Anda di halaman 1dari 2

RSU.

ANDI MAKKASAU PENANGANAN JIKA OBAT JATUH DAN PECAH


PAREPARE

No. Dokumen No. Revisi Halaman


1 dari 2

Di tetapkan oleh.
Tanggal terbit Direktur
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
Dr.H.Muhammad Yamin
Nip: 1962060219900101002

Suatu proses penanganan bila terjadi obat jatuh dan pecah


PENGERTIAN

1. Untuk menjaga sterilitas ruang aseptik


TUJUAN 2. Untuk mencegah keterpaparan dari zat berbahaya

Instalasi farmasi rumah sakit menjamin sterilitas ruang


KEBIJAKAN aseptik dan menjamin keselamatn petugas

1. Menutup bekas pakaian dengan kain


2. Menggunakan pakaian pelindung
3. Mengambil pecahan vial/ampul dengan alat penjepit,
jangan langsung dengan tangan kemudian
memasukkan ke dalam wadah khusus sitostatika
4. Membersihkan tumpahan sitostatika dengan kain lap

PROSEDUR 2 lembar mengarah ke tengah


5. Membersihkan bekas tumpahan, dengan bahan kimia
(basa dan asam) sampai bersih, kemudian membilas
dengan air
6. Membuang semua bekas tumpahan ke dalam kantong
khusus buangan sitostatika
RSU.ANDI MAKKASAU PENANGANAN JIKA OBAT JATUH DAN PECAH
PAREPARE

No. Dokumen No. Revisi Halaman


2 dari 2

Di tetapkan oleh.
Direktur
Tanggal terbit
STANDAR PROSEDUR
OPERASIONAL
Dr.H.Muhammad Yamin
Nip: 1962060219900101002

1. IFRS
UNIT TERKAIT 2. Ruang perawatan

1. Rekam Medis
DOKUMEN TERKAIT
2. Pedoman Pengelolaan Dan Penggunaan Obat sitostatika
3. Protokolm Terapi

Anda mungkin juga menyukai