Anda di halaman 1dari 6

PEMERINTAH KABUPATEN MESUJI

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MARGOJADI
Jalan Raya Lintas KTM Desa Margojadi Kecamatan Mesuji Timur Kode Pos 34698
HP. 082269460897 email: pkmmargojadi02@gmail.com

Notulen Penggalangan Komitmen dan Pembahasan Capaian Kinerja


Pertemuan kegiatan UKM
Tanggal : Tempat : Puskesmas
Margojadi
Pukul : 12. 00 WIB s/d selesai.
Susunan Acara 1. Pembukaan
2. Acara Inti
a. Penggalangan Komitmen
b. Pembahasan Capaian Kinerja
3. Penutup.
Pembahasan 1. Pembukaan

Acara dihadiri oleh Kepala Puskesmas dan anggota pokja


UKM Puskesmas Margojadi. Acara dibuka dengan berdoa
menurut agama dan kepercayaan masing-masing dipimpin
oleh PJ UKM.

2. Acara Inti

a. Disampaikan oleh Kepala Puskesmas perlunya


Penggalangan Komitmen Tim UKM agar kerja sama,
ketepatan waktu, kecermatan dan kualitas program
dalam pelaksanaan akreditasi dapat
dipertanggungjawabkan dengan baik.

b. Kepala Puskesmas bersama anggota pokja UKM


membaca dan memahami Komitmen UKM kemudian
mendatanganinya dan foto bersama.

Adapun isi Komitmen UKM sebagai berikut :


1) Mewujudkan visi dan misi Puskesmas Margojadi
2) Disiplin dan tanggungjawab dalam bekerja
3) Meningkatkan kerjasama dalam lintas program dan
lintas sektor untuk peningkatan kinerja UKM
4) Saling berkomunikasi dan bekerja sama di dalam
tim UKM
5) Saling ikhlas memaafkan ketika terjadi perbedaan
pendapat dan salah dalam bersikap.
c. Semua pemegang program UKM Puskesmas Margojadi
menyampaikan hasil capaian kinerja. Adapun capaian
program sebagai berikut :
1) Rumah Sehat :

2) SAB :

3) Jamban :

4) TTU :

5) TPM :

6) DBD :

7) Malaria :

3. Penutup

Margojadi, Januari 2018


Kesimpulan Semua staf UKM ikut berperan aktif dalam peningkatan mutu
dan kinerja serta melakukan penandatanganan komitmen
bersama untuk meningkatkan mutu dan kinerja kegiatan UKM
Puskesmas Margojadi
Rekomendasi Kesepakatan Bersama

Margojadi, 2018

Notulis Kepala Puskesmas Margojadi

Fatimatuz Zahra, A. Md. Keb TAR B I


NIP. 19660602 198711 1 001

PEMERINTAH KABUPATEN MESUJI


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MARGOJADI
Jalan Raya Lintas KTM Desa Margojadi Kecamatan Mesuji Timur Kode Pos 34698
HP. 082269460897 email: pkmmargojadi02@gmail.com
Notulen Pemahaman Standar Instrumen Akreditasi
Pertemuan Tanggal : Tempat : Puskesmas
Margojadi
Pukul : 12. 00 WIB s/d selesai.
Susunan Acara 1. Pembukaan
2. Acara Inti
a. Pemahaman Standar Instrumen Akreditasi
b. Pembagian uraian tugas atau Penanggungjawab BAB
IV, V dan VI Akreditasi
3. Penutup.
Pembahasan 1. Pembukaan

Acara dihadiri oleh Kepala Puskesmas, Tim Pembina


Akreditasi Kabupaten dan anggota pokja UKM Puskesmas
Margojadi. Acara dibuka dengan berdoa menurut agama
dan kepercayaan masing-masing dipimpin oleh PJ UKM.

