Anda di halaman 1dari 11

PROFIL & DATA KABUPATEN PIDIE

VISI :
“ TERWUJUDNYA PARTISIPASI MASYARAKAT DALAM MEMBANGUN P IDIE YANG MULIA,
BERKUALITAS, SEJAHTERA DAN MEMILIKI MASA DEPAN ”

Motto :
“Pidie Beu Meusigrak, Berkualitas, Kompak dan Maju”

MISI :
1. Meningkatkan pengamalan ibadah dan penyerapan nilai-nilai keislaman dalam
bermasyarakat dan bernegara.
2. Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih dan cerdas, serta meningkatkan
pelayanan publik yang melayani rakyat dengan sepenuh hati.
3. Meningkatkan pembinaan kualitas SDM melalui penyelenggaraan pendidikan yang
unggul dan berkualitas.
4. Meningkatkan pelayanan dan derajat kesehatan yang terintegrasi hingga ke
gampong-gampong.
5. Meningkatkan taraf kesejahteraan masyarakat melalui pemberdayaan ekonomi di
sektor pertanian, perikanan
dan kelautan dan ketahanan pangan.
6. Mewujudkan penataan daerah potensi wisata dalam rangka meningkatkan
pendapatan asli daerah dan indek
kebahagiaan masyarakat.
7. Menumbuhkan semangat masyarakat melalui konsep hidup Kabupaten Pidie: hudep
sare, mate sadjan,
ibadat, harekat, meusapat.
8. Mewujudkan masyarakat dan pemerintah yang memiliki kualitas baik, memperbaiki
mentalitas dan moral
serta akhlak masyarakat yang sesuai dengan syariat dan ajaran Islam.
9. Mewujudkan keberlangsungan perdamaian di Kabupaten Pidie dan Provinsi Aceh.

Forum Komunikasi Pimpinan Daerah


(FORKOPIMDA)
BUPATI : RONI AHMAD
WAKIL BUPATI : FADHLULLAH T.M. DAUD, ST
KETUA DPRK : Tgk. MUHAMAMMAD, AR
SEKRETARIS DAERAH : H. AMIRUDDIN, SE, M.Si
DANDIM 0102 : LETKOL ARH. DONNY INDIAWAN, S.IP
KAPOLRES : AKBP. ANDY NUGRAHA SETIAWAN SIREGAR, S.IK
KEPALA KEJAKSAAM NEGERI : EFFENDI, SH, MH
KETUA PENGADILAN NEGERI : BAHTIAR, SH
KETUA MAHKAMAH SYAR’IYAH : DR. JAKFAR, SH, MH
KETUA MPU : Tgk. H. MUHAMMAD NASIR
Letak Daerah
04,30° – 04,60° Lintang Utara
95,75° – 96,20° Bujur Timur

Luas Daerah
3.567,14 Km2( 2.605,908 Ha )

APBK 2016 : Rp. 2.282.421.130.073,21,- ( SetelahPerubahan APKP)&PAD 2016 :


Rp. 254.042.605.825,-
APBK 2017: Rp. 2.219.372.102.909,-&PAD 2017 : Rp. 307.687.536.671,-

Batas – Batas Daerah


Sebelah Utara dengan Selat Malaka
Sebelah Selatan dengan Kabupaten Aceh Barat dan Aceh Jaya
Sebelah Timur dengan Kabupaten Pidie JayadanBireuen
Sebelah Barat dengan Kabupaten Aceh Besar

Iklim
Iklim Tropis (Dataran Rendah/Pesisir Pantai) ;
Iklim Sejuk (Dataran Tinggi /Lembah/Pegunungan)

Curah Hujandan Suhu Rata-Rata


Curah Hujan 1.482 mm pertahun ;
Suhu rata-rata 24°– 32° C

Panjang Pantai dan Sungai


Pantai 122 Km &
Sungai 567,40 Km

Jenis Tanah
Alluvial (Kembang Tanjong, Pidie, Simpang Tiga);
Hydromof (Pekan Baro,Geulumpang Tiga, Mutiara, Titue, Keumala, Tiro Truseb, Muara
Tiga) ;
Podsolik (Padang Tiji, Indra Jaya, Tangse, Mane, Geumpang)

Penggunaan Tanah
Sawah 29.758 Ha; Pekarangan 9.175 Ha; Tegalan/Kebun 26.983 Ha; Ladang/Huma
19.772 Ha; Padang Penggembalaan 16.097; Hutan Rakyat 23.698; Hutan Negara
81.448; Perkebunan 21.021; Rawa-Rawa 2.128; Tambak 2.890; Tebat/Empang 162;
Pemukiman 30.714; Belum diupayakan 78.093; Lahan Bukan Pertanian 114.763 Ha

