Anda di halaman 1dari 7

Quisioner

Nomor Kuisioner dan langkah kerja Jawaban


Komentar
Qs ya tidak
Qs Lk
I Perencanaan
Apakah Musyawarah Desa penetapan RPJM

1 telah dilaksanakan paling lambat bulan Juni


tahun anggaran berjalan ?
Apakah Badan Permusyawaratan Desa telah
menyelenggarakan musyawarah desa yang
2
diselenggarakan dalam rangka menjabarkan
RPJMDesa menjadi RKP Desa ?
Apakah hasil kesepakatan Musyawarah
Desa menjadi pedoman bagi Pemerintah
3
Desa dalam menyusun rancangan RKPDesa
?.
Apakah Pemerintah Desa Indrodelik telah
menyelenggarakan musyawarah

4 perencanaan pembangunan desa dalam


rangka membahas dan menyepakati
rancangan RKPDesa ?
Apakah hasil kesepakatan rancangan RKP
desa telah menjadi dasar bagi kepala Desa

5 dan Badan Permusyawaratan Desa untuk


menetapkan peraturan Desa tentang
RKPDesa. ?
Apakah RKP Desa Indrodelik telah memuat
rencana penyelenggaraan Pemerintahan

6 Desa, pelaksanaan pembangunan,


pembinaan kemasyarakatan, dan
pemberdayaan masyarakat Desa?.
Apakah RKP Desa paling sedikit sudah
berisi uraian:
7
a. evaluasi pelaksanaan RKP Desa tahun
sebelumnya;
Quisioner

b. prioritas program, kegiatan, dan anggaran


Desa yang dikelola oleh Desa;
c. prioritas program, kegiatan, dan anggaran
Desa yang dikelola melalui kerja sama
antar-Desa dan pihak ketiga;
d. rencana program, kegiatan, dan anggaran
Desa yang dikelola oleh Desa sebagai
kewenangan penugasan dari Pemerintah,
pemerintah daerah provinsi, dan
pemerintah daerah kabupaten/kota; dan
e. pelaksana kegiatan Desa yang terdiri atas
unsur perangkat Desa dan/atau unsur
masyarakat Desa ?
Apakah RKP Desa telah ditetapkan paling

8 lambat akhir bulan September tahun berjalan


?
Apakah sekretaris Desa menyusun
Rancangan Peraturan Desa tentang
9
APBDesa berdasarkan RKPDesa tahun
berkenaan ?
Apakah sekretaris Desa menyampaikan

10 rancangan Peraturan Desa tentang APBDesa


kepada Kepala Desa ?
Apakah rancangan peraturan Desa tentang
APBDesa sebagaimana dimaksud pada
pertanyaan nomer (10) disampaikan oleh
11
Kepala Desa kepada Badan
Permusyawaratan Desa untuk dibahas dan
disepakati bersama ?
Apakah rancangan peraturan Desa tentang
APBDesa disepakati bersama sebagaimana
12
dimaksud pada pertanyaan nomer (11)
paling lambat bulan Oktober tahun berjalan?
Quisioner

Apakah Rancangan Peraturan Desa tentang


APBDesa yang telah disepakati bersama
sebagaimana dimaksud dalam pertanyaan

13 nomer (11) disampaikan oleh Kepala Desa


kepada Bupati/Walikota melalui camat atau
sebutan lain paling lambat 3 (tiga) hari sejak
disepakati untuk dievaluasi ?
Apakah Bupati/Walikota menetapkan hasil
evaluasi Rancangan APBDesa sebagaimana
dimaksud pertanyaan nomer (13) paling
14
lama 20 (dua puluh) hari kerja sejak
diterimanya Rancangan Peraturan Desa
tentang APBDesa ?
Apakah dalam hal Bupati/Walikota tidak
memberikan hasil evaluasi dalam batas

15 waktu sebagaimana dimaksud pada


pertanyaan nomer (14) Peraturan Desa
tersebut berlaku dengan sendirinya ?
Bupati/walikota dapat mendelegasikan
evaluasi Rancangan Peraturan Desa
16
tentang APBDesa kepada camat atau
sebutan lain.
Apakah Camat menetapkan hasil evaluasi
Rancangan APBDesa sebagaimana
dimaksud pada pertanyaan nomer (16)
17
paling lama 20 (dua puluh) hari kerja sejak
diterimanya Rancangan Peraturan Desa
tentang APBDesa ?

