Anda di halaman 1dari 2

# Pojok Rindu Ummat

Buletin Zakat Lazismu


Edisi II / September 2017

Zakat Hebat Untuk Ummat

MEMBERI PINJAMAN KEPADA ALLAH

Kakek ini hidup seorang diri dan tinggal di sebuah gubuk di tengah sawah di Desa Diriwayatkan dari Tsabit bin al-Bunani Dengan wajah sumringah, Abu Dahdah
Pomayagon, di gubuk yang sebenarnya tidak layak menjadi tempat tinggal kakek ini dari Anas mengisahkan, dahulu ada dua langsung berujar kepada kedua orang
menjalankan kehidupannya. Ketika kami berkunjung ke sana kehidupan kakek ini di orang bertetangga yang terlibat yang bersengketa itu. Juallah sebatang
sebuah gubuk yang sudah tua cukup memprihatinkan apabila hujan tentu atap gubuk sengketa karena memperebutkan pohon kurmamu itu kepadaku. Aku beli
ini bocor belum lagi di usia yang sudah tua tentunya kakek ini tidak bisa lagi bekerja sebatang pohon kurma. Salah satunya dengan seisi kebunku, ujar Abu
maksimal untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. ingin memagar tanah, namun terhalang Dahdah kepada si pemilik batang
Beberapa waktu lalu relawan Lazismu menyalurkan zakat para donator kepada kakek sebatang pohon kurma milik kurma.
ini berupa makanan bahan pokok dan sejumlah santunan dengan harapan bisa sedikit tetangganya yang tumbuh melewati
meringankan kebutuhan hidup kakek ini. pekarangannya. Persengketaan ini Ia pun terkejut. Siapa yang tidak kenal
Lazismu juga telah menyalurkan bantuan bahan makanan dan santunan ke beberapa berlanjut sampai ke hadapan dengan kebun kurma milik Abu Dahdah.
keluarga di wilayah yang layak menerima penyaluran zakat/infak/sedekah. Rasulullah SAW. Di kebun tersebut setidaknya ada 600
Kami menyadari masih banyak orang orang di yang hidup kurang beruntung pohon kurma. Tidak itu saja, kebun
sehingga sudah menjadi kewajiban kita membantu mereka, untuk itu kami mengajak "Berikanlah batang kurma itu kepada tersebut juga mempunyai sumur, vila,
kaum muslimin untuk mari bersama sama membantu saudara kita yang saudaramu (agar ia bisa memagar dan taman-taman yang indah, siapapun
membutuhkan. tanahnya), engkau akan mendapatkan orang pasti menginginkan memiliki
Caranya mudah cukup sisihkan minimal dua puluh ribu rupiah setiap bulannya untuk ganti sebuah kebun kurma di surga," kebun seperti itu
bergabung dalam program Gerakan Infak Dua Puluh Ribu Ummat ( Rindu Ummat) bujuk Rasulullah SAW. Namun tetap
kemudian hubungi atau sms call centre/ nomor HP Lazismu dan petugas kami akan saja, ia tidak tidak mau. Benarkah Abu Dahdah rela menjualnya
menjemput infaq/sedekah ke rumah/kantor. hanya untuk mendapatkan satu batang
Zakat/Infaq/sedekah yang terkumpul akan kita salurkan ke warga yang membutuhkan Tiba-tiba seorang sahabat bernama kurma yang dipertikaikan itu? Setengah
setiap bulannya dan akan kami laporkan realisasinya. Abu Dahdah datang menghampiri tak percaya, si pemilik batang kurma
Rasulullah. "Benarkah demikian (apa itupun mengangguk.
yang baru engkau sabdakan itu), wahai
Layanan Jemput Zakat/Infak/Sedekah Rasulullah?" ujarnya. Rasulullah pun sambungan hal 2
mengiyakan.
Hubungi / SMS Call Centre LAZISMU Tolitoli 0821 9471 1944
Kini Berzakat Sangat Mudah Sesungguhnya sedekah seseorang walau hanya sesuap akan dikembangbiakkan
oleh Nya seperti gunung, maka bersedekahlah ( HR. Bukhari Muslim )
Wahai Rasulullah, aku telah membeli Demikian manisnya Allah SWT # Seputar LAZISMU Tolitoli