Administrasi Pemerintahan
23 Kecamatan ; 94 Kemukiman ; 730 Gampong

Aparatur Pemerintah Kabupaten di Seluruh SKPK 9.868 Org ( 3.786 laki laki-
6.082 Perempuan )
Jumlah Penduduk dan Kepala Keluarga
441.659jiwa
laki-laki + 220.290 jiwa ( 49,90 % )
perempuan221.369 jiwa ( 50,10 % )
124.612KK
(Data Disdukcapil Kab. Pidie Per 31 Des 2016)

Kepadatan, Laju Pertumbahan Penduduk dan Jumlah Jiwa/KK


Kepadatan 10,803 jiwa / Km2 ;
Laju pertumbuhan 2,29 % ; +4 Jiwa / KK

Jumlah Penduduk / Kecamatan


Batee19.565 Jiwa ; Delima 21.358Jiwa; Geumpang 6.479Jiwa;Glumpang Tiga
18.233Jiwa; Indra Jaya 22.679Jiwa; Kembang Tanjong 21.757Jiwa; Kota Sigli
20.620Jiwa; Mila 10.333Jiwa; Muara Tiga 19.861Jiwa; Mutiara 21.494Jiwa; Padang Tiji
23.509Jiwa; Peukan Baro 20.480Jiwa; Pidie 45.767Jiwa; Sakti 21.766Jiwa; Simpang
Tiga 23.528Jiwa; Tangse 27.568Jiwa; Tiro/Truseb 8.332Jiwa; Keumala 10.539Jiwa;
Mutiara Timur 35.577Jiwa;
Grong-Grong 7.122 Jiwa; Mane 11.087Jiwa; Glumpang Baro 11.087Jiwa; Titeue 7.139
Jiwa.

Kelompok Gampong ;
Kelompok Kerja Sama Antar Gampong : 43, Lembaga Adat Masyarakat 2181 LPH, LPM
: 727, Karang Taruna : 727, PPK : 727, Posyandu : 727, Kelompok TTG, Pemipil Jagung
1, Sabun Cair 1, Pengupil Padi, Pengupil Sayuran 1, Treacear 1, Kerjasama Antar
Gampong 43.

Kelompok Umur
0-4 Thn 51.053 Jiwa ; 5-9 Thn 41.327 ; 10-14 Thn 40.211 ; 15-19 Thn 40.579 ; 20-24
Thn 40.005 ; 25-29 Thn 40.393 ; 30-34 Thn 40.509 ; 35-39 Thn 33.228 ; 40-44 Thn
30.010 ; 45-49 Thn 23.699 ; 50-54 Thn 19.830 ; 55-59 Thn 16.642 ; 60-64 Thn 13.212
; 65-69 Thn 10.192 ; 70-74 Thn 7.339 ; Diatas 74 Thn 10.763

Ibu Hamil ; 10.231 ; Ibu Bersalin / Nifas ; 9.766


Bayi Lahir Hidup ; 9.301 (4.499 Laki laki ; 4.802 Perempuan)

Persentase Pemeluk Agama


Islam 99,95 % ; Kristen 0,01 % ; Khatolik 0,01 % ; Hindu 0,01 % ; Budha 0,02 %

Tingkat Pendidikan
Strata 3 = 9 Jiwa ; Strata 2 = 468 ; Srata 1 =13.870 ;
D-III = 7.100 ; D-II = 5.440 ; SLTA = 103.333 ; SLTP = 76.133 ; SD = 81.246;
Tidak Tamat SD = 63.418 ; Belum Sekolah = 88.202
Mata Pencaharian/ Pekerjaan
Belum Bekerja 87.939; Mengurus Rumah Tangga 72.589 ; PNS 9.041 Jiwa ; TNI 881 ;
POLRI 901 ; Pensiunan 2.855 ; Pelajar/Mahasiswa 122.610; Perdagangan 2.570 ;
Petani/Pekebun 54.952 ; Peternak 90 ; Nelayan 3.772 ; Industri 110 ; Konstruksi 59 ;
Transportasi 184 ; Kary.Swasta 1.633 ;Kary.BUMN 285; Kary. BUMD 83 ; Honorer 4.235
; Buruh Harian Lepas 2.201 ; Buruh Tani 3.949 ; Buruh Perikanan 573 ; Buruh
Peternakan 31 ; Pembantu Rumah Tangga 146 ; Tukang Cukur 106 ; Tukang Listrik 78
; Tukang Batu 470 ; Tukang Kayu 1.523 ; Tukang Sol Sepatu 20 ; Tukang Las 162 ;
Tukang Jahit 929 ; Tukang Gigi 7 ; Penata Rias 17 ; Penata Busana 7 ; Penata Rambut
26 ; Mekanik 422 ; Seniman 19 ; Tabib 14 ; Perajin 5; Pastor 1 ;Perancang Busana 4 ;
Penerjemah 2 ; Imam Mesjid 41; Wartawan 29 ; Ustaz/Mubaligh 774 ; Juru Masak 12
; Promotor Acara 1; Agt. DPR-RI 1 ; Bupati 1 ; Wakil Bupati 1 ; Agt. DPRA 5 ; Agt
DPRK 40 ; Dosen 105 ; Guru 3.796 ; Pengacara 0 ; Notaris 11 ; Arsitek 4 ; Akuntan 1
; Konsultan 20 ; Dokter 145 ; Bidan 641 ; Perawat 318 ; Apoteker 15 ; Penyiar TV 1 ;
Penyiar Radio 5 ; Pelaut 47 ; Peneliti 9 ; Sopir 2.787; Pialang 5 ; Paranormal 7 ;
Pedagang 12.156 ; Perangkat Gampong 106 ; Keuchik Gampong 191 ; Wiraswasta
41.117Lain-lain 87.

