Anda di halaman 1dari 15

UNIVERSITAS BENGKULU

FAKULTAS HUKUM

PENYELESAIAN WANPRESTASI PADA PERJANJIAN


ANTARA PASIEN DENGAN BADAN PENYELENGGARA
JAMINAN SOSIAL (BPJS) DI KECAMATAN TEBING
TINGGI KABUPATEN EMPAT LAWANG

SKRIPSI

Oleh :
DWI LARASATI
B1A015259

BENGKULU
2020

i
HALAMAN PENGESAHAN

PENYELESAIAN WANPRESTASI PADA


PERJANJIAN ANTARA PASIEN DENGAN BADAN
PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL (BPJS) DI
KECAMATAN TEBING TINGGI KABUPATEN
EMPAT LAWANG

SKRIPSI

Diajukan Untuk Menempuh Ujian dan Memenuhi


Persyaratan Guna Mencapai
Sarjana Hukum

OLEH:
DWI LARASATI
B1A016033

Telah Disetujui Oleh :

Pembimbing I Pembimbing II

Slamet Muljono, S.H.,M.S Edi Hermansyah,S.H.,M.Hum


NIP. 195804111984031002 NIP.197202021998021002

Mengetahui,
Ketua Bagian Hukum Perdata dan Ekonomi
Universitas Bengkulu

Hamdani Ma’akir,S.H.,M.Hum
NIP.196008171987021010

ii
Skripsi Ini Dipertahankan Dalam Rangka Ujian Sarjana Hukum
Di Depan Komisi Penguji Fakultas Hukum
Universitas Bengkulu

Dilaksanakan Pada :
Hari :
Tanggal :
Pukul :
Tempat :

Nilai :

Ketua Penguji Sekretaris Penguji

Joko Susetyanto, S.H.,M.S Tito Sofyan, S.H.,M.S


NIP.196007271985031007 NIP. 196006041986031001

Anggota Penguji I Anggota Penguji I

Edi Hermansyah, S.H.,M.H Edi Hermansyah, S.H.,M.H


NIP. 197202021998021002 NIP. 197202021998021002

Mengetahui,
Dekan Fakultas Hukum
Universitas Bengkulu

Dr.Amancik, S.H.,M.Hum
NIP.19630517 1990011 001

iii
PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa :

1. Karya tulis ini adalah asli dan belum pernah diajukan untuk mendapatkan

gelar akademik (Sarjana, Magister, dan/atau Doktor) baik di Universitas

Bengkulu maupun di perguruan tinggi lainnya;

2. Karya tulis ini murni gagasan, rumusan, dan hasil penelitian saya sendiri,

yang disusun tanpa bantuan pihak lain kecuali arahan dari tim pembimbing;

3. Dalam karya tulis ini tidak terdapat karya atau pendapat yang telah ditulis

atau dipublikasikan orang lain, kecuali secara tertulis dengan jelas

dicantumkan sebagai acuan dalam naskah dengan disebutkan nama pengarang

dan dicantumkan dalam daftar pustaka;

4. Pernyataan ini saya buat dengan sebenarnya dan apabila di kemudian hari

dapat dibuktikan adanya kekeliruan dan ketidakbenaran dalam pernyataan ini,

maka saya bersedia untuk menerima sanksi akademik berupa pencabutan

gelar akademik yang diperoleh dari karya tulis ini, serta sanksi lainnya sesuai

dengan norma yang berlaku di Universitas Bengkulu.

Bengkulu, 23 Juni 2020


Yang Membuat Pernyataan,

Dwi Larasati
NPM. B1A016033

iv
MOTTO DAN PERSEMBAHAN

Motto :

a. ‘’Saat bermimpi orang meragukan, saat berhasil orang bilang kita

beruntung, saat gagal mereka pun tidak membantu. Jadi percayalah pada

diri sendiri” (Mario Teguh)

b. “Ya Rabbku, lapangkanlah untukku dadaku, dan mudahkanlah untukku

urusanku, dan lepaskanlah kekakuan dari lidahku, supaya mereka

mengerti perkataanku” (QS. Thoha: 25-28)

Persembahan untuk :

1. Kedua orang tuaku tercinta Hasran Pahlevi S.E dan Rita Aranan Amd.Keb

yang telah membesarkan, mendidik, mendo’akan dan mendukung

keberhasilanku.

