Anda di halaman 1dari 9

Pengkajian Pemilik

1. Identitas Pemilik

a. Nama pemilik :

b. Usia :

c. Jenis kelamin :

d. Alamat :

e. Jenis home industry :

f. Lama didirikan :

g. Suku bangsa :

2. Kelebihan dan kekurang produk

a. Apakah kelebihan dari produk ini?

b. Apakah kekurangan dari produk ini?

3. Apakah sudah ada informasi mengenai nilai gizi pada produk?

4. Kontrol kerja

a. Apakah pemilik ikut membantu dalam produksi?

b. Berapa hari dalam seminggu produksi dilakukan?

c. Berapa lamakah waktu produksi perhari?

d. Berapakah waktu istirahat pekerja dalam satu hari kerja?

5. Perijinan yang sudah diperoleh

a. Apakah telah memiliki ijin dari BPOM?

b. Apakah telah memiliki perijinan dari MUI?

c. Apakah telah memiliki nomor regis...?

6. Sistem pemasaran

a. Melalui apa sajakah promosi produk tersebut dilakukan?

b. Apakah produk tersedia pada outlet tertentu (dititipkan di outlet/toko/warung)?


c. Apakah telah membuka outlet/toko/warung tersendiri?

d. Bagaimana sajakah cara produk tersebut sampai di tangan konsumen?

7. Partnership

a. Darimanakah bahan baku pembuatan produk ini diperoleh?

b. Apakah ada ditributor/reseller?

8. Pemasukan dan pengeluaran

a. Berapakah pengeluaran untuk bahan baku produksi perbulan?

b. Berapakah pengeluaran untuk gaji pekerja perbulan?

c. Berapakah pengeluaran untuk transportasi perbulan?

d. Berapakah keuntungan yang didapatkan dari hasil produksi?

e. Apakah terdapat sumber pemasukan lain dari hasil penjualan?

9. Pengelolaan gaji

a. Sesuaikah gaji karyawan dengan UMR?

b. Bagaimanakah proses pemberian gaji?

c. Bagaimanakah sistem penggajian pekerja?

10. Kesehatan

a. Apakah pekerja menggunakan APD saat produksi?

b. Jika iya, APD apa saja yang sudah digunakan?

c. Apakah pekerja sudah dilakukan pemeriksaan kesehatan?

d. Apakah pemeriksaan kesehatan dilakukan secara berkala?

e. Apakah terdapat jaminan kesehatan/keselamatan kerja bagi pekerja?


IDENTITAS
a. Nama :
b. Jenis kelamin :
c. Usia :
d. Status Marital :

RIWAYAT KESEHATAN
a. Riwayat kesehatan dahulu
b. Riwayat kesehatan sekarang
c. Riwayat kesehatan keluarga

PSIKOLOGIS
a. Bagaimana hubungan antar pekerja?
b. Bagaimana hubungan atasan dan karyawan?
c. Bagaimana sikap karyawan?
d. Bagaimana gaya supervisi atasan?
e. Bagaimana Pembagian kerjanya (lama kerja)?
f. Bagaimana kontrol kerjanya?
g. Apakah ada sumber stress dalam lingkungan kerja ?
FORMAT OBSERVASI HOME INDUSTRI

