Anda di halaman 1dari 12

LAPORAN TUGAS AKHIR

SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN PADA KOMISI PENYIARAN

INDONESIA DAERAH (KPID) JATIM

Oleh :

DYAH ERTIKA MEIVIYANTI

NPM : 14.1.03.01637

PROGRAM STUDI DIPLOMA TIGA AKUNTANSI

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA

STIESIA SURABAYA

2017
SISTEM AKUNTANSI PENGGAJIAN PEGAWAI PADA SEKRETARIAT

KOMISI PENYIARAN INDONESIA DAERAH (KPID) JATIM

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat,

Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya (A.Md)

Program Diploma TigaAkuntansi

Oleh :

DYAH ERTIKA MEIVIYANTI

NPM: 14.1.03.01637

SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI INDONESIA

STIESIA SURABAYA

2017
DAFTAR RIWAYAT HIDUP

A. MAHASISWA
Nama : Dyah Ertika Meiviyanti
Program Studi : Akuntansi
Tempat, Tanggal lahir : Surabaya, 23 Mei 1993
Agama : Islam
Jumlah Saudara /Anak ke : 3 (Tiga)/1 (Satu)
Alamat : Bulak Banteng Lor IV/44 Surabaya
Nomor Telepon : 085731832669
B. ORANG TUA
Nama : Edy Mulyono
Alamat Rumah/Telepon : Bulak Banteng Lor IV/44 Surabaya
085606450526
Pekerjaan : PNS
Alamat Kantor/Telepon : JL.Ahmad Yani 242-244 Surabaya
C. RIWAYAT PENDIDIKAN
1. Tamat SD di SDN Bulak Banteng I/263 Tahun 2005
2. Tamat SMP di SMPN 7 Surabaya Tahun 2008
3. Tamat SLTA di SMAN 19 Surabaya Tahun 2011
Nama PT Tempat Semester Tahun

STIESIA SURABAYA V 2016

Dibuat dengan sebenarnya

Dyah Ertika Meiviyanti

V
KATA PENGANTAR

Puji Syukur Alhamdulillah kepada Allah SWT atas Rahmat dan Berkat-

Nya, penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir dengan judul “Sistem Akuntansi

Penggajian Pegawai pada Sekretariat Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID)

Jatim”. Tugas Akhir ini disusun guna memenuhi persyaratan untuk menyelesaikan

Program Diploma III dengan gelar Ahli Madya (Amd) pada Sekolah Tinggi Ilmu

Ekonomi Indonesia Surabaya.

Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada berbagai

pihak atas segala bantuan dan dukungan, kritik serta saran yang diberikan

khusunya kepada :

1. Bapak Dr. Akhmad Riduwan, S.E., M.S.A, Ak., CA. Selaku ketua Sekolah

Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

2. Ibu Dr. Fidiana, S.E., M.S.A. Selaku Ketua Program Diploma Tiga Akuntansi

Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia (STIESIA) Surabaya.

3. Bapak Dr. Ikhsan Budi Riharjo, S.E., M.Si., Ak., CA. Selaku Dosen

Pembimbing tugas akhir yang sudah memberikan banyak pengarahan dan

bimbingan sehingga selesainya penulisan tugas akhir ini.

4. Bapak dan Ibu pengajar di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia

(STIESIA) Surabaya yang telah memberikan sebagian ilmu yang dimiliki

sebagai bekaldalam menyelesaikan pendidikan dan telah memberikan bekal

untuk menghadapi tantangan di masa yang akan datang.

VI
5. Staf dan Karyawan di Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia khususnya

Staf Diploma Tiga Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Indonesia Pak Totok atas

segala bantuannya dan informasi yang diberikan.

6. Bapak Ketua dan Ibu Sekretaris Sekretariat Komisi Penyiaran Indonesia

Daerah (KPID) Jatim dan staf yang terlibat, terimakasih atas waktu dan

kerjasamanya yang telah berkenan memberikan informasi selama proses

penelitian.

7. Ibu dan Ayahku yang tercinta, yang selalu memberikan doa, semangat dan

dorongan selama proses penyelesaian tugas akhir.

8. Buat Adikku dan saudara-saudaraku yang selalu memberi dukungan, doa

serta semangat sehingga tugas akhir ini berakhir dengan baik.

