Anda di halaman 1dari 14

STRATEGI PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Dasar lIstrik dan Elektronika


Indikator : 3.7.1 Menjelaskan pengertian rangkaian seri
3.7.2 Mengidentifikasi sifat rangkaian seri
3.7.3 Menghitung hambatan pengganti dari rangkaian seri
3.7.4. Menghitung arus listrik dari rangkaian seri
3.7.5 Menghitung tegangan listrik dari rangkaian seri

Media Ajar
Urutan Kegiatan
Garis Besar Isi Metode dan Alat Alokasi Waktu
Pembelajaran
Bantu
PENDAHULUAN
Rangkaian listrik adalah suatu hubungan
sumber listrik dengan komponen-komponen listrik
yang mempunyai fungsi-fungsi tertentu. Contoh
komponen listrik yang digunakan dalam rangkaian
Slide Power
listrik sederhana adalah resistor. Resistor adalah
Point,
Deskripsi Singkat komponen listrik yang berfungsi menghambat arus Ceramah 5 menit
Laptop,
listrik. Berdasarkan susunan hubungan komponen-
LCD
komponen listrik, maka rangkaian listrik tersusun
dengan tiga cara, yaitu rangkaian seri, rangkaian
paralel, dan rangkaian campuran.
Slide Power
Membantu peserta didik memahami konsep dasar Point,
Relevansi Ceramah 2 menit
rangkaian seri Laptop,
LCD
3.7.1. Jika diberikan gambar rangkaian seri, peserta
didik kelas X semester ganjil program studi
Teknik Audio Video SMK Negeri 39 Jakarta
akan dapat menjelaskan pengertian rangkaian
seri minimal 80% benar
3.7.2. Jika diberikan macam-macam sifat rangkaian
listrik, peserta didik kelas X semester ganjil
program studi Teknik Audio Video SMK Negeri
39 Jakarta akan dapat mengidentifikasi sifat
rangkaian seri minimal 80% benar
3.7.3. Jika diberikan gambar rangkaian seri dengan
diketahui besar hambatan listrik R1,R2 dan R3,
Slide Power
peserta didik kelas X semester ganjil program
Point,
Tujuan Pembelajaran studi Teknik Audio Video SMK Negeri 39 Ceramah 3 menit
Laptop,
Jakarta akan dapat menghitung hambatan
LCD
pengganti dari rangkaian seri minimal 80%
benar
3.7.4. Jika diberikan gambar rangkaian seri dengan
diketahui besar hambatan listrik R1,R2 dan R3,
peserta didik kelas X semester ganjil program
studi Teknik Audio Video SMK Negeri 39
Jakarta akan dapat menghitung arus listrik dari
rangkaian seri minimal 80% benar
3.7.5. Jika diberikan gambar rangkaian seri dengan
diketahui besar hambatan listrik R1,R2 dan R3,
peserta didik kelas X semester ganjil program
studi Teknik Audio Video SMK Negeri 39
Jakarta akan dapat menghitung tegangan listrik
dari rangkaian seri minimal 80% benar

PENYAJIAN
Mengamati :
 Peserta didik difasilitasi untuk membaca sumber
dari buku siswa tentang materi rangkaian seri
 Peserta didik difasilitasi melihat tayangan slide
power point tentang
1. Pengertian rangkaian seri
2. Sifat-sifat rangkaian seri
3. Menghitung hambatan pengganti dari
rangkaian seri
4. Menghitung arus listrik dari rangkaian seri
5. Menghitung tegangan listrik dari rangkaian seri

Menanya : Slide Power


Uraian  Peserta didik mengajukan pertanyaan tentang Saintifik Point, 30 menit
hal-hal yang tidak dipahami atau untuk Laptop, LCD
mendapatkan informasi tambahan tentang
materi rangkaian seri
 Peserta didik mengklarifikasi informasi yang
diperoleh dari tahap mengamati tentang materi
rangkaian seri
 Peserta didik melakukan tanya jawab tentang
materi rangkaian seri dengan guru

