Anda di halaman 1dari 4

PENGURUS IKATAN BIDAN INDONESIA CABANG BANTUL

Sekretariat: Gedung JAMKESDA lantai II Kabupaten Bantul


Jln. Marsda Adisucipto No.53, Trirenggo, Bantul, Kode Pos 55714 Telp: 0274 6462150, e-mail: pcibibantul@gmail.com
Website: http://ibi.bantulkab.go.id

“Bidan Melindungi Hak Kesehatan Reproduksi Melalui


Pemberdayaan Perempuan dan Optimalisasi Pelayanan
Kebidanan”
AGENDA HUT IBI Upaya-upaya besar pada
2019 Di Bantul
strategi yang akan menja- Investasi untuk pen-
min dukungan, penekanan ingkatan kualitas
Anjangsana dan ► pentingnya arti bidan dan bidan dan pelayanan
Berbagi kasih
nilai terhadap bidan mem- kebidanan menjadi
Baksos Pelayanan ► berikan pengaruh yang sig- hal yang penting
KIA Gratis nifikan dan dalam jangka untuk dilaksanakan.
waktu yang lama untuk Pengalaman bebera- Bidan, pembela hak-hak perempuan
Santunan Dhuafa & ►
Anak Yatim kesehatan ibu dan anak pa negara dengan
(Brodie & Advisor 2013). AKI tinggi, termasuk
Lomba Manajemen ► Studi lain menyimpulkan di Indonesia, menunjukkan kekuatan sekaligus tan-
PMB bahwa kesuksesan pela- bahwa apresiasi dari tangan dalam upaya
Lomba Karya Tulis ► yanan kebidanan di sering masyarakat terhadap penurunan angka kematian
Ilmiah Bidan diasumsikan bahwa evi- kesuksesan penyebaran ibu. Aksesabilitas dan
dence tentang keselamatan, bidan lebih tampak, bahkan kualitas pelayanan bidan
Health Promotion ► kenyamanan, dan segi lingkungan sosial lebih te- menjadi focus kajian dalam
Expo Cegah Stunting
ekonomis pelayanan ke- gas menyuarakan tentang berbagai kegiatan baik pre-
Ceremony HUT & ► bidanan cukup mendukung pentingnya bidan service maupun in-service
Seminar perubahan kebijakan (Lerberghe et al. 2014). Di pelayanan kebidanan.
pemerintah (Vries & Nieu- Indonesia, jumlah bidan
wenhuijze 2013). sebanyak 353.003 adalah

Anjangsana dan berbagi


kasih antar anggota IBI.
Silaturahmi dan berbagi
kasih dengan anggota IBI
yang sedang sakit/ Midwives; Defenders of Women’s Right
mendapatkan musibah.
Diharapkan dapat mening-
katkan loyalitas dan Diperlukan upaya pening- organisasi profesi (IBI) di- serta komitment tinggi dari
kecintaan terhadap organ- katan akses dan kualitas harapkan menjadi solusi pengurus IBI, merupakan
isasi dan menguatkan se-
mangat dan kebersamaan pelayanan kebidanan di untuk berbagai kegiatan potensi dan kekuatan dalam
bagi anggota IBI Kabupat- tempat praktik dan di pelayanan kebidanan di Ka- momentum perayaan hari
en Bantul masyarakat. Kemitraan an- bupaten Bantul. Seluruh ulang tahun bidan sedunia
Dilaksanakan pada tanggal 24– tar bidan di pendidikan dan anggota IBI & 4 institusi dan Ikatan Bidan Indonesia.
25 Juni 2019.
praktisi dengan koordinasi pendidikan bidan di Bantul
Page 2 Peringatan HUT

Baksos Pelayanan KIA Gratis


Deskripsi layanan kebidanan Waktu & Tempat
Kegiatan oleh anggota IBI
1 April – 11 Agustus 2019
Kabupaten Bantul.
Pelayanan KIA Di Semua PMB dan Klinik Bidan
gratis untuk mini-
mal 5 warga Ban-
tul di tiap Praktik
Sasaran
Setiap Ketua Ranting melaporkan
Bidan Mandiri Perempuan, ibu, ba- hasil kegiatan maksimal tanggal
(PMB) yi dan balita di 12 Agustus 2019
Wilayah Kabupaten
Bantul
Tujuan
PIC / Penanggungjawab
Mengoptimalkan
Ibu Rusminingsih, S.Si.T
akses, kualitas dan manajemen pe-

Santunan kepada Anak Yatim dan Dhuafa


Deskripsi Kegiatan Anak yatim dan dhuafa di wilayah Di Aula Pemda Bantul.
Bantul
Merupakan bentuk Kepedulian bi- PIC / Penanggungjawab
dan kepada anak yatim dna dhuafa. Waktu & Tempat Ibu Maribu Paningsih
Tujuan 24 Mei 2019 dan

Meningkatkan kepedulian, men- 7 September


guatkan emphatic dan rasa keman- 2019
usiaan. Di Masjid RS UII
Sasaran dan

Lomba Administrasi, Manajemen dan Logistic PMB


Deskripsi Kegiatan Sasaran
Penilaian Administrasi, manajemen dan Praktik Mandiri Bidan
logistic pada PMB. Setiap Ranting me-
nyiapkan 3 PMB untuk dinilai. Waktu & Tempat

