Anda di halaman 1dari 21

i

PROPOSAL BUSINESS

MATA KULIAH ANALISIS PELUANG BISNIS DAN


KEWIRAUSAHAAN
r
“SOLO SEPEDA”

OLEH :

Diky Murdoyo R 2017610876

MAGISTER MANAJEMEN
SEKOLAH TINGGI ILMU EKONOMI PERBANAS SURABAYA
2018

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
1

PENDAHULUAN

Kualitas udara yang dihirup merupakan salah satu tolok ukur kesehatan
masyarakat. Salah satu polutan udara yang berpotensi membahayakan kesehatan
karena memicu munculnya berbagai penyakit kronis berasal dari kendaraan
bermotor dan hasil pembakaran. Data WHO 2016 menempatkan Jakarta dan
Bandung dalam sepuluh kota dengan pencemaran udara terburuk di Asia Tenggara.

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
2

BBC Indonesia melaporkan bahwa pada semester pertama 2016, tingkat


polusi udara Jakarta sudah berada pada level 45 μ/m3, atau 4,5 kali dari ambang
batas yang ditetapkan WHO. Disisi lain, masyarakat juga memerlukan alat
transportasi untuk mendukung mobilitasnya yang kian padat. Sarana transportasi
umum yang kurang memadai dan perbaikan yang cenderung lambat menjadi alasan
mengapa banyak masyarakat Indonesia yang lebih memilih untuk menggunakan
transportasi pribadi. Pada akhirnya fenomena ini menimbulkan permasalahan baru,
yaitu kemacetan lalu lintas.

Salah satu alternatif yang dapat dilakukan adalah dengan memilih


transportasi bebas polusi, yaitu dengan menggunakan sepeda angin atau berjalan
kaki. Tidak sebatas mengurangi jumlah polusi udara saja, tetapi kedua transportasi
diatas juga menyehatkan tubuh, pemeliharaannya juga relatif mudah dan murah,
serta tidak perlu menggunakan bahan bakar minyak yang harganya kian
melambung. Bersepeda dan berjalan kaki tentu akan sangat membantu masyarakat
Indonesia untuk menekan biaya transportasi yang selama ini mereka keluarkan.
Sayangnya, meskipun banyak masyarakat yang mulai peduli akan pentingnya gaya
hidup sehat, namun banyak dari mereka yang tidak berani untuk mengambil satu
langkah besar, yaitu beralih menggunakan sepeda angin. Kepemilikan sepeda
angin masih dirasa menjadi suatu beban bagi sebagian besar masyarakat Indonesia.
Hal ini dikarenakan, mereka menganggap kepemilikan sepeda angin masih sebatas
hobi, belum menjadi suatu kebutuhan. Sehingga ada perasaan berat untuk membeli
sepeda angin walaupun animo masyarakat untuk bersepeda meningkat.

Fenomena tersebut ditangkap oleh SOLO SEPEDA sebagai suatu peluang


bisnis. SOLO SEPEDA menyadari bahwa edukasi gaya hidup sehat juga perlu
didukung dengan pengadaan alatnya. Dengan jumlah masyarakat Indonesia yang
terus meningkat dan ditunjang dengan semakin maraknya event bersepeda, tentu
usaha persewaan sepeda angin akan menjadi bisnis baru yang menjanjikan.

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
3

GAMBARAN PRODUK

2.1 DESKRIPSI UMUM

Berdiri sejak tahun 2015, SOLO SEPEDA terbentuk atas dasar keyakinan
bahwa menghirup udara yang bersih dan segar merupakan harapan bagi seluruh
masyarakat Indonesia, khususnya masyarakat Solo. SOLO SEPEDA menyadari
bahwa proses untuk beralih menggunakan sepeda angin sebagai sarana transportasi
yang mendukung mobilitas masyarakat, tentu tidak mudah. Oleh sebab itu, SOLO
SEPEDA hadir sebagai solusi bagi masyarakat yang ingin menggunakan sepeda
angin, tanpa harus repot membeli dan melakukan perawatan, dengan cara menyewa
sepeda angin di SOLO SEPEDA.

