mengevaluasi semua kesiapan
administrasi dan teknik.
c. Konsultan Pengawas merekomendasikan kepada Pejabat Pembuat Komitmen Fisik
untuk dapat dimulainya pelaksanaan pekerjaan atau belum bisa dilaksanakan
pekerjaan tersebut.
d. Setelah pekeljaan selesai request pekerjaan ditutup dengan verifikasi pekerjaan
beton.
Bagan Alir Prosedur Pekerjaan Beton seperti terlihat pada Gambar 5.8

Pekerjaan Pekerjaan Bekisting


Besi Beton (Cetakan)

Pemotongan dan
Pembengkokan Besi Fabrikasi Bekisting
Beton

Pemasangan Besi
Pemasangan Bekisting
Beton

Campuran Beton
(Concrete Mix)

Slump Test/ Cylinder


Test Sampel

Pengecoran Akhir
Sebelum pengecoran

Pengecoran Beton

Pengecoran Beton
Selesai

Pengecoran Selesai

Pengecekan Akhir

Pengetesan Mutu
Beton
Pembongkaran
Bekisting
Standar Industri Indonesia (SII) :

SII-13-1977 : Semen Portland.


(AASHTO M85 -
75)

Standar Nasional Indonesia (SNI) :

PBI 1971 : Peraturan Beton Bertulang Indonesia NI-2.


SK SNI M-02-1994- : Metode Pengujian Jumlah bahan Dalam Agregat Yang
03 Lolos Saringan No.200 (0,075 mm).
(AASHTO T11 - 90)
SNI 03-2816-1992 : Metode Pengujian Kotoran Organik Dalam Pasir untuk
(AASHTO T21 - 87) Campuran Mortar dan Beton.
SNI 03-1974-1990 : Metode Pengujian Kuat Tekan Beton.
(AASHTO T22 - 90)
Pd M-16-1996-03 : Metode Pembuatan dan Perawatan Benda Uji Beton di
(AASHTO T23 - 90) Lapangan.
SNI 03-1968-1990 : Metode Pengujian tentang Analisis Saringan Agregat Halus
(AASHTO T27 - 88) dan Kasar.
SNI 03-2417-1991 : Metode Pengujian Keausan Agregat dengan Mesin Los
(AASHTO T96 - 87) Angeles.
SNI 03-3407-1994 : Metode Pengujian Sifat Kekekalan Bentuk Agregat Ter-
(AASHTO T104 - hadap Larutan Natrium Sulfat dan Magnesium Sulfat.
86)
SK SNI M-01-1994- : Metode Pengujian Gumpalan Lempung dan Butir-butir
03 Mudah Pecah Dalam Agregat.
(AASHTO T112 -
87)
SNI 03-2493-1991 : Metode Pembuatan dan Perawatan Benda Uji Beton di
(AASHTO T126 - Laboratorium.
90)
SNI 03-2458-1991 : Metode Pengambilan Contoh Untuk Campuran Beton
(AASHTO T141 - Segar.
84)

AASHTO :

AASHTO T26 - 79 : Quality of Water to be used in Concrete.

Toleransi yang diizinkan terhadap beton adalah :


a) Toleransi Dimensi :
Panjang keseluruhan sampai dengan 6 m. + 5 mm
Panjang keseluruhan lebih dari 6 m + 15 mm
Panjang balok, pelat dek, kolom dinding, atau antara kepala jembatan - 0 dan + 10 mm
b) Toleransi Bentuk :
Persegi (selisih dalam panjang diagonal) 10 mm
Kelurusan atau lengkungan (penyimpangan dari garis yang dimaksud)
untuk panjang s/d 3 m 12 mm
Kelurusan atau lengkungan untuk panjang 3 m - 6 m 15 mm
Kelurusan atau lengkungan untuk panjang > 6 m 20 mm
c) Toleransi Kedudukan (dari titik patokan) :

Kedudukan kolom pra-cetak dari rencana 10 mm


Kedudukan permukaan horizontal dari rencana 10 mm
Kedudukan permukaan vertikal dari rencana 20 mm

d) Toleransi Alinyemen Vertikal :


Penyimpangan ketegakan kolom dan dinding 10 mm
e) Toleransi Ketinggian (elevasi) :
Puncak lantai kerja di bawah pondasi 10 mm
Puncak lantai kerja di bawah pelat injak 10 mm
Puncak kolom, tembok kepala, balok melintang 10 mm
f) Toleransi Alinyemen Horisontal : 10 mm dalam 4 m panjang mendatar.
g) Toleransi untuk Penutup / Selimut Beton Tulangan :
Selimut beton sampai 3 cm 0 dan + 5 mm
Selimut beton 3 cm - 5 cm - 0 dan + 10 mm
Selimut beton 5 cm - 10 cm 10 mm

Tabel E.19 Gradasi Agregat


Ukuran Ayakan Persen Berat Yang Lolos Untuk Agregat
ASTM (mm) Halus Kasar
2 50,8 - 100 - - -
1 1/2 38,1 - 95 -100 100 - -
1 25,4 - - 95 - 100 100 -
3/4 19 - 35 - 70 - 90 - 100 100
1/2 12,7 - - 25 - 60 - 90 - 100
3/8 9,5 100 10 - 30 - 20 - 55 40 - 70
No.4 4,75 95 - 100 0-5 0 -10 0 - 10 0 - 15
No.8 2,36 - - 0-5 0-5 0-5
No.16 1,18 45 - 80 - - - -
No.50 0,300 10 - 30 - - - -
No.100 0,150 2 - 10 - - - -

Tabel E.20 Batasan Proporsi Takaran Campuran


Mutu Ukuran Agre- Rasio Air / Semen Maks. Kadar Semen Min.
Beton gat Maks.(mm) (terhadap berat) (kg/m3 dari campuran)
K600 - - -
K500 - 0,375 450
37 0,45 356
K400 25 0,45 370
19 0.45 400
37 0,45 315
K350 25 0,45 335
19 0,45 365
37 0,45 300
K300 25 0,45 320
19 0,45 350
37 0,50 290
K250 25 0,50 310
19 0,50 340
K175 - 0,57 300
K125 - 0,60 250
Tabel E.21 Ketentuan Sifat Campuran
Kuat Tekan Karakteristik Min. (kg/cm2) SLUMP (mm)
Mutu Benda Uji Kubus Benda Uji Silinder Digetarkan Tidak
Beton 15 x 15 x 15 cm3 15cm x 30 cm Digetarkan
7 hari 28 hari 7 hari 28 hari
K600 390 600 325 500 20 - 50 -

K500 325 500 260 400 20 - 50 -

K400 285 400 240 330 20 - 50 -

K350 250 350 210 290 20 - 50 50 - 100

K300 215 300 180 250 20 - 50 50 - 100

K250 180 250 150 210 20 - 50 50 - 100

K225 150 225 125 190 20 - 50 50 - 100

K175 115 175 95 145 30 - 60 50 - 100

K125 80 125 70 105 20 - 50 50 - 100

7. Gambar Terlaksana (As Built Drawing)


Yang dimaksud gambar terlaksana (As Built Drawing) adalah gambar terlaksana
dilapangan yang menggambarkan seluruh pekerjaan dilapangan sesuai dengan volume
pekerjaan yang telah dibayar seliap bulan sesuai dengan tagihan Kontraktor dalam
sertifikat bulanan (Monthly Certificate ! MC).

Gambar ini memuat juga perubahan-perubahan yang diakibatkan oleh perubahan


pekerjaan (Contract Change Order / CCO) dan modifikasi lapangan karena adanya hal-
hal yang tidak terdapat pada gambar rencana, misalnya : kabel PLN, kabel Telkom dan
Utilitas lainnya.

Tujuan dari gambar As Built Drawing adalah untuk menggambarkan keadaan


sesungguhnya yang ada dilapangan. Kondisi ini diperlukan untuk hal-hal yang terjadi
dikemudian hari, misalya untuk keperluan pemindahan kabel tegangan tinggi PLN,
rnencari saluran Utilitas, dan juga sebagai data pendukung pekerjaan serah terima
nantinya.

Dalam pembuatan gambar terlaksana (As Built Drawing) Kontraktor harus


memperhatikan hal-hal sebagai berikut :
a. Ukuran dan standar kertas yang dipakai harus sama
b. Ukuran ketebalan garis alat gambar yang dipakai disesuaikan dengan gambar yang
dibuat
c. Pada gambar terlaksana (As Built Drawing) disebutkan tanggal, bulan dan tahun
revisi gambar dari gambar rencana (Shop Drawing) yang disesuaikan dengan
perubahan kontrak pekerjaan (Contract Change Order/CCO), Addendum (kalau
ada).
d. Lokasi dari jenis pekerjaan harus jelas dicantumkan.
e. Ukuran konstruksi harus jelas.
f. Material, jenis dan mutu bahan yang dipakai.
Prosedur pembuatan As Built Drawing :
a. Setiap pekejaan yang terlaksana dilapangan sudah direkomendasikan oleh
Konsultan Pengawas bahwa pekerjaan tersebut dapat diterima dan Pejabat Pembuat
Komitmen Fisik menyetujui, maka Kantraktor berkewajiban membuat gambar
terlaksana (As Built Drawing).
b. Pembuatan gambar terlaksana (As Built Drawing) memuat perubahan sesuai
kondisi lapangan.
c. Konsultan Pengawas berkewajiban mengevaluasi gambar terlaksana (As Built
Drawing).
d. Atas rekomendasi Konsultan Pengawas, Pejabat Pembuat Komitmen Fisik
menyetujui gambar tertaksana (As Built Drawirig) tersebut.
Yang bertanggung jawab menandatangani kolom pengesahan gambar terlaksana (As
Built Drawing) :
a. Kolom diajukan ditandatangani oleh Kontraktor yaitu : General Superintendance.
b. Kolom diperiksa ditandatangani oleh Konsultan Pengawas yaitu : Supervision
Engineer
c. Kolom disetujui, ditandatangani oleh Pejabat Pembuat Komitmen Fisik atau yang
mewakili.
8. Serah Terima Awal (Provisional Hand Over / PHO)
Serah Terima Awal (Provisional Hand Over / PHO) adalah suatu kegiatan serah terima
awal dari seluruh pekerjaan yang telah dikerjakan oleh Kontraktor kepada Pejabat
Pembuat Komitmen Fisik, dimana pekerjaan utama (major works) sudah mencapai
100%.
Tujuan dari serah terima awal (PHO) adalah memastikan bahwa seluruh pekerjaan yang
telah dikerjakan oleh Kontaktor dalam arti : sesuai kualitas, sesuai kuantitas dan tepat
waktu dengan segala konsekuensi yang tercantum dalam Kontrak. Dengan adanya
penyerahan awal ini maka tahap pemeliharaan dimulai.
Hal-hal yang perlu diperhatikan :
a. Rekomendasi Konsultan Pengawas bahwa Kontraktor telah menyelesaikan
pekerjaan-pekerjaan utama (major works) 100 % pekerjaan dari seluruh nilai
kontrak.
b. Perkiraan tanggal selesai seluruh pekerjaan sesuai dengan bunyi kontrak.
c. Pembentukan Panitia Penilai Serah Terima yang anggotanya ditunjuk oleh Dinas
Bina Marga provinsi Sumatera Utara .
d. Penyerahan Jaminan Pemeliharaan (Bank Guarantee) dari pihak Kontraktor kepada
Pejabat Pembuat Komitmen Fisik.
e. Seluruh data yang ada (misalnya; seluruh hasil testing material / hasil pekerjaan,
surat-menyurat / administrasi, formulir-formulir, data diskete, foto pelaksanaan
pekerjaan, dll.) sudah harus terdokumentasi atau terarsip dengan baik.
f. Yang perlu diperhatikan adalah unsur-unsur :
Kelengkapan administrasi.
Kondisi fisik pekerjaan yang baik dan benar sesuai spesifikasi teknik.
Sesuai dengan perencanaan.
Prosedur Serah Terima Pertama (PHO) :
a. Pekerjaan telah mencapai 100 % dari seluruh nilai kontrak.
b. Kontraktor secara tertulis mengajukan request kepada Pejabat Pembuat Komitmen
Fisik dan Konsultan Pengawas untuk acara Serah Terima Awal dan melampirkan
nama-nama wakil Kontraktor yang akan bertanggung-jawab nantinya kepada
Panitia Penilai Serah Terima.
c. Konsultan Pengawas meneliti dan mengajukan request tersebut kepada Pejabat
Pembuat Komitmen Fisik, dalam tempo paling lama 10 hari.
d. Selama 10 hari tersebut digunakan sebaik-baiknya oleh Konsultan Pengawas,
Pejabat Pembuat Komitmen Fisik beserta Stafnya untuk meneliti dan memeriksa
semua hasil pekerjaan yang dilaksanakan oleh pihak Kontraktor.
e. Konsultan membuat rekomendasi kepada Pelaksana Kegiatan Fisik tentang :
Bahwa Kontraktor telah menyelesaikan 100% dari seluruh nilai kontrak.
Mengajukan kepada Pejabat Pembuat Komitmen Fisik Fisik agar segera
melakukan pembentukan Panitia Penilai Serah Terima.
f. Pejabat Pembuat Komitmen Fisik menginformasikan kepada Dinas Bina Marga
provinsi Sumatera Utara bahwa pekerjaan sudah dapat diserah terimakan dan
meminta agar segera dibentuk Panitia Penilai Serah Terima.
g. Panitia Penilai Serah Terima segera dibentuk oleh Dinas Bina Marga provinsi
Sumatera Utara,
h. Panitia Penilai Serah Terima bertugas ke lapangan dan membuat daftar kerusakan
serta kekurangan dari pekerjaan. Demikian juga hasil pengujian material di
lapangan dan laboratorium harus dilampirkan pada acara Serah Terima. Untuk
perbaikan penyimpangan-penyimpangan maupun kerusakan - kerusakan, Panitia
Penilai Serah Terima hanya memberi ijin satu periode penundaan tidak lebih dari
30 hari sejak terakhir penyelesaian pelaksanaan pekerjaan atau perpanjangan
waktu.
i. Jika setelah periode penundaan tersebut Kontraktor telah memperbaiki semua
penyimpangan-penyimpangan dan kerusakan-kerusakan sesuai dengan yang
terdaftar dengan baik dan benar serta diterima oleh Panitia Penilai Serah Terima
yang dilampirkan pada proses Serah Terima Awal maka Panitia Penilai Serah
Terima akan menerbitkan Berita Acara Serah Terima Awal (Provisional Hand Over
/PHO).
9. Serah Terima Akhir (Final Hand Over I FHO)
Serah Terima Akhir (Final Hand Over I FHO) adalah suatu kegiatan serah terima akhir
lapangan dari Kontraktor kepada Pejabat Pembuat Komitmen Fisik, setelah Kontraktor
menyelesaikan seluruh perbaikan terhadap kekurangan yang ada pada daftar perbaikan
yang dibuat oleh Panitia Penilai Serah Terima setelah kunjungan kedua ke lapangan.
Tujuannya antara lain:
a. Pernyataan berakhirnya masa kontrak pekerjaan antara Kontraktor dengan Pejabat
Pembuat Komitmen Fisik.
b. Pernyataan bahwa tanggung-jawab Kontraktor dengan Pejabat Pembuat Komitmen
Fisik secara keseluruhan sudah selesai.
c. Hasil pekerjaan Kontraktor berupa fisik maupun administrasi secara keseluruhan
dapat diterima oleh Pejabat Pembuat Komitmen Fisik dan hasil pekerjaan tersebut
sudah biasa dipakai untuk umum.
Hal-hal yang perlu diperhatikan :
a. Rekomendasi dari Konsultan Pengawas bahwa Kontraktor telah menyelesaikan
seluruh pekerjaan yang tercantum dalam Dokumen Kontrak dan telah
memperbaiki! menyempurnakan semua kekurangan yang diminta dalam daftar
perbaikan serah terima awal waktu keg iatan serah terima awal.
b. Perkiraan tanggal selesai seluruh pekerjaan sesuai dengan bunyi kontrak.
c. Pengembalian Jaminan Pelaksanaan (Bank Guarantee) kepada pihak Kontraktor.
d. Seluruh data yang ada (misalnya, seluruh hasil testing, surat-menyurat,
administrasi, formulir-formulir, data disket, foto pelaksanaan pekerjaan, dll.) sudah
harus terdokumentasikan dengan baik.
Yang perlu ditekankan adalah unsur-unsur :
a. Kelengkapan administrasi,
b. Kondisi fisik pekerjaan yang baik dan benar sesuai spesifikasi teknik,
c. Kesesuaian dengan perencanaan.
Prosedur pembuatan Serah Terima Akhir (FHO) :
a. Pejabat Pembuat Komitmen Fisik mengundang kembali Panitia Penilai Serah
Terima yang ditunjuk Pengguna Jasa untuk melaksanakan proses Serah Terima
Akhir proyek jalan yang dikelolanya.
b. Panitia Penilai Serah Terima memeriksa ulang seluruh data yang terdapat pada
daftar perbaikan dan penyempurnaan seluruh pekerjaan fisik maupun administrasi.
Apakah sudah diperbaiki atau disempurnakan, apabila dianggap perlu atau
rneragukan pihak Panitia Penilai Serah Terima, maka Panitia Penilai Serah Terima
dapat melakukan pengecekan ulang dilapangan.
c. Apabila seluruh pekerjaan fisik dan administrasi yang terdapat dalam daftar
perbaikan tersebut sudah sesuai dengan spesifikasi teknik dan Dokumen Kontrak
maka, Panitia Penilai Serah Terima akan membuat Berita Acara Serah Terima
Akhir (Final Hand Over / FHO).

5.1.7 Alih Pengetahuan (Transfer of Knowledge)


Selama masa pelaksanaan pekerjaan, dalam setiap kesempatan diharapkan terjadi alih
pengetahuan (transfer of knowledge) antara Konsultan, Kontraktor dan staf dari Pengguna
Jasa. Banyak kesempatan yang dilakukan melalui aktivitas rutin yang dilakukan pada
pelaksanaan pekerjaan. Namun pelaksanaan alih pengetahuan dapat juga dilakukan melalui
acara yang secara sengaja dijadualkan dan dalam bentuk aktivitas resmi dalam suatu acara.
Beberapa acara resmi yang dilakukan sebagai sarana alih pengetahuan antara lain :
1. Rapat-rapat;
2. Pengetesan mutu pekerjaan;
3. Saran dan asistensi.
Konsultan akan membentuk tim kerja dan berinteraksi dengan semua instansi untuk
menumbuhkan rasa memiliki/sense of belonging terhadap proyek yang dibangun dan
diawasi.

5.2 Program Kerja


5.2.1 Umum

Berdasarkan KAK dan juga berdasarkan Berita Acara Rapat Penjelasan, layanan jasa
konsultan akan berlangsung selama 5.5 (lima koma lima) bulan kalender. Mengacu masa
pelaksanaan pekerjaan yang didapat dari Pengguna Jasa, pengawasan yang dilakukan oleh
Konsultan akan mencakup Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi
Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5)
Tim Supervisi Konsultan dengan melibatkan 3 Tenaga Ahli/Professional Staff (dengan 16.5
MM), 9 Tenaga Teknisi/Sub Professional Staff (dengan 49.5 MM), dan 3 Tenaga
Pendukung/Supporting Staff (dengan 16.5 MM). Pekerjaan ini dibagi dalam 1 Field Team.

5.2.2 Rencana Kerja

Dalam melaksanakan pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan


Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5), Konsultan telah menyiapkan rencana
kerja, sebagai berikut :

5.2.2.1 Persiapan Awal

Segera setelah Konsultan mengadakan mobilisasi, tim Konsultan segera mengadakan


persiapan awal, antara lain dan tidak terbatas pada :
Menata / penyiapan kantor, furniture, perlengkapan kantor dll
Mengadakan rapat koordinasi awal seluruh tim Konsultan
Mengadakan koordinasi awal dengan instansi-instansi dan pihak-pihak terkait
Penyiapan format/form-form standar yang akan digunakan selama masa pekerjaan
Pengumpulan data yang diperlukan (dokumen tender fisik, schedule, dan lain-lain)
Studi / analisa data yang tersedia
Field reconnaissance / site visit
Mempelajari kembali design dan lingkup pekerjaan fisik

5.2.2.2 Koordinasi dengan Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara

Selama masa pelaksanaan pekerjaan, Konsultan akan berkoordinasi dengan Dinas Bina
Marga provinsi Sumatera Utara beserta jajarannya perlu dilakukan secara rutin dan dengan
frekuensi yang cukup.

5.2.2.3 Koordinasi dengan Unsur Proyek

Selama waktu pelaksanaan, akan diadakan Monthly Project Meeting antara Konsultan,
Kontraktor dan Pejabat Pembuat Komitmen Fisik Fisik, disini bisa dievaluasi, dimonitor dan
dibahas hal-hal antara lain :
Membahas pekerjaan yang akan dikerjakan, agar tidak terjadi keragu-raguan atau
kesalahan dalam pelaksanaan
Manajemen / pengaturan / penempatan alat berat oleh Kontraktor
Kemajuan pekerjaan
Informasi-informasi yang perlu disampaikan kepada Kontraktor dan atau sebaliknya
Masalah-masalah di lapangan dan pemecahannya
Rencana kerja Kontraktor untuk bulan berikutnya
Bila terjadi hal-hal khusus misal kelambatan pekerjaan, pekerjaan yang perlu dilaksanakan
dengan crash-program dan lain-lain, dalam hal ini perlu diadakan meeting khusus.
Project meeting antara Konsultan dan Kontraktor dilakukan secara periodik (mingguan),
untuk kondisi khusus dapat dilakukan dalam rentang 2-3 hari.

5.2.2.4 Koordinasi Tim Konsultan

Dalam melaksanakan tugas, tim Konsultan selain akan melaksanakan tugasnya sesuai
dengan job description, juga perlu ada koordinasi antara Supervision Engineer dengan
Tenaga Ahli dan personil lainnya di Field Team dengan stafnya, seperti antara lain dan tidak
terbatas pada :
a). Rapat bulanan antara Supervision Engineer, Inspector dan Quality Engineer, membahas:
Laporan bulanan
Aktifitas yang sudah dan akan dilaksanakan
Masalah lapangan dan pemecahannya
Penjelasan dan diskusi teknis untuk menunjang kelancaran pekerjaan
b). Supervision Engineer beserta staf field team akan berada di lapangan setiap setiap saat
(day-to-day) selama pekerjaan berjalan untuk meyakinkan bahwa pekerjaan
dilaksanakan sesuai dengan kontrak. Sedangkan dalam setiap bulan Supervision
Engineer akan berkoordinasi dengan Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara, serta
Pejabat Pembuat Komitmen Fisik selama 2 hari setiap bulannya, untuk mengadakan
evaluasi, analisis, koordinasi dikantor proyek.
c) Tenaga Teknisi (Inspector, Surveyor dan Lab. Technician) akan melaksanakan inspeksi
harian untuk meyakinkan bahwa material, tenaga kerja dan hasil pekerjaan fisik sesuai
dengan dokumen kontrak dalam hal mutu, volume dan waktu.
d) Pertemuan-pertemuan khusus antara Supervision Engineer dengan tim konsultan
dilakukan dengan frekuensi yang cukup atau sesuai kebutuhan (harian) agar terjadi
komunikasi, koordinasi, informasi yang baik.

5.2.2.5 Koordinasi dengan Instansi Terkait

Dalam rangka melaksanakan tugas pengawasan teknik, Konsultan perlu melakukan


koordinasi dengan instansi dan Konsultan lain terkait yang berhubungan dengan lingkup
pekerjaan.

5.2.2.6 Tahap Pelaksanaan Konstruksi

Konsultan selama periode konstruksi, akan senantiasa memberi arahan, bimbingan dan
instruksi yang diperlukan kepada Kontraktor guna menjamin bahwa semua pekerjaan
dilaksanakan dengan baik, tepat kualitas, tepat kuantitas, tepat waktu dan tepat biaya dengan
berdasarkan dokumen kontrak dan petunjuk teknis lainnya. Selain itu, tugas Konsultan
meliputi : melakukan sertifikasi atas pekerjaan jalan yang dilaksanakan oleh Kontraktor.
Secara rinci, pekerjaan yang dilakukan pada Tahap Supervisi (Masa Konstruksi) adalah
sebagai berikut :

a. Mengecek data titik survey di lapangan


b. Menyelenggarakan pengawasan menerus di lapangan untuk mendapatkan kepastian
bahwa semua pekerjaan dilaksanakan sesuai dengan persyaratan didalam dokumen
kontrak.
c. Memeriksa test laboratorium dan test lapangan untuk pekerjaan fisik, juga material yang
akan digunakan dan metode kerja untuk mendapatkan kepastian sudah sesuai dengan
persyaratan.
d. Menjaga, mengendalikan, mengontrol, memonitor, mengevaluasi rencana kemajuan
pekerjaan yang terbaru berupa bar-chart dan atau metode lain yang digunakan sesuai
dengan rencana kerja yang sudah disetujui.
e. Memeriksa dan menyetujui semua gambar kerja dan detailnya yang diajukan oleh
Kontraktor, penyesuaian design bila diperlukan, agar sesuai dengan kebutuhan
teknis/lapangan.
f. Memberikan laporan secara berkala semua pengukuran kuantitas pekerjaan yang sudah
di test termasuk penggunaan material, dengan menggunakan bentuk yang sudah
disetujui oleh Pemberi Tugas.
g. Memberikan laporan khusus jika ada masalah yang timbul, dan memberikan
rekomendasi pemecahan permasalahan.
h. Membantu mempersiapkan semua perubahan (change orders) dan membantu Pemberi
Tugas pada saat negosiasi harga dan biaya konstruksi terhadap perubahan kontrak
tersebut ( bila ada).
i. Mengevaluasi dan membantu menyiapkan rekomendasi bagi Pemberi Tugas dalam
bertindak atas klaim terhadap kontrak, perselisihan, penambahan lingkup pekerjaan
kontrak dan perubahan-perubahan lain di luar lingkup pekerjaan yang tercantum dalam
dokumen kontrak.
j. Memeriksa rancangan sertifikat pembayaran bulanan yang akan disertifikasikan oleh
Konsultan Pengawas untuk mendapatkan persetujuan Pejabat Pembuat Komitmen Fisik.
k. Menyediakan bantuan dan arahan pada saat yang tepat bagi Kontraktor di dalam semua
masalah yang ada hubungannya dengan dokumen kontrak, pengecekan terhadap survey
tanah dasar, test pengawasan mutu dan masalah lain yang berhubungan dengan
dipenuhinya kontrak dan kemajuan pekerjaan.
l. Menjamin penerimaan dan menjaga sebagai laporan tetap, semua jaminan yang
diperlukan di bawah syarat-syarat yang tercantum di dalam dokumen kontrak, untuk
material dan peralatan yang digunakan di proyek. Semua material yang digunakan di
proyek termasuk sumbernya juga harus disetujui terlebih dahulu.
m. Menyediakan informasi yang diperlukan oleh Pemberi Tugas, menghadiri dan mencatat
semua rapat / pertemuan dengan Kontraktor, Pejabat Pembuat Komitmen Fisik dan
Instansi pemerintah lain serta menyediakan bantuan teknis bila dan kapan diperlukan
dalam kaitannya dengan pelaksanaan proyek dan masalah-masalah kontrak.
n. Mendokumentasikan kondisi cuaca harian, kondisi diluar normal dilapangan, peralatan
Kontraktor dan personil dilapangan serta peristiwa / kejadian yang bisa mengakibatkan
keterlambatan, dan langkah-langkah yang diambil untuk mencegah keterlambatan
tersebut.
o. Memberikan bantuan advis kepada Pejabat Pembuat Komitmen Fisik di dalam
menyusun kebijakan dan langkah untuk mencegah dan mengurangi klaim.
p. Membuat laporan bulanan, laporan teknik/khusus dan laporan akhir proyek seperti yang
dikehendaki oleh Pemberi Tugas.
q. Pemeriksaan Serah Terima Sementara termasuk penyiapan laporan dan Berita Acara
Serah Terima Sementara yang diperlukan dan menyiapkan Sertifikat Penerimaan
Sementara (Certificate of Provisional Acceptance).
r. Pemeriksaan Serah Terima Akhir termasuk penyiapan laporan dan Berita Serah Terima
Akhir yang diperlukan dan menerbitkan Sertifikat Pemeriksaan Akhir (Certificate of
Final Acceptance).
Secara ringkas, semua aktifitas dilapangan dapat dirangkum seperti di bawah ini :
1. Pematokan Bersama ( Staking out )
Semua survey di lapangan selama pematokan bersama dan selama konstruksi akan
dilaksanakan oleh Kontraktor di bawah petunjuk Konsultan.
Hasil survey tersebut akan dikaitkan dengan gambar-gambar konstruksi, kondisi yang
ada dan beberapa ketidaksesuaian antara gambar-gambar dan kondisi-kondisi yang ada
akan dipergunakan oleh Konsultan untuk mereview design untuk keperluan proyek (
bila ada ).
2. Persiapan Lapangan
Pada tahap persiapan di lapangan, tim pengawas akan mengawasi dan memeriksa
aktifitas-aktifitas konstruksi sebagaimana yang dijabarkan di bawah ini :
Memeriksa kualitas dari semua bahan-bahan yang akan dipergunakan untuk
konstru ksi
Penyiapan rancangan campuran pekerjaan ( job mix formula ) untuk aspal, beton
dan lain-lain
Lokasi letak bahan-bahan
Kondisi tumpukan bahan di lokasi kerja
Jumlah dan kondisi semua peralatan
Jumlah personil Kontraktor
Jumlah dan kualitas bahan-bahan
Kondisi cuaca
Prosedur administrasi Kontraktor
Form/formulir kerja
Persiapan form-work
Mengecek jadual Kontraktor
Persiapan konstruksi
3. Pekerjaan Konstruksi
Setelah mobilisasi dan persiapan di lapangan telah selesai dan diperiksa oleh Konsultan
dan Pejabat Pembuat Komitmen Fisik maka Kontraktor akan diijinkan untuk
melanjutkan pekerjaan konstruksi.
Tim Konsultan akan mengecek langsung dalam hal-hal berikut ini :
Metoda pekerjaan konstruksi
Campuran-campuran bahan
Pengecekan jadual
Kondisi cuaca dari waktu ke waktu selama periode pelaksanaan pekerjaan
Pengambilan contoh ( sampling )
Sebelum pekerjaan fisik dimulai, Kontraktor mengajukan Request terlebih dahulu,
yang berisi antara lain :
Jenis pekerjaan yang akan dilaksanakan
Lokasi pekerjaan
Peralatan yang akan digunakan
Estimasi volume pekerjaan
Material yang akan digunakan
Rencana jam kerja
4. Pengawasan mutu
Pekerjaan yang perlu diawasi dengan teliti dan cermat selama pengawasan kualitas
antara lain sebagai berikut :
Sebelum Kontraktor memulai aktifitas konstruksi, Kontraktor akan membuat suatu
permohonan secara tertulis kepada Konsultan untuk prosedur konstruksi dan
persetujuan pekerjaan dalam tahap yang logis.
Konsultan akan :
Menginspeksi dan menyetujui bahan-bahan yang akan digunakan
Menginspeksi dan menyetujui pelaksanaan pekerjaan fisik
Menginspeksi dan menyetujui metoda dan ketelitian pekerjaan konstruksi
Memeriksa/menginstruksikan test-test lapangan
Memeriksa/menginstruksikan test laboratorium terhadap sampel-sampel yang
diambil dari lokasi kerja
Memeriksa/menginstruksikan test-test yang lain sesuai dengan spesifikasi
5. Pengawasan kuantitas
Pekerjaan yang perlu diawasi dengan teliti dan cermat selama pengawasan kuantitas
antara lain sebagai berikut :
Pengawasan kuantitas (quantity control) akan mengecek bahan-bahan yang ditempatkan
atau yang dipindahkan oleh Kontraktor. Konsultan akan memproses bahan-bahan dan
produk fisiknya berdasarkan atas :
Hasil pengukuran yang memenuhi batas toleransi pembayaran
Metoda perhitungan
Lokasi kerja
Jenis pekerjaan ( work item )
Tanggal diselesaikannya pekerjaan
6. Catatan-catatan teknis
Catatan-catatan akan dikeluarkan dari waktu ke waktu, untuk memberikan petunjuk-
petunjuk kepada Kontraktor guna meningkatkan aspek-aspek pekerjaan fisik, metode
kerja/construction method dan lain-lain.
Demikian juga catatan-catatan/instruksi-instruksi diberikan juga untuk pekerjaan yang
hasilnya tidak sesuai dengan spesifikasi.

5.2.3 Pola Kerja Konsultan

Dalam melaksanakan tugasnya, dalam tiap tahap pekerjaan konstruksi fisik, konsultan telah
menyiapkan Pola Kerja seperti yang tergambar dalam Gambar 5.8.
Gambar 5.8 Lingkup Dan Urutan Kegiatan Dalam Pekerjaan

PERIODE KONTRAK FISIK


CATATAN :
1. Contoh ini diperuntukkan bagi
seluruh Kontrak.
PERIODE PEMELIHARAAN RUTIN
2. Diagram adalah tanpa skala.
3. Urutan dan waktu kegiatan
yang aktual ditentukan oleh PERIODE PELAKSANAAN
PERIODE
Direksi Pekerjaan berdasarkan
PEMELIHARAAN
Lingkup Pekerjaan setiap
Kontrak. PERIODE MOBILISASI

SERAH TERIMA
SERAH TERIMA SEMENTARA AKHIR

SURAT PERINTAH
MULAI KERJA
TANGGAL MULAI KERJA

KEGIATAN UMUM Laboratorium Selesai


Mobilisasi Peralatan dan Personil Mobilisasi Selesai
Survey Lapangan : - Drainase Survey
- Perkerasan Lapangan
- Struktur Selesai
Revisi Minor oleh Direksi Pekerjaan Penerbitan Detil Pelaksanaan
KEGIATAN PENGEMBALIAN KONDISI
DAN PEKERJAAN MINOR Pengembalian Kondisi
Perkerasan Perkerasan dan Bahu Selesai
Bahu Jalan
Selokan, Saluran Air, Galian dan Timbunan Pekerjaan
Perlengkapan Jalan Minor
Jembatan Selesai
KEGIATAN PEKERJAAN UTAMA
Pekerjaan Tanah
Drainase Pekerjaan Lapis Permukaan Selesai
Lapis Pondasi
Bahu Jalan Seluruh
Lapis Permukaan Pekerjaan
Struktur Selesai
Pekerjaan Perbaikan (bila ada)
KEGIATAN PEMELIHARAAN RUTIN
Perkerasan, Bahu Jalan, Selokan, Saluran Air, Periode Pemeliharaan Rutin Intensif Pemeliharaan Rutin Bulanan Pemeliharaan Rutin
Galian dan Timbunan, Perlengkapan Jalan, (bila diperlukan)
Jembatan, Arus Lalu Lintas
5.2.4 Jadual Pelaksanaan Pekerjaan

Jadual Pelaksanaan yang konsisten dengan Program Kerja, dapat dilihat pada BAB 6 Jadual
Pelaksanaan Pekerjaan.

