Anda di halaman 1dari 3

1.

1 Sequestrectomy

1.1.1 Definisi
Squestrectomy adalah pelepasan bagian terinfeksi dan bagian avaskuler pada tulang, umumnya
pelat kortikal pada bagian atau daerah yang terinfeksi.

Tujuan dari squestrectomy ini adalah membuang tulang sequestra yang memiliki vaskularisasi
yang buruk pada areayang terinfeksi untuk meningkatkan aliran darah dan pembuangan jaringan
nekrotik.

1.1.2 Mengapa dilakukan squestrectomy?


Squestrectomy dilakukan biasanya padakasus osteomyelitis, sebab padakasus osteomyelitis
terdapat jaringan tulang yang nekrotik yang tidak dialiri pembuluh darah (avascular) dan jika terus
dibiarkan maka infkesi akan terus menyebar. Squestra yang avascular ini menyebabkan pemberian
terapi farmakologi berupa antibiotic tidak akan menjadi efektif karena tidak adanya pembuluh
darah.

1.1.3 Tujuan
a) Membuang jaringan tulang yang nekrosis (sequestrum)
b) Meningkatkan suplai darah ke tulang; untuk membantu penyembuhan tulang

1.1.4 Prosedur
Tahap Skuestrektomi

1. Sayap bukal mukoperiosteal direfleksikan untuk membuka tulang terinfeksi. Refleksi


jaringan yang luas harus dijauhi untuk mempertahankan suplai darah.
2. Gigi yang kendor atau lepas dan segmen tulang yang lepas dan partikel di hilangkan
3. Korteks lateral pada mandibula di reduksi menggunakan bur atau rongeurs sampai
perdarahan tulang ditemukan pada seluruh margin, kira-kira dengan tingkat mukosa
terikat, sehingga menghasilkan sebuah defek saucer.
4. Semua jaringan granulasi dan fragmen tulang yang hilang di remove dari dasar tulang
menggunakan kuret dan lokasi sepenuhnya diiraigasi; region biasanya hiperemik, tapi
perdarahan segera dikontrol dengan packing
5. Sayap bukal diratakan dan berisi obat ¼ atau 1/ inci pack (iodoform gauze ringan ditutupi
triple antibiotic ointment) di masukkan untuk homeostasis dan untuk mempertahankan
flap pada posisi ditarik sampai intial healing terjadi. Pack ditempatkan rapat-rapat tapi
tanpa tekanan. Pack dipertahankan oleh beberapa non resorbable suture yang terputus,
meluas ke atas pack dari lingual ke bukal flap, 3-6 hari dan mungkin diganti beberapa
waktu sampai permukaan dasar jaringan granulasi di cover epithel dan margin telah
sembuh
Gambar 4. Gaze Packs

Anda mungkin juga menyukai