Sarana Ibadah
Masjid 181 unit ; Meunasah 1.023 Unit ; Mushalla 121 Unit
JadwalShalat ;Subuh05:13 ; Zuhur12:37 ; Asar 15:42 ; Magrib16:45 ;Insya19 : 53
.
JamaahHaji ; 2016 ; 326 orang, 2017 ; 449 orang.

Sarana Pendidikan Keagamaan


Pesantren 242 unit ; Balai Dayah 85; Balai Pengajian 661 ; Majelis Taqlim 980
Dayah 86 Unit
Tipe; A = 6, B=14, C=15, D=51, Dayah + Balai Pengajian 747 Unit, Santri 52.512,
Guru/Tgk 3.528

Sarana PendidikanUmum 496 Unit


TK/RA 117 unit ;SD 277; SMP 61; SMU 28;SMK 13; Siswa ; 63011, Guru ; 8076 Kelas
; 3179
Sarana Pendidikan Agama 154 Unit
RA 37; MI 61; MTs 37; MA 19 ;Siswa 28.043; Guru 154 ; Kelas 870

UniversitasSwasta 1 Unit (UNIGHA) ; Perguruan Tinggi (AL Hilal) 1 Unit ; Akademi 7


Unit

Judul Buku di Perpustakaan


Umum 1.073, Filsafat 828, Agama 1.736, Sosial 1.831, Bahasa 1.155, Umum Murni
1.296, Ilmu Terapan 2. 825, Kesenian 724, Sastra 383, Sejarah 536, Fiksi 1.670,
Refrensi 793, Hibah 10.

Sarana Kesehatan
Pukesmas 26 unit ( Perawatan / RawatInap 8 Unit ) dan ( Non RawatInap/ BerobatJalan
18 Unit ); Pukesmas Pembantu 71 ; Poskesdes 123; Posyandu/Polindes793
RumahSakitUmum (RSU) 5 Unit 2 Pemda 3 Swasta ;
1. RSU Tgk. Chik Di Tiro, 2. RSU Tgk. Abdullah Safie, 3. RSU Citra Husada, 4. RSU
MUFID, 5. RSU Islam IbnuSina

Tenaga Kesehatan
Puskesmas
Dokter umum 54 ( 9 LK, 45 PR); Dokter Gigi 5 ( 1 LK, 4 PR ); Bidan; 788 ( 363 LK, 420
PR); Perawat 320 ( 61 LK, 266 PR), Perawat Gigi 22 ( 3 LK, 19 PR ); TeknisFarmasi 22
( 2 LK, 20 PR ); Apoteker ( 1 PR ); Kesmas 120 Orang ( 25 LK, 95 PR), Kesling 169
Orang; GIZI/Nutrisionis 19 Orang ( 1 LK, 18 PR ); Fisioterapi 3 Orang ( 1 LK, 2 PR ).

RSU Tgk. Chik Di Tiro


PNS 501 (LK 170, PR 330); Spesialis Bedah Umum 4 Orang; Spesialis Uroelogi 1 Orang;
Spesialis Penyakit Dalam 5 orang; Bidan 967 Orang ( PNS 550, 363 PTT ); Perawat 774
Orang ( 270 LK, 511 PR); Perawat Gigi 31 Orang ( 5 LK, 26 PR ); TeknisFarmasi 56
Orang ( 28 LK, 28 PR ); Apoteker12 Orang ( 3 LK, 9 PR ); Kesmas 52 Orang ( 36 LK,
33 PR ); Gizi / Nutrisionis 34 Orang ( 3 lk, 31 PR ); Fisioterapi 16 Orang (10 LK,6 PR).

