Anda di halaman 1dari 4

NASKAH SOAL

KODE SOAL: 101

TES POTENSI AKADEMIK


TES BIDANG STUDI DASAR

PETUNJUK UMUM

1. Sebelum mengerjakan soal, Anda diminta untuk meneliti kelengkapan nomor dalam berkas soal ini. Tes
Potensi Akademik terdiri dari 60 soal dan Tes Bidang Studi Dasar terdiri dari 60 soal.
2. Bacalah dengar cermat setiap soal.
3. Pilihlah jawaban yang paling benar (A, B, C, atau D).
4. Tulislah jawaban Anda pada lembar jawaban ujian yang tersedia sesuai dengar petunjuk yang
diberikan!
5. Anda dapat menggunakan bagian yang kosong dalam berkas soal untuk keperluan mencoret-coret.
Jangan menggunakan lembar jawaban ujian untuk keperluan mencoret-coret.
6. Selama ujian berlangsung, Anda tidak diperkenankan menggunakan alat hitung dan alat komunikasi
dalam segala bentuk.
7. Selama ujian berlangsung, Anda tidak diperkenankan untuk bertanya atau meminta penjelasan kepada
siapapun tentang soal-soal ujian termasuk kepada pengawas ujian.
8. Selama ujian berlangsung, Anda tidak diperkenankan keluar-masuk ruang ujian.
9. Waktu ujian yang disediakan 105 menit.
10. Harap diperhatikan agar lembar jawaban ujian tidak kotor, tidak terlipat, tidak basah dan tidak robek.
11. Setelah ujian selesai, Anda diminta tetap duduk sampai pengawas selesai mengumpulkan lembar
jawaban. ujian. Anda dipersilahkan keluar ruangan setelah mendapat isyarat dari pengawas ujian untuk
meninggalkan ruang.
12. Penilaian didasarkan atas perolehan skor pada setiap bidang ilmu. Oleh sebab itu, Anda jangan hanya
menekankan pada bidang ilmu tertentu (tidak ada bidang ilmu yang diabaikan).
13. Kode naskah soal ini: 101

PETUNJUK KHUSUS

PETUNJUK A Pilih jawaban yang paling benar dari pilihan jawaban A, B, C dan D

PETUNJUK B Soal terdiri atas tiga bagian, yaitu: PERNYATAAN, SEBAB dan ALASAN yang
disusun secara berurutan.

Pilihlah:
(A) Jika pernyataan benar, alasan benar dan keduanya menunjukkan
hubungan sebab akibat.
(B) Jika pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan
hubungan sebab akibat.
(C) Jika pernyataan benar, alasan salah.
(D) Jika pernyataan salah, alasan benar.
(E) Jika pernyataan dan alasan, keduanya salah.

SPMB-PTAIN 2013

-1-
© http://buku-on-line.com
Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
KUANTITATIF

1. 13 + (0,44:0,22) = … 9. 45-34-24-15 seri berikutnya…


(A) 14 (A) 8
(B) 12 (B) 7
(C) 15 (C) 6
(D) 16 (D) 5

2. 12% dari 59 adalah… 10. 1,5,8,12,15 seri selanjutnya…


(A) 0,87 (A) 9
(B) 7,08 (B) 13
(C) 8,07 (C) 17
(D) 8,70 (D) 19

3. 42 = berapa persen dari 70… 11. c-c-e-e-g-g seri selanjutnya…


(A) 30% (A) f
(B) 50% (B) i
(C) 60% (C) j
(D) 90% (D) n
12. 2,5,14,41 seri selanjutnya…
4. 2 : = (A) 111
(A) 1,13 (B) 121
(B) 2,19 (C) 122
(D) 212
(C) 1
(D) 1 13. x=2,71+0,59+7,70
y= 11
( ) (A) x>y
5. =3 = 5, =
(B) x<y
( + ) (C) x=y
ℎ ?
(D) 2x=y
(A) 1,61
(B) 1.66 14. Tentukan jawaban yang benar dari soal di
(C) 2,11 bawah ini…
(D) 6,11 x= 0,017
y= 1,7%
6. 0,27 = (A) x>y
(A) 0,771 (B) x<y
(B) 0,911 (C) x=y
(C) 1,779 (D) 2x=y
(D) 0,0729
15. x= 0,37+1,89
7. 80-3-70-8-60 seri berikutnya… y= 1,24 + 1,02
(A) 6 (A) x<y
(B) 9 (B) x>y
(C) 12 (C) x=y
(D) 13 (D) 2x>y

