Anda di halaman 1dari 3

KEPUTUSAN

KEPALA UPTD PUSKESMAS PERAWATAN RATU AGUNG


NOMOR : 800/ /PRA/ I / 2018
TENTANG
PENETAPAN PENANGGUNG JAWAB PROGRAM PUSKESMAS
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA
KEPALA PUSKESMAS PERAWATAN RATU AGUNG

Menimbang a. UPTD Puskesmas adalah unit pelaksana teknis


untuk menunjang Operasional Dinas dalam
bidang pelayanan kesehatan masyarakat di
lingkungan Pemerintah Kota Bengkulu ,UPTD
Puskesmas mempunyai fungsi pelayanan
kesehatan strata pertama, pemberdayaan
masyarakat di bidang kesehatan dan penggerak
pembangunan berwawasan kesehatan
Untuk melaksanakan fungsi sebagaimana
dimaksud puskesmas mempunyai rincian tugas
baik melaksanakan upaya kesehatan perorangan
maupun upaya kesehatan dimasyarakat

b. Bahwa untuk maksud tersebut dianggap perlu


penetapan Penanggung jawab Program yang
ditetapkan dengan Surat Keputusan

Mengingat 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 32


Tahun 2004 tentang Pemerintah Daerah
sebagaimana telah diubah beberapa kali yang
terakhir dengan Undang-undang Nomor 12 Tahun
2008
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36
Tahun 2009 tentang Kesehatan
3. Peraturan Presiden Nomor 54 Tahun 2010 tentang
Pedoman Pelaksanaan Pengadaan Barang / Jasa
Pemerintah sebagaimana telah beberapa kali
diubah terakhir dengan Peraturan Presiden Nomor
70 Tahun 2012
4. Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 13 Tahun
2006 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Menteri dalam Negeri Nomor 59 Tahun 2007
5. Peraturan Menteri dalam Negeri Nomor 17 Tahun
2007 tentang Pedoman Teknis Pengelola Barang
Milik Daerah

MEMUTUSKAN

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS


PERAWATAN RATU AGUNG TENTANG PENETAPAN
PENANGGUNG JAWAB PROGRAM DI PUSKESMAS
PERAWATAN RATU AGUNG An. Doni Fitrawan,
S.Sos

KESATU : Memberlakukan Penanggung jawab Program TB dan


Perkesmas seperti tercantum didalam lampiran
Penanggung jawab Program bagi staf Puskesmas
Perawatan Ratu Agung

Uraian Tugas :

Penanggung jawab P-Care


Membantu pelayanan di bagian pendaftaran
Membantu mengisi identitas pasien rawat
jalan
Membantu mencatat register pendaftaran
Menyusun kartu rawat jalan pasien ke dalam
rak sesuai nomor urut
Membantu merencanakan kebutuhan kartu
rawat jalan, resep, kartu tandapengenal,
family folder dan amplop tempat kartu rawat
Perencanaan, pencatatan dan pelaporan

KEDUA : Surat Keputusan ini berlaku mulai tanggal


ditetapkan dengan ketentuan akan diberlakukan
koreksi apabila ternyata di kemudian hari terdapat
perubahan atau kekeliruan

Ditetapkan di Bengkulu
Pada Tanggal :
Kepala Puskesmas Perawatan
Ratu Agung Kota Bengkulu

H. Fauzan Adriansah, SKM.MM


NIP. 198202282005021003

Anda mungkin juga menyukai