Mengumpulkan Informasi :
 Peserta didik membaca referensi atau sumber
buku lain serta berdiskusi dengan peserta didik
lain tentang materi rangkaian seri.
 Peserta didik mengamati objek/kejadian
tentang materi rangkaian seri.
 Peserta didik mengakses internet untuk
memperoleh informasi tambahan terkait materi
rangkaian seri

Mengasosiasi :
 Peserta didik mengolah informasi yang sudah
diperoleh tentang materi rangkaian seri
 Peserta didik menghubungkan fenomena atau
informasi yang terkait tentang materi rangkaian
seri dengan kehidupan sehari-hari

1. Contoh gambar rangkaian seri


2. Contoh menghitung hambatan pengganti dari
rangkaian seri
Slide Power
Contoh dan Non 3. Contoh menghitung arus listrik dari rangkaian
Diskusi terpimpin Point, 10 menit
Contoh seri
Laptop, LCD
4. Contoh menghitung tegangan listrik dari
rangkaian seri

Latihan Lembar tes 15 menit

Perhatikan gambar suatu rangkaian tahanan yang


dihubungkan secara seri, Jika diketahui R1 = 2 Ω, R2
=5Ω, R3 = 3 Ω, dan tegangan sumber V = 20 V,
hitunglah :
a) Hambatan pengganti ( RT )
b) Arus yang mengalir pada rangkaian tersebut ( I )
c) Tegangan pada masing-masing tahanan ( V1,
V2, V3 )

Penyelesaian :

a) 𝑅𝑇 = 𝑅1 + 𝑅2 + 𝑅3 = 2 Ω + 5 Ω + 3 Ω = 10Ω
b) 𝑉 × 𝑅𝑇
𝑉
𝐼=
𝑅1 + 𝑅2 + 𝑅3
20 𝑉
𝐼= = 2𝐴
10 Ω
2Ω
𝑉1 = × 20 𝑉
2Ω+5Ω+3Ω
𝑉1 = 4 Ω
5Ω
𝑉2 = × 20 𝑉
2Ω+5Ω+3Ω
𝑉2 = 10 Ω
3Ω
𝑉3 = × 20 𝑉
2Ω+5Ω+3Ω
𝑉3 = 6 Ω
Mengkomunikasikan : Peserta didik menyampaikan Slide Power
Rangkuman hasil pengamatan dengan merangkum secara singkat Point, 10 menit
materi rangkaian seri. Laptop, LCD
Rangkaian listrik : suatu hubungan sumber listrik
dengan komponen-komponen listrik yang mempunyai Slide Power
Glosari fungsi-fungsi tertentu. Point, 5 menit
Resistor : Komponen elektronika yang berfungsi Laptop, LCD
menghambat arus listrik
Rangkaian Seri Resistor : sebuah rangkaian yang
terdiri dari 2 buah atau lebih Resistor yang disusun
secara sejajar atau berbentuk Seri.
Arus listrik: banyaknya muatan listrik yang
disebabkan dari pergerakan elektron-elektron,
mengalir melalui suatu titik dalam sirkuit listrik tiap
satuan waktu.
Tegangan listrik : perbedaan potensial listrik antara
dua titik dalam rangkaian listrik, dan dinyatakan
dalam satuan volt.
PENUTUP
Peserta didik mengerjakan soal berbentuk pilihan Lembar Soal
Tes Formatif dan Melaksanakan
ganda dan esai sesuai dengan materi yang telah Tes Formatif 15 menit
Umpan Balik Tes
disampaikan di modul
Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok, 1
Lembar
Tindak Lanjut kelompok terdiri minimal 5 orang untuk persiapan Ceramah 5 menit
Kerja Siswa
praktikum di pertemuan selanjutnya
STRATEGI PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Dasar lIstrik dan Elektronika