RSU Tgk. Abdullah Syafi’i :


Spesialis 3 orang ( Kandungan, AnakdanDalam / 2 LK, 1 PR ); DokterUmum 12 Orang
( 5 PNS, 7 Non PNS); Dokter Gigi 1 Orang PNS; Apoteker 0; Farmasi 18 Orang ( 3 PNS,
15 Non PNS; Claining Service 12 Orang; Satpam 8 Orang; Kamar 33 ; TempatTidur
135 Unit;

RSU Citra HusadaSpesialis3 Orang.

ApotikPidie, ApotikSehat, Apotik Kimia Farma, ApotikPeunawa, Apotik RSUD TASB,


Apotik Rasa Sayang, Apotik, ApotekCahayaFarma,

PLKB Kecamatan ; 95 Orang

Potensi Alam
Pertanian ; Tanaman Pangan (Padi 38.826 Ha = 218 - 236.257,79Ton), (Kedelai 2.288
Ha = 4.464-4.705 Ton ), (Kacang Tanah229 Ha=637 Ton), (Kacang Hijau 373 Ha =
518 Ton), (Jagung 271 Ha = 373 -385 Ton), (Ubi Kayu 64 Ha = 690 Ton),
Palawija (Cabe Merah 752 Ha = 67.036 Ton) , (Cabe Rawit 117 Ha = 15.187 Ton ),
(Tomat 95 Ha = 4.129 Ton), (Bawang Merah 296 Ha = 29.490 Ton ),( Kacang Panjang
129 Ha = 6842 Ton ), ( Terong 55 Ha = 4.129 Ton ), (Ketimun 147 Ha=7.636 Ku),
(Kangkung 31 Ha = 543 Ku), ( Bayam 41 Ha=498 Ton), ( Semangka 320 Ha = 25.491
Ton), Hortikultura (Melinjo, Durian, Rambutan, Jeruk dan Mangga).

Perkebunan;(Karet 140 Ha), (Kelapa Dalam 8.633 Ha=5.200 Ton), ( Kelapa Sawit 84
Ha = 31 Ton), (Kopi Robusta 9.855 Ha = 1.728 Ton), ( Kakao 10.200 Ha= 4.414 Ton),
(Cengkeh 7 Ha=2 Ton), (Lada 136 Ha= 28 Ton), (Jambu Meta 6 Ha = ..), ( Pala 153
Ha=42 Ton), ( Pinang 2.416 Ha = 1.464 Ton), (Kapuk 309 Ha= 34 Ton), ( Kemiri 1.638
Ha= 487 Ton ), ( Sagu 1.638 Ha = 645 Ton), (Aren 79 Ha = 15 Ton), ( Casiavera 61
Ha = 21 Ton ) Total (21.221 Ha – 34.746 Ha). ( Pekebun 49.441 KK)
Peternakan;(Sapi 10.807), (Kerbau 61.6370), (Kambing 87.947), (Ayam Buras
798.620), (Ayam Ras Petelur - ), ( Ayam Ras Pedaging 234.974), dan (Itik 36.950).
Pariwisata ; (Air Terjun, Kolam Air Panas, Situs Bersejarah dan Pantai),
Kehutanan ; (Kayu, Rotan, Flora dan Fauna).
Pertambangan ; Bahan Tambang/Galian ( Emas, Timah, Tembaga, Mangan, Pasir Besi,
Batu,Gamping, Batu Gip Promium, Molidenium, Fosfat, Tanah Liat, Supertenit, Borit,
Batu Sabak,) dll

Potensi Pertanian
Luas Sawah 29.391 Ha; terdiri dari sawah berpengairan ; Teknis 3.700 Ha ; Semi Teknis
15.522 Ha ; Sederhana 6.365 Ha ; Non PU 1.932 ; Tadah Hujan 1.958 Ha, Sawah yang
ditanami Dua Kali Setahun seluas 17.553 Ha dan yang Satu kali Setahun 13.584 Ha ;
Jenis atau Varietas yang dianjurkan : Ciherang, Mikongga, Cigeulis, Impari 13 (Padi) ;
Anjasmoro, Kipas Merah, Kipas Putih, Mutiara (Kedelai) ; Bisi 2, Bisi 9, Pioneer 21
(Jagung), (Lumbung Pangan 27 Unit ), ( Kelompok Tani 730 Gapoktan ), (Penyuluh
Pertanian 505 Orang).