9. Buat Sahabat-sahabat baikku Gigih, Rahmawati, Ilham, Rheza, dan Andika

terima kasih sudah memberi dukungan, doa, serta semangat dan yang

teristimewa khususnya Riesky A. yang selalu memberikan motivasi,

semangat, dan perhatian sehingga tugas akhir ini berakhir dengan baik.

10. Teman-teman khususnya kelas DAX1 yang tidak bisa saya sebutkan satu

persatu terima kasih sudah memberikan dukungan dan semangat dan

kebersamaan selama masa perkuliahan.

Akhir kata penulis berharap semoga hasil penelitian yang tertuang dalam

tugas akhir ini dapat memberikan sumbangan pikiran pengetahuan dan

penerapannya serta penulis mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang

telah membantu dan mendukung penulis secara langsung maupun tidak langsung

VII
dalam proses penyelesaian tugas akhir ini yang sekiranya tidak dapat penulis

sebutkan satu persatu.

Surabaya, 3 Februari 2017

Dyah Ertika Meiviyanti

VIII
DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL LUAR TUGAS AKHIR .......................................... i

HALAMAN JUDUL TUGAS AKHIR ......................................................... ii

HALAMAN PENGESAHAN ....................................................................... iii

HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN .................................................. iv

DAFTAR RIWAYAT HIDUP ...................................................................... v

KATA PENGANTAR ................................................................................... vi

DAFTAR ISI ................................................................................................. ix

DAFTAR GAMBAR ..................................................................................... x

BAB 1 PENDAHULUAN .......................................................................... 1

1.1 Latar Belakang .......................................................................... 1

1.2 Tujuan Studi Lapang ................................................................. 4

1.3 Manfaat Studi Lapang ............................................................... 4

1.4 Ruang Lingkup Studi Lapang .................................................... 5

1.5 Metode Pengumpulan Data ....................................................... 5

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Sistem Akuntansi ...................................................................... 7

2.1.1 Pengertian Sistem Akuntansi ........................................... 7

2.1.2 Unsur-unsur Sistem Akuntansi ........................................ 10

2.2 Sistem Akuntansi Penggajian .................................................... 14

2.2.1 Pengertian Gaji ................................................................ 14

IX
2.2.2 Pengertian Sistem Akuntansi Penggajian ......................... 18

2.2.3 Dokumen yang Digunakan .............................................. 20

2.2.4 Catatan Akuntansi yang Digunakan ................................. 22

2.2.5 Fungsi-Fungsi yang Terkait ............................................. 23

2.2.6 Jaringan Prosedur yang Membentuk Sistem Penggajian ... 24

BAB 3 HASIL STUDI LAPANG DAN PEMBAHASAN

3.1 Hasil Studi Lapang .................................................................... 27

3.1.1 Sejarah Umum Perusahaan .............................................. 27

3.1.2 Lokasi Perusahaan ........................................................... 29

3.1.3 Visi dan Misi Perusahaan ................................................ 29

3.1.4 Ketenagakerjaan .............................................................. 30

3.1.5 Struktur Organisasi .......................................................... 31

3.1.6 Deskripsi Tugas ............................................................... 31

3.2 Pembahasan .............................................................................. 39

3.2.1 Sistem Penggajian pada Sekretariat KPID Jatim

(Dokumen, Catatan, dan Fungsi Terkait).......................... 39

3.2.2 Prosedur Penggajian Pegawai Negeri Sipil (PNS) ............ 41

3.2.3 Prosedur Penggajian Pegawai Tidak Tetap (PTT) ............ 44

3.2.4 Kebijakan Peraturan Pegawai .......................................... 46

BAB 4 PENUTUP

4.1 Simpulan ................................................................................... 51

4.2 Saran ......................................................................................... 52

X
DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

XI
DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Unsur-unsur Sistem Akuntansi ..................................................... 13

Gambar 3.1 Struktur Organisasi ...................................................................... 31

Gambar 3.2 Flowchart Sistem Akuntansi Penggajian PNS .............................. 43

Gambar 3.3 Flowchart Sistem Akuntansi Penggajian PTT .............................. 45

XII

Anda mungkin juga menyukai