Indikator : 4.7.1 Menentukan alat ukur listrik
4.7.2 Menentukan besaran nilai resistor
4.7.3 Merakit komponen resistor menjadi rangkaian seri
4.7.4 Mengukur hambatan pengganti dari rangkaian seri
4.7.5.Mengukur arus listrik dari rangkaian seri
4.7.6 Mengukur tegangan dari rangkaian seri
4.7.7 Membaca hasil pengukuran rangkaian seri
Media Ajar
Urutan Kegiatan
Garis Besar Isi Metode dan Alat Alokasi Waktu
Pembelajaran
Bantu
PENDAHULUAN
Rangkaian listrik adalah suatu hubungan
sumber listrik dengan komponen-komponen listrik
yang mempunyai fungsi-fungsi tertentu. Contoh Slide Power
komponen listrik yang digunakan dalam rangkaian Point,
Deskripsi Singkat Ceramah 5 menit
listrik sederhana adalah resistor. Resistor adalah Laptop,
komponen listrik yang berfungsi menghambat arus LCD
listrik. Berdasarkan susunan hubungan komponen-
komponen listrik, maka rangkaian listrik tersusun
dengan tiga cara, yaitu rangkaian seri, rangkaian
paralel, dan rangkaian campuran.

Slide Power
Membantu peserta didik memahami tentang Point,
Relevansi Ceramah 2 menit
pengukuran rangkaian seri Laptop,
LCD
4.7.1. Jika diberikan gambar rangkaian seri, parallel
dan campuran, peserta didik kelas X semester
ganjil program studi Teknik Audio Video SMK
Negeri 39 Jakarta akan dapat menentukan alat
ukur listrik minimal 80% benar
4.7.2. Jika diberikan komponen resistor dengan gelang
warna yang berbeda-beda, peserta didik kelas X
semester ganjil program studi Teknik Audio
Video SMK Negeri 39 Jakarta akan dapat
menentukan besaran nilai resistor minimal 80% Slide Power
Point,
Tujuan Pembelajaran benar Ceramah 3 menit
Laptop,
4.7.3. Jika diberikan alat ukur multimeter serta LCD
rangkaian pada protoboard yang telah disusun
seri, peserta didik kelas X semester ganjil
program studi Teknik Audio Video SMK Negeri 39
Jakarta akan dapat merakit komponen resistor
pada protoboard menjadi rangkaian seri minimal
80% benar
4.7.4. Jika diberikan rangkaian listrik yang telah
disusun seri, peserta didik kelas X semester
ganjil program studi Teknik Audio Video SMK
Negeri 39 Jakarta akan dapat mengukur
hambatan pengganti pada rangkaian seri
4.7.5. Jika diberikan rangkaian listrik yang telah
disusun seri, peserta didik kelas X semester
ganjil program studi Teknik Audio Video SMK
Negeri 39 Jakarta akan dapat mengukur arus
listrik pada rangkaian seri
4.7.6. Jika diberikan rangkaian listrik yang telah
disusun seri, peserta didik kelas X semester
ganjil program studi Teknik Audio Video SMK
Negeri 39 Jakarta akan dapat mengukur
tegangan listrik pada rangkaian seri
4.7.7. Jika rangkaian seri telah diukur, peserta didik
kelas X semester ganjil program studi Teknik
Audio Video SMK Negeri 39 Jakarta akan dapat
membaca hasil pengukuran rangkaian seri
PENYAJIAN
Mengamati :
 Peserta didik difasilitasi untuk membaca sumber
dari buku siswa tentang materi rangkaian seri
 Peserta didik difasilitasi melihat tayangan slide
power point tentang
Slide Power
6. Pengertian rangkaian seri
Uraian Saintifik Point, 30 menit
7. Sifat-sifat rangkaian seri
Laptop, LCD
8. Menghitung hambatan pengganti dari
rangkaian seri
9. Menghitung arus listrik dari rangkaian seri
10. Menghitung tegangan listrik dari rangkaian seri
Menanya :
 Peserta didik mengajukan pertanyaan tentang
hal-hal yang tidak dipahami atau untuk
mendapatkan informasi tambahan tentang
materi rangkaian seri
 Peserta didik mengklarifikasi informasi yang
diperoleh dari tahap mengamati tentang materi
rangkaian seri
 Peserta didik melakukan tanya jawab tentang
materi rangkaian seri dengan guru