2. Saudaraku Ingrit Valendri S.H yang selalu menjadi penyemangat,

pendengar serta memotivasi aku dalam penyusunan skripsi ini.

3. Sahabat terindahku dan untuk selamanya Dian Risnovianty,Alisa Okta,

Shendy Fitriani, Desy Aprilia, Niesa Elsa, Inas Fadhila, Veren, Ismawati

yang selalu memberikan semangat dalam membuat skripsi ini.

4. Teman-teman dekatku, Agus Budi Utomo, Putri Sinta, Rizky Armita

Eksanti, Ramadhania.

5. Almamaterku Fakultas Hukum Universitas Bengkulu.

v
KATA PENGANTAR

Penulis mengucapkan Puji dan Syukur atas kehadirat Allah SWT

karena segala berkat, kesehatan serta kekuatan yang masih diberikan kepada

penulis sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi yang berjudul

“Penyelesaian Wanprestasi Pada Perjanjian Antara Pasien Dengan

Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Di Kecamatan Tebing

Tinggi Kabupaten Empat Lawang”.

Penulisan skripsi ini dimaksudkan untuk melengkapi persyaratan guna

memperoleh gelar Sarjana Hukum pada Fakultas Hukum Universitas Bengkulu.

Dalam penulisan skripsi ini, penulis menyadari masih terdapat banyak

kekurangan, oleh sebab itulah penulis menerima kritik dan saran yang bersifat

membangun dari para pembaca guna perbaikan di kemudian hari.

Penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah

bersedia meluangkan waktu, tenaga, dan pikiran serta memberikan saran maupun

kritik yang bersifat membangun kepada penulis agar karya tulis ini menjadi

sempurna. Oleh karena itu, dalam kesempatan ini dengan segala kerendahan hati

penulis memberikan penghargaan dan mengucapkan terima kasih dengan

setulusnya kepada :

1. Bapak Dr. Amancik, S.H.,M.Hum. Dekan Fakultas Hukum Universitas

Bengkulu.

vi
2. Bapak Slamet Muljono, S.H.,M.H. Pembimbing utama dalam penulisan

skripsi ini yang telah bersedia menyediakan waktu, memberi ilmu dan

nasihat yang bermanfaat.

3. Bapak Edi Hermansyah, S.H.,M.H. Pembimbing pendamping dalam

penulisan skripsi ini yang telah bersedia menyediakan waktu, memberi

ilmu dan nasihat yang bermanfaat.

4. Bapak Joko Susetyanto, S.H.,M.S. dan Bapak Tito Sofyan, S.H., M.S.

Penguji/pembahas skripsi yang telah memberikan saran dan masukan yang

sangat berguna.

5. Ibu dr Devy Andrianty, Direktur RSUD Tebing Tinggi, Ibu Ari

Oktarisia ,SKM Seksi Perencanaan, Evaluasi dan Pelaporan, Ibu Rafiqoh

Karamah selaku Kepala UPTD Puskesmas Tebing Tinggi, Ibu Misdalena,

Kepala Ruang Rawat Inap VK di Pusksmas Tebing Tinggi, Ibu Halimah,

Kepala Bagian Ruang Perawatan di Puskesmas Tebing Tinggi, dan Bapak

Jery Ardhan, Kepala Cabang BPJS di Kecamatan Tebing Tinggi.

6. Seluruh Dosen Program Studi Ilmu Hukum Fakultas Hukum Universitas

Bengkulu, beliau-beliau adalah orang yang telah berjasa dalam memberi

pemahaman atas ilmu hukum yang selama ini penulis pelajari.

7. Ayahku Hasran Pahlevi S.E dan Ibuku Rita Aranan Amd.Keb terimakasih

atas semua yang telah diberikan selama ini, terimakasih atas doa tulusmu,

cinta serta kasih sayang yang selalu dicurahkan, terimakasih atas

dukungan, semangat, motivasi. Semoga suatu saat aku bisa menjadi seperti

yang ibu dan ayah harapkan.

vii
8. Saudaraku tersayang Ingrit Valendri S.H serta semua saudaraku yang

memberikan semangat dan bantuan.

9. Teman-teman seperjuangan Fakultas Hukum Universitas Bengkulu

angkatan 2016. Penulis mengucapkan terima kasih dan semoga skripsi ini

dapat berguna dan bermanfaat bagi kita semua.