5.2.5 Pelaporan

Semua laporan dibuat dalam Bahasa Indonesia dan hasil pekerjaan dijilid dengan rapi dan
diberi cover sesuai dengan standard Departemen Pekerjaan Umum dengan ukuran kertas A4
untuk buku-buku/laporan.
Laporan yang harus dibuat oleh Konsultan selama masa pelaksanaan adalah :
1. Laporan Rencana Mutu Kontrak (RMK)
2. Laporan bulanan
3. Laporan teknis
4. Laporan akhir
Secara rinci, laporan-laporan yang harus diserahkan oleh Konsultan adalah :
A. Laporan Pendahuluan (Rencana Mutu Kontrak - RMK)
Tidak lebih dari 30 (tiga puluh) hari kalender setelah dimulainya pelaksanaan jasa
konsultansi harus menyerahkan 4 (empat) rangkap/buku laporan Rencana Mutu
Kontrak (RMK) ditandatangani oleh Direktur Perusahaan Jasa Konsultan.
Laporan Rencana Mutu Kontrak (RMK) isinya melaporkan:
1. Informasi tentang pengguna dan penyedia jasa:
Identitas Proyek
Lingkup Pekerjaan
Jangka Waktu Pelaksanaan
Denah Lokasi Pekerjaan
Informasi Pemilik Pengguna Jasa dan Penyedia Jasa
2. Organisasi Kerja Pengguna dan Penyedia Jasa.
3. Uraian tugas dan tanggungjawab masing-masing personil konsultan.
4. Prosedur Pelaksanakan Pekerjaan.
5. Instruksi Kerja (Format):
Format Format Survey
Format Laporan Mingguan
Format Laporan Bulanan
6. Bagan Alir Kegiatan Pelaksanaan Pekerjaan
7. Daftar bahan dan peralatan
8. Penggunaan Uang Muka (down payment)
9. Jadual Kegiatan
B. Laporan Bulanan
Setiap akhir bulan, Tim Pengawas Lapangan (SE) akan menyerahkan laporan kemajuan
secara singkat yang menggambarkan pencapaian pemenuhan untuk masing-masing
kegiatan-kegiatan proyek, seperti:
1. Cara mengatasi masalah Penyedia Jasa (salah satu, administrasi/teknis untuk
keuangan).
2. Memberikan rekomendasi bagaimana masing-masing penyelesaian masalah.
Secara substansional Laporan Bulanan terdiri atas 5 format standar yang dilengkapi oleh
masing-masing pengawas, adalah sebagai berikut:
1. Surat pengantar;
2. Satu halaman "Progress Summary", rangkuman status fisik dan keuangan dari
proyek dan identifikasi permasalahan yang berdampak pada kemajuan pekerjaan
dan biaya;
3. Foto copy sertifikat Monthly Payment secara lengkap dan jelas dengan ditandai
"for Monitoring Used Only"
4. Jadwal Pelaksanaan dilengkapi S Curve;
5. Satu halaman laporan "Supervision Consultants"
Masing-masing laporan bulanan harus sudah lengkap setiap minggu pertama bulan
berikutnya. Laporan beserta copy dokumen yang dibuat SE harus didistribusikan oleh
PPK.
C. Laporan Teknis
Direksi Teknis akan membuat laporan sesuai keperluan, laporan teknis dan/atau
persetujuan teknis yang muncul selama berlangsungnya kegiatan. Terutama, untuk
perubahan pekerjaan utama yang memerlukan pembicaraan sebelumnya dengan pihak
Pengguna Jasa, Field Team akan membantu PPK untuk mempersiapkan suatu laporan
justifikasi teknis atau revisi desain yang terdiri atas data original yang menjadi dasar
desain tender dibuat:
1. Rekaman semua data desain yang lengkap berkaitan dengan revisi desain;
2. As-built drawing yang menunjukan lokasi dan detail dimensi dari semua pekerjaan
yang telah dilaksanakan sesuai kontrak;
3. Foto copy dari Change Order dan Addendum kontrak sebelumnya yang telah
disetujui;
4. Foto copy dokumen lelang Penyedia Jasa, termasuk semua analisa harga satuan dan
harga satuan bahan, upah, analisa peralatan;
5. Suatu penjelasan mengenai asumsi desain yang digunakan;
6. Gambar yang secara jelas menunjukan gambar desain original dan revisinya;
7. Penjadwalan ulang daftar kuantitas dan biaya, berkaitan dengan usulan revisi
desain;
8. Gambar yang menunjukan lokasi yang tepat dari usulan perubahan desain.
D. Laporan Akhir
Dengan berakhirnya jasa pelayanan Direksi Teknis (akhir kegiatan konstruksi untuk
tiap-tiap kontrak), suatu laporan akhir harus diserahkan, merupakan ringkasan metode
konstruksi,pelaksanaan pengawasan konstruksi, rekomendasi pada kebutuhan
pemeliharaan di masa yang akan datang, semua aspek teknis yang muncul selama masa
konstruksi pekerjaan jalan dan jembatan, permasalahan potensial untuk konstruksi baru
yang mungkin muncul, dan pemberian solusinya, jika ada, untuk beberapa variasi
perbaikan dalam kegiatan akan datang dengan tampilan yang sama dalam lingkup
tanggung jawab Pengguna Jasa. Laporan akhirjuga melampirkan foto kegiatan dan foto
copy "As Built Drawing" dari jalan sebagaimana kelengkapan data untuk "leger" jalan.
Masing-masing laporan terdiri dari suatu ringkasan laporan akhir pengawasan lapangan
dan kegiatan-kegiatan mereka selama periode pelayanan Direksi Teknis. Satu bulan
sebelum berakhirnya pelayanan sebuah draft Iaporan akhir sudah harus diserahkan ke
PPK yang berisi penjelasan sebagai berikut:
1. Deskripsi mendetail dari pelaksanaan pelayanan, dan pemenuhan penyelesaiannya,
dalam kerangka perbaikan kegiatan-kegiatan Pengawasan di lingkungan unit
kerjanya;
2. Rekomendasi dalam perubahan kebijakan - kebijakan, prosedur, dan operasional
dengan maksud memperbaiki kemampuan pengawasan pada program pekerjaan di
lingkungan unit kerjanya.

5.2.6 Fasilitas Pendukung

5.2.6.1 U m u m

Setelah mempelajari KAK, Konsultan mengidentifikasikan kebutuhan fasilitas pendukung


sesuai dengan kebutuhan dan yang telah ditentukan oleh Pengguna Jasa. Kebutuhan tersebut
terdiri dari dari fasilitas dan logistik, seperti :
a. Kantor ;
b. Fasilitas Kantor dan Furniture;
c. perumahan
d. Kendaraan;
e. Kunjungan Lapangan;
Biaya-biaya yang diperlukan untuk pengadaan kebutuhan fasilitas, logistik dan staf
penunjang di atas, dijabarkan dalam dokumen Usulan Biaya (Financial Proposal).

5.2.6.2 Kantor

Konsultan akan menyiapkan kantor lapangan untuk Tenaga Ahli yang ditugaskan di proyek
ini. Untuk Field Team, Konsultan akan menyiapkan 1 kantor proyek untuk Field Team di
lapangan.

5.2.6.3 Perlengkapan Kantor dan Furniture

Kantor yang disediakan diatas akan dilengkapi dengan fasilitas PAM dan listrik, dilengkapi
dengan peralatan kantor dan furniture, serta mempunyai fasilitas kamar mandi, garasi atau
areal parkir. Fasilitas yang penting yang akan disediakan adalah seperti yang ada pada table
berikut ini. Furniture dan peralatan ini disesuaikan dengan ketentuan yang ada dalam kontrak
konsultan.
No. Peralatan Kantor Computer dan Printer Kendaraan Peralatan Lapangan
1 Telepon Personal Computer Mobil Meteran 5 m
2 kamera Printer Motor Alat ukur panas aspal
3 Meja Gambar Software Pakaian Seragam
4 Meja dan Kursi Internet Topi dan sepatu
5 Meja rapat Mesin Tik
6 Kursi rapat
7 Filling kabinet

5.2.6.4 Kendaraan

Konsultan Pengawas membutuhkan kendaraan untuk transportasi mereka dari kantor ke


lapangan dalam rangka mengawasi pelaksanaan pekerjaan. Jumlah dan jenis kendaraan yang
disediakan dalam pekerjaan ini adalah :
Jumlah
Lokasi
Kendaraan
1 Field Team
- Mobil 2 unit (Sewa)
- Motor 9 unit (Sewa)

5.2.6.5 Fasilitas Perumahan

Masing-masing Tenaga Ahli yang ditempatkan di paket pekerjaan ini mendapatkan fasilitas
perumahan dengan cara menyewa selama masa pelaksanaan pekerjaan.

5.3 Organisasi dan Personil

5.3.1 Komposisi Tim

Tenaga Ahli, Tenaga Teknisi dan Tenaga Pendukung Konsultan yang akan ditugaskan telah
diseleksi dan direncanakan dengan seksama, agar memenuhi kebutuhan program dan
pelaksanaan pekerjaan di lapangan. Kegiatan ini adalah melaksanakan pekerjaan
pengawasan teknik jalan dan jembatan guna menunjang pelaksanaan konstruksi fisik yang
terdiri dari 1 (satu) FIELD TEAM.
FIELD TEAM (SITE TEAM) adalah wakil Pengguna Jasa, yang berkedudukan di lokasi
proyek/pekerjaan, dan bertugas membantu Pengguna Jasa dalam melaksanakan pengawasan
pekerjaan konstruksi fisik langsung di lapangan.
Terdapat 1 Field Team, dan dipimpin oleh Supervision Engineer, dan dibantu oleh
Inspector dan Quality Engineer, serta Tenaga Teknis dan Tenaga Pendukung lainnya.
Konsultan mengusulkan personil tenaga ahli yang dipilih berdasarkan kualifikasi yang
terbaik, pengalaman dalam proyek yang sama dan sesuai dengan kebutuhan pekerjaan. Di
dalam Kerangka Acuan Kerja, pilihan kriteria yang diusulkan untuk setiap usulan tim kerja
dengan mempertimbangkan sepenuhnya :

Pendidikan dan latihan


Pengalaman secara umum
Pengalaman yang berhubungan dengan proyek dari setiap personil yang diusulkan.
Mengacu pada ketentuan dalam kerangka acuan kerja, setelah mempelajari lokasi proyek dan
lingkup pekerjaan yang akan ditangani, Konsultan berkesimpulan Tenaga Ahli yang akan
dimobilisasi dalam proyek ini adalah seperti yang terdapat pada BAB 7 Komposisi Tim dan
Penugasan seperti yang terlihat pada halaman berikut ini.

5.3.2 Struktur Organisasi Konsultan

Organisasi Pelaksanaan Pekerjaan untuk pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan


Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5), Bidang
Pembinaan Teknik Dinas Bina Marga provinsi Sumatera Utara, adalah seperti yang terlihat
pada Gambar 5.10 Struktur Organisasi Konsultan.
Pada Organisasi Pelaksanaan Pekerjaan ini dapat dilihat hubungan koordinasi antara
Pengguna Jasa dengan Konsultan, dan antara Supervision Engineer dengan stafnya.
Gambar 5.10 Struktur Organisasi Konsultan

Bidang Pembinaan Teknik


CV. IRBIENUSA
Dinas Bina Marga Provinsi
CONSULTANT
Sumatera Utara
OPERATOR
KOMPUTER
SUPERVISION
PPK FISIK
ENGINEERING
DRAFTMAN

CHIEF INSPECTOR QUALITY ENGINEER

INSPECTOR SURVEYOR LAB TECHNICIAN

Garis Perintah
Garis Koordinasi
5.3.3 Tanggung Jawab Personil

5.3.3.1 Tanggung Jawab Tenaga Ahli

Tenaga Ahli Konsultan yang akan ditugaskan memiliki latar belakang pengalaman yang
cukup dalam pekerjaan perencanaan dan pengawasan teknis jalan dan jembatan dan sudah
terbiasa dengan pekerjaan yang akan dilaksanakan.
Khusus untuk Supervision Engineer diperlukan kualifikasi tambahan yaitu :
Berpengalaman professional lebih lama dari pada tenaga ahli lainnya;
Berpengalaman dalam berbagai disiplin ilmu-ilmu yang dicakup proyek;
Berpengalaman dalam mengkoordinir dan membuat laporan untuk pekerjaan yang
sejenis;
Pernah menjadi Ketua Tim dari satu atau dua proyek yang sejenis.

Tanggung jawab Tenaga Ahli dalam pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan


Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5) ini adalah :

1. SUPERVISION ENGINEER
Adalah seorang Sarjana Teknik Sipil/ atau strata yang lebih tinggi lulusan Universitas/
Perguruan Tinggi Negeri atau yang disamakan, mempunyai pengalaman dalam bidang
pengawasan jalan dan jembatan minimum 5 ( lima ) tahun untuk S-1 dan 4 (empat)
tahun untuk S-2 dan pernah menjadi Supervision Engineer serta memiliki Sertifikasi
Kerja (SKA) pengawas jalan yang dikeluarkan asosiasi profesi terkait dan diregistrasi
Lembaga Pengembangan Jasa Konstrusi (LPJK).
Tugas-tugas Supervision Engineer akan meliputi, namun tidak terbatas pada hal-hal
yang tersebut di bawah ini :
1. Mengawasi dan meneliti ketepatan dari semua pengukuran/rekayasa lapangan
yang dilakukan Kontraktor sehingga dapat memudahkan PPK mengambil
keputusan-keputusan yang diperlukan, termasuk untuk pekerjaan pengembalian
kondisi dan pekerjaan minor mendahului pekerjaan utama serta rekayasa terperinci
lainnya.
2. Melakukan pengawasan secara teratur dan memeriksa pekerjaan pada semua lokasi
di lapangan dimana pekerjaan konstruksi sedang dilaksanakan serta memberi
penjelasan tertulis kepada Kontraktor mengenai apa yang sebenarnya dituntut
dalam pekerjaan tersebut, bila dalam kontrak hanya dinyatakan secara umum.
Membuat rekomendasi kepada PPK untuk menerima atau menolak pekerjaan dan
material
3. Mengupayakan bahwa kontraktor memahami dokumen Kontrak secara benar,
melaksanakan pekerjaannya sesuai dengan spesifikasi serta gambar-ganbar, dan
kontraktor menerapkan teknik pelaksanaan konstruksi yang tepat/cocok dengan
keadaan lapangan untuk berbagai macam kegiatan pekerjaan.
4. Membuat rekomendasi kepada PPK untuk menerima atau menolak pekerjaan dan
material.
5. Mencatat kemajuan setiap hari yang dicapai kontraktor pada lembar kemajuan
pekerjaan (progress schedule) yang telah disetujui.
6. Memonitor secara seksama kemajuan dari semua pekerjaan dan melaporkannya
segera/tepat waktu bila kemajuan pekerjaan terlambat sebagaimana tercantum
pada buka Spesikasi Umum dan hal itu benar-benar berpengaruh terhadap jadual
penyelesaian yang direncanakan. Dalam hal demikian, maka Supervision Engineer
juga membuat rekomendasi secara tertulis bagaimana caranya untuk mengejar
keterlambatan tersebut.
7. Memeriksa dengan teliti semua kuantitas hasil pengukuran setiap pekerjaan yang
telah selesai yang disampaikan oleh Quantity Engineer/Chief Inspector.
8. Menjamin bahwa sebelum kontraktor diijinkan untuk melaksanakan pekerjaan
berikutnya, maka pekerjaan - pekerjaan sebelumnya yang akan tertutup atau
menjadi tidak tampak harus sudah diperiksa/diuji dan sudah memenuhi persyaratan
dalam Dokumen Kontrak.
9. Memberi rekomendasi kepada PPK menyangkut mutu dan jumlah pekerjaan yang
telah selsesai dan memeriksa kebenaran dari setiap sertifikat pembayaran bulanan
kontraktor.
10. Membuat perhitungan dan sketsa-sketsa yang benar untuk bahan PPK pada setiap
akan memerintahkan perubahan pekerjaan.
11. Mengawasi dan memeriksa pembuatan Gambar Sebenarnya Terbangun/Terpasang
(as built drawing) dan megupayakan agar semua gambar tersebut dapat
diselesaikan sebelum Penyerahan Pertama Pekerjaan (PHO).
12. Memeriksa dengan teliti/seksama setiap gambar-gambar kerja dan
analisa/perhitungan perhitungan konstruksinya dan kuantitasnya, yang dibuat
oleh kontraktor sebelum pelaksanaan.
13. Menyusun/memelihara arsip korespondensi proyek, laporan harian, laporan
mingguan, bagan kemajuan pekerjaan, pengukuran, gambar-gambar dan lainnya.
14. Membuat laporan-laporan seperti tersebut pada Bagian 18, 19, 20 dari Kerangka
Acuan Kerja ini, mengenai kemajuan fisik dankeuangan proyek yang ada dibawah
wewenangnya dan menyerahkan kepada PPK, serta instansi lain yang terkait tepat
pada waktunya.

2. CHIEF INSPECTOR
Adalah seorang Sarjana Teknik Sipil atau Strata yang lebih tinggi lulusan Universitas/
Perguruan Tinggi Negeri atau yang disamakan, mempunyai pengalaman dalam bidang
pengawasan jalan dan jembatan, Sarjana Teknik Sipil harus mempunyai pengalaman
minimum 3 ( tiga ) tahun untuk S-1 atau 2 (dua) tahun untuk S-2 serta memiliki
Sertifikasi Kerja (SKA) pengawas jalan yang dikeluarkan asosiasi profesi terkait dan
diregistrasi Lembaga Pengembangan Jasa Konstrusi (LPJK).
Tenaga ahli tersebut tugas utamanya:
1. Berkedudukan di lokasi atau di tempat yang paling dekat dengan lokasi Paket
Kontrak Pengawasannya.
2. Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan pekerjaan merupakan kegiatan
pengawasan hariannya.
3. Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan pengarahan dari Supervision Engineer
dalam pelaksanaan tugas tugasnya.
4. Melaksanakan Supervisi secara langsung dan mencatat serta memeriksa semua
hasil pengukuran, perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan menjamin
bahwa pekerjaan Kontraktor dibayar sesuai dengan ketentuan ketentuan dalam
Dokumen Kontrak.
5. Melaksanakan Supervisi dan memeriksa ketelitian semua hasil pengukuran di
lapangan yang dilaksanakan oleh Kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
6. Menyiapkan arsip arsip surat proyek, laporan mingguan, diagram kemajuan
pekerjaan, hasil pengukuran, dsb.
7. Membantu Direksi Lapangan untuk mengopname, hasil pekerjaan atas pekerjaan
yang telah selesai.
8. Pada kejadian dimana pekerjaan tidak dilaksanakan sesuai dengan ketentuan baik
mutu bahan maupun prosedur pelaksanaannya, dan kontraktor menolak untuk
memperbaikinya, Chief Inspector melaporkan secara tertulis kepada Kuasa
Pengguna Anggaran/ Pimpinan Kegiatan Proyek Fisik dan Supervision Engineer.

3. QUALITY ENGINEER
Quality Engineer adalah Sarjana Teknik Sipil atau Strata yang lebih tinggi lulusan
Universitas/ Perguruan Tinggi Negeri atau yang disamakan, mempunyai pengalaman
dalam bidang pengawasan jalan dan jembatan, Sarjana Teknik Sipil harus mempunyai
pengalaman minimum 3 ( tiga ) tahun untuk S-1 atau 2 (dua) tahun untuk S-2 serta
memiliki Sertifikasi Kerja (SKA) pengawas jalan yang dikeluarkan asosiasi profesi
terkait dan diregistrasi Lembaga Pengembangan Jasa Konstrusi (LPJK). Tugas utama
Quality Engineer adalah bertanggung jawab atas kualitas hasil pekerjaan yang
dilaksanakan oleh kontraktor berdasarkan ketentuan dan persyaratan yang telah
ditentukan dalam dokumen kontrak dan spesifikasi teknik.
Tenaga ahli tersebut tugas utamanya :
1. Bila dalam Dokumen Kontrak, Penyedia Pekerjaan konstrksi yang bersangkutan
harus mengadakan peralatan laboratorium, maka Quality Engineer harus
melakukan pengawasan yang seksama atas pemasangan, pengaturan dan
penempatan peralatan laboratorium lapangan kontraktor serta memantau alat-alat
pengujian sebelum pekerjaan konstruksi dimulai, peralatan laboratorium yang ada
sudah siap dioperasikan.
2. Melaksanakan pengawasan dari hari ke hari atas semua pekerjaan pengujian yang
dikerjakan oleh kontraktor dan tenaga-tenaganya dalam rangka pengendalian mutu
material serta hasil pekerjaannya, dan memberitahukan dengan segera secara
tertulis kepada Supervision Engineer tentang kekurangan-kekurangan yang
dijumpai baik dalam prosedur pengujian yang dipakai maupun setiap cacat yang
terdapat pada material atau mutu pekerjaannya.
3. Menganalisa semua data hasil pengujian mutu pekerjaan serta menyerahkannya
kepada Supervision Engineer rekomendasi secara tertulis tentang disetujui atau
ditolaknya material dan hasil pekerjaan yang bersangkutan.
4. Mengawasi semua pelaksanaan pengujian dilapangan yang dilakukan oleh
Kontraktor, dan dapat memastikan bahwa jumlah core yang diambil itu atau lubang
uji yang dibuat tidak kurang dari syarat minimum yang ditetapkan spesifikasi,
sehingga cukup memungkinkan melakukan suatu evaluasi statistik untuk
mengukur/menghitung ketebalan lapisan perkerasan yang telah dilaksanakan.
5. Memeriksa semua material/bahan yang didatangkan kelokasi proyek sehingga
sebelum material tersebut digunakan sudah sesuai dengan spesifikasi.
6. Menyerahkan kepada Supervision Engineer sebelum tanggal 14 setiap bulan, suatu
risalah bulanan mengenai semua hasil pengujian yang diperoleh selama bulan
sebelumnya, untuk diserahkan oleh Supervision Engineer kepada PPK, Laporan
tersebut berisikan semua data laboratorium serta pengujian dilapangan berikut
risalah/kesimpulan dari data yang ada.
7. Memberikan panduan dilapangan bagi personil teknisi kontraktor dan teknisi
konsultan mengenai metodologi pengujian yang terkait/diperlukan.

5.3.3.2 Tanggung Jawab Tenaga Teknis


Tenaga Sub Professional Staff (Tenaga Teknisi) terdiri dari Inspector, Surveyor dan Lab.
Techinician. Tugas dan tanggung jawab masing-masing Sub Professional Staff (Tenaga
Teknisi) adalah :

1. INSPECTOR / SURVEYOR
Inspector adalah Sarjana Teknik Sipil ( S1 ) atau Sarjana Muda ( D3 ) dibidang Jalan
dan Jembatan untuk Sarjana Teknik Sipil harus mempunyai pengalaman minimum 1 (
satu ) tahun dan untuk Sarjana Muda minimum 3 ( tiga ) tahun dibidang Konstruksi.
Inspector yang ditugaskan untuk Pekerjaan Pengawasan Teknik Jalan dan Jembatan
untuk Paket ini adalah mempunyai pengalaman dibidang Pekerjaan Pengawasan Teknik
Jalan dan Jembatan dan menguasai tentang Material dan Pengukuran dilapangan.
Tugas dan tanggungjawab Inspector mencakup tapi tidak terbatas hal-hal sebagai
berikut:
1. Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik Proyek dan Spesifikasi sebelum
Pekerjaan dimulai.
2. Mengarahkan dan Mengawasi setiap Pekerjaan yang dilaksanakan Kontraktor
sesuai dengan Schedule, Gambar Konstruksi dan Kuantitas yang sudah ditentukan
menurut Dokumen Kontrak Fisik.
3. Memeriksa apakah semua Bahan / Material yang dikirim ke lapangan telah sesuai
dengan Spesifikasi Teknik.
4. Mengarahkan Pekerjaan Pengukuran yang dilaksanakan Kontraktor terhadap
kebutuhan Rekayasa Lapangan.
5. Menganalisa Hasil Pengukuran Rekayasa Lapangan untuk keperluan pembuatan
Justiffikasi Teknik.
6. Mengevaluasi Gambar Konstruksi Jalan / Jembatan ( Dokumen Kontrak Fisik )
untuk keperluan dilaksanakannya Survey Rekayasa lapangan, Tes Sondir ulang dan
survey lainnya.
7. Menganalisa Hasil Survey Rekayasa Lapangan / Tes Sondir ulang untuk keperluan
perubahan struktur ( Justifikasi Teknik ).
8. Memeriksa Hasil Pengukuran dan Perhitungan yang dilaksanakan dan diajukan
Kontraktor.
9. Mengevaluasi Gambar Konstruksi Jalan / Jembatan ( Dokumen Kontrak Fisik )
sesuai dengan Kuantitas yang ada dan kebutuhan dilapangan.
10. Mengetahui Statement Pelaksanaan Pekerjaan Bangunan Bawah, Bangunan Atas
dan Pekerjaan lainnya pada Fsik Jalan / Jembatan dan mengacu kepada Panduan
Pelaksanaan Pekerjaan Standar Dinas Jalan dan Jembatan.
11. Senantiasa menjaga Ketelitian dan Memutakhirkan Gambar gambar As Build
Drawing dan melaksanakan Supervisi Pekerjaan Penggambaran yang dibutuhkan.
12. Mengetahui Statement Pelaksanaan Pekerjaan yang berhubungan dengan
Pengukuran.
13. Membuat Laporan Hasil Pengukuran tentang Rekayasa Lapangan dan Pelaksanaan
Pekerjaan sesuai dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan Laporan
Justifikasi Teknik, Harian, Mingguan dan Bulanan.
14. Setiap hari menggambarkan Kemajuan Pekerjaan Kontraktor pada Diagram
Rencana Kerja dan mengesahkan Jadwal Kemajuan Pekerjaan.
15. Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan konstruksi, mencatat cuaca,
material yang dikirim ke lapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatan di lapangan, jumlah pekerjaan yang telah selesai, pengukuran lapangan,
dan hal hal khusus yang lain, dengan menggunakan formulir laporan standar dan
dikirim ke Supervision Engineer menjelang akhir jam kerja setiap hari.
16. Membuat Laporan Harian, Mingguan, Bulanan dan Laporan Khusus tentang
Perubahan Teknis / Rekayasa Lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau Supervision Engineer.
17. Bertanggung jawab atas Data dan Kuantitas Pekerjaan yang telah disetujui dan
dibayar kepada Kontraktor.
Dalam melaksanakan tugas-tugasnya Inspector bertanggung jawab kepada Chief
Inspector

2. Lab Technician
Lab. Technician adalah Sarjana Teknik Sipil ( S1 ) atau Sarjana Muda ( D3 ) yang telah
berpengalaman dibidang Pengendalian Mutu dan Test Laboratorium Pengawasan
Teknis Pekerjaan Pembangunan / Peningkatan Jalan. Lab. Technician
bertanggungjawab kepada Supervision Engineer / Chief Inspector dan akan bekerjasama
dengan baik dengan Proyek Pengawasan Jalan dan Jembatan Provinsi Sumatera Utara
dimana dia ditempatkan. Lab. Technician berkedudukan dilapangan ( Site ) dimana dia
ditempatkan.
Tugas dan tanggung jawab Laboratorium Technician mencakup tapi tidak terbatas pada
hal-hal sebagai berikut:

1. Mengikuti Petunjuk Teknis dan Instruksi dari Supervision Engineer / Quality


Engineer serta mengusahakan agar Supervision Engineer selalu mendapat
Informasi yang diperlukan sehubungan dengan Pengendalian Mutu.
2. Membantu melakukan Pengawasan dan Pemantapan ketat atas Peraturan Personil
dan Peralatan Laboratorium Kontraktor, agar
3. Pelaksanaan Pekerjaan selalu didukung tersedianya Tenaga dan Peralatan
Pengendalian Mutu sesuai dengan Persyaratan dalam Dokumen Kontrak.
4. Membantu Supervision Engineer / Quality Engineer melakukan Pengawasan dan
Pemantauan atas Pengaturan dan Pengadaan Stone Crusher dan Asphalt Mixing
Plant atau Peralatan lain yang diperlukan.
5. Melakukan Pengawasan setiap hari terhadap semua kegiatan Pemeriksaan Mutu
Bahan dan Pekerjaan, serta memberikan Laporan kepada Supervision Engineer /
Quality Engineer setiap timbul permasalahan sehubungan dengan Pengendalian
Mutu bahan dan Pekerjaan.
6. Melakukan Pengawasan atas Pelaksanaan Coring Perkerasan Jalan yang
dilakukan oleh Kontraktor sehingga baik jumlah serta lokasi Coring
dilaksanakan sesuai dengan ketentuan dan persyaratan.
7. Bilamana diperlukan Lab. Technician dapat ditempatkan pada lokasi unit AMP dan
Stone Crusher untuk memeriksa seluruh Material yang digunakan dalam
Pengerjaan Paket yang diawasi.
8. Terus menerus melaksanakan Supervision secara langsung atas semua Pekerjaan
Pengujian di lapangan ( Pengujian Kepadatan, DCP, dsb ) dan Mengambil serta
Memberi Label semua Benda Uji tersebut ke Laboratorium di lapangan untuk diuji
untuk keperluan Kendali Mutu, Pengujian di Pengujian, atau Kekurangan baik
untuk Material / Bahan maupun Tenaga.
9. Melaksanakan Supervisi terhadap semua Pengujian Coring untuk Perkerasan yang
dilaksanakan oleh Kontraktor, menjamin bahwa Core yang diambil tidak kurang
dari Persyaratan Minimum dari Spesifikasi serta cukup untuk mendapat data yang
memadai guna untuk keperluan Analisa Statistik dari Tebal Pelapisan Ulang yang
didapat.
10. Melaksanakan Pengujian slum beton atau lebih sebagaimana yang diperintahkan
oleh direksi pekerjaan.
11. Memantau pelaksanaan pengambilan benda uji untuk pengujian kuat tekan
berdasarkan jumlah beton yang dicorkan untuk setiap kuat tekan beton dan untuk
setiap jenis komponen struktur yang dicor terpisah pada setiap hari pengecoran.
12. Memantau pelaksanaan:
Pengujian jika diperlukan seperti dengan menggunakan impact echo,
ultrasonic penetration velocity atau perangkat penguji lainnya.
Pengujian pembebanan struktur atau bagian struktur yang dipertanyakan.
Pengambilan dan pengujian benda uji inti (core) beton
13. Mengecek bahan dan memeriksa bukti tertulis yang menunjukkan bahwa bahan-
bahan yang telah diterima harus sesuai dengan ketentuan persyaratan bahan.
14. Memeriksa kondisi baja tulangan dari ketentuan panjang batang, ketebalan/
diameter dan pengaruh dari pada mengecil akibat dari karat.
Dalam melaksanakan tugas tugasnya Lab. Technician bertanggung jawab kepada
Quality Engineer

5.3.3.3 Tanggung Jawab Tenaga Pendukung

Tenaga Pendukung yang diperlukan pada proyek ini dan sehari-hari akan bekerja di kantor
proyek, tempat Supervision Engineer berkantor, antara lain terdiri dari :

1. OPERATOR KOMPUTER
Operator Komputer adalah minimal tamatan SMA/STM atau yang lebih tinggi dengan
pengalaman dalam bidang operasional komputer serta dapat mengoperasikan komputer
secara cepat. Dapat bekerja cepat dengan tingkat ketelitian yang tinggi. Dapat bekerja
dengan cepat dengan ketelitian yang tinggi serta dapat mengoperasikan program
AutoCAD (CAD Professional).
Tugas dan tanggung jawabnya adalah :
a. Membantu Supervision Engineer dan Tenaga Ahli lainnya dalam penyiapan
laporanlaporan.
b. Mengetik dokumen-dokumen dan surat-surat yang dibutuhkan dan memasukkan
data ke dalam komputer dan menganalisa sesuai dengan petunjuk engineering.
c. Dalam pelaksanaan pekerjaan bertanggung jawab kepada Supervision Engineer.

2 DRAFTMAN
Draftman lulusan STM Negeri/Swasta, dengan pengalaman dalam pembuatan gambar-
gambar teknik sipil khususnya jalan raya dan jembatan, serta dapat mengoperasikan
program AutoCad (CAD Profesional). Dapat bekerja cepat dengan tingkat ketelitian
yang tinggi.
Tugas dan tanggung jawabnya adalah :
a. Melaksanakan pembuatan gambar-gambar yang dibutuhkan.
b. Dalam pelaksanaan pekerjaan bertanggung jawab kepada Supervision Engineer.

3. Office Boy/ Pesuruh


Berpengalaman dan berkelakuan baik, jujur, rajin dan sopan serta mempunyai rasa
tanggung jawab besar dalam melaksanakan tugasnya.

5.3.4 Matriks Tanggung Jawab Tenaga Ahli

Berdasarkan Rencana Kerja dan Jadual Personil yang diusulkan Konsultan, Gambar 5.11
Matriks Tanggung Jawab Tenaga Ahli yang memperlihatkan Matriks Tanggung Jawab
Tenaga Ahli untuk setiap Tenaga Ahli Konsultan. Untuk membantu dalam manajemen
proyek dan monitoring kemajuan, matriks ringkasan ini berhubungan langsung ke tugas
kerja utama yang diperlihatkan pada jadwal kegiatan.
Format matrik dari skema penugasan dan tanggung jawab memungkinkan permintaan secara
cepat dan tepat mengenai kewajiban yang dibutuhkan dari tiap-tiap anggota tim dan
menggambarkan hubungan dari masing-masing masukan tugas. Format ini juga secara jelas
mengidentifikasikan anggota tim mana yang terutama bertanggung jawab untuk setiap
kegiatan tugas dan semua input yang didesain untuk menunjang kegiatan.
Untuk memaksimalkan penggunaan dari sumber daya Konsultan yang tersedia, setiap staf
professional akan bertanggung jawab untuk menyelesaikan lebih dari satu macam. Hal ini
terutama untuk menyelesaikan lebih dari satu macam tugas. Hal ini terutama untuk posisi
kunci kepemimpinan dan manajemen.

Gambar 5.11 Matriks Tanggung Jawab Tenaga Ahli


Supervision Chief Inspector Quality Engineer
No. Kegaitan
Engineer
Pemeriksaan Kondisi
1. Eksisting

Pemeriksaan hasil stacking


2. out

Pemeriksaan material
3. perkerasan & mix design

4. Pengawasan cut & fill

Pengawasan pekerjaan
5. Perkerasan, drainase &
Struktur
Supervision Chief Inspector Quality Engineer
No. Kegaitan
Engineer

6. Sertifikat Pembayaran`

7. Pelaporan

8. Provisional Hand Over

E.3.5 Jadual Penugasan Tenaga Ahli

Jadual Penugasan Tenaga Ahli, Tenaga Teknisi dan Tenaga Pendukung, dapat dilihat pada
BAB 8 Jadwal Penugasan Tenaga Ahli.
BAB 6
JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN
Pelaksanaan proyek dan tahapan awal jadual disiapkan untuk tiap-tiap komponen. Jadual
menunjukkan pelaksanaan khusus yang diperlukan untuk dikoordinasikan dengan prasarana
proyek lain dan untuk meminimalkan gangguan.

