Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL MAGANG KARYAWAN KE RUMAH SAKIT RSDS SOEDARSO

DIRUANG PERINATOLOGI

Pontianak
Jl. Tanjung Raya II Pontianak Timur, Kota Pontianak
Telp. 0561 6594113, 0561 739685, 0561 - 767078
PROPOSAL MAGANG PERAWAT YARSI KE RUMAH SAKIT RSDS SOEDARSO
DIRUANG PERINATOLOGI

1. Latar belakang
Dalam upaya peningkatan pasien safety seluruh pelayanan kesehatan yang ada di
Indonesia agar di akui oleh pemerintah dituntut harus melakukan akreditasi. Demi upaya
terlaksananya akreditasi tersebut pelayanan kesehatan khususnya rumah sakit diwajibkan
memenuhi syaarat syarst standar akreditasi yang sudah di tentukan oleh tim KARS. Salah
satunya dari sarana prasarana dan inprastuktur. Rumah sakit umum yarsi adalah salah
satu rumah sakit swasta yang berada di Pontianak Kalimantan barat yang masih belum
terakreditasi, untuk memenuhi tuntutan dari KARS tersebut diatas salah satu syarat
terakreditasinya rumah sakit yaitu harus adanya fasilitas unit perinatology.
Untuk saat ini di RSU YARSI belum tersedianya Unit perinatology, untuk membangun
ruang perinatology harus tersedianya sarana dan prasarana yaitu sebagai berikut :
a. Bangunan yang memenuhi standar akreditasi
b. Sumber daya manusian ( SDM ) sebagai berikut : perawat atau bidan yang
mempunyai kompetensi atau sertifikat atau pelatihan perinatology
c. Sarana dan prasarana yang memadai

2. Tujuan
Umum :
Memenuhi standar akreditasi
Khusus :

Meningkatkan kompetensi perawat untuk di ruang perinatologi

3. Peserta
Rencana yang akan dikirim untuk pelatihan adalah sebagai :
a. Masa kerja diatas 3 tahun
b. Pernah diruang anak diatas 2 tahun
c. Terampil
4. Waktu pelaksanaan
a. Hari/Tanggal : Senin / 21 Agustus 2017
b. Waktu : Sesuai shift Dinas selama 26 hari
c. Tempat : RSUD SOEDARSO ( Perinatologi )
d. Jumlah peserta : 3 Orang ( 2 orang perinatologi dan 1 orang CSSD )

5. Biaya
a. Biaya untuk pelatihan @ 30000 x 26 hari = Rp. 780.000
Biaya pelatihan ( Rp. 780.000) x 3 orang yaitu sbb : total Rp. 2.340.000
b. Biaya akomodasi / hari Rp. 15.000 @ x 26 hari = Rp. 390.000/ orang
Jumlah total biaya akomodasi yaitu Rp. 390.000 x 3 orang Rp. 1.170.000

Total Rp. 3. 510.000


Adapun nama nama yang direkomendasikan untuk pelatihan adalah sebagai berikut :

1.

2.

3.
6. Penutup
Demikian proposal ini kami sampaikan untuk dapat ditindak lanjuti dan disetujui oleh
direktur RSU YARSI PONTIANAK.

Pontianak, Agustus 2017

Mengetahui

Kabid Keperawatan Komite Keperawatan

Abdul Hatar, Amd. Kep Rahmawati, S. kep, Ners

Anda mungkin juga menyukai