Diawal berdirinya, SOLO SEPEDA hanya memiliki 2 unit sepeda lipat dan
2 unit sepeda federal, namun sekarang, persewaan sepeda yang berlokasi di Dk.
Kudurejo RT 4 RW 6 Desa Purbayan Baki Sukoharjo, Kota Surakarta, Solo ini
telah memiliki hingga 100 unit sepeda yang disewakan kepada masyarakat Solo
maupun turis domestik. Selain ketersediaan unit sepeda yang disewakan, kualitas
layanan kepada pelanggan juga menjadi perhatian SOLO SEPEDA. Saat ini,
SOLO SEPEDA tengah berencana mengembangkan aplikasi elektronik yang
memudahkan masyarakat untuk menyewa sepeda angin tanpa harus datang ke
galery SOLO SEPEDA

2.2 TUJUAN BISNIS

Tujuan pendirian SOLO SEPEDA adalah sebagai berikut;

1. Menjadikan bersepeda menjadi budaya di kota Surakarta

2. Membuat kota Surakarta nyaman untuk pesepeda baik untuk orang asli
Surakarta ataupun pendatang

3. Memperkenalkan manfaat dari bersepeda kepada masyarakat umum.

4. Memperkenalkan kota Surakarta dengan cara yang berbeda

5. Membantu mengurangi pengeluaran perusahaan dan mengurangi global


warming

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
4

2.3 VISI, MISI, DAN MOTTO


Visi
Menjadikan SOLO SEPEDA sebagai leader market persewaan sepeda dan city
tour di kota Solo yang selalu terpercaya dan menjadi pilihan utama pelanggan

Misi
Membudayakan bersepeda dengan membuat kerjasama usaha dengan berbagai
pihak (Hotel, mall, kantor pemerintahan, dan lainnya) dan membuat city tour
yang nyaman dan berkesan bagi pelanggan SOLO SEPEDA

Motto
JIKA BISA SEWA, NGAPAIN HARUS BELI

2.4 MODEL BISNIS KANVAS SOLO SEPEDA

Key Partner Key Activity Value Preposition


1. Toko sepeda 1. Sewa reguler 1. Flexible
2. Bengkel partner 2. Sewa event 2. Harga terjangkau
3. Karyawan 3. City tour 3. Unit varian banyak
4. Investor 4. Diversifikasi brand 4. Bisa memakai invoice
5. Hotel partner 5. Proposal partnershio
6. Pemerintah
Key Resource Channel Customer Relationship
1. Karyawan solo sepeda 1. Rekomendasi (WOM) 1. Free merchaindise
2. Dana Perawatan 2. e-marketing (OLX, buka lapak, tokopedia, 2. Discount yang flexible melihat
3. Sarana pendukung lainnya facebook, twitter, instagram, web) request customer
Customer Segmen Cost Structure Revenue Stream
1. Wisatawan domestik 1. Gaji karyawan (1juta per bulan) 1. Sewa reguler (50rb x 10 = 500rb)
2. Institusi 2. Mainteance sepeda (500ribu per bulan) 2. Sewa event (75rb x 40 = 3 juta)
3. Komunitas 3. Modal sepeda (55 juta) 3. Revenue hotel (500rb), total 4 juta

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
5

2.5 ANALISIS SWOT SOLO SEPEDA


2.5.1 Identifikasi awal
SKOR PENILAIAN AHLI SKOR PENILAIAN AHLI
KEKUATAN (Ciri dari dalam YANG KELEMAHAN (sesuatu dari dalam YANG

Ahli 1

Ahli 2

Ahli 3

Ahli 4

Ahli 5

Ahli 1

Ahli 2

Ahli 3

Ahli 4

Ahli 5
Rata-Rata

Rata-Rata
MEMBANTU BAGI TUJUAN: perlu BERBAHAYA BAGI TUJUAN: harus
dipertahankan, dibangun dan dijadikan ditingkatkan, yang buruk dilakukan, perlu