Potensi Peternakan
Sapi 65.660 ekor(Aceh 62.052), (Bali 345), ( PO 33), ( Limosin 44), (Simental 50),
(Brahman 113), ; Kerbau 16.858; Kambing 68.111– 87.947 Ekor; Domba 4.028; Ayam
Buras 556.887; Ayam Broiler 129.816; Ayam Ras 3.630; Itik 498.764, Itik Manila
212.574; Puyuh 4.520; Angsa 2.780

Pos Keswan 6 Unit ; Kec. Padang Tiji, Mutiara, Titeu, Grong-grong, Glumpang Baro,
Tangse, Glumpang Tiga

Kebun Rumput ; 77,67 Ha, Padang Gembalaan 144,24 Ha

Perikanan
Jumlah Produksi ; Perikanan Tangkap 13.508,80 Ton, Budidaya 11.068,00 Ton, Lahan
441,08 Ha=Garam 3.804,70 Ton, Olahan 1.371,80, Kapal Berlabuh 1.432 Unit, PPI 1
Unit, Budidaya Air Payau 3.073,50 Ha, Air Tawar 341, 50 Ha, Sumber Daya Ikan Laut
16,20 Ton, Tenaga Kerja; Nelayan 3.946 Org, Pembudidaya 3931 Orgf, Pengolah 332
Org, Pemasar 2.034 Org, Petambak Garam 2.034 Org, Pokmaswas 10 Org, Luas
Kawasan Konservasi Perairan Daerah 310 Ha, Pasar Ikan Tradisionil 25 Unit, Unit
Pengolahan Ikan 29 Unit, Penyuluh Perikanan 3 Org, Luas Perairan Umum 334,3 Ha,
Panjang Garis Pantai 42,9 Km2.

Potensi Industri/Pabrik
Emping Melinjo 1.326 unit usaha ; Bubuk Kopi 14 ; Kerupuk Kulit 5 ; Tempe 18 ; Tahu
4 ; Asam Kana 3 ; Roti Kering 5 ; Roti Basah 3 ; Dodol Halua 38 ; Kerupuk Tepung 4 ;
Pengupasan Kopi ; Pengupasan Kacang 7 ; Kipang Beras/Kacang 3 ; Peyek Kacang 12
; Es Lilin 6 ; Es Balok 3 ; Tepung Beras 19 ; Sirup/Limun 4 ; Kacang Asin 5 ; Keripik
Pisang 6 ;
Kerupuk Ubi 3 ; Bumbu Masak 8 ; Pengasinan Ikan 5 ; Emping Beras 6 ; Air minum
isi ulang 76 ; Mie Basah 12 ; Jamu Bubuk 1 ; Garam Rakyat 358 ; Coklat 1 ; Industri
Lainnya : Pabrik Beras, Pabrik Rotan, Pabrik Kopi, PandaiBesi dll.

Potensi Pariwisata :
Wisata Alam ; (Kota Sigli)Pantai Pelangi alun-alaun ;Monumen Tsunami ; (Kota Sigli,
Mantak Tari) ;, (Tangse) ; Air Terjun, Kolam Air Panas, Krueng Geunie, Arung Jeram,
(Muara Tiga/Laweung/Tangse) Guha Tujoh; (Mutiara Barat) Masjid Po
Teumeureuhom; (Pidie; Masjid Labui) ; Tungkat Po Teumeureuhom ; Lingkok Kuwieng
(Padang Tiji); (Pekan Baro) Rumah Adat Bentara Pineung ; (Simpang Tiga) ; Rumah
Adat Bentara Blang Situs bersejarah lainnya berupa Masjid dan Makam Para Ulama,
Syuhada dan Raja/Bangsawan (tersebar di beberapa Kecamatan).

Wisata Sejarah ;
Komplek Makam Kerajaan Pedir Putroe Balee ( Sanggeu-Pidie ) Komplek Makam
Kerajaan Pedir ( Labuiy-Pidie ), Komplek Makan Kerajaan Pedir ( Sultan Maqrufsyah-
Kliebeut Pidie ) ; Situs Makam Kerajaan Pedir ( Tijue Pidie ) ; Situs Makam Kerajaan
Pedir Bambi ( Peukan Baroe ); Situs Makam Kerajaan Pedir ( Simpang Tiga ); Situs
Makam Kerajaan Aceh Darussalam (Habib Pidie-Mutiara) ; Situs Makam Putroe Sani (
Reubee-Delima ); Situs Makam Kerajaan Aceh ( Groeng-groeng ); Situs Makam Ulama
Kerajaan Aceh ( Tgk. Chik Di reubee ); Situs Makam Kerajaan Pedir (Panglima
Peunaroe-Keumangan Mutiara ) ; Makam Kerajaan Pedir ( Kota Bakti ); Situs Kerajaan
Aceh Tuanku Hasyim Banta Muda ( Padang Tiji ) ; ( Monumen Tsunami (Kota Sigli) ;
Situs bersejarah lainnya berupa Masjid dan Makam Para Ulama, Syuhada dan
Raja/Bangsawan (tersebar di beberapa Kecamatan); Benteng Kurug-kurug Benteng
Kuta Asan (Lampoh Lada) di Sigli, Pidie, Simpang Tiga.

