Anda di halaman 1dari 1

KATA PENGANTAR

Puja dan puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas
berkat dan rahmat-Nya lah, kami bisa menyelesaikan tugas dalam bentuk laporan Mini
Project yang berjudul Pembinaan dan Pengembangan Ekstrakurikuler Palang Merah
Remaja di Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Tabanan".
Laporan ini kami buat sebagai syarat pelaksanaan Dokter Internship di Puskesmas
Tabanan III periode Maret Juli 2016, dimana dalam penyusunan laporan ini tentunya tidak
terlepas dari bantuan serta bimbingan dari berbagai pihak. Dalam kesempatan ini kami ingin
mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah bejasa membantu kami yaitu:
1. dr. Ida Bagus Wisnu Wardana, M.Kes sebagai Kepala Puskesmas Tabanan III.
2. dr. Ni Wayan Sri Ratni sebagai pembimbing Dokter Internship di Puskesmas Tabanan
III.
3. Ibu Dewa Ayu sebagai pemegang program UKS di Puskesmas Tabanan III.
4. Pihak SMP Negeri 3 Tabanan sebagai tempat pelaksanaan kegiatan.
5. Kepada semua pihak yang sudah memberi masukan dalam pembuatan laporan ini.
Kami menyadari bahwa laporan yang kami buat ini masih jauh dari sempurna, oleh
karena keterbatasan pengetahuan kami. Maka dari itu, kritik dan saran dari pembaca sangat
diharapkan guna menyempurnakan laporan kami kedepannya. Akhir kata, semoga laporan ini
dapat bermanfaat dan menambah pengetahuan untuk kita semua.

Tabanan, Juli 2016

Penulis

ii

Anda mungkin juga menyukai