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor
pengungit) - PRIMO-F dihindari) PRIMO-F

Ran

Ran

Ran

Ran

Ran

Ran

Ran

Ran

Ran

Ran
1 Keramahan dalam melayani customer 4 2 4 4 0 0 0 0 0 0 12 1 Quality product mid low 4 4 4 4 0 0 0 0 0 0 16
2 Promosi via e marketing 4 5 3 5 0 0 0 0 0 0 17.5 2 Kondisi keuangan yang belum besar 4 5 4 5 0 0 0 0 0 0 20

3 Kerjasama partnership dengan pihak lain 4 4 4 3 0 0 0 0 0 0 14 3 Harga yang relatif mahal 3 3 4 3 0 0 0 0 0 0 10.5

Bukti fisik dari solo sepeda yang masih belum


4 Proses peminjaman yang mudah 4 3 3 2 0 0 0 0 0 0 9 4 3 2 3 2 0 0 0 0 0 0 6
pantas
5 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 5 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
SKOR PENILAIAN AHLI SKOR PENILAIAN AHLI
PELUANG (Kondisi ekternal yang
Ahli 1

Ahli 2

Ahli 3

Ahli 4

Ahli 5

Ahli 1

Ahli 2

Ahli 3

Ahli 4

Ahli 5
ANCAMAN (Kondisi eksternal yang

Rata-Rata

Rata-Rata
membantu TUJUAN: perlu di perlu
berbahaya bagi tujuan: perlu dilawan,
diprioritaskan, ditangkap, dibangun dan
diminimalkan dan dikelola)
Rank

Rank

Rank

Rank

Rank

Rank

Rank

Rank

Rank

Rank
Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor

Skor
dioptimalkan)

Gaya Hidup masyrakat tentang sepeda Perlunya diversifikasi brand untuk


1 4 5 3 5 0 0 0 0 0 0 17.5 1 4 5 4 5 0 0 0 0 0 0 20
masih kurang menghasilkan omset lain
2 Kota Surakarta bukan tujuan wisatawan 4 4 3 4 0 0 0 0 0 0 14 2 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
Pesaing menyediakan produk yang
3 4 3 4 3 0 0 0 0 0 0 12 3 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
berkualitas lebih bagus

Keinginan customer yang berbeda


4 3 2 2 2 0 0 0 0 0 0 5 4 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0
membuat permintaan belum bisa dilayani

5 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 5 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0 0

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
6

2.5.2 Identifikasi strategi


KEKUATAN-USE! KELEMAHAN-STOP!

Keramahan dalam melayani

Harga yang relatif mahal


Quality product mid low
Promosi via e marketing

Kondisi keuangan yang


Kerjasama partnership
dengan pihak lain

belum besar
customer
S S
K K
O O
R R
SKOR 12 17.5 14 16 20 10.5
ANCAMAN-DEFEND!

Gaya Hidup masyrakat tentang sepeda


18 29.5 35 31.5 18 33.5 37.5 28
masih kurang

Kota Surakarta bukan tujuan wisatawan 14 26 31.5 28 14 30 34 24.5

Pesaing menyediakan produk yang


12 24 29.5 26 12 28 32 22.5
berkualitas lebih bagus

SKOR 12 17.5 14 16 20 10.5


PELUANG-EXPLOIT!

Perlunya diversifikasi brand untuk


20 32 37.5 34 20 36 32 22.5
menghasilkan omset lain

0 12 17.5 14 0 16 20 10.5

0 12 17.5 14 0 16 32 22.5

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
7

2.5.3 Implementasi strategi


KEKUATAN-USE! KELEMAHAN-STOP!