pohon kurma itu, aku bayar dengan membahasakan infak dan sedekah.
kebunku. Sekarang pohon kurma itu Allah menamakan infak dan sedekah Q : Apa Itu LAZISMU ?
aku berikan kepadamu, tutur Abu dengan istilah pinjaman. Mereka yang A : LAZISMU adalah Lembaga Zakat Nasional yang terdaftar resmi berdasarkan SK Menteri
Dahdah. bersedekah berarti meminjamkan Agama No 457 tahun 2002 yang bertugas menghimpun, menyalurkan dan
sesuatu kepada Allah. mendayagunakan zakat sesuai syariat Islam dan peraturan per Undang Undangan.
Rasulullah pun terkesima dengan
Q : Bagaimana Cara Menghitung Zakat ?
perbuatan Abu Dahdah. Alangkah Kemudian, di akhirat kelak pinjaman A :Secara umum seseorang telah wajib zakat apabila pendapatannya telah mencapai
banyaknya tandan kurma yang harum tersebut dibayarkan Allah dengan nishab zakat kemudian 2,5% dari pendapatan/gaji adalah zakat yang harus dikeluarkan.
baunya milik Abu Dahdah di surga kenikmatan surga. Tentulah, Sang Q : Bagaimana Cara Menyalurkan Zakat/Infaq/Sedekah melalui Lazismu Tolitoli ?
kelak, Sabda Beliau SAW seraya Khaliq tidak akan ingkar kepada A : Silahkan hubungi petugas kami ( call centre ) dan petugas kami akan menjemput zakat
hamba-Nya yang telah mengeluarkan
mengulang-ulang kalimat tersebut. Bapak/Ibu ke rumah setiap bulannya dan berapapun jumlahnya Zakat/Infak/Sedekah
pinjaman.
yang ingin disalurkan akan kami jemput.
Q : Bagaimana LAZISMU Tolitoli menyalurkan zakat/infaq/sedekah yang telah dihimpun?
Keyakinan inilah yang dipegang secara
Abu Dahdah pun pulang menemui bulat oleh Abu Dahdah dan istrinya. A :Alhamdulillah selama ini LAZISMU Tolitoli telah menjalankan program santunan bagi
istrinya. Ia ceritakanlah apa yang baru Tanpa keyakinan penuh akan janji warga kurang mampu, bantuan seragam sekolah, daging qurban, dan masih banyak
saja ia lakukan. Ia pun mengajak istri Allah, tentu tak akan ada orang yang lagi program penyaluran zakat yang tentunya sesuai syariat Islam dan peraturan UU.
Kini Berzakat
Q : Bagaimana Sangat
Pengawasan Mudah
Pengelolaan Yang Dilakukan LAZISMU Tolitoli ?
Zakat
beserta anak-anaknya untuk keluar dari mau menginfakkan sebuah kebun yang
sangat luas dan indah itu. Keyakinan A :Setiap bulan LAZISMU Tolitoli akan menyampaikan laporan keuangan kepada para
kebun kurma yang baru saja ia jual itu.
yang mantap itulah yang harus ada Muzakki dan masyarakat kemudian secara berkala terdapat audit internal dari Badan
Dengan wajah berseri-seri, istrinya pun dalam diri setiap mukmin. Pengawas dan Dewan Syariah.
setuju. Alangkah beruntungnya jual
belimu, suamiku, ujar ummu Dahdah, Pertanyaannya, seberapa yakinkah kita
dengan janji Allah? Benarkah kita yakin,
istrinya. dengan infak dan sedekah yang kita
keluarkan akan mendapatkan ganjaran
Demikian seperti dikisahkan dalam al-
yang berlipat-lipat di dunia hingga di
Mujam al-Kabir 22/300 nomor 763. akhirat kelak?

Kisah inilah yang melatarbelakangi Jika yakin itu benar-benar ada, maka
turunnya Ayat Alquran Surat al- tentu kita akan ikhlas untuk
Baqarah ayat 245; meminjamkan benda keduniawian kita
kepada Allah, dan mengharapkan
Siapa yang memberi pinjam kepada pengembaliannya di akhirat kelak
Allah dengan pinjaman yang baik, pasti melalui infak dan sedekah kepada kaum
muslimin lainnnya yang sangat
Allah berikan ganjaran kepadanya
membutuhkan uluran bantuan kita.
dengan gandaan yang banyak."

Anda mungkin juga menyukai