Wisata Spritual ;
Masjid Alfalah ( Kota Sigli) ; Masjid BaitulAqla Mujahidin ( Abu Brue’eh – Mutiara Barat)
; Masjid Po Teumeureuhom (Mutiara Barat) ; Masjid Raudhatul Rahman ( Padang Tiji
) ; Masjid Po Teumeureuhom (Masjid Labui-Pidie) ; Masjid Po Teumeureuhom ( Kota
Bakti); Masjid Po Teumeureuhom ( Peukan Baroe ) ; Masjid Po Teumeureuhom Busu (
Mutiara Barat ) ; Masjid Po Teumeuruhom Reube ( Delima ) ; Masjid Meunasah Po
Teumeureuhom Utue ( Pidie ).

Wisata Kuliner/Makanan Khas ;


Kopi Aceh, Kopi Tangse, Kopi Telor (BohManokWeng-BMW),Kopi Espreso,
PisangThok,Alpukatdan Aneka Juice, Air KelapaMuda, Air Tebu,Mie Aceh, Mie kocok,
Mie Caluk, Mie Pecal, Mie Kepiting,Mie Daging,Mie Udang, Mie Ileh/Beulut, Mie Ikan,Mie
Kulat /Jamur, NasiKuah Plik U, Nasi Berjani, Nasi Pecal, Nasi Ikan panggang,Nasi Asam
Keu’eung, Nasi Plik U (Patarana),Nasi Bebek, Nasi ikan Panggang,
NasiIkanKerlingTangse, NasiBandeng Presto (MulohTeupeh), NasiIkan/EungkoetPaya,
Nasi Gulai/Kari Kambing,NasiGoreng,NasiKuning,NasiGurih,Bubur Kanji,
BuburKacangHijau,
Martabak Mesir, Martabak Durian, Cane Daging Kambing, Putu, Lincah Busu, Buah
Durian, Buah Rambutan, Buah Mangga, Buah Jambe Kleng, Buah Langsat, Buah Sawo,
Aneka Kue Basah dan Kering, Apam (Seurabi), Tapee, Cangrug, Leumang, Ranup
Galon, Cindoy/Cendol, Krupuk Emping, Krupuk Kulit, Asam Buah, Asam Kareng, Asam
Udang, Asam Sunti, Telor Sunti.

Wisata Seni dan Budaya;Geudeu-geudeu, Silat, Pakaian adat, Biola, Tarian


Pemulia Jame, Rapai Geleng dan Dabus.

Oleh Oleh dan Cindera Mata ; Emping Melinjo ; Krupuk Kulit ; Kopi Tangse ; Beras
Cantik Manis, Rencong, Tas Aceh, Jilbab, Mukena, Kupiah Rieman, Kupiah Tungkop,
Kupiah Meukeutop.

Cerita Legenda: Pocut Meurah IntanPidie, Putroe Ijo Laweung; Tgk.


Angkasah/Gunong Mane; Raja Turki

Kesenian : Tarian cempaka kuning, Tarian Ranup Lampuan, Tarian Gah Seulaweut /
Perdamayan, Sedati, Tarian Peumulia Jamee, Tarian Meugoe, Tarian Tarek Pukat,
Musik, Seuramoe, Rapai Tambeh, Rebana, Tarian Meugroep, Tari Peh kerupuk, Tari
Burak Meunyanyi, Tari Rihon Meulambong, Tari Tren u blang, Tari Keuneubah Indatu,
Tari Rihon, Tari Pula Bijeh.
Olah Raga : Geudeu-geudeu, Silat Aceh, Voly Ball, Kempo, Futsal, Bola Kaki, Arum
Jeram, Panjat Tebing Dan Motor Croos.

Lokasi Transmigrasi dan Daya Tampung :


-Kecamatan Geumpang - SP5 626,40 Ha (300kk)
-Kecamatan Geumpang - SP3 893,90 Ha (500kk)
-Kecamatan Mane – Gampong Alue 16,58 Ha
-Kecamatan Keumala Gampong Puloe Cahi 12,39 Ha

Jalan
Panjang Jalan Negara 96,00 Km ; Jalan Provinsi 267,58 Km ; Jalan Kabupaten 847,43
Km ;
Jalan Gampong 1.798,03 Km.
Rauas Jalan 323 Unit ;
Jenis Pekerasan : Hotmit 467,43 ; Latasir 87.30 ; Kerikil 197,35 ; Tanah 95,35 Km.
Kondisi : Baik 463,89 Km ; Rusak Ringan 112,14 ; Rusak Berat 271,40 Km.