Konsultan akan menyiapkan metode pelaksanaan pekerjaan dan jadual pelaksanaan. Selanjutnya
dengan berdasarkan pada volume pekerjaan maka dibuat schedule pelaksanaan dengan barchart
untuk item pekerjaan utama sehingga dapat diketahui perkiraan jangka waktu konstruksi yang
dibutuhkan. Jadual pelaksanaan yang dibuat disertai data pendukung mengenai jumlah dan
kapasitas peralatan yang dipakai.

Seperti yang diminta dalam kerangka acuan kerja, konsultan menyusun jadual waktu pelaksanaan
pekerjaan (jadual kegiatan). Untuk menjamin ketepatan waktu penyelesaian dan kelancaran tugas
maka team konsultan akan selalu melakukan kerja sama antar staf secara kontinyu, melakukan
diskusi/konsultasi dengan Pengguna Jasa dan instansi terkait lainnya. Dan berdasar identifikasi
pekerjaan utama tersebut diatas, konsultan dapat menyusun jadual waktu pelaksanaan tersebut.

Sesuai dengan ketentuan dalam KAK, jangka waktu pelaksanaan untuk pekerjaan Pengawasan
Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara
(Paket-5) adalah 5.5 (lima koma lima) bulan kalender Tahun Anggaran 2015, terhitung
sejak dikeluarkannya surat Perintah Mulai Kerja oleh Pengguna Jasa.

Konsultan akan menyusun jadual pelaksanaan pekerjaan dengan benar dan sesuai dengan ketentuan dalam
KAK. Untuk menjamin ketepatan waktu penyelesaian dan kelancaran tugas, maka team konsultan
akan selalu melakukan kerja sama antar staf konsultan secara kontinyu, melakukan
diskusi/konsultasi dengan Pejabat Pembuat Komitmen Fisik dan instansi lain yang terkait.
Berdasarkan identifikasi pekerjaan utama tersebut di atas, Konsultan dapat menyusun jadual
pelaksanaan pekerjaan.

Jadual Pelaksanaan Pekerjaan secara rinci dapat dilihat pada halaman berikut ini.
JADWAL PELAKSANAAN PEKERJAAN
Bulan ke
Kegiatan Keterangan
01 02 03 04 05 06
A Pekerjaan pendahuluan
01 Rapat pra konstruksi Paling lambat 7 hari setelah SPMK

02 Rekayasa lapangan
60 hari setelah SPMK kecuali
03 Mobilisasi diperintahkan 45 hari oleh PPK
B Pekerjaan pengawasan
01 Koordinasi dengan instansi terkait
02 Pengendalian pelaksanaan
03 Pengendalian administrasi proyek
04 Pengendalian mutu
05 Pengendalian kuantitas
06 Pengendalian biaya
a. Pemeriksaan monthly certificate (MC) Peride Tanggal 28 - tanggal 6

b. Pemeriksaan pembayaran akhir


c. Sertifikat penyelesaian akhir
d. Pernyataan perhitungan akhir
C Laporan
01 Laporan Pendahuluan Paling lambat 30 hari setelah SPMK

02 Laporan Bulanan Paling lambat tgl 5 tiap bulannya

03 Justifikasi Teknis Bila ada

04 Laporan Akhir
MZ   @

!L!This program cannot be run in DOS mode.
$ PE L yS@ 
8 & V    @ @       \ 
    

.text %  &  ` `.data " @ $ *


@ .rdata  p  N @ .bss 
.idata   T @

U
$ P@ h 1]U$ P@ H 1]UU$l
@ ] v' UU$`@ ] v' US$$ @ # U
$ @@ Pb@ ME L$T$
UT$D$@@ 2" `b@ tvpb@ \@ t-
$! `b@ $\$! \@ t"
$! `b@ $L$! \@ t@$! `b@ $\$! ~! p
b@ a
L!  @@  @@ $\$L$. ! $/" U
]M1u1=  = sg= t
u]] D$ $
t"t$
& ' D$ $
D$ $ w
tz$ D$ $ M tt
= t= t=
URR
 PPh @ hp@ u ] Uhp@

]
D$
D$
P 1
|$t
t&
T$w uT$u %s:
%s j j D$Ph 

Pj h  XD$PD$P\@ h-@ @P XL$Qn  v
' Usage:
syslinux.exe [-sf] <drive>:

\@ @Pj#jh @ F $ J-
%c:\ \\.\%c: \ldlinux.sys %s%s FlushFileBuffers
failed Could not write whole ldlinux.sys
Could not write ldlinux.sys Unable to create ldlinux.sys t& Could not
write the whole boot sector
Could not read the whole boot sector
Could not open drive Unsupported media
Not a removable drive (use -f to override)
No such drive %c:
You need to be running at least Windows NT
t& U1WVS 
]
  r  {0@
 @ Ct);-
@   @ u5 @  
@  P  H
e
@ hQ Ph@ V 4$
  P @  Ph@ V\
j j jj jh Vd X
j Ph  h @ SL
 k @ WWQh @ 6 H
h @ X j j j S
 $ Wh  h @ S
 
S 

h@ Vh@ S~ XZh S PS Y^j j!jj jh Ss Z

`@ j WPh@@ S
t^`@ 9u8
S
t
Sc e[1^_]
h@ Xj \@ @Pj"jh@@ 
hc@
h@ \@ @Pj&jh @
\@ @Pj%jh@
h@ \@
@Pjjh@ \@ @Pj,jh@@ u
@ S P\@ hm@ @Pj 9 t&
=-
 s{
t8C<st*<ftFu t&
 t&
;
{ u\@ @Pj+jh@ @@@
A@@ 
0`@ T$4`@ Bf8`@ fB :`@ B
h hn`@ >R 
filesystem
%s: Sector sizes other than 512 not supported
%s: Cluster sizes larger than 16K not supported
FAT12 %s: ERROR: FAT12 but claims more than 4086 clusters
FAT16 %s: ERROR: FAT16 but claims less than 4086 clusters
FAT %s: filesystem type "%8.8s" not supported
t& UWVS
\$
{&) C 1D$Bu|$ u#\@ W@t$(Vh@ P K L$f {
t'SL$(Qh @ \@ @P 1
[^_]  w
|$  RD$(Ph`@ vfC% uS
C s6D$ 1@ D$ u-
|$ bPD$(Ph @ e @ u-|$ 0PD$(Ph
@ 3 @  Ul$(Uh @
Ut@
t@ sQ @ t@ r]
U] Ub@ u]b@ J
Bb@
uU
] 5@ t)u$ @ ]] t&
 5@ Ku 5@ 1t 5@ v
@Lu t&
U]b@ u' 5@  b@ t%u$ @ v
]] 5@ Ku 5@ 1t 5@ @\u UPP1Ut

 t
 u] t W & UWV1S}1 v

G xE
0[^_] UWV1S}1 v
G xw@t
E
0[^_] v
' UVSM]P 
 $@ @ D@ @ @ @ @ @ @ @ @ @ @ -
@ PP EPQ
Utp<tu
yE e[^]f
PP EPQU

 AH
& ' UUM
t1EAEA f Q
I
AP@ B
AJ
] & ' UPPj E
j PEP] USP]u]]
j! ZYPS UE
UP UPU@ Hf  P@ P
H
Q
PA
]UPPj E
j PEP] Uj ZYPEP] v
USR]u1]
P@ B
J
t9X
tW -B
H@uBJtGBt
9t
B Ju,B
B
P 9Z
uC t& U]g & UPPEu]
PE] & UPP1UM
tp t$
tu1]0tPA A
UWVS
} w
 zt
1 e[^_]
]V% L0XZSQ^ w
X EPQ'XZASQ
Rt1Pt
1LuAF EPAPj
% P/1v UE
HEP 9w9]UVS]SfCf% P EPE
PVfCf% P E
PEPVfCf% P MU9w9 e[^]UWVS
u}K)P EPS1WS
V EPVWSY^PS
MU9w9 e[
^_]
UWVS
Ex p}
v EHE] B9sbU9
 PELQTRP
U
 PPDPEPU
 DT] B9rE
E9sWPDPDPEPU
~>QRDPEPU
~&DT] D9rwe[^_]P
~DT
\PE
QTRPU
8DT
\ t&
' UWVSu
}E
E E E  F );EtB
EP6EXZ1EWPfOEf% = t~;EtO E]PF
PS1]S$wI
 HUtMA;Ms  p@A
U%
fGrUWVSU]ufBSf RE
EtvFt]UBt5);Et'
EPXZEP% PEu7^tE
t
Bt@BX pue[^_]t&
EMP F
PQSV$n
w
 HE
' UWVS$U]u
fBSf RE
EtuFt\UBt5);Et'
EP]XZ% SPEu8VUF
Et
E);Er p@u1e[^_]EMP
PQSE URP
j P3SJw
 HU & UWVS<UB0   E
@
E PEU9Us{}EU
E|w)P] EPGPS
SeZYPSl UR
Pj V\U9U
sEEE9Er1 e[^_]M9U
rUBU t&
UfB1fUuFE1@
Ep9s
>ETBZ
9E
s9r1 t&
9E
r yUR
PPUEPEPE EEp9uMUU & ]E U
|R GPEPEP]URPEj
PJU9U
s9ur v
M9U
C]tFEX
 PE
PPEPu UP}
Wr
VRx
R0 EU
;\UB t&
UWV1S
P@ XtU; [uX
tRCB
PPEPSL5P@ F V

9r
P@u1Cu ^
utBU
CCB1fCfCu,E
P
GPS1SZYPS e[^_]w
)PPPRSuP@ UWVSUB
u?BI Z
 M
Q 
Q
9t  Q1  E@n X
;? Et
9p UB Ep#@ E P}EPEPW MU
AZ9 ERQPEPEuxEtY^OUTU t&
t&
PEPDPEPU~
DKD MLuU~B~

uV MUA
Q
I e[^_]MSUQERP
-
ME"@ fAfE"@ & EQR URP|
uMPA
P EPQ
\
 S$ Et+
@ S
 Et@  -1PPPEPuM
PPA
PQ ' UWV1S
uuFEP@ ;} XsR9t/PPDPEPU
yU) P@ E\GE]E;}r111;Ms]
\t DDBG;}rEVH -LIBGCCW32-
e[^_]]DDA
EH-MINGW32 v ' UPPP@ P]UE@ @
@ @  b@  @ 3@ @/@ P]UVS@
P@ t
e[^] & /@
E u/@
VE/@ E/@ E/@ Ef/@ EAAAAEAAAAEAAAAEAAAA
EAAAAEAAAAEAAAAEAAAAfE
ft2
% P  CP@
@@ C`@ F t&

jv t,
P$, fu
S; 4$c L U-
 VS@uAuaL(Hy/@
E/@ E/@ E/@ E/@ Ef/@ fE EP

fu
1 e[^]

S 9u ' USH1 Ej6PE%
P -
Y t t&
|*AtJy;u
] O Q=  r  -  )
@ %P@
%T@ %H@ %
@ %L@ %X@ %d@ %D@
%@ %@ %|@ %p@ %t@
%@ % @
%x@ %@
%h@ %4@ % @ %
@ %@ %
@ %$@ %@ %@ % @
%(@ %0@ %8@ % @ %,@
% @ %@ %@ % @
%@ U] & U] 4@
4@

SYSLINUX 2.10 2004-06-18


LDLINUX SYS$@U 9~ ~-1B6V 0f|fVff
Wf9v1)t f f>VfVfxW @W
WW WfV!uf
|f|f+0Wf-8Wf)f1f=v|}}{}|}E
xW ~6Wz 1-
Ht f1f Df&Vf4W.VI|J
r9tVQfP1
6
|)v
fX ffXY^ sf`
fa S- 00s [P-

0s @4-
X)9v;.0~v.0~NZw w 0~Wu=s
Wp#W  V f0} f1B6xWftW )Y
U0S t> u W[
!W (Xt1'
!t%AQRulX9tY
 S

fX tq<tI< r*w (XtWtW
<0rtG<9vE 'Ys
W <  <t!<t<tN<u (Xt
Ov
nGW
,10
<Dw,;rW V t-
t(V<^ W ~2, &_W (X_)Y(X@ f
 (Xt0(X|WVWd
_^< w t< vN6W !u
-
h t1`
 a
> tGVW P R
W fWf
>_^ S|WJ
[ ffW v
!u|WWW
M^I
T(XVWQQW_[t
&YE 1Y_^aW P f-
h P P
P>
_W
P
_1S2 `|WW
W>Waf
W.f f f
.comf.cbtf.c32
.binf
f .0
w!u= {PRVV
h Pfff fhWf1f6xWff fWf
tWff;
Wvf
Wf)
W1^& -VK>
>U 
W
W 6W f    < vNff=vga=t2f=mem=tY
 uWV ^&>W &
< wNfDf==nortKf==extt
Kf==askt3
r-%
r.f-`W
6WfdW7&f >HdrS&>
& &$
>r &
& >r
&f,fdW&1&W& WW

f`Wf-  f;hW f6WF f f)fQf  f  
:fY^fhWf- v Pv
 -WW/
th t3&&-f`WfJfdWf9vffB1&f+
W>WW%
1&fz
W

 PWtd >r
df(  m d ?d>"
Wdf Wu?
WA11df>WG@ ) f1ff
hWf  f  &> u& .6x 
e.x .z
11


Sj tW
W , P&f>V
W

^&fH
6
!u= sVg P1@ f1f& & } &
t ,& ^ 
tW&lWnW1j  P1T f fAf(fr f- f`

9:F-F,faZ1&lWN!t
W f &F-F,
K F&v&<$t >u uF
FfF SYfF SLfF INfF UX>u u:
u&tuF t
u- f`

r1XF
F
F1 N^$F ~F ^$v^$v(X
u1 i
-^$vWWF_-
tFV-xWFvF$^vN@s1vF1 $|FN$F{
FWFW&WFf{fx 11fvfV^&fv fv 

0Lr NPq|N   V P (X
A)d0f
 ff^2
f &lWnW8
u
-v
" 1(%pW g&`W  
 1QY` (Oh h  h  h h(X j
 f%pW 1n   -|
$" &lW

hfRf -
faf - fI 1fna`D$(
.&W.&Wff`
`D$( g>lWg-nW6fg>lWt$,1
G%
Gffg6lWgnW|$0!u1
glW6a 
P6W> W
uO>
W3ff  fW:
f  fWf
Wf
| f
 *f1f1f{fx $|{W 1^1
1{W _&fU&fu
&]fYf^ff | n t#`<t<u{5
aU|:W8W Wv.W).
Wf0Wf.W!t];.
WfP
|<WfX  < t2D
u
WV
^_t
:Wt;6<WrfDT-t ]ff`
.>bfaf n^

< v*<.t
<ar<zw
,  v< r
<w.
AAEEEIIIOOUUYAIOUV
& < v.  <
v& ^<Ar<Zw
<r
<wS9.[t'WWxW  6xWW6 WWW f
Wg;6W;6Wr&
W;
Wv
W)
W6 W- S6 W^6Wf
W6WN6WfWr <t <
t < v8 V VsW_r<
-s VfPfQUf1ff1<-
u<0rOt<9wI
<0r%
<xt<7w60: r
8s
ffN
<kt<mtN!tf]fYfXf
f<0r<9w,0
<ar<fw,W0t+r&RW_Zr-< v1<
t<t
u B u
!u=
u   U@ ff WWffR1
WfZV1
WQfR&<tV
W^fZYfJt^^<tT< tO<
tS<
 < < s<
Wt(-W>b   W@:WwW>bWWM 
WtW W@:WwW1W6W> 

Wt1
WW>W ~r/
WtWWe fr
WtWW W
X!W
<
t< v>W G>W-XXW9_t-
Xs
`>bWa$WWt+ff`- !tP&
W W
8uXvfaf Wt
tf`u !t
8fau"- !tWtB&W
Uff` 8u
t>faf )YNE
SC S>
T4 T> >
w R- R>
PPu
>P-u1>P> t *
P0r
- -^rPWW_&uXrSs[W
P r)fS
rs1>W -Wf[f%
 _fKrf  ffWPw
> UXB<u
W ~<6 P: _C / P P
P
RP

P KZ W0^0 s> t>
w> O P h
f tQr<0rM
ffSLf[< v
f0~t(rt f-f9tf-2U-<
tr /
fP -.&lW
.nWu f.
"#  fgfg $"W .&lW-
 fXcc5F>f`.W..W.j.Wd u_.W
$ R
uM uF.Wd ` Q1/ u)Y.W
$Q1 uY.
WuQ;YfaQP
.W@.Wc&;WXYf`..W.t $ $
d ` Q
tYfa0t u
dt`u LWkfVfWfQ1
 f
,FF -8|fYf_f^"-
faf |  !tgV^.fPf=  vf  f1fPf6xWff fW1
f_fYfQfWt &g fAfVf  f^f_fYfXff)u 
W =6u[ <wT>rK
wF> f t<
> 0>u1
10` 
uW&Wa6W~Mu  &f >
@=u}&@W@1
&@ H1:Wr
W1&
@8@W Q
W 0 V >W f1f >W WP ^Yf0> 8t Iu
f 1( tQY)w
fdrN$f
r @ff`6W!t
W @s16WfaB` dwav- 1
w & 1-f`>u  
faf`_f` >u
  fa 

 f`f1fXW f-TWf!txf
fPAMSf1@Wsf!u[of=PAMSugf>DW wf  f+@Wsf>PWtff;XW
s-fXWff>LW wfHWf)vf>PWufTWfTWf!t f;XWv8fXW2r
= <wrff = 8v 8f% f
f  f`Wfa


Copyright (C) 1994-
2004 H. Peter Anvin
boot:   Could not find kernel image:
Invalid or corrupt kernel image.
It appears your computer has less than 384K of low ("DOS")
RAM. Linux needs at least this amount to boot. If you get
this message in error, hold down the Ctrl key while
booting, and I will take your word for it.
Unknown keyword in syslinux.cfg.
Missing parameter in syslinux.cfg.

Could not find ramdisk image: Not enough memory to load specified
kernel.

Kernel transfer failure.


Cannot load a ramdisk with an old kernel image.
: attempted DOS system call
COMBOOT image too large.

A20 gate not responding!

Boot failed: please change disks and press a key to continue.


Ready.

Loading .. aborted.
SYSLINUXCFGinitrd=# $9 YQ @ D 2
X
 P%h
 t: Y
Lh /2 ^
h H 
V
V
V
0V
@V
PV
`V
pV
V V
VCBT BSS BS COM C32    linux
auto BOOT_IMAGE=
vS@ < SYSLINUX
1{ U`x 7 V x?Gd
|M'EufEf|r uB|?
|f1
|V-Nf0fVfUff|fEf0Wf4WfPfE]H8W:W ]
fEfXfP S ^
8,t}V^t. ;6<WrfXf@
:Wu1{f x
}6 fVf\-WKKff4W ~' }-
~ u t
 Nt3 f6Wf1f1f6(WVU PRQYQA$| `arY
&
|ZX]^)t9rB;|r@1)Boot failed
LDLINUX
SYS$@U  vS@
@ 5@

$Id: syslinux.h,v 1.3 2004/06/13


06:05:02 hpa Exp $ $Id: syslxmod.c,v 1.5 2004/06/13 20:51:02 hpa Exp
$ $Id: syslinux.h,v 1.3 2004/06/13 06:05:02 hpa Exp $   |
   -@ I 

4 8 -@ 

 c . . , p P @ * 

  . $ @  

 . 4 !@ 

 e .- . $  !@ 

 . , ( !@ ) 

 .
.  X !@ J 

0 x "@ 

  . ,  "@  

  .L  p#@ 

  . .
.( . . 0 , $@ u 

 H . 0 ` %@ - 

 L . 0  &@  

 $ . 0  '@  

 $ . <  (@ l 

 [ ." . .D < P+@
 

  4 .z . . 8  `,@  

  . . 4  .@ 

  -
.

@ , D
  , < L ` p |
 $ 0 < D P \ d p x
  , <
L ` p |  $ 0 < D
P \ d p x AddAtomA  Clo
seHandle 6 CreateFileA Y DeleteFileA ExitProcess FindAtomA
FlushFileBuffers FormatMessageA GetAtomNameA GetDriveTypeA -
GetLastError %GetLogicalDrives ~GetVersionExA LocalFree %ReadFile
oSetFileAttributesA qSetFilePointer SetUnhandledExceptionFilt
er WriteFile ' __getmainargs ; __p__environ = __p__fmode N __set_
app_type v _cexit _fileno _iob P_onexit u_setmode abo
rt atexit exit "fprintf (free 0fwrite [malloc amemc
py ysignal |sprintf strlen tolower
KERNEL32.dll
                  
  msvcrt.dll
Jumlah
Tenaga Ahli Lingkup Posisi
Nama Personil Perusahaan Uraian Pekerjaan Orang
Lokal/Asing Keahlian Diusulkan
Bulan
Tenaga Ahli (Peronil Inti)
Ir. Yanalul Khair CV. Irbienusa Lokal Pengawas Supervision 1. Mengikuti petunjuk petunjuk dan Persyaratan yang telah ditentukan, terutama 5,50
Consultant jalan Engineer sehubungan dengan :
- Inspeksi secara teratur ke paket paket pekerjaan untuk melakukan Monitoring
Kondisi Pekerjaan dan Melakukan Perbaikan perbaikan agar pekerjaan dapat
direalisasikan sesuai dengan ketentuan dan persyaratan yang telah ditentukan.
- Memahami sepenuhnya Buku Spesifikasi Jalan dan Jembatan yang berlaku sesuai
Dokumen Kontrak Pekerjaan Fisik.
- Metode pelaksanaan untuk tiap jenis pekerjaan yang disesuaikan dengan kondisi
lapangan.
- Metode pengukuran volume pekerjaan yang benar dan sesuai dengan Pasal pasal
dalam Dokumen Kontrak tentang cara Pengukuran dan Pembayaran.
- Rincian Teknis sehubungan dengan Change Order yang diperlukan.
2. Membuat pernyataan penerimaan (Acceptance ) atau penolakan (Rejection) atas
Material dan Produk Pekerjaan.
3. Melakukan pengawasan dan memberi pengarahan kepada Kontraktor didalam
pengambilan Data Lapangan serta kaitannya dengan Rekayasa Lapangan.
4. Mengadakan penyesuaian di lapangan terhadap desain asli yang ada di Kontrak Fisik.
5. Melakukan Pemantapan atas Prestasi Kontraktor, segera melaporkan kepada Kuasa
Pengguna Anggaran/ Pimpinan Kegiatan Proyek Fisik apabila Kemajuan Pekerjaan
ternyata mengalami keterlambatan menurut spesifikasi teknis yang digunakan.
Membuat saran saran penanggulangan serta perbaikan.
6. Melakukan penyiapan Review Design dan Evaluasi Design serta penyiapan
Addendumnya.
7. Melakukan pengecekan secara cermat pengukuran pekerjaan dan secara khusus harus
ikut serta dalam Proses Pengukuran Akhir Pekerjaan.
8. Menyusun Laporan Bulanan dan Kemajuan Fisik dan Financial, serta menyerahkannya
kepada Kuasa Pengguna Anggaran / Pimpinan Kegiatan Proyek Pengawasan Jalan dan
Jembatan Provinsi Sumatera Utara.
9. Menyusun Justifikasi Teknis, termasuk gambar dan perhitungan sehubungan dengan
usulan perubahan Kontrak.
10. Mengecek dan menandatangani Dokumen Pembayaran Bulanan (Monthly
Certificate).
11. Mengecek dan menandatangani Dokumen dokumen tentang Pengendalian Mutu
dan Volume Pekerjaan.
Jumlah
Tenaga Ahli Lingkup Posisi
Nama Personil Perusahaan Uraian Pekerjaan Orang
Lokal/Asing Keahlian Diusulkan
Bulan
Khairul Azmi, ST CV. Irbienusa Lokal Pengawas Chief 1. Berkedudukan di lokasi atau di tempat yang paling dekat dengan lokasi Paket 5,50
Consultant jalan Insopector Kontrak Pengawasannya.
2. Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan pekerjaan merupakan kegiatan
pengawasan hariannya hariannya.
3. Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan pengarahan dari Supervision Engineer
dalam pelaksanaan tugas tugasnya.
4. Melaksanakan Supervisi secara langsung dan mencatat serta memeriksa semua hasil
pengukuran, perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan menjamin bahwa
pekerjaan Kontraktor dibayar sesuai dengan ketentuan ketentuan dalam Dokumen
Kontrak.
5. Melaksanakan Supervisi dan memeriksa ketelitian semua hasil pengukuran di
lapangan yang dilaksanakan oleh Kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
6. Menyiapkan arsip arsip surat proyek, laporan mingguan, diagram kemajuan
pekerjaan, hasil pengukuran, dsb.
7. Membantu Direksi Lapangan untuk mengopname, hasil pekerjaan atas pekerjaan
yang telah selesai.
8. Pada kejadian dimana pekerjaan tidak dilaksanakan sesuai dengan ketentuan baik
mutu bahan maupun prosedur pelaksanaannya, dan kontraktor menolak untuk
memperbaikinya, Chief Inspector melaporkan secara tertulis kepada Kuasa
Pengguna Anggaran/ Pimpinan Kegiatan Proyek Fisik dan Supervision Engineer.
Khairul Azmi, ST CV. Irbienusa Lokal Pengawas Quality 1. Mengikuti Petunjuk Teknis dan Instruksi dari Supervision Engineer / Chief Inspector 5.50
Consultant jalan Engineer serta mengusahakan agar Supervision Engineer dan Proyek Pengawasan / Supervisi
Jalan dan Jembatan Provinsi Sumatera Utara selalu mendapat Informasi yang
diperlukan sehubungan dengan Pengendalian Mutu.
2. Membantu melakukan Pengawasan dan Pemantapan ketat atas Peraturan Personil
dan Peralatan Laboratorium Kontraktor, agar Pelaksanaan Pekerjaan selalu didukung
tersedianya Tenaga dan Peralatan Pengendalian Mutu sesuai dengan Persyaratan
dalam Dokumen Kontrak.
3. Melakukan supervisi terhadap penyusunan, organisasi dan tata letak dari
laboratorium di lapangan milik kontraktor, memantau mobilisasi peralatan uji, serta
menjamin bahwa semua keperluan laboratorium akan sudah siap bila pekerjaan
konstruksi dimulai dan memenuhi persyaratan yang diminta dalam kontrak.
4. Melakukan supervisi terhadap pemasangan Stone Crusher dan AMP. Soil Cement
Batching Plant serta Chipseal Surface Dressing Plant untuk proyek yang memerlukan
Jumlah
Tenaga Ahli Lingkup Posisi
Nama Personil Perusahaan Uraian Pekerjaan Orang
Lokal/Asing Keahlian Diusulkan
Bulan
dan menjamin bahwa semua peralatan yang dipakai adalah sudah memenuhi syarat.
5. Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan usulan formula campuran yang
diajukan kontraktor untuk material aspal, soil semen atau beton, dan merumuskan
serta mengirimkan kepada Supervision Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat
menerima atau menolak bahan, proses pelaksanaan maupun formula pelapisan
ulang yang didapat.
6. Melakukan Pengawasan setiap hari terhadap semua kegiatan Pemeriksaan Mutu
Bahan dan Pekerjaan, serta memberikan Laporan kepada Supervision Engineer /
Chief Inspector setiap timbul permasalahan sehubungan dengan Pengendalian Mutu
bahan dan Pekerjaan.
7. Menjamin bahwa teknisi laboratorium dari kontraktor sudah menguasai metoda dan
spesifikasi desain campuran aspal dan pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari Dokumen Kontrak untuk mencatat semua
data pengujian campuran telah dilaksanakan.
8. Terus menerus melaksanakan Supervision secara langsung atas semua Pekerjaan
Pengujian di lapangan ( Pengujian Kepadatan, DCP, dsb ) dan Mengambil serta
Memberi Label semua Benda Uji tersebut ke Laboratorium di lapangan untuk diuji
untuk keperluan Kendali Mutu, Pengujian di Laboratorium, Perhitungan dan
Laporan. Semua Pengamatan dilaporkan secara tertulis kepada Supervision Engineer
dan Chief Inspector pada hari itu juga.
9. Melaksanakan Supervisi Kegiatan Harian dari semua Pekerjaan yang harus
dilaksanakan oleh Kontraktor untuk Kendali Mutu dari Material / Bahan ataupun
Tenaga Teknisi Laboratorium serta segera memberikan laporan tertulis kepada
Supervision Engineer bila ditemukan adanya Penyimpangan dalam Prosedur
Pengujian, atau Kekurangan baik untuk Material / Bahan maupun Tenaga.
10. Melaksanakan Supervisi terhadap semua Pengujian Coring untuk Perkerasan yang
dilaksanakan oleh Kontraktor, menjamin bahwa Core yang diambil tidak kurang dari
Persyaratan Minimum dari Spesifikasi serta cukup untuk mendapat data yang
memadai guna untuk keperluan Analisa Statistik dari Tebal Pelapisan Ulang yang
didapat.
Jumlah
Tenaga Ahli Lingkup Posisi
Nama Personil Perusahaan Uraian Pekerjaan Orang
Lokal/Asing Keahlian Diusulkan
Bulan
Tenaga Pendukung (Personil Lainnya)
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Inspector 1 a. Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik Proyek dan Spesifikasi sebelum 5,50
Consultant jalan Pekerjaan dimulai.
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Inspector 2 b. Mengarahkan dan Mengawasi setiap Pekerjaan yang dilaksanakan Kontraktor sesuai 5,50
Consultant jalan dengan Schedule, Gambar Konstruksi dan Kuantitas yang sudah ditentukan menurut
Dokumen Kontrak Fisik.
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Inspector 3 c. Memeriksa apakah semua Bahan / Material yang dikirim ke lapangan telah sesuai 5,50
Consultant jalan dengan Spesifikasi Teknik.
d. Mengarahkan Pekerjaan Pengukuran yang dilaksanakan Kontraktor terhadap
kebutuhan Rekayasa Lapangan.
e. Menganalisa Hasil Pengukuran Rekayasa Lapangan untuk keperluan pembuatan
Justiffikasi Teknik.
f. Mengevaluasi Gambar Konstruksi Jalan / Jembatan ( Dokumen Kontrak Fisik ) untuk
keperluan dilaksanakannya Survey Rekayasa lapangan, Tes Sondir ulang dan survey
lainnya.
g. Menganalisa Hasil Survey Rekayasa Lapangan / Tes Sondir ulang untuk keperluan
perubahan struktur ( Justifikasi Teknik ).
h. Memeriksa Hasil Pengukuran dan Perhitungan yang dilaksanakan dan diajukan
Kontraktor.
i. Mengevaluasi Gambar Konstruksi Jalan /Jembatan ( Dokumen Kontrak Fisik ) sesuai
dengan Kuantitas yang ada dan kebutuhan dilapangan.
j. Mengetahui Statement Pelaksanaan Pekerjaan Bangunan Bawah, Bangunan Atas dan
Pekerjaan lainnya pada Fsik Jalan / Jembatan dan mengacu kepada Panduan
Pelaksanaan Pekerjaan Standar Dinas Jalan dan Jembatan.
k. Senantiasa menjaga Ketelitian dan Memutakhirkan Gambar gambar As Build
Drawing dan melaksanakan Supervisi Pekerjaan Penggambaran yang dibutuhkan.
l. Mengetahui Statement Pelaksanaan Pekerjaan yang berhubungan dengan
Pengukuran.
m. Membuat Laporan Hasil Pengukuran tentang Rekayasa Lapangan dan Pelaksanaan
Pekerjaan sesuai dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan Laporan
Justifikasi Teknik, Harian, Mingguan dan Bulanan.
n. Setiap hari menggambarkan Kemajuan Pekerjaan Kontraktor pada Diagram Rencana
Kerja dan mengesahkan Jadwal Kemajuan Pekerjaan.
o. Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan konstruksi, mencatat cuaca,
material yang dikirim ke lapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja, peralatan
Jumlah
Tenaga Ahli Lingkup Posisi
Nama Personil Perusahaan Uraian Pekerjaan Orang
Lokal/Asing Keahlian Diusulkan
Bulan
di lapangan, jumlah pekerjaan yang telah selesai, pengukuran lapangan, dan hal hal
khusus yang lain, dengan menggunakan formulir laporan standar dan dikirim ke
Supervision Engineer menjelang akhir jam kerja setiap hari.
p. Membuat Laporan Harian, Mingguan, Bulanan dan Laporan Khusus tentang
Perubahan Teknis / Rekayasa Lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau Supervision Engineer.
q. Bertanggung jawab atas Data dan Kuantitas Pekerjaan yang telah disetujui dan
dibayar kepada Kontraktor.
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Lab a. Mengikuti Petunjuk Teknis dan Instruksi dari Supervision Engineer / Quality Engineer 5,50
Consultant jalan technician 1 serta mengusahakan agar Supervision Engineer selalu mendapat Informasi yang
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Lab diperlukan sehubungan dengan Pengendalian Mutu. 5,50
Consultant jalan technician 2 b. Membantu melakukan Pengawasan dan Pemantapan ketat atas Peraturan Personil
dan Peralatan Laboratorium Kontraktor, agar Pelaksanaan Pekerjaan selalu didukung
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Lab tersedianya Tenaga dan Peralatan Pengendalian Mutu sesuai dengan Persyaratan 5,50
Consultant jalan technician 3 dalam Dokumen Kontrak.
c. Membantu Supervision Engineer / Quality Engineer melakukan Pengawasan dan
Pemantauan atas Pengaturan dan Pengadaan Stone Crusher dan Asphalt Mixing
Plant atau Peralatan lain yang diperlukan.
d. Melakukan Pengawasan setiap hari terhadap semua kegiatan Pemeriksaan Mutu
Bahan dan Pekerjaan, serta memberikan Laporan kepada Supervision Engineer /
Quality Engineer setiap timbul permasalahan sehubungan dengan Pengendalian
Mutu bahan dan Pekerjaan.
e. Melakukan Pengawasan atas Pelaksanaan Coring Perkerasan Jalan yang dilakukan
oleh Kontraktor sehingga baik jumlah serta lokasi Coring dilaksanakan sesuai
dengan ketentuan dan persyaratan.
f. Bilamana diperlukan Lab. Technician dapat ditempatkan pada lokasi unit AMP dan
Stone Crusher untuk memeriksa seluruh Material yang digunakan dalam Pengerjaan
Paket yang diawasi.
g. Terus menerus melaksanakan Supervision secara langsung atas semua Pekerjaan
Pengujian di lapangan ( Pengujian Kepadatan, DCP, dsb ) dan Mengambil serta
Memberi Label semua Benda Uji tersebut ke Laboratorium di lapangan untuk diuji
untuk keperluan Kendali Mutu, Pengujian di Laboratorium, Perhitungan dan Laporan.
Semua Pengamatan dilaporkan secara tertulis kepada Supervision Engineer dan
Quality Engineer pada hari itu juga.
h. Melaksanakan Supervisi Kegiatan Harian dari semua Pekerjaan yang harus
Jumlah
Tenaga Ahli Lingkup Posisi
Nama Personil Perusahaan Uraian Pekerjaan Orang
Lokal/Asing Keahlian Diusulkan
Bulan
dilaksanakan oleh Kontraktor untuk Kendali Mutu dari Material / Bahan ataupun
Tenaga Teknisi Laboratorium serta segera memberikan laporan tertulis kepada
Supervision Engineer bila ditemukan adanya Penyimpangan dalam Prosedur
Pengujian, atau Kekurangan baik untuk Material / Bahan maupun Tenaga.
i. Melaksanakan Supervisi terhadap semua Pengujian Coring untuk Perkerasan yang
dilaksanakan oleh Kontraktor, menjamin bahwa Core yang diambil tidak kurang dari
Persyaratan Minimum dari Spesifikasi serta cukup untuk mendapat data yang
memadai guna untuk keperluan Analisa Statistik dari Tebal Pelapisan Ulang yang
didapat.
j. Melaksanakan Pengujian slum beton atau lebih sebagaimana yang diperintahkan oleh
direksi pekerjaan.
k. Memantau pelaksanaan pengambilan benda uji untuk pengujian kuat tekan
berdasarkan jumlah beton yang dicorkan untuk setiap kuat tekan beton dan untuk
setiap jenis komponen struktur yang dicor terpisah pada setiap hari pengecoran.
l. Memantau pelaksanaan:
- Pengujian jika diperlukan seperti dengan menggunakan impact echo,
ultrasonic penetration velocity atau perangkat penguji lainnya.
- Pengujian pembebanan struktur atau bagian struktur yang dipertanyakan.
- Pengambilan dan pengujian benda uji inti (core) beton
m. Mengecek bahan dan memeriksa bukti tertulis yang menunjukkan bahwa bahan-
bahan yang telah diterima harus sesuai dengan ketentuan persyaratan bahan.
n. Memeriksa kondisi baja tulangan dari ketentuan panjang batang, ketebalan/
diameter dan pengaruh dari pada mengecil akibat dari karat.
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Surveyor 1 Surveyor mempunyai uraian tugas yang sejalan dengan Inspector 5,50
Consultant jalan
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Surveyor 2 5,50
Consultant jalan
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Pengawas Surveyor 2 5,50
Consultant jalan
Jumlah
Tenaga Ahli Lingkup Posisi
Nama Personil Perusahaan Uraian Pekerjaan Orang
Lokal/Asing Keahlian Diusulkan
Bulan
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Komputer Operator 1) Operator komputer bertugas untuk melaksanakan semua kegiatan administrasi kantor, 5,50
Consultant Komputer membantu Site Engineer dalam bidang administrasi untuk menjamin keakuratan dan
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Juru Drafter ketepatan waktu atas semua laporan dan penagihan dari pekerjaan yang telah 5,50
Consultant Gambar dilakukan.
To Be Name CV. Irbienusa Lokal Office Boy 2) Draftman bertugas untuk malaksanakan semua penggambaran, membantu 5,50
Consultant indpector/surveyor dalam bidang penggambaran.
3) Pesuruh pemilik tugas sebagai kurir, menggandakan dokumen, dan membantu tim
studi dalam mengerjakan hal-hal substantif
BAB 8
JADWAL PENUGASAN TENAGA AHLI

Dalam KAK telah dijelaskan jenis dan jumlah Tenaga Ahli yang diperlukan pada pekerjaan Pengawasan
Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5) ini,
termasuk telah menyebutkan dengan jelas berapa jumlah MM masing-masing tenaga ahli yang
disediakan oleh Pengguna Jasa untuk pekerjaan ini..

