Anda di halaman 1dari 5

Minggu, 27 Desember 2015

Tertib acara PERAYAAN natal mahasiswa/i persatuan


solidaritas sibolga tapanuli tengah (psstt)

I. PEMBUKAAN
1. BERNYANYI KJ. NO. 123 : 1
Slamat slamat datang Yesus Tuhanku
Jauh dari sorga tinggi kunjunganMu
Slamat datang Tuhanku ke dalam dunia
Damai yang Kau bawa tiada taranya
Salam salam 2x
2. KATA PEMBUKAAN
Ketua BPH
Ketua Panitia Natal
Pengurus Gereja
Orangtua
Penasehat
3. PENYALAAN LILIN
Ketua BPH
Ketua Panitia Natal
Pengurus Gereja
Orangtua
Penasehat

II. KEBAKTIAN
1. BERNYANYI KJ. NO. 99 : 1 2
Gita sorga bergema lahir Raja mulia
Damai dan sejahtera turun dalam dunia
Bangsa-bangsa bangkitlah dan bersoraklah serta
Permaklumkan Kabar Baik lahir Kristus Trang ajaib
Gita sorga bergema lahir Raja Mulia
Yang di sorga disembah Kristus Raja yang baka ( Jemaat Berdiri )
Lahir dalam dunia dan Maria bundaNya
Dalam daging dikenal Firman Allah yang kekal
Dalam Anak yang kecil nyatalah Imanuel
Gita sorga bergema lahir Raja Mulia
Minggu, 27 Desember 2015

2. Votum / Introitus (P: Pemimpin; J: Jemaat)


P : Dalam nama Allah Bapa, AnakNya Tuhan Yesus Kristus dan Roh Kudus
yang menciptakan langit dan bumi.
J : Amin.
P : Pada mulanya adalah Firman; Firman itu bersama-sama dengan Allah dan
Firman itu adalah Allah.
J : Firman itu telah menjadi manusia, dan diam di antara kita, dan kita telah
melihat kemuliaan-Nya,
P : Yaitu kemuliaan yang diberikan kepada-Nya sebagai Anak Tunggal Bapa,
penuh kasih karunia dan kebenaran
J : Sebab seorang anak telah lahir untuk kita, seorang putera telah diberikan
untuk kita; lambang pemerintahan ada di atas bahunya
P : Dan namanya disebutkan orang: Penasihat Ajaib, Allah yang Perkasa, Bapa
yang Kekal, Raja Damai. Haleluya! Mari kita berdoa :Ya Tuhan Allah
Bapa di sorga kami sungguh bersukacita karena Engkau berikan
kesempatan kepada kami Mahasiswa/i PSSTT (Persatuan Solidaritas
Sibolga Tapanuli Tengah) untuk turut merayakan kelahiran PutraMu
Yesus Kristus. Kami, bersyukur kepadaMu karena kasihMu kepada kami
dengan memberikan Yesus Kristus untuk menebus dosa kami dan
menyelamatkan kami.. Ajarlah kami untuk menghayati Natal ini sehingga
kami lebih dekat kepadaMu. Amin.
(Jemaat duduk kembali)
3. KOOR MAHASISWA/I PSSTT
4. BERNYANYI KJ. NO. 10:1
Pujilah Tuhan, Sang Raja yang Maha Mulia!
Segenap hati dan jiwaku, pujilah Dia!
Datang berkaum, brilah musikmu bergaung
angkatlah puji-pujian!
5. LITURGI I
6. BERNYANYI KJ. NO. 39 : 3
Ini tetap pengakuanku, jikalau orang ingin tau
Hanya berkat pengasihanMu, rukunlah aku dan Engkau.
Ku merendahkan diriku, dan kuagungkan rahmatMu
Ku merendahkan diriku dan kuagungkan rahmatMu
7. LITURGI II
Minggu, 27 Desember 2015

