Anda di halaman 1dari 4

BORANG PENILAIAN PRAKTEK KEPERAWATAN

NAMA : NPM :
TAHUN/ SEMESTER :
STATION :
PROSEDUR : Pemeriksaan Pendengaran

NO Langkah-langakah NILAI Total


( Bobot) Nilai
0 1 2
LANGKAH_LANGKAH
1 Berikan Salam Dan Jelaskan Prosedur 1
2 Siapkan Alat 1
3 Pemeriksaan Rinne (menggunakan Garpu Tala) 1
Membandingkan hantaran Tulang dengan Hantaran
udara.

Pegang garpu tala pada tangkainya dan 1


pukulkan ke telapak tangan atau buku jari
tangan yang berlawanan.
Letakkan tangkai garpu tala pada prosesus 1
mastoideus klien
Anjurkan klien untuk memberi tahu 1
pemeriksa jika ia tidak merasakan getaran
lagi
1
Angkat garpu tala dan dengan cepat
tempatkan di depan lubang telinga klien 1 2
cm dengan posisi garpu tala pararel terhadap
lubang telinga luar klien
Instruksikan klien untuk memberi tahu 1
apakah ia masih mendengar suara atau tidak
Catat hasil pemeriksaan pendengaran 1
tersebut

(Rinne positif jika pasien masih dapat


mendengar, negatif jika pasien tidak
dapat mendengar).

4 Pemeriksaan weber 1

Untuk membandingkan hantaran tulang


telinga kiri dengan telinga kanan.

Pegang garpu tala pada tangkainya dan 1


pukulkan ke telapak atau buku jari tangan
yang berlawanan

Letakkan tangkai garpu tala di tengah 1


puncak kepala klien
Tanyakan pada klien apakah bunyi 1
terdengar sama jelas pada kedua telinga
atau lebih jelas pada salah satu telinga
Catat hasil pemeriksaan pendengaran 1
tersebut.

(Bila klien mendengar lebih keras pada


sisi di sebelah kanan disebut lateralisasi
ke kanan , Normal bila antara sisi kanan
dan kiri sama kerasnya).

5 Pemeriksaan Schwabach 1

Membandingkan hantaran tulang orang yang


diperiksa dengan pemeriksa yang
pendengarannya normal.
Pegang garpu tala pada tangkainya dan 1
pukulkan ke telapak tangan atau buku jari
tangan yang berlawanan
Letakkan tangkai garpu tala pada prosesus 1
mastoideus klien
Anjurkan klien untuk memberi tahu 1
pemeriksa jika ia tidak merasakan getaran
lagi
Bila sudah tidak mendengar letakkan 1
tangkai garpu tala pada prosesus
mastoideus pemeriksa
Ulangi pada pemeriksa untuk pemeriksaan 1
selanjutnya bila pemeriksa tidak mendengar

(Bila pemeriksa dapat mendengar artinya


schwabach memendek,bila saat dilakukan
pengulangan yang diperiksa adalah
pemeriksa,dan hasilnya klien dapat
mendengar artinya schwabach memanjang,
bila saat diulangi tidak mendengar berarti
sama dengan pemeriksa/Normal).

TOTAL 20

Nama Penguji: Tanda tangan

Tanggal :
Komentar :
Skenario

Seorang Klien Laki Laki mengeluh


Ketajaman pendengaran nya terganggu
pada telinga sebelah kanan dan kadang-
kadang terasa nyeri.

Instruksi
Periksa ketajaman Pendengaran Klien
Dengan Menggunakan Garpu Tala.

Perhatian Bagi Mahasiswa


Anda Telah Menggunakan handscoon
Bersih

Anda mungkin juga menyukai