Anda di halaman 1dari 10

AKIBAT HUKUM ATAS KONSOLIDASI BUMN PERSERO TERHADAP

PEMEGANG SAHAM MINORITAS

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas


danMemenuhi Syarat-Syarat Guna Memperoleh
Gelar Sarjana Hukum

OLEH

IBREINA SAULISA

110200491

Departemen Hukum Ekonomi

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015
AKIBAT HUKUM ATAS KONSOLIDASI BUMN PERSERO TERHADAP
PEMEGANG SAHAM MINORITAS

SKRIPSI

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas dan Memenuhi Syarat-Syarat


Guna Memperoleh Gelar Sarjana Hukum

OLEH

IBREINA SAULISA

110200491

Departemen Hukum Ekonomi

Disetujui,

Ketua Departemen Hukum Ekonomi

(Windha, S.H., M.Hum)


NIP. 197501122005012002

Dosen Pembimbing I Dosen Pembimbing II

(Prof.Dr.Bismar Nasution,S.H.,M.H) (Dr.T.Keizerina Devi Azwar, S.H.,C.N.,M.Hum)


NIP. 196003291986011001 NIP. 197002012002122001

FAKULTAS HUKUM
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2015
KATA PENGANTAR

“Bagi Dialah, yang dapat melakukan jauh lebih banyak dari pada yang
kita doakan atau pikirkan, seperti yang ternyata dari kuasa yang bekerja di dalam
kita, bagi Dialah kemuliaan di dalam jemaat dan di dalam Kristus Yesus turun-
temurun sampai selama-lamanya”. Pujian dan syukur yang tertinggi kepada Allah
Tritunggal atas kemurahanNya, dan penyertaanNya kepada penulis, untuk
sepanjang kehidupan penulis dan sampai saat ini dimana penulis boleh
menyelesaikan tugas akhir di pendidikan strata satu (S1).
Penulisan skripsi yang berjudul “AKIBAT HUKUM ATAS

KONSOLIDASI BUMN PERSERO TERHADAP PEMEGANG SAHAM

MINORITAS” adalah guna memenuhi persyaratan mencapai gelar Sarjana

Hukum di Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara.

Pada kesempatan yang sangat berbahagia ini penulis ingin berterimakasih

sebesar-besarnya kepada kedua orangtua penulis, Bapak terkasih Drs. Agustin

Pandia, M.Si dan Mama terkasih Riahnaita Ginting, SH., Sp.N., sosok yang luar

biasa terus mendukung, mengarahkan penulis disepanjang perjalanan hidup dan

tak pernah berhenti menyebutkan nama penulis di dalam doa-doa mereka. Serta

kepada satu-satunya saudara penulis, Nathasa Dessela Pandia.Merekalah sumber

inspirasi dan motivasi terbesar penulis sepanjang hidup dan juga untuk menjalani

pendidikan di Fakultas Hukum hingga sampai penulis menyelsaikan pendidikan

strata satu (S1).

Dan pada kesempatan berbahagia ini dengan penuh kerendahan hati

penulis ingin menyampaikan terimakasih kepada :


1. Prof. Dr. Runtung, S.H., M.Hum, selaku Dekan Fakultas

HukumUniversitas Sumatera Utara;

2. Prof. Dr. Budiman Ginting, S.H., M.Hum, selaku Pembantu DekanI

Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara;

3. Syafruddin, S.H., M.H., DFM., selaku Pembantu Dekan II FakultasHukum

Universitas Sumatera Utara;

4. Dr. O.K. Saidin, S.H., M.Hum, selaku Pembantu Dekan IIIFakultas

Hukum Universitas Sumatera Utara;

5. Windha, S.H., M.Hum, selaku Ketua Departemen Hukum Ekonomi

Fakultas Hukum Universitas Sumatera Utara, yang telah banyak

membantu dan membimbing dalam proses pengerjaan skripsi ini, bahkan

terus memotivasi untuk memberikan yang terbaik;

6. Bapak Prof. Dr. Bismar Nasution, S.H., M.Hum., selaku Dosen

Pembimbing I, yang telah membimbing dengan baik dalam proses

pengerjaan skripsi ini;

7. Ibu Dr. T. Keizerina Devi Azwar, S.H., C.N., M.Hum., selaku Dosen

Pembimbing II, yang telah membimbing dengan baik dalam proses

pengerjaan skripsi ini;

8. Keluarga besar Pandia dan Ginting, yang terus memotivasi penulis.

Terkhusus kepada kedua Nenek penulis. Terimakasih untuk motivasi,

dukungan dan doa-doa untuk penulis. Terkhusus untuk sepupu-sepupu

kecildi tengah-tengah keluarga ini yang sangat menghibur dikala lelah dan
jenuh mengerjakan skripsi, Karenina, Beatricia, Patricia, Giovander, Dave,

