Anda di halaman 1dari 13

Transportasi

Menggunakan Aplikasi
WinQSB
PENGGUNAAN PROGRAM QSB UNTUK MASALAH
TRANSPORTASI

Contoh Soal:

Suatu perusahaan manufaktur yang membuat VCD mempunyai


2 (dua) pabrik yang letaknya di Jakarta dan Medan dengan
kapasitas produksi masing‐masing 1.000 dan 1.500 unit per
minggu. Setiap akhir minggu VCD tersebut dikirim ke 3 (tiga)
pusat industri yang berada di Pontianak, Makasar, dan Jayapura.
Daya tampung per minggu untuk tiap kota tersebut adalah
Pontianak ((900 unit),
), Makasar ((1.200 unit)) dan Jayapura
y p ((400
unit). Biaya angkut per VCD dari tiap pabrik ke masing‐masing
daerah terlihat pada tabel biaya angkut per unit pabrik ke
daerah distribusi berikut ini:
Dari/Ke Pontianak Makasar Jayapura

Jakarta Rp 10.000 Rp 25.000 Rp 60.000

Medan Rp 15.000 Rp 40.000 Rp 80.000

Buat alokasi distribusi VCD dari pabrik ke


daerah distribusi dengan g total biaya
y
transportasi minimum, gunakan metode VAM.
Penggunaan WinQSB:
L k h 1:
Langkah 1
Buka program WinQSB melalui: Programs –
Wi QSB – Network
WinQSB N t k Modeling
M d li
Langkah 2:
Klik Menu
M Fil
File – Pilih New
N Problem
P bl

Langkah 3: Pada langkah ke ‐3 akan muncul


F
Form NET Problem
P bl S ifi ti
Specification d
dan pada
d
Problem Type pilih Transportation Problem.
K
Kemudian
di tentukan
t t k Objective
Obj ti Criterion,
C it i D t
Data
Entry Format, Problem Title, Number of Sources
d Number
dan N b off Destinations.
D ti ti
.
Langkah 4:
I
Input nilai
il i matriks
ik biaya,
bi supply
l dan
d demand
d d
Langkah 5:
Klik Solve
S l and
dAAnalyze
l – Select
S l IInitial
i i l SSolution
l i
Method
Langkah 6:
Pilih metode
d yang akan
k digunakan.
di k Lalu
L l tekan
k
OK.
Langkah 7:
Klik menu Solve
S l and
dAAnalyze
l ‐ Solve
S l the
h
Problem
Langkah 8:
O
Output masalah
l h transportasii akan
k ditampilkan
di ilk
Interpretasi output
1 Sumber
1. S b 1 (Jakarta)
(J k t ) mengirim
i i VCD ke
k kota
k t tujuan
t j 2 (Makasar)
(M k )
sebanyak 600 unit dengan harga per unit sebesar Rp 25.000.
Sehingga Total biaya keseluruhan sebesar Rp 15.000.000

2. Sumber 1 (Jakarta) mengirim VCD ke kota tujuan 3 (Jayapura)


sebanyak 400 unit dengan harga per unit sebesar Rp 60.000.
60 000
Sehingga Total biaya keseluruhan sebesar Rp 24.000.000

3. Sumber
3 S b 2 (Medan)
(M d ) mengirimi i VCD kek kota
k t tujuan
t j 1
(Pontianak) sebanyak 900 unit dengan harga per unit sebesar
Rp 15.000. Sehingga Total biaya keseluruhan sebesar Rp
13.500.000
4. Sumber 2 ((Medan)) mengirim
g VCD ke kota tujuan
j 2 ((Makasar))
sebanyak 600 unit dengan harga per unit sebesar Rp 40.000.
Sehingga Total biaya keseluruhan sebesar Rp 24.000.000

Total biaya keseluruhan adalah sebesar Rp 76.500.000

Anda mungkin juga menyukai