Jenis, jumlah dan besar MM untuk masing-masing tenaga ahli dan tenaga teknisi yang diperlukan
untuk pekerjaan Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Provinsi Wilayah
Padang Lawas Utara (Paket-5) adalah sebagai berikut :

FIELD TEAM
PENDIDIKAN MINIMAL
NO KUALIFIKASI PERSONIL JUMLAH PENGALAMAN
(SESUAI DENGAN BIDANGNYA)
A. PROFESIONAL STAFF
1 Site Engineer 1.00 org S-1 5
2 Chief Inspector 1.00 org S-1 3
Quality Engineer 1.00 org S-1 3

B. SUB PROFESIONAL STAFF


1 Inspector 3 org S-1 1
2 Lab Technician 3 org S-1 1
3 Surveyor 3 org S-1 1

C SUPPORTING STAFF
1 Operator Komputer 1.00 org STM
2 Draftman 1.00 org STM
3 Office boy 1.00 org SMA

Jadual Penugasan Tenaga Ahli, Tenaga Teknisi dan Tenaga Pendukung dapat dilihat pada halaman
berikut.
JADWAL PENUGASAN TENAGA AHLI
Masukan Personil Bulan ke Orang
No. Nama Tenaga Ahli
Bulan
1 2 3 4 5 6
Nasional

01 Supervisor Engineer 5.50

02 Chief Inspector 5.50

03 Quality Engineer 5.50

04 To be named Inspector 1 5.50

05 To be named Inspector 2 5.50

06 To be named Inspector 3 5.50

07 To be named Lab technician 1 5.50

08 To be named Lab technician 2 5.50

09 To be named Lab technician 3 5.50

10 To be named Surveyor 1 5.50

11 To be named Surveyor 2 5.50

12 To be named Surveyor 3 5.50

Subtotal 60.50
Asing
1
Subtotal
Total 60.50
Masukan Penuh- Waktu
Masukan Paruh-Waktu
BAB 9
DAFTAR RIWAYAT HIDUP PERSONIL
YANG DIUSULKAN
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

1. Posisi yang diusulkan : Site Engineer/Team Leader


2. Nama Perusahaan : CV.Irbie Nusa Consultant
3. Nama personil : Abjan Jiter Sigiro, ST
4. Tempat/Tanggal Lahir : Lbn Sigalingging, 16 Februari 1973
5. Pendidikan : Sarjana (S-1) Teknik Sipil UMSU Medan 1998
6. Pendidikan Non Formal :- Sertifikat Pelatihan GIS-ABM, Juni 2010
Seminar nasional dan pameran Rekayasa Material dan
Konstruksi Beton, Juni 2005
Seminar Nasional Sistem Manajemen air untuk menata
Kehidupan. Februari 2005
Seminar Upaya Peningkatan Kualitas Lingkungan,
September 2006.
Sertifikat Perkembangan Teknologi Alat bantu Gambar
Teknik. Oktober 2003
Sertifikat Sosialisasi dan Pembinaan Implementasi
Sistem Management Keselamatan dan Kesehatan Kerja
Ahli Teknik jalan dn Jembatan (HPJI,2014)
7. Penguasaan Bahasa Indonesia : Baik
Dan Bahasa Inggris : Baik

8. Pengalaman Kerja :
1. Tahun 2014
a. Nama proyek : Pengawasan Jalan Provinsi Wilayah Padang Lawas Utara-I
a. Lokasi proyek : Padang Lawas Utara
b. Pengguna jasa : Dinas Bina Marga Provsu
c. Nama perusahaan : CV.Rancang Bangun Consultant
d. Uraian tugas :
Mengikuti petunjuk teknis dan interuksi dari
supervision engineer dan proyek pengawasan /
supervise jalan dan jembatan provinsi sumatera utrara
selalu mendapat informasi yang diperlukan
sehubungan dengan pengendalian mutu.
Membantu melakukan pengawasan danpemantapan
ketat atas peraturan personil dan peralatan
laboratorium kontraktor, agar pelaksanaan pekerjaan
selalu didukung tersedianya tenaga dan peralatan
pengendalian mutu sesuai dengan persyaratan dalam
dokumen kontrak.
Melakukan supervisi terhadap penyusunan, organisasi
dan letak dari laboratorium di lapangan milik
kontraktor, memantau mobilisasi peralatan uji , serta
menjamin bahwa semua keperluan laboratorium akan
sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai dan
memenuhi persyaratan yang diminta dalam kontrak.
Melakukan supervise terhadap pemasangan stone
Crusher dan AMP. Soil Cement Batching Plant serta
Chipseal Surface Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua perlatan
yang dipakai adalah sudah memenuhi syarat.
Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan
usulan formula campuran yang diajukan kontraktor
untuk material aspal, soil semen atau beton dan
merumuskan serta mengirimkan kepada supervisor
Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat menerima
atau menolak bahan, proses pelaksanaan maupun
formula pelapisan ulang yang didapat.
Melakukan pengawasan setiap hari terhadap semua
kegiatan pemeriksaan Mutu bahan dan pekerjaan,
serta memberikan laporan kepada supervision
Engineer/ Chief Inspector setiap timbul permasalahan
sehubungan dengan pengendalian mutu bahandan
pekerjaan
Menjamin bahwa teknisi laboratrium dari kontraktor
sudah menguasai metoda spesifikasi desain campuran
aspal dan pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari dokumen
kontrak untuk mencatat semua data pengujian
campuran telah dilaksanakan.
Terus menerus melaksanakan supervision secara
langsung atas semua pekerjaan pengujiaan di lapangan
( pengujian kepadatan, DCP,dsb) dan mengambil serta
memberi label semua benda uji tersebut ke
laboratorium dilapangan unutk diuji untuk keperluan
kendali mutu, pengujian di laboratorium, perhitungan
dan laporan. Semua pengamatan dilaporkan secara
tertulis kepada supervision Engineer dan Chief
Insfector pada hari itu juga.
Melaksanakan supervisi kegiatan harian dari semua
pekerjaan yang harus dilaksakan oleh kontarktor unutk
kendali mutu dari material/ bahan ataupun tenaga
teknisi laboratorium serta segera memberikan laporan
tertulis kepada supervision engineer bila ditemukan
adanya penyimpangan dalam prosedur pengujianatatu
kekurangan baik untuk material/ bahan maupun
tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua pengujian
Coring untuk perkerasanb yang dilaksankan oleh
kontraktor, menjamin bahwa core yang diambil tidak
kurang dari persyaratan minimum dari spesifikasi serta
cukup untuk keperluan data yang memadai guna untuk
keperluan analisa statistic dari tebal pelapisan ulang
yang didapat.
e. Waktu pelaksanaan : 18 Juni 2014 s/d 29 Nov 2014
f. Posisi penugasan : Supervisi Engineer
g. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan : Tidak Tetap
h. Surat Referensi dari
Pengguna jasa :-
2. Tahun 2013
a. Nama proyek : Paket peningkatan jalan batas kab.Dairi-dolok sanggul
a. Lokasi proyek : kab.Dairi
b. Pengguna jasa : Dinas Bina Marga
c. Nama perusahaan : PT. Daksinapati Karsa Konsultindo
d. Uraian tugas :
Mengikuti petunjuk teknis dan interuksi dari
supervision engineer dan proyek pengawasan /
supervise jalan dan jembatan provinsi sumatera utrara
selalu mendapat informasi yang diperlukan
sehubungan dengan pengendalian mutu.
Membantu melakukan pengawasan danpemantapan
ketat atas peraturan personil dan peralatan
laboratorium kontraktor, agar pelaksanaan pekerjaan
selalu didukung tersedianya tenaga dan peralatan
pengendalian mutu sesuai dengan persyaratan dalam
dokumen kontrak.
Melakukan supervisi terhadap penyusunan, organisasi
dan letak dari laboratorium di lapangan milik
kontraktor, memantau mobilisasi peralatan uji , serta
menjamin bahwa semua keperluan laboratorium akan
sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai dan
memenuhi persyaratan yang diminta dalam kontrak.
Melakukan supervise terhadap pemasangan stone
Crusher dan AMP. Soil Cement Batching Plant serta
Chipseal Surface Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua perlatan
yang dipakai adalah sudah memenuhi syarat.
Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan
usulan formula campuran yang diajukan kontraktor
untuk material aspal, soil semen atau beton dan
merumuskan serta mengirimkan kepada supervisor
Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat menerima
atau menolak bahan, proses pelaksanaan maupun
formula pelapisan ulang yang didapat.
Melakukan pengawasan setiap hari terhadap semua
kegiatan pemeriksaan Mutu bahan dan pekerjaan,
serta memberikan laporan kepada supervision
Engineer/ Chief Inspector setiap timbul permasalahan
sehubungan dengan pengendalian mutu bahandan
pekerjaan
Menjamin bahwa teknisi laboratrium dari kontraktor
sudah menguasai metoda spesifikasi desain campuran
aspal dan pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari dokumen
kontrak untuk mencatat semua data pengujian
campuran telah dilaksanakan.
Terus menerus melaksanakan supervision secara
langsung atas semua pekerjaan pengujiaan di lapangan
( pengujian kepadatan, DCP,dsb) dan mengambil serta
memberi label semua benda uji tersebut ke
laboratorium dilapangan unutk diuji untuk keperluan
kendali mutu, pengujian di laboratorium, perhitungan
dan laporan. Semua pengamatan dilaporkan secara
tertulis kepada supervision Engineer dan Chief
Insfector pada hari itu juga.
Melaksanakan supervisi kegiatan harian dari semua
pekerjaan yang harus dilaksakan oleh kontarktor unutk
kendali mutu dari material/ bahan ataupun tenaga
teknisi laboratorium serta segera memberikan laporan
tertulis kepada supervision engineer bila ditemukan
adanya penyimpangan dalam prosedur pengujianatatu
kekurangan baik untuk material/ bahan maupun
tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua pengujian
Coring untuk perkerasanb yang dilaksankan oleh
kontraktor, menjamin bahwa core yang diambil tidak
kurang dari persyaratan minimum dari spesifikasi serta
cukup untuk keperluan data yang memadai guna untuk
keperluan analisa statistic dari tebal pelapisan ulang
yang didapat.
e. Waktu pelaksanaan : 18 Maret 2013 s/d 15 juli 2013
f. Posisi penugasan : Supervisi Engineer
g. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan : Tidak Tetap
h. Surat Referensi dari
Pengguna jasa : Terlampir

3. Tahun 2012
a. Nama proyek :Pengawasan Jalan Provinsi Wilayah Tap. Selatan (Paket-
14)
Ruas Jalan Sipenggeng-Marancar-Sipirok, Sipangambat
Sipangimbar
a. Lokasi proyek : Provinsi Wilayah Tap. Selatan
b. Pengguna jasa : Dinas Bina Marga
c. Nama perusahaan : PT. Arangsibu Raya Konsultan
d. Uraian tugas :
Mengikuti petunjuk teknis dan interuksi dari
supervision engineer dan proyek pengawasan /
supervise jalan dan jembatan provinsi sumatera utrara
selalu mendapat informasi yang diperlukan
sehubungan dengan pengendalian mutu.
Membantu melakukan pengawasan danpemantapan
ketat atas peraturan personil dan peralatan
laboratorium kontraktor, agar pelaksanaan pekerjaan
selalu didukung tersedianya tenaga dan peralatan
pengendalian mutu sesuai dengan persyaratan dalam
dokumen kontrak.
Melakukan supervisi terhadap penyusunan, organisasi
dan letak dari laboratorium di lapangan milik
kontraktor, memantau mobilisasi peralatan uji , serta
menjamin bahwa semua keperluan laboratorium akan
sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai dan
memenuhi persyaratan yang diminta dalam kontrak.
Melakukan supervise terhadap pemasangan stone
Crusher dan AMP. Soil Cement Batching Plant serta
Chipseal Surface Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua perlatan
yang dipakai adalah sudah memenuhi syarat.
Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan
usulan formula campuran yang diajukan kontraktor
untuk material aspal, soil semen atau beton dan
merumuskan serta mengirimkan kepada supervisor
Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat menerima
atau menolak bahan, proses pelaksanaan maupun
formula pelapisan ulang yang didapat.
Melakukan pengawasan setiap hari terhadap semua
kegiatan pemeriksaan Mutu bahan dan pekerjaan,
serta memberikan laporan kepada supervision
Engineer/ Chief Inspector setiap timbul permasalahan
sehubungan dengan pengendalian mutu bahandan
pekerjaan
Menjamin bahwa teknisi laboratrium dari kontraktor
sudah menguasai metoda spesifikasi desain campuran
aspal dan pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari dokumen
kontrak untuk mencatat semua data pengujian
campuran telah dilaksanakan.
Terus menerus melaksanakan supervision secara
langsung atas semua pekerjaan pengujiaan di lapangan
( pengujian kepadatan, DCP,dsb) dan mengambil serta
memberi label semua benda uji tersebut ke
laboratorium dilapangan unutk diuji untuk keperluan
kendali mutu, pengujian di laboratorium, perhitungan
dan laporan. Semua pengamatan dilaporkan secara
tertulis kepada supervision Engineer dan Chief
Insfector pada hari itu juga.
Melaksanakan supervisi kegiatan harian dari semua
pekerjaan yang harus dilaksakan oleh kontarktor unutk
kendali mutu dari material/ bahan ataupun tenaga
teknisi laboratorium serta segera memberikan laporan
tertulis kepada supervision engineer bila ditemukan
adanya penyimpangan dalam prosedur pengujianatatu
kekurangan baik untuk material/ bahan maupun
tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua pengujian
Coring untuk perkerasanb yang dilaksankan oleh
kontraktor, menjamin bahwa core yang diambil tidak
kurang dari persyaratan minimum dari spesifikasi serta
cukup untuk keperluan data yang memadai guna untuk
keperluan analisa statistic dari tebal pelapisan ulang
yang didapat.
e. Waktu pelaksanaan : 21 Juni 2012 s/d 05 Desember 2012
f. Posisi penugasan : Supervisi Engineer
g. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan : Tidak Tetap
h. Surat Referensi dari
Pengguna jasa : Terlampir

4. Tahun 2011
a. Nama proyek :Kegiatan Pengawasan Pembangunan dan Peningkatan
Jalan Provinsi Wilayah Madina dan Tap. Selatan
b. Lokasi proyek : Provinsi Wilayah Madina
c. Pengguna jasa :Dinas Bina Marga
d. Nama perusahaan :PT. Arangsibu Raya Konsultan
e. Uraian tugas :Pengawasan (Supervisi) Peningkatan /Pembangunan jalan
dan Jembatan Lingkungan UPTJJ Rantau Prapat
Mengikuti petunjuk teknis dan interuksi dari
supervision engineer dan proyek pengawasan /
supervise jalan dan jembatan provinsi sumatera utrara
selalu mendapat informasi yang diperlukan
sehubungan dengan pengendalian mutu.
Membantu melakukan pengawasan danpemantapan
ketat atas peraturan personil dan peralatan
laboratorium kontraktor, agar pelaksanaan pekerjaan
selalu didukung tersedianya tenaga dan peralatan
pengendalian mutu sesuai dengan persyaratan dalam
dokumen kontrak.
Melakukan supervisi terhadap penyusunan, organisasi
dan letak dari laboratorium di lapangan milik
kontraktor, memantau mobilisasi peralatan uji , serta
menjamin bahwa semua keperluan laboratorium akan
sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai dan
memenuhi persyaratan yang diminta dalam kontrak.
Melakukan supervise terhadap pemasangan stone
Crusher dan AMP. Soil Cement Batching Plant serta
Chipseal Surface Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua perlatan
yang dipakai adalah sudah memenuhi syarat.
Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan
usulan formula campuran yang diajukan kontraktor
untuk material aspal, soil semen atau beton dan
merumuskan serta mengirimkan kepada supervisor
Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat menerima
atau menolak bahan, proses pelaksanaan maupun
formula pelapisan ulang yang didapat.
Melakukan pengawasan setiap hari terhadap semua
kegiatan pemeriksaan Mutu bahan dan pekerjaan,
serta memberikan laporan kepada supervision
Engineer/ Chief Inspector setiap timbul permasalahan
sehubungan dengan pengendalian mutu bahandan
pekerjaan
Menjamin bahwa teknisi laboratrium dari kontraktor
sudah menguasai metoda spesifikasi desain campuran
aspal dan pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari dokumen
kontrak untuk mencatat semua data pengujian
campuran telah dilaksanakan.
Terus menerus melaksanakan supervision secara
langsung atas semua pekerjaan pengujiaan di lapangan
( pengujian kepadatan, DCP,dsb) dan mengambil serta
memberi label semua benda uji tersebut ke
laboratorium dilapangan unutk diuji untuk keperluan
kendali mutu, pengujian di laboratorium, perhitungan
dan laporan. Semua pengamatan dilaporkan secara
tertulis kepada supervision Engineer dan Chief
Insfector pada hari itu juga.
Melaksanakan supervisi kegiatan harian dari semua
pekerjaan yang harus dilaksakan oleh kontarktor unutk
kendali mutu dari material/ bahan ataupun tenaga
teknisi laboratorium serta segera memberikan laporan
tertulis kepada supervision engineer bila ditemukan
adanya penyimpangan dalam prosedur pengujianatatu
kekurangan baik untuk material/ bahan maupun
tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua pengujian
Coring untuk perkerasanb yang dilaksankan oleh
kontraktor, menjamin bahwa core yang diambil tidak
kurang dari persyaratan minimum dari spesifikasi serta
cukup untuk keperluan data yang memadai guna untuk
keperluan analisa statistic dari tebal pelapisan ulang
yang didapat.
f. Waktu pelaksanaan :08 Juli 2011 s/d 23 Desember 2011
g. Posisi penugasan :Supervisi Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna jasa :Terlampir

5. Tahun 2010
b. Nama proyek :Pembangunan Jalan Lintas Tengah I Paket :
Pembangunan
Jalan Tarutung Sipirok Pal.IX (Aek Latong Phase II)
c. Lokasi proyek : Tarutung Sipirok Pal.IX
a. Pengguna jasa :Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional I SNVT
Pembangunan Jalan dan Jembatan Sumatera Utara
d. Nama perusahaan :PT. Surya Marzq Konsultindo

e. Uraian tugas :

Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling


dekat dengan loaksi paket kontrak pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan
hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer dalam
pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan
mencatat serta memeriksa semua hasil pengukuran,
perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan
menjamin bahwa pekerjaan kontraktor dibayar sesuai
dengan ketentuan dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa ketelitian
semua hasil pengukuran dilapangan yang dilaksakan
oleh kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk mengopname,
hasil pekerjaan atas pekerjaan yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak dilaksakan
sesuai dengan ketentuan baik mutu bahan maupun
prosedur pelaksanannya, dan kontraktor menolak
untuk memperbaikinya, chief inspector melaporkan
secara tertulis kepada kuasa pengguna Fisisk dan
supervision Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :07 Juli 2010 s/d 15 Desember 2010
g. Posisi penugasan :Chief Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

6. Tahun 2008/2010
a. Nama proyek :Pembangunan Jalan Dan Jembatan Lintas Timur II, Paket
Pembangunan Jalan Rantau Prapat By Pass
b. Lokasi proyek :Rantau Prapat
c. Pengguna jasa :Departemen Pekerjaan Umum
d. Nama perusahaan :PT. Seecons Engineering Consultans
e. Uraian tugas :
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling
dekat dengan loaksi paket kontrak pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan
hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer dalam
pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan
mencatat serta memeriksa semua hasil pengukuran,
perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan
menjamin bahwa pekerjaan kontraktor dibayar
sesuai dengan ketentuan dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa ketelitian
semua hasil pengukuran dilapangan yang dilaksakan
oleh kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk mengopname,
hasil pekerjaan atas pekerjaan yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak dilaksakan
sesuai dengan ketentuan baik mutu bahan maupun
prosedur pelaksanannya, dan kontraktor menolak
untuk memperbaikinya, chief inspector melaporkan
secara tertulis kepada kuasa pengguna Fisisk dan
supervision Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :16 Desember 2008 s/d 29 Mei 2010
g. Posisi penugasan :Chief Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

7. Tahun 2007/2008
a. Nama proyek :Supervisi pad Proyek BRR-Rehabilitasi dan Rekonstruksi
Jalan Provinsi SUMUT

b. Lokasi proyek : SUMUT

c. Pengguna jasa :Rehabilitasi dan Rekonstruksi Jalan Prov.Sumut


d. Nama perusahaan :PT. Herda Carter Indonesia
e. Uraian tugas :
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling
dekat dengan loaksi paket kontrak pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan
hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer dalam
pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan
mencatat serta memeriksa semua hasil pengukuran,
perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan
menjamin bahwa pekerjaan kontraktor dibayar
sesuai dengan ketentuan dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa ketelitian
semua hasil pengukuran dilapangan yang dilaksakan
oleh kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk mengopname,
hasil pekerjaan atas pekerjaan yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak dilaksakan
sesuai dengan ketentuan baik mutu bahan maupun
prosedur pelaksanannya, dan kontraktor menolak
untuk memperbaikinya, chief inspector melaporkan

secara tertulis kepada kuasa pengguna Fisisk dan


supervision Engineer.

f. Waktu pelaksanaan :01 November 2007 s/d 30 September 2008


g. Posisi penugasan :Chief Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

8. Tahun 2007
a. Nama proyek :Rehabilitasi dan Rekonstruksi Jalan Propinsi Sumatera
Utara
2, Paket: Gunung Sitoli - Tuhemberua Lahewa.
b. Lokasi proyek :Gunung Sitoli Nias
c. Pengguna jasa :BRR- Rehabilitasi dan Rekonstruksi Jalan Prov SUMUT
d. Nama perusahaan :PT. Herda Carter Indonesia
e. Uraian tugas :
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling
dekat dengan loaksi paket kontrak pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan
hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer dalam
pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan
mencatat serta memeriksa semua hasil pengukuran,
perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan
menjamin bahwa pekerjaan kontraktor dibayar
sesuai dengan ketentuan dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa ketelitian
semua hasil pengukuran dilapangan yang
dilaksakan oleh kontraktor, sebagai masukan untuk
pembuatan detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk mengopname,
hasil pekerjaan atas pekerjaan yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak dilaksakan
sesuai dengan ketentuan baik mutu bahan maupun
prosedur pelaksanannya, dan kontraktor menolak
untuk memperbaikinya, chief inspector melaporkan
secara tertulis kepada kuasa pengguna Fisisk dan
supervision Engineer.

f. Waktu pelaksanaan :26 Januari 2007 S/d 25 September 2007


g. Posisi penugasan :Surveyor
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

9. Tahun 2006
a. Nama proyek :BRR- NAD Nias Jalan Prov.SUMUT, Paket Lahewa-
Afulu-
Sirombu dan Gunung Sitoli-Tuhemberua
b. Lokasi proyek : Sumutera Utara.
c. Pengguna jasa : BRR- NAD Nias
d. Nama perusahaan :PT. Herda Carter Indonesia
e. Uraian tugas :
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi
teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
Bertanggung jawab atas data dan kuantitas pekerjaan
yang telah disetujui dan dibayar kepada kontraktor.

f. Waktu pelaksanaan :14 Januari 2006 s/d 15 Juli 2006


g. Posisi penugasan :Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

10. Tahun 2006


a. Nama proyek :BRR NAD NIAS Jalan Propinsi Sumatera Utara
b. Lokasi proyek :Sumatera Utara
c. Pengguna jasa :Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi (BRR) NAD
d. Nama perusahaan :PT. Esconsoil Ensan

e. Uraian tugas :
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi
teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.

Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan


konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
Bertanggung jawab atas data dan kuantitas pekerjaan
yang telah disetujui dan dibayar kepada kontraktor.
f. Waktu pelaksanaan :27 Juli 2006 s/d 31 Desember 2006
g. Posisi penugasan :Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

11. Tahun 2005


a. Nama proyek :Peningkatan Jalan dan Jembatan Propinsi Sumatera Utara
Tahun Anggaran 2005
b. Lokasi proyek :Kabanjahe
c. Pengguna jasa :Dinas Jalan dan Jembata Kab. Karo.
d. Nama perusahaan :CV. Pemeta Internasional
e. Uraian tugas :Perencanaan Prasarana Jalan dan Jembatan Kota
Sibolga
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi
teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik

Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (


Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
Bertanggung jawab atas data dan kuantitas pekerjaan
yang telah disetujui dan dibayar kepada kontraktor.

f. Waktu pelaksanaan :12 Mei 2005 s/d 09 Desember 2005

g. Posisi penugasan : Inspector


h. Status Kepegawaian

Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap


i. Surat Referensi dari




Pengguna Jasa :Terlampir

12. Tahun 2005

a. Nama proyek :Peningkatan Jalan dan Jembatan Propinsi Sumatera


Utara Tahun Anggaran 2005 di unit Penanganan

Rehabilitasi/ pemeliharaan Jalan dan jembatan (UPRPJJ)


KAbanjahe Di Kab. Karo

b. Lokasi proyek :Kabanjahe Kab. Karo


c. Pengguna jasa :Satuan Kerja Sementara Pemeliharaan Jalan dan

Jembatan Prov. Sumatera Utara

d. Nama perusahaan :CV. Pameta Internasional


e. Uraian tugas :Pengawasan Rehabilitasi Jalan di Kabanjahe
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi
teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.

Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan


(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
Bertanggung jawab atas data dan kuantitas pekerjaan
yang telah disetujui dan dibayar kepada kontraktor.

f. Waktu pelaksanaan : Januari 2005 s/d April 2005


g. Posisi penugasan : Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

13. Tahun 2004


a. Nama proyek :Perencanaan Teknis dan pengawasan Jalan dan

Jembatan Propinsi
b. Lokasi proyek :Kabanjahe
c. Pengguna jasa :Unit Penenganan Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan dan
Jembatan (UPRPJJ) Sumatera Utara
d. Nama perusahaan :CV. Marlo Consultant
e. Uraian tugas :
Mengikuti petunjuk teknis dan interuksi dari
supervision engineer dan proyek pengawasan /
supervise jalan dan jembatan provinsi sumatera utrara
selalu mendapat informasi yang diperlukan
sehubungan dengan pengendalian mutu.
Membantu melakukan pengawasan danpemantapan
ketat atas peraturan personil dan peralatan
laboratorium kontraktor, agar pelaksanaan pekerjaan
selalu didukung tersedianya tenaga dan peralatan
pengendalian mutu sesuai dengan persyaratan dalam
dokumen kontrak.
Melakukan supervisi terhadap penyusunan, organisasi
dan letak dari laboratorium di lapangan milik
kontraktor, memantau mobilisasi peralatan uji , serta
menjamin bahwa semua keperluan laboratorium akan
sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai dan
memenuhi persyaratan yang diminta dalam kontrak.
Melakukan supervise terhadap pemasangan stone
Crusher dan AMP. Soil Cement Batching Plant serta
Chipseal Surface Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua perlatan
yang dipakai adalah sudah memenuhi syarat.
Menganalisa semua data pengujian kendali mutu dan
usulan formula campuran yang diajukan kontraktor
untuk material aspal, soil semen atau beton dan
merumuskan serta mengirimkan kepada supervisor
Engineer rekomendasi tertulis untuk dapat menerima
atau menolak bahan, proses pelaksanaan maupun
formula pelapisan ulang yang didapat.
Melakukan pengawasan setiap hari terhadap semua
kegiatan pemeriksaan Mutu bahan dan pekerjaan,
serta memberikan laporan kepada supervision
Engineer/ Chief Inspector setiap timbul permasalahan
sehubungan dengan pengendalian mutu bahandan
pekerjaan
Menjamin bahwa teknisi laboratrium dari kontraktor
sudah menguasai metoda spesifikasi desain campuran
aspal dan pengujian campuran percobaan, serta bentuk

formulir yang diberikan dalam buku 4 dari dokumen


kontrak untuk mencatat semua data pengujian
campuran telah dilaksanakan.
Terus menerus melaksanakan supervision secara
langsung atas semua pekerjaan pengujiaan di lapangan
( pengujian kepadatan, DCP,dsb) dan mengambil serta
memberi label semua benda uji tersebut ke
laboratorium dilapangan unutk diuji untuk keperluan
kendali mutu, pengujian di laboratorium, perhitungan
dan laporan. Semua pengamatan dilaporkan secara
tertulis kepada supervision Engineer dan Chief
Insfector pada hari itu juga.
Melaksanakan supervisi kegiatan harian dari semua
pekerjaan yang harus dilaksakan oleh kontarktor unutk
kendali mutu dari material/ bahan ataupun tenaga
teknisi laboratorium serta segera memberikan laporan
tertulis kepada supervision engineer bila ditemukan
adanya penyimpangan dalam prosedur pengujianatatu
kekurangan baik untuk material/ bahan maupun
tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua pengujian
Coring untuk perkerasanb yang dilaksankan oleh
kontraktor, menjamin bahwa core yang diambil tidak
kurang dari persyaratan minimum dari spesifikasi serta
cukup untuk keperluan data yang memadai guna untuk
keperluan analisa statistic dari tebal pelapisan ulang
yang didapat.
f. Waktu pelaksanaan :17 Maret 2004 s/d 05 Desember2004
g. Posisi penugasan : Inspector.
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

14. Tahun 2003


a. Nama proyek :Survey Proyek Jalan dan Jembatan TA 2004 Proyek
1. APBD TA 2004 Pada Dinas Permukiman dan
Prasarana
2. Daerah Kab. Labuhan Batu
b. Lokasi proyek : Kab.Tanah Karo
c. Pengguna jasa :Dinas PU Bina Marga Karo
d. Nama perusahaan :CV. Marlo Consultan.
e. Uraian tugas :

Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik


proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi
teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.

Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan


konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
Bertanggung jawab atas data dan kuantitas pekerjaan
yang telah disetujui dan dibayar kepada kontraktor.
f. Waktu pelaksanaan : 06 Juli 2003 s/d 15 Desember 2003
g. Posisi penugasan : Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan : Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa : Terlampir

15. Tahun 2003


a. Nama proyek : Pengawasan Teknik Rehabilitasi/ Pemeliharaan Jembatan
di Propinsi Riau APBD Tk. I T.A 2006
b. Lokasi proyek : Pekan Baru-Provinsi Riau
c. Pengguna jasa : Pem. Prov Riau Dians Pemukiman dan Prasarana Jalan.
d. Nama perusahaan :PT. Hasfarm Dian Konsultan
e. Uraian tugas : Pengawasan Jalan dan Jembatan Propinsi Kabupaten
Nias
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi
teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.

Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan


untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.

