Anda di halaman 1dari 4

Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat : Muslim Yang Baik

HOME

KHUTBAH JUM'AT

IDUL ADHA

http://www.bekaldakwah.com/2014/11/contoh-ceramah-agama-dan-...

IDUL FITRI

GERHANA

ISTISQA

NIKAH

PIDATO

Home Pidato Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat : Muslim Yang Baik
S

Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat : Muslim Yang Baik

Advertisement

Info Terkini
Contoh Ceramah Agama - Muslim yang baik adalah muslim yang bisa memberikan manfaat buat

Contoh Teks Pidato Untuk Anak

orang lain dan patuh pada perintah sang khalik. Menjadi muslim yang sejati bukanlah hal yang gampang
dijalani, hal ini perlu adanya kesungguhan dan niat ikhlas. Katagori muslim yang baik tidak terbatas dari

Contoh Pidato Singkat Tentang Kematian

perkataannya tapi benar-benar diaplikasikan dalam kehidupan sehari-hari.


Contoh Khutbah Jum'at Bahasa Sunda Lengkap :
Menjadi Muslim Yang Baik adalah idaman semua orang. Baik di dalam konteks akhlak adalah faktor
utama seorang muslim, sebab Nabi diutus untuk menyempurnakan akhlak umatnya. Kebaikan seorang
mukmin akan di balas oleh Alloh dengan kebaikan yang berlipat pula. Jangan merasa rugi ketika kita
berbuat kebaikan karena itu adalah nilai investasi akhirat kita.

Taqwa
Contoh Pidato Singkat Tolong Menolong Dalam
Kebaikan
Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat :

Ada 3 faktor utama dalam konteks kebaikan, yaitu kebaikan terhadap Alloh, kebaikan terhadap manusia

Muslim Yang Baik

dan kebaikan terhadap lingkungan. Tiga faktor inilah yang disebut sebagai IMAN, dan iman pulalah yang
akan menjembatani seseorang mendapat ridha dan rahmat Alloh. Di kesempatan kali ini saya akan
menuliskan Contoh Pidato Muslim Yang Baik

Contoh Teks Pidato Bahasa Inggris Singkat


Contoh Teks Pidato Ceramah Singkat Perintah
Mengikuti Sunnah Rasul"
Contoh Pidato Bahasa Arab Kewajiban Mencari
Ilmu
Info Menarik
Contoh Pidato Singkat Tolong Menolong
Dalam Kebaikan - Read More
Contoh Teks Pidato Ceramah Singkat
Perintah Mengikuti Sunnah Rasul" Read More

"MUSLIM YANG BAIK"

Khutbah

Idul

Fitri

Menjaga

Fitrah

Manusia - Read More

Contoh Khutbah Jumat Etika Muamalah

Membawa Berkah - Read More

Contoh Khutbah Jum'at Bahasa Sunda

Lengkap : Taqwa - Read More

Contoh Khutbah Singakat Idul Adha :


Kisah Teladan Nabi Ibrahim - Read

Yang terhormat para alim ulama


Yang terhormat para orator
Dan saudara-saudaraku kaum muslimin yang berbahagia

More
Contoh Teks Khutbah Singkat Idul Fitri :
Makna Idul Fitri - Read More

Segala puji hanya milik Allah, Tuhan semesta alam, kepada-Nya kita minta ampun, dan kepadanya pula
kita minta pertolongan dan kami berlindung kepada Allah dari segala kejahatan dan kejelekan perbuatan

Contoh Khutbah Idul Adha Singkat -

kami. Barangsiapa yang diberi petunjuk oleh Allah, baginya tidak ada orang yang bisa menyesatkannya,

Read More

dan barang siapa yang disesatkan oleh-Nya, tidak ada seorangpun yang bisa memberinya petunjuk.

1 of 4

02/03/2015 14:40

Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat : Muslim Yang Baik

http://www.bekaldakwah.com/2014/11/contoh-ceramah-agama-dan-...