No Indikator Ya Tidak
Lingkungan
1 Bebas pencemaran, semak belukar
dan genangan air
2 Bebas dari sarang hama,
khususnya serangga dan binatang
pengerat
3 Tidak berada di daerah sekitar
tempat pembuangan sampah
4 Sampah industri dibuang dan tidak
menumpuk
5 Tempat sampah selalu tertutup
6 Selokan sekitar industry berfungsi
dengan baik
Bangunan dan fasilitas
1 Ruang produksi cukup luas
2 Ruang produksi mudah
dibersihkan
3 Lantai dari bahan kedap air, rata,
halus, tidak licin, kuat, mudah
dibersihkan dan dibuat miring
untuk memudahkan pengaliran air.
4 Lantai dalam keadaan bersih dari
debu, lender dan kotoran lainnya.
5 Dinding dibuat dari bahan kedap
air, rata, halus, berwarna terang,
tahan lama, tidak mudah
mengelupas, kuat dan mudah
dibersihkan.
6 Dinding bersih dari debu, lendir
dan kotoran lainnya.
7 Desain kontruksi langit-langit baik
untuk pencegahan penumpukan
debu, pertumbuhan jamur,
pengelupasan, bersarangnya hama,
memperkecil terjadinya
kondensasi, serta terbuat dari
bahan tahan lama dan mudah di
bersihkan.
8 Langit-langit dalam keadaan
bersih dari debu, sarang laba-laba
dan kotoran lain.
9 Pintu dan jendela dibuat dari
bahan tahan lama, tidak mudah
pecah, rata, halus, berwarna terang
dan mudah dibersihkan.
10 Pintu dan jendela di lengkapi
dengan kawat kasa.
11 Pintu didesain membuka ke luar
atau ke samping.
12 Pintu dapat ditutup dengan baik
dan selalu dalam keadaan tertutup
13 Ventilasi cukup sehingga udara
mengalir di ruang produksi.
14 Ventilasi dalam keadaan bersih,
tidak berdebu dan tidak dipenuhi
sarang laba-laba
15 Pencahayaan di ruang produksi
cukup
16 Terdapat perlengkapan P3K
17 Tempat penyimpanan bahan baku
terpisah dengan penyimpanan
produk akhir
Peralatan Produksi
1 Peralatan terbuat dari bahan yang
kuat
2 Peralatan tidak berkarat
3 Peralatan mudah dibersihkan
Suplai Air
1 Air yang digunakan bersih
2 Tersedia dalam jumlah yang
cukup
Fasilitas Higiene dan Sanitasi
1 Tersedia alat pencuci dan
pembersih seperti sikat, pel,
deterjen
2 Terdapat tempat mencuci tangan
yang cukup di ruang produksi
3 Terdapat toilet yang cukup
4 Karyawan memakai APD saat
bekerja
Pengendalian Hama
1 Lubang dan selokan yang
memungkinkan masuknya hama
selalu dalam keadaan tertutup
2 Tidak ada hewan peliharaan yang
berkeliaran di ruang produksi
3 Tidak ada bahan pangan yang
tercecer sehingga tidak
mengundang hama
Label Pangan
1 Terdapat keterangan nama produk,
daftar bahan, berat bersih, tanggal
kadaluarsa, dan sertifikat produksi
(P-IRT)
2 Terdapat kode produksi harus
dicantumkan pada setiap label
pangan.
Penyimpanan
1 Penyimpanan bahan dan produk
pangan di simpan di tempat
bersih.
Terdapat pemisahan jenis bahan
makanan.
Bahan yang lebih dulu masuk di
gunakan terlebih dahulu.
Bahan berbahaya di simpan
terpisah dan selalu diawasi.
Label disimpan rapih.
Peralatan disimpan di tempat
bersih
Daftar pertanyaan ke aparat (RT)
1. Apakah Home Industri MSR diketahui pihak RT/RW setempat?
2. Apakah Home Industri MSR sudah memiliki perizinan dari pihak RT/RW setempat?
3. Apakah ada monitoring khusus yang dilakukan pihak aparat setempat pada Home
Industri MSR?
4. Apakah pihak aparat setempat merasa terganggu dengan keberadaan Home Industri
MSR
5. Apakah aparat mengetahui alur perizinan untuk membuat home industri? Baik itu ke
BPOM atau je dinas kesehatan
Kader Kesehatan

1. Apakah kader mengetahui ada usaha ‘mango sticky rice’di wilayah kerja?
2. Apakah ada program kerja untuk memantau dari segi kesehatan usaha tersebut?
3. Apakah kader mengetahui tentang K3?
4. Apakah kader mengetahui prosedur perizinan terkait kesehatan industri makanan (BPOM)?
5. Apakah kader mengetahui prosedur mendapatkan sertifikat halal (MUI)?
6. Adakah saran atau masukan kepada usaha tersebut?
Pertanyaan wawancara masyarakat sekitar
1. Apakah ibu mengetahui adanya home industry mango sticky rice?
2. Menurut ibu, usaha seperti apakah itu?
3. Sudah pernahkah ibu mencoba produk tersebut?
4. Jika sudah, bagaimanakah pendapat ibu terkait produk tersebut?
5. Apakah usaha tersebut mengganggu aktivitas masyarakat?
6. Apakah limbah dari produk tersebut mengganggu lingkungan masyarakat?
7. Apakah ada lowongan kerja untuk masyarakat sekitar dari home industry tersebut?

Anda mungkin juga menyukai