8. MALAM KUDUS
( Koor dari PSSTT Lilin Perdamaian )
Jemaat bernyanyi KJ. No. 92:1-2
(Jemaat berdiri)
Malam kudus sunyi senyap dunia terlelap
Hanya dua berjaga terus ayah bunda mesra dan kudus
Anak tidur tenang, Anak tidur tenang
Malam kudus sunyi senyap Kabar Baik menggegap
Bala sorga menyanyikannya kaum gembala menyaksikannya
Lahir Raja Syalom, lahir Raja Syalom (Duduk kembali)
9. VOCAL GROUP : Nelly, dkk
10. LITURGI III
11. BERNYANYI KJ. NO. 117 : 2 + 5
O lihatlah Dia bersinar terang
Lembut bercahaya di malam kelam
Meski dalam lampin lebih mulia
Dibanding malaikat di sorga cerah
Dan kita berdoa ya Yesus Kudus
Kesalahan kami hendak Kau tebus
Kau lahir di kandang yang hina rendah
Dan rela menanggung salib Golgota
12. KOOR INA
13. PUISI Oleh Paulina dan Nita
14. BERNYANYI KJ. NO. 29 :1 2
Di muka Tuhan Yesus betapa hina diriku
Kubawa dosa-dosaku di muka Tuhan Yesus
Di muka Tuhan Yesus tersungkur karna dosaku
Kubuka kerinduanku di muka Tuhan Yesus
15. LITURGI IV
16. KOOR R/NHKBP
17. VOCAL DUET : Fanny dan Nova
18. BERNYANYI KJ NO. 400:3
Kuingin hidup yang benar, jauh dari tindak yang cemar
Umat kudus memanggilku, ke tempat tinggi dan teguh
Ya Tuhan angkat diriku, lebih dekat kepadaMu
Di tempat tinggi dan teguh, Tuhan mantapkan langkahku
19. PUISI Oleh Grace Siregar
Minggu, 27 Desember 2015

20. VOCAL DUET : Johana dan Tiur


21. BERNYANYI KJ NO. 33:1
SuaraMu kudengar, memanggil diriku
Supaya ku di golgata dibasuh rahmatmu
Aku datanglah, Tuhan padaMu
Dalam darahMu kudus, sucikan diriku
22. PRAGHMEN
23. BERNYANYI KJ. NO. 101 : 1
Alam raya berkumandang oleh pujian mulia
Dari gunung dari padang kidung malaikat bergema
Gloria in excelsis Deo 2x
24. RENUNGAN NATAL : MAZMUR 90 : 7 12
25. BERNYANYI KJ. NO. 119 : 1 - ( Persembahan )
Hai dunia gembiralah dan sambut Rajamu
Di hatimu terimalah
Bersama bersyukur 2x
Bersama-sama bersyukur
Hai dunia elukanlah RajaMu Penebus
Hai bumi laut gunung lembah
Bersoraklah terus 2 x
Bersorak-soraklah terus
Dialah Raja semesta, benar dan mulia
Masyhurkanlah, hai dunia
Besar anugrahNya 2x
Besar, besar anugrahNya
26. PENGUTUSAN + DOA PENUTUP
P : Natal telah tiba. Yesus telah lahir. Sambutlah Dia di hatimu!
J : Kami sambut Engkau Yesus ke dalam kehidupan kami. Lahirlah Engkau
di hati, keluarga dan kehidupan kami.
P : Percayalah kepada Yesus Kristus, maka engkau akan selamat, engkau dan
seisi rumahmu.
J : Kami percaya bahwa Engkaulah Penyelamat kami ya Tuhan Yesus, karena
itu kami serahkan hidup kami kepadaMu.
P : Bersyukurlah kepada Tuhan sebab Ia baik. Bahwasanya untuk selama-
lamanya kasih setiaNya
J : Trimakasih Tuhan buat hidup, keluarga dan pekerjaan yang telah Engkau
berikan kepada kami. Ajarlah kami Tuhan untuk mempersembahkan
Minggu, 27 Desember 2015

hidup, keluarga dan pekerjaan kami kepadaMu sebagai ucapan syukur


kami kepadaMu.
P : Marilah kita berdoa untuk menyerahkan persembahan kita kepada Tuhan
(Lihat Agenda.)
27. HIBURAN
gghbhi

Anda mungkin juga menyukai