Anda di halaman 1dari 2

DESCRIPTION / DESKRIPSI PEKERJAAN

Marketing / pemasaran
• Mengatur strategi promosi
• Menjaga dan meningkatkan volume penjualan
• Menyiapkan prospek klien baru
• Menjalin komunikasi yang baik dengan pelanggan
• Mempertahankan pelanggan yang telah ada
• Memastikan pencapaian target penjualan
• Melaporkan aktivitas penjualan perusahaan kepada atasan
• Marketing memiliki tugas untuk menyerap informasi dan menyampaikan kepada perusahaan tentang
segala sesuatu yang bermanfaat untuk
• Mendukung peningkatan kualitas dan penjualan produk.

Desainer
• Menerima desain
• Proses pecah warna termasuk desain ringan (tracing, dll) bila diperlukan.
• Print / cetak film untuk afdruk screen
• Kirim film siap afdruk berdasar jadwal produksi dari manajer produksi ke divisi afdruk
• Diperbantukan untuk menerima tamu / order apabila kondisi manajer produksi & customer service tidak
memungkinkan.

Runner
• Melakukan seluruh proses pembelanjaan kebutuhan produksi & kantor
• Melaporkan biaya-biaya pembelanjaan ke admin (lengkap dengan nota)
• Request biaya untuk pembelanjaan berdasar dari permintaan seluruh divisi produksi dengan acc kepala
produksi
• Melaporkan ketersediaan pembelanjaan ke kepala produksi
• Memberikan hasil ke kepala produksi untuk pembelanjaan seluruh kebutuhan divisi afdruk, sablon, &
packing
• Mengirimkan barang ke kargo sesuai permintaan klien
• Mengirimkan barang ke klien sesuai request klien
• Melaporkan hasil pengiriman (biaya-biaya) ke admin
• Membantu proses produksi apabila belum ada pembelanjaan & pengiriman

Divisi afdruk
• Afdruk film sesuai jadwal produksi & dikerjakan urut sesuai dengan urutan jadwal produksi
• Melakukan proses cuci screen
• Pengerjaan afdruk film dibawah quality control dari kepala produksi
• Cek screen setelah afdruk hingga siap untuk naik produksi sablon
• Apabila ditemukan afdruk reject atau print kurang langsung konsultasikan dengan kepala produksi sablon
• Bersedia lembur untuk membantu divisi lain (untuk mengejar deadline)
• Bekerja sesuai target perusahaan

Divisi sablon
• Setting ulang screen untuk menjaga kualitas
• Menerima screen & wo sablon yang sudah siap dari divisi afdruk
• Menerima bahan yang sudah ready sablon dari divisi potong
• Melakukan mixing color sesuai desain
• Melakukan proofing sebelum produksi masal
• Quality control untuk kualitas kain (berlubang/tidak)
• Melakukan proses sablon sesuai dengan jadwal produksi (mana yang didahulukan untuk mengejar
deadline)
• Penyimpanan kain warna putih & warna muda harus diperhatikan kebersihannya
• Lembur apabila tidak memungkinkan menyelesaikan produksi sablon dengan jam kerja reguler (untuk
mengejar deadline)
• Bekerja sesuai target perusahaan
Divisi curing - press
• Menerima bahan yang sudah disablon untuk diproses curing & press
• Melakukan proses curing - press sesuai dengan work order
• Melakukan pemisahan setiap ukuran agar proses packing lebih cepat
• Membantu proses sablon (hotgun, pasang kain, lepas kain, dll)

Divisi qc (finishing - packing)


• Sesuai arahan kepala produksi berdasar jadwal deadline untuk artikel mana • yang didahulukan
• Melakukan proses finishing atau membersihkan sisa benang sampai bersih & rapi
• Melakukan proses packing dengan rapi (lipatan konsisten & rapi) & menutup opp dengan rapat
• Melaporkan ke kepala produksi untuk order yang sudah selesai dipacking
• Membantu proses sablon (hotgun, pasang kain, lepas kain, dll)
• Bersedia lembur untuk membantu divisi lain (untuk mengejar deadline)
• Bekerja sesuai target perusahaan

Helper
• Cek barang datang (Kain, kaos, sandal, celana, dll)
• Membantu proses sablon (hotgun, pasang kain, lepas kain, dll)
• Bersedia membantu jobdesk runner, curing - press, finishing apabila belum ada yang dikerjakan
• Bersedia lembur untuk membantu divisi lain (untuk mengejar deadline)
• Bekerja sesuai • target perusahaan

Stockiest gudang
• Men-data ketersediaan bahan baku produksi
• Melaporkan kepada admin apabila ketersediaan bahan baku sudah menipis
• Mengontrol ke-efisien-an bahan baku
• Melakukan stock opname setiap akhir bulan

Anda mungkin juga menyukai