Anda di halaman 1dari 4

A.

Konsep Asuhan Keperawatan


I. Pengkajian
Pengkajian yang dilakukan pada klien dengan leukemia adalah sebagai berikut:
1. Riwayat pemajanan pada faktor-faktor pencetus, seperti pemajanan pada
dosis besar radiasi, obata-obat tertentu secara kronis dan riwayat infeksi
virus kronis.

2. Pemeriksaan fisik dapat menunjukan manifestasi:


Pembesaran sumsum tulang dengan sel-sel leukemia yang selanjutnya
menekan fungsi sumsum tulang, sehingga menyebabkan beberapa gejala
di bawah ini :
a. Anemia penurunan berat badan, kelelaha, pucat, malaise,
kelemahan, dan, anoreksia.
b. Trombositopenia perdarahan gusi, mudah memar, petekie, dan
ekimosis.
c. Netropenia demam tanpa adanya infeksi , berkeringat malam hari.

3. Pemerikasaan Diagnostik
Pemeriksaan diagnostik yang dilakukan pada klien dengan leukimia adalah
sebagai berikut:
a. Darah lengkap menunjukan adanya penurunan hemoglobin,
hematokrit, jumlah sel darah merah dan trombosit. Jumlah sel darah
putih meningkat pada leukimia kronis, tetapi juga dapat turun,
normal, atau tinggi pada leukimia akut.
b. Aspirasi sumsum tulang dan biopsi memberikan data diagnostik
definitif.
c. Asam urat serum meningkat karena pelepasan oksipurin setelah
keluar masuknya sel-sel leukimia cepat dan penggunaan obat
sitotoksik.
d. Sinar X dada untuk mengetahui luasnya penyakit.
e. Profil kimia, EKG, dan kultur spesiemen untuk menyingkirkan
masalah atau penyakit lain yang timbul.
II. Diagnosa Keperawatan (Nanda, 2016)
1. Ketidakseimbangan perfusi jaringan perifer b.d penurunan suplai darah ke
perifer
2. Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh b.d perubahan
proliferative gastrointestinal dan efek toksik obat kemoterapi
3. Resiko syok b.d hipovelemi
4. Resiko infeksi
5. Kerusakan morbilitas fisik b.d kontraktur, kerusakan integritas struktur
tulang, penurunan kekuatan otot (depresi sumsum tulang)
III. Intervensi Keperawatan

No Dx Tujuan Intervensi

1. Resiko infeksi Kriteria hasil : 1. Pertahankan teknik isolasi


2. Batasai pengunjung bila
- Klien bebas dari tanda
perlu
dan gejala infeksi
3. Cuci tangan setiap sebelum
- Jumlah leukosit dalam
dan sesudah tindakan
batas normal
keperawatan
4. Gunakan baju, sarung tangan
yang khusus sebagai alat
5. Pertahankan lingkungan
aseptik selama pemasangan
alat
6. Tingkatkan intake nutrisi
7. Berikan terapi antibiotik bila
perlu Infection Protection
(proteksi terhadap infeksi)
8. Monitor hitung
granulosit,WBC

2. Resiko syok b.d Kriteria Hasil : 1. Monitor status sirkulasi BP,


hipovolemi - Nadi dalam batas yang warna kulit, suhu kulit,
diharapkan denyut jantung, HR, ritme,
- Irama jantung dalam nadi perifer, dan kapiler
batas yang diharapkan retfill
- Frekuensi nafas dalan 2. Monitor tanda inadekuat
batas yang diharapkan oksigenansi jaringan
- Irama pernapasan dalam 3. Monitor suhu dan pernafasan
batas yang diharapkan 4. Monitor input dan output
- Natrium serum dbn 5. Pantau nilai laborat (HB,
- Kalium serum dbn HT, AGD, dan elektrolit)
- Klorida serum dbn 6. Monitor tanda awal syok
- Kalsium serum dbn 7. Lihat dan pelihara kepatenan
- Magnesium serum dbn jalan nafas
8. Berikan cairan iv atau oral
Ph darah serum dbn
yang tepat
9. Berikan vasodilator yang
tepat

3. Ketidakseimbangan Kriteria Hasil : 1. Kaji nutrisi yang apa yang


nutrisi kurang dari bisa diterima oleh tubuh
- Setelah dilakukan
kebutuhan tubuh b.d pasien
tindakan 7x24 jam,
anoreksia 2. Kolaborasi dengan ahli gizi
diharapkan pasien
untuk menentukan jumlah
mendapatkan nutrisi
kalori dan nutrisi yang
yanga adekuat
dibutuhkan pasien
- Mengetahui porsi makan
3. Dorong pasien untuk
pasien dengan melihat
meningkatkan intake nutrisi
jumlah porsi makan yang
4. Dorong masukan nutrisi
dimakan (1/2, ¼, atau
dengan jumlah sedikit tapi
tidak habis sama sekali)
sering
- Nutrisi atau makanan
5. Berikan makanan yang
yang diberikan harus
terpilih (sudah
steril
dikonsultasikan dengan ahli
- Porsi makanan yang
gizi) dan diberikan dalam
disediakan habis
keadaan steril
6. Monitor jumlah nutrisi dan
kandungan kalori
7. Berikan informasi tentang
kebutuhan pasien
8. Kaji kemampuan pasien
untuk mendapatkan nutrisi
yang dibutuhkan

Anda mungkin juga menyukai