Anda di halaman 1dari 2

KEMENTERIAN KESEHATAN RI

DIRJEN BINA UPAYA KESEHATAN


RSUP RATATOTOK BUYAT
PELAYANAN PASIEN GAWAT DARURAT
DI IGD

JL.J.W. LASUT RATATOTOK II, No. Dokumen No. Revisi Halaman


KAB. MINAHASA TENGGARA
0 1.2
DITETAPKAN OLEH
DIREKTUR RSUP Ratatotok Buyat
Tanggal Terbit
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL dr. Vally Ch. H. Ratulangi
Pembina
NIP. 197307192000122002
I. PENGERTIAN : 1. IGD adalah suatu unit pelayanan dirumah sakit yang
memberikan pelayanan gawat darurat pada masyarakat
2. Pasien gawat darurat adalah pasien dengan kondisi
apabila tidak mendapat pertolongan segera akan
mengancam jiwa dan anggota badannya

II. TUJUAN : Sebagai acuan penanganan pasien gawat darurat di IGD


RSUP Ratatotok Buyat

III. KEBIJAKAN : 1. Semua pasien yang berkunjung ke IGD RSUP


Ratatotok Buyat diberikan pelayanan sesuai dengan
standar pelayanan yang telah ditetapkan
2. Pasien gawat darurat dilayani/ditangani sebelum pasien
tidak gawat darurat

IV. PROSEDUR : 1. Pasien langsung masuk ke ruangan IGD melalui Triage


2. Penderita di periksa oleh petugas IGD dan dilakukan
tindakan-tindakan yang bersifat penyelamatan jiwa (
Life Saving)
3. Bila pasien datang diantar keluarganya maka pihak
keluarga menandatangi surat persetujuan tindakan
(informed consent) jika dibutuhkan, bila pasien tidak
diantar oleh keluarganya maka segala tindakan medis
termasuk yang bersifat Life Saving dapat dilakukan
oleh petugas IGD tanpa informed consent
KEMENTERIAN KESEHATAN RI
DIRJEN BINA UPAYA KESEHATAN
RSUP RATATOTOK BUYAT
PELAYANAN PASIEN GAWAT DARURAT
DI IGD

JL.J.W. LASUT RATATOTOK II, No. Dokumen No. Revisi Halaman


KAB. MINAHASA TENGGARA
0 2.2
DITETAPKAN OLEH
DIREKTUR RSUP Ratatotok Buyat
Tanggal Terbit
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL dr. Vally Ch. H. Ratulangi
Pembina
NIP. 197307192000122002
4. Penderita yang memerlukan observasi akan
diobservasi diruang observasi sampai keadaan
umumnya membaik lama diobservasi di IGD paling
lama 6 jam
5. Bila pasien tersebut perlu dirawat, maka dokter jaga
IGD akan membuat status rawat inap selanjutnya
pasien akan dirawat di ruang perawatan atau
6. Bila fasilitas sarana maupun SDM dirumah sakit
Bhayangkara Manado tidak tersedia maka pasien
dirujuk

V. UNIT TERKAIT : Instalasi Gawat Darurat


Komite Medik
Rekam Medik
Instalasi Laboratorium
Instalasi Radiologi
Instalasi Rawat Inap

Anda mungkin juga menyukai