Anda di halaman 1dari 2

Program Aplikasi Komputer SIMDA versi 2.1.

– Keuangan
Program aplikasi yang dikembangkan oleh Tim Aplikasi BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan)
yang ditujukan untuk membantu pemerintah daerah dalam pengelolaan keuangan daerahnya. Dengan aplikasi
ini, Pemda dapat melaksanakan pengelolaan keuangan daerah secara terintegrasi, dimulai dari penganggaran,
penatausahaan hingga akuntansi dan pelaporannya.

Output yang dihasilkan dari aplikasi ini adalah :

a. Penganggaran
 Rencana Kerja Anggaran (RKA)
 Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA)
 APBD beserta perubahanya
 Surat Penyediaan Dana (SPD)
b. Penatausahaan
 Surat Permintaan Pembayaran (SPP)
 Surat Perintah Membayar (SPM)
 Surat Perintah Pencairan Dana (SP2D)
 Surat Tanda Setoran (STS)
 Register-register
 Formulir-formulir pengendalian lainnya
c. Akuntansi dan Pelaporan
 Jurnal
 Buku Besar
 Buku Pembantu
 Laporan Realisasi Anggaran
 Laporan Arus Kas
 Neraca
Program aplikasi ini juga didukung dengan :
 Buku Manual Sistem dan Prosedur Penganggaran,
 Buku Manual Sistem dan Prosedur Penatausahaan,
 Buku Manual Sistem dan Prosedur Akuntansi dan Pelaporan

Hingga saat ini saat ini sebanyak 174 pemerintah daerah (Prov/Kab/Kota) telah melakukan kerjasama dengan
BPKP di dalam pengelolaan keuangan daerahnya dengan menggunakan program aplikasi SIMDA Keuangan
versi 2.1

Saat ini tengah dikembangkan SIMDA VERSI 3 yang telah mengakomodir SAP berbasis akrual sesuai PP
Nomor 71 Tahun 2010 tentang SAP...

Berminat ???....
Bagi Pemda yang ingin menggunakan aplikasi SIMDA Keuangan ini silakan menghubungi Perwakilan BPKP
yang ada di Ibukota Provinsi masing-masing...
SIMDA BPKP
10.08 Edit This 0 Comments »
Program SIMDA adalah Aplikasi yang dikembangkan oleh BPKP (Badan Pengawasan Keuangan dan
Pembangunan) untuk membantu Pemerintah Daerah dalam melaksanakan pengelolaan keuangan daerah.
Program SIMDA yang telah dikembangkan sampai dengan saat ini antara lain:
 SIMDA KEUANGAN
 SIMDA BMD
 SIMDA GAJI
 SIMDA PENDAPATAN
SIMDA KEUANGAN
SIMDA KEUANGAN adalah suatu program aplikasi keuangan yang telah mengintegrasikan seluruh fungsi
pengelolaan keuangan daerah dimulai dengan fungsi penganggaran, fungsi penatausahaan keuangan daerah,
hingga fungsi akuntansi dan pelaporan.
Manfaat SIMDA KEUANGAN adalah:
 Membantu pemerintah daerah dalam melaksanakan pengelolaan keuangan
daerah (Penganggaran, Pelaksanaan, Pertanggungjawaban)
 Menyusun Laporan Keuangan Lebih efisien dan akurat
 Menyimpan data keuangan untuk keperluan manajemen lainnya
 Menyajikan informasi yang akurat secara efektif dan efisien yang akan digunakan oleh
pengguna laporan
Program Aplikasi Simda Keuangan terbaru adalah versi 2.1. Rilis 15 R 1

SIMDA BMD

Adalah Program Aplikasi untuk membantu Pemda dalam Pengelolaan Barang Daerah

SIMDA GAJI
Adalah Program Aplikasi untuk membantu Pemda dalam Pengelolaan data Gaji Pegawai

Anda mungkin juga menyukai