Jemimaso thankful to have all of you;

9. Keluargaku Re’uwel, tempat bertumbuh bersama, mencari kehendak

Allah, dan penulis yakin terus mendukung dalam doa selama ini, dan

kedepannya akan terus begitu, Kak Monica Hendrika Situngkir, S.H.,

Margaretha Octaviani Sianturi, Frans Yoshua Sinuhaji, Ari Pareme

Simanullang, Sarah Nova Siagian, Betari Karlina Ginting, Erni Armidi

Sitorus, Guntur Soekarno Gultom;

10. CHLOE, adik-adikku terkasih Ezra Abieza Tarigan, Tri Wahyuni

Limbong, dan Verawaty Napitupulu, yang terus mengingatkan dan

memberi semangat dalam pengerjaan skripsi ini. Dan juga untuk adik-

adikku di stambuk 2014 Grace Elisabeth, Tetty Luna, Mulyadi, dan Ishak.

Teruslah bertumbuh;

11. Sahabat-sahabat terbaik “IP4”, you are very awesome, guys ! Margaretha

Sianturi, Nathan Lumbanraja, Betari Ginting, Tody Marpaung, Dyna

Hasibuan, dan Fransisca Kosasih. Terimakasih untuk kebersamaan,

waktu, canda, tawa, dukungan, motivasi sepanjang kita menjalani

perkuliahan. Tetap semangat mengejar impian masing-masing. I do love u

all;

12. UKM KMK USU UP FH, tempat boleh semakin mengenal Kristus

bersama pribadi-pribadi luar biasa! Suatu kebahagiaan boleh

menghabiskan waktu ditempat ini. Terkhusus untuk teman-teman

koordinasi 2013 dan 2014, terimakasih boleh bertumbuh bersama dan


melayani bersama, Terkhusus terimakasih banyak untuk kakak-kakak

kombin 2013 (Reszki Ananias Nadeak, S.H., Novika Aritonang, S.H., Nia

Silitonga, S.H) dan adik-adik komdo 2014 (Teresia Pakpahan dan Ester

Hutagaol), pengalaman bersama kalian sangat berharga. Dan teman-teman

AKK 2011 boleh terus mendukung, berbagi bersama dan berdoa bersama,

Tulus, Maruli, Jessica, Kristy, Jeremia, Tama, Daniel dan masih banyak

yang tidak bisa disebutkan satu persatu. Bersyukur boleh mengenal kalian

dimasa kuliah;

13. Untuk teman terbaik, berbagi bersama, berjuang bersama, Tria Feba Sitepu

dan Nathan Romlen Lumbanraja. Terimakasih boleh menjadi teman

terbaik, mendengar penulis, memotivasi, mendukung penulis terlebih

selama pengerjaan skripsi ini. Thank you

14. Teman-teman selama kuliah di Grup E stambuk 2011, terkhusus Elvira

Fransisca, Virsa, Fransisca Kosasih, Dyna Hasibuan. Dan teman-teman

Departemen Hukum Ekonomi 2014 (IMAHMI), Kristy, Jessica, Nathan,

Hengky, Alex, Sri Nita, Kristina, Satria, Samuel, Citra, dll;

15. Teman-teman seperjuangan di semester 6 selama mengerjakan Klinis,

Tulus Nababan, Nathan Lumbanraja, Margaretha Sianturi, Tody

Marpaung, Betari Ginting, Maruli Sinaga, Hary Tama Simanjuntak, Novia

Utami, Citra Tarigan, Octaviana Fransiska;

16. Untuk teman-teman terbaik sepanjang masa, Cindy Simbolon, Chaterin

Gratia Imoia Boangmanalu, Wulandari Ayu Andira Aritonang, Gris


Sinulingga, Uly Artha Tarigan, dan Vionica Tarigan. Terimakasih boleh

mengenal kalian dari dulu sampai sekarang;

17. Untuk segenap pegawai dan staff di Fakultas Hukum USU, terimakasih

untuk keberadaan kalian boleh membantu penulis selama menjalani

pendidikan S1;

18. Dan untuk setiap orang yang mengenal penulis, setiap orang yang

menyebutkan nama penulis dalam doa-doanya. Terimakasih banyak;

Demikian penulis sampaikan, kiranya skripsi ini boleh berguna untuk

menambah wawasan dan cakrawala berpikir setiap pihak yang membacanya.

