Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN SEMARANG

KECAMATAN BANDUNGAN
DESA CANDI
DHARMOTTAMA SATYA PRAJA

Nomor : 005 / Candi, 13 Maret 2018


Sifat : Penting
Lamp : ---
Perihal : PERMOHONAN VERIFIKASI

Kepada Yth.
Camat Bandungan
Di
TEMPAT

Bersama surat ini Kami menyatakan bahwa Desa Candi Kecamatan Bandungan
Kabupaten Semarang, sebagian besar masyarakat sudah mengakses sarana
sanitasi jamban sehat. Untuk gambaran kondisi Desa Candi Kecamatan Bandungan
Kabupaten Semarang sebagai berikut :

Jumlah Dusun : 9 Dusun


Jumlah KK : 1787 KK
Jumlah JSP : 1139 KK
Jumlah JSSP : 207 KK
Jumlah Sharing : 406 KK

Kami Selaku Pemerintah Desa Candi Kecamatan Bandungan Kabupaten Semarang,


dalam kesempatan ini mengajukan Surat Permohonan Verifikasi Stop BABs di Desa
Candi Kecamatan Bandungan Kabupaten Semarang oleh Tim STBM Tingkat
Kecamatan.
Demikian surat pengajuan verifikasi ini kami buat, kami mengucapkan terimakasih

Mengetahui,
SEKRETARIS DESA CANDI KETUA TIM STBM DESA CANDI

PRATMINTO RIYANTO
N NAMA JML KK JSP JSSP SHARING BAB
O DESA/KEL

1 DUREN 1740 1148 64 528 0


KETERA
2 BANDUNGAN 1766 1637 0 97 32 NGAN :

3 KENTENG 1281 1052 124 105 0

4 CANDI 1787 1139 207 406 35

5 BANYUKUNING 2023 1816 58 149 0

JUMLAH 8597 6792 453 1285 67

Anda mungkin juga menyukai