PELAKSANAAN KEUANGAN DANA


II
DESA
Apakah Semua penerimaan dan pengeluaran
18
dana desa dalam rangka pelaksanaan
Quisioner

kewenangan desa telah dilaksanakan melalui


rekening kas desa ?.
Apakah semua penerimaan dan pengeluaran

19 dana desa telah didukung oleh bukti yang


lengkap dan sah ?.
Apakah pengeluaran dana desa yang
mengakibatkan beban APBDesa tidak dapat

20 dilakukan sebelum rancangan peraturan desa


tentang APBDesa ditetapkan menjadi
peraturan desa ?.
Apakah penggunaan biaya tak terduga telah

21 dibuat Rincian Anggaran Biaya yang telah


disahkan oleh Kepala Desa ?.
Apakah pelaksana Kegiatan mengajukan
pendanaan untuk melaksanakan kegiatan,
22
telah disertai dengan dokumen Rencana
Anggaran Biaya ?.
Apakah Rencana Anggaran Biaya
sebagaimana dimaksud pada pertanyaan (22)
23
telah di verifikasi oleh Sekretaris Desa dan
di sahkan oleh Kepala Desa ?.
Apakah pelaksana Kegiatan telah
menggunakan buku pembantu kas kegiatan
24
sebagai pertanggungjawaban pelaksanaan
kegiatan didesa ?.
Apakah berdasarkan Rencana Anggaran
Biaya sebagaimana dimaksud dalam

25 pertanyaan (22) pelaksana kegiatan telah


mengajukan Surat Permintaan Pembayaran
(SPP) kepada Kepala Desa ?
Apakah Surat Permintaan Pembayaran

26 (SPP) tidak dapat dilakukan sebelum barang


dan atau jasa diterima ?.
Quisioner

Apakah pengajuan SPP telah terdiri atas:


a. Surat Permintaan Pembayaran (SPP);
21
b. Pernyataan tanggungjawab belanja; dan
c. Lampiran bukti transaksi
Apakah sekretaris Desa Indrodelik telah :
a. meneliti kelengkapan permintaan
pembayaran di ajukan oleh pelaksana
kegiatan;
b. menguji kebenaran perhitungan tagihan
atas beban APBdes yang tercantum

22 dalam permintaan pembayaran;


c. menguji ketersedian dana untuk kegiatan
dimaksud; dan
d. menolak pengajuan permintaan
pembayaran oleh pelaksana kegiatan
apabila tidak memenuhi persyaratan yang
ditetapkan?.
Apakah berdasarkan SPP yang telah di
verifikasi Sekretaris Desa, Kepala Desa
23
menyetujui permintaan pembayaran dan
bendahara melakukan pembayaran ?.
Apakah bendahara telah melakukan
24
pencatatan pengeluaran ?.
Apakah bendahara telah menyetorkan
seluruh penerimaan potongan dan pajak

25 yang dipungutnya ke rekening kas negara


sesuai dengan ketentuan peraturan
perundang-undangan ?.
PELAPORAN KEUANGAN DANA
III
DESA
Apakah Kepala Desa telah menyampaikan

26. laporan realisasi pelaksanaan APBDesa


kepada Bupati/Walikota berupa laporan
Quisioner

semester pertama; dan laporan semester


akhir tahun ?.
Apakah Laporan realisasi pelaksanaan

27. APBDesa telah disampaikan paling lambat


pada akhir bulan Juli tahun berjalan ?.
Apakah Laporan semester akhir tahun telah

28. disampaikan paling lambat pada akhir bulan


Januari tahun berikutnya ?.
PERTANGGUNGJAWABAN
IV
KEUANGAN DANA DESA
Apakah Kepala Desa Indrodelik telah
menyampaikan laporan pertanggungjawaban

29. realisasi pelaksanaan APBDesa kepada


Bupati/Walikota setiap akhir tahun anggaran
?.
Apakah Laporan pertanggungjawaban

30. realisasi pelaksanaan APBDesa , terdiri dari


pendapatan, belanja, dan pembiayaan ?.
Apakah Laporan pertanggungjawaban

31. realisasi pelaksanaan telah ditetapkan


dengan Peraturan Desa ?.
Apakah Peraturan Desa Indrodelik tentang
laporan pertanggungjawaban realisasi
pelaksanaan APBDesa telah dilampiri:
a. format Laporan Pertanggungjawaban
Realisasi Pelaksanaan APBDesa Tahun

32. Anggaran berkenaan ?


b. format Laporan Kekayaan Milik Desa
per 31 Desember Tahun Anggaran
berkenaan ?
c. format Laporan Program Pemerintah dan
Pemerintah Daerah yang masuk ke desa ?

33. Apakah laporan realisasi dan laporan


Quisioner

pertanggungjawaban realisasi pelaksanaan


APBDesa diinformasikan kepada
masyarakat desa Indrodelik ?
Apakah masyarakat desa Indrodelik dapat
mudah mengakses informasi tentang laporan
34.
realisasi dan laporan pertanggungjawaban
realisasi pelaksanaan APBDES ?

Anda mungkin juga menyukai