Bertanggung jawab atas data dan kuantitas pekerjaan


yang telah disetujui dan dibayar kepada kontraktor.
f. Waktu pelaksanaan :15 Januari 2003 s/d 25 Juni 2003
g. Posisi penugasan :Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

16. Tahun 2001


a. Nama proyek : Pembangunan Jalan dan Jembatan Kab. Tapanuli Utara
TA.2001
b. Lokasi proyek : Kabupaten Tapanuli Utara
c. Pengguna jasa : Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten
d. Nama perusahaan :CV. Marlo
e. Uraian tugas :
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling
dekat dengan loaksi paket kontrak pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan
hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer dalam
pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan
mencatat serta memeriksa semua hasil pengukuran,
perhitungan jumlah dan sertifikat pembayaran dan
menjamin bahwa pekerjaan kontraktor dibayar
sesuai dengan ketentuan dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa ketelitian
semua hasil pengukuran dilapangan yang dilaksakan
oleh kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk mengopname,
hasil pekerjaan atas pekerjaan yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak dilaksakan
sesuai dengan ketentuan baik mutu bahan maupun
prosedur pelaksanannya, dan kontraktor menolak
untuk memperbaikinya, chief inspector melaporkan
secara tertulis kepada kuasa pengguna Fisisk dan
supervision Engineer.

f. Waktu pelaksanaan :15 Maret 2001 s/d 28Oktober 2001


g. Posisi penugasan :Chief Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

17. Tahun 2000


a. Nama proyek : Bantuan Peningkatan & Penaganan Jalan Dati-II
Kota Binjai
b. Lokasi proyek : Kota Binjai
c. Pengguna jasa : Dinas Pekerjaan umum Binjai
d. Uraian tugas :
Mempelajari dengan baik gambar gambar
teknik proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan
dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan
yang dilaksanakan kontraktor sesuai dengan
schedule, Gambar konstruksi dan Kuantitas yang
sudah ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan
spesifikasi teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan
rekayasa lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa
lapangan untuk keperluan pembuatan justifikasi
Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
( Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes
sondir ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes
sondir ualang untuk keperluan perubahan
struktur(justifikasi teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan
yang dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas
yang ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan

mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan


standar dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan
memutakhirkan gambar-gambar AS Build
Drawing dan melaksanakan supervise pekerjaan
penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran
tentang rekayasa lapangan dan pelaksanaan
pekerjaan sesuai dengan pengarahan Chief
Inspector, untuk kebutuhan laporan Justifikasi
teknik, Harian, mingguan dan bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan
kontraktor pada diagram rencan kerja dan
mengesahkan jadwal kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga
kerja, peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan
yang telah selesai, pengukuran lapangan, dan hal-
hal khusus yang lain dengan menggunakan
formulir standard an dikirim ke supervision
Engineer menjelang akhir jam kerja setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/
rekayasa lapangan sesuai dengan pengarahan dari
Chief Inspector atau supervision Engineer.
Bertanggung jawab atas data dan kuantitas
pekerjaan yang telah disetujui dan dibayar
kepada kontraktor.
e. Waktu pelaksanaan :30 Maret 2000 s/d 23 Juli 2000
f. Posisi penugasan :Inspector
g. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
h. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

18.Tahun 2000

a. Nama proyek : Pengawasan dan Perencanaan Teknis Jalan dan


Jembatan Sumatera Utara
b. Lokasi proyek : Sumatera Utara
c. Pengguna jasa : Pemerintah Propinsi Sumatera Utara

d. Nama perusahaan : CV. Rotua Consultan


e. Uraian tugas : Pengawasan dan Perencanaan Teknis Jalan dan
Jembatan Propinsi TA 2000 di Cabang Dinas PU
Bina Marga Asahan
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang
paling dekat dengan loaksi paket kontrak
pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau
kemajuan pekerjaan merupakan kegiatan
pengawasan hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer dalam
pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan
mencatat serta memeriksa semua hasil
pengukuran, perhitungan jumlah dan sertifikat
pembayaran dan menjamin bahwa pekerjaan
kontraktor dibayar sesuai dengan ketentuan
dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa
ketelitian semua hasil pengukuran dilapangan
yang dilaksakan oleh kontraktor, sebagai
masukan untuk pembuatan detail desain
teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk
mengopname, hasil pekerjaan atas pekerjaan
yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak
dilaksakan sesuai dengan ketentuan baik mutu
bahan maupun prosedur pelaksanannya, dan
kontraktor menolak untuk memperbaikinya,
chief inspector melaporkan secara tertulis
kepada kuasa pengguna Fisisk dan supervision
Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :27 Oktober 1998 s/d 24 Maret 1999
g. Posisi penugasan :Surveyor
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

9. Status Kepegawaian dalam


Perusahaan ini : Tidak Tetap

Daftar riwayat hidup ini saya buat dengan sebenar-benamya dan penuh rasa tanggung jawab.
Jika terdapat pengungkapan keterangan yang tidak benar secara sengaja atau sepatutnya diduga
maka saya siap digugurkan dari proses seleksi atau dikeluarkan jika sudah diperkerjakan.

Medan, 2 1 Mei 2015


Mengetahui,
CV.Irbie Nusa Consultant Yang Menyatakan,

Mardiana Abjan Jiter Sigiro,ST


Wakil Direktur Site Engineer

PEMERINTAH PROVINSI SI.JMATERA UTARA


DINASBINAMARGA
Jl. Sakti Lubis No. ?R Tel. (061) ?S67465 - 7E60{66, Far (06r} 7867338
E - illail : dislantan@gumu$rov.go.id

MEDAN
ST]RAT KETERANGAN
Nomor: 874 /BM-BT/PWS lnt>lz0ll
Yang bertanda tangan dibawah ini
Nama Heidir lubis, ST
NIP 19690402 200701 I 005

Jabatan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatau Pengawasan


Pembangunan dan Peningkatan Jalan Provinsi.

Menorangkan Bahwa
Nama Abjan Jiter Sigiro, ST
Jabalan Supervisi Engineer
Perusahaan : PT. Arangsibu Rrya Konsultan

Adalah benar bekerja pada Kegiatan Pengawasan Pembangunan dan Peningkatan Jalan Provinsi
Wilayatr Madina dan Tap. Selatan Paket 13 (tiga belas) Ruas Jalan Jembatan Merah - frf"*u Soma di
Kab. Madina" Ruas Jalan Muara Pungkut * Simp. Banyakdi Kab. Madinq Ruas Jalan Sp. lolo Padang

- Bantahan - Bts Sumbar di Kab. Madina dan Ruas Jalan Pal XI - Aek Godang di Kab. Tap. Solatan,
Tahun Anggaran 2011 , sejaktanggal 08 Juli 20lI yd 23 Desember 2011.

Solarna bekerja pada Proyek dimaksud yang bersangkutan telah menjalankan tugas yang dibebaukan
keoadanva densanBAIIC
Demikian surat keterangan ini diperbuat untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Medan; t6 -De}.,'&at" 2011

Cc. Pertinggal.-
DEPARIEMEN PEKERJAAT.T IJMTJM
DIREKTORAT JENDERAL BINA MARGA
BAI.AI BESAR PEI-AKSANAAN JAI-A}I NASIONAL I
SATUAN KERJA NON YERTIKAL TERTENTU/KUASA PENGGUNA ANGGARAN
PEMBA}.IGUNA}I JALA}.I DAN JEMBATAN PROYINSI SI,MATERA UTARA
JI. Busi DalamNo.T F Medan (20219) Telp. (061) 78768/10 e-mail : ppjjsu@yahoo,com

SURAT KETERANG,AN
Nomor : PW.03.01 /KLT-tr/l 8O t
'_/ ZOLO

Yangbertandatangan dibawah ini :

Nama : Ajaharllasibuan, ST
NIP : 110055153
Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen Jalan dan Jembatan Lintas Timur II
Dengan ini Menerangkan bahwa saudara tersebut dibawah ini :
Nama : Abjan Jiter Sigiro, ST
Jabatan : Chieflnspector
Perusahaan : PT. Seecons Engineering Consultants

Telah bekerja sebagai Konsultan Sopervisi pada Proyek Pembangpnan Jalan dan Jembatan Lintas
Timur II, PakEt Pembangunan Jalan Rantau Prapat By Pass, terhitung sejak tanggal 16 Desember
2008 sampai dengan tanggal 29 Mei 2010.

Selama menjalankan tugas yang bersangkutan telah menunjukkan kesungguhan sesuai dengan tugas
dan taoggung jawabnya, serta melakukan kedasama yang baik dengao semua pihak yang terkait
dalam pelaksanaan proyek.

Demikian Surat Keterangan ini diperbuat untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Dikeluarkan Di : Medan
Pu6a langgal : 31 Mei 2010
Pejabat Pembuat Komitrnen
Jalan dan Jembatan
ur II

1::/ I

!,i: \
t^\
'. i-) \
,,.D

1 10055153
KEMENTERIAN PEIGRJAAN UTiUM
DIREKTORAT JENDERAL BINA MARGA
BALAI BESAR PELAKSANAAN JALAN NASIONAL I
.J
SU MATERA IJTARA
-
SN\rr P EM BAN G U NAN JALAN DAN EMBATAN
Jt. Buei oalam No. 7F Medan(20219) Tetp. (061) 78?6840 e-mait : ppiisu@yahoo.com

SURAT KETER{NQ{N
ius-r lGat'BlzoYa

Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : Ir.IIERMANSYAH
Nip : 19600331 199203 1 002
Jabatan , p.:uUut Pembuat Komitmen Jalan Lintas Tengah I
dibawah ini :
Dengan inimenerangkan saudara tersebut

Nama : ABJAN IITER SIGIRO 'ST'


Jabatan : CHIEF INSPECTOR
Perusahaan : PT'SURYA MAMQ KONSULTINDO

IALAN TARUTUNG _ SIPIROK


TelahbekerjasebagaiKonsultanSupervisipadaProyek-.PEMBANGLTNANJALAN _
LINTAS TENGAH I,PAKET : PEMSAiGT1NET'I
07 juli 2010 sampai dengan 15
\AL.XI ( AEK LATONG PHASE I1,), ierliitung sejak
desember 2010'

telah. menunjukkan kesungguhan sesuai


Selama menjalankan tugas yang bersangkutan
kerjasama yang baik dengan semua
dengan tugas dan tu,gg,ingiu*uU'*yu,t"dmelakukan
pitrit< yanf terkait dalam pelaksanaan proyek'

dipergunakan seperlunya'
Denikian surat keterangan ini diperbuat untuk dapat
Dikeluarkan di : Medan
Pacla tanggal : 16 Desember 2010

Pejabat Pembuat Komitmen


Pembangunan Jalan tintas Tengah I
PEMERINTAI{ PROPINSI SUMATERA I.]TARA
PRO\TK PERENCANAAN TEHNIS DAN PENGAWASAN

't#*P,ffi Jftrlffiffi,:*"rJilf '


SUEAT KETERANGAN
Nomor : 874/PAD/38/2003

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : lr. Simsu Bakti


NIP ; 400038790

Menerangkan Bahwa :

Nama : Abjan Jiter Sigiro, ST


Jabatan : lnspector
Perusahaan : CV. MARLOCONSULTANT

Adalah benar bekerja pada Proyek Perencanaan Pengawasan Jalan dan Jembatan Propinsi, tahun
anggaftrn 2004 di unit penanganan Rehabilitasi / Pemeliharaan Jalan dan Jembatan Kabanjahe * Kuta

Buluh, Bts Langkat, Bts T. Karo, Saribu Dolok dan Pengaspalan Jalan Puncak Sibayak Karo terhitung

sejak tanggal 17 Maret 2004 s/d 05 Desember 2004.

Selama bekerja, pada,proyek dimaksud yang bersangkutan telah menjalankan tugas yang dibebankan

kepadanya dengan BAIK.

Berakhimya rnasa penugasan adalah disebabkan dengan telah selesainya masa Proyek tersebut di

atas.

Demikianlah surat keterangan inidiperbuat, untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Medan, 09 Desember 2004


PEMERINTAH PROPINSI SUMATERA UTARA
DINAS PEKERJAA}I UMUM BINA T{ARGA
PROYE,K PE,NGAWASAN DAN PERENCANAAN TE,KNIS
JAI.{N /JEMBATAN SUMATERA I]TARA
JIn. Sakti Inbis N0. I Kp. Bam Medan

SURAT KETERANGAN
Nomor : 87 4/P/,I./27712002

Yang bedanda tangan dibawah ini :

Nama : lr. Simsu Bakti

NIP :400038790
Jabatan : Pemimpin Proyek Pembiaan Tiknis, Perencanaan Teknis dan

Pengawasan Pelaksanaan Jalan dan Jembatan Propinsi

Menerangkan Bahwa :

Nama: Abjan Jiter Sigiro, ST

Jabatan : fnspector

Perusahaan : CV. MARLO CONSULTANT

Adalah benar bekerja pada Proyek Pembinaan Teknis. Perencanaan Teknis dan penavuasan
Pelaksaan Jalan dan Jembatan Propinsi, ditugaskan untuk mengawasi Proyek Peningkatan Jalan /
Jembatan SurnateraiUtara Tahun Anggaran 2003 di Cabang Dinas PU Bina Marga Karo, terhttung

sejak tanggal'06 Juli:2003 sid 15 Desember 2003

Selama bekerja'pada,prolek dimaksud yang bercangkutan telah menjalankan tugas yang dibebankan

kepadanya dengan,BAllt

Berakhimya masa:pqnugasan adalah disebabkan dengan telah selesainya masa Proyek tersebut di

atas.

Demikianlah surat keterangan ini diperbuat, untuk dapat dipergunakan seperlunya.

NIP.400038790
PEMERINTA}I PROPINSI RIAU
DINAS PEMUKIIvIAN DAN PRASARANAJALAN
KEGIATAN PERENCANA PENGENDAUAN JAI.AN DAN PENGAWASAN TEKNIK JALAN PROPINSI (P3T.PROP) RIAU
Jalan Riau N0. I Telp. (076\8W8-2274-236W238UAAA75-16215 Fax (0761)23074

SURAT KtrTERANGAN
N0.202.2P 3rP I 21n003

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama :Ahmad lsmailST, MT


NIP :420 007 364
Jabatan : Pemimpin kegiatan P 3 T- PROP. RIAU
Menerangkan Bahwa:

Nama : Abjan Jiter Sigiro, ST

Jabatan : lnspector

Perusahaan : PT. Hasfarm Dian Konsultan

Proyek : Pengawasan Teknlk Rehabilihsi/ Pemeliharaan Jembatan di

Propinsi Riau APBD Tk. I T.A. 2006

Paket : - PemelJalan Tandu - Batas Sumut

- Pemel Jalan Ujung Batu - Rokan - Batas Sumbar

- Pemel Jalan Sp. Kumu - Kota Tengah - Duri

Telahrb.ekerjapada:Proyek pemeliharaan Jembatan PropinsiRiau sebagaiJabatan diatas, terhitung

sejaklS uanr.rari2003 s/d 25 Juni 2003 dan selama bekerja pada proyek dimaksud yang
bersangkutan'teJah,menjalankan trgas dengan baik dan penuh hnggung jarrrrab.

Demikian,sur:at:keterangan inidiperhrat unfuk dapatdipergunakan sebagaimana mestinya.

Dikeluarkan di : Pekanbaru

Padabnggal : 15Oktober2003
'*lI
PEIABAT PEMBUAT KON,ItrTM.EN
REHABILITASI DAN REKONSTRUIGI JAI..AN
PROPINSI SUMATERA UTARA
No. 2, Telp. 0639:22938

No : 1654/BRR.2/BRR-889705MII/2008

Yang bertanada tangan dibawah ini :

Nama : Fa'atulo Zaluchu, ST


Nip :400041011
Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen Jalan Provinsi Sumut 2

Dengan ini menerangkan :

Nama : Abjan Jiter Sigiro


Jabatan : Chif Inspector (CI)
Perusahaan : PT. Herda Carter Indonesia

1. Telah bekerja sebagai Konsultan Supervisi pada Proyek BRR - Rehabilitasi


dan Rekonstruksi Jalan Provinsi Sumatera Utara.

Paket : Mandrehe - Sp. Lasaraf,aga - Sirombu


Nomor Kontrak : S- 1568/PPK.2/BRR-8897 ASNZOOT
Periode : 01 November 2007 s/d 30 September 2008
Selama menjalankan tugas yang bersangkutan telah metaksanakannya
2.-.
'rdengan baik dan penuh-
tanggurrgiiwab.
3- Demikian surat keterangan ini dibuat untuk dapat digunakan sebagairnaaa
per{rsffi-

unungsitoli, 30 September 2008

ftjabat Pembuat Komi$nen


Rehabilitasi" dan Rekonstniksi
Hn Bopirsi Sumffis,illffi g
\-q BRR - REHABILITASI DANI REKONSTRUKSI
\ }ALAN PROPINSI SUMATERA UTARA
JL Slsingamangaraja No.2 Gunungsltoli. Nias

SU.RAT KETERANGAN
No : S-765/PPIC2IBRR-8 897 051Df,12007

Y'ang bertanda tangau dibawah ini.:


Nama : Fa'atulo Zaluchu, ST-
Nip. ; 400041011.
Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmeu Jalan Piopinsi Sumut 2.
Dengau ini -n eueran'g!<an bahwa,:
Nama : Abjau Jilter Sigtr..u. *fe -
Jabatan : Sureyur.
Perusahaan : PT. Eerda Carter Indonesie.

Telab bskeda sebagai Kousultan Supervlii pada Rehabilitesi dan Rekonstnrksi


Jalan Propisi Sumatera Utara 2, Paket : Guuungsitoll,- T\rheuberua - Lahe#a,
- terbifiu*g sejalc'ttu'ggut26 Jauusri'Z007'sanopai dengan t&qgaf.Zs Septcmber 2OO7.
Setana menjalaukan tugas dau tauggung ipwabnya Jaqg berrsan;[<utan telat
mela.kse*aliannyr Ueugrniix&c

tr}esffie* srrrat'keteraugauinl'kami perbuar untuk ttagct tlifergunnl<an seperhrnya-

Irulatat'Pembua t iKo mitm etr


Rellabffita-ci ilqn Rekonstr,ul$i
.Ifu hopinsi- Sumatera,:Utara
i$+
:ffi'
.

.,i',:3'-
'*,'qu
-'
;sl
5,e ffi,
,ffiF q6p:..*. 1l
9,.::8..L, .*
jE;;Ia
,E-:&
ffi; 'Hlgp fr W
ffi EE
-s'* iT H.8,,5 ffi'
ffir :EF
s- P: , 8.3 ?
$SE.E
-rr:R,
fEd
lffi,
-

E[
-
7Z--_i
R *,4
?5
ge?a
HEE
i.ia
.E
:!A
ffi
IE
AE =
w: aE r VE
e EEF
7
:(-t-)
:le
::q-
,Ft ffi
-Fa Q3r^ fr tE
,.E ='g*xe
EEx
egEE
t
FI
IE
ta ffiH*,* -sE H c( #E .*p
J=
z,
X rE )e :m
E gF.E$: *$ Ci .H#p
o E.** .R
ffi
m.,il,*va?, tr s
# g'3
E**H=
$* SBE
EE
E*
E S ffi
#E$ G8 F
:;E N- ffi
ffi, H
$eu .-&;F E g" ffi
lf, ?=J'tr{
I ,- I-(:GD ii
!-rd rE {
t-r
7i,,rt,2'
i- J,..i -
S$
SHH EET E 3 m
Wl
- d t,rH,9 HEx hfr?rqE
_;.8,
E # G Eil
tr EE$EE E E B
6 flE* 5 F
SvaSd
P ffi
E=E EtO ;{d
ry E=,iBt fr E H
'D A Gl.- m
@ 38,fi -s3
liE
gs Eil
ET
W E< E
=
G'
kq,
BEf $
;:& E E ,E rfr
lBl zZ g
s$g g#g e g # ffi
w4d ru,.
s,
ggEs
-6-.E E
q :51

*s W
MH itl.
i!q+
z+;tvl LI ffi
ffi
i:i
,@r
EcI
'f:v
ffi
t:"
1LE
rfi:A
[#,
sg @
Eil ,W'
m ;-+'
ll4
Eil z ffi
Eil z {:Z
I7J

rta
F+
Eil trs. ET
ffi .E
LI ffi
@.
ET
fir. ffi
i,ffifr
m
BADAN REEABILITASI DAlt REKONSTRIJI(S ( BRR ) NAI) r ItFiAffi ,,,, , , rtr
SATUAN KER.IA SEMANTARA / IilIASA PENGGIINA AI{GGABAI*
BRR - REEABILITASI DAN B61691YffiBIIf,flF'i
-esf;/.AN pROPINSI St IUATEBA ITTAAA
i . iiqir*"rrqdfiro No-J Gunungsitoli Telp. ( 0639 ) 22907

ST]RAT KET
No : 92539lBRR4s90oa#IlJmsr:
N[.i,A

tfa,Fg bertadatangan dibawah ini :

fllama : lr. B.pYIJNG Sl0Mtstit-,,pr**i


Nip :1-10o#&'ti+r;
Jabatan : Kepala Sattnn Keria Sementara
, 'i,islimc. $jumatera |Ufic/ra.
/ Kuasa Pengguna AngEanntrf-*I{ '}rt

*:!*rmfan{k:an $ahwa:

Nama : ABJAN JITER SOGI}IIT.SI


Jabatan ;Jltl.lliti.$mrii
ryG.wsahaan :PT.I-IERDACARTERINDONESIA
httket :Pengawasan feknikJalan Propirrsi Lahewa * Afulu - Sirombu Dan
&rnungsftoli- Tuhemberua (Tahap I )
Terhitufl$ sejak Tgl 14 Januari 2006 sampai dergan 15 juli 2006 Telah bekeda *bEti
Sqq'$ggeq*si,mda Satpn leda BBB -,NAD J\ll4S Jalan P.ropinsl Surrdera utam;Paket
Edsra - ffUIrr Sirombu dan Gunurgsitoli - Tuhemberua dan selama bekefa pada proJek
W-(Fuqyal{Fersaqgliutan tetalr rnenjalagEaF ltas dengaa-taik"dan. enu?t.iEnggungjawab
't

Mnf*18 Masa Penr;gasan adalah dsebabkan denganseles&F rnaea.kontr*,.fionsultan.

$ ffifalr Sr.rrat KekrarlgAn ihi Dibuat Untuk dapat flpq-rgunakan,EqllsdUElB

gtuHGrySffiI5ftrffi J6

I(e nara

,s.l'f*+i*r,:.*
PEMERINTAH KABUPATEN TAPANULI UTAM
DINAS PEKERJAAN UMUM KABUPATEN
Jalan Guru Mangaloksa Telp. (0633) 21630 Tarutung

SURATKETERANGAN
N0. 28 i 01 /PUK/2003

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama :JHONSON PASARIBU,ST


NIP ;400035205
Jabatan : Pemimpin Proyek

Menenangkan :

Nama :ABJAN JIETR SlGlRO, ST


Jabatan : Chief lnspector

Perusahaan : CV. MARLO


Telah bekerja untuk Pengawasan / SupeMsi lapangan pada Proyek Pembangunan / peningkatan

Jalan dan Jembatan Alokasi Umum (DAU) T.A 2001 kabupaten Tapanuli Utara tanggal 15 Maret 2001

s/d 28 Oktober 2001

Kami menerangkan bahwa yang bersangkutan telah membuktikan. bahwa ia dapat dipercaya dan
dapat bekerjasama, serta telah melaksanakan tugasnya dengan baik.

Yang bersangkutan meninggalkan Proyek sehubungan telah berakhir masa kerjanya di Proyek.

Demikian Surat keterangan inidiperbuat untuk dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.

Dikeluarkan di : Tarutung
Padatanggal :05Nopember2001

yek Pembangunan Jalen


Dana Atokasi Umurn
. Utara T.A.2OOz

r'-u

NrP.400035205

Ei!!"
_
PEMERINTAH KOTA BINJAI

I}INAS T'IIKI]ITIAAN T]MUilI


Jalan Jend. Sudirmff#. 6 * Tetp. gg2t6gz

SURAT KETERANSAN
NO:

Yang bertanda tangan dibawah ini,

Nama IT. ELVI KRTSTINA, MSc


MP I I 0043569
Jabatan Pemimpin Proyek'Bantuan Peningkatan & Penanganan
- II (MMUDP) Kota Binjai
Jalan Dati

Menerangkan Bahwa:

Nama ABJAN JITER SIGIRO, ST


Jabatan Inspector
(Konsultan Supervisi)

Telah menyelesaikan tugas Konsultan Supervisi dengan jabatan tersebut dia8s, pada
Proyekllantuan Peningkatan & Penanganan Jalan Dati II Kota Binjai, paket pengaspalan
-
Jalan Anggur/Gunung Sibayak Kotamadya Binjai, terhitung rnulai tanggal 30
Maret 1999
sampai dengan 23 Juli 2000. sehubungan dengan selesainya proyek.

Dalam melaksanakan pengawasan pekerjaan saudara tersebut menunjukkan


dedikasi dan
tanggung j arvab yang baik

Demikian suraf keterangan ini dibuat untuk dipergunakan seperiunya.

Dikeluarkan di ; Brnjai
Padatanggal :24luni20A0

KW\zt,,"\
/,9/
Pl
[;6r 4*

\o\ KPJSTNA Msc)

NIP.110043569
PEMER$ITAI{PROPINSIDAEMHTINGKATISUIVIATERAI].rARA
DINAS PEKBIAAN UMTJM BINA IVIARGA
PROYEK PENGAWASAN DAI'I PERWCANAAN TEKMS
JAI^A}{ /JEMBATAN S-TJMATERA UTARA
( BANTUA}i PENU\TGKATA}SAIAN PROPINSI )
JI. KoI- Sugiono N0' l Medan

SURAT KETERANGAN
Nomor : 874lBPJP/166/1999'-

Yang bertada tangan dibawah ini

Nama : lr. M. Yusuf

N.I.P :010087874

Jabatan : Pemimpin Proyek Pengawasan dan Perencanaan Teknis

.lalan I Jernbatan Sumaten Utara

( Bantuan Peningkatan Jalan Propinsi)

Menerangkan Bahwa :

Nama : A'BJAN JITER SlGlRO, ST

Jabatan : Surveyor ( Paket lll)

Perusal':aan : CV. ROTUA CONSULTAN

Adalah benar telah beker:aja pada P,rcyek Pengawasan dan Percncanaan Teknis Jalan I Jembatqn

Sumatera Utara ( Bantuan Peningkaun Jalan Propinsi ) terhitung sejak tanggal 27 Oktober 1998 sld

24 Maret 1999 dan selama bsketia ppft Fruyek dknaksud yang bersngkutan telah menjalankan tugas

yang dibebankan kepedanya denga* bdk


Ber:ahimya nasa penugasan adalah disebabi$n EJah selesainya pekerjaan Proyek tersebut diatas.

Demikia n S urat ketera ngan ini dibuat untul( dapat dlp*lgu*akan seperlunya.

Debfr:a=ka:c f,i ; ifg'ri=r


Peia 'Iaxg6eL : c{ iai 1ggg.-
Pergara-=aa r-r.an Perercanaan

JalaJx Pro:rfusi)
I

s u F.'.
a ]'irdE TK.I
]ilP : 01@87$74.;
PEMERINTAH PROPINSI SI]MATERA UTARA
DINAS JAId.N DAI{ JEMBATAI{
PENAGANAN JAI.A,N DAN PENGGA}.ITTANIEMBATAN
KABI]PIIJTEN KARO PADA IJNIT PE}.TANGANAN
JAI^ANDANJEMBATAN
OPryNN KABAI{IAIIE
Jalan Pahtawan N0.3 Telp.062&2M04

SURATKETERANgAN
Nomor: /DJJ-upRpJJ/K/pl(2005

Saya yang Bertanda tangan dibawah ini :

Nama : lr. Simsu Bukit


NIP :400038790
Jabatan : Pimpinan Pelaksana Kegiatan Pada UpRpJJ Kabanjahe
-
Karo
Menyatakan Dengan Sebenamya Bahwa :

Nama : Abjan Jiter Sigiro, St


Jabatan : lnspector
Perusahaan : CV. pAMETA TNTERNASIONAL
Adalah benar: telah bekerja pada Proyek Peningkatan Jalan dan
Jembatan propinsi Sumatera Utara
Tahun Aggaran 2005 di unit Penanganan Rehabilitasi/ Pemeliharaan
Jalan dan Jembatan (UpRpJJ)
Kabanjahe di Kabupaten Karo,

Selarna bekeria pada Proyek dimaksud yang bensangkutan


telah menjalankan tugas yang dibebankan
kepadanya dengan:BAIK

Demikian Surat keterangan inidiperbuat untuk dapat


dipergunakan sebagaimana mestinya.

Kabanjahe, 15 April 2005

n8,I(egiatan
PEMERINTAH PROPINSI SI]MATERA UIABA
DINA"SJAI,ANDAI''UEMBATA}.I
UNIT PEIVAGANAI{ REIIABILITASI / PEMELIIIARAAI{
JAI.ANJEI\{BATAN KABAI{AHE
PROYEK PENINGFATA}.I /PEMELJAIAI{ & JEMBATAN PROPINSI
DI KABI]PATE.I KARO
Jalan Pahlawan N0. 3 Telp. 062&20404, lGbanjahe (22211)

SURATKETERANGAN
Nomor : 60?DJJ{JPRPJJ/K285/2004

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Ricard Sidabutar, BE

NIP :400028539
Jabatan : Pemimpin Pelaksana Kegiatan

Menerangkan bahwa :

Nama : Abjan Jiter Sigiro, ST

Jabatan : lnspector

Perusahaan : CV. PEMETA INTERNASTONAL


Adalah benar bekerja pada Proyek Peningkatan Jalan dan Jembatan PropinsiSumatera Utara Tahun

Angganan 2005 di Unit Penanganan Rehabilitasi Pemeliharaan Jalandan Jembatan (UPRPJJ)

Kabanjahe Lokasi Kabanjahe - Kutabulu (Link. 033), Kabanjahe - Kutarayat (Link. 105) dan

Kut?buluh - Lau'Pakam (Link. 034) terhitung seiak tanggal 12 Mei 2005 s/d 09 Desember2005.

Selarrn.bekerja,pada proyek dimaksud yang bersangkutan telah nnnjalankan tugas yang dibebankan

kepadanya,den$an Sl[
Derrrikianlah su rat keterangan in i d iperbuat, untuk dapat d ipergunakan seperlunya.

q,r20 Desember2005
impin Kcgiatan
'i>-rc
.;.;.Pllll
l.'i :,rrJ.
)l
qi'\--nmr
.il\
7',
;=Y

ffi'
ffi-].,.'.:
s:
et! l
,
Pli"

*!F
!f
i- o-
-a) t,.,
x(,
E; ? fr
I-
t"

..;:
rrffi
,!i' S!,i.t
'
.i:' tlt
N
=a
E,
3&4,
t-
<
E.
--lr
,lt7:
-
.-
-I;
>.
GI
-,

I==''
.
.;l-
...Is.'
-.
,E aa
a. aa ta aa at aa
ar.l
f'6 ,ffi
.? r*h

M
,Ltl $
.qg H

E.$ #
T,T:
'#
its.!
s:.
(:o.
o
*., ,:$,,:fi[,.,5 ,

,i'E' .E'{ s
t:a
c\r
.(tt.
IJ,
IE,,S's 'f,"t,H ;'
fi $ if
.H
"-Q,
fl
ri
I
a
>
7
':.' i*-.
#,, Al #,9. nT; '*i'
l*
-fr;
--i
,*..;tit43. - .$
f
li'''
N PWP : 26.4061J62,pit:.s)ii'"

NAMA : Rtl.!*i.; .rq Fit :.:i{:iiilj

AL AM AT : .iL. i.{ii'i J itii::',ji i i..{-i':: Llit{tft A l'}L} ', !..ii


,
TERDAFfAR

i1i.iitu Fit{'l.il0i} t!4Et-rr1i'i 1.Er'JGGA[{'S

,tiEDAI'! rJEt'lA:
1:j- !l .Zlrii!