Jembatan Rangka Baja


Panjang 1.000 ; lebar 3 s/d 7 M ; Kondisi : Baik 520 M, Rusak Berat 480 M .

Jembatan Pracetak
Panjang 1.023.8 ; Lebar 4 s/d 20 M ; Kondisi : Baik 959.2 M, Rusak Ringan - M, Rusak
Berat 64.6 M.

Jembatan Beton
Panjang 1,406.0 ; Lebar 4sd 8 M ; Kondisi Baik 1,103.0 M; Rusak Ringan 70.0 M; Rusak
Berat 233.0 M
Jembatan Gelagar Besi
Panjang 450 M ; Lebar1,50 s/d 4 M ; Kondisi: Baik 226.0 M; Rusak Ringan 33.0 M ;
Rusak Berat 191.0 M.

Jembatan Gantung
Panjang 2.978,4 ; Lebar 1,5 M s/d 3 M ; Kondisi : Baik 1.208,2 ; Rusak Ringan 1.282,5
; Rusak Berat 487,7 M.

Transportasi
Angkutan Barang & Jasa 752 unit ; Bus Besar 112 ; Bus Kecil 25 ; Labi-labi 366 ;
Truk Sedang 46 ; Truk Besar 30 ;
Pick Up Kecil 153 ; Becak 302.

DPRK
Anggota DPRK40 Orang; Fraksi: 3 ;Partai Politik ; 1). Partai Aceh, 2). Nasdem, 3).
Golkar, 4). Gerinda, 5). PKS, 6). Demokrat, 7). PDA

Lembaga/OrganisasiMasyarakat ( Ormas )
Organisasi Kepemudaan/Ormas 68 Unit; Komunitas 8; LSM/Yayasan Lokal 58; yang
Ikut Rehab Rekon Gempa Tsunami

Telekomunikasi, Informasi dan Komunikasi


Jumlah Tower HP; 87 Unit, RadioFM 5 Unit; Warnet ; 43 Unit

Media Elektronik : TVRI Aceh, Aceh TV, Radio Pemda- Alfalah FM Sigli 93.8MHz,
Radio Askar FM 98.1MHz; Radio Mega Phone FM 105.6 MHz; Radio KatalinaFM 105MHz
; Radio Mutiara FM104.8 MHz
Media Wibesite Online ; Harian Aceh, Portal,
Media Cetak ; Serambi Indonesia, Waspada, Analisa, Prohaba,

Koperasi
KUD 32 unit ; Non KUD 489 unit ; Jumlah Anggota 38.185 orang

Pasar
Pasar Tradisional 32 unit ; Pasar Lokal 10 unit ; Pasar Swalayan/Toserba 17 unit ;
Pasar Grosir 4 unit ; Pertokoan 3.200 unit
Harga ; Emas / 1 Mayam; Rp 1.660.000, s/dRp. 1.850.000,-
HargaSembako; Beras ; Rp. 145.000/kg, Sagu Rp. 18.000 /kg ; Jagung Rp.
2.500/buah ;Wortel Rp. 1.000/kg ;Kangkung Rp. 1.000/1ikat ;Kol Rp. 6.000/kg ;Daging
Sapi Rp. 150.000/kg ;Ayam Rp. 45.000/ekor ;Ikan Rp. 15.000/ekor ;Minyak Goreng
Rp. 12.000/kg ;Susu Rp. 10.000/kaleng ;Telur Rp. 1.500/butir ;Minyak Tanah Rp.
10.000/liter ;Garam Rp. 8.000/kg.

Uroe Peukan ; SENIN ; Kota Bakti, Muara Tiga.SELASA ; Tangse, Padang Tiji,
Glumpang Baro.RABU ; Geumpang, Kalee Muara Tiga, Bambi Peukan Baroe,
Delima.KAMIS ; Kb.Tanjong, Tiro.JUM’AT ; Batee.SABTU ; Beureunun Mutiara Barat,
Minggu ; Kota Sigli.
PidieSuvenir ;Putroe Aceh Suvenir; Banta Suvenir;

HargaBBM ; Premium Rp. 6.450/liter ;PertamaxRp. 7.700/Liter ; PertaliteRp.


6.900/Liter ; Solar Rp. 5.150 / Liter
Beras ; Rp. 7.300/kg ;Gabah GKP Rp. 3.700 ; GKG Rp. 4.650/ kg ; Elpiji ; HET 3 Kg.
Rp. 18.000 dan HET 12 Kg. Rp. 150.000 ; Pupuk Urea Rp. Rp. 90.000/ Sak 50 kg ;
Pupuk Organik Rp. 20.000 / Sak 40 kg.

