Anda di halaman 1dari 2

DINAS KESEHATAN KABUPATEN BARITO KUALA

PUSKESMAS RAWAT INAP MEKARSARI


ALAMAT : JALAN MEKARSARI KM 15,5 KEC.MEKARSARI

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS MEKARSARI


NOMOR: 800/ /PKM-MKS/V/2016

TENTANG
PENETAPAN PENANGGUNG JAWAB PROGRAM

Menimbang a. Bahwa dalam rangka mendukung penyelenggaraan program di Puskesmas


perlu ditunjuk penanggungjawab program
b. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana yang dimaksud dalam huruf
a, perlu menerbitkan keputusan Kepala Puskesmas tentang
penanggungjawab program
Mengingat a. Undang-Undang Dasar 1945 yang telah diamandemen, pasal 28
b. Undang-Undang No. 36 tahun 2009 tentang Kesehatan;
c. Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2003 tentang Pedoman Organisasi
Perangkat Daerah Lembaran Negara Tahun 2003 nomor 14, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 4262;
d. Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 38 Tahun 2007
tentang Pembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah Daerah
Propinsi dan Pemerintah Daerah Kabupaten / Kota;
e. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 741/
Menkes/Per/VII/2008 tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang
Kesehatan di Kabupaten / Kota;
f. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
Memutuskan
Menetapkan :
KESATU Keputusan Kepala Puskesmas tentang penetapan penanggungjawab program

KEDUA Penetapan penanggungjawab program seperti yang tertera dalam lampiran surat
keputusan ini.
KETIGA Keputusan ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan, dengan ketentuan bila ada
kekeliruan akan dilakukan perubahan sebagaimana mestinya.
DINAS KESEHATAN KABUPATEN BARITO KUALA
PUSKESMAS RAWAT INAP MEKARSARI
ALAMAT : JALAN MEKARSARI KM 15,5 KEC.MEKARSARI

LAMPIRAN KEPUTUSAN
KEPALA PUSKESMAS PERAWATAN MEKARSARI
NOMOR: 800/ /PKM-MKS/I/2016

RINCIAN PENANGGUNG JAWAB PROGRAM

PENANGGUNG JAWAB
NAMA NIP/NRPTT
NO PROGRAM

1 19650514 198809 1003


Suladi,S.Sos,M.MKes Umum,Kepegawaian
2 19621211 198302 2 003
Hj.Hatriah, Amd.Keb. Koord. KIA/Ibu dan Lansia
3 16.1.0057210
dr.Michael Angelo Soekamto Yan Medik
5 16.3.0013506
drg.Hardika Romadhona Yan Gigi
4 Bambang W.SKM 19640910 198503 1 013 Surveilans.Kesling,SIK
5 19670318 198803 1 006
Suharto Koord. BP
6 19660620 198703 1 006
M.Yunan, AMK Ispa
7 19690410 198903 1 007
H.Poniran,SKM DBD,Diare
8 19700405 199101 2 001 Gilut/UKS,Loket,Bendaharawan
Siti Rahmah
Retribusi
9 19850116 200604 1 003 TB Paru, Kusta, Promkes
Adianor K., S.Kep.Ns
Bendaharawan Umum
10 19810312 201001 2 0022 Koord. Gizi, Bendaharawan
Ridha Amaliah,AMG
BOK
11 Vivi Anita,AMK 19830406 201001 2 017 SP2TP, Kes.Jiwa, Kes.Mata
Malaria
12 19851206 201001 2 025 Jurim Imunisasi, PHN,
Noor Samsidah,AMK
Bendaharawan Inventaris
13 19890707 201101 2 010 PKPR, Program Kes. Anak
Murdina Lestari,AM.Keb/
14 19880617 201001 2 008 Petugas Obat, Bendahara BPJS
Imas Muliyati
15 19940111 201503 2 001 Laboratorium, , Filariasis
Nur Rahmiati, A.md.AK/
16 19690414 198903 2 005 Bides, KB
Citra Dewi A.Md Keb /
17 19720903 200604 2 009 Bides
Wiwik Widarmi /
18 19860102 200904 2 004 Bides
Erni Angriani AmKeb
19 19880525 201001 2 008 Bides
Khalimatus S Amkeb
20 19870909 201001 2.015 Bides
Endang Y AmKeb/

Anda mungkin juga menyukai