Anda di halaman 1dari 2

A.

Definisi Manajemen Keuangan


Manajemen keuangan merupakan kegiatan perencanaan,
penganggaran, pemerikasaan, pengelolaan, pengendalian, pencarian, dan
penyimpanan dana yang dimiliki oleh suatu organisasi. Manajer keuangan
dalam hal ini memiliki tanggung jawab dalam mengelola segala bentuk
yang melibatkan persoalan keuangan dalam perusahaannya. Seorang
manajer keuangan diharapkan dapat memahami keuangan perusahaannya
baik dalam predaran uang secara internal maupun eksternal. Dengan
demikian perusahaan dapat mengelola proses produksinya secara baik dan
maksimal.
C. Pembagian Kerja Dalam Organisasi

NO. POSISI / JABATAN TUGAS / WEWENANG


1. a. Memimpin, mengawasi dan
memiliki tanggung jawab dalam
berlangsungnya kegiatan.
b. Memiliki wewenang dalam
Direktur membuat kebijakan atas
kelangsungan perusahaan.
c. Menyiapkan kebutuhan sumber daya
manusia.

2. a. Mengatur kebutuhan presediaan


bahan baku.
b. Menemukan resep minuman yang
menjadi produk utama.
Manajer Operasional
c. Memiliki tanggung jawab atas
proses produksi.
d. Mengatur standart kualitas produk.
e. Membuat desain layout usaha.
3. a. Memiliki tanggung jawab atas
publikasi produk.
b. Memilih media promosi untuk
Manajer Pemasaran penjualan.
c. Memiliki jalinan kerjasama dengan
pihak lain untuk mengembangkan
usaha.
4. a. Mempersiapkan anggaran belanja.
b. Menghitung anggaran pemasukan
dan pengeluaran produksi setiap
harinya.
Manajer Keuangan
c. Menghitung laporan laba dan rugi
sebuah produksi.
d. Mengatur pemasukan dan
pengeluaran produksi.
*Tidak menutup kemungkinan antara satu sama lain anggota saling membantu

Anda mungkin juga menyukai