Saya bersaksi bahwa tidak ada Tuhan selain Allah. dia tidak berserikat dan Dia adalah Esa. Dan saya
bersaksi bahwa Nabi Muhammad adalah hamba dan juga utusan-Nya, semoga Allah melimpahkan
Shalawat dan Salam-Nya atas beliau, para keluarga dan sahabat-sahabat beliau, juga semua
pengikutnya sampai hari kiamat. Selanjutnya terimakasih saya haturkan kepada saudara pembawa
acara, yang telah memberi kesempatan kepada saya, untuk berpidato dihadapan saudara sekalian.
Kalai ini, tema pidato saya adalah : MUSLIM YANG BAIK.
Hadirin dan hadirat yang dirahmati Allah!
Islam mengajarkan kepada kita tentang keesaan Allah. menyamakan Allah dengan yang lain adalah
suatu dosa yang besar, Allah adalah Ahad (Esa), tidak berbilang, Allah tidak bisa dipisah-pisahkan
kedalam banyak pribadi, karena akan bertentangan dengan sifat-Nya yaitu Wahdaniyah, Allah tidak
beristri, tidak beranak dan tidak diperanakan. Begitu juga tidak ada yang menyamai-Nya dari segi
apapun. Sebagaimana disebutkan dalam surat Al Ikhlas:


Artinya: Dia tidak beranak dan tidak pula diperanakkan, dan tidak ada siapapun yang setara dengan
Dia.
Allah yang menciptakan segala sesuatu yang ada di alam semesta ini, baik yang gaib contohnya
malaikat, jin, setan ruh atau yang zhahir seperti gunung, kayu, batu dan segala yang ada di muka bumi
ini, semuanya adalah ciptaan Allah. Oleh karena itu, kita sebagai orang islam, janganlah keliru
menyembah. Jangan menyembah kayu, batu, gunung, kuburan atau apa saja selain Allah. Karena di
dunia ini tiada Tuhan yang pantas disembah kecuali hanya Allah semat. Tiada yang pantas dimintai
pertolongan kecuali hanya Allah, kepada-Nya kita mengabdikan diri

dan kepada-Nya kita minta

pertolongan sebagaimana firman Allah dalam surat Al-Fatihah, ayat 5:


Artinya: Hanya Engkaulah yang kami sembah dan hanya kepada Engkaulah kami memohon
pertolongan.
Saudara seiman dan seperjuangan!
Islam seseorang tidak hanya cukup dilihat dari aktifitas luar saja, seperti pandai bahasa Arab,
berpakaian serba bagus, pakai peci bagus, sarung bagus, busana muslim serba lux, tetapi orang Islam
sejati adalah orang yang memproklamirkan diri dengan prinsip bahwa tidak ada Tuhan selain Allah, dan
bahwa Nabi Muhammad adalah hamba dan utusan Allah, lalu ia beristiqamah dan memegang teguh
komitmen keimanannya.
Muslim yang baik (shalih), adalah selalu mentaati aturan yang ada dalam Islam, contohnya selalu
mengamalkan lima pilar islam, yaitu : Syahadat, shalat, zakat, puasa, dan haji bagi yang mampu,
disamping itu muslim yang baik selalu berkata dan berperilakuyang benar, kapan dan dimanapun ia
berada, tidak hanya terbatas di tempat yang suci seperti di mesjid atau mushala.
Orang Islam yang baik akan merasa bahagia jika ada orang lain mendapat nikmat, dan merasa sedih
jika orang lain dalam kesulitan, ia akan berbalaskasihan dsan terdorong hatinya untuk ikut
membantunya. Dalam hal ini Allah menjelaskan dalam Al-Quran:

Artinya: Muhammad adalah Rasul Allah. Dan mereka yang bersamanya keras terhadap orang kafir, dan
kasih sayang antara mereka sendiri. Kamu (Muhammad) melihat mereka ruku dan sujud
mengharapkan keutamaan dari Allah dan mengharap ridha-Nya.
Saudara sekalain yang berbahagia!
Haruslah difahami, bahwa Islam bukanlah agama kepercayaaan yang diwarnai oleh aketisme yaitu
mengerjakan sesuatu hanya demi akhirat saja, Islam juga bukan sekedar diam di mesjid, tidak hanya
shalat, zakat, uasa dan haji, tetapi islam mencakup seluruh aspek kehidupan manusia. Adapun yang
kita lakukan untuk meningkatkan duniawi dan demi mendapat ridha dari Allah adalah termasuk kategori
ibadah. Islam menganjurkan kehhidupan yang produktif, aktif dalam kegiatan sosial yang kreatif, dan
bukan mengasingkan diri dari komunitas masyarakat yang hanya berhubungan dengan Allah semata.
Kkonsep islam selalu seimbang antara kebutuhan duniawi dan ukhrawi. Seperti yang dijelaskan dalam
Al Quran surat Al Qhasas, ayat 88:

2 of 4

02/03/2015 14:40

Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat : Muslim Yang Baik

http://www.bekaldakwah.com/2014/11/contoh-ceramah-agama-dan-...