Medan, April 2015

Penulis,

Ibreina Saulisa
DAFTAR ISI

Halaman

KATA PENGANTAR ……………………………………………………….. i

DAFTAR ISI ………………………………………………………………… vi

ABSTRAK …………………………………………………………………… viii

BAB I PENDAHULUAN …………………………………………….. 1

A. Latar Belakang …………………………………………...... 1

B. Perumusan Masalah ……………………………………….. 8

C. Tujuan dan Manfaat Penulisan …….………………………. 8

D. Keaslian Penulisan …..……………………………………. 9

E. Tinjauan Kepustakaan …..………………………………… 10

F. Metode Penulisan ………………………………………….. 13

G. Sistematika Penulisan ……………………………………… 16

BAB II PENGATURAN MENGENAI KONSOLIDASI BUMN

PERSERO DI INDONESIA …………………………………. 18

A. Pengertian, Jenis, dan bentuk BUMN …..…………………. 18

B. Pendirian BUMN Persero di Indonesia …..……………….. 25

C. Pengertian Konsolidasi (Peleburan) …...…………………... 33

D. Tujuan Konsolidasi (Peleburan)……………………………. 37

E. Tata Cara Konsolidasi BUMN Persero …………………….. 41


BAB III KEDUDUKAN PEMEGANG SAHAM MINORITAS

DALAM BUMN ……………………………………………… 48

A. Defenisi Pemegang Saham Minoritas ……………………… 48

B. Hak dan Kewajiban Pemegang Saham Minoritas dalam

BUMN Persero ………………………….………………… 52

BAB IV AKIBAT HUKUM ATAS KONSOLIDASI BUMN

PERSERO TERHADAP PEMEGANG SAHAM

MINORITAS …………………………………………………. 63

A. Kepemilikan Saham oleh Pemegang Saham Minoritas

Setelah Dilaksanakannya Konsolidasi BUMN …………….. 63

B. Perlindungan Hukum terhadap Pemegang Saham

Minoritas Berdasarkan Prinsip Good Corporate

Governance …………………………………………..…………. 67

C. Perlindungan Hukum terhadap Pemegang Saham

Minoritas atas Konsolidasi BUMN Persero Berdasarkan

Peraturan Perundang-undangan yang Berlaku di

Indonesia ………………………………………….……….. 77

BAB V PENUTUP………….………………………………………….. 86

A. Kesimpulan ………………………………………………… 86

B. Saran ………………………………………………………. 88

DAFTAR PUSTAKA
ABSTRAK

AKIBAT HUKUM ATAS KONSOLIDASI BUMN PERSERO TERHADAP


PEMEGANG SAHAM MINORITAS

Ibreina Saulisa*
Bismar Nasution**
T. Keizerina Devi Azwar***

Dalam menghadapi ekonomi global, BUMN yang hadir di Indonesia


sebagai penunjang ekonomi bangsa juga harus bersiap dalam menghadapi
ekonomi global. Salah satunya adalah dengan cara restrukturisasi perusahaan
melalui konsolidasi untuk mengingkatan efektivitas dan efisiensi perusahaan dan
menciptakan iklim yang sehat dalam perusahaan. Dalam pelaksanaan peleburan
ini harus juga memperhatikan setiap pihak terkait dalam BUMN, dalam hal ini
pemegang saham minoritas yang keberadaannya dalam setiap perusahaan sering
sekali terabaikan karena komposisi kepemilikan sahamnya yang sedikit.
Adapun permasalaha yang dibahas dalam skripsi ini adalah bagaimana
pengaturan mengenai konsolidasi BUMN persero di Indonesia, kedudukan
pemegang saham minoritas dalam BUMN persero, dan juga perlindungan saham
terhadap kepemilikan saham dari pemegang saham minoritas. Metode penelitian
yang digunakan adalah yuridis normatif yaitu penelitian difokuskan mengkaji
penerapan kaidah-kaidah atau norma-norma dalam hukum positif.
Pelaksanaan peleburan dalam sektor BUMN diatur dalam Peraturan
Pemerintah Nomor 43 tahun 2005 tentang Penggabungan, Peleburan,
Pengambilalihan, dan Perubahan Bentuk Badan Hukum Badan Usaha Milik
Negara dan juga Undang-Undang Nomor 40 tahun 2007 tentang Perseroan
Terbatas. Dalam pelaksanaan peleburan BUMN harus memperhatikan pemegang
saham minoritas, dikarenakan akibat hukum dari pelaksanaan peleburan tersebut
salah satunya adalah saham dari perseroan yang melakukan peleburan menjadi
saham dari perseroan yang baru, dan terkadang kondisi tersebut kurang
menguntungkan bagi pemegang saham minoritas.Untuk melindungi saham dari
pemegang saham minoritas yang tidak setuju atas pelaksanaan peleburan tersebut
dikenal suatu perlindungan yaitu Appraisal Rights.

Kata Kunci : Konsolidasi, BUMN Persero, Pemegang Saham Minoritas


* Mahasiswa
** Dosen Pembimbing I
*** Dosen Pembimbing II

Anda mungkin juga menyukai