Kondisi keuangan yang belum


Kerjasama partnership dengan
Keramahan dalam melayani

Quality product mid low

Harga yang relatif mahal


Promosi via e marketing

pihak lain
customer

besar
S S
K K
O O
R R
SKOR 12 17.5 14 16 20 10.5
ANCAMAN-DEFEND!

Gaya Hidup masyrakat tentang sepeda masih - Solo sepeda perlu tetap rutin memakai e
17.5 17.5 Solo sepeda wajib mengetahui medan dari kota
kurang marketing termasuk web untuk mengedukasi
surakarta sehingga walaupun kualitas sepedanya
kepada masyarakat terutama wisatawan yang
rendah namun tetap mumpuni untuk dipakai oleh
brkunjung ke surakarta bahwa di surakarta ada
penyewa
Kota Surakarta bukan tujuan wisatawan 14 sewa sepeda 14
- Solo sepeda perlu membuat positioning dimana
- Perlunya mengajak pihak lain untuk bekerja sama
(trave agent, pemerintah. hotel, dll) untuk
brand dari sepeda punya solo sepeda tetap
Pesaing menyediakan produk yang berkualitas memperkenalkan budaya sepeda kepada mempunyai kualitas yang bagus walau merknya
12 12 agak asing di telinga masyarakat
lebih bagus masyarakat

SKOR 12 17.5 14 16 20 10.5


PELUANG-EXPLOIT!

Perlunya diversifikasi brand untuk menghasilkan


20 20
omset lain Dengan kekuatan e marketing dari solo sepeda,
untuk mempercepat pertumbuhan dari brand ini Dengan kondisi keuangan yang tidak terlalu besar,
diperlukan diversifikasi brand untuk menghasilkan diversifikasi brand yang akan dilakukan sebaiknya
0 omset diluar sewa sepeda. Salah satunya adalah 0 memakai e marketing secara efektif sehingga tidak
membuat clothing dengan bertemakan tentang perlu menyimpan barang terlalu lama (Perputaran
sepeda yang tetap memperhatikan branding dari tidak bagus)
solo sepeda (kaos, topi, jaket, dll)
0 0

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
8

2.6 ASPEK PEMASARAN


2.6.1 Pasar Sasaran
a) Segmentasi
SOLO SEPEDA mencakup untuk segmen pasar dari masyarakat kalangan
menengah ke atas dengan usia mulai dari 15 tahun s/d 60 tahun (Terutama
wisatawan)

b) Targeting
Target pasar sasaran SOLO SEPEDA adalah seluruh masyarakat yang ingin
menikmati keindahan Solo dengan bersepeda, menerapkan gaya hidup sehat,
dan masyarakat yang peduli dengan lingkungan sekitar dengan cara yang
praktis, mudah dan hemat.
c) Positioning
SOLO SEPEDA menyediakan sepeda angin dalam berbagai tipe untuk
memudahan masyarakat dalam memilih sepeda angin yang sesuai dengan
kebutuhan dan kemapuan mereka
Tagline SOLO SEPEDA jika bisa sewa, ngapain harus beli juga membantu
branding dari SOLO SEPEDA

2.6.2 Marketing Mix

Marketing Mix atau bauran pemasaran merupakan strategi pemesaran yang terdiri
dari 4P yaitu, product, price, promotion,dan place dan tambahan 3P yaitu People,
Process dan Physical Evidence. Berikut adalah bauran pemasaran SOLO
SEPEDA

a) Product

Setiap unit sepeda angin dari SOLO SEPEDA adalah sepeda angin dengan
kualitas yang terbaik – sesuai dengan harga yang ditawarkan. Dalam
memberikan informasi produk, SOLO SEPEDA berupaya untuk selalu
memberikan informasi yang sebenarnya baik dari sisi kelebihan dan

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
9

kekurangan unit sepeda angin. Hingga saat ini, jenis sepeda angin yang
ditawarkan adalah sepeda lipat, sepeda tipe MTB, dan sepeda roadbike/balap.