Artinya: Dan carilah apa yang telah dianugerahkan oleh Allah kepadamu (kebahagiaan)negeri akhirat,
dan janganlah kamu melupakan bagianmu (kenikmatan) duniawi, berbuat baiklah (kepada orang lain),
sebagaimana Allah berbuat baik kepadamu. Dan janganlah kamu berbuat kerusakan di muka bumi ini
seseungguhnya Allah tidak menyukai orang yang berbuat kerusakan. (QS Al Khasas )
Ayat tersebuat dikuatkan oleh sabda Nabi Muhammad saw:


Artinya: Bekerjalah untuk dunia kamu, seakan-akan hidup selamanya, dan bekerjalah untuk akhiratmu,
seakan-akan kamu besok akan mati.
Maka dari itu, bukanlah muslim yang baik jika hanya mengasingkan diri dan bersemedi dalam mesjid,
sebaliknya, juga bukan muslim yang benar jika di dunia ini jika hanya memburu kekayaan saja, tanpa
menghiraukan kewajibannya sebagai orang islam demi kebahagiaannya di akhirat kelak.
Hadirin yang berbahagia !
Tunjukan identitas diri sebagai muslim, walaupun berada di suatu negara non muslim,. Seharusnya kita
menunjukan identitas keislaman, lalau kita bekerja di tengah-tengah non muslim.
Wahai generasi muda islam !
Sesungguhnya Allah telah memilihkan untuk kamu suatu agama yang lurus, karena itu janganlah kamu
mati kecuali tetap memegang akidah islam. Demikian apa yang dapat saya sampaikan ada kurang
lebihnya, saya minta maaf yang sebesa-besarnya.

Share on

Facebook

Twitter

Google+

Info Terkait : Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat : Muslim Yang Baik
Contoh Teks Pidato Tentang Mencari Ilmu
Contoh Teks Pidato Tentang Mencari Ilmu - Mencari ilmu adalah suatu kewajiban yang
dianjurkan oleh Alloh dan Rasulnya sebagaimana yang diaj ...
Contoh Teks Pembawa Acara (MC)
Contoh Teks Pembawa Acara - Jadi pembawa acara yang baik tentunya perlu kesiapan
yang mapan dan wawasan yang cukup. Sebagai pemandu acara ...
Contoh Teks Pidato Untuk Anak
Kumpulan Contoh Pidato Anak Singkat - Salam persaudaraan se-iman dan se
keyakinana, kali ini saya akan mambuat catatan kumpulan khusus tent ...
Contoh Pidato Singkat Tentang Kematian
Contoh Pidato Singkat: Kematian adalah hak semua makhluk, pada dasarnya semua
yang bernyawa pasti akan mati, itu sudah menjadi fitrah dan ...
Contoh Teks Pidato Ceramah Singkat Perintah Mengikuti Sunnah Rasul"
Contoh Teks Pidato Ceramah Singkat - Mengikuti sunah rasul adalah suatu keharusan
bagi umatnya, baik itu berupa ucapan, perbuatan bahkan d ...

3 of 4

02/03/2015 14:40

Contoh Ceramah Agama dan Pidato Singkat : Muslim Yang Baik

http://www.bekaldakwah.com/2014/11/contoh-ceramah-agama-dan-...

Contoh Pidato Singkat Tolong Menolong Dalam Kebaikan


Contoh Ceramah Pidato Singkat - Sebagai muslim yang baik sudah seharusnya kita
berbuat kebaikan dalam hal tolong menolong. Konsep tolong me ...

Posting Lebih Baru

Beranda

Posting Lama

Media Dakwah Warnasari 2014 . Privacy Policy . Disclaimer . Contact

4 of 4

02/03/2015 14:40

Anda mungkin juga menyukai