8. 5-9-8-12-11 seri berikutnya…


(A) 6
(B) 12
(C) 13
(D) 15

JIKA INGIN LENGKAP


LAKUKAN PEMESANAN DI

http://buku-on-line.com
SMS = 085 646 631 220
082 335 581 340

WA = 082 335 581 340

-2-
© http://buku-on-line.com
Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
BAHASA INDONESIA
3. Jawaban = (C), 60%
61. Bacalah dengan cermat paragraf berikut ini!
Hampir semua orang menyadari % × 70 = 42
pentingnya berolah raga. Olah raga dapat × 70 = 42
meningkatkan derajat kesehatan dan 100
meningkatkan kesegaran jasmani. Olah raga 420
= = 60
juga dapat merguatkan jantung. Dengan 7
berolah raga secara rutin, keluhan stroke,
penyakit gula, serta osteoporosis dapat 4. Jawaban = (D), 1
diatasi. Berolah raga secara rutin juga dapat
3 4 13 4 13 3 39 9
mengurangi lemak yang ada dalam tubuh 2 : = ∶ = × = =1
kita. 5 3 5 3 15 4 20 20
Ide pokok paragraf di atas adalah ...
(A) Olah raga dapat menguatkan jantung 5. Jawaban = tidak ada yang benar
(B) Dengan berolah raga rutin kesehatan ( +2 )
=3 = 5, =
rneningkat
(C) Lemak akan terkurangi dengan rutin ( +2 ) [3 + (2 × 5)] 3 + 10
= = =
berolah raga 3 3
(D) Hampir semua orang menyadari 13
pentingnya berolah raga =
3
62. Kata khusus yang terdapat pada paragraf ( )
di atas adalah ... Maka = = =8× = = 1,85
(A) Penyakit
(B) Olah raga
(C) Kesehatan 6. Jawaban = (D), 0,0729
(D) Osteoporosis 0,27 = 0,27 × 0,27 = 0,0729

63. [1] Banyak situs bersejarah di wilayah


Kabupaten Sukabumi yang tidak terawat. [2]
7. Jawaban = (D), 13
Bahkan terdapat sejumlah situs purbakala
yang telah hancur akibat penggalian harta +5 +5
karun dan ulah sebagian masyarakat. [3]
Padahal, benda purbakala tersebut memiliki 80 – 3 – 70 – 8 – 60 – 13
nilai historis yang sangat tinggi. [4] Situs-
situs ini memiliki berbagai bentuk yang -10 -10
menandai adanya masyarakat pada zaman
batu adalah 8. Jawaban = (D), 15
Kalimat utama paragraf di atas adalah
nomor … 5 – 9 – 8 – 12 – 11-15
(A) [1]
(B) [2] +4 -1 +4 -1 +4
(C) [3]
(D) [4]
9. Jawaban = (B), 7
64. Analisisnya tentang sesuatu sangat tajam -9 -8
sehingga ia selalu berhasil melakukan
penanganan apa yang akan terjadi. 45 – 34 – 24 – 15 – 7

Istilah yang tepat untuk menamai tindakan -11 -10


yang terkandung dalam kalimat di atas
adalah…
(A) Asumsi 10. Jawaban = (D), 19
(B) Apresiasi
(C) Antisipasi +3 +3
(D) Akselerasi
1 – 5 – 8 – 12 – 15 - 19

JAWABAN +4 +4 +4
TES POTENS AKADEMIK
SPMB-PTAIN TAHUN 2013 11. Jawaban = (B), i
+2 +2
KUANTITATIF

1. Jawaban = (C), 15 c–c–e–e–g–g–i


13 + (0,44:0,22) = 13 + 12 = 15
+2 +2
2. Jawaban = (B), 7.08
12
12% × 59 = × 59 = 7,08
100
-3-
© http://buku-on-line.com
Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
BAHASA INDONESIA
12. Jawaban = (C), 122
61. Jawaban = (B), Dengan berolah raga rutin
3 3 kesehatan meningkat (ide pokok ada di awal
kalimat dan dikahir kalimat)
2 – 5 – 14 – 41 - 122 62. Jawaban = (B), osteoporosis
Kata khusus adalah Osteoporosis. Osteoporosis
adalah penyakit tulang sistemik yang ditandai
3 3 dengan penurunan kualitas dan kepadatan
massa tulang, sehingga menyebabkan tulang
13. Jawaban = (C), = menjadi rapuh dan risiko patah tulang (WHO
1994)
= 2,71 + 0,59 + 7,70 = 11 63. Jawaban = (A), [1]
= 11 → = [1] Banyak situs bersejarah di wilayah Kabupaten
Sukabumi yang tidak terawat.
14. Jawaban = (C), 0,017 Kalimat utama adalah kalimat yang di dalamnya
terdapat ide pokok paragraf. Kalimat utama ini
= 0,017 dijelaskan oleh kalimat-kalimat lain dalam
1,7 paragraf tersebut, yang disebut dengan kalimat
= 1,7% = = 0,017 penjelas. Nama lain untuk kalimat utama adalah
100
kalimat topik.
Kalimat penjelas yaitu kalimat yang menjelaskan
15. Jawaban = (C), = kalimat utama.
= 0,37 + 1,89 = 2,26 Kalimat utama biasanya di awal paragraph
= 1,24 + 1,02 = 2,26 → = (deduktif), akhir paragraph (induktif) dan awal-
tengah-akhir (campuran).
64. Jawaban = (A), Asumsi
asum·si n 1 dugaan yg diterima sbg dasar; 2
landasan berpikir krn dianggap benar;
meng·a·sum·si·kan v menduga;
memperkirakan; memperhitungkan; meramalkan

JIKA INGIN LENGKAP


LAKUKAN PEMESANAN DI

http://buku-on-line.com
SMS = 085 646 631 220
082 335 581 340
WA = 082 335 581 340

-4-
© http://buku-on-line.com
Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang

Anda mungkin juga menyukai