Anda di halaman 1dari 2

Pada Properties Internet, kamu akan melihat pengaturan IP dan DNS dari

jaringan Internet yang kamu gunakan.

5. Pilih Internet Protocol Version 4 (TCP/IPv4) lalu klik


Properties

Alamat IP versi 4 (sering disebut dengan alamat IPv4) adalah sebuah jenis
pengalamatan jaringan yang digunakan di dalam protocol jaringan TCP/IP
yang menggunakan protocol IP versi 4.

6. Pilih Use the following DNS Server Address


Kemudian isi alamat DNS gratis dengan alamat berikut ini:

Preferred DNS Server: 208.67.222.222


Alternate DNS server: 208.67.220.220

7. Pilih Internet Protocol Version 6 (TCP/IPv6) lalu klik


Properties
Pada bagian Use the following DNS server addresses (DNS gratis) isi alamat
berikut:

Preferred DNS server: 2620:0:ccc::2


Alternate DNS server: 2620:0:ccd::2
Nah, selesai sudah pengaturan cara mempercepat Internet dengan hack DNS. Kini
kamu bisa cek kecepatan Internet kamu pasti menjadi semakin cepat kan?
Tuliskan pengalaman kamu di kolom komentar ya.

Anda mungkin juga menyukai