Jenis sepeda mengikuti permintaan dari pelanggan, selama bisa difasilitasi


sebagai penyedia jasa kita akan berupaya memfasilitas permintaa tersebut

b) Price

Harga yang ditawarkan adalah harga yang sesuai dengan karakteristik sepeda
angin yang ditawarkan. Tentu harga untuk kualitas produk high-end akan
berbeda dengan harga produk low dan middle-end. Jangka waktu peminjaman
sepeda angin juga mempengaruhi harga sewa dari SOLO SEPEDA

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
10

c) Promotion

Promosi yang lakukan beragam dan akan mengikuti perkembangan jaman


yang ada. Hingga saat ini SOLO SEPEDA telah membangun e-marketing
secara aktif melalui media sosial (facebook, twitter dan instagram) serta
website. Namun meski begitu, pemasaran secara offline juga akan tetap
dilakukan dengan cara penyampaian penawaran kerjasama ke instansi,
perusahaan, hotel, tempat wisata, komunitas sepeda angin di daerah Surakarta
dan sekitarnya.

Utuk saat ini, bauran pemasaran yang dipakai berfokus kepada e-marketing
karena channel itu saat ini yang paling memungkinkan dipakai untuk jenis
usaha penyedia jasa seperti solo sepeda, intagram dan facebook SOLO
SEPEDA aktif dengan tujuan memperkenalkan brand ini secara terus menerus.

d) Place

Aktifitas offline bisnis SOLO SEPEDA berada di Solo, sedangkan untuk


online akan dilakukan kapan saja dan dimana saja, melalui handphone dan
laptop. Saluran distribusi juga bermacam-macam, mulai dari bekerjasama

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
11

dengan hotel, instansi pemerintah, hingga perusahaan di daerah Solo dan


sekitarnya hingga memanfaatkan distribusi kurir.

e) People

Di usaha penyedia jasa seperti solo sepeda, dibutuhkan people yang sabar dan
kuat. Hal itu yang ditekankan oleh solo sepeda agar pelayanan yang diterima
oleh pelanggan tetap terjaga. Saat ini team solo sepeda terdiri dari manager,
admin media social, kurir dan montir.

f) Process

Proses merupakan bauran pemasaran yang terlihat sepele namun sangat


berarti, SOLO SEPEDA berusaha untuk tidak mempersulit proses
peminjaman sepeda. Jika instansi cukup dengan menginfokan dari instansi
mana sudah bisa sewa, untuk individu syaratnya hanya kartu identitas saja.
Walau dari luar kota tetap boleh pinjam, dengan proses yang mudah
diharapkan pelanggan tidak kapok memakai jasa solo sepeda.

Sedangkan untuk proses pengantaran, SOLO SEPEDA sangat fleksibel


mengikuti permintaan dari pelanggan

g) Physical Evidence

Bukti fisik sepeda merupakan permintaan wajib dari pelanggan sebelum


mereka memakai jasa SOLO SEPEDA. Untuk itulah bukti fisik ini menjadi
penting sebagai bukti bahwa SOLO SEPEDA memang benar adanya. Bukti
fisik warehouse juga penting ketika ada pelanggan yang datang langsung ke
alamat warehouse.

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
12

2.7 ASPEK TEKNIS

2.7.1 Kegiatan Operasional

Core business dari SOLO SEPEDA adalah penyewaan sepeda angin kepada
masyarakat daerah Solo dan sekitarnya. Kegiatan penyewaan tersebut terbagi
menjadi;

a) Penyewaan sepeda angin - kerjasama (parthership)

Kondisi ini terjadi ketika terdapat suatu instansi yang melakukan kerjasama
dengan menyewa beberapa unit sepeda angin dalam jangka waktu satu bulan
atau lebih. Kelebihan dari paket sewa bulanan atau kerjasama ini antara lain
sebagai berikut;

1. Termasuk perawatan sepeda angin, helm sepeda sejumlah unit yang


disewa, gembok, dan pompa angin.

