Anda di halaman 1dari 23

-

PENDIDIKAN GEOGRAFI
FAKULTAS ILMU SOSIAL
UNIVERSITAS NEGERI PADANG
Tujuan Pembelajaran

IPK TUJUAN PEMBELAJARAN

Mendeskripsikan lapisan atmosfer Melalui model pembelajaran Discovery Learning


dengan menggali informasi dari berbagai sumber
belajar, penyelidikan sederhana dan mengolah
Mengklasifikasikan karakteristik
informasi, diharapkan siswa terlibat aktif selama
lapisan atmosfer proses belajar mengajar berlangsung, memiliki
sikap ingin tahu, teliti dalam melakukan
Mencontohkan gejala optik di pengamatan dan bertanggungjawab dalam
atmosfer menyampaikan pendapat, menjawab pertanyaan,
memberi saran dan kritik serta dapat
mendeskripsikan dinamika atmosfer dan
Menganalisis manfaat menyelidikan pengaruhnya terhadap kehidupan dalam bentuk
lapisan atmosfer bagi kehidupan tulisan.
APA Menurut kalian Atmosfer itu?

Atmosfer adalah lapisan udara yang menyelubungi bumi dan terdiri


dari jenis gas yang dipertahankan oleh gravitasi bumi.

Ilmu yang mempelajari atmosfer disebut meteorologi yang meliputi


awan, angin, petir ,sinar matahari, dan kandungan air di udara

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
3
Universitas Negeri Padang
Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Negeri Padang
Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Negeri Padang
Tidak memiliki warna, tidak berbau, dan tidak
memiliki wujud, serta hanya bisa dirasakan oleh
indra perasa manusia dalam bentuk angin dan
temperatur udara (derajat suhu udara)

Memiliki berat sehingga dapat menyebabkan


tekanan.

Memiliki sifat dinamis dan elastis yang dapat


mengembang dan mengerut.
Sifat-sifat Atmosfer

Memberikan tahanan jika suatu benda melewatinya


berupa panas akibat pergesekan (misal meteor
hancur sebelum mencapai permukaan Bumi).

Transparan terhadap beberapa gelombang radiasi


matahari.
Lapisan Atmosfer Bumi

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Negeri Padang
Lapisan Atmosfer Bumi dengan Ketinggian masing-masing

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Negeri Padang
Lapisan ini adalah lapisan paling bawah dari atmosfer

1. 0-12 km diatas permukaan bumi


2. Lapisanya terjadi peristiwa cuaca seperti
angin, hujan, awan, salju ,dan halilintar
3. Temperaturnya relatif tidak konstan,
semakin bertambah ketinggian suhu akan
semakin rendah
4. Lapisan pembatas antara troposfer dan
stratosfer adalah tropopause
5. Kegiatan udara terhenti pada lapisan
tropause

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
9
Universitas Negeri Padang
Troposfer
Lapisan ini terdapatnya ozon yang berfungsi sebagai pelindung dari sinar ultraviolet

1. Stratosfer terletak pada ketinggian antara


18 - 49 km
2. Pada lapisan ini ozon terbentuk pada
ketinggian 35 km.
3. Lapisan ozon pelindung dari troposfer dan
permukaan bumi dari sinar ultraviolet
4. Pada ketinggiain 50 km suhu berada pada
kisaran 5°C disebut dengan daerah
stratopause

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
11
Universitas Negeri Padang
LAPISAN OZON
Mesosfer adalah lapisan udara ketiga, di mana suhu atmosfer akan berkurang
dengan pertambahan ketinggian hingga ke lapisan keempat

1. Mesosfer terletak pada ketinggian antara


60-80 km
2. Memeliki kisaran temperature antra -50 –
70 °C
3. Lapisan ini pelindung dari meteor-meteor
yang jatuh kebumi. Meteor yang sampai
biasaya sudah terbakar dilapisan ini
4. Lapisan mesosfer ini ditandai dengan
penurunan suhu (temperatur) udara, rata-
rata 0,4°C per seratus meter.

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
13
Universitas Negeri Padang
Lapisan termosfer ini disebut juga lapisan ionosfer. Lapisan ini merupakan tempat terjadinya
ionisasi partikel-partikel yang dapat memberikan efek pada perambatan/refleksi gelombang
radio, baik gelombang panjang maupun pendek.

1. Termosfer terletak pada ketinggian antara


82 - 800 km dari permukaan bumi
2. Disebut dengan termosfer karena terjadi
kenaikan temperatur yang cukup tinggi
pada lapisan ini yaitu sekitar 19820°C.
3. Radiasi ini menyebabkan reaksi kimia
sehingga membentuk lapisan bermuatan
listrik yang dikenal dengan nama ionosfer,
yang dapat memantulkan gelombang
radio

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
14
Universitas Negeri Padang
Lapisan ini merupakan lapisan paling luar dari permukaan bumi

1. eksosfer terletak pada ketinggian antara


800 - 1000 km dari permukaan
bumiPengaruh gaya grafitasi pada lapisan
ini sangat kecil
2. Benturan antrar udara jarang terjadi
3. Pada lapisan ini meteor mulai berinteraksi
dengan susunan gas atmosfer bumi
4. Lapisan ini sangat berbahaya, karena
merupakan tempat terjadi kehancuran
meteor dari angkasa luar.

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
15
Universitas Negeri Padang
CONTOH GEJALA OPTIK DI
ATMOSFER
AURORA
PETIR GUNTUR
HALO SANDIKALA
Fungsi atmosfer sangat
penting sekali bagi makluk
hidup dibumi karna tanpa
adanya atmosfer maka
makluk tidak akan bisa hidup

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Negeri Padang
Manfaat Lapisan Atmosfer
Bagi Kehidupan

Troposfer Staratosfer Eksosfer


Mesosfer Termosfer

Tempat terjadinya menyerap radiasi Melindungi


Tempat
memantulkan
pembentukan dan ultraviolet dari bumi dari hujan
gelombang radio
pengorbitan
perubahan cuaca matahari meteor
satelit
Berperan dalam
Tempat melajunya hubungan
Menjaga suhu pesawat militer komunikasi
manusia
bumi atau pesawat
tempur.

Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
21
Universitas Negeri Padang
﴾‫ون‬
َ ‫ض‬ َ ‫س ْقفا ً َم ْحفُوظا ً َو ُه ْم‬
ُ ‫ع ْن آیا ِتها ُم ْع ِر‬ َّ ‫﴿و َجعَ ْلنَا ال‬
َ ‫سما َء‬ َ
“Dan Kami menjadikan langit itu sebagai
atap yang terpelihara, sedang mereka
berpaling dari segala tanda-tanda
(kekuasaan Allah) yang terdapat
padanya.” (Qs. Al-Anbiya’ [21]: 32)
ADA PERTANYAAN?

www.themegallery.com
Pendidikan Geografi
Fakultas Ilmu Sosial
Universitas Negeri Padang

Anda mungkin juga menyukai