Mengumpulkan Informasi :
 Peserta didik membaca referensi atau sumber
buku lain serta berdiskusi dengan peserta didik
lain tentang materi rangkaian seri.
 Peserta didik mengamati objek/kejadian
tentang materi rangkaian seri.
 Peserta didik mengakses internet untuk
memperoleh informasi tambahan terkait materi
rangkaian seri

Mengasosiasi :
 Peserta didik mengolah informasi yang sudah
diperoleh tentang materi rangkaian seri
 Peserta didik menghubungkan fenomena atau
informasi yang terkait tentang materi rangkaian
seri dengan kehidupan sehari-hari

5. Contoh gambar rangkaian seri Slide Power


Contoh dan Non
6. Contoh menghitung hambatan pengganti dari Diskusi terpimpin Point, 10 menit
Contoh
rangkaian seri Laptop, LCD
7. Contoh menghitung arus listrik dari rangkaian
seri
8. Contoh menghitung tegangan listrik dari
rangkaian seri

Perhatikan gambar suatu rangkaian tahanan yang


dihubungkan secara seri, Jika diketahui R1 = 2 Ω, R2
=5Ω, R3 = 3 Ω, dan tegangan sumber V = 20 V,
hitunglah :
d) Hambatan pengganti ( RT )
e) Arus yang mengalir pada rangkaian tersebut ( I )
Latihan f) Tegangan pada masing-masing tahanan ( V1, Lembar tes 15 menit
V2, V3 )

Penyelesaian :

c) 𝑅𝑇 = 𝑅1 + 𝑅2 + 𝑅3 = 2 Ω + 5 Ω + 3 Ω = 10Ω
d) 𝑉 × 𝑅𝑇
𝑉
𝐼=
𝑅1 + 𝑅2 + 𝑅3
20 𝑉
𝐼= = 2𝐴
10 Ω
2Ω
𝑉1 = × 20 𝑉
2Ω+5Ω+3Ω
𝑉1 = 4 Ω
5Ω
𝑉2 = × 20 𝑉
2Ω+5Ω+3Ω
𝑉2 = 10 Ω
3Ω
𝑉3 = × 20 𝑉
2Ω+5Ω+3Ω
𝑉3 = 6 Ω
Mengkomunikasikan : Peserta didik menyampaikan Slide Power
Rangkuman hasil pengamatan dengan merangkum secara singkat Point, 10 menit
materi rangkaian seri. Laptop, LCD
Rangkaian listrik : suatu hubungan sumber listrik
dengan komponen-komponen listrik yang mempunyai
fungsi-fungsi tertentu.
Resistor : Komponen elektronika yang berfungsi
menghambat arus listrik
Rangkaian Seri Resistor : sebuah rangkaian yang
terdiri dari 2 buah atau lebih Resistor yang disusun Slide Power
Glosari secara sejajar atau berbentuk Seri. Point, 5 menit
Arus listrik: banyaknya muatan listrik yang Laptop, LCD
disebabkan dari pergerakan elektron-elektron,
mengalir melalui suatu titik dalam sirkuit listrik tiap
satuan waktu.
Tegangan listrik : perbedaan potensial listrik antara
dua titik dalam rangkaian listrik, dan dinyatakan
dalam satuan volt.
PENUTUP
Peserta didik mengerjakan soal berbentuk pilihan Lembar Soal
Tes Formatif dan Melaksanakan
ganda dan esai sesuai dengan materi yang telah Tes Formatif 15 menit
Umpan Balik Tes
disampaikan di modul
Peserta didik dibagi menjadi beberapa kelompok, 1
Lembar
Tindak Lanjut kelompok terdiri minimal 5 orang untuk persiapan Ceramah 5 menit
Kerja Siswa
praktikum di pertemuan selanjutnya

Anda mungkin juga menyukai