2. Segala kerusakan akibat pemakaian merupakan tanggung jawab SOLO


SEPEDA, penyewa/perusahaan tinggal menghubungi SOLO SEPEDA
untuk dilakukan pengecekan dan perbaikan

3. Sepeda angin bisa dibranding sesuai dengan perusahaan/instansi

Untuk mengakomodir hal diatas, maka SOLO SEPEDA akan melakukan


pengecekan kondisi sepeda angin tiap dua minggu sekali ke instansi yang
bekerjasama dengan SOLO SEPEDA.

b) Penyewaan sepeda angin - langsung (direct sales)

Kondisi ini terjadi ketika ada masyarakat/instansi yang menyewa sepeda angin
dalam waktu kurang dari satu bulan, seperti sewa harian, mingguan, sewa
untuk kegiatan tertentu, dan cyling tour. Untuk sistem ini, SOLO SEPEDA
akan melakukan perawatan sepeda angin setelah kegiatan sewa selesai.

Diluar dari hal-hal diatas, SOLO SEPEDA juga aktif melakukan promosi
diberbagai media untuk meningkatkan jumlah pelanggan

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
13

2.7.2 Kebutuhan Tenaga Kerja

Saat ini, jumlah tenaga kerja yang dimiliki oleh SOLO SEPEDA berjumlah dua
orang, yaitu tenaga kurir dan tenaga servis, serta tiga orang rekanan yang dapat
dihubungi ketika dibutuhkan. Untuk masa yang akan datang SOLO SEPEDA akan
memerlukan tambahan sumber daya manusia mengingat kebutuhan untuk
pengembangan IT dan peningkatan operasional.

Keterangan Jumlah Tenaga Kerja


Tenaga IT 1 orang
Kualifikasi : Mahasiswa D3 atau lulusan SMK
IT yang berdomisili di Solo
Tenaga Marketing dan Pembukuan 1 orang
Kualifikasi : Mahasiswa D3 atau S1 dibidang
Ekonomi yang berdomisili di Solo

Pendidikan terakhir dan domisili SDM menjadi hal yang penting. Diharapkan
dengan domisili yang dekat, akan memudahkan mobilitas SDM dalam bekerja.
Selain itu, tingkat pendidikan yang dipilih diharapkan dapat mencetak SDM yang
jujur dan loyal serta dapat mengurangi biaya SDM.

2.7.3 Kebutuhan Sarana

Sarana yang diperlukan adalah gedung untuk penyimpanan unit sepeda angin.
Selanjutnya dalam kegiatan operasional juga diperlukan utilitas seperti air dan
listrik, dan ATK. Saat ini, gedung yang digunakan adalah lahan kosong dari
pemilik bisnis SOLO SEPEDA.

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
14

2.7.4 Risiko Usaha

Berikut adalah risiko usaha yang mungkin akan dihadapai dalam bisnis SOLO
SEPEDA, yaitu sebagai berikut:

a) Kehilangan dan kerusakan unit sepeda angin

Sepeda angin merupakan alat transportasi dengan mobilitas yang mudah, yang
artinya sangat mudah dipindah tangankan (hilang). Selain itu, risiko kerusakan
pada sepeda yang disewakan maupun tidak (berkarat) juga cukup
mengkhawatirkan.

 Upaya manajemen risiko

Dengan meminta jaminan, seperti KTP atau SIM dan perawatan sepeda
secara kontinyu. Kedepannya, SOLO SEPEDA ingin meningkatkan
inovasi dengan memberikan barcode pada masing-masing sepeda
sehingga keberadaanya dapat dilacak dengan mudah

b) Penipuan kerjasama

Hal ini sangat mungkin terjadi mengingat modus kejahatan saat ini jyga terus
berkembang. Kerjasama yang dilakukan memiliki potensi adanya wanprestasi
dari pihak peminjam

 Upaya manajemen risiko

Menyusun perjanjian kerja yang memiliki kekuatan dimata hukum. Upaya


preventif lain adalah dengan memastikan kredibilitas partner serta
mengomunikasikan segala bentuk peraturan dengan jelas sebelum
penandatanganan perjanjian kerja.

c) Masalah IT

Meskipun bertujuan untuk mempermudah kegiatan operasional serta


menmperluas pasar, nyatanya IT juga dapat memunculkan risiko seperti
kebocoran data pelanggan, data partner kerja dan sistem aplikasi.