2. Acara Inti

a. Disampaikan oleh Kepala Puskesmas perlunya


Pemahaman Standar Instrumen Akreditasi untuk
melaksanakan Akreditasi Puskesmas Margojadi agar
setiap anggota pokja UKM paham dan mumpuni dalam
mempersiapkan dokumen dan lapangan sebaik-
baiknya.

b. Tim Pembina Akreditasi dari Kabupaten Mesuji


menjelaskan Standar Instrumen Akreditasi, kemudian
dilanjutkan diskusi atas pemahaman per- BAB UKM.

c. Kepala Puskesmas bersama PJ UKM yang sebelumnya


telah ditunjuk membagi Penanggung jawab BAB UKM
beserta anggotanya, yakni sebagai berikut :

1) BAB IV

Pj :

Yeti Ekawati, A. Md Keb


Anggota :
a) Ratu Siti R., A. Md. Kep,
b) Ruth Sahalaya, A. Md. Keb,
c) Nia Sagita, A. Md. Keb
d) Lia Septiani, A. Md. Keb
2) BAB V
Pj :
Rochmad Hastono
Anggota :
a) Fitri Yuniarti, A. Md. Kep,
b) Krisratni, A. Md. Keb,
c) Desi Lifasari, SKM
d) Titik Puspita Ningrum, A. Md. Keb
3) BAB VI
Pj :
Eri Indriyani, A. Md. Kep
Anggota :
Yuni Ambarwati, A. Md. KL

3. Penutup
Margojadi, Januari 2018
Kesimpulan

Rekomendasi

Margojadi, 2018

Notulis Kepala Puskesmas Margojadi

Fatimatuz Zahra, A. Md. Keb TAR B I


NIP. 19660602 198711 1 001

PEMERINTAH KABUPATEN MESUJI


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MARGOJADI
Jalan Raya Lintas KTM Desa Margojadi Kecamatan Mesuji Timur Kode Pos 34698
HP. 082269460897 email: pkmmargojadi02@gmail.com

Notulen Self Assesment III BAB IV, V, dan VI


Pertemuan Tanggal : Tempat : Puskesmas
Margojadi
Pukul : 12. 00 WIB s/d selesai.
Susunan Acara 1. Pembukaan
2. Acara Inti
Diskusi Self Assesment I BAB IV, V, dan VI
3. Penutup.
Pembahasan 1. Pembukaan
Acara dihadiri oleh anggota pokja UKM Puskesmas
Margojadi. Acara dibuka dengan berdoa menurut agama
dan kepercayaan masing-masing dipimpin oleh PJ UKM.
2. Acara Inti
a. BAB IV
b. BAB V
c. BAB VI
1) Koreksi perbaikan tata nilai Puskesmas Margojadi
2) Perbaikan redaksi kata dan EYD SK Kebijakan
Mutu, Peningkatan Kinerja dan tata nilai
3) SK Belum diberi penomoran
4) Belum ada Bukti Sosialisasi terhadapan kebijakan
tata nilai
3. Penutup
Margojadi, Januari 2018
Kesimpulan
Rekomendasi

Margojadi, 2018

Notulis Kepala Puskesmas Margojadi

Fatimatuz Zahra, A. Md. Keb TAR B I


NIP. 19660602 198711 1 001

PEMERINTAH KABUPATEN MESUJI


DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MARGOJADI
Jalan Raya Lintas KTM Desa Margojadi Kecamatan Mesuji Timur Kode Pos 34698
HP. 082269460897 email: pkmmargojadi02@gmail.com

Notulen Self Assesment III BAB IV, V, dan VI


Pertemuan Tanggal : Tempat : Puskesmas
Margojadi
Pukul : 12. 00 WIB s/d selesai.
Susunan Acara 4. Pembukaan
5. Acara Inti
Diskusi Self Assesment I BAB IV, V, dan VI
6. Penutup.
Pembahasan 4. Pembukaan
Acara dihadiri oleh anggota pokja UKM Puskesmas
Margojadi. Acara dibuka dengan berdoa menurut agama
dan kepercayaan masing-masing dipimpin oleh PJ UKM.
5. Acara Inti
d. BAB IV
e. BAB V
f. BAB VI
5) Koreksi perbaikan tata nilai Puskesmas Margojadi
6) Perbaikan redaksi kata dan EYD SK Kebijakan
Mutu, Peningkatan Kinerja dan tata nilai
7) SK Belum diberi penomoran
8) Belum ada Bukti Sosialisasi terhadapan kebijakan
tata nilai
6. Penutup
Margojadi, Januari 2018
Kesimpulan
Rekomendasi

Margojadi, 2018

Notulis Kepala Puskesmas Margojadi

Fatimatuz Zahra, A. Md. Keb TAR B I


NIP. 19660602 198711 1 001

Anda mungkin juga menyukai