Anda di halaman 1dari 3

Petunjuk Teknis Penggunaan Update Aplikasi dan Referensi SIMAK-BMN Tingkat

Wilayah Versi 17.1

1. Dalam rangka penyusunan Laporan Keuangan Kementerian Negara/Lembaga (LKKL)


tahun 2017, Update Aplikasi dan Referensi SIMAK-BMN Tingkat Wilayah Versi 17.1
wajib digunakan bersama dengan Aplikasi SIMAK-BMN tingkat satker minimal versi 17.2
dengan referensi versi 17.1.
2. Bagi level wilayah (UAPPB-W) yang telah terlanjur melakukan penerimaan ADK SIMAK-
BMN dari satker (UAKPB) menggunakan Aplikasi SIMAK-BMN tingkat wilayah versi
sebelumnya, wajib melakukan penerimaan ulang ADK menggunakan Aplikasi dan
Referensi SIMAK BMN tingkat wilayah versi 17.1.
3. File update terdiri dari:
a. Update SIMAK Wilayah Versi 17.1.exe; dan
b. Update Referensi SIMAK Atas 2017 Versi 17.1.exe.
4. Lakukan backup data sebelum melakukan update aplikasi dan referensi.
5. Lakukan instalasi update aplikasi dan referensi dengan cara klik kanan file Update
SIMAK Wilayah Versi 17.1.exe dan file Update Referensi SIMAK Atas 2017 Versi
17.1.exe, dan memilih run as administrator.
6. Update aplikasi dan referensi berhasil apabila tampilan aplikasi adalah sebagai berikut:

7. Update Aplikasi dan Referensi SIMAK-BMN Tingkat Wilayah Versi 17.1 mencakup
penambahan fitur konsolidasi dan penyajian data terkait IP BMN, yang antara lain terdiri
dari:
a. Daftar Inventarisasi dan Penilaian Kembali BMN, yang mencakup:
1) Daftar Barang Berlebih hasil Inventarisasi
2) Daftar Barang Reklasifikasi Masuk hasil Inventarisasi
3) Daftar Barang Reklasifikasi Keluar hasil Inventarisasi
4) Daftar Barang Tidak Ditemukan hasil Inventarisasi
5) Daftar Barang yang Terkoreksi Kuantitas hasil Inventarisasi
6) Daftar Nilai Wajar yang Terinput pada SIMAK-BMN

1
b. Rekapitulasi Daftar Inventarisasi dan Penilaian Kembali BMN, yang mencakup:
1) Rekap Daftar Barang Berlebih hasil Inventarisasi
2) Rekap Daftar Barang Reklasifikasi Masuk hasil Inventarisasi
3) Rekap Daftar Barang Reklasifikasi Keluar hasil Inventarisasi
4) Rekap Daftar Barang Tidak Ditemukan hasil Inventarisasi
5) Rekap Daftar Nilai Wajar yang Terinput pada SIMAK-BMN

2
c. Laporan Koreksi BMN Hasil Inventarisasi dan Penilaian Kembali

Anda mungkin juga menyukai