Anda di halaman 1dari 3

VARICELLA

(Definisi: suatu penyakit infeksi vesikel dengan gambaran khas berupa erupsi vesikel di seluruh tubuh
yang timbul berurutan dengan gejala umum yang ringan)

IDENTITAS:
Umur: anak-anak (< 10 tahun) 90%, dewasa > 15 tahun 5%
Jenis kelamin: laki-laki dan perempuan sama
ANAMNESIS:
Keluhan Utama:
o Bruntus kemerahan berisi cairan
Anamnesis Khusus:
o Ruam kulit sudah berapa lama?
o Bercak kulitnya seperti apa? Varicella bruntus kemerahan berisi cairan jernih, impetigo
bullosabruntus kemerahan berisi nanah.
o Ada perubahan bentuk ruam atau tidak? Papula vesikula dalam 24 jam isi mengeruh,
mudah pecah krusta.
o Lokasi ruam kulitnya dimana saja: varicella seluruh tubuh, herpes zooster hanya di
dermatom tertentu kecuali herpes zooster yang disseminata
o Penyebaran lesi: biasanya dimulai dari muka, menyebar ke batang tubuh dan ekstrimitas (lebih
banyak di area yang kurang terekspose tekanan se[erti aksila, poplitea)
o Disertai rasa gatal atau tidak? Varicella ada rasa gatal scabies gatal etrutama saat malam,
predileksi sela jari, genital.
o Apakah didahului oleh demam ringan, nyeri atau pegal pad seluruh tubuh atau bagian tubuh
tertentu, lemas, dan anoreksia : merupakan gejala prodromal varicella, jarang pada anak
sering pada dewasa) ruam muncul 2-3 hari setelah prodromal.
o Riwayat kontak? Terdapat saudara atau teman sepermainan dengan keluhan yang sama.
Varicalla muncul setlah 10- 14 hari terpajan dengan penderita varicella atau dewasa dengan
herpes zooster.
Riwayat meminnum obat-obatan sebelum timbul rash? DD Drug
eruption
Riwayat pengobatan? (sudah berobat kemana? sudah minum obat
apa saja?, bagaimana pengaruhnya)
Riwayat penyakit terdahulu : herpes zooster ada riwayat
varicella
PEMERIKSAAN FISIK:
Keadaan Umum: kesan sakit: ringan. kesadaran : kompos mentis
Vital Sign :
o T , N, R d.b.n
o S : N/ (tidak terlalu tinggi)
o BB, TB
Status Generalis:
o Kepala
D.b.n Mata: Sklera tidak ikterik, Konjungtiva tidak anemis
Mulut: palatum mukosa eritem, vesicle
o Leher
KGB: tidak teraba / lipadenophati
Trakea tidak deviasi, tiroid tidak membesar
JVP 5 + 3 cm, HJR (-)
o Thorax
bentuk dan gerak simetris
Batas paru hati ICS IV, peranjakan 2 cm,
Cor
Batas kanan linea parasternalis kanan, Batas kiri linea mid clavikula sinistra,
Batas atas ICS III parasternal sinistra
Bunyi jantung S1,S2 (+) normal reguler, murmur (-)
Paru
Tactile Fremitus : normal ki = ka
Perkusi Perbandingan : sonor ki = ka
VBS, VR Normal ki = ka. Ronkhi (-/-), wheezing (-/-)
o Abdomen
Datar lembut
Nyeri tekan (-) , Hepar dan lien (tidak teraba)
PS/PP (-/-), ruang traube tidak terisi
Bising usus (+) normal
o Ekstremitas
Akral hangat, capilari refil < 2
Status dermatologicus:
o Distribusi: general, universalis
o Lesi: multipel, diskrete/ konfluen (berkonfluen sebagian), ukuran: terbesar dan terkecil, batas
tegas, menimbul, basah/ kering
o Efloresensi : kelompk papula dan vesikle di atas makula eritem, erosi (+/-), ekskoriasi (+/-),
krusta serosa/ sanguilenta (+/-)
PEMERIKSAAN PENUNJANG:
Laboratorium:
o Tzanck smear : mengambil cairan vesikel. giant and multinucleated acantolytic epidermal
cell,
o Pewarnaan gram : bila ada pustule
o Kultur dan resistensi bakteri bila gram +
o Kultur virus (sulit)
Diagnosis sudah bisa dibuat dengan PD saja
PENATALAKSANAAN:
Umum :
o Pasien izin dari sekolah
o Istirahat cukup (5 hari)
o Menjelaskan pada pasien agar menjaga bruntus yang berisi cairan tidak pecah dan tidak
digaruk
Khusus :
o Topikal:
Kering: bedak salisil 2%
Erosi : kompress atau antibiotik sodium fusidat 2% atau mupirosin ointment
o Sistemik:
Antihistamin
Antiviral : acyclovir selama 7 hari 5 x 800 mg/ hari (dewasa), 20 mg/ kgBB/hari
dibagi 4 dosis p.o (anak).atau, vansiklovir 3 x 1 gr/ hari selama 3 hari, atau
famsiklovir 3x 200 mg/ hari selama 3 hari
Antipiretik bila ada demam > 38.5C atau reye syndrom : paracetamole 4 x 500 mg
p.o ( dewasa), 4 x 10mg/kgBB/dosis (anak)
Vitamin
Antibiotik : bila ada infeksi sekunder diklosasillin:12.5-50 mg/ kgBB/ hari p.o, atau
eritromisin 4 x 250-500 mg/ hari
PROGNOSIS
Quo ad vitam : ad bonam
Quo ad functionam : ad bonam
Quo ad sanctionam : ad bonam

Anda mungkin juga menyukai