Bengkulu, 23 Juni 2020

Penulis

DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL................................................................................................... i

viii
HALAMAN PENGESAHAN PEMBIMBING…………………………………… ii
HALAMAN PENGESAHAN TIM PENGUJI......................................................... iii
HALAMAN PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN SKRIPSI……………. iv
MOTTO DAN PERSEMBAHAN…………………………………………………. v
KATA PENGANTAR……………………………………………………………… vi
DAFTAR ISI............................................................................................................... ix
DAFTAR TABEL…………………………………………………………...……… xi
DAFTAR LAMPIRAN............................................................................................... xii
ABSTRAK................................................................................................................... xiii
ABSTRACT………………………………………………………………………….. xiv

BAB I. PENDAHULUAN…………………………………………………….... 1
A. Latar Belakang……………………………………………………….. 1
B. Identifikasi Masalah………………………………………………….. 9
C. Tujuan dan Manfaat Penelitian............................................................. 9
D. Kerangka Pemikiran.............................................................................. 10
E. Keaslian Penelitian…………………………………………………… 19
F. Metode Penelitian................................................................................. 21
1. Jenis Penelitian................................................................................. 21
2. Pendekatan Penelitian……………………………………………... 22
3. Pepulasi dan Sampel……………………………………..…….... 23
4. Data dan Sumber Data…………………………………………….. 23
5. Metode Pengumpulan Data.............................................................. 25
6. Metode Pengolahan Data………………………………………….. 26
7. Metode AnalisisData……………………………………………… 27

BAB II. KAJIAN PUSTAKA………………………………………………….... 28


A. Hukum Perjanjian…………………………………………………..... 28
1. Definisi Perjanjian………………………………………………… 28
2. Syarat Sahnya Suatu Perjanjian …………………………………... 29
3. Unsur-Unsur Perjanjian…………………………………………… 29
4. Asas-Asas Perjanjian……………………………………………… 30
5. Bentuk Perjanjian…………………………………………………. 32
6. Prestasi……………………………………………………………. 34
7. Wanprestasi………………………………………………………. 35
8. Force Majeur……………………………………………………... 36
9. Berakhirnya Suatu Perjanjian…………………………………….. 37
B. Hukum Kesehatan………………………………………………….... 38
1. Pengertian Hukum Kesehatan……………………………………. 38
2. Penyelenggara Kesehatan………………………………………… 47
2.1 Praktik Mandiri………………………………………………. 47
2.2 Puskesmas……………………………………………………. 48
2.3 Klinik…………………………………………………………. 49
2.4 Rumah Sakit………………………………………………….. 50

BAB III. FAKTOR-FAKTOR PENYEBAB TERJADINYA WANPRESTASI

ix
PADA PERJANJIAN ANTARA PASIEN DENGAN BADAN
PENYELENGGARA JAMINAN SOSIAL DI KECAMATAN
TEBING TINGGI KABUPATEN EMPAT LAWANG …………… 53
A. Gambaran Umum Lokasi Penelitian………………………………… 53
B. Pelaksanaan Perjanjian Antara Pasien Dengan BPJS DI Kecamatan
Tebing Tinggi Kabupaten Empat Lawang…………………………... 58
C. Faktor-Faktor Penyebab Terjadinya Wanprestasi Pada Perjanjian
Antara Pasien Dengan BPJS DI Kecamatan Tebing Tinggi
Kabupaten Empat Lawang………………………………………….. 71

BAB IV.PENYELESAIAN WANPRESTASI PADA PERJANJIAN ANTARA


PASIEN DENGAN BADAN PENYELENGGARA JAMINAN
SOSIAL DI KECAMATAN TEBING TINGGI KABUPATEN
EMPAT LAWANG…………………………………………………. 77
A. Penyelesaian Wanprestasi Dalam Perjanjian Antara Pasien Dengan
BPJS DI Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Empat
Lawang…………………………………………………………… 77
B. Upaya Yang Dilakukan Pasien Dalam Menunggak Pembayaran Iuran
BPJS Di Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Empat Lawang….. 83

BAB V. PENUTUP................................................................................................ 86
A. Kesimpulan…………………………………………………………… 86
B. Saran..................................................................................................... 87

DAFTAR PUSTAKA………………………………………………………………. 89

LAMPIRAN................................................................................................................