- KUIAh4ADY'A &IEDAT,;

PERIIATIAN
3 Karor ini harap disimpan baik-baik dan apabila hilang'
agar segera
melapor kc Kantor Pclayanan Pajak terdaftar'
r M\1t? agar di cantumkan dalarn hal 6ethubongan dcngan dokunren
. perpajakan-
r- Dalam hat Wajib Pajak pindah domisili, supaya-melaporkan
diri ke
X""t* i"roy"i"n Pijakiama maup'u Kantor Pclayanan Pajak baru'
. websire,: hIf: /www.Pajak.go-id

DERSAMA ANDA IIIEMBANGUN BANGSA

ti
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

1. Posisi yang diusulkan : Chief Inspector


2. Nama Perusahaan : CV.Rancang Bangun Konsultan
3. Nama personil : Carles Sitorus, ST
4. Tempat/Tanggal Lahir : Aeknatolu, 6 Juli 1970
5. Alamat : Jl. Vanili I No. 10 Perumnas
6. Kebangsaan : Indonesia
7. Pendidikan : Sarjana (S-1) Sipil UNIKA St. Thomas Medan 1997
8. Pendidikan Non Formal : - Sertifikat Tenaga Ahli Jalan dan Jembatan yang
diadakan HPJI Sumatera Utara Medan (2004)
Sertifikat Pelatihan GIS-ABM, Juni 2010
Seminar nasional dan pameran Rekayasa Material
dan Konstruksi Beton, Juni 2005
Seminar Nasional Sistem Manajemen air untuk
menata Kehidupan. Februari 2005
Seminar Upaya Peningkatan Kualitas Lingkungan,
September 2006.
Sertifikat Perkembangan Teknologi Alat bantu
Gambar Teknik. Oktober 2003
Sertifikat Sosialisasi dan Pembinaan Implementasi
Sistem Management Keselamatan dan Kesehatan
Kerja
9. Organisasi Profesi : Anggota Himpunan Pengembangan jalan Indonesia
(HPJI) Anggota :B - 04095
10. Status Kepegawaian dalam
Perusahaan ini : Pegawai tidak tetap
11. Pengalaman Kerja:
1. Tahun 2012
a. Nama proyek :Pengawasan Jalan Provinsi Wilayah Tapanuli Tengah
b. Lokasi proyek : Wilayah Tapanuli Tengah
c. Pengguna jasa :Dinas Bina Marga Prov. SUMUT
d. Nama perusahaan :CV. Rancang Bangun Consultant
e. Uraian tugas :

Membantu Team Leader dalam Pengambilan Data


Lapangan serta Proses Desain.
Mengendalikan semua personil yang terlibat dalam
pengumpulan data lapangan.
Memeriksa dan menganalisa hasil pengumpulan data
lapangan.
Bertanggung jawab atas semua hasil analisa
perhitungan serta gambar-gambar yang berhubungan
dengan pekerjaan ini
f. Waktu pelaksanaan : 01 Juli 2012 s/d 20 Desember 2012
g. Posisi penugasan : Chief Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan : Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna jasa : Terlampir

2. Tahun 2011
a. Nama proyek :Pengawasan Pembangunan dan Peningkatan Jalan
Provinsi Wilayah Madina dan Tapsel
b. Lokasi proyek : Wilayah Madina dan Tapsel
c. Pengguna jasa :Dinas Bina Prov.Sumut
d. Nama perusahaan :PT.Arangsibu Raya Consultant
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :08 Juni 2011 s/d 23 Desember 2011
g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna jasa : Terlampir

3. Tahun 2010
a. Nama proyek :Pemeliharaan Jalan dan Jembatan Wilayah IX dan X
Aceh Selatan
b. Lokasi proyek : Aceh Selatan
c. Pengguna jasa :Dinas Bina Prov.Sumut
d. Nama perusahaan :PT.Anugrah Kridapradana
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :27 Mei 2010 s/d 15 Desember 2010
g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna jasa :Terlampir

4. Tahun 2008 s/d 2010


a. Nama proyek :Pembangunan Jalan Rantau Prapat By Paas
b. Lokasi proyek : Rantau Prapat
c. Pengguna jasa :SNVT Perencanaan dan Pengawasan Jalan dan
Jembatan Suamtera Utara
d. Nama perusahaan :PT. Secon Engineering Consultants
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :16 Desember 2008 s/d 28 Mei 2010
g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

5. Tahun 2008
a. Nama proyek :Pengawasan Jalan Provinsi Ruas Jalan Botombawo
Desa Lalai di Kepulauan Nias
b. Lokasi proyek :Kepulauan Nias
c. Pengguna jasa :Badan Rehabilitasi dan Rekonstruksi NAD Nias
d. Nama perusahaan :PT. Berlian Jaya Mandiri Consultant
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :26 April 2008 s/d 30 September 2008
g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

6. Tahun 2007
a. Nama proyek :Perencanaan Proyek Sarana dan Prasarana
Dinas Permukiman Prasarana Wilayah Tata
Ruang Kota Sibolga TA 2007
b. Lokasi proyek :Kotamadya Sibolga
c. Pengguna jasa :Pemerintah Kota Sibolga, Dinas Kimpraswil
d. Nama perusahaan :CV. Portal Utama
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :15 Januari 2007 s/d 31 Mei 2007
g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir
7. Tahun 2006
a. Nama proyek :Perencanaan Proyek Sarana dan Prasarana Dinas
Permukiman Prasarana Wilayah Tata Ruang Kota
Sibolga TA 2006
b. Lokasi proyek :Kotamadya Sibolga
c. Pengguna jasa :Pemerintah Kota Sibolga, Dinas Kimpraswil
d. Nama perusahaan :CV. Portal Utama
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :01 Agustus 2006 s/d 31 Desember 2006
g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

8. Tahun 2006
a. Nama proyek :Rehabilitasi dan Rekonstruksi Jalan Kabupaten Nias
Selatan
b. Lokasi proyek :Kecamatan Lahusa- Nias Selatan
c. Pengguna jasa :Satker BRR- Jalan Kabupaten Nias Selatan
d. Nama perusahaan :PT. Arcende
e. Uraian tugas :
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang
dikirim kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi
teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan
rekayasa lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes
sondir ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes
sondir ualang untuk keperluan perubahan
struktur(justifikasi teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas
yang ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan
standar dinas jalan dan jembata.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan
melaksanakan supervise pekerjaan penggambaran
yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk
kebutuhan laporan Justifikasi teknik, Harian,
mingguan dan bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan
kontraktor pada diagram rencan kerja dan
mengesahkan jadwal kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus
yang lain dengan menggunakan formulir standard an
dikirim ke supervision Engineer menjelang akhir
jam kerja setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
a. Waktu pelaksanaan : 06 Februari 2006 s/d 30 April 2006
b. Posisi penugasan :Inspector
c. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
d. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

9. Tahun 2005
a. Nama proyek :Pemeliharaan Jalan dan Jembatan Propinsi Sumatera
Utara dalam Pengawasan Rehabilitasi Jalan Bawolato
Lahusa
b. Lokasi proyek :Kecamatan Lahusa
c. Pengguna jasa :Satuan Kerja Sementara Pemeliharaan Jalan dan
Jembatan Prov. Sumatera Utara
d. Nama perusahaan :PT. Triduta Mitraparama
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :04 Agustus 2005 s/d 10 Desember 2005
g. Posisi penugasan : Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

10. Tahun 2005


a. Nama proyek :Perencanaan Proyek Prasarana Jalan dan Jembatan
Kota
Sibolga TA 2005
b. Lokasi proyek :Kotamadya Sibolga
c. Pengguna jasa :Pemerintah Kota sibolga, Dinas Kimpraswil
d. Nama perusahaan :CV. Balcon Consultant
e. Uraian tugas :
Menyusun jadwal pelaksanaan pekerjaan.
Memberikan pengarahan kepada semua personil dan
mengkoordinasikan seluruh kegiatan pekerjaan di
lapangan.
Bertanggung jawab atas pengumpulan data lapangan
serta menganalisanya.
Menandatangani kemajuan pekerjaan setiap bulannya.
Membuat laporan bulanan setiap bulan dan
melaporkannya kepada pemimpin proyek.
Serta bertanggung jawab atas penyelesaian laporan
f. Waktu pelaksanaan :12 Januari 2005 s/d 31 Mei 2005
g. Posisi penugasan : Quality Engineer
h. Status Kepegawaian

Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap

i. Surat Referensi dari

Pengguna Jasa :Terlampir

11. Tahun 2004


a. Nama proyek :Perencanaan Teknis dan pengawasan Jalan dan
Jembatan Propinsi Kabupaten Nias
b. Lokasi proyek :Kabupaten Nias
c. Pengguna jasa :Unit Penenganan Rehabilitasi/Pemeliharaan Jalan dan
Jembatan (UPRPJJ)Gunung Sitoli
d. Nama perusahaan :CV. Lae Consultant
e. Uraian tugas :
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimualai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang dikirim
kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembatan.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :07 September 2004 s/d 15 Desember 2004
g. Posisi penugasan : Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

12. Tahun 2003


a. Nama proyek :Pemeliharaan Jalan dan Jembatan di UPRPJJ Gunung
Sitoli
b. Lokasi proyek : Gunung Sitoli
c. Pengguna jasa : UPRPJJ
d. Nama perusahaan :CV. Rekayasa Utama
e. Uraian tugas :
Mempelajari dengan baik gambar gambar teknik
proyek dan spesifikasi sebelum pekerjaan dimulai
Mengarahkan dan mengawasi setiap pekerjaan yang
dilaksanakan kontraktor sesuai dengan schedule,
Gambar konstruksi dan Kuantitas yang sudah
ditentukan menurut dokumen kontrak fisik
Memeriksa apakah semua bahan/ material yang dikirim
kelapangan telah sesuai dengan spesifikasi teknik.
Mengarahkan pekerjaan pengukuran yang
dilaksanakan kontraktor terhadap kebutuhan rekayasa
lapangan.
Menganalisa hasil. Pengukuran rekayasa lapangan
untuk keperluan pembuatan justifikasi Teknik
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan (
Dokumen Kontrak fisik) untuk keperluan
dilaksanakannya survey rekayasa lapangan, tes sondir
ulang dan survey lainnya.
Menganalisa hasil survey rekayasa lapangan/ tes sondir
ualang untuk keperluan perubahan struktur(justifikasi
teknik)
Memeriksa hasil pengukuran dan perhitungan yang
dilaksanakan dan diajukan kontraktor.
Mengevaluasi gambar konstruksi jalan/ jembatan
(dokumen kontrak fisik) sesuai dengan kuantitas yang
ada dan kebutuhan lapangan.
Mengetahui statement pelaksanaan pekerjaan
bangunan bawah, bangunan atas dan pekerjaan
mengacu pada pandua pelaksanaan pekerjaan standar
dinas jalan dan jembatan.
Senantiasa menjaga ketelitian dan memutakhirkan
gambar-gambar AS Build Drawing dan melaksanakan
supervise pekerjaan penggambaran yang dibutuhkan.
Mengetahui statement pelaksaan pekerjaan yang
berhubungan dengan pengukuran.
Membuat laporan tentang hasil pengukuran tentang
rekayasa lapangan dan pelaksanaan pekerjaan sesuai
dengan pengarahan Chief Inspector, untuk kebutuhan
laporan Justifikasi teknik, Harian, mingguan dan
bulanan.
Setiap menggambarkan kemajuan pekerjaan kontraktor
pada diagram rencan kerja dan mengesahkan jadwal
kemajuan pekerjaan.
Setiap hari senantiasa meringkas semua kegiatan
konstruksi, mencatatcuaca, material yang dikirim
kelapangan, perubahan dan kebutuhan tenaga kerja,
peralatn dilapangan, jumlah pekerjaan yang telah
selesai, pengukuran lapangan, dan hal-hal khusus yang
lain dengan menggunakan formulir standard an dikirim
ke supervision Engineer menjelang akhir jam kerja
setiap hari.
Membuat laporan harian, mingguan, bulanan dan
laporan khusus tentang perubahan teknis/ rekayasa
lapangan sesuai dengan pengarahan dari Chief
Inspector atau supervision Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :12 Agustus 2003 s/d 24 Desember 2003
g. Posisi penugasan :Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

13. Tahun 2003


a. Nama proyek : Perencanaan Teknis dan pengawasan Jalan dan
Jembatan Propinsi Kabupaten Nias
b. Lokasi proyek : Kabupaten Nias
c. Pengguna jasa : Dinas Permukiman dan Prasarana Wilayah
d. Nama perusahaan :CV. Jefrindo
e. Uraian tugas :
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling
dekat dengan loaksi paket kontrak pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan pengarahan
dari supervision Engineer dalam pelaksanaan tugas-
tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan mencatat
serta memeriksa semua hasil pengukuran, perhitungan
jumlah dan sertifikat pembayaran dan menjamin bahwa
pekerjaan kontraktor dibayar sesuai dengan ketentuan
dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa ketelitian
semua hasil pengukuran dilapangan yang dilaksakan
oleh kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk mengopname, hasil
pekerjaan atas pekerjaan yang telah selesai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak dilaksakan
sesuai dengan ketentuan baik mutu bahan maupun
prosedur pelaksanannya, dan kontraktor menolak untuk
memperbaikinya, chief inspector melaporkan secara
tertulis kepada kuasa pengguna Fisisk dan supervision
Engineer
f. Waktu pelaksanaan :22 November 2002 s/d 24 Desember 2003
g. Posisi penugasan :Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

14. Tahun 2002 /2003


a. Nama proyek : Pengembangan Prasarana Jalan Dinas Kimpraswil
Kab.Nias
b. Lokasi proyek : Kabupaten Nias
c. Pengguna jasa : Dinas Permukiman dan Prasarana Wilayah Kab. Nias
d. Nama perusahaan :CV. Jefrindo
e. Uraian tugas :
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling
dekat dengan loaksi paket kontrak
pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan
hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer dalam
pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan
mencatat serta memeriksa semua hasil
pengukuran, perhitungan jumlah dan sertifikat
pembayaran dan menjamin bahwa pekerjaan
kontraktor dibayar sesuai dengan ketentuan
dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa
ketelitian semua hasil pengukuran dilapangan
yang dilaksakan oleh kontraktor, sebagai
masukan untuk pembuatan detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk
mengopname, hasil pekerjaan atas pekerjaan
yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak
dilaksakan sesuai dengan ketentuan baik mutu
bahan maupun prosedur pelaksanannya, dan
kontraktor menolak untuk memperbaikinya, chief
inspector melaporkan secara tertulis kepada
kuasa pengguna Fisisk dan supervision Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :22 Nopember 2002 s/d 10 Agustus 2003
g. Posisi penugasan :Chief Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir
15. Tahun 2001
a. Nama proyek : Pembangunan Prasarana Jalan di Dinas PU
Binamarga Kab. Simalungun
b. Lokasi proyek : Kabupaten Simalungun
c. Pengguna jasa : Dinas PU Bina Marga
d. Nama perusahaan :PT. Senconusa Maju Eng. Consultant
e. Uraian tugas :
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang paling
dekat dengan loaksi paket kontrak pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau kemajuan
pekerjaan merupakan kegiatan pengawasan hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan pengarahan
dari supervision Engineer dalam pelaksanaan tugas-
tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung dan mencatat
serta memeriksa semua hasil pengukuran, perhitungan
jumlah dan sertifikat pembayaran dan menjamin bahwa
pekerjaan kontraktor dibayar sesuai dengan ketentuan
dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa ketelitian
semua hasil pengukuran dilapangan yang dilaksakan
oleh kontraktor, sebagai masukan untuk pembuatan
detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek, laporan
mingguan, diagram kemajuan pekerjaan, hasil
pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk mengopname, hasil
pekerjaan atas pekerjaan yang telah selesai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak dilaksakan
sesuai dengan ketentuan baik mutu bahan maupun
prosedur pelaksanannya, dan kontraktor menolak untuk
memperbaikinya, chief inspector melaporkan secara
tertulis kepada kuasa pengguna Fisisk dan supervision
Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :17 Juli 2001 s/d 31 Desember 2001
g. Posisi penugasan :Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

16. Tahun 2000


a. Nama proyek : Pengawasan dan Perencanaan Teknis Jalan dan
Jembatan Sumatera Utara
b. Lokasi proyek : Kabupaten Asahan
c. Pengguna jasa : Pemerintah Propinsi Sumatera Utara
Cabang Dinas PU Bina Marga Asahan
d. Nama perusahaan :PT. Eka Yodia Consultant
e. Uraian tugas : Pengawasan dan Perencanaan Teknis Jalan dan
Jembatan Propinsi TA 2000 di Cabang Dinas
PU Bina Marga Asahan
Berkedudukan dilokasi atau ditempat yang
paling dekat dengan loaksi paket kontrak
pengawasannya.
Melakukan perjalanan untuk meninjau
kemajuan pekerjaan merupakan kegiatan
pengawasan hariannya
Setiap saat mengikuti petunjuk teknis dan
pengarahan dari supervision Engineer
dalam pelaksanaan tugas-tugasnya.
Melaksanakan supervisi secara langsung
dan mencatat serta memeriksa semua hasil
pengukuran, perhitungan jumlah dan
sertifikat pembayaran dan menjamin bahwa
pekerjaan kontraktor dibayar sesuai dengan
ketentuan dalam Dokumen kontrak
Melaksanakan supervise dan memeriksa
ketelitian semua hasil pengukuran
dilapangan yang dilaksakan oleh
kontraktor, sebagai masukan untuk
pembuatan detail desain teknis.
Menyiapkan arsip-arsip surat proyek,
laporan mingguan, diagram kemajuan
pekerjaan, hasil pengukuran, dsb.
Membantu direkasi lapangan untuk
mengopname, hasil pekerjaan atas
pekerjaan yang telah sel;esai
Pada kejadian diamana pekerjaan tidak
dilaksakan sesuai dengan ketentuan baik
mutu bahan maupun prosedur
pelaksanannya, dan kontraktor menolak
untuk memperbaikinya, chief inspector
melaporkan secara tertulis kepada kuasa
pengguna Fisisk dan supervision Engineer.
f. Waktu pelaksanaan :Juli 2000 s/d Desember 2000
g. Posisi penugasan :Chief Inspector
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

17. Tahun 1999/2000


a. Nama proyek : Perhubungan dan Penanganan Jalan Dati II
b. Lokasi proyek : Kabupaten Nias
c. Pengguna jasa : Pemerintah Kab. Nias, Dinas Pekerjaan Umum
d. Nama perusahaan :CV. Graha Purna Karya
e. Uraian tugas : Pengawasan Proyek Perhubungan dan
Penanganan Jalan Dati II dengan Sumber Dana
SPL-OECF INP.23
Local Government TA 1999/2000
Mengikuti petunjuk teknis dan interuksi dari
supervision engineer dan proyek pengawasan
/ supervise jalan dan jembatan provinsi
sumatera utrara selalu mendapat informasi
yang diperlukan sehubungan dengan
pengendalian mutu.
Membantu melakukan pengawasan
danpemantapan ketat atas peraturan personil
dan peralatan laboratorium kontraktor, agar
pelaksanaan pekerjaan selalu didukung
tersedianya tenaga dan peralatan
pengendalian mutu sesuai dengan persyaratan
dalam dokumen kontrak.
Melakukan supervisi terhadap penyusunan,
organisasi dan letak dari laboratorium di
lapangan milik kontraktor, memantau
mobilisasi peralatan uji , serta menjamin
bahwa semua keperluan laboratorium akan
sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai
dan memenuhi persyaratan yang diminta
dalam kontrak.
Melakukan supervise terhadap pemasangan
stone Crusher dan AMP. Soil Cement
Batching Plant serta Chipseal Surface
Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua
perlatan yang dipakai adalah sudah
memenuhi syarat.
Menganalisa semua data pengujian kendali
mutu dan usulan formula campuran yang
diajukan kontraktor untuk material aspal, soil
semen atau beton dan merumuskan serta
mengirimkan kepada supervisor Engineer
rekomendasi tertulis untuk dapat menerima
atau menolak bahan, proses pelaksanaan
maupun formula pelapisan ulang yang
didapat.
Melakukan pengawasan setiap hari terhadap
semua kegiatan pemeriksaan Mutu bahan
dan pekerjaan, serta memberikan laporan
kepada supervision Engineer/ Chief Inspector
setiap timbul permasalahan sehubungan
dengan pengendalian mutu bahandan
pekerjaan
Menjamin bahwa teknisi laboratrium dari
kontraktor sudah menguasai metoda
spesifikasi desain campuran aspal dan
pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari
dokumen kontrak untuk mencatat semua data
pengujian campuran telah dilaksanakan.
Terus menerus melaksanakan supervision
secara langsung atas semua pekerjaan
pengujiaan di lapangan ( pengujian
kepadatan, DCP,dsb) dan mengambil serta
memberi label semua benda uji tersebut ke
laboratorium dilapangan unutk diuji untuk
keperluan kendali mutu, pengujian di
laboratorium, perhitungan dan laporan.
Semua pengamatan dilaporkan secara tertulis
kepada supervision Engineer dan Chief
Insfector pada hari itu juga.
Melaksanakan supervisi kegiatan harian dari
semua pekerjaan yang harus dilaksakan oleh
kontarktor unutk kendali mutu dari material/
bahan ataupun tenaga teknisi laboratorium
serta segera memberikan laporan tertulis
kepada supervision engineer bila ditemukan
adanya penyimpangan dalam prosedur
pengujianatatu kekurangan baik untuk
material/ bahan maupun tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua
pengujian Coring untuk perkerasanb yang
dilaksankan oleh kontraktor, menjamin
bahwa core yang diambil tidak kurang dari
persyaratan minimum dari spesifikasi serta
cukup untuk keperluan data yang memadai
guna untuk keperluan analisa statistic dari
tebal pelapisan ulang yang didapat.

f. Waktu pelaksanaan 16 Juli 1999 s/d 16 Maret 2000


g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

18. Tahun 1998/1999


a. Nama proyek : Peningkatan Jalan dan Penggantian Jembatan DPU
Cabang X Aceh Tenggara
b. Lokasi proyek : Aceh Tenggara
c. jasa : Pemerintah Propinsi Daerah Istimewa Aceh, Cabang X
Dinas Pekerjaan Umum
d. Nama perusahaan :PT. Ciriatama Nusa Widya Consult & Ass
e. Uraian tugas :

Mengikuti petunjuk teknis dan interuksi dari


supervision engineer dan proyek pengawasan
/ supervise jalan dan jembatan provinsi
sumatera utrara selalu mendapat informasi
yang diperlukan sehubungan dengan
pengendalian mutu.
Membantu melakukan pengawasan
danpemantapan ketat atas peraturan personil
dan peralatan laboratorium kontraktor, agar
pelaksanaan pekerjaan selalu didukung
tersedianya tenaga dan peralatan
pengendalian mutu sesuai dengan persyaratan
dalam dokumen kontrak.
Melakukan supervisi terhadap penyusunan,
organisasi dan letak dari laboratorium di
lapangan milik kontraktor, memantau
mobilisasi peralatan uji , serta menjamin
bahwa semua keperluan laboratorium akan
sudah siap bila pekerjaan konstruksi dimulai
dan memenuhi persyaratan yang diminta
dalam kontrak.
Melakukan supervise terhadap pemasangan
stone Crusher dan AMP. Soil Cement
Batching Plant serta Chipseal Surface
Dressing Plant untuk proyek yang
memerlukan dan menjamin bahwa semua
perlatan yang dipakai adalah sudah
memenuhi syarat.
Menganalisa semua data pengujian kendali
mutu dan usulan formula campuran yang
diajukan kontraktor untuk material aspal, soil
semen atau beton dan merumuskan serta
mengirimkan kepada supervisor Engineer
rekomendasi tertulis untuk dapat menerima
atau menolak bahan, proses pelaksanaan
maupun formula pelapisan ulang yang
didapat.
Melakukan pengawasan setiap hari terhadap
semua kegiatan pemeriksaan Mutu bahan
dan pekerjaan, serta memberikan laporan
kepada supervision Engineer/ Chief Inspector
setiap timbul permasalahan sehubungan
dengan pengendalian mutu bahandan
pekerjaan
Menjamin bahwa teknisi laboratrium dari
kontraktor sudah menguasai metoda
spesifikasi desain campuran aspal dan
pengujian campuran percobaan, serta bentuk
formulir yang diberikan dalam buku 4 dari
dokumen kontrak untuk mencatat semua data
pengujian campuran telah dilaksanakan.
Terus menerus melaksanakan supervision
secara langsung atas semua pekerjaan
pengujiaan di lapangan ( pengujian
kepadatan, DCP,dsb) dan mengambil serta
memberi label semua benda uji tersebut ke
laboratorium dilapangan unutk diuji untuk
keperluan kendali mutu, pengujian di
laboratorium, perhitungan dan laporan.
Semua pengamatan dilaporkan secara tertulis
kepada supervision Engineer dan Chief
Insfector pada hari itu juga.
Melaksanakan supervisi kegiatan harian dari
semua pekerjaan yang harus dilaksakan oleh
kontarktor unutk kendali mutu dari material/
bahan ataupun tenaga teknisi laboratorium
serta segera memberikan laporan tertulis
kepada supervision engineer bila ditemukan
adanya penyimpangan dalam prosedur
pengujianatatu kekurangan baik untuk
material/ bahan maupun tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua
pengujian Coring untuk perkerasanb yang
dilaksankan oleh kontraktor, menjamin
bahwa core yang diambil tidak kurang dari
persyaratan minimum dari spesifikasi serta
cukup untuk keperluan data yang memadai
guna untuk keperluan analisa statistic dari
tebal pelapisan ulang yang didapat.
f. Waktu pelaksanaan :07 Juli 1998 s/d 15 April 1999
g. Posisi penugasan :Quality Engineer
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

19. Tahun 1996/1997


a. Nama proyek : Peningkatan Jalan dan Penggantian Jembatan
b. Lokasi proyek : Sibolga
c. Pengguna jasa : Cabang Dinas Pekerjaan Umum Bina Marga
Tapanuli Tengah
d. Nama perusahaan :CV. Kontak Konsultan
e. Uraian tugas :
Mengikuti petunjuk teknis dan instruksi
dari supervision Engineer/ quality/
quality Engineer serta mengusahakan
agar supervision engineer selalu
mendapat informasi yang diperlukan
sehubungan dengan pengendalian mutu
Membantu melakukan pengawasan dan
pemantapan ketat atas peraturan personil
dan pemantapan ketat atas peraturan
personil dan peralatan laboratorium
kontraktor, agar pelaksanaan pekerjaan
selalu didukung tersedianya tenaga dan
peralatan pengendalaian mutu sesuai
dengan persyaratan dalam dokumen
kontrak.
Membantu supervision Engineer/ quality
Engineer melakukan pengawasan dan
pemantauan atas pengaturan dan
pengadaan Stone Crusher dan Asphalt
Mixing Plant atau peralatan lain yang
diperlukan
Melakukan pengawasan setiap hari
terhadap semua kegiatan pemeriksaan
mutu bahan dan pekerjaan, serta
memberikan laporan kepada supervision
engineer/quality Engineer setiap timbul
permasalahan Mutu bahan dan
pekerjaan.
Melakukan pengawasan atas pelaksanaan
Coring dilaksanakan sesuai dengan
ketentuan dan persyaratan.
Bilamana diperlukan Lab. Technician
dapat ditempatkan pada lokasi unit AMP
dan Stone Crusher untuk memeriksa
seluruh material yang digunakan dalam
pengerjaan paket yang diawasi
Terus menerus melaksanakan
supervision secara langsung atas semua
pekerjaan penguian dilapanagan
(pengujian kepadatan, DCP, dsb) dan
mengambil serta member label semua
benda uji tersebut ke laboratorium di
lapangan untuk diuji untuk keperluan
kendali mutu, pengujian dilaboratorium,
operhitungan dan laporan. Semua
pengamatan dilaporkan secara tertulis
kepada supervision Engineer dan quality
Engineer pada hari itu juga
Melaksanakan supervisi kegiatan harian
dari semua pekerjaan yang harus
dilaksanakan oleh kontraktor untuk
kendali mutu dari material / bahan
ataupun tenaga Teknisi laboratorium
serta segera memberikan laporan tertulis
kepada supervision Engineer bila
ditemukan adanya penyimpangan dalam
prosedur pengujian, atau kekuranagan
baik untuk material/ bahan maupun
tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua
pengujian Coring untuk perkerasan yang
dilaksanakan oleh kontraktor, menjamin
bahwa core yang diambil tidak kurang
dari persyaratan minimum dari
spesifikasi serta cukup utnuk mendapat
data yang memadai guna untuk
keperluan analisa statistic dari tebal
pelapisan ulang yang didapat.
Melaksanakan pengujian slum beton atau
lebih sebagaimana yang diperintahkan
oleh direksi pekerjaan.
Memantau pelaksanaan pengambilan
benda uji untuk pengujian kuat tekan
berdasarkan jumlah beton yang dicorkan
utnuk setiap kuat tekan beton dan untuk
setiap jenis komponen struktur yang di
cor terpisah pada setiap hari pengecoran.
memantau pelaksaan:
1. pengujian jika diperlukan seperti
dengan menggunakan Impact echo,
ultrasonic penetration velocity atau
perangkat penguji lainnya
2. pengujian pembebanan struktur atau
bagian struktur yang dipertanyakan
3. pengambilan dan pengujian benda uji
inti (Core) beton.
4. Mengecek bahan dan memeriksa
bukti tertulis yang menunjukkan
bahwa bahan- bahan yang telah
diterima harus sesuai dengan
ketentuan persyaratn bahan
5. Memeriksa kondisi baja tulangan dari
ketentuan panjang batang, ketebalan/
diameter dan pengaruh dari pada
mengecil akibat dari karat.
f. Waktu pelaksanaan :21 Desember 1994 s/d 15 Oktober 1995
g. Posisi penugasan :Lab. Technisi
h. Status Kepegawaian
Dalam perusahaan :Pegawai Tidak Tetap
i. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

20. Tahun 1992/1993


a. Nama proyek : Bagian Proyek Peningkatan Jalan Lingkar Smaosir dan
Humbang Batas Tapsel
b. Lokasi proyek : Dolok Sanggul Tele Bts Dairi
c. Pengguna jasa : Departemen Pekerjaan Umum Direktorat Jenderal
Bina Marga
d. Nama perusahaan :CV. Bina Karya Consultant
e. Uraian tugas :
Mengikuti petunjuk teknis dan instruksi
dari supervision Engineer/ quality/
quality Engineer serta mengusahakan
agar supervision engineer selalu
mendapat informasi yang diperlukan
sehubungan dengan pengendalian mutu
Membantu melakukan pengawasan dan
pemantapan ketat atas peraturan personil
dan pemantapan ketat atas peraturan
personil dan peralatan laboratorium
kontraktor, agar pelaksanaan pekerjaan
selalu didukung tersedianya tenaga dan
peralatan pengendalaian mutu sesuai
dengan persyaratan dalam dokumen
kontrak.
Membantu supervision Engineer/ quality
Engineer melakukan pengawasan dan
pemantauan atas pengaturan dan
pengadaan Stone Crusher dan Asphalt
Mixing Plant atau peralatan lain yang
diperlukan
Melakukan pengawasan setiap hari
terhadap semua kegiatan pemeriksaan
mutu bahan dan pekerjaan, serta
memberikan laporan kepada supervision
engineer/quality Engineer setiap timbul
permasalahan Mutu bahan dan
pekerjaan.
Melakukan pengawasan atas pelaksanaan
Coring dilaksanakan sesuai dengan
ketentuan dan p[ersyaratan.
Bilamana diperlukan Lab. Technician
dapat ditempatkan pada lokasi unit AMP
dan Stone Crusher untuk memeriksa
seluruh material yang digunakan dalam
pengerjaan paket yang diawasi
Terus menerus melaksanakan
supervision secara langsung atas semua
pekerjaan penguian dilapanagan(
pengujian kepadatan, DCP, dsb) dan
mengambil serta member label semua
benda uji tersebut ke laboratorium di
lapangan untuk diuji untuk keperluan
kendali mutu, pengujian dilaboratorium,
operhitungan dan laporan. Semua
pengamatan dilaporkan secara tertulis
kepada supervision Engineer dan quality
Engineer pada hari itu juga
Melaksanakan supervisi kegiatan harian
dari semua pekerjaan yang harus
dilaksanakan oleh kontraktor untuk
kendali mutu dari material / bahan
ataupun tenaga Teknisi laboratorium
serta segera memberikan laporan tertulis
kepada supervision Engineer bila
ditemukan adanya penyimpangan dalam
prosedur pengujian, atau kekuranagan
baik untuk material/ bahan maupun
tenaga.
Melaksanakan supervise terhadap semua
pengujian Coring untuk perkerasan yang
dilaksanakan oleh kontraktor, menjamin
bahwa core yang diambil tidak kurang
dari persyaratan minimum dari
spesifikasi serta cukup utnuk mendapat
data yang memadai guna untuk
keperluan analisa statistic dari tebal
pelapisan ulang yang didapat.
Melaksanakan pengujian slum beton atau
lebih sebagaimana yang diperintahkan
oleh direksi pekerjaan.
Memantau pelaksanaan pengambilan
benda uji untuk pengujian kuat tekan
berdasarkan jumlah beton yang dicorkan
untuk setiap kuat tekan b~ton dan untuk
setiap jenis komponen struktur yang di
cor terpisah pada setiap hari pengecoran .
./ memantau pelaksaan:
1. pengujian jika diperlukan seperti
dengan menggtmakan Impact echo,
ultrasonic penetration velocity atau
perangkat penguji lainnya
2. pengujian pembebanan struktur atau
bagian struktur yang dipertanyakan
3. pengambilan dan pengujian benda uji
inti (Core) beton.
4. Mengecek bahan dan memeriksa.
5. Memeriksa kondisi baja tulangan dari
ketentuan panjang batang, ketebalan/
diameter dan pengaruh dari pada
mengecil akibat dari karat.

f. Waktu pe1aksanaan :Februari 1992 s/d September 1993 (20 Bulan)


g. Posisi penugasan :Lab. Technisi
h. Status Kepegawaian
Da1am pemsahaan :Pegawai Tidak Tetap
l. Surat Referensi dari
Pengguna Jasa :Terlampir

Medan, 12 Maret2013

CV ~ Rancang Bangtm Consultant Yang Menyatakan,

Bangun Pasaribu, ST, MT Carles Sitorus, ST


Direktur
lr.t
r{ cl:
?.9i
s cb\
bF{
-Et
acl
E:
-H
$ t
t":
'$I
EI
x oo Fi
(t,

Gl
+-B L.
o
!nl .:.
Eg!
tr-!
+{ a
e)
lu
d
Hd:
:
E,
$i
.ta
r.I c
l- eI:
\t .x:
: ca:
:) x
rI: :
GI
OD
oo
cGI
ri
J.l
Esi
-TE
IU
F
$c nl:
I
-_
E
tr
G) E:
HEE
*g
a. 00
ts!
--.i q:
c(tl
6qI
3
=
U'
U'
si
aI\
ei!
i(*,l: ES
=s
EQ:
.9\i;.
g
tll
(l
xtn
t '.56
t d
J

tr
!

FT: ;srrI
h.i
O. cil
(l'

o
= $* gs
a
tt,
2'
c{I
N
nl

- c/i
F
F a $$
qot
,o
sg
-e
FE
o
a
t
E
()
Gta
si
H
r\ a lJZ c
\ v
E
s str)i
J
J4 ):
I
(r
Ssi o-I G

-,
,i
a
00
(l,
..o\i
oi
!
\i.
\i
l

:(
s
a ,

o
\.; F FI
rl
-o
a oa
e
E
t)
.o 3!t
E
b0 oo: Ri
I
$;
* Y r=l G
=*2
-a 5 \.: -s.I I

a ;(ll -' 3c-o e .rta x) j ?r:


Ik, s: Q! :
:
NI
{g
$ l- k
I
a l1 ?A
ira, [.
Itc
cl
(, r:
Eor
: l. lt

s 6trl0c 6r! G.l


o

qE
EaE
g$ET l*.
IG
la
l J
tr
d
s$i Qi
...i:

\.: 5 tsr:
fix
s$
HSis Itr
tria
s rd
l-
{) F.J \

xs
F9H
E EZ E o
((
ar,

-co.
z= ft\.t't 1'
gs_ (lt!J
D .E EE;"
E 7& o
g r;: J
a
(l
r&
-00tll
::e
O. q)
Gl
N
GI
o L"l
Bs
J
d
z
!.Ea
s,{H
$
sf,t
fi(,
IE
l.
o

$
HIMPUNAN PENGEMBANGAN JAIAN INDONESI.A
INDONESIAN ROAD DEVEI-OPMENT ASSOChNON

Akreditasi I-embaga Pengembangan Jasa Konsrruksi No. 2 g/Kprs/LpJlv Dlvl2ooz

038848
SERTIFIKAT KEA}ILIAN
No.,.1200/.0330.1.HPJI/.SKA /.Irut/.2004 (P2 - 201 1)

SESI,IAI DENGAN KETENTI.]AN UNDANGUNDANG NOMOR 18 TAHUN 1999 TENTANG

JASA TCINSTRUKSI DAN PERATURAN PEMMINIAH NOMOR 28, 29, DAN 30 TAHUN 2OOO.

HIMPUNAN PENGEMBANGAN JAI"A,N INDONESIA DENGAN INI ME}{YATAKAN BAHWA:

CARLES SITORUS, ST
TEI.A}I MEMENI.JHI SEMI]A PERSXARATAN DAN KETENTUAN YANG DITETAPKAN OLEH

HIMPUNAN PENGEMBANGAN JATAN INDONESIA SEHINCCA DENGAN DEMIKLAN,

BERHAK MENDAPATKAN SERTIFIKAT INI UNTUK BERPRAKTEK SEBAGAI :

AHLI MADYA PENGAWAS JEMBATAN


DITEIAPKAN DI: MEDAN
TANCGAL: 09 NOVEMBER
20tl

PENGURUS ......DAERAH
HIMPUNAN PENGEMBANGAN JAIAN INDONESIA
PROVINSI SUMATEM I.-ITAM

I? I I}\4AQ ?I INAIDI HAqiRT.IAN, MM

DIREGISTRASI OLEH
LEMBAGA PET.IGEMBANGAN
IASA TONSTRUKST ......DA8MH..

H,IIH.PUI
PhIUTEfiIBAN
t'A
INBON'
rirrrrr|g;*ffill|xl
Srtifikat ini berlaku selama 3 tahun sejak tanggal ditetapkan

No.Registrasi: 1.2.312.2.26.02.014942
1l

PERNMTA,T{N

Saya yang bertanda tangan & bawahini menyatakau bahwa dalam berpraktck

sebagai :

AHLI N{ADYA PENGAWAS JEMBATAN


Saya berjanji :

1. Akan patuh melaksanakan Kode Etik dan Kaidah Umum Tatalaku Anggota yang ditetapkan ohh tfll
2. Akan segala ketentuan hukum yang sah berlaku di tempat dilaksanakannya ka4ra saya.