Upah Minimum Provinsi Aceh(UMP) ; Rp. 2.800.000 / Bulan.

BUS; KURNIA 0653-22797/0653-7010678,PUSAKA, ANUGRAH


06532160/085260398991, SEMPATI STAR 085338383836, PMTOH 085261706347,
NEW PELANGI 085277075509,PUTRA PELANGI 085277958095/082364641145,
HARAPAN INDAH 085260814172, ROYAL 085261234333

MINI BUS; ATRA/PIDIE TAXI 0653 21254, MANDALA TOUR 08570519241,MANDALA


PUTRA 081360829544, DEKA PUTRA082362671807, SAMUDERA0813601959,
FLAMBOYAN 085260665727/082370523242, FLAMBOYAN MANDIRI 085277200609 ,
BAHTERA 085277247068, MENTARI TOUR 085270770106, MENTARI JAYA
085260300144, MENTARI JAYA TOUR 085260300144, MENTARI TOUR UTAMA
085270770106, SELAWAH INDAH 085371952777, SAMUDRA PUSAKA JAYA
082369451033, MULIA WISATA PERKASA 085370519241, MUTIARA EXPRES
081360195914, EXPRES TOUR 085261617670 , SELARA TIGA JAYA 082168376981,
BURAK NEW CARGO 082310071418, BAHTERA 085277247068, ANUGRAH JAYA
081269326888/085260309697/085370578482.

Perbankan ;
Bank Aceh 065325567; Bank Aceh Syariah 065325576; Bank BRI 065321306; Bank
BNI 065321246; Bank Syariah Mandiri 065378295601; Bank Mandiri 06537829589 ;
Bank BTPN 065322072; Bank Pundi 065323111; Bank Danamon 065323018, BPRS Tgk
Chiek Dipante065324987/22090;Bank Mustakim 0653822233.

Mata Uang Asing : USD Beli 13.041 Jual 13.403; SGD Beli 9.610 Jual 9.884 ; HKD
Beli 1.599 Jual 1.759; GBP Beli 16.791 Jual 17.223; JPY Beli 118.72 Jual 123.33; EUR
Beli 15.421 Jual 18.803 ; MYR Beli 2.934 Jual 3.348.

Baitul Maal ; Kabupaten Pidie 065324973 ; PetugasBaitulmal Gampong 300 Orang.

Perhotelan;
Riza Hotel 065321527; Grand Blang Asan Hotel 065323661; Hotel Cempaka
6265325370; Losmen Paris 065321521;Losmen Mali 065321624;Wisma Mutia
065321268;Wisma Seulawah 065322416; Wisma Dian 065321469; Wisma
Safira065323763, Pidie Hotel 085373584488.

INFO ONLINE :
 Website Kabupaten Pidie : www.pidiekab.go.id
 Website Bagian HukumSetdakab Pidie: www.jdih.pidiekab.go.id
 Website Humas& Protokol Setdakab Pidie : www.humasprotokol.pidiekab.go.id
 Website Pelelangan Barang dan Jasa/LPSE : www.lpse.pidiekab.go.id
 Website RSUD Tgk. Chik Di Tiro : www.rsud.pidiekab.go.id
 WebsiteBaitul Mal : www.baitulmal.pidiekab.go.id
 Website PerizinandanPenanaman Modal :
 Website Dinas Kesehatan : www.dinkes.pidiekab.go.id
 WebsiteDinasPendidikan :www.disdik.pidiekab.go.id
 Website Masjid Agung Al-Falah Sigli : www.masjid-alfalah.or.id
 WebsiteBadan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia
:www.bkpsdm.pidiekab.go.id
 WebsiteBadanPenanggulanganBencana Daerah: www.bpbd.pidiekab.go.id
 WebsiteBappeda: www.eplaning.pidiekab.go.id
 WebsiteDinasPekerjaanUmum : www.pupr.pidiekab.go.id
SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN PIDIE
Jalan Prof. A. Madjid Ibrahim, Sigli 24151
Telepon (0653) 21105, Faximile 21557,
Email :setda@pidiekab.go.id/ bag.tpde@pidiekab.go.id
Website : www.pidiekab.go.id
SMS Center/ Watshap: 0853 6200 2100
Facebook : Pemerintah Kabupaten Pidie
Twiter : Pemkab_Pidieaitull : www.baitulmal.pidiekab.go.id
Website Perizinan :

( Up Date Data Bagian Telekomunikasi danPengelolaan Data


ElektronikSetdakabPidiebersumberdari SKPK Kab. Pidie Per 31 Des 2016-2017)ite
Dinas Kh Sigli : www.masjid bsite Dinas Kh Sigli : www.masjid-alFalah.or.id

Anda mungkin juga menyukai