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
15

 Upaya manajemen risiko

Menjaga kerahasiaan password dan menggantinya secara berkala.


Membatasi kewenangan karyawan terutama untuk data-data yang bersifat
sensitif dalam persaingan bisnis. Melakukan maintenance secara berkala
pada sistem aplikasi yang dibuat.

d) Modal Usaha

Pengembangan teknologi, penambahan SDM, dan sarana tentu membutuhkan


modal yang cukup besar. Hal tersebut belum termasuk kemungkinan biaya yang
muncul atas kerusakan-kerusakan yang terjadi. Kondisi ini tentu berpotensi
menjadi risiko jika SOLO SEPEDA tidak memiliki dana yang cukup untuk
mangcovernya.

 Upaya manajemen risiko

Untuk mencukupi likuiditas dan solvabilitas bisnis, SOLO SEPEDA


dapat melakukan pinjaman ke bank. Modal juga dapat bersumber dari
berbagai kerjasama yang dilakukan SOLO SEPEDA dengan pihak ketiga.

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
16

2.8 COMPETITOR ANALISIS SOLO SEPEDA

2.8.1 Identifikasi competitor

Competitor Factors Weighting


Harga sewa 10%
Kualitas sepeda 25%
Kualitas layanan 15%
Diversifikasi produk 15%
Kantor usaha 5%
Pemakaian e marketing 20%
Kekuatan brand 10%
100%
Competitor Rating
Kualitas Kualitas Diversifikasi Kantor Pemakaian e Kekuatan Total
Competitors Harga sewa
sepeda layanan produk usaha marketing brand Score
SoloSepeda 5 5 8 6 5 10 10 SoloSepeda 49
Pitshop Solo 9 10 7 10 10 7 8 Pitshop Solo 61
Erik sepeda 8 8 5 8 8 5 5 Erik sepeda 47
Weighted Rating
Kualitas Kualitas Diversifikasi Kantor Pemakaian e Kekuatan Total
Competitors Harga sewa
sepeda layanan produk usaha marketing brand Score
SoloSepeda 0.5 1.25 1.2 0.9 0.25 2 1 SoloSepeda 7.1
Pitshop Solo 0.9 2.5 1.05 1.5 0.5 1.4 0.8 Pitshop Solo 8.65
Erik sepeda 0.8 2 0.75 1.2 0.4 1 0.5 Erik sepeda 6.65

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
17

2.8.2 Data competitor (Radar chart)

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
18

2.8.3 Data competitor (Bar chart)

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
19

2.8.2 Data competitor (Total score chart)

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234
20

2.9 ISU ETIKA BISNIS YANG BISA MUNCUL

Jika melihat dari definisi etika bisnis yang ada, isu yang bisa muncul untuk
usaha solo sepeda adalah lebih ketika solo sepeda bekerja sama dengan birokrasi
pemerintahan. Selama solo sepeda bisa menjaga integritas, kerjasama yang ada
tidak masalah.

Solo sepeda harus mampu menjunjung tinggi integritas brand agar usahanya
tetap bisa berkembang. Untuk isu etika bisnis media promosi hamper tidak ada
karena solo sepeda memakai ide dari dia dan menonjolkan value dari solo sepeda
tanpa menyinggung competitor atau pihak lain.

Find us on : solosepeda@gmail.com | @solosepeda |


solosepeda.weebly.com | 081567806253 - 08884101234

Anda mungkin juga menyukai