Anda di halaman 1dari 2

PENERAPAN TERAPI KOMPLEMENTER

ANALISA KULIT MANGGIS UNTUK PENDERITA ISPA

Disusun Untuk Memenuhi Tugas Mata Kuliah Keperawatan Keluarga

Dosen Mata Ajar : Ns.Diana Dayaningsih, M. Kep

Disusun Oleh :

1. Fajar Sulistiyo 16.030


2. Figik Kurniawan 16.032
3. Gita Indah L 16.036
4. Khoirun’Nisa 16.048
5. M’Nafiizko 16.056
6. Puspita Ayu M.L 16.073
7. Robin Herlex P 16.086

AKADEMI KEPERAWATAN KESDAM IV/DIPONEGORO SEMARANG

2018

A. Judul jurnal : Kulit Manggis Untuk Pengobatan Infeksi Saluran


Pernafasan Akut (ISPA)
B. Manfaat terapi : Dengan adanya manfaat penggunaan kulit manggis
dapat diperoleh pengobatan ispa tanpa efek samping, terciptanya situasi
yang bebas dari ispa disemua lapisan masyarakat. Kulit manggis
merupakan obat alternative untuk penderita ispa. Kulit buat mengandung
senyawa xanthone yang meliputi mengostin, mangosteno, mangostinona,
mangostinob, trapezifolizanthone, dan gartanin. Xanthone pada kulit
manggis mempunyai antioksidan tingkat tinggi kandungan antioksidan
kulit manggis 66,7x wortel dan 8,3x kulit jeruk. Xanthone juga
mempunyai gugus hidroksida yang efektif mengikat radikal bebas yang
menjadi penyebab rusaknya sel tubuh.

C. Alat dan bahan :


1. Kulit manggis ukuran sedang sebanyak 5 buah
2. Air didihkan dengan suhu 40’C
3. Panci
4. Kompor
5. Gelas
6. Sendok
7. Gula
D. Tahap pelaksanaan terapi
1. Ambil 5 kulit manggis kemudian rebus bersama air sampai
mendidih
2. Rebus air manggis tersebut mengandung sari pati kulit manggis
3. Minumlah rebusan air manggis tersebut dengan ditambahkan gula
jawa/gula kemasan secukupnya, agar tidak terasa pahit
4. Kulitnya yang sudah direbus tadi, dapat langsung dicampurkan
dengan gula, dan kemudian dapat lamgsung dikonsumsi

E. Cara pemberian
Ambilah air rebusan kulit manggis saring dan masukan kedalam gelas dan
campurkan gula kemudian aduk sampai rata.

Anda mungkin juga menyukai