Anda di halaman 1dari 2

DESAIN TURBIN ANGIN

MAKALAH
Disusun Untuk Memenuhi Tugas Pembangkit Listrik Tenaga Alternatif

Dosen : Dr., Drs. Hartono Budi Santoso, M.T.

Disusun oleh :

1. Amelia Putri Nurhari 141724001


2. Dani Ramdani 141724004
3. Fitra Satria Maulana141724012
4. Irawan Sidik 141724013
5. Muhamad Alinur Suandaru 141724018
6. Rizal Darizki 141724028
7. Rizal Sakirin Pauji 141724029

POLITEKNIK NEGERI BANDUNG


D4 TEKNOLOGI PEMBANGKIT TENAGA LISTRIK
JURUSAN TEKNIK KONVERSI ENERGI
2016-2017
Kata Pengantar
Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Panyayang, Kami
panjatkan puja dan puji syukur atas kehadirat-Nya, yang telah melimpahkan rahmat,
hidayah, dan inayah-Nya kepada kami, sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ilmiah
tentang Desain Tubin Angin.
Makalah ilmiah ini telah kami susun dengan maksimal dan mendapatkan bantuan
dari berbagai pihak sehingga dapat memperlancar dalam pembuatannya. Untuk itu kami
menyampaikan banyak terima kasih kepada semua pihak yang telah berkontribusi dalam
pembuatan makalah ini.
Terlepas dari semua itu, Kami menyadari sepenuhnya bahwa masih ada kekurangan
baik dari segi susunan kalimat maupun tata bahasanya. Oleh karena itu dengan tangan
terbuka kami menerima segala saran dan kritik dari pembaca agar kami dapat memperbaiki
makalah ilmiah ini.
Akhir kata kami berharap semoga makalah ilmiah tentang Desain Turbin Angin ini
dapat memberikan manfaat maupun inpirasi terhadap pembaca.

Bandung Barat , Oktober 2016

Penyusun

Anda mungkin juga menyukai