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Keaslian Penelitian


Tabel 3.1 Batas-batas wilayah Kec. Tebing Tinggi Kab. Empat Lawang
Tabel 3.2 Jumlah Penduduk Kec Tebing Tinggi Kab. Empat Lawang
Tabel 3.3 Tingkat Pendidikan Penduduk Kec. Tebing Tinggi Kab.Empat Lawang
Tabel 3.4 Jumlah Penduduk di Kec Tebing Tinggi Berdasarkan Agama
Tabel 3.5 Jumlah Penduduk yang bekerja di Kec Tebing Tinggi

x
Tabel 3.6 Data pasien BPJS yang melakukan Wanprestasi di Puskesmas Tebing
Tinggi
Tabel 3.7 Data pasien BPJS yang melakukan Wanprestasi di Rumah Sakit Tebing
Tinggi
Tabel 4.1 Data Pasien BPJS yang Melakukan Wanprestasi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Data Pasien yang melakukan wanprestasi


Lampiran 2 Surat Izin Penelitian dari Fakutas Hukum Universitas Bengkulu
Lampiran 3 Surat Izin Penelitian dari Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota
Bengkulu
Lampiran 4 Surat Izin Penelitian dari Rumah Sakit Umum Daerah Tebing
Tinggi Kabupaten Empat Lawang

xi
Lampiran 5 Surat Izin Penelitian dari Kantor Cabang BPJS di Kecamatan Tebing
Tinggi Kabupaten Empat Lawang

ABSTRAK

BPJS Kesehatan merupakan badan hukum yang dibentuk untuk


menyelenggarakan jaminan Kesehatan Nasional. Hubungan hukum antara pasien
dengan BPJS adalah hubungan hukum perjanjian yaitu pada saat pasien
mendaftarkan diri sebagai peserta BPJS Kesehatan. Perjanjian ini seringkali
terjadi pasien melakukan wanprestasi yang disebabkan pasien tidak menepati
kewajibannya dalam membayar iuran dengan BPJS Kesehatan. Adapun
permasalahannya adalah: 1) Apa saja faktor penyebab terjadinya wanprestasi pada
perjanjian antara pasien dengan BPJS, 2) Bagaimana penyelesaian wanprestasi
pada perjanjian antara pasien dengan BPJS. Tujuan dari penelitian ini adalah: a)

xii
untuk mengetahui faktor penyebab terjadinya wanprestasi . 2) untuk mengetahui
penyelesaian wanprestasi antara pasien dengan BPJS. Prosedur Pengumpulan data
yaitu data primer dan sekunder dan menggunakan analisis data kualitatif. Hasil
dari penelitian diketahui bahwa faktor penyebab terjadinya wanprestasi pada
perjanjian antra pasien dengan BPJS disebabkan oleh : a) adanya kelalaian. b)
adanya keadaan terpaksa. Dalam penyelesaian wanprestasi pada perjanjian antara
pasien dengan BPJS di Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Empat lawang tidak
pernah sampai ke jenjang pengadilan dengan kata lain dilakukan dengan
musyawarah oleh kedua belah pihak.

Kata Kunci : BPJS Kesehatan, Perjanjian, Wanprestasi.

ABSTRACT

BPJS Health is a legal entity formed to organize National Health insurance. The
legal relationship between the patient and BPJS is the legal relationship between
the agreement that is when the patient registers as a BPJS Health participant. This
agreement often occurs when the patient defaults because the patient does not
fulfill his obligations in paying contributions with BPJS Health. The problems are:
1) What are the factors that cause a default on the agreement between the patient
and BPJS, 2) How to resolve the default on the agreement between the patient and
BPJS. The purpose of this study is: a) to find out the factors causing the default. 2)

xiii
to find out the completion of the default between the patient and BPJS. Data
collection procedures are primary and secondary data and use qualitative data
analysis. The results of the study note that the factors causing default on the
agreement between patients with BPJS are caused by: a) negligence. b) there is a
forced situation. In the settlement of the breach of agreement between the patient
and BPJS in Tebing Tinggi District, Empat Lawang District, the court never
reaches the court level, in other words, it is conducted through a meeting by both
parties.

Keywords: BPJS health, agreement,default.

xiv
xv

Anda mungkin juga menyukai