Tujuan 26 –3 1 Juli 2019

Mengoptimalkan akses, kualitas Di BPM perwakilan 3 ranting


dan manajemen pelayanan ke- PIC / Penanggungjawab
Caption describing picture or
bidanan oleh anggota IBI Kabupat- Ibu Sukani Edi, S.Si.T, M.Kes graphic.
en Bantul Ibu Jumiati, S.Si.T, MMR
Ibu Nelly Syukria Z, SH
PENGURUS IKATAN BIDAN INDONESIA CABANG BANTUL Page 3

Lomba Karya Tulis Ilmiah Bidan


Deskripsi Kegiatan kesehatan reproduksi dan penelitian
pelayanan kebidanan. dan hasil
Penilaian tentang ide/gagasan kritis
pengabdian,
tentang inovasi pelayanan ke-
Sasaran Minimal tulisan 1000 kata atau 2
bidanan, dengan topic:
halaman dengan font times new
-Stunting Anggota IBI Bantul, praktisi & roman 12 pt. Minimal 5 referensi,
akademisi dalam 10 tahun terakhir, kecuali
-1000 HPK
pustaka induk.
-Inovasi asuhan bidan Waktu
PIC / Penanggungjawab
24 juni – 12 Agustus 2019
Tujuan Ibu Dr. Esti Nugraheny, S.Si.T,
Meningkatkan budaya pemikiran M.Kes
kritis dan inovatif bagi anggota IBI Bentuk tulisan yg diterima: essay Ibu Yulia Sriati Rismintari, S.Si.T,
dalam mengatasi permasalahan bebas (kajian Pustaka), hasil MSc

Health Promotion Expo untuk Bantul Bebas Stunting


Deskripsi Kegiatan Tujuan Waktu &
Aksi bersama para bidan untuk Meningkatkan pengetahuan dan peran Tempat
edukasi masyarakat mencegah serta masyarakat untuk mencegah ke- 1 September
stunting. Setiap ranting melakukan jadian stunting di Kabupaten Bantul 2019
penyuluhan dengan metode kreatif Sasaran Sunday Morning Stadion Sultan Agung
dan menarik. Pada akhir sesi, pe- Masyarakat umum dan :
serta bersama-sama mengikrarkan PIC / Penanggungjawab
komitment mencegah Stunting di - Remaja
Ibu Ida Rumawat Astuti, S.Si.T
Kabupaten Bantul. - Ibu hamil
Ibu Yuni Bunga A, S.Si.T
- Kader Posyandu

Ceremony HUT & Seminar


Deskripsi Kegiatan dalam mengatasi per- PIC / Penanggungjawab
Ceremony HUT IBI masalahan kesehatan Ibu Rosa Andi Rifai
dan seminar tentang reproduksi dan pela-
yanan kebidanan Ibu Christina Pernatun K.
peningkatan kualitas
asuhan kebidanan Sasaran
untuk mencegah Pengurus dan anggota
stunting . IBI.
Tujuan Waktu & Tempat
Meningkatkan budaya pemikiran 7 September 2019 di Aula Pemda Ban-
kritis dan inovatif bagi anggota IBI tul
Pengurus IBI Cabang Bantul
Bidan di Ranting Timur
Bidan di Ranting Tengah
Bidan di Ranting Barat
UNIVESRSITAS ALMA ATTA
STIKES AKBIDYO
STIKES MADANI
AKBID UMI KHASANAH

Cerdas, Cantik, Cekatan


.....CKCKCKCKCKCK....

Mari Sukseskan
HUT IBI ke 68

KITA BISA, JIKA BERSAMA...


Organisasi IBI adalah kesuksesan. Semua penjuru ma- manfaat, bermartabat dan
organisasi perempuan terbesar ta angin membuka cakrawala berdaya saing hebat.
di Indonesia. Menjadi anggota bidan untuk berkolaborasi, ber- Setiap kita adalah bagian
didalamnya adalah suatu ke- pohon kehidupan organisasi
banggaan dan kepercayaan diri kita. Ketua dan para Pembina
untuk bersama-sama men- adalah akar yang kuat yang
darmabhaktikan ilmu penge- menopang dan memberi
tahuan dan ketrampilan ke- kekuatan yang mengalir pada
bidanan. batang kokoh dari para pengu-
rus cabang dan ranting. Energi
Bukan sekedar yel-yel,
positip ini akan mengalir sam-
bisik-bisik, celotehan dan canda pai pada seluruh daun atau
tawa, tapi kerja nyata yang ber- Anggota yang semakin rimbun,
bungkus semangat kebersamaan hinga menghasilkan buah-buah
sebagai bidan Indonesia. Bidan jejaring lintas sectoral dan mem-
manis untuk kebahagian dan
Indonesia tidak hidup sendiri, baur bersama kultur masyara- kesehatan semua di mayapada.
tidak mementingkan diri sendiri, kat. Kita yakin partnership dan
kolaborasi yang kita bangun Begitulah hebatnya kita
dan tidak bertindak sendiri- saat bersama sebagai kesatuan
sendiri. akan membawa organisasi IBI
pada tatanan yang lebih ber- Ikatan Bidan Indonesia Cabang
Ada banyak jalan menuju Kabupaten Bantul.

Anda mungkin juga menyukai