Anda di halaman 1dari 1

KEUTAMAAN BERSEDEKAH PADA HARI JUMAAT

Jumat merupakan hari yang istimewa bagi umat Islam. Banyak amalan
yang dianjurkan untuk dilaksanakan pada hari ini. Satu diantaranya adalah
sedekah. Hari Jumat adalah hari dimana pahala sedekah berlipat ganda.
Rasullah SAW bersabda "pahala sedekah berlipat ganda pada hari Jumat."

Sedekah tidak hanya dalam bentuk wang. Seperimana Rasullah


bersabda," Sesungguhnya tiap-tiap tasbih adalah sedekah, tiap-tiap tahmid
adalah sedekah, tiap-tiap tahlil adalah sedekah, menyuruh kepada kebaikan
adalah sedekah, melarang daripada kemungkaran adalah sedekah, dan
berhubungan badan dengan istri adalah sedekah." (HR Muslim).

Keutamaan melakukan sedekah di hari Jumat jika dibandingkan dengan


hari lainnya adalah karena bersedekah di hari itu sama halnya seperti sedekah di
bulan Ramadhan. Ibnu Qayyim berkata, “Sedekah di hari Jumat dibanding
dengan sedekah di hari lain adalah seperti sedekah di bulan Ramadhan
dibandingkan sedekah di bulan – bulan selainnya.”

Anda mungkin juga menyukai