Anda di halaman 1dari 2

RUMAH SAKIT

PKU PEMBUANGAN POTONGAN JARINGAN


MUHAMMADIYAH
Sehat - Sejahtera – Islami

No. Dokumen : No. Revisi : Halaman

01 1/2
Jl. Ronggowarsito 130
Surakarta
Telp. 0271(714578)
Ditetapkan
STANDAR Tanggal terbit : Direktur Utama,
PROSEDUR
OPERASIONAL
(SPO) Dr. H. Mardiatmo, Sp.Rad.
NBM .1086.487
Pengertian Adalah kegiatan pembuangan terhadap potongan jaringan (waktu
operasi).

Tujuan Sebagai acuan langkah-langkah pembuangan potongan jaringan.

Kebijakan Untuk mengurangi terjadinya infeksi nosokomial di IBS maka


pengguna IBS RS PKU Muhammadiyah Surakarta wajib
melakukan upaya pengendalian infeksi nosokomial.

Prosedur A. Persiapan
1. Penampilan petugas :
a. Periksa kerapihan pakaian seragam
b. Periksa kelengkapan atribut
2. Alat-alat :
a. Kassa/handuk kering
B. Pelaksanaan
1. Sebelum melakukan tindakan membaca basmallah
2. Petugas (perawat) menyiapkan tempat sampah khusus
untuk menampung potongan jaringan, sampah infeksius
dalam plastic warna kuning.
3. Plastik tempat sampah tadi ditutup, kemudian cleaning
service akan mengantar ke tempat pembuangan akhir untuk
diproses.
4. Setelah selesai melakukan tindakan membaca hamdallah

C. Hal yang harus diperhatikan

Instalasi Terkait Instalasi Bedah Sentral


:
:
:
:
:

A/3

Anda mungkin juga menyukai