' Dengan ini saya menyatakan pula bahwa saya:

a) mengakui dan nrenerifna sepenuturya crcrcnangItIl rmtuk menilai


dan anu keluhan apapun dari masyarakat yang menyangkut janji tersebut & aus.
D menerima sanksi apapun apabila saya dinyaukan janji terscbut.

Saya yang berjanji :

CARLES SITORUS. ST
Anggota H$I Nri. :

B - 04099
Dibuatdi:

MEDAN

thnggal:
09 NOVEMBER201l"
HIMPUNAN PENGEMBANGAN JALAN INDONESIA
INDONESIAN ROAD DEVEI.OPMENT ASSOCIANON

Akreditasi Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi No. 2glKprs/LpJK,rD Nnooz

038847
SERTIFII(AT KEAHLIAN
No. ..1 200. /.. 9.27 6.l. HPJLt SI(A l.MIl.l:20I),1 (PZ - 201 I)

sEsIlAl DENGAN KEIENTUAN UNDANGUNDANG NoMoR t8 TAHUN 1999 IENTAI.IG

JASA KONSTRI'KSI DAN PERATTJRAN PEMERINIAH NOMOR 28, 2q DAN 30 TAHI.'N 2OOO.

HIMPUNAN PENGEMBANGAN JATAN INDONESIA DENGAN INI MENYATAKAN BAHWA:

CARLES SITORUS, ST
TE[3H MEMENT'HI SEMUA PERSYAR.AfrAN DAN KETENTI.]AN YANG DTTEIAPKAN OLEH

HIMPUNAN.PENGEMBANGAN JAIAN INDONESIA' SEHINGGA DENGAN DEMIKIAN,


BERHAK MENDAP{TKAN SERTIFIKAT INI UNTUK BERPRAKTEK SEBAGAI :

AHLI MADYA PENGAWAS JAIAN


DITEIAPKAN DI: MEDAN
TANGGAL: 09 NovEMBER2oiI

PENGURUS......DAEMH
HIMPUNAN PENGEMBANGAN JAIAN INDONESIA
PROVINSI SUN4ATERA UTARA
vvvu_ttl

Ir ilMAR TI.INAInr HA(tRI jAN,MM

DIREGISTRASI OLEH
LEMBAGA PENGEMBANGAN
JA5A XONSTRUKST .....DAERAH...

itr'f il'
Pi.ti6MBt'
v
tl,t!)a'

Sertifikat ini berlaku selama 3 tahun seiak tanggal ditetapkan

No.Regisuasi: 1.2.311.2.26.02.014942
PER.NYATAAN

saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakari bahri,a dalam berpraktek

sebapi:

AHLI }VIADYA PENGAWAS JAIAN


.Saya berjanji :

I ' Akan patuh mdaksanakan Itude Etik dan Kaidah Umum Taalaku Anggota yang diteapkan oleh FfrI.

2. Akan mematuhi seg3la ketentuan hukum yang sah berlaku di tempat dilaksanaka;nf karya saya.

Denggn ini saya menyatakan pula bahrrra saya:

a) mengakui dan menerima sepenuhnya wewenang HltI untuk menilai peng3duair


dan atau keluhan apap,n dari masyarakat yang menyangkut janji
tersebut di atas.

D menerima sanksi apapun apabila saya dinyaukan rnelanggar janji iersdbut.

Saya yang berjanji :

CARLES SITORUS. ST
Anggota HflI Nri. :

B-0,t099
Dibuat di :

MEDAN
Tanggal :

09 NOVEMBm20lt

Ketua
t:
t::
i:
:l

NIK-
,Nrme
l;i l.r.-
rjiniriyr*r Lehk
JonL'K.Ls{0
Ahfii.t'''
RflRtT,.
o.sClGl
Itcrrrrrbn
lob/l(oL
i.kffiil.'.''='
: KoTIMEqA|J].1 .:,,. :t.:,.;,. . ,,; -'
AosE. :KATHOUK -SlatB'Porkewlnan : I(AWN
Pofcd..n ,xriRytmrsusre .+i',' :

Scdekl t0ror
l,
I

.t
I

: 09.879.898.6-121.000
NAMA ' ct tA t-fs stToRus

ALAMAT: ,,
/A'JILI I :JO : O .O,SIMALII',IGKAR

TEROAFTAR
RT, RW. MANGGA
fvlL JAirl I .,i'J f JNCA|J ' 1-0c-20cii
ItilEci ^t

PEREATIAN

]t .ffi"t,Hfl:tT m-mWhnau,ag,regem
* tuo*; dahe
.
ffiff' tal bfuhuguo rrmqn rro.no
a

BERSAMA ANDA
MEII{BANGUN BANGSA
DEPARTEMEN PEKER.IAAN []MLE,I
DIREIff.ORAT JENDERAL BINA MARGA
BAGPRO PENINGKAIANJAI^AN LINGKAR SAMOSIR
DAI\I A* IIUMBANG - BATAs TAP$I
t
A I s m * I Jahn MEIir Rrjr No. t{ Batige.

SURAT KETEBANGAN
Yang b*rtanda tangan dibau.ah ini. Pemimpin Baginn Frol'ek Peningkatan Jalarr
l"ingkar Sanrosir dan Aek Humbang Batas 1'apsel l1*rli:rl'iltp,1<an llahr,r'a :

Nama : Cerlcs $torus


Jabatan : [ab. Technisi
Pefirsahaan : CV. Bina Karya Consultant

Adaiah benar bekerja pada Prol'ek Peningkaran .ill:rn Prr:pinsi Sumaiera Llrara
F*kerjaan Pengarvasan Teknik Jalan PSL l\r OEI,F Sunui Paket tlolok Sanggul
-tr'elc
Bts. Dairi Kontrak No. KL-.03.06-BP.02.rll,rC.1ri1;,11 1;r:ggai IJL-'! l,..iarer l:iii:.
L*rhilung sejak Tanggal 08 Pebruar-i 1Ug2 sanrpai ili:.ri+ail ranggal 1!i Seprrerrb,,,:-
rsg3.
S*larrm bertugas pada proyek trrseltur -!'ang i-,,-,r sangl.:urarr tslal: nr+r:jalar;k;rn
tlrgas f i:ng dii:ebankan kepadanl'a dengan i;aik.

Deniikian Surat Ktrteratigan ini clibuat untuk d;*1;rt riigi,-,rgin:r!::rrr ir.lr'r"lu1:,:r.

Sibr:lga. 1l: Set,trr.r-rli''r- ig!;


Pernirnpin L3;rgiari Pral.ek Peninllk::l:::
Jalarr I.ingkar Sanrr:sir darr .-1.:k

Nip. I liltl.l l2.ii


I}EPARTE}UEN P-EIGRJAAhI UPTT]M
DrREr(ToIULTJElpEBAL--nrrxaMARGA
"fff#Im ,aratr prof o. t,rrgu nti"aim
k"E-1ffi'r"rp.'iii6i.- \.aLrr $il$I*r

Yang bertaada Engan dibarreh ini :

Nama : lr. ISFANRTADT


NIP : 3fr)O1181i
Jabatan : Plmpinan Bagian proyek.
Menerangkan bahwa

Nama : Ca{*Sibnr
Jabatan : [-S. Tectmbi
Perusahaan : C.11. lGrffi &rpuhrr
Telah bekerja pada proyek :
Rehab,itasi r pemefiharaan Jaran
Banda
Aceh _.!(rueng Raya, paket AO _i, reRd-_
HSIP - II.
Telah bekerja dari tanggar : 21 Desember 1gg4 s/d 1i oHober 1g9s.
penusasan disebabkan terah seresainva
B:3[iTlyij:asa peker]aan proyek

selama bekerja yang bersangkutan terah


menjaranl<an tugas yang dibebankan
kepadanya dengan baik.

kasih atas sesenap partisipasidan keriasama


5fiT,ffiTffilj,T;.*** yans

Demikian surat Keterangan ini dibuat


untuk dapat dipergunakan seperrunya.

Ksta Jantho, 15 Oktober 1g9E

Pemimpin Bagian proyek


PEI@RINTAT{ PROPINSI DAER.&H TINGKAT T SUI\{ATERA UTARA
PROYEK PENINGKATAI'I JALAN DAN PENGGA}-ITTAN JEh.TBATAN
CABANG DINAS PEKERIAAN {.JMUM BINA MARCA TAPAI{{'LT TENGA}I
Jl. Kom. Yos Ssdarso No. 1 Telp. 71847
SIBOLCA-2?521

gJtrAr - (ErER,*TSAN
No.0O34/stUDppD/97

Yong bertondo tongon dibosah ini :

Notna HOTAA^N str{OfiglhE


Nip o10088016
t
Jabatan Peminpin Proyek lrrprs krrttnn Peningkcfan Jclon (BPJ) Takn
Anggoran 199611997-
lionercngkcn bEhwo
Nanng @i $.tanr
Jobaian L,&. Tcdraisi

Telqh bekerjo poda CV. Kontak Konsultan untuk pekerjcon Peningkoian pengospaldn bodan
Jl.
544. Roja dengon ospol Hotrnix dori Simpong Jl. D.I. Ponjoital s/d Jl. Elcrg sep.1.70o x
lgm,,
Peninglcton Pergcspolon Jl. TergEiri dcn Jl. Pori seponjcng 23O x 5.$O m'don Z3O x 5.5O
m..
Peaingkatan Pengospalon Jl. 5lA. Rojo mulai dari Simpong Jl. Koder ,Isnik s/d I (sqtu)
bloh
Flqt Duik'r sk. 1,10 x 11.40 m', Penirgkoton Pengaspqlon Jl. Ahmsd yqni dan
Jl. Brig. Je1d.
Ksfafilso dengrgn dspal Hotmix 446 x 7 m' : 457 x7 m' di Kecamotcn Sibolgo, terhitung
sejak
tonggol 19 Agrustus 1996 sampoi dengon 20 lrtoret L997 doa selcma bekerjc poda proyek.
yong bersorgkutan telah nenjalonkon tugus dergron penuh tcnggrung jawob.

Berakhirfiyc m{so perlugoson disebaLlrl derEon teloh selesainyc pekerjaan proyek tersebut
diatos.

Dernikion surat keterrongnn ini dihst untuk &cpot dipergnokon seperlunyc.

Dikelusrkan $ibolgr
Podo Tanggal 2:7 lrlaret 1997

PEATi{PIN PROYEK INPRE5 BANTUAN


PENINGKATAN JALAN (BPJ) TAHUN
1997"

I rpfNTiq:4iqtrtDa
t'JI? C10il8rifrl .
FHIIERIHTAH PR*P'T*$I *AERAI.{ ISTITE$JA ACEH
CABAI,IG X *!iIA$ PTKERJAAI'I UIT{U*,
r*oF!t{s! *&EnAH r$Tnt,EwA *cEH
,'' -.'. ;1,i: 3-;.L,: it,;_3fR-'.lt dr* : j::--. r"::;1 r.J'iaAfuf
.'11'.r 3 i$ !{{!,iig,n.:

\1 i{ 1 . li i i * $*. {\{; q\
i( ttrjiilr ti t t'. rt rl "ll t 33&-k-{r
',.: ! -:, '!

r-;. I i.nittri,:i:.:i ,!-1


.:. i.:'!- i :' ';-

ii-"i rir"l:!:! t : :',, 3

I :1;;.-'i:11; '1r.r + a. 3..'-


i..:L

i.i.:i'iJt:&i};_g1 t l. rr, : 'j:-::-

r',, :,,,r i' ili t::;iji, !ii,rttr ::':i.aif


i ;; :r t
.
rd ;;141e*trffi ienrt}h-ra '
d
dsXl
t
i,leffi''
' L.t!
, ,frt'bll '
--__l
PEI\{ERINTAII KABITPATEN SIMALT'NGIIN
T}INAS TEKERJAAT{ UMUM BINA IUARGA
fISAIIAN KIII" {i TEL.5?288
JALJ.LI\;
PSIT{ATA-F{6 sIA$E&E
.4 i*

PEMIIUPTFf BI*YA LS{$H TftSYEI{ S _

IIINAS rlr fiI]*A M.{ItsA KAtrt}rATEltf C'I*IALUNCLTF{


'r"tHl llh{ ANfrfiA&,!:\* ?*s I
*.,-- -.,,,i ,,0;+-- =*e*ry

$$ffi4r r x+rgrotx*n
f{*" . }* k P}Mf
,'SU I DAt} ,'?**1

Y*ng h*rtaxda tangan di bawah rni

Ns{fi* ir MAHfMf-*Lti. StLAi""&i tl. M.Eag.5e


Nlil 1 i0 il4* *55
J af.rat*n Pemrmprn Prorek [Jrara -;mum l-'ror:ek pemhangunan prasarana Jalan dan
Jembatan Dana Aiola-.r i:rnum tD,,ll-:r Pa& DrnaS PU Brrn Marp
Kabupten Srrnalunsun i .1 l(xl I

&kmat .ll Asahan Krn 6 l-clp 5)JFl{ !,cm Srantar


Me*r:rarrgkan trahrla

l***'la CARLES SIT$'qL!$" ST


Jah*r** Qualiry F-;rgi***r
Perusahsen FT. :im,{ef$,il-i5A },tA-il-: EXC CfiNS
Pakel Kahugten Srrnalungurr

Telah dirugeeh*n ol*tl Pemtrnpi* Frcry.i:k Brar,* lJmum Prcrck Peruhagrman prasara*a Jalar:
daa Jerr*ratan tr}ana Alokasi Umum {{JAL r Pada }inas PU *lna Margr f*lqpuen Simalungun
13 ?ryt sehagal Ksnsultan $upe*ui pda Ftayeh tersebut d*ai rsirtrrrg rnular tangEal
!? Julrlttttl sd it Dc's{mber l00l dan relama belierla pada prorek. yeng belanghuran retah
rfieflJel*fi*an tugas &rrg*n haik.
&erakhirn3,* r$*lsa Frsnugssan adalah drsehcl.rk*n telah s*lescr*va prker;asn proyek tersetrq:.

Dcmrkran Surat iicterangan rnr dihuar unrul dapar dlpereunalan reprrlunva.

illKFt"l-jARir&id {}!
pf,M SIAliTAfq
!3D$J-ANt&i$* . . l ! .pEsLlrnEg_:rl1) l

r$ *48 S55
I'EMERINTAH KAI}UI}ATEN NIAS
DNAS PEW DN PRASARANA M,AYAH
JALAN SOEI(;IRi\O NO I0 'f[LP/ltAX {0639)21245,21545, 21669
G t:N TINCSITOL I 22813 - NIAS

stl TERANG

Saye yang bertanda tailgn dibawah ini

Narna ; lr. L{I(EOit{IeAn$ trEBtjA


NIP .100042851
Jabaran Femrmpin Prar:ek Pemcanaan dan pengawasan
Pembangunan Banr Jalan dan Jernbafan Kab. Nias
l'ahun Aagearan 2tXE
Alamat . Jla Soekarno Ns l0 Cunungsitoli* Nias

Menerangkan dengan **ungguhnya

Nama . Csrlts Sitsru ST


Jahtan Chief luspector {CI}
Alamar : Jln. Vanili I No. lt) Simalinglar- Msdan
Perusahaan CV. Jefrrndo Coasultant

Adalah henar bekerja Provek Pengart'asan dan Perencanaan Teknis pembangunan


.pada
Baru Jalan dan Jembatan Tahun Anggaran :00j vaag dikerora oreh sub Drnas
Pengemirangan Prasarana Jalan Dinas himpraswrl Kabupatci Nias
lrrh,rtung scjak tanggal
?3 Nopanbr 200? s,d l0 fuusrus ?003

Selama bedangsungn"v-a Prtr1,'ek tersebul. personil kami setrutkan diaa-s


-v-aag telah
menjalankan rugas dengan BAIK.

Demikian $ura, ke{rrafigan ini diperbuar, una* dapar diperguaakcr} seprlurrya

Gunungsitcli- l4 Agusrus l00l


PEI{lh{Pt},i PR{}1'EK
PFRENCAN AAN DAli pf:i.ieA U ASA!.1
PET.{BANT}UNAN BARU
N {P2BJ:}
KABU ?

I
UIHA$ TTHMUf,ffiAH URN THA}'IHflNN UfiEfiflN
lLN. W.n. SUPnATMAI,I tlo. +e TELP. {06241 21673-FAX. (06241 2Zt4O
RANTAUPRAPAT

Yang bertanda r'ngln dibawatr ini :

Nama Ir. E- SYAHRIAL ErF. NASUTION


NIP 4m015610
Jabatan Kepata Dinas Permukiman dan Prasaram Dersh frUrym
kbuhanbatu T
Sumber Dana APBDTAzOO4
Menerangkan bahwa:

Nama Crrlel Sitorrr


Jabatan Quality Enginr
Perusahaan PT. Berlian Jaya Mandiri Konsultan
Pekedaan Survey Proyee Jalan dan Jembatan Tahun Anggarut 2fr15
Proyek APBD Talrun Anggaran 2004 pada Dinas Permukiman
dan Prasarana Daerah Kabupaten L,abuhan Batu

Telah bekerja padn proyek resebur diatas tertriumg sejEk tansgsl Juni 2004 sampai dengan Agrrstus 2004
dan selama bekeda pada proyek tersebul yang bersangkutan Elah menjalankan tugas dengan penuh
tanggungiawab.

Berakhimya mssa petrugasan adalah disebabkan dengan telah selesainya masa pekerjaan Proyek diaas.

Demikianlah surst keterangan ini diperbu* untuk dapa dipergutshn seperlunya.

Dikcluarkan : Labuhanbttu
Prda Tanggal : '7 Oktobcr 201)"1
Ll\ DIN;\S
PIiI\,ILIKIt{A
DA E,RAH

* t lQAsrilsr us^' , +
!\ -=qI-n

$ "is)
P {i'J3: i? }I i} t p555tr S{; }r{,':" !' $,11* UTA iti
lii'}' "4 r"3

PR O'i' fi ri PIi It I i. i'A.r A ",i, \ TEF{hJ is i}.4 ru pENCAlth S A }:


i_ja L,t,' i ii-,&. :1i, ".rfl $/f ffi Ay,q ri Fxt*5,I N I I
,

"qltt,s4

Y*greffi*iln di kwqhilTi
Hrm* lr Simsu Brrlrt r

li tP .tfrSl87Xr
Jabrnan Fexixpi,n ffid Femgm*as*r dur Fawwrf*r:lsJrh
&x Jesr&*ra* Smatrtra ljer*
f,@ambah*a
I.i*IIla lr Cterl* Srt*rse
].kt*r Sire Engimer
Pensaben CV Rdrelma UiEma

Adaldj kr t*t#je ra& frlet fferp*nsa* dm Perencamar fcknrs Jalm &rn lggr6
fq*sr T*krsr ,qtrsFsr ms3 *i lj:rir F6;p Adr&itihsr knehtsreg Jrkn Icnrbarn
{UPR$I} {karlllt& S*tn{i * Ts@xtt*rw. 'T*hff?&efle - iahewE. teheli*? *firh:. Lo}<F**e ?clulr
k,lglosffirr =- *iiuftibu srl* tangt l3 &gm*x3#!3 sd ?4 Bcrelnhrr3s$3
$eEtl !eh*rt* ru** *q* *imka$ vrug ber*ugkutsr tetafi nm;xlffi&s! tli*ns re* drbehry*er
kepedenya dfi*tn BAIX.

Dfnnikian suar Kmcraagen rnr diBevhst, unadr epar drpergrsr*an seiredrffir

&cd$n, 11 l{*rer ler

Pc**-tr
HIr 4ffi38?ffi

f* Pet{xgg*}
l'lr)M llltl N'l'AI I l(0'l'A SII]OLCA
DINAS PI1RMI II(IMAN PITASARAI\A WII.,AYAI-I
I)AN 'I'N'I'A ITTJN NG KO'I'A SII}OLGA
SUB DINAS SARANA DAN PRASARANA
.ll, Korrrotlol Yori Slnhrlriu No, .12 'l'cl1l/lirx (00:)l)21
l.)2
SI.BO!93--

SURATKETERANGAN
Nom or : 03tl/PIMI(ItrG/SP-Pr./2005

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : MARETI I.AROSA


NIP : OlOO87872
Jabatan : Pemimpin Kegiatan Sarana dan prasarana

Menerangkan bahwa:
Nama : CARLES SITORUS, ST
Jabatan : Ouantity Engineer

Adalah benar telah bekerja pada Proyek Perencanaan Sarana dan Prasarana Dinas permukiman
Prasarana Wilayah dan Tata Ruang Kota sibolga pada perusahaan cV. BALCoN coNsuLTAN
Tahun Anggaran 2005 mutai tanggit tz Januariioos s/d'31 Mei,?005.

Selama melaksanakan tugas yang bersangkutan telah menunjukkan tanggungjawab dan dedikasi
yang baik. .

Demikian Surat Keterangan ini dibuat untuk dapat dipergunakan pada keperluannya.

Sibolga, 06 Juni 2005

N KEGIATAN
RASARANA I
DEPI\FITEMEN PEKEFIJI\I\N UMUM
DI FI EKTORAT JEN DEttAL BI NI\. MI\.FIGI\
SAIUAN KIRIA SI|\,1I|'ITARA PI|VIILIHARAAN JALAl,l DAl,l JII/IBATAN PROVINSI $U|\/lAIIRA UTARA
Alamat: Jalan Busl Dalbrn No.7 Medan, Telp.061-7866804, Fax,:061-7866804
Ematl : pemelsumut@yahoo.com

SURAT KBTERANGAN
Nomor :
fi'7 0t,DL [kt - r/tlXlfie+

Yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama : Ir. Timbul Pasaribu, MM


NIP : {1OO4O831

Jabatan : Kepala Satuan Kerja Sementara Pemeliharaan Jalan Dan


Jembatan Provinsi Sumatera Utara.

Dengan ini menerangkan bahwa:

Nama : Garles Sitorus, ST


Jabatan : Quality Engineer
Perusahaan : PT. Triduta Mitraparama Ass.

Adalah benar telah bekerja pada Proyek Paket Pemeliharaan Jalan Bawolato - Lahusa
terhitung scjak tanggal 0.1 Agustus 2005 s/d l0 Dcscmber 2005.
Selama bekerja pada proyek tersebut yang bersangkutan telah menjalankan tugas dengan baik

dan penuh tanggung jawab serta dedikasi yang baik.

Berakhirnya masa penugasan disebabkan telah selesainya pekeriaan Proyek tersebut.

Denrikian Surat Keterangan ini diperbuat untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Medan, 22 Desember 2005


-i..' ,,!
'al r
tirr -"'.tl+:rffi
i. R$X*$ffi$$H#'fifiLa$$#flry,"
Alnrvrlrt :
Aramat ia-l Qil&iffiffi,:irffir} txs set nr'Air
Keturahsn paiar reiui'
uli#;
Tetp, (0639) g233gi

Yang bertanda fangan dibawah


ini :

iffi,tr$'':..':
ielabili tusi"dllr
,dti'
'-15.:'. .

,trxn
PEMERINTAH KOTA SIBOLGA
DINAS PERIVIUKIMAN PRASARANA WILAYAH
DAN TATA RUANG KOTA SIBOLGA
SUB DINAS SARANA DAN PRASARANA
Jl. Komodor Yos Sudarso No. 42 Telp/fax (0631)21132
SIBOLGA

SURAT KETERANGAN
Nomor : 051/SATKER/SP-Pr./2007

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama MARETI LAROSA


NIP 010087872
Jabatan Kepala Satuan Kerja Sarana dan Prasarana

Menerangkan bahwa:
Nama CARLES SITORUS, ST
Jabatan Quality Engineer

Addah benar telah bekerjapada Proyek Pengawasan Sarana dan Prasarana Dinas Permukimar Prasarana
Wilayah dan Tata Ruang Kota Sibolga pada perusahaan PT. Pancarancang Pratama Tahul Anggaran 2006
mulai tanggal 01 Agustus 2006 s/d 31 Desember 2006.

Selama melaksanakan tugas yang bersangkutan telatr menunjukkan tanggungjawab dan dedikasi yang baik.

Demikian Surat Keterangan ini dibuat untuk dapat dipergunakan pada keperluannya.

Sibolga, larnai2007
PEMERINTAH KOTA SIBOLGA
DINAS PERIVIUKIMAN PRASARANA WTLAYAH
DAN TATA RUANct<orA srBoLGA
SUB DTNAS SARANA DAN PRASARANA
Jl. Komodor Yos Sudarso No.42 Telp/fax (0631)21132
SIBOLGA

SURAT KETERANGAN
Nomor : 042/SATKER/SP-Pr.12007

Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : MARETI ISROSA


NIP : 010087872
Jabatan : Kasatker Sarana dan Prasarana

Menerangkan bahwa :

Nama : CARLES SITORUS, ST


Jabatan : Quantity Engineer

Adalah benar telah bekerja pada Proyek Perencanaan Sarana dan Prasarana Dinas Permukiman
Prasarana Wilayah dan Tata Ruang Kota Sibolga pada perusahaan CV. PORTAL UTAMA Tahun
Anggaran 2007 mulai tanggal 15 Januari 2007 s/d 31 Mei 2007.

Selama melaksanakan tugas yang bersangkutan telah menunjukkan tanggungjawab din dedikasi
yang baik.

Demikian Surat Keterangan ini dibuat untuk dapat dipergunakan pada keperluannya.

Sibolga, 13 Juni 2007

KASATKER
BADAN REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI NAD.NIAS
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN
REHABILITASI DAN REKONSTRUKSI JALAN PROPINSI
SI}MATERA UTARA I
Jalan Sisingamangaraj a No.2 Telephone : 0639 -22938

"rf r f
zoo7

Yang bertandatangan dibawah ini :

Nama : Bintang Hutapea, ST


NI P : 110019282
Jabatan : Pejabat Pembuat Komitmen Rehabilitasi dan Rekonstruksi
Jalan Propinsi Sumatera Utara I

Dengan ini menerangkan batrwa:

Nama : CarlesSitorusrST
Jabatan : Quallty Engineer
Perusaluan : PT. Berlian Jaya Mandiri Konsultan

Telah bekerja sebagai Konsultan Supervisi pada Satuan Kerja Sementara Badan Rehabilitasi
-
dan Rekonstruksi (BRR) NAD Nias Jalan Propinsi Sumatera Utara, Paket Pengawasan
Teknik Jalan Propinsi Ruas Jalan Botombawo - Desa Lalai di Kepulauan Nias Sumatera Utara
dengan kontak kerja konsultan No : SPK-05/PPK-PPUP/BRMIV2007 tanggal 30 Maret 2007
dan kontrak lanjutan No : SPK-06/PPK-PP/BRR/[V/2008 tanggal 26 Apil2008. Tanggal
mulai kerja dari 06 September2A0T sampai dengan 30 September 2008.

Selama menjalankan tugas yang bersangkutan telatr melaksanakan tugas yang diembankan
ke,padanya dengan baik dan penuh rasa tanggung jawab.

Demikian suat keterangan ini kemi perbuat dengan sebenarnya untuk dapat dipergunakan
seperlunya

Gunungsitoli, 30 September 2008

Pejabat Pembuat Komitmen (PPK)


Rehabilitasi dan Rekonstruksi
Jalan Propinsi Sumatera Utara I

BII{TANG HUTAPEA. ST
NIP. r 10019282
DEPARTEMEN PEKERJA'IN UMUM
r}INE'{TORA'I', IENI}HRAT, BINA PT{BG A
r.,} 1rrlt.\1ll !)l i \h\r\\ \\ ili \\\\\l(!\\t i

\\\, t'!.i .'/'1 \"1 l\! t\tlt-\ ll'r.lH\l'\\tr*(IPt\.ri\i \l\l't'.It\ i t \!t\


:r.,!r!r ;lLrllrir rrlt r s + uor:tr{IlH 31 11 t.}1tr ttIltAIfI $f*fr[ ilrtm rff|il . il*otcA lA}$lS*SS fiilflt iF}t"
,,tn Suotrtr, &'norrtq r,uth Io t A{ thslrr I 8bob1 tr0. L0t .Illrtl Frr Btt , t7tt8,
[+rretl pu $ofir2ffi|fi1;dracorlr

SURAT KETERANGAN KERJA


Nonror : PW.03.0lISK/SNVT - PRSV/JJ.091.......i?00q

Saya yang berrandatangan di bawah ini :

Nama : lr. SABAR SIMBOLON


NIP : 4000?6987
Jabatan : Pe.iabat Pemhuat Komitmen Preservasi Jalan dan Jembatan
Rianiate - Ilatang Toru - Sibolga - Manduamas - Batas Aceh
Paket Penanganan P:uca Baniir lJatas'fapanuli Tengah -
Tarutung ( Paket ?l t
.\lamat ; Jl. Supraplo Simpang TuLka No.l .A-B Sibuluan I Sibolga.
Telp, 0631 - 171.168

Dengan ini menerangkan :

Nama : CARLES SITORUS. ST


Jabatan : Quality Engineer
Provek : Pemeliharaan Jalan dan Jembatan Rianiate - Batang l'oru -
Sibolga - Manduamas - Batas Aceh Paker Penanganan Pasca
Banjir Batas I'apanuli Tengah - Tarutung ( Paker 2l )
Perusahaan : PT. BERLIAN JAYA MANDIRI CONSULTANT

l'elah trekeria pada Pengaw'asan Proyek Pemeliharan Jalan dan Jembatan Rianiate -
Batang Toru Sibolga - Manduamas - Batas Aceh Paket Penanganan Pasca Banjir Batas
-
l'apanuli Tengah - Tarutung ( Paket 2l ). terhitung sejak tanggal 18 Nopember 2008 Vd
l7 Juni 2009 dan selama bekerja pada Proyek yang trersangkutan menjalankan tugas yang
dihebankan kepaclanya dengan baik dan penuh Tanggung Jawab.
Berakhirnya rnas.a Penugasan adala} disehabkan dengan telah selesainya Pckerjaan
Proyek tersebut.

Demikian surat Keterangarr inidibuar unruk dapar dipergunakan sqrenuhn-v-a.

Sibuluan I Sibolga l8 Juni 2009


PTJABA I' PEMBI IA I I(OMI'I'MI N PRISERV^.SI
JAI,AN T,AN .,EMBATAN RIANIATF - BAI'^NC TORI,
AMA\ . BAl AS PAKT|'I'
BANJIR BATAS^CEI{
TAPANTITI
r PAKF:l2l )
PEMERINTAH ACEII
DIilAS BllrlA HARGA DAN CIPTA KARYA
IGG{A TAX REHABIUTASI'PETELIHARAAiI JALAN
PE.IABAT PELAKSAHA TEKHIS KEGIATAiI
PETUHARAAI| JAI-lIrl DAH JEHATAil
HTLAYA}I X ACEH SEI.ATAT{
Jahl Sirirgrmrcrrri. lry Kitlrt No. lllcahboe fiebrFaten AecL SEraI

.*Grrl4,o
Yang bertare tafigan &adr ini :

Narna : SYAFRIZAL, ST.


Jabatan : PQSd Pel*sana Teknis Kegiatan
Perndharaan Jalan Dan Jembatan Vtfilayah lX dan X Aceh
Selatan

irlenerarqkan b*Hta nana Ersetut dilraurah ini :

Nama : Charles Silorus


JabaHr : QualityEnginer
Perusahaan : PT. Anqgerah Krklapradana Ass CV.Engineer

Adalah benar Elah bekeda membanU pel*sanaan Pengawasan Supervisi pada PPTK
Peneliharaan Jalan Dan Jenbdan Wihyah lX dan X Aeh Selatan, suaidengan surat
PPTK Pengawasan Teknb Jakt &n Jembatan Bidang Program dan Pelaporan Dinas
Bina hlarga dan Cipta Karya Nsror: 031fi)BC/PPTK-Pt\r/Uob.VI201O, tanggal 27 Mei
201C, Perihal : MobilisasiPersonil Konsulem Supervisipada Pakd:

1. Pemel. Jl. Gunurg Kryur - Trumsr - P.Paya (Seksi-1) ;


2. Pemel. Jl. Gunurg Kapur - Trumon - P.Paya {Sekei-Z} ,

terhitung sejak bnggal 27 )ki 2010 s/d tanggal 15 Dessnber 2010.

Demikian Surat Kerangan ini dibuat dengan sebenarnye untuk dapat dipergunakan
sebagaimana nestinya.

hileulaboh, 3'l Desember 2010

Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan


Jalan Dan Jembatan
dan X Aceh Selatan
DEPAXIEI&il PETE&IAAI$ I&IT}M
DIBKTOXAT IENDEXAL EflNA MABGA
BALIU BHTAB, ?EI-AESAITAAIY IALIT}T TITASOIiI.AL I
SATUAII Tf;I.IA NO}T VE*IIT*L TEEIENTU/TUASA PENGGI,JNA AI{GG**AN
PEI'BALIEIIII{AH IAI*I{DAiI JEIIB TAT{}*.BYII{!ilfrIMAI?BAIIT BA
Jt BtsiDahBNo.T FlrIda'I {202t9} T&. (trI) fffi6840 e-Eail :1piia@yq@po

${I*ATW
Nmor : FF.0*-SI f'ILT-II{
* rfrlo

Yaqf bqrtedaax$il d,ibawah ini :

$ara : A$rtrEdt*r, f;if


NIP :11fr)55153
Jab*taa : PejabatPembuatlbmitmoJalaad&JemolicasTimurtr
Dffigao ini Meosranglasbahwa saudara tfmcgttr dibawah ini :

Na*a : Crk$an1 $t
Iabasn : @ality EaSiffi
Pen$ah.an : PT. SecmsEngiffiiryCwkane

T*hh be&eja $Sryai l(wultaa SoeE bi pada M Pcdmg@ Jaba dan &daaa thtts
Timur II, frlit f&s Idru Xen h|rt 3t Pr* trlrllrg * E!!rl lf, Dcccds
ffi turyd fuq;E l"E t SA!d20f0.
Sds4a reai*AaUn tuges yasg tasalgtma tchL nquai&r kccrryEhil $aBai dergan t$as
dan tang$ry jar&rrye, sah mdatubn lreriar*rng yeqg ta* deo$a seorn piha& yang tertait
dalaopelalraaanFoydt
Demikiau $ur* Kcararyar ini diperbuar uotu& daFt &pcrgusakan *perhmya.

DikctuaeaaDi : Medan
Pad. TartrBl : SApril 2010

dap &mbaga
B
PEMERINTA}I PROVINSI SUMATEI(A U'['AKA
DINASBINAMARGA
Jl. Sakti Lubis t'lo. 7R Tel. (061) 7867{55 - 7860466, Fu. (061} 7867338
E - Mail : dislantan@sumutprov.go.id

MEDAN
ST]RAT KETERANGAN
lfr&*l20ll
Nomor: 874 /BM-BT/PWS

Yang bertanda tangan dibawah ini


Nama Heidir lubis, ST
NIP 19690402 200701 I 005

Jabatan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan Pengawasan


Pembangunan dan Peningkatan Jalan Provinsi.
Menerangkan Bahwa
Nama Carles Sitorus, ST
Jabatan Quality Engineer
Perusatraan PT. Arangsibu Raya Konsultan

Adalah benar bekerja pda Kegiatan Pengawasan Pembangunan dan Peningkatan Jalan Provinsi
Wilayatr lvladina dan Tap. Selatan Paket 13 (tiga belas) Ruas Jalan Jembatan Merah - Muara Soma di
Kab. Madina, Ruas Jalan Muara Punglut- Simp. Banyak di Kab. Madina, Ruas Jalan Sp. Polo Padang

- Bantahan - Bts Sumbar di Kab. Madina dan Ruas Jalan Pal XI - Aek Godang di Kab. Tap. Selatan,
Tahun Anggaran 2017 , sejak tanggal 08 Juli 2011 s/d 23 Desember 2011.
Selanra bekerja pada Proyek dimaksud yang bersangkutan telah menjalankan tugas yang dibebankan
kcpadanya dcngan BAIIC
Demikian surat keterangan ini diperbuat untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Medan, LO- lp*vata*- 2911


Teknis Kegiatan,

i-r";]'l*,f] :i''l{,\

Cc. Pertinggal.-
'1

PEMEAII{TAH PROVINSI $T}I![ATERA T'TAAA


DINASBINAMARGA
& ffitrffit{0.IRT[.00l}Iff ftf -IBSl8fi, F8 PSf]?!0EgS
E-ffilWH
MEDA-N.

ST]RAT KETEBANGAI\
Nomor : SIU602. 1/DBM.BT/328D012

Yangbertanda tangan dibawah ini

Nama Ir. Marapinta Harahap, MM, MAP


NIP 195fr2231976"'.W
|abatan Peiabat Pembuat Komihen.
Menerangkan Bahwa

Nama Carles Sitorus"ST


|abatan Chief Inspector
Pemsahaan CV.Rancang Bangun Consultant

Adalah benar bekeria pada Proyek Pengawasan Ialan Provinsi Wilayah Tapanuli Tengah
Periode t luli 2012 s/ d Desember 2012.

Selama bekerja pada Proyek dimaksud yang bersangkutan telah menialankan tugas yang
dibebankan kepadanya dengan BAIK.

Demikian surat keterangan ini diperbuat untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Prcv. $umstera Uhra

,ffi e

'.fl
t
* e
silil*, fiil&p
na Utama Madya
Nrp. 1s$$s?P3 1S?S r $S4
Cc. Pertinggal.-
F *lN.*I }YTE IT K*$ U f* TErrI NIAS
I}TITA$
taL"**I .ts
FXH$ ,-IAAr{ TIKTUIt
KA,&!*s x{}r ,r'*-* Ts.tB,f*ili ts6}}} ltr{s
CI!J\iIiNGSITOLI 2T8IJ * NIAS

Sq-w1gs hffitc@ tl*ryf*dikudr rry

Fisate b. r-;tlEtEtrHl5Jt*t: ***tjn


ffitP .fire(l{:t5?
j*W PerainrpaPrd** F:J$ ff ,. EFII( T * }frygffiO0
K^&ryrn Nrc
ek JIo- Sefuo ltft) l0 A rirrrsg#dr - Nirl
t

h{qlre'stgLsr *r}6xt
Fiar*a **rr.$T
A@ryiac*
,{fitg ,hr Pianr At I t&. l$ tr,*E
r*+t@mm
, n*mla.ffi tdm'o. Ifuc tr4q#r*
2 Httrram ffi itkr Rrc Srsr{wirar
, ltrqcrihaa Fryicdi* &fur Rms r*saf* s*gr*s,
* *
Sic'e. He. $r:ur*u,
'mffi* Ru* Pasir Htru

S&E ryf !E!AT Effin,* d,atg @ rs*rh ffi*S* r*EFr


Bdn+xemrr*
ljfp_Fffi rryp, netrse r{rrgmi
t}_-. rrf,A ?t-?stTry^!
-F*heryTek*it r*iim rw *; d;*fg
e*r
1ri 23 i a, ffi
{EttF ffi k SFf:.OEff fHP or-f fracmryreur T* fw&ffi di,.K*&
}*i6yqffiiscj*rryt t6rdi tlpgvd t6lrtu }-xxi

Sfut p*erym enrbu. pettryui vmg L:mrr sebr.et*n &Es rdrh


hrpadt smr &n betr;a sm hgar bd EfEdq, r,t?Ei-fsh* -*,g;;-fu"
Fotdd3a b at.rta*uatqsfiErEFFrsErr1* *5j111g c*"--

Dcrar-han srrrrt kiergxi rrr drha_ urf;u* itsBir &grunelun sctagutrrsm


rffit _rlya

r" Ii h;t*et ?tlG*


DAFTAR RIWAYAT HIDUP

1. Posisi Yang Diusulkan : Quality Enginer


2. Nama Perusahaan : CV.Irbie Nusa Consultant
3. Nama Personil : Ronald Tambunan, ST
4. Tempat/Tgl lahir : Medan/12 Mei 1973
5. Pendidikan :
1. SMA Negeri 8 Medan, lulus tahun 1993
2. Politeknik Sipil USU Medan, lulus tahun 1996
3. S-1 T.Sipil Univ.Gadjah Mada (UGM) Jogjakarta, lulus tahun 1999

6. Pendidikan Non Formal :-


7. Pnguasaan Bahasa Indonesia : Baik
Bahasa Inggris : Baik

8. Pengalaman Kerja :
1 Nama Perusahaan : PT.KANTA KARYA UTAMA
Posisi : Supervision Engineer (SE)
Waktu : 12 Agustus 2014 sampai 20 Desember 2014
Proyek : Pengawasan Peningkatan Jalan Paket 1, 2,3, dan Paket 4. APBD Propinsi Riau
Uraian Kegiatan : a. Mengikuti Petunjuk dan syarat yang telah ditetapkan Kontrak, terutama
mengenai monotoring pekerjaan, spesifikasi, metode pelaksanaan, metode
pengukuran volume dan rincian teknis Change Order
b. Menerima dan menolak atas material dan produk pekerjaan
c. Melakukan pemantauan dengan tetap atas prestasi kontraktor
d. Melakukan pengecekan secara cermat semua pengukuran pekerjaan
e. Menyusun laporan Bulanan tentang kemajuan fisik dan finansial
f. Menyusun Justifikasi Teknis sehubungan dengan perubahan kontrak
g. Mengecek dan menandatangani dokumen pembayaran bulanan (Monthly Certificate)
h. Mengecek dan menandatangani dokumen pengendalian mutu dan volume pekerjaan
i. Bertanggungjawab langsung kepada Design Engineer/Chief Supervision Engineer

2 Nama Perusahaan : PT.ARTERI CIPTA RENCANA


Posisi : Quantity Engineer (QE)/Chief Inspector(CI)
Waktu : 27 Februari 2014 - 01 Agustus 2014
Proyek : Pembangunan Jalan Simpang Lago-Simpang Japura) APBN Riau 2014
Paket: Simpang Lago-Sorek I.CS
Uraian Kegiatan a. Membuat Rekayasa Lapangan
b. Membuat Laporan Justifikasi Teknik (Jastek) dan membuat laporan
MC 0
c. Menyiapkan Standard standard Quantity di lapangan, baik pengukuran
Volume dengan alat-alat maupun dengan manual untuk perhitungan
volume MC
d. Membuat Laporan Kemajuan Kegiatan Proyek (Progress)
e. Memberikan Saran-saran dan Solusi mengenai keterlambatan Progres
f. Membuat Laporan semua kegiatan Proyek dilapangan, mulai Laporan
Kegiatan Harian Personil, Peralatan dan Mobilisasi Peralatan/Bahan.
g. Menyiapkan Data-Data Back Up Data Quantity untuk MC

3 Nama Perusahaan : PT.VISI TEKNIKTAMA UNGGUL


Posisi : Supervision Engineer (SE)
Waktu : April 2013 sampai November 2013
Proyek : Pemeliharaan Jalan Merbau-Teluk Meranti APBD Provinsi Riau
Uraian Kegiatan : a. Mengikuti Petunjuk dan syarat yang telah ditetapkan Kontrak, terutama
mengenai monotoring pekerjaan, spesifikasi, metode pelaksanaan, metode
pengukuran volume dan rincian teknis Change Order
b. Menerima dan menolak atas material dan produk pekerjaan
c. Melakukan pemantauan dengan tetap atas prestasi kontraktor
d. Melakukan pengecekan secara cermat semua pengukuran pekerjaan
e. Menyusun laporan Bulanan tentang kemajuan fisik dan finansial
f. Menyusun Justifikasi Teknis sehubungan dengan perubahan kontrak
g. Mengecek dan menandatangani dokumen pembayaran bulanan (Monthly Certificate)
h. Mengecek dan menandatangani dokumen pengendalian mutu dan volume pekerjaan
i. Bertanggungjawab langsung kepada Design Engineer/Chief Supervision Engineer

4 Nama Perusahaan : PT.EGIS BCEOM INTERNASIONAL


Posisi : Quantity Engineer (QE)/Chief Inspector(CI)
Waktu : 24 November 2011 - 30 April 2012
Proyek : Pembangunan Jalan EINRIP 01
Paket Ende-Aegela Flores Nusa Tenggara Timur
Uraian Kegiatan a. Membuat Rekayasa Lapangan
b. Membuat Laporan Justifikasi Teknik (Jastek) dan membuat laporan
MC 0
c. Menyiapkan Standard standard Quantity di lapangan, baik pengukuran
Volume dengan alat-alat maupun dengan manual untuk perhitungan
volume IPC
d. Membuat Laporan Kemajuan Kegiatan Proyek (Progress)
e. Memberikan Saran-saran dan Solusi mengenai keterlambatan Progres
f. Membuat Laporan semua kegiatan Proyek dilapangan, mulai Laporan
Kegiatan Harian Personil, Peralatan dan Mobilisasi Peralatan/Bahan.
g. Menyiapkan Data-Data Back Up Data Quantity untuk IPC

5 Nama Perusahaan : PT.WAHANA CONSULT


Posisi : Quality Engineer
Waktu : 18 April 2011 sampai 1 November 2011
Proyek : Pembangunan Jembatan Nanga Tayap-Batas Propinsi KALTENG
(Jembatan Lambaian Sirih Cs )

Uraian Pekerjaan a. Menyiapkan Persiapan Prosedural Semua Pengujian Material sesuai


kontrak dan Spesifikasi Direktorat Bina Marga Departemen PU yaitu:
1. Prosedur Pengujian Row Material Agregat untuk Hotmix, Base dan
Beton yaitu Pengujian Los Angeles, Pengujian Aspal cair,
Pengujian Tanah dan Pengujian Pengujia Portland Cement
2. Prosedur Pengujian Material di Laboratotum, yaitu: Pengujian
untuk Job Mix Formula (JMF) Hotmix, Base dan Beton
Pengujian ini meliputi:
JMF HOTMIX: Analisa Saringan, Berat Jenis, Marshall Testing,
Kalibrasi AMP, Density Test dan Quality Control.
JMF BETON : Analisa Saringan, Berat Jenis, Slump Test dan

Test Silinder/Kubus Beton


JMF BASE : Analisa saringan, Berat Jenis, Compaction Test dan
Density test dan Test CBR
3. Prosedur Quality Control Material
- HOTMIX meliputi:
Pengujian Extraction, Pengujian Marshall dan Pengukuran Suhu
- BETON meliputi:
Pengujian Slump Lapangan, Pengujian Silinder/Kubus Beton
- BASE meliputi:
Pengujian Analisa Saringan, CBR Test dan Sand Cone Test.
b. Membuat Laporan Mingguan Pekerjaan Quality di Laboratorium dan
di Lapangan
c. Membuat dan Memberikan Saran-saran dan Alternatif Penyelesaian
setiap permasalahan Material di Lapangan dan di Laboratorium
d. Membuat Laporan Back Up data Pembayaran (MC) Quality

6 Nama Perusahaan : PT.CIRIATAMA NUSAWIDYA CONSULT


Posisi : Quality Engineer
Waktu : 5 MEI 2010 sampai 28 DESEMBER 2010
Proyek : Paket 15 Pembangunan Dan Peningkatan Jalan dan
Jembatan Metro Medan Cs ( Peningkatan Jalan
Medan-Lubuk Pakam )
Uraian Pekerjaan a. Menyiapkan Persiapan Prosedural Semua Pengujian Material sesuai
kontrak dan Spesifikasi Direktorat Bina Marga Departemen PU yaitu:
1. Prosedur Pengujian Row Material Agregat untuk Hotmix, Base dan
Beton yaitu Pengujian Los Angeles, Pengujian Aspal cair,
Pengujian Tanah dan Pengujian Pengujia Portland Cement
2. Prosedur Pengujian Material di Laboratotum, yaitu: Pengujian
untuk Job Mix Formula (JMF) Hotmix, Base dan Beton
Pengujian ini meliputi:
JMF HOTMIX: Analisa Saringan, Berat Jenis, Marshall Testing,
Kalibrasi AMP, Density Test dan Quality Control.
JMF BETON : Analisa Saringan, Berat Jenis, Slump Test dan
Test Silinder/Kubus Beton
JMF BASE : Analisa saringan, Berat Jenis, Compaction Test dan
Density test dan Test CBR
3. Prosedur Quality Control Material
- HOTMIX meliputi:
Pengujian Extraction, Pengujian Marshall dan Pengukuran Suhu
- BETON meliputi:
Pengujian Slump Lapangan, Pengujian Silinder/Kubus Beton
- BASE meliputi:
Pengujian Analisa Saringan, CBR Test dan Sand Cone Test.
b. Membuat Laporan Mingguan Pekerjaan Quality di Laboratorium dan
di Lapangan
c. Membuat dan Memberikan Saran-saran dan Alternatif Penyelesaian
setiap permasalahan Material di Lapangan dan di Laboratorium
d. Membuat Laporan Back Up data Pembayaran (MC) Quality

7 Nama Perusahaan : PT.Seecon Engineering Consultan


Posisi : Quality Engineer
Waktu : 16 Desember 2008 - 30 Desember 2009
Proyek : Paket Pembangunan Jalan Rantau Prapat By Pass
(MYC) APBN Tahun Anggaran 2008
Uraian Pekerjaan a. Menyiapkan Persiapan Prosedural Semua Pengujian Material sesuai
kontrak dan Spesifikasi Direktorat Bina Marga Departemen PU yaitu:
1. Prosedur Pengujian Row Material Agregat untuk Hotmix, Base dan
Beton yaitu Pengujian Los Angeles, Pengujian Aspal cair,
Pengujian Tanah dan Pengujian Pengujia Portland Cement
2. Prosedur Pengujian Material di Laboratotum, yaitu: Pengujian
untuk Job Mix Formula (JMF) Hotmix, Base dan Beton
Pengujian ini meliputi:
JMF HOTMIX: Analisa Saringan, Berat Jenis, Marshall Testing,
Kalibrasi AMP, Density Test dan Quality Control.
JMF BETON : Analisa Saringan, Berat Jenis, Slump Test dan
Test Silinder/Kubus Beton
Density test dan Test CBR
3. Prosedur Quality Control Material
- HOTMIX meliputi:
Pengujian Extraction, Pengujian Marshall dan Pengukuran Suhu
- BETON meliputi:
Pengujian Slump Lapangan, Pengujian Silinder/Kubus Beton

- BASE meliputi:
Pengujian Analisa Saringan, CBR Test dan Sand Cone Test.
b. Membuat Laporan Mingguan Pekerjaan Quality di Laboratorium dan
di Lapangan
c. Membuat dan Memberikan Saran-saran dan Alternatif Penyelesaian
setiap permasalahan Material di Lapangan dan di Laboratorium
d. Membuat Laporan Back Up data Pembayaran (MC) Quality

8 Nama Perusahaan : PT.Timan Putra Consultan


Posisi : Quality Engineer
Waktu : 1 September 2008 - 31 Desember 2008
Proyek : APBD Prov.Nangroe Aceh Darussalam Kab.Pidie
Tahun Anggaran 2007-2008
Uraian Pekerjaan a. Menyiapkan Persiapan Prosedural Semua Pengujian Material sesuai
kontrak dan Spesifikasi Direktorat Bina Marga Departemen PU yaitu:
1. Prosedur Pengujian Row Material Agregat untuk Hotmix, Base dan
Beton yaitu Pengujian Los Angeles, Pengujian Aspal cair,
Pengujian Tanah dan Pengujian Pengujia Portland Cement
2. Prosedur Pengujian Material di Laboratotum, yaitu: Pengujian
untuk Job Mix Formula (JMF) Hotmix, Base dan Beton
Pengujian ini meliputi:
JMF HOTMIX: Analisa Saringan, Berat Jenis, Marshall Testing,
Kalibrasi AMP, Density Test dan Quality Control.
Test Silinder/Kubus Beton
JMF BASE : Analisa saringan, Berat Jenis, Compaction Test dan
Density test dan Test CBR
3. Prosedur Quality Control Material
- HOTMIX meliputi:
Pengujian Extraction, Pengujian Marshall dan Pengukuran Suhu
- BETON meliputi:
Pengujian Slump Lapangan, Pengujian Silinder/Kubus Beton
- BASE meliputi:
Pengujian Analisa Saringan, CBR Test dan Sand Cone Test.

b. Membuat Laporan Mingguan Pekerjaan Quality di Laboratorium dan


di Lapangan
c. Membuat dan Memberikan Saran-saran dan Alternatif Penyelesaian
setiap permasalahan Material di Lapangan dan di Laboratorium
d. Membuat Laporan Back Up data Pembayaran (MC) Quality

9 Nama Perusahaan : Satker Balai Besar Pelaksanaan Jalan


Nasional I Medan
Posisi : Laboratorium Technician Core Team
Managemen Konstruksi Tahun Anggaran 2007
Waktu : 28 Maret 2008 - 30 September 2008
Uraian Pekerjaan a. Membantu Balai Besar Pelaksanaan Jalan Nasional I Medan untuk
menerapkan Pengujian-Pengujian Material di Lingkungan Lab Balai
sesuai Standard Direktorat Bina Marga. Kegiatan-kegiatannya adalah:
1. Mengkalibrasi seluruh alat-alat laboratorium Balai Besar Medan
2. Memberikan Tutorial kepada Teknisi-Teknisi Balai Besar Medan
3. Memberikan Praktek dan Bimbingan tentang Pengujian-pengujian
di Lab Balai Medan
4. Mendampingi dan Memberikan Totorial perihal Job Mix Design
Hotmix, Base, Beton dan Pengolahan data sampai membuat
Laporan Job Mix Design (JMD)
b. Membuat Laporan Mingguan dan Bulanan perihal hasil kegiatan di
Laboratorium Balai Medan

10 Nama Perusahaan : BRR NAD - NIAS Satker BRR Bidang Operasi Banda
Aceh
Posisi : Quality Assurance Regional VI Nias
Waktu : 1 Januari 2008 - 30 Maret 2008
Proyek : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias
Uraian Pekerjaan a. Mengevaluasi dan Memonotoring seluruh kegiatan Paket-Paket
Proyek BRR Distrik VI Nias yang berhubungan dengan Pekerjaan
Quality dan Mutu.
b. Membuat Laporan Hasil Monotoring dan Evaluasi dan Solisi atau
tindakan untuk pengendalian Mutu dan Quality
BRR Distrik VI Nias yang mengalami masalah pengendalian mutu

11 Nama Perusahaan : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias


Posisi : Tenaga Ahli Bidang Teknisi Laboratorium
Waktu : 1 September 2007 - 31 Desember 2007
Proyek : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias
Uraian Pekerjaan a. Mengevaluasi dan Memonotoring seluruh kegiatan Paket-Paket
Proyek BRR Distrik VI Nias yang berhubungan dengan Pekerjaan
Quality dan Mutu.
b. Membuat Laporan Hasil Monotoring dan Evaluasi dan Solisi atau
tindakan untuk pengendalian Mutu dan Quality
c. Memberikan Solusi dan Saran-saran kepada Paket-Paket Proyek
BRR Distrik VI Nias yang mengalami masalah pengendalian mutu

12 Nama Perusahaan : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias


Posisi : Quality Engineer
Waktu : 26 Januari 2007 - 25 September 2007
Proyek : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias
Paket Pembangunan Jalan Gunung Sitoli -
Tuhemberua - Lahewa (Paket - 01)/lanjutan 2006

Uraian Pekerjaan a. Menyiapkan Persiapan Prosedural Semua Pengujian Material sesuai


kontrak dan Spesifikasi Direktorat Bina Marga Departemen PU yaitu:
1. Prosedur Pengujian Row Material Agregat untuk Hotmix, Base dan
Beton yaitu Pengujian Los Angeles, Pengujian Aspal cair,
2. Prosedur Pengujian Material di Laboratotum, yaitu: Pengujian
untuk Job Mix Formula (JMF) Hotmix, Base dan Beton
Pengujian ini meliputi:
JMF HOTMIX: Analisa Saringan, Berat Jenis, Marshall Testing,
JMF BETON : Analisa Saringan, Berat Jenis, Slump Test dan
Test Silinder/Kubus Beton
JMF BASE : Analisa saringan, Berat Jenis, Compaction Test dan
Density test dan Test CBR
3. Prosedur Quality Control Material
- HOTMIX meliputi:
Pengujian Extraction, Pengujian Marshall dan Pengukuran Suhu
- BETON meliputi:
Pengujian Slump Lapangan, Pengujian Silinder/Kubus Beton
- BASE meliputi:
Pengujian Analisa Saringan, CBR Test dan Sand Cone Test.
b. Membuat Laporan Mingguan Pekerjaan Quality di Laboratorium dan
di Lapangan
c. Membuat dan Memberikan Saran-saran dan Alternatif Penyelesaian
setiap permasalahan Material di Lapangan dan di Laboratorium
d. Membuat Laporan Back Up data Pembayaran (MC) Quality

13 Nama Perusahaan : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias


Posisi : Material/Lab.Technician
Waktu : 7 Juni 2006 - 25 Januari 2007
Proyek : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias
Paket Pembangunan Jalan Gunung Sitoli -
Tuhemberua - Lahewa (Paket - 01)
Uraian Pekerjaan a. Menyiapkan Persiapan Prosedural Semua Pengujian Material sesuai
kontrak dan Spesifikasi Direktorat Bina Marga Departemen PU yaitu:
1. Prosedur Pengujian Row Material Agregat untuk Hotmix, Base dan
Beton yaitu Pengujian Los Angeles, Pengujian Aspal cair,
Pengujian Tanah dan Pengujian Pengujia Portland Cement
2. Prosedur Pengujian Material di Laboratotum, yaitu: Pengujian
untuk Job Mix Formula (JMF) Hotmix, Base dan Beton
Pengujian ini meliputi:
JMF HOTMIX: Analisa Saringan, Berat Jenis, Marshall Testing,
Kalibrasi AMP, Density Test dan Quality Control.
JMF BETON : Analisa Saringan, Berat Jenis, Slump Test dan
Test Silinder/Kubus Beton
JMF BASE : Analisa saringan, Berat Jenis, Compaction Test dan
Density test dan Test CBR
3. Prosedur Quality Control Material
- HOTMIX meliputi:
Pengujian Extraction, Pengujian Marshall dan Pengukuran Suhu
- BETON meliputi:
Pengujian Slump Lapangan, Pengujian Silinder/Kubus Beton
- BASE meliputi:
Pengujian Analisa Saringan, CBR Test dan Sand Cone Test.
b. Membuat Laporan Mingguan Pekerjaan Quality di Laboratorium dan
di Lapangan

c. Membuat dan Memberikan Saran-saran dan Alternatif Penyelesaian


setiap permasalahan Material di Lapangan dan di Laboratorium
d. Membuat Laporan Back Up data Pembayaran (MC) Quality

14 Nama Perusahaan : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias


Posisi : Teknisi Laboratorium
Waktu : 27 Desember 2005 - 30 April 2006
Proyek : BRR NAD - NIAS Regional VI Nias
Paket Pembangunan Jalan Gunung Sitoli -
Lolowa'u - Sirombu
Uraian Pekerjaan a. Menyiapkan Persiapan Prosedural Semua Pengujian Material sesuai
kontrak dan Spesifikasi Direktorat Bina Marga Departemen PU yaitu:
1. Prosedur Pengujian Row Material Agregat untuk Hotmix, Base dan
Beton yaitu Pengujian Los Angeles, Pengujian Aspal cair,
Pengujian Tanah dan Pengujian Pengujia Portland Cement
2. Prosedur Pengujian Material di Laboratotum, yaitu: Pengujian
untuk Job Mix Formula (JMF) Hotmix, Base dan Beton
Pengujian ini meliputi:
JMF HOTMIX: Analisa Saringan, Berat Jenis, Marshall Testing,
Kalibrasi AMP, Density Test dan Quality Control.
JMF BETON : Analisa Saringan, Berat Jenis, Slump Test dan
Test Silinder/Kubus Beton
JMF BASE : Analisa saringan, Berat Jenis, Compaction Test dan
Density test dan Test CBR
3. Prosedur Quality Control Material
- HOTMIX meliputi:
Pengujian Extraction, Pengujian Marshall dan Pengukuran Suhu
- BETON meliputi:
Pengujian Slump Lapangan, Pengujian Silinder/Kubus Beton
- BASE meliputi:
Pengujian Analisa Saringan, CBR Test dan Sand Cone Test.
b. Membuat Laporan Mingguan Pekerjaan Quality di Laboratorium dan
di Lapangan
c. Membuat dan Memberikan Saran-saran dan Alternatif Penyelesaian
setiap permasalahan Material di Lapangan dan di Laboratorium
d. Membuat Laporan Back Up data Pembayaran (MC) Quality

15 Nama Perusahaan : PT.Pemetar Argeo


Posisi : Inspector
Waktu : 4 Agustus 2005 - 1 Desember 2005
Proyek : Paket Pembangunan Jalan Sibolga - Barus
APBN Tahun Anggaran 2005
Uraian Kegiatan a. Membuat Rekayasa Lapangan
b. Membuat Laporan Justifikasi Teknik (Jastek) dan membuat laporan
MC 0
c. Menyiapkan Standard standard Quantity di lapangan, baik pengukuran
Volume dengan alat-alat maupun dengan manual untuk perhitungan
volume MC
d. Membuat Laporan Kemajuan Kegiatan Proyek (Progress)
e. Memberikan Saran-saran dan Solusi mengenai keterlambatan Progres
f. Membuat Laporan semua kegiatan Proyek dilapangan, mulai Laporan
Kegiatan Harian Personil, Peralatan dan Mobilisasi Peralatan/Bahan.
g. Menyiapkan Data-Data Back Up Data Quantity untuk MC

16 Nama Perusahaan : PT.Indah Karya Consultan


Posisi : Inspector
Waktu : 31 Juli 2004 - 15 Desember 2004
Proyek : Paket Pembangunan Jalan Siantar - Parapat
APBN Tahun Anggaran 2004
Uraian Kegiatan a. Membuat Rekayasa Lapangan
b. Membuat Laporan Justifikasi Teknik (Jastek) dan membuat laporan
MC 0
c. Menyiapkan Standard standard Quantity di lapangan, baik pengukuran
Volume dengan alat-alat maupun dengan manual untuk perhitungan
volume MC
d. Membuat Laporan Kemajuan Kegiatan Proyek (Progress)
e. Memberikan Saran-saran dan Solusi mengenai keterlambatan Progres
f. Membuat Laporan semua kegiatan Proyek dilapangan, mulai Laporan
Kegiatan Harian Personil, Peralatan dan Mobilisasi Peralatan/Bahan.
g. Menyiapkan Data-Data Back Up Data Quantity untuk MC

17 Nama Perusahaan : PT.Panca Rancang Pratama Consultan


Posisi : Inspector
Waktu : 31 Juli 2003 - 15 Desember 2003
Proyek : Paket Pembangunan Jalan Siantar - Parapat
APBN Tahun Anggaran 2003
Uraian Kegiatan a. Membuat Rekayasa Lapangan
b. Membuat Laporan Justifikasi Teknik (Jastek) dan membuat laporan
MC 0
c. Menyiapkan Standard standard Quantity di lapangan, baik pengukuran
Volume dengan alat-alat maupun dengan manual untuk perhitungan
volume MC
d. Membuat Laporan Kemajuan Kegiatan Proyek (Progress)
e. Memberikan Saran-saran dan Solusi mengenai keterlambatan Progres
f. Membuat Laporan semua kegiatan Proyek dilapangan, mulai Laporan
Kegiatan Harian Personil, Peralatan dan Mobilisasi Peralatan/Bahan.
g. Menyiapkan Data-Data Back Up Data Quantity untuk MC

18 Nama Perusahaan : CV.Citra Design Consultant


Posisi : Surveyor
Waktu : Agustus 2001 - Desember 2002
Proyek : Paket Peningkatan Jalan IA.MUIS I, MUIS II
MUIS III APBD Kalimantan Timur
Uraian Kegiatan a. Membuat semua elevasi pengukuran di lapangan
b. Membuat data-data Pengukuran
c. Mengecek semua elevasi yang ada di lapangan
d. Menyiapkan Data-data Pengukuran dan Memfile kan menjadi laporan
Harian

19 Nama Perusahaan : CV.GRAHA PURNA KARYA


Posisi : Lab Technician
Waktu : 16 Desember 1999 - 20 Desember 2000
Proyek : Paket Konsultan Management Teknik Dana SPL-OECF Nia
Tahun Anggaran 1999
Uraian Kegiatan a. Mengevaluasi data-data Quality Control di lapangan
b. Mengecek Proses Quality di lapaangan
c. Melaporkan Hasil-hasil Pengujian Bahan dan Material di Lapangan
d. Menyiapkan Data-data Pengukuran dan Memfile kan menjadi laporan
Harian

20 Nama Perusahaan : Univ.Atma Jaya Jogjakarta


Posisi : Ass.Dosen mata Kuliah Gambar Teknik
Waktu : Agustus 1997 - Desember 1999

21 Nama Perusahaan : PT.Healty Jaya Lestari


Posisi : Tek.Laboratorium
Waktu : Agustus 1995 - Oktober 1996
Proyek : Paket Pembangunan Fly Over Cemara P.Brayan
APBN Tahun Anggaran 1995
Uraian Tugas a. Menyiapkan Test JMF Beton, Pengujian Baja dan Pengujian Tanah
(Soil Testing dan Sondir Test)
b. Membuat Quality Control di lapangan yaitu test slump dan test
c. Membuat Laporan Hasil Pengujian Laboratorium dan Back Up Data
Quality untuk MC
Sertifikat Keahlian: 1. Sertifikat Keahlian Himpunan Pengembangan Jalan Indonesia (HPJI)
2. Sertifikat Diseminasi SPM untuk Peningkatan SDM Daerah Bidang
Geoteknik Jalan oleh Pusat Penelitian dan Pengembangan Jalan dan
Jembatan (Puslitbang) Departemen Pekerjaan Umum Bandung
3. Sertifikat Pendidikan Dasar Mental Keprajuritan di Rindam I BB
Pematang Siantar Sumatera Utara

Keahlian/Ketrampilan :
1. Mahir menggunakan Progran MS.Word & MS.Exel Windows
2. Mahir Menggunakan Program Autocad
3. Mampu Menghitung RAB/RAP Proyek dan Adm.Proyek (Tender dan
Kontrak).
4. Menguasai Pekerjaan Quality dan Quantity Pekerjaan Jalan.
5. Komunikasi Bahasa Inggris cukup

9. Status Kepegawaian dalam : Tidak Tetap


Perusahaan ini

Daftar riwayat hidup ini saya buat dengan sebenar-benamya dan penuh rasa tanggung jawab. Jika
terdapat pengungkapan keterangan yang tidak benar secara sengaja atau sepatutnya diduga maka
saya siap digugurkan dari proses seleksi atau dikeluarkan jika sudah diperkerjakan.

Medan, 21 Mei 2015


Yang Menyatakan :

Mengetahui : Ronald Tambunan, ST


CV.Irbie Nusa Consultant Quality Enginer

Mardiana
Wakil Direktur

BAB 10
SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN
UNTUK DITUGASKAN
PERNYATAAN
KESEDIAAN UNTUK DITUGASKAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Abjan Jiter Sigiro, ST
Alamat : Jl.Menteng VII Gg.Perwira 11-B Medan

Dengan ini menyatakan bahwa saya bersedia untuk melaksanakan pekerjaan jasa konsultasi
Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5).
untuk Penyedia Jasa Konsultansi CV.IRBIE NUSA CONSULTANT sesuai dengan usulan jadwal
penugasan saya dari bulan Juli Tahun 2015 sampai dengan bulan Desember Tahun 2015 dengan
posisi sebagai Supervision Engineer.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan penuh rasa tanggung jawab.

Medan, 21 Mei 2015


Yang membuat pernyataan,

Abjan Jiter Sigiro, ST


Supervision Engineer

Menyetujui :
CV.IRBIE NUSA CONSULTANT

Mardiana
Wakil Direktur
PERNYATAAN
KESEDIAAN UNTUK DITUGASKAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Carles Sitorus, ST
Alamat : Jl. Vanili I No. 10 Perumnas

Dengan ini menyatakan bahwa saya bersedia untuk melaksanakan pekerjaan jasa konsultasi
Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5).
untuk Penyedia Jasa Konsultansi CV.IRBIE NUSA CONSULTANT sesuai dengan usulan jadwal
penugasan saya dari bulan Juli Tahun 2015 sampai dengan bulan Desember Tahun 2015 dengan
posisi sebagai Chief Inspector.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan penuh rasa tanggung jawab.

Medan, 21 Mei 2015


Yang membuat pernyataan,

Carles Sitorus, ST
Chief Inspector

Menyetujui :
CV.IRBIE NUSA CONSULTANT

Mardiana
Wakil Direktur
PERNYATAAN
KESEDIAAN UNTUK DITUGASKAN

Yang bertanda tangan dibawah ini :


Nama : Ronald Tambunan, ST
Alamat : Jl.Intan II No.21 Pantai Rambung Desa Sigaragara Patumbak

Dengan ini menyatakan bahwa saya bersedia untuk melaksanakan pekerjaan jasa konsultasi
Pengawasan Pembangunan dan Penggantian Jembatan Wilayah Padang Lawas Utara (Paket-5).
untuk Penyedia Jasa Konsultansi CV.IRBIE NUSA CONSULTANT sesuai dengan usulan jadwal
penugasan saya dari bulan Juli Tahun 2015 sampai dengan bulan Desember Tahun 2015 dengan
posisi sebagai Quality Engineer.

Demikian pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya dan penuh rasa tanggung jawab.

Medan, 21 Mei 2015


Yang membuat pernyataan,

Ronald Tambunan, ST
Quality Engineer

Menyetujui :
CV.IRBIE NUSA CONSULTANT

Mardiana
Wakil Direktur

Anda mungkin juga menyukai